Anda di halaman 1dari 4

Artikel asli : https://www.sahabatnestle.co.

id/content/kesehatan/10-kesalahan-orang-tua-dalam-
mendidik-anak.html

Indonesia :

9 kesalahan Orang tua dalam mendidik anak, nomor 9 sering terjadi.

Apakah saya sudah menjadi teladan yang baik bagi anak-anak saya? apakah pola asuh saya sudah
benar? Mungkin ini adalah sebagian kecil pertanyaan-pertanyaan yang sering dipikirkan oleh para orang
tua. Pengalaman bertahun-tahun menjadi orang tua bukanlah jaminan bahwa kita telah menjadi teladan
yang baik bagi anak-anak kita.

Kenyataannya banyak orang tua yang melakukan kesalahan dalam mendidik putra-putrinya.

Oleh karena itu, setiap orang tua harus selalu belajar dan mengupgrade pengetahun parenting yang
semakin banyak dan mudah didapatkan.

Berikut ini beberapa kesalahan yang mungkin Anda tidak sadari terjadi dalam mendidik anak Anda.

1. Kurang Pengawasan

Menurut Professor Robert Billingham, Human development and Family Studies -Universitas Indiana, “
Anak terlalu banyak bergaul dengan lingkungan semu diluar keluarga, dan itu adalah tragedi yang
seharusnya diperhatikan oleh orang tua”. Nah sekarang tahu kan, bagaimana menyiasatinya- misalnya
bila anak Anda berada di penitipan atau sekolah usahakan mengunjunginya secara berkala dan tidak
terencana. Bila pengawasan Anda jadi berkurang, solusinya carilah tempat penitipan lainnya. Jangan
biarkan anak Anda berkelana sendirian. Anak Anda butuh perhatian.

2. Jarang bertemu muka

Menurut Billingham, orang tua seharusnya membiarkan anak melakukan kesalahan, biarakan anak
bahkan belajar dari kesalahan agar tidak terulang kesalahan yang sama. Bantulah anak untuk mengatasi
masalahnya sendiri, tetapi jangan mengambil keuntungan demi kepentingan Anda.

3. Gagal mendengarkan

Menurut psikolog Charles Fay, Ph.D. “ Banyak orang tua terlalu lelah memberikan perhatian – cenderung
mengabaikan apa yang anak mereka ungkapkan, contohnya Tom pulang dengan mata yang lembam,
umumnya orang tua lantas langsung menanggapi hal tersebut secara berlebihan, menduga-duga si anak
terkena bola, atau berkelahi dengan temannya. Faktanya, orang tua tidak tahu apa yang terjadi hingga
anak sendirilah yang menceritakannya.
4. Bertengkar dihadapan anak

Menurut psikiater Sara B. Miller, Ph.D., perilaku yang paling berpengaruh merusak adalah "bertengkar"
dihadapan anak. Saat orang tua bertengkar didepan anak mereka, khususnya anak lelaki , maka hasilnya
adalah seorang calon pria dewasa yang tidak sensitif yang tidak dapat berhubungan dengan wanita
secara sehat.

5. Mengabaikan kata hati

Menurut Lisa Balch, ibu dua orang anak,” lakukan saja sesuai dengan kata hatimu dan biarkan mengalir
tanpa mengabaikan juga suara-suara disekitarnya yang melemahkan. Saya banyak belajar bahwa orang
tua seharusnya mempunyai kepekaan yang tajam, tentang sesuatu.

6. Tidak konsisten

Anak perlu merasa bahwa orang tua mereka berperan. Jangan biarkan mereka memohon dan merengek
menjadi senjata yang ampuh untuk mendapatkan apa yang mereka inginkan. Orang tua harus tegas dan
berwibawa dihadapan anak.

7. Segalanya diukur dengan materi

Menurut Louis Hodgson , ibu 4 anak dan nenek 6 cucu, “ anak sekarang mempunyai banyak benda untuk
dikoleksi”. Tidaklah salah memanjakan anak dengan mainan dan liburan yang mewah. Tetapi yang
seharusnya disadari adalah anak Anda membutuhkan quality time bersama orang tua mereka. Mereka
cenderung ingin didengarkan dibandingkan diberi sesuatu dan diam.

8. Bersikap berat sebelah

Beberapa orang tua kadang lebih mendukung anak dan bersikap memihak anak sambil menjelekkan
pasangannya didepan anak. Mereka akan hilang persepsi dan cenderung terpola untuk bersikap berat
sebelah. Luangkan waktu bersama anak minimal 10 menit disela kesibukan Anda. Dan pastikan anak
tahu saat bersama orang tua adalah waktu yang tidak dapat diinterupsi

9. Terlalu banyak nonton TV

Menurut Neilsen Media Research, anak-anak Amerika yang berusia 2-11 tahun menonton 3 jam dan 22
menit siaran TV sehari. Menonton televisi akan membuat anak malas belajar. Orang tua cenderung
membiarkan anak berlama-lama didepan TV dibanding mengganngu aktifitas orang tua. Orang tua
sangat tidak mungkin dapat memfilter masuknya iklan negatif yang tidak mendidik.
Nah, itulah tadi beberapa kesalahan yang sering dilakukan para orang tua dalam mendidik anak.
Semoga, kita dapat semakin bijak dalam mendidik anak-anak kita.

English:

9 mistakes of parents in educating children, number 9 often occurs.

Am I a good role model for my children? is my parenting style correct? Maybe these are some of the
questions parents often think about. Years of parenting experience are no guarantee that we will be
good examples to our children.

In fact, many parents make mistakes in educating their children.

Therefore, every parent must always learn and upgrade parenting knowledge which is increasingly
available and easy to obtain.

Here are some mistakes you may not realize are happening in educating your child.

1. Lack of Supervision

According to Professor Robert Billingham, Human development and Family Studies-Indiana University,
"Children hang out too much in the artificial environment outside the family, and that is a tragedy that
parents should pay attention to". Now you know, how to work around this - for example, if your child is
in day care or school, try to visit him regularly and unplanned. If your supervision is reduced, the
solution is to find another day care center. Don't let your child wander off alone. Your child needs
attention.

2. Rarely meet face to face

According to Billingham, parents should allow their children to make mistakes, let them even learn from
their mistakes so that the same mistakes are not repeated. Help the child deal with his own problems,
but don't take advantage of it in your behalf.

3. Failed to listen

According to psychologist Charles Fay, Ph.D. "Many parents are too tired to pay attention - tend to
ignore what their children say, for example Tom comes home with inert eyes, generally parents
immediately respond to it excessively, suspect the child has hit the ball, or fights with his friends. In fact,
parents don't know what's going on until the children tell it themselves.

4. Fight in front of children


According to psychiatrist Sara B. Miller, Ph.D., the most damaging behavior is "fighting" in front of
children. When parents argue in front of their children, especially boys, the result is an insensitive adult
male candidate who cannot relate to women in a healthy manner.

5. Ignoring conscience

According to Lisa Balch, a mother of two children, “just do it according to your heart and let it flow
without neglecting the debilitating sounds around her. I have learned a lot that parents should have a
sharp sense of something.

6. Inconsistent

Children need to feel that their parents have a role. Don't let them beg and whine to be a powerful
weapon to get what they want. Parents must be firm and authoritative in front of their children.

7. Everything is measured by matter

According to Louis Hodgson, a mother of 4 children and a grandmother of 6 grandchildren, "children


today have a lot of things to collect". It is not wrong to pamper children with plush toys and vacations.
But what should be realized is that your child needs quality time with their parents. They tend to want
to be heard rather than given something and be silent.

8. Be one-sided

Some parents sometimes are more supportive of their children and take sides with their children while
demonizing their partner in front of the child. They will lose their perception and tend to be patterned to
be one-sided. Spend time with children at least 10 minutes between your busy schedule. And make sure
the child knows that being with parents is a time that cannot be interrupted

9. Watching too much TV

According to Neilsen Media Research, American children aged 2-11 years watch 3 hours and 22 minutes
of TV broadcasts a day. Watching television will make children lazy to learn. Parents tend to let their
children linger in front of the TV rather than disturbing the activities of parents. It is highly unlikely that
parents will be able to filter out the negative, uneducated ads.

So, those are some of the mistakes parents often make in educating their children. Hopefully, we can be
wiser in educating our children.

Anda mungkin juga menyukai