Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI BALI

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA


SMA NEGERI 1 KUTA
NPSN : 50101705 NIS : 300120
ALAMAT : JL. DEWI SARASWATI SEMINYAK – KUTA , BADUNG
Website :http//www.smansaku.com E-mail : info@smansaku.com

LAPORAN UJIAN PRAKTEK


Nama Peserta : Putri Surya Ningsih
Nomor Ujian : 5586 (NIS)
Kelas : XII IPA 5
No absen : 33

A. Tabel Hasil Pengamatan

Tabung/ Bahan Kondisi Tambahkan H2O2 Ket


Suhu pH Gelembun Bar
O
( C) g a
1+hati ayam 25O 7 +++ +++ Ada Oksigen
O
2+hati ayam+HCl 25 2 - - Tidak ada Oksigen
3+hati ayam+NaOH 25O 11 - - Tidak ada Oksigan
4+hati ayam 100 O 7 - - Tidak ada Oksigen
5+hati ayam -10 O 7 - - Tidak ada Oksigen

Keterangan: - = tidak ada


+ = ada
B. Permasalahan

1. a Dalam percobaan yang telah dilakukan, bahan apa yang berperan sebagai substrat ?

Jawab : Pada percobaan kali ini, menggunakan substrat berupa hati ayam.

b. Mengapa dalam percobaan ini menggunakan substrat tersebut ?

Jawab : Karena pada hati ayam mengandung enzim katalase yang berfungsi
untuk menguraikan senyawa Hidrogen Peroksida (H 2O2) menjadi H2O dan
O2.

2. Gelembung-gelembung apakah yang timbul sebagai akibat reaksi enzim


dengan H₂O₂? Bagaimana mengujinya ? Jelaskan !
Jawab : Gelembung yang timbul merupakan hasil penguraian H2O2 menjadi
H2O, dapat diuji dengan menambahkan H2O2 ke dalam hati ayam, akan
timbul gelembung yang menandakan adanya H2O dan saat dimasukkan lidi
akan membara yang menandakan adanya oksigen.

3. a. Jika dalam sel terdapat H₂O₂, apakah yang akan terjadi dalam sel tersebut ?

Jawab : Sel tersebut akan rusak, hal ini dikarenakan H2O2 merupakan larutan
yang bersifat beracun dalam tubuh.

b. Untuk menghindari akibat tersebut, bagaimana cara sel untuk menangkalnya ?

Jawab : Untuk menghindari kerusakan maka dilakukan cara menggunakan


enzim katalase untuk mengubah H2O2 menjadi H2O dan O2.

c. Organel apakah yang berperan dalam hal tersebut ?

Jawab : Organel yang berperan dalam hal tersebut ialah hati ayam karena
hati ayam dapat menghasilkan Enzim Katalase.

Anda mungkin juga menyukai