Anda di halaman 1dari 340

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

RUMAH SAKIT UMUM PUSAT DR SARDJITO


YOGYAKARTA

RENCANA KINERJA TAHUNAN


TAHUN ANGGARAN 2018

RSUP DR. SARDJITO


YOGYAKARTA

Jl. Kesehatan No. 1 Sekip Yogyakarta, Telp: (0274) 587333, Faks: (0274) 565639
E mail: sardjito@jmn.net.id
Web site: www.sardjitohospital.co.id
www
2017

i
LEMBAR PENGESAHAN DEWAN PENGAWAS
Yogyakarta,

Ketua Dewan Pengawas

Sri Sultan Hamengku Buwono X

Anggota Dewan Pengawas Anggota Dewan Pengawas

Prof. dr. Sri Suparyati Soenarto, DR. dr. Supriyantoro, Sp


Sp.P, MARS
Sp.A(K), Ph.D
D

Anggota Dewan Pengawas Anggota Dewan Pengawas

Dra. Alfiah Dr. Embry Netty, M


M.Kes

iv
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ............................................................................................................... i


KATA PENGANTAR ............................................................................................................... ii
LEMBAR PENGESAHAN ...................................................................................................... iii
LEMBAR PENGESAHAN DEWAN PENGAWAS ................................................................... iv
DAFTAR ISI ........................................................................................................................... v
DAFTAR TABEL ................................................................................................................... vii
DAFTAR GAMBAR .............................................................................................................. viii
DAFTAR GRAFIK .................................................................................................................. ix
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................................. x
BAB I PENDAHULUAN .......................................................................................................... 1
A. Latar Belakang ............................................................................................................ 1
B. Maksud dan Tujuan ..................................................................................................... 3
C. Dasar Hukum .............................................................................................................. 4
BAB II GAMBARAN UMUM ................................................................................................... 6
A. Kelembagaan .............................................................................................................. 6
1. Visi, Misi, Tujuan, Filosofi Organisasi, Arah, Strategi, Motto, Keyakinan Dasar,
Budaya Organisasi : ................................................................................................ 8
2. Tugas Pokok dan Fungsi : ..................................................................................... 10
B. Jenis Pelayanan ........................................................................................................ 11
1. Poliklinik Rawat Jalan ............................................................................................ 11
2. Pelayanan Instalasi Gawat Darurat ........................................................................ 12
3. Pelayanan Rawat Inap ........................................................................................... 12
4. Pelayanan Penunjang ............................................................................................ 13
C. Struktur Organisasi dan Tata Kerja............................................................................ 14
1. Struktur Organisasi RSUP Dr. Sardjito ................................................................... 14
2. Susunan Direksi dan Dewan Pengawas ................................................................ 14
D. Sumber Daya RSUP Dr. Sardjito ............................................................................... 15
1. Sumber Daya Manusia (SDM) ............................................................................... 15
2. Sarana Prasarana dan Peralatan : ......................................................................... 17
3. Sumber Daya Keuangan (Dana) ............................................................................ 19
BAB III RENCANA STRATEGIS TAHUN 2018 .................................................................... 20
A. Program Kerja Strategis ............................................................................................ 21
B. Pengembangan Kompetensi SDM............................................................................. 33
1. Pendidikan Formal ................................................................................................. 34
2. Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah ............................................................................... 52
3. Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan ........................................... 121

v
C. Investasi Alat Medis................................................................................................. 134
D. Investasi Alat Non Medis ......................................................................................... 195
E. Investasi PPDK ....................................................................................................... 231
F. Investasi Renovasi Gedung ..................................................................................... 247
BAB IV MATRIKS IKU DAN KAMUS IKU ........................................................................... 251
A. MATRIKS IKU ......................................................................................................... 251
B. KAMUS IKU ............................................................................................................ 256
1. Standar Pelayanan Minimal ................................................................................. 295
2. Indikator Kinerja Individu (IKI) Dirut...................................................................... 300
3. Indikator Kinerja Terpilih (IKT) ............................................................................. 301
4. Indikator BLU versi Kementerian Kesehatan ........................................................ 301
5. Indikator BLU versi Kementerian Keuangan......................................................... 303
BAB V PENUTUP .............................................................................................................. 307
LAMPIRAN ........................................................................................................................ 308

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Data SDM berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional....................15


Tabel 2.2 Data SDM berdasarkan Golongan ..........................................................16
Tabel 2.3 Data SDM berdasarkan Jenis Profesi Ketenagaan .................................17
Tabel 2.4 Daftar Fungsi dan Luas Bangunan ..........................................................18
Tabel 2.5 Sumber Daya Keuangan RSUP Dr. Sardjito ...........................................19
Tabel 3.1 Program Kerja Strategis ..........................................................................21
Tabel 3.2 Keterkaitan Program Kerja Strategis tahun 2018 dengan IKI, IKT
dan Pemenuhan Indikator Rumah Sakit BLU ..........................................23
Tabel 3.3 Pendidikan Formal ..................................................................................34
Tabel 3.4 Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah .................................................................52
Tabel 3.5 : Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan............................121
Tabel 3.6 : Rincian RKAKL 2018 .............................................................................130
Tabel 3.7 : Usulan Investasi Alat Medis ..................................................................134
Tabel 3.8 : Usulan Investasi Alat Non Medis ...........................................................195
Tabel 3.9 : Usulan Investasi PPDK .........................................................................231
Tabel 3.10 : Usulan Investasi Renovasi Gedung ....................................................247
Tabel 4.1 Matriks IKU ..............................................................................................251
Tabel 4.2 Kamus IKU ..............................................................................................256
Tabel 4.3 Standar Pelayanan Minimal.....................................................................295
Tabel 4.4 Indikator Kinerja Individu (IKI) Dirut .........................................................300
Tabel 4.5 Indikator Kinerja Terpilih (IKT) .................................................................301
Tabel 4.6 Indikator BLU Versi Kementerian Kesehatan ..........................................301
Tabel 4.7 Indikator BLU Versi Kementerian Keuangan Berdasarkan
Kinerja Keuangan....................................................................................303
Tabel 4.8 Indikator BLU Versi Kementerian Keuangan Berdasarkan
Kinerja Layanan ......................................................................................305

vii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Struktur Organisasi RSUP Dr. Sardjito ...............................................14


Gambar 3.1 Peta Strategis RSUP Dr. Sardjito Tahun 2015 – 2019 ........................20

viii
DAFTAR GRAFIK

Grafik 2.1 Data SDM berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional ...................16
Grafik 2.2 Data SDM berdasarkan Golongan ..........................................................16
Grafik 2.3 Data SDM berdasarkan Jenis Profesi Ketenagaan .................................17

ix
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Perjanjian Kinerja 2018 .......................................................................309


Lampiran 2. RKAKL 2018........................................................................................313
Lampiran 3. Rencana Umum Pengadaan tahun 2018 ............................................319

x
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Berdasarkan TAP MPR Nomor XI Tahun 1998 tentang Penyelenggaraan Negara


yang Bersih dan Bebas dari KKN; UU Nomor 28 Tahun 1999 tentang
Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari KKN; Inpres Nomor 7
Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (AKIP) telah
dituangkan berbagai ketetapan yang mengatur tata-kelola pemerintahan yang
baik (good corporate governance). Dengan mengacu kepada ketetapan tersebut,
setiap instansi pemerintah diwajibkan mengimplementasikan Sistem Akuntabilitas
Kinerja Instansi Pemerintah (Sistem AKIP) sebagai salah satu prasyarat untuk
terciptanya pemerintahan yang baik dan terpercaya.

Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah adalah sistem manajemen yang


berorientasi pada hasil dan merupakan salah satu instrumen untuk mewujudkan
instansi pemerintah yang akuntabel, efisien, efektif, responsif, transparan dalam
rangka menumbuhkan kepercayaan masyarakat kepada pemerintah. Dengan
”Sistem AKIP” , maka setiap instansi pemerintah termasuk ”RSUP Dr. Sardjito”
diwajibkan untuk menyusun Rencana Strategis Bisnis/RSB (Strategic Plan),
Rencana Kerja (Performance Plan), Penetapan Kinerja (Performance Agreement),
Laporan Pertanggungjawaban Kinerja (Performance Accountability Report) serta
Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP).

Sejalan dengan itu maka dalam pengembangan pelayanan, RSUP Dr. Sardjito
menetapkan Layanan Unggulan, baik kelanjutan Layanan Unggulan tahun
sebelumnya maupun Layanan Unggulan baru, tanpa memperkecil arti pelayanan-
pelayanan lainnya yang sudah ada, yaitu :
1) Pelayanan Kanker Terpadu dengan Pemanfaatan 100% gedung Integrated
Cancer Center (ICC)
2) Pelayanan Jantung Terpadu dengan fokus penyelesaian Pembangunan
gedung tahap akhir (tahap 5), berupa penataan ruang sesuai

1
peruntukannya, dan pemanfaatan lantai 1 sampai dengan lantai 5 untuk
pelayanan.
3) Pembangunan Gedung Penunjang Medis Terpadu yang merupakan bagian
dari Trauma Center/Instalasi Gawat Darurat (IGD)
4) Pelayanan Cangkok Hati meliputi pengembangan kompetensi SDM maupun
pemenuhan sarana prasarana rumah sakit secara bertahap
5) Pengembangan Pelayanan Bedah Jantung meliputi pengembangan
kompetensi SDM maupun pemenuhan sarana prasarana rumah sakit secara
bertahap
6) Pelayan Paliatif
7) Peningkatan pelayanan kegawatdaruratan di IGD, Intensive Care Unit
(ICU), Intensive Cardiac Care Unit (ICCU) dan Pediatric Intensive Care Unit
(PICU), baik dari kompetensi SDM maupun pemenuhan sarana prasarana
rumah sakit, untuk menekan angka kematian
8) Stem-Cell
9) Health Tourism.
Layanan Pelayanan Kanker Terpadu, Pelayanan Jantung Terpadu dan Health
Tourism ditetapkan menjadi layanan unggulan dikarenakan:
1) Perubahan pola penyakit, dimana Penyakit Kanker, Penyakit Jantung,
Bedah Jantung dan Cangkok Hati merupakan kelompok penyakit tidak
menular (Non-communicable diseases atau NCD). NCD merupakan
penyebab kematian terbesar di dunia. Dari 57 juta kematian pada tahun
2008, 63% (36 juta kematian) disebabkan oleh NCD, terutama oleh karena
penyakit kardiovaskuler (17 juta kematian), kanker (7,6 juta kematian),
penyakit paru kronis (4,2 juta kematian) dan diabetes (1,3 juta kematian),
(WHO, 2010);
2) Kompetensi dan Profesionalisme SDM tersedia, meskipun dalam
pengembangannya masih memerlukan pendidikan, pelatihan lebih lanjut;
3) Pengembangan layanan sebagai rumah sakit rujukan tersier, layanan yang
tidak dapat dilakukan di RS layanan sekunder;
4) Pengembangan pelayanan berstandar internasional sangat penting
mengingat fakta secara umum bahwa jumlah warga Indonesia yang berobat
ke luar negeri semakin meningkat dari tahun ke tahun. General Manager
National Healthcare Group International Business Development Unit (NHG
2
IBDU) mengungkapkan bahwa wisatawan medis yang berobat ke Singapura
mencapai 200.000 orang per tahun, dan 50% nya adalah warga negara
Indonesia. Data lainnya menyebutkan jumlah pasien Indonesia yang berobat
ke RS Larn Wah Ee Malaysia mencapai 12.000 per tahun. Di RS Adventist
Malaysia jumlah pasien Indonesia yang terjaring mencapai 14.000 per tahun;
5) Dalam rangka penyelamatan devisa Negara;
6) Cakupan pelayanan pasien Kanker dan Jantung RS Dr Sardjito Yogyakarta
meliputi Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah Bagian Selatan dan
beberapa Provinsi hampir seluruh Indonesia;
7) Daerah Istimewa Yogyakarta merupakan daerah tujuan wisata baik domestik
maupun manca negara

B. Maksud dan Tujuan


Maksud penyusunan dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) tahun 2018
adalah sebagai dasar untuk melaksanakan program / kegiatan yang
diselenggarakan RSUP Dr. Sardjito pada tahun 2018.
Sedangkan tujuan yang ingin dicapai dari penyusunan dokumen RKT RSUP Dr.
Sardjito tahun 2018 sebagai berikut :
a. Sebagai pedoman / acuan dalam melaksanakan program dan kegiatan serta
penilaian capaian kinerja RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta.
b. Sebagai bentuk paparan indikator kinerja RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta tahun
2018 yaitu :
a) Rencana Kinerja Tahunan tahun 2018
b) Perjanjian Kinerja tahun 2018
c) Standar Pelayanan Minimal (SPM) tahun 2018
d) Key Performance Indikator (KPI) tahun 2018
e) Indikator Kinerja BLU tahun 2018, meliputi :
a) Aspek Pelayanan
b) Aspek Keuangan
f) IKI Direktur Utama RSUP Dr. Sardjito tahun 2018
g) IKT RSUP Dr. Sardjito tahun 2018

3
C. Dasar Hukum
RSUP Dr. Sardjito sebagai instansi pemerintah dalam pelaksanaan tugas pokok
dan fungsinya didasarkan pada peraturan – peraturan yang berlaku, yaitu :
1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tanggal 13 Oktober 2009 tentang
Kesehatan;
2. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tanggal 28 Oktober 2009 tentang
Rumah Sakit;
3. Peraturan Pemerintah RI Nomor 23 tahun 2005 tanggal 13 Juni 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (BLU);
4. Peraturan Presiden No. 2 tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Nasional Tahun 2015 – 2019;
5. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 1674/Menkes/Per/XII/2005 tanggal 27
Desember 2005 tentang Struktur Organisasi dan Tata Kerja Rumah Sakit
Umum Pusat Dr. Sardjito Yogyakarta;
6. Permenkes Menteri Kesehatan No. 64 tahun 2015 tentang Organisasi dan
Tata Kerja Kementerian Kesehatan;
7. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1243/Menkes/SK/VIII/2005 tanggal
11 Agustus 2005 tentang Penetapan 13 ( tiga belas ) Rumah Sakit menjadi
UPT Departemen Kesehatan dengan menerapkan Pola Pengelolaan
Keuangan Badan Layanan Umum;
8. Peraturan Dirjen Bina Upaya Kesehatan Kemenkes RI No.
HK.02.03/I/3959/2014 tertanggal 17 Desember 2014 tentang Pedoman
Teknis Penilaian Kinerja Individu Direktur Utama Rumah Sakit Umum /
Khusus Dan Kepala Balai di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Upaya
Kesehatan Kementerian Kesehatan RI;
9. Keputusan Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan No.
HK.02.04/I/1568/12 tentang Petunjuk Teknis Penyusunan Penetapan
Kinerja dan Laporan Akuntabilitas Kinerja Unit Pelaksana Teknis di
Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Upaya Kesehatan;
10. Surat Edaran Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan Kemenkes RI
No. PR.03.02/I/1466/12 Tentang Laporan Berkala Satuan Kerja (Laporan
Semester I dan Laporan Tahunan) Direktorat Jenderal Bina Upaya
Kesehatan;

4
11. Addendum Master Plan RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta tahun 2015 – 2025
atas Master Plan RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta tahun 1994 – 2019;
12. Rencana Strategis Bisnis (RSB) RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta tahun 2015 –
2019;

5
BAB II
GAMBARAN UMUM

A. Kelembagaan
Gagasan berdirinya RSUP Dr. Sardjito tak dapat dilepaskan dari peran Guru
Besar FK UGM Prof. Dr. Sardjito yang kini telah tiada. Meskipun rumah sakit ini
mulai dibangun pada tahun 1970 namun ide pembuatannya sudah ada dibenak
Prof. Dr. Sardjito pada tahun 1954. Ketika itu ia menjabat sebagai Presiden
Universitas Gadjah Mada atau kini disebut Rektor. Pada awal berdirinya UGM, Dr.
Sardjito amat sedih melihat Rumah Sakit UGM yang letaknya terpencar – pencar
diantaranya di Pugeran, Mangkubumen, Jenggotan dan ada yang di Loji kecil.
Gagasan untuk menyatukan rumah sakit yang terpencar di Yogyakarta kala itu
bertujuan untuk memudahkan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat
dan memudahkan untuk mendidik calon dokter dan dokter ahli disatu tempat.
Selain itu, dapat pula digunakan untuk mengembangkan penelitian dan pelayanan
masyarakat yang benar – benar dibutuhkan di Yogyakarta. Gagasan itupun ia
lontarkan kepada Pemerintah. Gayung bersambut, pemerintah akhirnya
menanggapinya. Mulanya akan didirikan di pingit tetapi tidak memadai. Akhirnya
setelah ada pembicaraan dengan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan dan
Rektor UGM, akhirnya dipindahkan ke Sekip – Bulaksumur diatas tanah Sultan
Ground atau tanah Keraton Yogyakarta.
Pendirian rumah sakit yang terpusat dalam satu kawasan pendidikan tersebut.
Pembangunannya dimulai sejak tahun 1970 dan keberadaannya diperkuat
dengan dikeluarkannya Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI, 126/Ka/B.VII/74
tanggal 13 Juni 1974 tentang pendirian rumah sakit. Rumah Sakit yang
selanjutnya diberi nama RSUP Dr. Sardjito ini memiliki tugas utama melakukan
pelayanan kesehatan masyarakat dan melaksanakan sistem rujukan bagi
masyarakat DIY dan Jawa Tengah bagian Selatan serta dimanfaatkan guna
kepentingan pendidikan calon dokter dan dokter ahli oleh Fakultas Kedokteran
(FK) UGM. Akhirnya pada tanggal 8 Februari 1982, rumah sakit ini secara resmi
dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Bapak H.M. Soeharto.
Dalam perjalanannya selama kurun waktu 35 tahun, status RS Dr. Sardjito
mengalami 4 kali perubahan pada tahun 1982 – 1993 / 1994 berstatus sebagai
Unit Pelaksana Unit (UPT) Kemenkes, Tahun 1993 / 1994 – 1997 / 1998 berstatus

6
Unit Swadana, dan pada tahun 1997 / 1998 – 2002 status berubah menjadi Unit /
Instansi PNBP (Pendapatan Negara Bukan Pajak). Dalam ketiga status tadi
terdapat perbedaan dalam penerimaan maupun pembiayaan rumah sakit. Sejak
tahun 2002 sampai tahun 2005 RS Dr. Sardjito berstatus Perusahan Jawatan/
Perjan.
Sebagaimana diketahui dengan Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1131 /
Menkes / SK / XII / 1993 RSUP Dr. Sardjito ditetapkan sebagai rumah sakit unit
swadana. Namun dengan berlakunya Undang-Undang No. 20 tahun 1997 dan
Peraturan Pemerintah No. 22 tahun 1997 tentang Penerimaan Negara Bukan
Pajak (PNBP), praktis rumah sakit sebagai unit swadana menjadi gugur atau
batal. Perkembangan selanjutnya RSUP Dr. Sardjito bersama 12 rumah sakit
rumah sakit vertikal melalui Peraturan Pemerintah No. 121 tahun 2000 tanggal 12
Desember 2000 yang ditandatangani Presiden Abdurrahman Wahid RSUP Dr.
Sardjito resmi menjadi Perusahaan Jawatan, yang selanjutnya penulisan rumah
sakit menjadi RUMAH SAKIT (RS) DR. SARDJITO. Dalam statusnya sebagai unit
mandiri atau PERJAN ini, diharapkan otonomi yang luas dalam pengelolaan
sumber daya akan lebih nyata. Hal ini akan mendorong dan menciptakan
fleksibilitas dan efisiensi dalam pemanfaatan sumber daya sekaligus pengeluaran
yang efektif, ekonomis dan produktif serta mensosialisasikan pelayanan prima.
Meskipun RS Dr. Sardjito mengalami berbagai macam perubahan status, tidak
mempengaruhi kinerja RS Dr. Sardjito dalam mengemban misi dan visinya
bahkan penyelenggaraan pelayanan dan SDM yang dimiliki semakin berkualitas ,
hal ini dapat dibuktikan dengan turunnya Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI
No. 1174/MENKES/SK/2004 pada tanggal 18 Oktober 2004 tentang Penetapan
Kelas RS Dr. Sardjito Yogyakarta sebagai RS Umum Kelas A yang merupakan
rujukan untuk daerah Propinsi DIY dan Jawa Tengah Bagian Selatan.
Perkembangan status RS Dr. Sardjito masih terus berjalan seiring waktu
dengan berakhirnya status PERJAN. Sejak ditetapkannya PP RI No. 23 Tahun
2005 tanggal 13 Juni 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan
Umum (BLU) maka RS Dr. Sardjito termasuk salah satu dari 13 rumah sakit status
perjan yang berubah menjadi BLU. Di tahun 2014 RS Dr. Sardjito ditetapkan oleh
Kementerian Kesehatan menjadi RS Rujukan Nasional yang tertuang dalam Surat
Keputusan Menteri Kesehatan Nomer HK.02.02/MENKES/390/2014 Tentang
Pedoman Penetapan Rumah Sakit Rujukan Nasional
7
1. Visi, Misi, Tujuan, Filosofi Organisasi, Arah, Strategi, Motto, Keyakinan
Dasar, Budaya Organisasi :

a. Visi:
Visi RSUP Dr Sardjito adalah : Menjadi Rumah Sakit Pendidikan dan
Rujukan Nasional berstandar internasional yang terkemuka pada tahun
2019

b. Misi:
1) Memberikan pelayanan kesehatan yang prima, berstandar internasional
dan terjangkau oleh semua lapisan masyarakat melalui pembinaan
akuntabilitas korporasi dan profesi.
2) Melaksanakan pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan untuk
menghasilkan SDM yang berkualitas.
3) Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan IPTEKDOKKES yang
berwawasan global.
4) Meningkatkan kesejahteraan karyawan.

c. Tujuan:
Tercapainya visi dan misi dengan menekankan pada upaya peningkatan mutu
layanan dan citra rumah sakit, yang berorientasi pada Patient Safety menuju
excellent services yang berbasis pada profesionalisme SDM dan standar
pelayanan internasional dalam menyelenggarakan pelayanan, pendidikan,
dan penelitian.

d. Filosofi Organisasi
Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Sardjito adalah Rumah sakit yang memberikan
pelayanan medik, rujukan medik dan kesehatan serta tempat pendidikan,
penelitian dan pengembangan medik dan non medik yang diintegrasi dalam
pelayanan dengan tujuan meningkatkan derajat kesehatan yang optimal bagi
masyarakat melalui penerapan ”Good Corporate Governance” dan ”Good
Clinical Governance”.

8
e. Arah
Bermutu, unggul, terkemuka dalam pelayanan, pendidikan dan penelitian
secara terintegrasi.

f. Strategi
1. Pengembangan organisasi : hemat struktur dan kaya fungsi.
2. Pengembangan manajemen partisipatif.
3. Pendekatan manajemen mutu terpadu.
4. Peningkatan kualitas dan pemberdayaan sumber daya manusia secara
profesional.
5. Peningkatan semangat entrepreneurship kemitraan dan berwawasan
global.

g. Motto
Motto RSUP Dr. Sardjito adalah “Mitra Terpercaya Menuju Sehat”

h. Keyakinan Dasar
- Tanggungjawab
- Kejujuran
- Kebersamaan
- Kemandirian
- Optimisme
- Keramahan

i. Budaya Organisasi
- Profesionalisme
- Kepedulian
- Kepuasan Pelanggan
- Kewirausahaan
- Transparansi
- Efisiensi
- Keadilan
- Akuntabel

9
2. Tugas Pokok dan Fungsi :
RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta merupakan Rumah Sakit tipe A Pendidikan
dengan kapasitas (tercatat) 818 tempat tidur. Wilayah cakupan pelayanan RSUP
Dr. Sardjito Yogyakarta meliputi Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Tengah
Bagian Selatan dan Jawa Timur Bagian Barat, bahkan hampir seluruh Provinsi di
Indonesia.
RSUP DR. Sardjito mempunyai tugas menyelenggarakan kegiatan
Pelayanan Kesehatan, Pendidikan Tenaga Kesehatan dan Penelitian, upaya
penyembuhan dan pemulihan yang dilaksanakan secara serasi, terpadu, dan
berkesinambungan melalui peningkatan kesehatan, pencegahan dan upaya
rujukan, serta usaha lain dibidang kesehatan, seperti pengabdian masyarakat.
Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, RSUP Dr. Sardjito
Yogyakarta menyelenggarakan fungsi :
1) Pelayanan Medik, meliputi Pelayanan Rawat Jalan, Pelayanan Rawat Inap,
Pelayanan Gawat darurat, Pelayanan Bedah Sentral dan Pelayanan
Hemodialisa, Pelayanan Anestesi dan Reanimasi termasuk Pelayanan Post
Anesthesi Care Unit (PACU).
2) Pelayanan dan Asuhan Keperawatan.
3) Pelayanan Medik Penunjang, meliputi Pelayanan Laboratorium Klinik,
Patologi Anatomi, Pelayanan Transfusi Darah, Pelayanan Rehabilitasi Medik,
Pelayanan Sterilisasi, Pelayanan Radiologi termasuk Kedokteran Nuklir dan
Radiotherapi, Pelayanan Home-care, Pelayanan Forensik, Pelayanan Visum
et Repertum dan Pelayanan Rumatan Metadone.
4) Pelayanan Non Medik Penunjang, meliputi Pelayanan Psikologi, Pelayanan
Farmasi, Pelayanan Gizi, Pelayanan Catatan Medik, Pelayanan Pendidikan
dan Pelatihan di bidang kesehatan, Penelitian dan Pengembangan bidang
IPTEKDOKES, Pelayanan Rujukan, Pelayanan Administrasi dan Keuangan,
Pelayanan Informasi & Kehumasan, Pelayanan Promosi Kesehatan,
Pelayanan Akomodasi, Pelayanan Rohani, Pelayanan Binatu, Pelayanan
Penjaminan, Pelayanan Sanitasi Lingkungan, Pelayanan Pemeliharaan
Rumah Sakit, Pelayanan Teknologi Informasi, Pelayanan Kesehatan dan
Keselamatan Kerja, Pelayanan Admisi, Pelayanan Ambulance dan
Pengelolaan Sumber Daya Manusia rumah sakit.

10
B. Jenis Pelayanan
Dalam rangka melaksanakan tugas pokok dan fungsi tersebut diatas, RSUP Dr.
Sardjito Yogyakarta memiliki jenis pelayanan dan perawatan yang dapat diberikan
kepada masyarakat terdiri atas :

1. Poliklinik Rawat Jalan


1. 1. Klinik Mata
1. 2. Klinik THT-KL
1. 3. Klinik Paru (Pulmonologi)
1. 4. Klinik Edelweis
1. 5. Klinik Kebidanan dan Penyakit Kandungan (Obsgyn)
1. 6. Klinik Kulit dan Kelamin dan Skin Centre
1. 7. Klinik Kesehatan Jiwa
1. 8. Klinik Saraf
1. 9. Klinik General Check Up (GCU)
1. 10. Klinik Geriatri
1. 11. Klinik Gigi dan Mulut
1. 12. Klinik Jantung (Kardiologi)
1. 13. Klinik Penyakit Dalam
1. 14. Klinik Gizi
1. 15. Klinik Akupuntur
1. 16. Klinik Bedah
1. 17. Klinik Bedah Saraf
1. 18. Klinik Urologi
1. 19. Klinik Bedah Orthopedi dan Traumatologi
1. 20. Klinik Bedah Mulut
1. 21. Klinik Anesthesi dan Reanimasi
1. 22. Klinik Elektromedik Terpadu
1. 23. Klinik Memori dan Gangguan Tidur
1. 24. Klinik Kesehatan Reproduksi (Permata Hati)
1. 25. Klinik Kontrasepsi Mantap (Kontap)
1. 26. Poliklinik Kesehatan Anak
- Klinik Tumbuh Kembang
1. 27. Klinik Herbal

11
1. 28. Klinik Kanker Terpadu (Tulip)
1. 29. Poliklinik Konsultan/Perjanjian
- Cempaka Mulya
- Klinik Bedah Mulut di Poli Bedah Mulut
1. 30. Klinik Psikologi
1. 31. Unit Perlindungan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak (UPKT-
PA) "Sekar Arum'’
1. 32. Unit Home Care

2. Pelayanan Instalasi Gawat Darurat


2.1. Klinik 24 Jam
2.2. Pelayanan Gawat Darurat

3. Pelayanan Rawat Inap


3.1. Instalasi Rawat Inap I
3.2. Instalasi Rawat Inap II (INSKA)
3.3. Instalasi Rawat Inap III :
- Ayodya
- Amarta
- Indraprastha
3.4. Instalasi Rawat Inap IV (Kesehatan Jiwa “Teratai”)
3.5. Instalasi Rawat Inap V (Cendrawasih)
3.6. Instalasi Maternal Perinatal (IMP)
- Neonatus (NICU)
- Maternal
3.7. Instalasi Rawat Intensif Anak (IRIA/ PICU) dan Luka Bakar
3.8. Instalasi Rawat Intensif (IRI Dewasa/ICU)
3.9. Pusat Jantung Terpadu :
- Kardiologi Klinik, meliputi Poliklinik, Bangsal Rawat, Perawatan Intensif
Jantung (ICCU), Perawatan Intermediate Jantung (IMCC),
- Diagnostik Non Invasif: Elektro Kardiograf, Treadmill Test, Holter
Monitor, EKG
- Diagnostik Invasif: Laboratorium Kateterisasi, Elektro Fisiologi
- Bedah Jantung
- Kardiologi Anak

12
- Kardiovaskular
- Rehabilitasi
3.10. Unit Stroke

4. Pelayanan Penunjang
4.1. Instalasi Bedah Sentral (IBS)
4.2. Instalasi Hemodialisis (HD)
4.3. Instalasi Laboratorium Klinik (Lab Klin)
4.4. Instalasi Patologi Anatomi
4.5. Instalasi Anestesi dan Reanimasi
- Pelayanan Post Anesthesi Care Unit (PACU)
4.6. Instalasi Radiologi
- Pelayanan Kedokteran Nuklir
- Pelayanan Radiotherapi
- Pelayanan Radiologi
4.7. Instalasi Gizi
4.8. Instalasi Kedokteran Forensik
4.9. Instalasi Farmasi
4.10. Instalasi Catatan Medik
4.11. Instalasi Pusat Pelayanan Sterilisasi (IP2S)
4.12. Instalasi Rehabilitasi Medik
4.13. Instalasi Perpustakaan dan Peningkatan Kualitas SDM
4.14. Instalasi Penjaminan
4.15. Instalasi Binatu
4.16. Instalasi Sanitasi Lingkungan
4.17. Instalasi Pemeliharaan Rumah Sakit
4.18. Instalasi Teknologi Informasi
4.19. Unit Pelayanan Tranfusi Darah
4.20. Unit Layanan Rumatan Metadone
4.21. Unit Promosi Kesehatan
4.22. Unit Kesehatan dan Keselamatan Kerja
4.23. Unit Admisi
4.24. Pelayanan Rohani
4.25. Pelayanan Ambulance

13
C. Struktur Organisasi dan Tata Kerja
1. Struktur Organisasi RSUP Dr.
Dr Sardjito

Gambar 2.1 Struktur Organisasi RSUP Dr. Sardjito

2. Susunan Direksi dan Dewan Pengawas


RSUP Dr. Sardjito merupakan Unit Pelaksana Teknis Kementerian Kesehatan
dengan status Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum yang berfungsi
sebagai Rumah Sakit Kelas A Pendidikan, dipimpin oleh Direksi yang secara
hirarkis bertanggung jawab kepada Menteri Kesehatan m
melalui Direktorat
Jenderal Pelayanan Kesehatan.

a. Susunan Direksi
Direktur Utama : Dr. dr. Darwito, S.H.,, Sp
Sp.B (K) Onk
Direktur Medik & Keperawatan : dr Rukmono Siswishanto
Siswishanto, M.Kes, Sp.OG.(K)
Direktur SDM dan Pendidikan : drg. Rini Sunaring Putri, M.Kes
Direktur Keuangan : Drs. Amir Hamzah Mauzzy, Apt
Apt., MM, MARS
Direktur Umum & Operasional : dr. Djoko Windoyo, Sp
Sp.RM

b. Susunan Dewan Pengawas


Sebagai Rumah Sakit Pengguna PPK-BLU
PPK BLU per 1 Januari 2006, Dewan
Pengawas RSUP ditetapkan berdasarkan SK Menteri Kesehatan RI No
No.

14
HK.02.02/MENKES/290/2016 tanggal 18 Mei 2016 dengan susunan
keanggotaan sebagai berikut,
Ketua : Sri Sultan Hamengku Buwono X
Anggota : Prof. dr. Sri Suparyati Sunarto, Sp. A (K), Ph.D
Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, M.A.R.S
dr. Embry Netty, M.Kes
Dra. Alfiah
Sekretaris : Drg. Elfi Rahmawati, M.P.H
(SK Direktur Utama No. HK.02.04/II/23814/2016, tanggal
31 Agustus 2016)

D. Sumber Daya RSUP Dr. Sardjito


Dalam rangka pelaksanaan tugas pokok dan fungsi penyelenggaraan Pelayanan
Rumah Sakit, RSUP Dr. Sardjito terhitung per Desember 2017 didukung :

1. Sumber Daya Manusia (SDM)


Berdasar pada Kualifikasi Pendidikan & Jenis Ketenagaan ada sejumlah
3.004 tenaga, seperti tertuang dalam tabel berikut ini:

Tabel 2.1 Data SDM berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional


Desember 2017
BLU
NON
No, Uraian PNS FK NON
DTT PTT FKG PNS Jumlah
Kemenkes UGM PNS
Kontrak
TETAP
1, STRUKTURAL
Eselon I 0
Eselon II 5 5
Eselon III 11 11
Eselon IV 22 22
2, FUNGSIONAL 1165 127 334 1 4 97 1728
3, STAFF 756 149 333 1238
JUMLAH TOTAL 1959 127 483 1 0 4 430 3004

15
Grafik 2.1 Data SDM berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional

Eselon II Eselon III Eselon IV


5 11 22
0% 0% 1%

Eselon II
Eselon III
STAFF
1238 Eselon IV
41%
FUNGSIONAL
FUNGSIONAL STAFF
1728
58%

Tabel 2.2 Data SDM berdasarkan Golongan


Desember 2017
BLU
NO URAIAN PNS FK NON NON PNS
DTT PTT FKG JUMLAH
KEMENKES UGM PNS KONTRAK
TETAP
1, Golongan IV 231 231
2, Golongan III 1160 1160
3, Golongan II 543 543
4, Golongan I 25 25
5, Non Golongan 127 483 1 4 430 1045
JUMLAH 1959 127 483 1 0 4 430 3004

Grafik
rafik 2.2 Data SDM berdasarkan Golongan

1200

1000

800

600

400

200

0
Golongan IV Golongan III Golongan II Golongan I
Jumlah 231 1160 543 25

16
Tabel 2.3 Data SDM berdasarkan Jenis Profesi Ketenagaan
JENIS KEPEGAWAIAN
No Jenis Ketenagaan PNS SK DEKAN NON PNS PTT TOTAL
DTT
KEMKES FK FKG TETAP KONTRAK BSB
1 Medis (Umum + Sp.) 216 126 4 1 2 16 0 365
2 Keperawatan 842 0 0 0 248 130 0 1220
3 Farmasi 53 0 0 0 17 63 0 133
4 Kesehatan Masy. 31 1 0 0 5 2 0 39
5 Gizi 25 0 0 0 3 4 0 32
6 Keterapian Fisik 30 0 0 0 5 6 0 41
7 Keteknisian Medis 149 0 0 0 62 32 0 243
8 Non Medis
8a Non Medis S3 0 0 0 0 0 0 0 0
8b Non Medis S2 15 0 0 0 0 0 0 15
8c Non Medis S1 93 0 0 0 59 3 0 155
8d Non Medis D3 30 0 0 0 69 34 0 133
8e Non Medis SMA 475 0 0 0 13 140 0 628
Sederajat Dan
Dibawahnya
JUMLAH 1959 127 4 1 483 430 0 3004

Grafik 2.3 Data SDM berdasarkan Jenis Profesi Ketenagaan


1400 1220
1200
1000
800 628
600
365
400 243
133 155 133
200 39 32 41 0 15
0

2. Sarana Prasarana dan Peralatan


P :
Luas tanah yang dikelola oleh RSUP Dr.
Dr Sardjito Yogyakarta selua
seluas 97.637
m2 dan kesiapan fasilitas gedung yang dimiliki saat ini seluas 129.449,08 m2.
Luasan bangunan dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

17
Tabel 2.4 Daftar Fungsi dan Luas Bangunan
LUAS
JUMLAH
NO NAMA GEDUNG FUNGSI GEDUNG LANTAI
LANTAI
(m2)
I GEDUNG
1 Gedung Rawat Jalan Poliklinik Rawat Jalan, Instalasi Gawat 26.679,80 7
Darurat, Instalasi Catatan Medis, Farmasi
2 Klinik 24 jam Klinik 24 jam 2.535,00 2
3 Instalasi Radiologi Diagnostic (X-Ray, MRI, CT Scan, 1.684,76 1
Cathlab)
4 Gedung laboratorium Laboratorium Klinik, Patologi Anatomi dan 3.712,00 2
klinik UPTD
5 Unit pelayanan transfusi Rencana Pengembangan UPTD Tahun 523,56 3
darah 2018
6 Kantor Promkes dan K3 Kantor Promosi Kesehatan dan Kantor 1.125,00 3
Unit K3
7 Klinik GCU dan Kantor Klinik GCU dan Kantor Komite Medis 1.836,42 2
Komite Medis
8 Instalasi Rehabilitasi Instalasi Rehabilitasi Medis 1.837,52 3
Medis
9 Gedung arsip keuangan Gedung arsip keuangan non aktif (proses 54,00 1
non aktif penghapusan)
10 Bangsal Teratai (IRNA IV) Bangsal Jiwa 1.080,00 2
11 Gedung Administrasi Kantor manajemen RS 3.200,00 3
Pusat
12 Gedung Parkir dan Diklat Gedung parkir motor, mobil, ruang 12.000,00 5
pertemuan, ruang diklat, ruang
perpustakaan
13 Gedung Rawat Inap Anak Paviliun rawat inap anak, bangsal anak, 4.503,10 3
(INSKA) bangsal isolasi airborne melati 5
14 Gedung Rawat Inap Bangsal perawatan anak khusus kanker 902,00 2
Kanker Anak (Estella)
15 Klinik tumbuh kembang Klinik tumbuh kembang anak 703,72 1
anak
16 Binatu, Gizi dan Boiler Binatu, Gizi dan Boiler 2.068,00 2
17 Kantor IPSRS Kantor IPSRS 723,00 1
18 Instalasi Farmasi Kantor farmasi, gudang induk farmasi, 1.175,00 1
ruang produksi farmasi
19 Satelit Farmasi Satelit Farmasi area rawat jalan anak 522,88 1
20 Gedung server IT Gedung server IT 522,88 1
21 Gedung rawat inap Ruang rawat inap dewasa, ICCU, Unit 18.486,20 6
dewasa (IRNA I) Stroke
22 Kantor Satpam Kantor Satpam 121,00 1
23 Gedung Bedah Sentral Ruang operasi, ICU, PICU, Maternal 13.016,60 5
Terpadu (GBST) Perinatal, Permata
Hati (Bayi Tabung), CSSD
24 Instalasi Radioterapi Radioterapi (Klinik Terapi) 1.171,00 2
25 Kedokteran Forensik Kedokteran Forensik 1.010,00 2
26 Pusat Jantung Terpadu Klinik Jantung, ICCU/CVCU, Bangsal 13.122,62 8
(PJT) Jantung, Paviliun Jantung, Rehab jantung,
Ruang Operasi Jantung, Cathlab
27 Paviliun Cendrawasih Rawat Inap VIP 2.953,60 2
(VIP)
28 Paviliun Ayodya (VIP) Rawat Inap VIP 2.245,00 2
29 Paviliun Amarta (VIP) Rawat Inap VIP 2.250,00 2

18
LUAS
JUMLAH
NO NAMA GEDUNG FUNGSI GEDUNG LANTAI
LANTAI
(m2)
30 Instalasi Kesehatan Instalasi Kesehatan 741,00 1
Reproduksi/Kontap Reproduksi/Kontrasepsi Mantap
31 Gedung Kanker Tulip Klinik Kanker 632,00 1
32 Gedung Pusat Kanker Klinik Kanker, Kemoterapi, Linac, CT 4.561,92 8
Terpadu (ICC) Simulator, Ruang sitostatika farmasi
33 Tempat Penitipan Anak Tempat Penitipan Anak Pegawai RS 338,00 2
34 Masjid Tempat Ibadah Muslim 342,00 1

II FASILITAS UMUM
1 Kantin Kantin Pengunjung RS 60,00 1
2 Bank BPD Bank 150,00 1
3 Minimarket Minimarket 64,00 1
4 Ruang Tunggu Keluarga Ruang Tunggu Keluarga Pasien 73,50 1
Pasien
5 ATM Terpadu ATM Terpadu 54,00 1
6 Kamar mandi pengunjung Kamar mandi pengunjung 48,00 1

III FASILITAS PENUNJANG


1 Pos satpam Pos Satpam pintu masuk dan keluar 60,00 1
2 Genset Rumah Genset 150,00 1
2 Trafo Rumah Trafo 50,00 1
6 Instalasi Pengolahan Air Instalasi Pengolahan Air Limbah, Gudang 240,00 1
Limbah Limbah B3, TPS Sementara
7 Instalasi Pengolahan Air Instalasi Pengolahan Air Bersih 120,00 1
Bersih
Total Luas Lantai : 129.449,08 m2

3. Sumber Daya Keuangan (Dana)


RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta ditetapkan sebagai Instansi dengan PPK-BLU
maka dana operasional diperoleh dari subsidi pemerintah dan dari
pendapataan operasional dan non operasional rumah sakit. Pendapatan
subsidi pemerintah disebut dengan dana rupiah murni (RM) dan dana
pendapatan rumah sakit (PNBP) disebut dengan dana BLU.

Tabel 2.5 Sumber Daya Keuangan RSUP Dr. Sardjito


Tahun Sumber Dana (Rp)
No.
Anggaran APBN / RM BLU Total
1. 2015 214,053,986,000 370,000,000,000 584,053,986,000
2. 2016 316,055,964,000 500,000,000,000 816,055,964,000
3. 2017 191,585,022,000 630,000,000,000 866,585,022,000
4. 2018 183,604,477,000 710,000,000,000 908,604,477,000

19
BAB III
RENCANA STRATEGIS TAHUN 2018

Berdasarkan Rencana Strategis Bisnis (RSB) RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta tahun
2015 – 2019, gambaran peta strategis dapat dilihat pada gambar dibawah ini :

Gambar 3.1: Peta Strategis RSUP Dr. Sardjito Tahun 2015 - 2019

Visi : Menjadi Rumah Sakit Pendidikan dan Rujukan Nasional


berstandar Internasional yang terkemuka pada tahun 2019

PERSPEKTIF 1. Terwujudnya
STAKEHOLDER 1. Terwujudnya kepuasan stakeholder Peningkatan
Revenue

2. Terwujudnya pelayanan, pendidikan, dan


PERSPEKTIF penelitian yang prima
PROSES BISNIS
INTERNAL

4. Terwujudnya layanan 5. Terwujudnya


3. Terwujudnya rujukan nasional :
akreditasi integrasi dg
Yan. Kanker, Yan FK UGM
internasional Jantung, Health menuju AHS
Tourism

6. Terwujudnya
Sistem 7. Terwujudnya 8. Terwujudnya
Peningkatan Kerjasama 9. Terwujudnya
Sistem Rujukan translasional
Mutu dan yang efektif dengan RS
Keselamatan Jejaring research
Pasien

2. Terciptanya
efisiensi
usaha
10. Terwujudnya
PERSPEKTIF Perilaku budaya
PENGEMBANGAN kinerja
SDM DAN
ORGANISASI

11. Tersedianya SDM 12. Terwujudnya 13. Terwujudnya


yang kompeten SIMRS terintegrasi fasilitas yang
memenuhi standar

Untuk mewujudkan harapan dalam Peta Strategis, disusun:

20
A. Program Kerja Strategis

Program Kerja Strategis tahun 2018 terlihat pada tabel berikut ini :

Tabel 3.1 Program Kerja Strategis


NO Program Kegiatan Outcome
1. Pengembangan Pelayanan 1. Pengadaan alat medis berupa Mobile X-Ray, 1. Tersedianya Layanan X-Ray Mobile beserta
kanker sbg rujukan nasional USG, Mesin Anestesi dan Bedside Monitor ( Sarana Prasarananya. Tersedianya alat
(Pelayanan ICC) Compatible MRI ) medis USG. Tersedianya alat medis Mesin
2. Pengembangan SDM, berupa Pelatihan, Seminar Anestesi & Bedside Monitor compatible MRI
dan Workshop 2. 50% SDM Kompeten dalam Pelayanan
Kanker
2. Pengembangan Pelayanan 1. Penyelesaian Ruangan di PJT untuk Rawat Inap 1. Tersedianya Rawat Inap Jantung
Jantung sebagai Rujukan Jantung
Nasional 2. Penyelesaian Ruangan di PJT untuk Rehabilitasi 2. Tersedianya Ruang Rehabilitasi Jantung
Jantung
3. Pengadaan alat medis berupa USG Vasculer 3. Tersedianya Alat Medis berupa USG
(mobile dgn spec Doppler), Mesin Vacuum, RO Vasculer (mobile dgn spec Doppler), Mesin
dan Air Compressor Vacuum, RO dan Air Compressor
4. Pengembangan SDM, berupa Pelatihan, Seminar 4. 50% SDM Kompeten dalam Pelayanan
dan Workshop Jantung
3. Pengembangan Pelayanan 1. Penyelesaian Ruangan di PJT untuk IRIA 1. Pemindahan IRIA ke Gedung PJT (10 bed)
Rawat Intensif 2. Pengadaan alat medis di ICU GBST berupa 2. Tersedianya Alat Medis berupa Ventilator,
Ventilator, Bedside Monitor, Syringe Pump dan Bedside Monitor, Syringe Pump dan Infus
Infus Pump Pump di ICU GBST
4. Pengembangan Pelayanan 1. Penyelesaian Ruangan Stemcell di gedung PJT 1. Tersedianya Ruang Stem-Cell di gedung PJT
Stem-Cell 2. Pengembangan SDM, berupa Pelatihan, Seminar 2. 50% SDM Kompeten dalam Pelayanan
dan Workshop Stem-Cell
5. Pusat Layanan Ginjal Terpadu Rehabilitasi CW lantai 1 menjadi Instalasi Renal Tersedianya Instalasi Renal
(Instalasi Renal)
6. Relokasi Instalasi Patologi Rehabilitasi Ruang Flamboyan menjadi ruang Tersedianya Ruang Instalasi Patologi Anatomi
Anatomi Instalasi Patologi Anatomi
21
NO Program Kegiatan Outcome
7. Renovasi INSKA Renovasi Ruang di INSKA menjadi Ruang HCU Tersedianya Ruang HCU Pediatric di INSKA
Pediatric
8. Pengembangan kapasitas 1. Pembangunan Sarana Prasarana IPAL Penambahan bangunan dan Alat Pengolah Air
pengolahan Limbah 2. Pengadaan Alat Pengolah Air Limbah Limbah
9. Pembangunan Gedung Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Tersedianya Konsultan Perencana
Diagnostic Center dan Blok IGD Gedung Diagnostic Center (Medical Check Up, Lab, Pembangunan Gedung Diagnostic Center
Penelitian) (Medical Check Up, Lab, Penelitian)
10. Pembangunan Gedung Parkir Pembangunan Gedung Parkir Tersedianya Gedung Parkir
11. Health Tourism Pengembangan Pelayanan Infertilitas Teknologi Tersedianya Pelayanan Infertilitas Teknologi
Berbantuan tahap II Berbantuan tahap II
12. Pengembangan SIMRS Pengembangan SIMRS terintegrasi FOBO 100%
terintegrasi
13. Penambahan sarana Penambahan sarana penyediaan air bersih Penambahan fasilitas recycling, water
penyediaan air bersih treatment dan penampungan air bersih
14. Pencegahan dan pengendalian - Sosialisasi dan pelatihan pencegahan dan - Tidak adanya kejadian kebakaran
kebakaran pengendalian kebakaran - Kapasitas pompa hydrant sesuai Peraturan
- Penataan ulang dan penambahan kapasitas Menteri Pekerjaan Umum Nomor :
pompa hydrant 26/PRT/M/2008 Tanggal 30 Desember
2008 tentang Persyaratan Teknis Sistem
Proteksi Kebakaran Pada Bangunan
Gedung Dan Lingkungan (Pembuatan
pompa hydrant sudah termasuk ke dalam
pembangunan gedung baru)

Keterkaitan Program Kerja Strategis tahun 2018 dengan IKI dan IKT Direktur Utama serta Pemenuhan Indikator Rumah Sakit BLU,
seperti pada tabel di bawah ini :

22
Tabel 3.2 Keterkaitan Program Kerja Strategis tahun 2018 dengan IKI, IKT
dan Pemenuhan Indikator Rumah Sakit BLU
Perspektif Stakeholder
Pemenuhan Indikator Pemenuhan Indikator Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target
Kinerja Individu Kinerja Terpilih Rumah Sakit BLU
1. Terwujudnya Tingkat Kesehatan Peningkatan kinerja 91% (AA) 1. Kepuasan Pelanggan 1. Rasio Pendapatan 1. Kepuasan Pelanggan
kepuasan BLU Layanan dan keuangan 2. Capaian Mutu PNBP terhadap 2. Capaian Mutu
stakeholder Pelayanan Medis Biaya Operasional Pelayanan Medis
3. Capaian Mutu (Rasio POBO) 3. Capaian Mutu
Pelayanan Keuangan Pelayanan Keuangan
2. Terwujudnya Angka kepuasan 1. Optimalisasi Tim 90% 1. Penanganan 1. Kelengkapan dan 3. Penanganan
pelayanan, pasien Mutu, Bidang Yan- Pengaduan / Komplain ketepatan Pengaduan / Komplain
pendidikan dan Med, Bid, 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian 4. Kepuasan Pelanggan
penelitian yang Keperawatan, Unit rekam medik
prima Prom-Kes dan Huk- dalam waktu 24
Mas , Diklit, SDM jam
2. Menurunkan angka 2. Ketepatan jam
komplain, melalui visite Dokter
respon cepat satuan Spesialis
kerja
Angka kepuasan 1. Kemudahan akses 90% 1. Persentase Dokter Kelengkapan dan 1. Penanganan
peserta didik birokrasi akademis Pendidik Klinis Yang ketepatan Pengaduan / Komplain
maupun Mendapat TOT pengembalian rekam 2. Kepuasan Pelanggan
kepegawaian RS 2. Penanganan medik dalam waktu 24
2. Fasilitas Sarpras & Pengaduan/Komplain jam
Gizi memenuhi 3. Kepuasan Pelanggan
standar
Angka kepuasan Kebijakan reward & 90% 1. Penanganan Penga- Kelengkapan dan 1. Penanganan
peneliti consequence bagi duan/Komplain ketepatan Pengaduan / Komplain
Peneliti 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian rekam 2. Kepuasan Pelanggan
medik dalam waktu 24 3. % Penelitian yang
jam dipublikasikan

Angka kepuasan 1. Kemudahan ases 90% 1. % staf yang mendapat 1. Kelengkapan dan 1. % staf di area kritis
pegawai birokrasi pelatihan 20 jam/orang ketepatan yang mendapat
23
Perspektif Stakeholder
Pemenuhan Indikator Pemenuhan Indikator Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target
Kinerja Individu Kinerja Terpilih Rumah Sakit BLU
kepegawaian RS per tahun pengembalian pelatihan 20 jam/orang
2. Program 2. Program Reward and rekam medik per tahun
Pengembangan Consequence dalam waktu 24 2. Program Reward and
SDM dan Jenjang 3. Penanganan jam Consequence
Karier jelas dan Pengaduan/Komplain 2. Rasio Pendapatan 3. Penanganan Penga-
Transparan 4. Kepuasan Pelanggan PNBP terhadap duan/Komplain
3. Kebijakan reward & Biaya Operasional 4. Kepuasan Pelanggan
consequence (Rasio POBO)

Perspektif Proses Bisnis Internal


Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
1. Terwujudnya Adanya Dokumen - Program Peningkatan Lulus Maintenance 1. Capaian Mutu 1. Kelengkapan 1. Capaian Mutu
akreditasi akreditasi dari Mutu, Keselamatan survey KARS Pelayanan Medis dan ketepatan Pelayanan Medis
Nasional badan akreditasi Pasien dan Kepuasan 2. Capaian Mutu pengembalian 2. Capaian Mutu
Nasional. Pelanggan Pelayanan Keuangan rekam medik Pelayanan
- Persiapan reakreditasi dalam waktu 24 Keuangan
rumah sakit jam
pendidikan , 2. Ketepatan jam
KARS visite Dokter
Spesialis
2. Terwujudnya a. Pengembangan Pengembangan Pelayanan MS-CT dan 1. % staf yang 1. Kelengkapan 1. % staf di area kritis
layanan Pelayanan pelayanan Kanker MRI di ICC: mendapat pelatihan dan ketepatan yang mendapat
rujukan & Rujukan dan dengan pemanfaatan - Promosi 20 jam perorang per pengembalian pelatihan 20 jam
unggulan Unggulan gedung, peningkatan - Tersedianya 75% tahun rekam medik perorang per tahun
Nasional (Yan, Nasional kompetensi SDM serta SDM terlatih 2. Program Reward and dalam waktu 24 2. Program Reward
Kanker, Yan, Pelayanan pemenuhan fasilitas - Pelayanan Ro-Tx Consequence jam and Consequence
Jantung, Kanker dan sarana dan prasarana (Linac + Treatmen 3. % tingkat kehandalan 2. Ketepatan jam 3. % tingkat
Health Jantung Planning System/TPS SarPras visite Dokter kehandalan
Tourism) + CT Simulator) 4. Kepuasan Pelanggan Spesialis SarPras
- Pelayanan Brachi-Tx 3. Rasio POBO 4. Kepuasan
- Pelayanan C-Arm Pelanggan
- Pelayanan Hematologi

24
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
Onkologi Medik
- Pasien berasal dari 9
provinsi dan
Mancanegara
Pengembangan Pembangunan Fisik PJT 1. % staf yang 1. Kelengkapan 1. % staf di area kritis
pelayanan Jantung : tahap V mendapat pelatihan dan ketepatan yang mendapat
pembangunan gedung, - Promosi 20 jam perorang per pengembalian pelatihan 20 jam
peningkatan kompetensi - Pelatihan SDM tahun rekam medik perorang per tahun
SDM serta pemenuhan - Tersedianya 75% 2. Program Reward and dalam waktu 24 2. Program Reward
sarana dan prasarana SDM terlatih Consequence jam and Consequence
3. % tingkat kehandalan 2. Ketepatan jam 3. % tingkat
SarPras visite Dokter kehandalan
4. Kepuasan Pelanggan Spesialis SarPras
3. Rasio POBO 4. Kepuasan
Pelanggan
b. Pengembangan Promosi Program 1. Jalin kerjasama Kepuasan Pelanggan 1. Rasio Kepuasan Pelanggan
Pelayanan Pengembangan Layanan dengan dinas Pendapatan
Unggulan bertaraf Internasional, pariwisata, perastuan PNBP terhadap
Nasional (Health Peningkatan Mutu, Hotel dan Restoran Biaya
Tourism) Keselamatan Pasien dan Indonesia, Pusat Studi operasional
Kepuasan Pelanggan Pariwisata UGM (Rasio POBO)
lewat web 2. PPGD Awam,
Pelatihan Transportasi
pasien staf Hotel
3. Optimalisasi Tim
c. Pengembangan 1. Pembangunan Blok 1. Konsultan 1. % tingkat kehandalan 1. Kelengkapan 1. % tingkat
Pelayanan : IGD Perencana SarPras dan ketepatan kehandalan
i. Peningkatan Pembangunan 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian SarPras
pelayanan 2. Peningkatan Gedung Diagnostic 3. % staf yang rekam medik 2. Kepuasan
kegawatdarurata kompetensi SDM mendapat pelatihan dalam waktu 24 Pelanggan
Center (Medical
n di IGD, ICU, 20 jam/orang per jam 3. % staf di area kritis
ICCU dan PICU Check Up, Lab. tahun yang mendapat
2. Ketepatan jam
untuk menekan Penelitian) 4. Program Reward and visite Dokter pelatihan 20 jam
angka kematian Consequence Spesialis perorang per tahun

25
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
3. Rasio POBO 4. Program Reward
2. 75% SDM Kompeten and Consequence

ii. Cangkok Hati 1. Ketersediaan Sarana 1. 100% Sarana 1. % tingkat kehandalan 1. Kelengkapan 1. % tingkat
Prasarana Prasarana SarPras dan ketepatan kehandalan
2. Peningkatan terpenuhi 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian SarPras
kompetensi SDM 2. 75% SDM rekam medik 2. Kepuasan
Kompeten dalam waktu 24 Pelanggan
jam
2. Ketepatan jam
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
iii. Pelayanan 1. Ketersediaan Sarana 100% Sarana Prasarana 1. % tingkat kehandalan 1. Kelengkapan 1. % tingkat
Geriatri Prasarana terpenuhi SarPras dan ketepatan kehandalan
2. Peningkatan 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian SarPras
kompetensi SDM rekam medik 2. Kepuasan
dalam waktu 24 Pelanggan
jam
2. Ketepatan jam
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
iv. Pelayanan 1. Ketersediaan Sarana 100% Sarana Prasarana 1. % tingkat kehandalan 1. Kelengkapan 1. % tingkat
Paliatif Prasarana terpenuhi SarPras dan ketepatan kehandalan
2. Peningkatan 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian SarPras
kompetensi SDM rekam medik 2. Kepuasan
dalam waktu 24 Pelanggan
jam
2. Ketepatan jam
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO

26
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
v. Pelayanan Stem- 1. Ketersediaan Sarana 100% Sarana Prasarana 1. % tingkat kehandalan 1. Kelengkapan 1. % tingkat
Cell Prasarana terpenuhi Sar-Pras dan ketepatan kehandalan
2. Peningkatan 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian SarPras
kompetensi SDM rekam medik 2. Kepuasan
dalam waktu 24 Pelanggan
jam
2. Ketepatan jam
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
d. Ketersediaan 1. Penambahan Daya Kebutuhan listrik RS Kepuasan Pelanggan - Kepuasan Pelanggan
Penunjang Listrik (PLN) terpenuhi
Pelayanan 2. Pembangunan Intalasi Pembangunan IPAL 1. Kebersihan - Kepuasan Pelanggan
searah dengan Pembuangan Air Limbah Lingkungan (Program
pengembangan (IPAL) Rumah Sakit Berseri)
pelayanan dan 2. Proper Lingkungan/
pembangunan Proper Hijau
gedung baru
3. Terwujudnya Adanya Dokumen Kordinasi dengan FK 1 (satu) Dokumen 1. Pertumbuhan 1. Kelengkapan Kepuasan Pelanggan
Academic AMC / AHS UGM AMC/AHS terintegrasi Pembelajaran dan ketepatan
Medical terintegrasi 2. Pertumbuhan Peserta pengembalian
Center (AMC) Didik Pendidikan rekam medik
/ Academic Kedokteran dalam waktu 24
Health System 3. Pertumbuhan jam
(AHS) dengan Penelitian Yang 2. Ketepatan jam
FK UGM Dipublikasikan visite Dokter
Spesialis
4. Terwujudnya 1. Adanya 17 Program Pengembangan Tercapainya Indikator Tercapainya Indikator 1. Kelengkapan Tercapainya Indikator
sistem indikator mutu Peningkatan Mutu, mutu pelayanan medis mutu pelayanan medis dan ketepatan mutu pelayanan
peningkatan pelayanan medis Keselamatan Pasien dan dan mutu dan mutu pengembalian medis dan mutu
mutu & Kepuasan Pelanggan Pelayanan Keuangan Pelayanan Keuangan rekam medik Pelayanan Keuangan
keselamatan dalam waktu 24
pasien jam
2. Ketepatan jam
27
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
visite Dokter
Spesialis
2. Adanya 1 Efisiensi Biaya dan 1. POBO > 65% Kepuasan Pelanggan Rasio POBO Kepuasan Pelanggan
indikator mutu Optimalisasi PNBP 2. Proporsi Pencapaian Internal Internal
Pelayanan Pendapatan terhadap
Keuangan target
5. Terwujudnya Adanya Regulasi Koordinasi dengan Dinas 1 Dokumen Regulasi 1. Capaian Indikator 1. NDR ≤ 24‰
sistem rujukan Sistem rujukan yg Kesehatan dan PERSI Mutu Pelayanan 2. Kematian Pasien
yang efektif efektif Medis : di IGD ≤ 0,71%
- NDR ≤ 24‰ 1. Kelengkapan 3. Angka Kematian
- Kematian Pasien di dan ketepatan Ibu ≤ 0,67%
IGD ≤ 0,71% pengembalian
2. BOR : 70% – 80% rekam medik
3. ERT 2 ≤140 menit dalam waktu 24
Jumlah Koordinasi dengan Dinas RS & Puskesmas 1. Capaian Indikator jam 1. NDR ≤ 24‰
RS/Puskesmas Kesehatan binaan Mutu Pelayanan 2. Ketepatan jam 2. Kematian Pasien
yang dibina Medis : visite Dokter di IGD ≤ 0,71%
- NDR ≤ 24‰ Spesialis 3. Angka Kematian
- Kematian Pasien di 3. Rasio POBO Ibu ≤ 0,67%
IGD ≤ 0,71%
2. BOR : 70% – 80%
3. ERT 2 ≤140 menit
6. Terwujudnya Dokumen Koordinasi/kolaborasi 20 dokumen dari 22 1. Capaian Indikator 1. Kelengkapan 1. NDR ≤ 24‰
kerjasama dg Perjanjian Kerja dengan RS Jejaring dokumen (90%) Mutu Pelayanan dan ketepatan 2. Kematian Pasien
RS jejaring Sama Medis : pengembalian di IGD ≤ 0,71%
- NDR ≤ 24‰ rekam medik 3. Angka Kematian
- Kematian Pasien di dalam waktu 24 Ibu ≤ 0,67%
IGD ≤ 0,71% jam
2. BOR : 70% – 80% 2. Ketepatan jam
3. ERT 2 ≤140 menit visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
7. Terwujudnya Jumlah translational Program Peningkatan % Penelitian yang Kepuasan Pelanggan 1. Kelengkapan 1. Kepuasan
translational research Ttranslational Research dipublikasikan ( 60 khususnya Pelanggan dan ketepatan Pelanggan
28
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
research dokumen) : Internal pengembalian khususnya
a. Pertumbuhan rekam medik Pelanggan Internal
Pembelajaran dalam waktu 24 2. % Penelitian yang
b. Pertumbuhan jam dipublikasikan
Peserta Didik
Pendidikan Dokter
c. Pertumbuhan
Penelitian Yang
Dipublikasikan
8. Terwujudnya 1. Pengembangan 1. Program 1. Penyusunan 1. Pemenuhan Capaian 1. Kelengkapan 1. Pemenuhan
Pengembangan Pelayanan yang Pengembangan Pengembangan Area Klinis dan ketepatan Capaian Area
dan sudah ada, Pelayanan Pelayanan 2. Kepuasan Pelanggan pengembalian Klinis
Peningkatan seperti Cangkok 2. Program Peningkatan 2. Penyusunan 3. Ketepatan waktu rekam medik 2. Kepuasan
Mutu Hati, Stem-Cell, fasiilitas fisik, kebutuhan fasiilitas Pelayanan dalam waktu 24 Pelanggan
Pelayanan Paliatif Care, reehabilitasi dan fisik, reehabilitasi dan jam 3. Ketepatan waktu
Penanganan terpenuhinya Sar-Pras Sar-Pras 2. Ketepatan jam Pelayanan
Nyeri Terpadu, 3. Program Pembangunan 3. Penyelesaian visite Dokter
Low-vision dan Gedung PJT tahap V Pembangunan Spesialis
Vitrio-Retina 4. Konsultan Perencana Gedung PJT (tahap v) 3. Rasio POBO
2. Peningkatan Pembangunan 4. Konsultan
fasiilitas fisik, Gedung Diagnostic Perencana
reehabilitasi dan Center (Medical Pembangunan
terpenuhinya Check Up, Lab. Gedung Diagnostic
Sar-Pras Penelitian) Center (Medical
Check Up, Lab.
Penelitian)
9. Pembangunan Program Pembangunan Feasibility Study 1. Pemenuhan 1. Kelengkapan 1. Pemenuhan
Gedung Gedung Pembangunan Gedung Capaian Area Klinis dan ketepatan Capaian Area
Blok Pediatri Blok Pediatri tahap I Blok Pediatri tahap I 2. Kepuasan pengembalian Klinis
Pelanggan rekam medik 2. Kepuasan
3. Ketepatan waktu dalam waktu 24 Pelanggan
Pelayanan jam 3. Ketepatan waktu
2. Ketepatan jam Pelayanan
visite Dokter
29
Perspektif Proses Bisnis Internal
Pemenuhan Pemenuhan
Pemenuhan Indikator
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Rumah
Kinerja Individu
Terpilih Sakit BLU
Spesialis
3. Rasio POBO
10. Pembangunan Program Pembangunan 1. Pemenuhan 1. Kelengkapan 1. Pemenuhan
Gedung Parkir Pembangunan Gedung Gedung Parkir Capaian Area Klinis dan ketepatan Capaian Area
Parkir 2. Kepuasan pengembalian Klinis
Pelanggan rekam medik 2. Kepuasan
3. Ketepatan waktu dalam waktu 24 Pelanggan
Pelayanan jam 3. Ketepatan waktu
2. Ketepatan jam Pelayanan
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
11. Pembangunan Program Feasibility Study 1. Pemenuhan 1. Kelengkapan 1. Pemenuhan
Gedung ICC Pembangunan Gedung Pembangunan Capaian Area Klinis dan ketepatan Capaian Area
Extension ICC Extension Gedung ICC 2. Kepuasan pengembalian Klinis
Pelanggan rekam medik 2. Kepuasan
Extension 3. Ketepatan waktu dalam waktu 24 Pelanggan
Pelayanan jam 3. Ketepatan waktu
2. Ketepatan jam Pelayanan
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO

Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi


Pemenuhan Pemenuhan Pemenuhan
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Kinerja Indikator Rumah
Individu Terpilih Sakit BLU
1. Terwujudnya Kebijakan Reward Membuat Kebijakan 1 (satu) 1. Kepuasan 1. Kelengkapan 1. Kepuasan
sistem manajemen & Consequence Reward & Consequence Dokumen Pelanggan dan ketepatan Pelanggan
berbasis reward & 2. Ketepatan Waktu pengembalian 2. Ketepatan Waktu
consequence Pelayanan rekam medik Pelayanan
dalam waktu 24
jam
30
Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi
Pemenuhan Pemenuhan Pemenuhan
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Kinerja Indikator Rumah
Individu Terpilih Sakit BLU
2. Ketepatan jam
visite Dokter
Spesialis
3. Rasio POBO
2. Tersedianya SDM Proporsi realisasi Program 85% 1. Kepatuhan 1. Kelengkapan 1. Kepatuhan
yg kompeten dibanding rencana Pengembangan SDM terhadap Standar dan ketepatan terhadap Standar
pengembangan yang transparan 2. Capaian Indikator pengembalian Pelayanan
SDM Mutu Pelayanan rekam medik 2. Capaian Indikator
Medis dalam waktu 24 Mutu Pelayanan
3. Kepuasan jam Medis
Pelanggan 2. Ketepatan jam 3. Kepuasan
4. Ketepatan Waktu visite Dokter Pelanggan
pelayanan Spesialis 4. Ketepatan Waktu
5. Rasio 3. Rasio POBO pelayanan
Pendapatan 5. % Staf di Area
PNBP terhadap Kritis yang
Biaya Operasional mendapat
(PB) pelatihan 20
jam/oramg/tahun
2. Terwujudnya Proporsi satker Pengembangan SIMRS -Front Office 1. Kepuasan 1. Informasi 1. Kepuasan
SIMRS terintegrasi yang terhubung dgn terintegrasi 100% Pelanggan ketrsediaaan Pelanggan
SIMRS (Front -Back Office 2. Ketepatan waktu tempat tidur 2. Ketepatan waktu
Office Back Office/ 100% Pelayanan 2. Penerapan Pelayanan
FOBO) -Pengemban aplikasi BIOS 3. % Tingkat
gan SIMRS Kehandalan
untuk Sarpras
kebutuhan 4. Level IT yang
pelayanan terintegrasi
Jantung
Terpadu
3. Terwujudnya Tersedianya 1. Pendekatan/Lobi ke 90% 1. Kepuasan 1. Kelengkapan 1. Kepuasan
fasilitas yang Anggaran Kementerian kebutuhan Pelanggan dan ketepatan Pelanggan
memenuhi standar Pengadaan Kesehatan untuk fasilitas 2. Ketepatan waktu pengembalian 2. Ketepatan waktu
Fasilitas mendapat terpenuhi Pelayanan rekam medik Pelayanan
31
Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi
Pemenuhan Pemenuhan Pemenuhan
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Kinerja Indikator Rumah
Individu Terpilih Sakit BLU
peningkatan porsi dalam waktu 24 3. % Tingkat
anggaran jam Kehandalan
2. Skor overall 2. Ketepatan jam Sarpras
equipment visite Dokter
effectiveness Spesialis
availability% x 3. Rasio POBO
performance% x
quality%
Pemeliharaan - Peningkatan Mutu 90% Fasilitas 3. Kepuasan 1. Ketepatan jam 1. Kepuasan
Fasilitas tepat layanan dan kepuasan terpelihara Pelanggan visite Dokter Pelanggan
waktu pasien tepat waktu 4. Ketepatan waktu Spesialis 2. Ketepatan waktu
- Efisiensi Pelayanan 2. Rasio POBO Pelayanan
3. % Tingkat
Kehandalan
Sarpras

Perspektif Keuangan
Pemenuhan Pemenuhan Pemenuhan
Sasaran Indikator Program dan Kegiatan Target Indikator Kinerja Indikator Kinerja Indikator Rumah
Individu Terpilih Sakit BLU
1, Terwujudnya Rasio Pendapatan Meningkatkan ≥ 65% Rasio POBO Rasio POBO Kepuasan pelanggan
Peningkatan PNBP terhadap pendapatan
Pendapatan dan Biaya Operasional
Efisiensi Biaya (POBO)
2, Terwujudnya Terwujudnya Proporsi pencapaian Meningkat Rasio POBO Rasio POBO Kepuasan pelanggan
peningkatan revenue Peningkatan pendapatan 5% dari tahun
revenue terhadap target sebelumnya
Tercapainya Tercapainya Angka efisiensi 15% Rasio POBO Rasio POBO Kepuasan pelanggan
efisiensi efisiensi

32
B. Pengembangan Kompetensi SDM

Dalam perkembangannya RSUP Dr. Sardjito selalu berinovasi dan


mengembangkan pelayanan sesuai dengan perubahan dan kemajuan
IPTEKDOKES, guna mendukung kegiatan tersebut diperlukan juga
Pengembangan Kompetensi SDM, melalui:
1. Pendidikan Formal
2. Pelatihan, Kegiatan Ilmiah
3. Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan termasuk
didalamnya Penelitian dan Publikasi,
dengan Rencana Anggaran Belanja (RAB) sebesar Rp. 17.551.549.000,- (Tujuh
belas milyar lima ratus lima puluh satu juta lima ratus empat puluh sembilan
rupiah)
- Dalam Pendidikan Formal direncanakan beberapa Staf, Dokter, Perawat,
Bidan, Tenaga Kesehatan lainnya, maupun staf non medis, baik Pendidikan
Manajerial maupun Klinis, dengan RAB sebesar Rp. 2.001.000.000,- (Dua
Milyar satu juta rupiah).
- Untuk 5 (lima) Pelatihan Wajib, harus/wajib diikuti oleh seluruh karyawan
rumah sakit, baik PNS maupun Non PNS, dan Kegiatam/Pelatihan Ilmiah
Internal dan Eksternal Rumah Sakit, disesuaikan dengan kompetensi
pelayanan/pengembangan pelayanan yang menjadi tugas pokoknya, dengan
RAB sebesar Rp. 12.333.692.000,- (Dua belas miliar tiga ratus tiga puluh tiga
juta enam ratus sembilan puluh dua ribu rupiah).
- Untuk Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan RS, termasuk
Penelitian, dengan RAB sebesar Rp. 3.216.857.000,- (Tiga Milyar dua ratus
enam belas juta ldelapan ratus lima puluh tujuh ribu rupiah).
Rincian Pendidikan Formal, Pelatihan, Kegiatan Ilmiah, Peningkatan Mutu dan
Kajian Pelayanan Kesehatan RS, termasuk Penelitian dan Publikasi sesuai tabel di
bawah ini:

33
1. Pendidikan Formal

Tabel 3.3 Pendidikan Formal


a. Direktorat Keuangan:
Status Jenjang
No Nama NIP Kepegawaian Akademik Minat Studi Tempat Studi Anggaran
Bagian Akuntansi dan Verifikasi
1 Itsna Rahmawati, SE 19880119201122000 PNS S1 Profesi Profesi Akuntan UGM 25,000,000
2 Fika Purnama Putri, SE 19870829201122000 PNS S1 Profesi Profesi Akuntan UGM 25,000,000

Sub Total 50,000,000


Bagian PBMD
1 Ardianary Chandra Dewi, SE S2 Manajemen RS UGM Yogyakarta 25,000,000
2 Tri Sugiarto, A.Md, S1 Ekonomi Universitas Mercu Buana
Manajemen Yogyakarta 25,000,000
3 Maya Indriyati, A.Md S1 Akuntansi Universitas PGRI
Yogyakarta 25,000,000
4 Arlin Widyan Irmawati, A.Md, S1 Akuntansi Universitas Janabadra
Yogyakarta 25,000,000
5 Nining Setiawati, A.Md, S1 Akuntansi Universitas Janabadra
Yogyakarta 25,000,000
Sub Total 125,000,000
Sub Total Pendidikan Formal Direktorat Keuangan 175,000,000

b. Direktorat Medik dan Keperawatan


KSM JANTUNG
1 dr. Real Kusumanjaya,SpJP 198010232010121000 PNS Fellowship Echocardiography RS Harapan Kita Jakarta
Marsam Training 25.000.000
2 dr. Hasanah Mumpuni,SpJP 196406171989032000 PNS S3 Pasca FK UGM 30.000.000
3 dr. Erika maharani,SpJP 197612142008122000 PNS S3 Pasca FK UGM 30.000.000

34
Sub Total 85.000.000
IRJAN
1 Ulfa Hikmawati, S.Kep.Ns 197611212002122001 PNS S2 Keperawatan UGM / UI
Kardiovaskuler 25,000,000
2 Murdewi Indrastuti, AMK 197402171997032001 PNS S1 Keperawatan UGM /Alma Ata
25,000,000
3 Dian Ika Muliawati 197607272005012003 PNS S1 Keperawatan UGM /Alma Ata 25,000,000
4 Sukmawati, AMK 198102162006042016 PNS S1 Keperawatan UGM /Alma Ata 25,000,000

5 Dwi Ari Nugroho 197412281998031001 PNS S1 Keperawatan UGM /Alma Ata 25,000,000
6 Purnomo 197507032008121001 PNS S1 Ekonomi Universitas Sarjana
Wiyata 25,000,000
Sub Total 150,000,000
KSM ANAK
1 dr. Ratni Indrawanti, Sp.A 196409161990102001 PNS Sub IPT Infeksi UNAIR surabaya 25,000,000
spesialis
2 dr. Eggi Arguni,MSc, Sp.A 197404122008012010 PNS Sub IPT Infeksi UI Jakarta
spesialis 25,000,000
3 dr. Retno Palupi,MSc,Sp.A 1121060137 PT non Pns Sub Alergi Imunologi UI Jakarta
spesialis 25,000,000
4 dr. Kristia Hermawan, PTT Ph.D Ph.D Taipei
MSc,Sp.A 30,000,000
5 dr. Neti Nurani, Sp.AK 197408012008012000 PNS S3 S3 UGM
30,000,000
6 dr. Braghmandita Widya PT non Pns Sub Tumbang-Ped UGM
Indraswari, MSc,Sp.A spesialis Sosial 25,000,000
Sub Total 160,000,000
IRIA
1 Siti Raikhanah 197612042003122000 PNS S1 S1 Kep Universitas Brawijaya 25,000,000
2 Pendidikan
dr. Med,dr.Intan Fatah Kumara
197112302014121000 PNS S3 Konsultan Intensif FK UI 30,000,000
Msc,SpA
Anak

35
3 Pendidikan S3
dr. Nurnaningsih,SpAK 196004151984032000 PNS S3 UGM
Kedokteran klinis 30,000,000
4
Ririh Astariyah,S.ST 197509292003122000 PNS Profesi S1 Profesi S1 Poltekkes
25,000,000
5 Tenaga tetap S1 Ekonomi
Nurisma Wibiyanto 201401198909261000 S1 STINUS Megarkencana
non PNS Managemen 25,000,000
6 Tenaga tetap S1 Ekonomi
Ifah Kurnia Jati 201407199110152000 S1 STINUS Megarkencana
non PNS Managemen 25,000,000
7 Tenaga tetap S1 Ekonomi
Andika Trisnaning Ati 201401199108072000 S1 STINUS Megarkencana
non PNS Managemen 25,000,000
8 Tenaga tetap S1 Ekonomi
Nur Fadilah 200907198310092000 S1 STINUS Megarkencana
non PNS Managemen 25,000,000
9 Sirila Ngesti Purnani,AMK 197802142005012000 PNS S1 S1 Kep. UNIBRAW 25,000,000

Sub Total 235,000,000


INSKA
1 Siti Wahyuni, S.Kep,Ns. 198409212009122000 PNS S2 Keperawatan Anak PSIK FK UGM 25,000,000
2 Putry Nur Faidah, S.Kep, Ns 198901162014022000 PNS S2 Keperawatan Anak PSIK FK UGM 25,000,000
3 Novi Mahendrawati,S.Kep, Ns 198211202008122000 PNS S2 Keperawatan Anak PSIK FK UGM 25,000,000
4 PSIK FK UGM/Swasta di
Sri Andhani, AMK 19760828200312000 PNS S1 Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
5 PSIK FK UGM/Swasta di
Sri Wulandari, AMK 197608092002122000 PNS S1 Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
6 PSIK FK UGM/Swasta di
Nopitasari, AMK 198311292006042000 PNS S1 Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
7 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Wiwik Herawati, SST 196401271985032000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
8 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Eni Budi Astuti, SST 196801081990032000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
Malang Jawa Timur
25,000,000
9 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Suprapto, SST 196006171981031000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
10 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Endang Sumaryatun, SST 196711281989032000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
DIY
25,000,000

36
11 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Sunarti, SST 196502011991032000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
12 Profesi PSIK FK UGM/Poltekes
Enggar Kusumaningrum, SST 197207151997032000 PNS
Ners
Keperawatan Anak
DIY
25,000,000
13 AKES Karya Husada
Mujiyati 196204061984022000 PNS D3 Keperawatan Anak
Yogyakarta
10,000,000
14 AKES Karya Husada
Kalimah Dermiyati 196607231994032000 PNS D3 Keperawatan Anak
Yogyakarta
10,000,000

Sub Total 320,000,000


KSM UROLOGI
1 dr. Danarto, SpB, SpU(K) 195611011985111000 PNS S-3 Kedokteran UGM 30,000,000

2 dr. Indrawarman,SpU 198001022009121000 PNS S-3 Kedokteran UGM 30,000,000

Sub Total 60,000,000


KSM REHAB MEDIK
1 dr. Ahmad Fuath, Sp.KFR Sub Sub spesialis -
spesialis Muskuloskeletal 25,000,000
2 dr. Pujiatun, Sp.KFR Sub Sub spesialis Jakarta
spesialis Kardiorespirasi 25,000,000
3 dr. Bernita, Sp.KFR Sub Sub spesialis Jakarta
spesialis Pediatri 25,000,000
Sub Total 75,000,000

INSTALASI REHAB MEDIS


1 Nur Utami Hidayati 197703292009122000 PNS S2 Kesehatan UGM Jogjakarta
Msyarakat 25,000,000
2 Kuwadi 196606141991031000 PNS Profesi Fisioterapi Poltekes Surakarta
25,000,000
3 Arik Dwindayani 196802061994032000 PNS Profesi Fisioterapi Universitas Aisyiyah 25,000,000
Jogjakarta
4 Sri Isnin Kadarti 196612261992032000 PNS Profesi Fisioterapi UMS 25,000,000

37
5 Purbasasana 196709241991031000 PNS Profesi Fisioterapi Poltekes Surakarta 25,000,000

6 Wahyu Budi Ruwiyati 196810261993032000 PNS Profesi Fisioterapi Universitas Aisyiyah 25,000,000
Jogjakarta
7 Rr. S. Novy 196711011991032000 PNS Profesi Fisioterapi UMS 25,000,000

8 Machmud Zaini 196206191989031000 PNS Profesi Fisioterapi POLTEKES Surakarta 25,000,000

9 Intihana 198705202010122000 PNS D IV Terapi Wicara POLTEKES Surakarta 25,000,000

Sub Total 225,000,000

KSM PENYAKIT DALAM


1, dr. Metalia Puspitasari SpPD Dosen tetap non Sp2 Sp2 Nefrologi Yogyakarta
PNS (dikti) 25,000,000
Sub Total 25,000,000

KSM ORTHOPEDI
1, dr. Luthfi Hidayat, SpOT(K) 1981 0926 2012 121001 PNS S3 Program Doktor FK UGM
30,000,000
Sub Total 30,000,000

KSM OBSGYN
1 dr. Moh. Nailul Fahmi, SpOG 1120160134/1134 Dosen tetap S3 Ilmu Kedokteran Program Doktor FK UGM
UGM/Dokter dan Kesehatan 30,000,000
KSM Obsgin
2 dr. M.Nurhadi Rahman, SpOG 197812062012121000 PNS S3 Ilmu Kedokteran Program Doktor FK UGM
Kemenristekdikti dan Kesehatan 30,000,000
Sub Total 60,000,000

KSM BEDAH
1 dr. Artanto Wahyono, Sp.B 197012092009121000 PNS Konsultan Yogyakarta 25,000,000

2 dr. Imam Sofii, Sp.B-KBD 197203112008011000 PNS S3 30,000,000

38
Sub Total 55,000,000

KSM MATA
1 dr. Purjanto Tepo Utomo, S3 Pendidikan Dalam/luar 30,000,000
SpM(K) Doktoral negeri/combined
2 dr. Firman Setya Wardhana, S3 Pendidikan Dalam/luar 30,000,000
SpM.MKes. Doktoral negeri/combined
3 dr. M. Bayu Sasongko, SpM, Spesialis/ Fellowship Royal Victorian Eye 30,000,000
MEpi, PhD, Sub Vitreoretina Center
Spesialis Australia/Singapore
National Eye Center
Sub Total 90,000,000

KSM PARU
1, dr. Eko Budiono, SpPD, K-P 196611022000031002 PNS Program UGM 30,000,000
Doktor
2 dr. Heni Retnowulan, M. Kes, 197209162009122001 PNS Program UGM 30,000,000
SpPD, KP Doktor
3 dr. Ika Trisnawati, M. Sc, 197303102009122001 PNS Program UGM 30,000,000
SpPD, KP Doktor
4 dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD 201604198211142000 SK Direktur Pendidikan Pulmonologi FK UGM/R S Sardjito 25,000,000
Konsultan
Sub Total 115,000,000

ILK
1 dr. Andaru Dahesih Dewi, 196508121995032003 PNS S3 Kedokteran Universitas Gajah Mada
30,000,000
M.Kes, Sp.PK(K)
2 dr. Windarwati, MSc., 196605211995032001 PNS S3 Kedokteran Universitas Gajah Mada
30,000,000
Sp.PK(K)
3 dr. Riat El Khair, MSc., Sp.PK 197608262008121002 PNS S3 Kedokteran Universitas Pajajaran
30,000,000
Bandung
4 dr. Ira Puspitawati, M.Kes., 197901102010122002 PNS S3 Kedokteran Universitas Gajah Mada
30,000,000
Sp.PK
5 Siti Binzanah, AMd.AK 197210291997032001 PNS S1 Analis Kesehatan Poltekes Kemenkes
25,000,000
Yogyakarta

39
6 Akhmad Marzuki, Amd.AK 196910101992031002 PNS S1 Analis Kesehatan Poltekes Kemenkes
25,000,000
Yogyakarta
7 Suprastawa, Amd.AK 197105121992031001 PNS S1 Analis Kesehatan Poltekes Kemenkes
25,000,000
Yogyakarta
8 Suharti 196803021994032004 PNS D3 Akuntansi STIE YKP 10,000,000

Sub Total 205,000,000


IRJ
1 drg. Bambang Dwi R., SpBM Spesialis Spesialis Sub
Disgnati 25,000,000
2 drg. Rahardjo, SpBM Spesialis Spesialis
Congenital 25,000,000
3 drg. Indradewi S., SpBM Spesialis Spesialis Onkologi Groninggen University 25,000,000

4 drg. Maria Goreti W., SpBM S3 Doktor UGM, Yogyakarta 30,000,000

5 dr Agus Supartoto, SpM(K) S3 FK-UGM, Yogyakarta 30,000,000

6 dr Supanji, SpM.,Mkes.,PhD Spesialis/ JEC Jakarta


Sub 25,000,000
7 dr M. Bayu S., SPM, PhD Spesialis/ Australia 25,000,000
Sub
8 Margaretha Rinawati S., AMK 198111012005012000 PNS S-1 Profesi Keperawatan menyusul 25,000,000
9 Windhy Astuti, AMK 197803092003122000 PNS S-1 Profesi Keperawatan STIKES 25,000,000
10 S-1 Profesi 25,000,000
Atik Susilowati, AMK 197807042000032000 PNS Keperawatan FK - UGM Yogyakarta
11 Eka Yuwana, AMK 197504251994031000 PNS S-1 Profesi Keperawatan Universitas Aisyiyah 25,000,000
12 Eni Hidayati, AMK 197703141999032000 PNS S-1 Profesi Keperawatan Alma Atta, Yk 25,000,000
13 Budi Hastuti, AmdKeb. 198704122008012000 PNS S-1 Profesi Kebidanan Poltekes, Kemenkes, Yk 25,000,000
14 Catur Retno, AmdKeb. 196703201989032000 PNS S-1 Profesi Kebidanan Poltekes, Kemenkes, Yk 25,000,000
15 Heni Kuswardani DH., AMK 196910291989032000 PNS D-4 Kep, Keperawatan Peny, Yogyakarta
Dalam 10,000,000
16 Siti Fazanah 196506201988032000 PNS D-3 Kep, Keperawatan Poltekes, Kemenkes, Yk 10,000,000
17 Nur Rahmi Budianti, S,Psi.,Psi 197601102006042000 PNS S2 Psikilogi Klinis UGM, Yogyakarta 25,000,000
18 Lita Gunarti, Amd 200711198608012000 Non PNS Tetap S-1 Admin, Manajemen Yogyakarta
Negara 25,000,000

40
19 Sri Hastutiningsih 197312221014122000 PNS S-1 Manajemen/Akunta Yogyakarta
Ekonomi nsi 25,000,000
20 Non PNS S-1 Manajemen/Akunta
Fr. Dwi Astuti Setyorini 201203198011202000 Yogyakarta
Kontrak Ekonomi nsi 25,000,000
Sub Total 480,000,000

ICC TULIP
1 dr. Kartika Widayati, Sp.PD- 196804272003122000 PNS S3 S3 Kedokteran Universitas Gadjah Mada
KHOM 30,000,000
2 dr. Ibnu Purwanto, Sp.PD- PNS S3 S3 Kedokteran Universitas Gadjah Mada
KHOM 30,000,000
3 dr. Wigati Dhamiyati, PNS S3 S3 Kedokteran Universitas Gadjah Mada
Sp.Rad,K.Onk 30,000,000
4 dr. Artanto W., Sp.B PNS S3 S3 Kedokteran Universitas Gadjah Mada
30,000,000
5 dr. Setiyani Puji Lestari 198504012015032000 PNS Pendidikan Sp, Patologi Universitas Gadjah Mada
Dokter Anatomi/Sp,
25,000,000
Spesialis Radiologi (Sp1)
6 Santi Wahyuningsih, 198405052008122000 PNS S2 S2 Keperawatan Universitas Gadjah Mada
S.Kep,Ns. 25,000,000
7 Edi Trimulyono, SKepNs 198009202014021000 PNS S2 S2 Keperawatan Universitas Gadjah Mada
25,000,000
8 Ida Sri Indarti, AMK 197204101997031000 PNS S1 Profesi S1 Keperawatan Universitas Alma Ata
Yogyakarta 25,000,000
9 Apriyani Marfuah, AMK 197604232005012000 PNS S1 Profesi S1 Keperawatan 25,000,000
10 Tri Utariningsih, AMK 198307062012122000 PNS S1 Profesi S1 Keperawatan
25,000,000
11 Dwi Cahyo Prakoso, A.Md. 201511199407251000 Non PNS S1 S1 Akuntansi Universitas Mercu Buana
Yogyakarta 25,000,000
12 Wida Susanti, A.Md 201511199408102000 Non PNS S1 S1 Manajemen Universitas Mercu Buana
Yogyakarta 25,000,000
13 Poniman 201402197606225000 Non PNS D3 D3 Administrasi Universitas Administrasi 10,000,000

Sub Total 330,000,000

41
IGD
dr. Andreas Dewanto Spesialis Spesialis UNIBRAW
1 Emergency Emergency 25,000,000
dr. Septiva Asih Pratiwi Spesialis Spesialis Anak UNDIP/UGM
25,000,000
2 Anak
Santo Tri Wahyudi, S.Kep,NS UNIBRAW/UNPAD /UGM 25,000,000
3
Nurhidayati, S.Kep,Ns S2, Keperawatan UNIBRAW/UNPAD /UGM 25,000,000
4
S2, gawat darurat dan
Agus Joko P, S.Kep,Ns UNIBRAW/UNPAD/UGM 25,000,000
5 intensif
Isa Tri Edi, S.Kep,Ns. UNIBRAW/UNPAD/UGM 25,000,000
6
Eko Budiantoro, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
7
Wahyu Dwi Nugroho, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
8
Whetrik Bernade UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
9
Suhartiningsih, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
10
S1, Keperawatan
Sefika Nugroho P, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
11
Etik Purwandari, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
12
Tofiq Anafi, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
13
Suparman, AMK UGM/UNDIP/PTS 25,000,000
14
Sri Rejeki, AMK Keperawatan Peri PAM Dep,Kes DIY
S1,
15 Operatif 25,000,000
Rahmawati Rahman, Ak.Bid S1, Kebidanan PAM Dep,Kes DIY/PTN 25,000,000
16
Eko Tri Kuncoro S1, S1 Manajemen PTN/PTS 25,000,000
17
Martiningsih S1, S1 Akutansi PTN/PTS 25,000,000
18
Muklis Wahyudi S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
20

42
Purwandi S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
21
Ekwantoro S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
22
Yuli Ananta S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
23
Rosy Farida Ain D3, D3 Adminitrasi PTS 10,000,000
24
Rizal Dwi Primayandi D3, D3 Farmasi PTS 10,000,000
25
Krisna Teguh Priyanto D3, D3 Adminitrasi PTS 10,000,000
26
Fitriani Mutohharoh S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
27
Suryandari Purwaningsih S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
28
Rina Kusumawati S1, S1 Akutansi PTS 25,000,000
29
Fitriyani D3, D3 Adminitrasi PTS 10,000,000
30
Suroyo D3, D3 Adminitrasi PTS 10,000,000
31
Sub Total 675,000,000
INSTALASI FARMASI
Farmasi Pasca sarjana farmasi
1 Titik Rahayu Indarti 197807081999032000 PNS S2 Managemen UGM 25,000,000

2 Tri Yuliati 196707111988032000 PNS D3 Farmasi BSI 10,000,000

3 Kurnia Aris Budiasih 2010071987082020000 Non PNS D3 Farmasi BSI 10,000,000

4 Rimawati Kusumaningrum 2012071992022120000 Non PNS D3 Farmasi BSI 10,000,000

5 Ismiyati 201402198810206000 Non PNS D3 Farmasi BSI 10,000,000

6 Andika Kusuma Wardana 201403199006065000 Non PNS D3 Farmasi BSI 10,000,000

7 Marjono 201108197410031000 Non PNS S1 Manajemen STIENUS 25,000,000

43
Universitas Terbuka
25,000,000
8 Eko Harjito 201108198101171000 Non PNS S1 Akutansi UPBJJ yogyakarta

9 Ferry Widyaiswara 201109199001201000 Non PNS S1 Akutansi STIENUS 25,000,000


Administrasi
10,000,000
10 Sri Sujarwanti 197112032009122000 PNS D3 Negara STIA AAN yogyakarata
Administrasi
10,000,000
11 Hanik Marwati 197705242014122000 PNS D3 Negara STIA AAN yogyakarata

12 Retno Kustiyah 197706102014122000 PNS S1 Managemen STIENUS 25,000,000


Administrasi
25,000,000
13 Sri lesmonowati 200708197510012000 Non PNS S1 Negara STIA AAN yogyakarata
Administrasi
10,000,000
14 Aprillia Janni Sulistyawati 201203198104032000 Non PNS D3 Negara STIA AAN yogyakarata
Sub Total 230,000,000
IRNA III
1 dr. Dwi Septikawati PNS S2 S2 Manajemen IKM FK UGM 25,000,000
2 HB. Himawan, S.Kep, Ns PNS S2 S2 KMB PSIK FK UGM 25,000,000
3 Lestari Astuti, AMK PNS S1 S1 Keperawatan Univ,Aisiyah 25,000,000
4 Hosana Yuku Pasida, AMK PNS S1 S1 Keperawatan Univ,Aisiyah 25,000,000
5 Ririen Dwi R., AMK PNS S1 S1 Keperawatan Univ,Aisiyah 25,000,000
6 Endang Kusumawardani, AMK PNS S1 S1 Keperawatan Univ,Aisiyah 25,000,000
7 Sunarti PNS D3 D3 Akuntansi ASMI Santa Maria 10,000,000
8 Ponidi PNS SMA SMA 15,000,000
9 Parwanto Wisnu Sasongko Non PNS S1 S1 Akuntansi UST 25,000,000
10 Rahmat Sururi Non PNS S1 S1 Manajemen STIE NUS 25,000,000
11 D3 Administrasi
Esti Winarsih Non PNS D3 STIA AAN
Negara 10,000,000

44
12 Umi Arifah Non PNS D3 D3 Farmasi Poltekes BSI 10,000,000
13 Andi Supangat Non PNS S1 S1 Manajemen STIE NUS 25,000,000
14 Ratna Fitriyani Non PNS S1 S1 Akuntansi Univ,Mercu Buana 25,000,000
15 Nur Hidayad Non PNS S1 S1 Manajemen STIE NUS 25,000,000
16 Lusi Susanti Non PNS S1 S1 Manajemen STIE NUS 25,000,000
17 Wahyuningsih Indahyani Non PNS S1 S1 Manajemen STIE NUS 25,000,000
18 D3 Administrasi
Sofyan Hidayat Non PNS D3 STIA AAN
Negara 10,000,000
19 D3 Administrasi
Yuliawati Non PNS D3 STIA AAN
Negara 10,000,000
20 Tri Puji Astuti Non PNS D3 D3 Farmasi Poltekes BSI 10,000,000
21 Teguh Martono Non PNS D3 D3 Tekhnik Elektro STTNAS 10,000,000
Sub Total 410,000,000
IRNA IV
1 Imam Ansori , SKep.Ners PNS S2 S2 Psikologi UAD / UGM 25,000,000
S2 Managemen
2 Niken Diah Hermastuti, SE PNS S2 UGM / Widya Wiwaha 25,000,000
SDM
3 Ana Dwi Astuti, AMK Swadana D4 / S1 D4 Kep Jiwa Stiker Alma Ata 25,000,000

4 Gunardi Swadana D3 / S1 S1 Manajemen Stinnus 25,000,000

5 Haniva Setyawati Swadana D3 / S1 S1 Manajemen Stinnus 25,000,000

Sub Total 125,000,000


UNIT STROKE
1 Indri Astuti, AMK S1 Keperawatan Ama Alta 25,000,,000

45
Management 25,000,,000
2 Amin jauharoh S1 Widya Wiwaha
Ekonomi
3 Eri Susida S1 Ekonomi Akuntansi Mercu Buana 25,000,,000

Pendidikan 25,000,,000
4 Siti Ngaisah S.S,T PPL Poltekes
Perawat Lanjutan
Sub Total 100,000,000
UNIT HOMECARE
1 Nizar Irawan 197301082014121000 CPNS D3 Keperawatan Akper Karya Husada 10,000,000
STIE Nusa Mega
2 Ade Noversi Putra 201501198611205000 Swadana D3 Manajemen 10,000,000
Kencana
Spesialis Family
Medicine minat
3 dr. Helina Sofia 197410072003122000 PNS Sp 1 Fakultas Kedokteran UGM 25,000,000
Pelayanan Promotif
dan Preventif
4 dr. Suharisni 197704292014122000 PNS Sp 1 Spesialis Palliative UNAIR Surabaya 25,000,000

5 dr. Dian Novita Hermawati 198311012014122000 PNS Sp 1 Spesialis Palliative UNAIR Surabaya 25,000,000

Sub Total 95,000,000


BIDANG KEPERAWATAN
1 Dalmi Isnawati PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

2 Eko Budiantoro PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

3 Anis Masruroh PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

4 Indri Astuti PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

5 Arief Wibowo PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

6 Ch Dwi Kismiyati PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

7 Maryono PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

46
8 Dwi Mardini PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

9 Fwviana Indrawati PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

10 Agustinus Satya Raharja PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

11 Lilies Amintarti PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

12 Christiana Dewi PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

13 Sri Budiarti PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

14 Eni Maghfiroh PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

15 Rohmat Setyohadi PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

16 Suparmi PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

17 Sugiarto PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

18 Retno Windarsih PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

19 Riana Mauliandari PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

20 Ristiawan PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

21 Bowo winarno PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

22 Endang Warijanti PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

23 Chairul Dewi Septati PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

24 Akta Siswantiningrum PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

25 Priyo Sugondo PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

26 Nurul Iswanti PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

27 Sri Sundari PNS S 1 Ners Keperawatan Stikes Alma Ata 25,000,000

47
28 Endang Purwantiningsih PNS S1 Kes, Mas, UAD 25,000,000

29 Novi Mahendrawati PNS S2 Keperawatan Anak UGM 25,000,000


Keperawatan
30 Santo Tri wahyudi PNS S2 UNIBRAW 25,000,000
Gawat Darurat
31 Astiyah SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

32 Dwi Andoko Prihantoro SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

33 Siti Ngaisah SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

34 Suprapto SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

35 Tutik Purwaningsih SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

36 Wariningsih SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

37 Widani SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

38 Hariyana SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

39 Nanik Sumarni SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

40 Subiyati SST PNS Ners Ners Poltekes Yogyakarta 25,000,000

Sub Total 1,000,000,000


BIDANG JANGSAR
1, Nawan Djuhatmoko, ST 196408251988021000 PNS S2 Ekonomi STIE Widya Wiwaha
Manajemen Yogyakarta 25,000,000
2, Muhammad Aziz Munandar, 200907198104111000 Non PNS S1 Ekonomi STIE Widya Wiwaha
A.Md Manajemen Yogyakarta 25,000,000
3, Arief Novianto, A.Md 200907198111161000 Non PNS S1 Ekonomi STIE Widya Wiwaha
Manajemen Yogyakarta 25,000,000
Sub Total Pendidikan Formal Direktorat Medik keperawatan 5,410,000,000

48
c. Direktorat SDM dan Pendidikan
BGAIAN DIKLIT
Manajemen
1 Herni Susiyanti 197511032014122000 PNS S1 Administrasi Univ Janabadra 25,000,000
Ekonomi
2 Nugroho Dwi Susanto 201007198611161000 BLU S1 Manajemen Univ Janabadra 25,000,000
Sub Total 50,000,000
BAGIAN SDM
1 Ary Estiningsih 200708197901102000 Non PNS S1 Manajemen Universitas Sarjanawiyata
S1
Tamansiswa 25,000,000
2 Agus Mulyono 201401198508261000 Non PNS D3 D3 Komputer AKAKOM 10,000,000
3 Sarno Sutrisno 201405199107115000 Non PNS D3 D3 Manajemen Universitas Janabadra 10,000,000
4 Tegawati Nurviyani 201307198903032000 Non PNS S1 Administrasi Universitas Widya
S1
Negara Mataram 25,000,000
4 Wisnu Widiawan, A.Md 198802252010121000 PNS S1 Teknik AKAKOM
S1
Informatika 25,000,000
Sub Total 95,000,000

ICM
Non PNS
1 Riyani 200807198310292000 Kontrak D3 D3 RM Yogyakarta 10,000,000
Non PNS
2 Fitri Indriyati 200807198408162000 Kontrak D3 D3 RM Yogyakarta 10,000,000
3 Alin Wahyuni 200711198501072000 Non PNS Tetap D3 D3 RM Yogyakarta 10,000,000
4 Haryanti 197612042009122000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
5 Heru Tri Wibowo 197009242008121000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
6 Maridi 197203252008121000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
7 Edi Suparyanta 198710102010121000 PNS S1 S1 RM Denpasar 25,000,000
8 Siti Zulaecha Damarni 198507202009122000 PNS S1 S1 RM Denpasar 25,000,000
9 Siti Nur Hidayah 197704012009122000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
10 Siti Suparti 197504162008122000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
11 Sri Hidayati S 197312282007012000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000
12 Sri Handayani 197509102008122000 PNS D3 D3 RM Surakarta 10,000,000

49
Sub Total 150,000,000
UPKRS
1, Sri Rahayu, S,Kep., Ns. 196305091984012000 PNS S2 Promosi Kesehatan FK UGM 25,000,000
2, Rini Ismiyati, S,Kep., Ns. 198606262009122000 PNS S2 Promosi Kesehatan FK UGM 25,000,000
Sub Total 50,000,000
345,000,000
Sub Total Pendidikan Formal Direktorat SDM dan Pendidikan

d. Direktorat Umum dan Operasional


IP2S
1 Dewi Sri Mulyani 197310131993032000 PNS S1 S1,Farmasi USD 25,000,000
2 Marsum 196808142007101000 PNS D3 D3 Kesling Poltekes 10,000,000
3 Dulrahman 197101222008121000 PNS D3 D3 Administr, STIA AAN 10,000,000
4 Aprilia Wahyu Noor F 201306199104112000 Perikatan D3 D3 Farmasi BSI 10,000,000
5 Nursahid 200907198505051000 Perikatan S1 S1 Mesin Janabadra 25,000,000
6 Sri Murni 19651116200922000 PNS S1 S1 Ekonomi, STINUS 25,000,000
7 Anathasia Wahyu P 20140799007242000 Perikatan S1 S1 Ekonomi, STINUS 25,000,000
Sub Total 130,000,000
IPPRS
1 Ismaryanto 197401312008121000 PNS S1 Ilmu Hukum UWMY 25,000,000
2 Dhiana Panca Wiguna 200512198107011000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
3 Feri Faqur Hidayat 200512198402061000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
4 Harno 200512197510201000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
5 Rinto Amriyadi 200512198107271000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
6 Saiful Anam 200512198202061000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
7 Sukamdi 200512198111151000 BLU S1 Manajemen STENUS Yk 25,000,000
Sub Total 175,000,000
BAGIAN HUK-MAS
1 Suntoro 197509212009121000 PNS S2 Manajemen STIE WW 25,000,000
Pemasaran
Sub Total 25,000,000

50
ULPBJ 1
1 Abuseri, SE S2 Magister STIE Widya Wiwaha
Manajamen 25,000,000
2 Sustiwati, S.Farm,Apt. S2 Magister STIE Widya Wiwaha
Manajamen 25,000,000
Sub Total 50,000,000

ULPBJ 2
1 Waljiyanto, ST S2 Magister Universitas Islam
Manajemen Indonesia 25,000,000
2 Hayutunggal Tuswulandiri, S2 Magister STIE Widya Wiwaha
SKM Manajemen 25,000,000
3 Sri Ningsih S1 Administrasi AAN Notokusumo
Perkantoran 25,000,000
INSTI
1 Tri Martiasih 197211012006042000 PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
Jalur) Yogyakarta 25,000,000
2 Agus Wari Yulianto 197211012006042000 PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
Jalur) Yogyakarta 25,000,000
3 L. Heri Setyadi 201308197809061000 NON-PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
Jalur) Yogyakarta 25,000,000
4 Ade Chandra 201308198510241000 NON-PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
Jalur) Yogyakarta 25,000,000
5 Yogi Apriyadi 201501199004265000 NON-PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
KONTRAK Jalur) Yogyakarta 25,000,000
6 Yudhi Prasetyo 201501198706045000 NON-PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
KONTRAK Jalur) Yogyakarta 25,000,000
7 Ulfa Arfianti 201501198904246000 NON-PNS S1 (Alih Teknik Informatika STMIK AKAKOM
KONTRAK Jalur) Yogyakarta 25,000,000
Sub Total Pendidikan Formal Direktorat Umum Operasional 915,000,000

Sub Total Pendidikan Formal 6,845,000,000

51
2. Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah

Tabel 3.4 Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah

a. Direktorat Keuangan
BAGIAN AKUNTANSI DAN VERIFIKASI
No Nama NIP Nama Lama Rencana Tempat Anggaran
Kegiatan Kegiatan Tanggal
1 Mochammad Rochimul Umam, Leadership dan Jakarta
SE, Akt, M.Kes managerial skill 5,000,000
2 Dexiana Dewi Yuliasari, SE, Akt Pelatihan Jakarta
Budgeting dan 5,000,000
controlling
3 Laksmita Ardian Primasari, SE Pertemuan IAI Yogyakarta 5,000,000
4 Rahma Sari Dewi, SE Pelatihan Jakarta
Akuntansi 5,000,000
Manajemen
5 Adhi Prabowo Pelatihan Jakarta
Analisa Laporan 5,000,000
Keuangan
6 Rina Lusiana Pelatihan Jakarta
Arsiparis 5,000,000
7 Suyamdi Pelatihan Yogyakarta
customer 5,000,000
internal
8 Citra Yunita,A.Md, Pelatihan Jakarta
Laporan 5,000,000
Keuangan
9 Asri Rina Safitri Pelatihan Jakarta
Manajemen 5,000,000
Keuangan
10 Nurma Hasmi Abdullah, A.Md. Pelatihan Jakarta
Manajemen 5,000,000
Proyek
11 Retno Kurniawati, SE Pelatihan Jakarta
Pengadaan 5,000,000

52
13 Ngatijo Pelatihan Prima Yogyakarta 5,000,000
16 Mochammad Rochimul Umam, Workshop Jakarta
SE, Akt, M,Kes Akuntansi 5,000,000
17 Hery Puji Atmoko, SE Workshop Jakarta 5,000,000
18 Laksmita Ardian Primasari, SE Kebijakan dan Jakarta 5,000,000
19 Ambar Bagus Saputro, SE Pedoman Jakarta 5,000,000
Akuntansi
20 Mochammad Rochimul Umam, Yogyakarta 1,000,000
SE, Akt, M,Kes
21 Hery Puji Atmoko, SE Yogyakarta 1,000,000
22 Dexiana Dewi Yuliasari, SE, Akt Yogyakarta 1,000,000
23 Laksmita Ardian Primasari, SE Yogyakarta 1,000,000
25 Itsna Rahmawati Manshuria, SE Yogyakarta 1,000,000
26 Fika Purnama Putri, SE Yogyakarta 1,000,000
27 Nurma Hasmi Abdullah, A.Md, Yogyakarta 1,000,000
28 Ambar Bagus Saputro, SE Yogyakarta 1,000,000
29 Rahma Sari Dewi, SE Yogyakarta 1,000,000
30 Retno Kurniawati, SE Capacity Yogyakarta 1,000,000
31 Herry Kokrosono, A.Md Building Yogyakarta 1,000,000
32 Suyamdi Yogyakarta 1,000,000
33 Wiratti Yogyakarta 1,000,000
34 Citra Yunita,A.Md. Yogyakarta 1,000,000
35 Asri Rina Safitri Yogyakarta 1,000,000
36 Adhi Prabowo Yogyakarta 1,000,000
37 Rica Rahayu Yogyakarta 1,000,000
38 Rina Lusiana Yogyakarta 1,000,000
39 Nugroho bayu Aji, SE Yogyakarta 1,000,000
40 Sudaryani, SE Yogyakarta 1,000,000
41 Ngatijo Yogyakarta 1,000,000
Sub Total 101,000,000

BAGIAN PBMD
1 Purwandari Rizki, SE 201007198801262000 Pelatihan 2018/2019 5,000,000
2 R. Sigit Pramono Siwi, SE 200907198502121000 Bahasa Inggris 2018/2019 5,000,000

53
3 Arlin Widyan Irmawati, A.Md. 201007198706302000 2018/2019 5,000,000
4 Maya Indriyati, A.Md 201401198503172000 2018/2019 5,000,000
5 Tri Sugiarto, A.Md 200907198410061000 2018/2019 5,000,000
6 Rakhma Purnasari, A.Md 201007198811252000 2018/2019 5,000,000
7 Tutuk Wahyu Widodo 196908121994031000 2018/2019 5,000,000
8 Tri Ratna Sari, A.Md 201301198608216000 2018/2019 5,000,000
9 Siska Wahyu Setiawati, A.Md 201301198810036000 2018/2019 5,000,000
10 Evita Satyarini, A.Md 201301198703316000 2018/2019 5,000,000
11 Deni Saputra, A.Md 201007198708281000 2018/2019 5,000,000
12 Ammy Setyaningrum, SE 201303199002206000 2018/2019 5,000,000
13 Dyah Ilmi Safitri, SE 201405199107166000 2018/2019 5,000,000
14 Tri Hayat Iswanto, SE 201405198406075000 2018/2019 5,000,000
15 Daroyah 197203172009122000 2018/2019 5,000,000
16 Anugraheni Tri Lestari 196504031987012000 2018/2019 5,000,000
17 Tarmono 196002021992031000 2018/2019 5,000,000
18 Ponijah 196303031993032000 2018/2019 5,000,000
19 Ipit Winarni 197808102014122000 2018/2019 5,000,000
20 Arlin Widyan Irmawati, A.Md. 201007198706302000 Pelatihan 2018/2019 5,000,000
21 Purwandari Rizki, SE 197808102014122000 Bendahara 2018/2019 5,000,000
22 Tutuk Wahyu Widodo 196908121994031000 2018/2019 5,000,000
Anugraheni Tri Lestari 196504031987012000 Pelatihan 2018/2019
23 5,000,000
Komputer
24 Nining Setiawati, A.Md. 200907198711072000 2018/2019 5,000,000
25 Nining Setiawati, A.Md, 200907198711072000 Pelatihan 2018/2019 5,000,000
26 R. Sigit Pramono Siwi, SE 200907198502121000 Perpajakan 2018/2019 5,000,000
(PPH 21 badan
27 Arlin Widyan Irmawati, A.Md. 201007198706302000 2018/2019 5,000,000
dan pribadi, 22,
Ipit Winarni 197808102014122000 23, Pasal 4 ayat 2018/2019
5,000,000
28 2, PPN)
R. Sigit Pramono Siwi, SE 200907198502121000 Pelatihan Brevet 2018/2019
29 5,000,000
(Pajak)
30 Nuvika 195901011981031000 Pelatihan ESQ 2018/2019 3,000,000
31 Sumarni 195902011982021000 dan capacity 2018/2019 3,000,000
32 Resnu building 2018/2019 3,000,000

54
33 Reva 2018/2019 3,000,000
34 Tarmono 196002021992031000 2018/2019 3,000,000
35 Imam 2018/2019 3,000,000
36 Isti Lestari 196106071991032000 2018/2019 3,000,000
37 Sumiyo, SE 196106161983031000 2018/2019 3,000,000
38 Jumarni 196110131981032000 2018/2019 3,000,000
39 Sri Iswinarni 196206021991032000 2018/2019 3,000,000
40 Ngadimin, SE 196210011983031000 2018/2019 3,000,000
41 Karsono 196212061986031000 2018/2019 3,000,000
42 Ponijah 196303031993032000 2018/2019 3,000,000
43 Anugraheni Tri Lestari 196504031987012000 2018/2019 3,000,000
44 Tutuk Wahyu Widodo 196908121994031000 2018/2019 3,000,000
45 Erna Dewi Kristyawati, SE, Akt 197007212006042000 2018/2019 3,000,000
46 Rajiyo 197102102009121000 2018/2019 3,000,000
47 Daroyah 197203172009122000 2018/2019 3,000,000
48 Juminem, SE 197307252009122000 2018/2019 3,000,000
49 Nurbawanti 197702282014122000 2018/2019 3,000,000
Sub Total 205,000,000

Sub Total Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah Direktorat Keuangan 306,000,000


b. Direktorat Medik dan Keperawatan
KSM UROLOGI
1 Dr. R. Danarto, SpB, SpU(K) Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
2 Dr. Trisula Utomo, SpU(K) Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
3 Dr. Untung Tranggono, MS, Menyesuaikan Menyesuaikan
PA(K), SpB, SpU Pertemuan 7,000,000
1 kegiatan
4 Dr. Tanaya Ghinorawa, SpU Ilmiah Dalam Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
x 3 hari
5 Dr. Indrawarman, SpU Negeri Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
6 Dr. Ahmad Zulfan Hendri Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
7 Dr. Sakti Ronggowardhana Menyesuaikan Menyesuaikan 7,000,000
Brodjonegoro, SpU

55
Sub Total 49,000,000
KSM REHAB MEDIK
1 Dr. Ahmad Fuath, Sp,KFR 15,000,000
P,I,T DOKTER
2 Dr. Pujiatun, Sp,KFR 15,000,000
REHABILITASI
3 Dr. Bernita, Sp,KFR 15,000,000
4 Seluruh 4 staff KSM Team Building
Workshop 15,000,000
Service
Exellence
5 Seluruh 4 staff KSM Visitasi ke FKUI-
RSCM 15,000,000
6 3 org Kegiatan Ilmiah
Dokter rehab 15,000,000
7 12 org Studi Banding Jakarta
RSCM Jakarta 48,000,000
Sub Total 138,000,000

IRM
1 Darsiti Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
2 Yuni Pertiwi Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
3 Sri Suryaningsih Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
4 Ani Nurkinasih Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
5 Wahyu Budi Ruwiyati Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jakarta 8,000,000
6 Ismawati Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
7 Endang Susilastuti Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
8 Rr,Novy Hikmah Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jakarta 8,000,000
9 Th, Dwi Ary Nugraheni Plth FT Pediatri 20 Jam Solo, Jogja 8,000,000
10 Machmud Zaini Plth FT 20 Jam Solo, Jakarta
Muskuloskeletal 5,000,000
11 Purba Sasana Plth FT 20 Jam Solo, Jakarta
Muskuloskeletal 5,000,000
12 Eni Sulistyawati Plth FT 20 Jam
Muskuloskeletal 5,000,000
13 Dasih Huntoro Plth FT 20 Jam

56
Muskuloskeletal 5,000,000
14 Purwadi Plth FT 20 Jam
Muskuloskeletal 5,000,000
15 Kuwadi Plth FT 20 Jam Jakarta
Kardiopulmonal 5,000,000
16 Nur Utami Hidayati Plth FT 20 Jam
Kardiopulmonal 5,000,000
17 Sri Isnin Kadarti Plth FT 20 Jam Solo, Jakarta
Neuromuskular 5,000,000
18 Wantiarso Plth FT 20 Jam Solo, Jakarta
Neuromuskular 5,000,000
19 Ika Wijayanti Plth FT 20 Jam Solo, Jakarta
Neuromuskular 5,000,000
20 Asep Ibrahim Plth FT 20 Jam Solo
Integumen/Musk 5,000,000
uloskeletal
21 Arik Dwindayani Plth FT 20 Jam Solo
Integumen/Musk 5,000,000
uloskeletal
22 Wuryanto Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
23 Nursyam Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
24 Intihana Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
25 Ika Rinawati Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
26 Fitriyan Nugraha Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
27 Vivin Dian Kusmawarti Plth Terapi 20 Jam
Wicara 5,000,000
28 Nurul Laksmita Plth Terapi 20 Jam 5,000,000
Wicara
29 Rachma Oktaviani Plth Terapi 20 Jam 5,000,000
Wicara
30 Wardo Aplikasi Sensori 20 Jam Solo 5,000,000
31 Eny Sulistyowati Integrasi 20 Jam Solo 5,000,000

57
32 Wahyu Lestari NDT dg SI utk 20 Jam Solo
Stroke 5,000,000
33 Trias Widiastri Aplikasi Sensori 20 Jam Solo
Integrasi 5,000,000
34 Edy Suryono Development 20 Jam Solo
Coordination 5,000,000
Disorder
35 Galih Perdana Kusuma 20 Jam Solo 5,000,000
36 Ima Subekti 20 Jam Solo 5,000,000
37 Parjana 20 Jam Solo/Jakarta 5,000,000
38 Rochmad Handi H Plth Teknik 20 Jam Solo/Jakarta 5,000,000
39 Muhammad Luthfi Chozin Terkini OP 20 Jam Solo/Jakarta 5,000,000
40 Rusmini 20 Jam Solo/Jakarta 5,000,000
41 B.Titi Hermini Tatalaksana 20 Jam 5,000,000
Jakarta, Bandung
42 Kristina Ririn K Problem Sosial 20 Jam 5,000,000
dan Ekonomi
43 Maryati Administrasi 20 Jam RS Sardjito 1,000,000
44 Baniyatun Administrasi 20 Jam 1,000,000
45 Prakosa Wibowo Administrasi 20 Jam 1,000,000
46 Daldiyatun Administrasi 20 Jam 1,000,000
47 Berboedhi R. Administrasi 20 Jam 1,000,000
48 Dr. Ahmad Fuath Sub spesialis 20 Jam
49 Dr. Bernita Sub spesialis 20 Jam Jakarta, Jogja, Semarang 5,000,000
50 Dr. Pujiatun Sub spesialis 20 Jam
51 Team Building Seluruh staf (49 20 Jam Jogjakarta
org) 25,000,000
52 Team building terapi wicara 20 Jam 36,000,000
53 Team building Fisioterapi 20 Jam 36,000,000
54 Studi banding tim rehabilitasi 20 Jam Singapore
ke Singapore Hospital 100,000,000
Sub Total 197,000,000

KSM PENYAKIT DALAM


PIT PERNEFRI 15 jam 10-11 Maret 2018 Banda Aceh
1 Dr. Yulia Wardhani SpPD
Banda Aceh 11,700,000

58
JNHC Pernefri 15 jam 10 – 12 Mei 2018 Jakarta 8,800,000
Kopapdi 15 jam Mei-18 Solo
Penyakit Dalam 7,500,000
Pernefri 15 jam Feb-18 Semarang
Joglosemar 7,500,000
Seminar & 15 jam Mar-18 Bandung
Workshop 5,000,000
Dialisis
PIT PERNEFRI 15 jam 10-11 Maret 2018 Banda Aceh
Banda Aceh 11,700,000
JNHC Pernefri 15 jam 10 – 12 Mei 2018 Jakarta 8,800,000
2 Dr. Metalia SpPD Kopapdi 15 jam Mei-18 Solo
Penyakit Dalam 7,500,000
Pernefri 15 jam Feb-18 Semarang
Joglosemar 7,500,000
Temu Ilmiah 15 jam 10 – 11 Maret 2018 Jakarta
Psikosomatik 6,000,000
Nasional
Dr. Noor Asyiqah Sofia SpPD
3 Asian Congress 15 jam Agust-18 Seoul Korea Selatan
KPsi
on Psicosomatic 20,000,000
Medicare
KOPAPDI Solo 15 jam Jul-18 Solo 6,000,000
Drug 24 jam 19-21 April 2018 Amsterdam
Hypersensitivity 40,000,000
Dr. Deshinta Putri Mulya,
4 Meeting
M.Sc, SpPD KAI
APAAACI 24 jam 11 – 14 2018 Bangkok
APAPARI 28,500,000
Dr. Bambang Djarwato SpPD PIT PERNEFRI 15 jam 10-11 Maret 2018 Banda Aceh
5 KGH Banda Aceh 11,700,000
JNHC Pernefri 15 jam 10 – 12 Mei 2018 Jakarta 8,800,000
PIT PERNEFRI 15 jam 10-11 Maret 2018 Banda Aceh
6 Dr. Heru Prasanto SpPD KGH Banda Aceh 11,700,000
JNHC Pernefri 15 jam 10 – 12 Mei 2018 Jakarta 8,800,000
PIT PERNEFRI 15 jam 10-11 Maret 2018 Banda Aceh
7 Dr. Iri Kuswadi SpPD KGH Banda Aceh 11,700,000
JNHC Pernefri 15 jam 10 – 12 Mei 2018 Jakarta 8,800,000

59
Indonesian 24 jam 19 – 21 April 2018 Jakarta
Digestic 11,000,000
Disease Week
(IDDW)
Liver Update & 24 jam 5 – 7 Juli 2018 Bali
Dr. Catharina Triwikatmani CIHMS 8,500,000
8
SpPD KGEH Kopapdi 2018 24 jam 11 – 15 Juli Solo 8,020,000

KONAS PGI 24 jam 27 – 29 Juli 2018 Aceh


PEGI PPHI 10,700,000
APDW 2018 32 jam 15 – 18 November Coex, Seoul Korea Belum 0
2018 dipublikasi biaya registrasi
9 Dr. Putut SpPD KGEH KONAS PGI 24 jam 27 – 29 Juli 2018 Aceh
PEGI PPHI 10,700,000
Indonesian 24 jam 19 – 21 April 2018 Jakarta
Digestic 11,000,000
Disease Week
(IDDW)
Liver Update & 24 jam 5 – 7 Juli 2018 Bali
10 DR. Dr. Neneng SpPD KGEH CIHMS 8,500,000
Kopapdi 2018 24 jam 11 – 15 Juli Solo 8,020,000
KONAS PGI 24 jam 27 – 29 Juli 2018 Aceh
PEGI PPHI 10,700,000
APDW 2018 32 jam 15 – 18 November Coex, Seoul Korea Belum 0
2018 dipublikasi biaya registrasi
11 Dr. Sutanto Maduseno SpPD KONAS PGI 24 jam 27 – 29 Juli 2018 Aceh
KGEH PEGI PPHI 10,700,000
Indonesian 24 jam 19 – 21 April 2018 Jakarta
Digestic 11,000,000
Disease Week
(IDDW)
Liver Update & 24 jam 5 – 7 Juli 2018 Bali 8,500,000
12 Dr. Fahmi CIHMS
Kopapdi 2018 24 jam 11 – 15 Juli Solo 8,020,000
KONAS PGI 24 jam 27 – 29 Juli 2018 Aceh
PEGI PPHI 10,700,000
APDW 2018 32 jam 15 – 18 November Coex, Seoul Korea Belum 0
2018 dipublikasi biaya registrasi

60
13 Dr. Ibnu Prwanto SpPD KHOM ESMD - Asia 24 jam November 2018 Singapore 15,000,000
Eular 24 Jam 13 – 16 Juni 2018 20,000,000

JCR 24 jam 26 – 28 April 2018 20,000,000

ACR 24 jam 19 – 24 Oktober


2018 20,000,000
14 Dr. Ayu Prameswari SpPD KR TIR 24 jam Jan-18 5,000,000

International 24 jam 16 – 20 Mei 2018


Congress of 20,000,000
Autoimmunity
RKB 24 jam 5,000,000
Clinical 72 jam Januari/Februari Singapura (Sudah 0
Attachement mendapat grant dari taher
foundation)
Role of Internist 24 jam Mar-08 Jakarta Indonesia
in Cancer 7,500,000
Global Breast 24 jam Apr-18 Seoul, Korea
Cancer 40,000,000
Conference
Dr. Susanna Hutajulu SpPD, 2018
15
KHOM ASCO 2018 35 Jam 1-5 juni 2018 Chicago, USA 67,000,000
ESMO 2018 35 jam 19 – 23 Oktober Minich German
2018 32,000,000
Advanced 15 jam 2-3 november 2018 Lisbon Portugal
Breast Cancer 29,000,000
2018
Esmo Asia 2018 24 Jam Grant ESMO (sudah ada 0
pembiayaan)
Acara lokal Belum ditentukan
untuk 5 staf 37,500,000
16 Divisi Tropmed Acara Belum ditentukan
Internasional 70,000,000
untuk 2 staf
Sub Total 762,060,000

61
KSM ORTHOPEDI
1 Prof. dr. Armis, SpB, SpOT(K) Nasional 2x 40,000,000
Internasional 1x
2 Dr. dr. Rahadyan Magetsari, 40,000,000
SpOT(K) Continuing
3 dr. Tedjo Rukmoyo, SpOT(K) Orthopaedic 40,000,000
Education,
4 dr. Meirizal, SpOT(K) Konas PABOI, 40,000,000
AO course
5 dr. Yudha Mathan S, SpOT(K) 40,000,000

6 dr. Luthfi Hidayat, SpOT(K) 40,000,000

Sub Total 240,000,000

KSM OBSGYN
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
Prof.dr. Ova Emilia, M.Med, PIT HOGSI 15 jam Apr-18 Balikpapan 10,000,000
1
PhD, SpOG(K) Pelatihan lain 0
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
dr. Risanto Siswosudarmo, PIT HOGSI 15 jam Apr-18 10,000,000
2
SpOG(K) Pelatihan lain 0
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
dr. Shinta Prawitasari, PIT HOGSI 15 jam Apr-18 10,000,000
3
SpOG(K) Pelatihan 15 jam Maret Jakarta 10,000,000
Konseling ASI
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
dr. Eugenius Phyowai G, PIT HOGSI 15 jam Apr-18 10,000,000
4
SpOG(K) Pelatihan lain 0
yang relevan
Pelatihan 20 jam 7,000,000
dr. Diannisa Ikarumi ES,
5 Domestik
SpOG
Violence

62
Management
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HIFERI 20 jam Feb-18 Manado 10,000,000
Prof.dr.M.Anwar, SpOG(K), KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
6
M.Med.Sc Pelatihan lain 0
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
Prof.dr.Djaswadi D, MPH,
7 Pelatihan lain 0
PhD, SpOG(K)
yang relevan
PIT HIFERI 20 jam Feb-18 Manado 10,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
8 dr. Zain Alkaff, SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HIFERI 20 jam Feb-18 Manado 10,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
9 dr. Shofwal Widad, SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HIFERI 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
10 dr. Muhammad Lutfi, SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
dr. Agung Dewanto, SpOG(K),
11 Pelatihan lain 0
PhD
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
12 dr. Burham Warsito, SpOG(K) Pelatihan lain 0
yang relevan
Biennial Meeting 20 jam 2018 10,000,000
INASGO 2018
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
Dr.dr.Heru Pradjatmo,
13 2018 Biennial 20 jam 14-16 September Kyoto, Jepang 10,000,000
SpOG()K), M.Kes
Meeting IGCS 2018
Pelatihan lain 0
yang relevan

63
Biennial Meeting 20 jam 2018 10,000,000
INASGO 2018
dr. Ardhanu Kusumanto, KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
14
SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
15 dr. Moh. Nailul Fahmi, SpOG Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
Fetomaternal 19
Prof. dr. Sulchan S. SpOG(K), KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
16
PhD
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
Fetomaternal 19
dr. Rukmono S, M.Kes, KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
17
SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
Fetomaternal 19
Dr.dr. Diah Rumekti H, KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
18
SpOG(K), MSc
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
Fetomaternal 19
dr. Detty Siti Nurdiati, MPH, KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
23
PhD, SpOG(K)
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
Fetomaternal 19
dr. Ahsanudin Attamimi,
24 KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
SpOG(K), M.Med,Ed
Pelatihan lain 0
yang relevan
dr. Irwan T Rachman, PIT 20 jam Mar-18 7,000,000
25
SpOG(K) Fetomaternal 19

64
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HUGI 2018 20 jam Apr-18 Banjarmasin 7,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
RCOG World 20 jam 21-24 Maret 2018 Singapore 10,000,000
dr. Nuring Pangastuti, Congress 2018
26
SpOG(K) ASI 2018 20 jam Mar-18 5,000,000
ISUOG 2018 20 jam 2018 7,000,000
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HUGI 2018 20 jam Apr-18 Banjarmasin 7,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
27 dr. M.Nurhadi Rahman, SpOG
Pelatihan lain 0
yang relevan
PIT HUGI 2018 20 jam Apr-18 Banjarmasin 7,000,000
KOGI Semarang 20 jam Agust-18 Semarang 7,000,000
RCOG World 20 jam 21-24 Maret 2018 Singapore 10,000,000
28 dr. Edi Patmini, SpOG
Congress 2018
Pelatihan lain 0
yang relevan
Sub Total 387,000,000

KSM ANAK
1 dr Ida Safitri, Sp.AK Singapore 2 hari Jun-18 Singapore 10,000,000
antimicrobiol
stewardship
training crouse

2 dr Ratni Indrawanti, Sp.A ACPID 2018 5 hari Nov-18 Japan 10,000,000


3 dr Eggi Arguni, PhD, Sp.A ACPID 2018 5 hari Nov-18 Japan 10,000,000
4 dr Sumadiono, Sp.AK Apapari 5 hari Okt-18 Hongkong 15,000,000
5 dr Cahya dewi, Sp.A Apapari 5 hari Okt-18 Hongkong 15,000,000
6 Dr. Retno Palupi, Sp.A Pelatihan 3 Bulan Jan-18 Rs Sardjito 15,000,000
Hemodialisis

65
7 Dr. Kristia Hermawan, Sp.A PIT IKA 5 hari Nov-18 Bali 10,000,000
8 Dr. Noormanto, SpAK PIT IKA 5 hari Nov-18 Bali 10,000,000
9 Dr. Indah Kartika, PhD, SpAK PIT IKA 5 hari Nov-18 Bali 10,000,000
10 Dr. Sasmito N, SpAK PIT IKA 5 hari Nov-18 Bali 10,000,000
11 Dr.Endy P, Sp.AK PIT IKA 5 hari 2018 Bali 10,000,000
12 Dr. Neti Nurani, Sp.AK ESPGHAN 8 hari 9-12 Mei 2018 Geneva 25,000,000
th
13 Dr. Dwikisworo Setyowireni, 20 2 hari 17-18 Desember Barcelona, Spain 25,000,000
Sp.AK International 2018
Conference on
Pediatric
th
14 Dr. Rina Triasih, PhD, Sp.AK 20 17-18 Desember Barcelona, Spain 25,000,000
International 2018
Conference on
Pediatric
15 Dr. A Roni Naning, M.Kes, PIT IKA 5 hari Nov-18 Bali 10,000,000
Sp.AK
16 Dr. dr. Titis Widowati, Sp.AK Kursus 1 Bulan 2018 RSCM 20,000,000
Pencitraan
17 Dr. Wahyu Damayanti, Sp.AK Kursus 1 Bulan 2018 RSCM 20,000,000
Pencitraan
18 Prof. dr. Sri Suparyati, Ph.D, PIT IKA Okt-18 Bali 10,000,000
Sp.AK
19 Prof. dr. Moh. Juffrie, Ph.D, PIT IKA Nov-18 10,000,000
Sp.AK
20 Dr. Nenny Sri Mulyani, Sp,AK PIT IKA Nov-18 10,000,000
21 Prof. DR. Dr.E. Herini, SpAK PIT 2018 5 Hari Nov-18 Bali 10,000,000
22 Prof. Madarina, PhD, SpAK PIT 2018 Nov-18 10,000,000
23 Dr. Yudha Patria, PhD, SpAK PIT 2018 10,000,000
24 Dr. Agung Triono, SpAK PIT 2018 10,000,000
25 Prof. Sunartini, PhD, SpAK PIT 2018 10,000,000
26 Dr. Mei Neni Sitaresmi, SIOP 7 hari November 2018 Kyoto, Jepang 10,000,000
Ph.D,Sp.AK

66
27 dr. Braghmandita Widya SIOP 7 hari November 2018 Kyoto, Jepang 10,000,000
Indraswari, MSc,Sp.A
28 Dr.Pudjo Hagung Widjajanto, Master Course Apr-18 Utrecht, Netherlands 35,000,000
Ph.D, Sp.AK Oncology
Utrecht-
Princess
Maxima; Modul
3- Solid
Tumours
29 DR. Dr. Sri Mulatsih, MPH, Viva Asia Pre 4 hari 8-11 Maret 2017 Singapore 12,000,000
Sp.A (K) Forum
Workshop- St,
Jude & Main
Forum Viva
Asia- St, Jude
30 Dr. Eddy Supriyadi, Ph.D, Master Course November 2018 Utrecht, Netherlands 35,000,000
Sp.A (K) Oncology
Utrecht-
Princess
Maxima; Modul
4- Neuro
Oncology
31 Prof. DR. Dr. Sutaryo, Sp.A (K) PIT IKA 5 hari November 2018 Bali 10,000,000
32 Dr. Bambang Ardianto, MSc, Clinical 6 bulan Januari-Juni 2018 University of Malaya 64,000,000
PhD, SpA attachment Medical Center, Kuala
transplantasi Lumpur, Malaysia
sumsum tulang
anak
Sub Total 506,000,000
IRIA
1 dr. Nurnaningsih & dr. Desy SEMS 2018 2 hari 27-28 Januari 202 Singapura
Rusmawatiningtyas 12,000,000
2 dr. Nurnaningsih & dr. Desy Symphosium 2 hari 23-24 Maret 2018 Bali
Rusmawatiningtyas PICU-NICU UP 10,000,000
DATE
3 dr. Nurnaningsih & dr. Desy WPICC 2018 6 hari 8-13 Juni 2018 Singapora
Rusmawatiningtyas 12,000,000

67
4 dr. Nurnaningsih & dr. Desy ASPAC 5 hari 25-29 Agustus Bali
Rusmawatiningtyas conggress of 2018 10,000,000
pediatric
5 dr. Nurnaningsih & dr. Desy ASPAC 2 hari 30 Agustus-1 Bali
Rusmawatiningtyas conggress of September 2018 10,000,000
pediatric cardiac
society
6 dr. Nurnaningsih & dr. Desy PIT IKA 2018 5 hari 4-8 Agustus 2018 Bali
Rusmawatiningtyas 10,000,000
7 dr. Nurnaningsih & dr. Desy Pediatric 2 hari 3-4 September Zurich
Rusmawatiningtyas primary care 2018 10,000,000
conference
2018
8 4 orang Perawat PICU Seminar,symph 7 jam 1 Januari- Nasional/Internasional
osium dan sampai 3 Desember 2018 200,000
workshop hari
tentang
kekritisan anak
9 Zuliyati,Retnaningsih,Lubnah, Pelatihan 2 hari - 3 1 Januari- Nasional
Siti Robingatun &symphosium hari Desember 2018 4,000,000
PICU NICU
Update 2018
10 1 orang perawat IRIA Pelatihan Kritis 3 bulan 1 Januari- RSUP Dr,Sardjito
Anak Desember 2018 9,000,000
11 5 Perawat PICU IPANI,HIPERRC 3 hari 1 Januari- Nasional
I,PIT,KONIKA Desember 2018 5,000,000
12 Seluruh Karyawan IRIA Capasity 2 hari 1 Januari- Nasional
building,parentin Desember 2018 1,500,000
g day
13 5 orang perawat PICU Seminar/Pelatih 1 hari 1 Januari- Nasional
an Desember 2018 250,000
Hemodinamik
pada anak
14 2 orang perawat IRIA Pelatihan PPGD 3 hari 1 Januari- RSUP Dr,Sardjito
Desember 2018 2,000,000
15 Seluruh Karyawan IRIA Pelatihan/works 1 hari 1 Januari- RSUP Dr,Sardjito
hop infeksi Desember 2018 150,000
nosokomial

68
16 Seluruh Karyawan IRIA DRK (Diskusi 4 jam tiap 2 bulan sekali RSUP Dr,Sardjito 0
Refleksi Kasus) tahun 2018
17 5 orang perawat IRIA Pelatihan 2 hari 1 Januari- RSUP Dr,Sardjito 500,000
Managemen Desember 2018
Kepemimpinan
18 6 orang perawat PICU Pelatihan 2 hari 1 Januari- RSUP Dr,Sardjito 1,000,000
Tenaga Pelatih Desember 2018
Program
Kesehatan
19 Nur Fadhilah,Amd, Ririh Pelatihan Tata 3-5 hari 2 Januari- RSUP Dr,Sardjito 1,000,000
Astariyah,S.ST Kelola ARSIP Desember 2018
20 2 orang Perawat Luka Bakar Seminar dan 7 jam 1 Januari- Nasional/Internasional 3,000,000
workshop sampai 3 Desember 2018
tentang burn hari
atau wound
21 2 orang Perawat Luka Bakar Annual scientic 1 hari 1 Januari- Nasional/Internasional 7,500,000
meeting untuk sampai 3 Desember 2018
burn and hari
wound,ostomy
and continence
22 L.Anik,S.Kep.Ns,MKep, Deny Internasional 3 hari 1 Januari- Nasional/Internasional 7,500,000
A,AMK conference on Desember 2018
burn and wound
23 2 orang Perawat Luka Bakar Pelatihan 6 hari 1 Januari- Nasional 10,000,000
Perawatan Luka Desember 2018
bakar (di RS
Ciptomangun
kusumo atau Rs
Sutomo)
24 2 orang Perawat Luka Bakar Pelatihan 3 bulan 1 Januari- Nasional
Perawatan Kritis Desember 2018 9,000,000
dewasa atau
anak
25 2 orang Perawat Luka Bakar Pelatihan 3 hari 1 Januari- Nasional 2,000,000
TOT/MOT untuk Desember 2018
perawatan Burn
dan wound
Sub Total 137,600,000

69
INSKA
1 Ari Subiyanti, AMK 3,500,000
2 Siti Wahyuni, S.Kep. Ns 3,500,000
3 Siti Kusmiyati, AMK 3,500,000
4 Zeni Widiastuti, AMK 3,500,000
PPGD 5 hari 2018 RSUP Dr Sardjito
5 Dwi Prasetyorini, AMK 3,500,000
6 Fauzia Fitriana Rahmah, AMK 3,500,000
7 Yusita Retnowati, AMK 3,500,000
8 Nopitasari, AMK 3,500,000
9 Laurensia Ristia Irawati, AMK 15,000,000
10 Yuna Fitriani, AMK 15,000,000
11 Maryati, AMK PICU 3 bulan 2018 RSUP Dr Sardjito 15,000,000
12 Isna Mutamimatus, AMK 15,000,000
13 Dita Istiana, AMK 15,000,000
16 Eni Nuryastuti, AMK 15,000,000
ICU 3 bulan 2018 RSUP Dr Sardjito
17 Muslimah AMK 15,000,000
18 Tri Apri Astuti, AMK 15,000,000
ICCU 3 bulan 2018 RSUP Dr Sardjito
19 Desi Lestari, AMK 15,000,000
22 Laily Nursubhi, AMK 3,500,000
Severia Suanri Mappan,
23 3,500,000
S.Kep, Ns
24 Riyanti, S.Kep, Ns 3,500,000
25 Astuti Diah Utami, AMK PPI 5 hari 2018 RSUP Dr Sardjito 3,500,000
26 Dyah Fitriasari, AMK 3,500,000
27 Ariessa Fitrotunisa, AMK 3,500,000
28 Siti Nurhidayah, AMK 3,500,000

70
29 Endarwati, AMK 3,500,000
30 Linna Cahyanti,S.Kep, Ns 3,500,000
31 Hermawati Ayu Lidiani, AMK 3,500,000
32 Prita Oktafiyana, S.Kep, Ns 3,500,000
33 Muslimah, AMK 3,500,000
34 Bekti Puspitasari, AMK 3,500,000
35 Istianawati Muryaningsih, AMK 3,500,000
36 Fifi Rusmaningrum,AMK 3,500,000
37 Khamim Mafud, AMK Perawatan 3,500,000
5 hari 2018 RSUP Dr Sardjito
38 Maya Rosinta, AMK Paliatif 3,500,000
39 Nani Widayati, AMK 3,500,000
40 Dwi Atik, AMK 3,500,000
41 Yuli Lestari, AMK 3,500,000
42 Siska Andriyanti, AMK 3,500,000
43 Herdita Septiani, AMK 3,500,000
44 Angga Luciana, AMK 3,500,000
Perawatan
45 Ranung Panindi, S.Kep, Ns 3 hari 2018 RSUP Dr Sardjito 3,500,000
Onkologi
46 Sri Ratini, AMK 3,500,000
47 Ari Mukti, AMK 3,500,000
Keperawatan
Anak Lanjutan :
Deteksi Dini
Semua perawat PK II & PK III
Kegawatan
(dengan catatan untuk PK II
48 pada Anak & 3 hari 2018 RSUP Dr Sardjito 35,000,000
belum mempunyai sertifikat
Perawatan
pelatihan PICU, ICU, ICCU)
Pasien Anak
Khusus Infeksi:
± 100 peserta
Veronika Defi Puspitaningtyas,
49 Pelatihan 3,500,000
AMK
50 Sri Purwati, AMK Tatalaksana 3 hari 2018 RSUP Dr Sardjito 3,500,000
HIV- AIDS
51 Ibti Tri Heni, AMK 3,500,000

71
Konggres
Laila Nidaul Hasanah, S.Kep,
52 Onkologi 5 hari 2018 Menyesuaikan 5,000,000
Ns
Internasional
53 Budi Winarni, S.Kep, Ns 1,000,000
Dwi Astuti Purwaningsih.,
54 1,000,000
S.Kep, Ns
55 Suprapto, SST 1,000,000
Pelatihan
56 Wiwik Herawati, SST 5 hari 2018 RSUP Dr Sardjito 1,000,000
Komputer
57 Prihatin Dwi Rahayu, AMK 1,000,000
58 Endang Sumaryatun, SST 1,000,000
59 Sutanti, S.Kep,Ns 1,000,000
60 Sunarti, SST 1,000,000
Bahasa Inggris
untuk
Keperawatan
dan Non
61 Perawat & non keperawatan Keperawatan (3 3 bulan 2018 RSUP Dr Sardjito 7,500,000
bulan / 2 kali
pertemuan per
minggu): 20
peserta
Kegiatan ilmiah
(seminar &
workshop) di
DIY dan Luar
DIY terkait
62 Perawat & non keperawatan 1 – 3 hari 2018 DIY & Luar DIY
bidang
keperawatan,
kesehatan,
administrasi:
130 peserta
Studi Banding di
bidang
63 Perawat & non keperawatan keperawatan/ 1 – 3 hari 2018 DIY & Luar DIY
kesehatan di
DIY & luar DIY:

72
10 peserta

Character/
capacity
64 Perawat & non keperawatan 2 hari 2018 DIY & Luar DIY
Building: 151
peserta
CPD tentang
Tumbuh
Kembang Anak
65 Perawat Anak 1 hari 2018 DIY & Luar DIY
& Terapi
Bermain (± 124
peserta)
Rekreasi DIY &
66 Karyawan INSKA Luar DIY (151 2 – 3 hari 2018 DIY & Luar DIY
peserta)
67 Prihatin Dwi Rahayu, AMK MDR TB 3 hari 2018 DIY & Luar DIY 3,500,000
Sub Total 159,500,000
KSM GIGI & MULUT
1 Drg. Marsinundiastami, Sp KG 1 – 2 hari menyusul menyusul 3,500,000
2 Drg. Prabawati Seminar / 1 – 2 hari menyusul menyusul 3,500,000
3 Drg.Sri Utami,Sp KGA Hands On 1 – 2 hari menyusul menyusul 3,500,000
4 Drg. Wahyu Sedirasih 1 – 2 hari menyusul menyusul 3,500,000
5 Drg.Marsinundiastami Sp KG Study banding
untuk belajar
6 Drg. Sri Utami Sp KGA
tentang
7 Drg Prabawati pemakaian alat 1 hari menyusul RSCM jakarta 25,000,000
8 Sumas Istaryo STT Mikroscop
Endodonti
9 Titik Tri Budiayati STT
10 Semua staf KSM Pelatihan Basic RSUP DR Sardjito
Live 25,000,000
Support(BLS)
11 Semua staf KSM Team Tempat yg ditunjuk RS
Building/Out 25,000,000
Bond

73
12 Staf KSM ( 6 ) orang Kegiatan DIY/ Luar DIY
Ilmiah/Seminar 60,000,000
seminar
13 Semua Staff KSM ( 6 ) orang Studi banding RSUP DR Cipto Jkt/ RS
dgn RS yg Fatmawati Jkt, 20,000,000
pelayanan gigi RS Singapore
nya lebih bagus
dan RS di luar
negeri
Sub Total 169,000,000

KSM BEDAH
1 dr. Agus Barmawi, Sp.B-KBD 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
2 dr. Hendro Wartatmo, Sp.B- 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
KBD 10,000,000
3 dr. Imam Sofii, Sp.B-KBD 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
4 dr. Nurcahya Setyawan, Sp.B- 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
KBD 10,000,000
5 Dr. dr. Adeodatus Yuda 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Handaya, Sp.B-KBD, FINAC 10,000,000
6 Prof. dr. Marijata, Sp.B-KBD 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
7 Prof. Dr. dr. Teguh Aryandono, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.B (K) Onk 10,000,000
Pertemuan
8 dr. Kunta Setiaji, Sp.B (K) Onk 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
ilmiah
9 dr. Herjuna Hardiyanto, Sp.B 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
(K) Onk 10,000,000
10 dr. Artanto Wahyono, Sp.B 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
11 dr. Suwardjo, Sp.B (K) Onk 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
12 dr. M, Rosadi Seswandhana, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.B, Sp.BP (K) RE 10,000,000
13 Dr. dr.Ishandono Dachlan, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.B, Sp.BP (K) RE 10,000,000
14 dr. Siti Isya Wahdini, Sp.BP 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
15 Dr. dr. Rochadi, Sp.B, Sp.BA 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
(K) 10,000,000

74
16 Dr. dr. Akhmad Makhmudi, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.B, Sp.BA (K) 10,000,000
17 dr. Andi Dwihantoro, Sp.B, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.BA (K) 10,000,000
18 dr. Yulius Candra Adipurwadi, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.BA (K) 10,000,000
19 dr. Gunadi, Ph.D, Sp.BA 5 hari menyesuaikan menyesuaikan 10,000,000
20 dr. Haryo Aribowo, Sp.B, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.BTKV 10,000,000
21 Dr. dr. Supomo, Sp.B, 5 hari menyesuaikan menyesuaikan
Sp.BTKV 10,000,000
22 dr. M. Rosadi Seswandhana, PIT PERAPI 5 Hari April-Mei Bali
Sp.B, Sp.BP (K) RE XXII 7,000,000
23 Dr. dr. Ishandono Dachlan, PIT PERAPI 5 Hari April-Mei Bali 7,000,000
Sp.B, Sp.BP (K) RE XXII
24 dr. Siti Isya Wahdini, Sp.BP PIT PERAPI 5 Hari April-Mei Bali 7,000,000
XXII
KSM JANTUNG
1 Hariadi Hariawan ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
ISICAM 3 hari Jakarta 15,000,000
2 Budi Yuli Setianti ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
ISICAM 3 hari Jakarta 15,000,000
3 Irsad Andi Arso ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
INA-PREVENT 3 hari Jakarta 15,000,000
4 Lucia Kris Dinarti ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
EUROECHO 6 hari Italia 40,000,000
Word Simpo PH 6 hari Italia 25,000,000
Japan Congres 6 hari Jepang 25,000,000
5 S3 UGM 31,000,000
Hasanah Mumpuni
Euro Imaging 6 hari Eropa 40,000,000
6 Nahar Taufiq ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
ISICAM 3 hari Jakarta 15,000,000
7 Erika Maharani S3 UGM 31,000,000
8 ASMIHA 3 hari Jakarta 15,000,000
Putrika Prastuti Ratna Gharini INA-MAGING 3 hari Jakarta 15,000,000
9 Dyah Wulan Anggraheni Fellowship 1 tahun INDIA 200,000,000

75
10 Hendry Purnasidha Fellowship 1 tahun Jakarta 60,000,000
Bagaswoto
11 Muhammad Taufik Ismail Fellowship 1 tahun India 200,000,000
12 Real Kusumanjaya Marsam Fellowship 1 tahun VIETNAM 200,000,000
13 Az Hafid Nashar Fellowship 1 tahun MALAYSIA 200,000,000
14 Anggoro Budi Hartopo PIT PAPDI 3 hari Jakarta 15,000,000
15 Fera Hidayati

Sub Total 1,191,000,000


IRJAN
1 Prasetyo Wijayanto, AMK 30 Jam Feb-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
2 Ulfa Hikmawati,S.Kep,Ns 30 Jam Feb-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
3 Berlian Kusuma Sari, 30 Jam Apr-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
S.Kep.,Ns.
4 Brigita Mulat Sariningsih 30 Jam Apr-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
5 Mita Rosanti, S.Kep.,Ns. 30 jam Mei-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
ACLS
6 Sunarti, AMK 30 Jam Mei-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
7 Dewi Lusianawati, Skep Ns 30 Jam Jul-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
8 Fasialado Candra Widyanto, 30 Jam Jul-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
Skep Ns
9 Tri Hartati Sugiarto, Skep Ns 30 Jam Okt-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
10 Anis Rahmawati, Skep Ns 30 Jam Okt-18 PERKI Jogja / RSS 3,000,000
11 Erkham Mahrozi,AMK 30 Jam Feb-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
12 Yunita Cahyaningsih 30 jam Feb-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
13 Sunarti, AMK 30 Jam Apr-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
14 Sujiati,S.Kep.Ns,M.Kep Pelatihan EKG 30 Jam Apr-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
15 Mujiatun, S.Kep.Ns 30 Jam Sep-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
16 Dian Ika Muliawati 30 Jam Sep-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
17 Lucky Fitriana, S.Kep Ns 30 Jam Des-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000

76
18 Kus Lestari Indrawati, 30 Jam Des-18 PERKI Jogja / RSS 1,500,000
S.Kep.Ns
19 Santoso 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta 35,000,000
Pelatihan
20 Ervi Ezrizana,AMK Keperawatan 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta 35,000,000
21 Erkham Mahrozi,AMK Kardiologi Dasar 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta 35,000,000
22 Santoso, AMK Plth , KD Lanjut 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta
: CVC 35,000,000
23 Sukmawati, AMK Plth , KD Lanjut 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta
: ICU 35,000,000
24 Ervi Ezrizana,AMK Plth , KD Lanjut 501 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta
: ICU 35,000,000
25 Erkham Mahrozi,AMK Plth, KD Lanjut : 500 jam Daftar Tunggu RSJHK Jakarta
Elektrofisiologi 35,000,000
26 Ervi Ezrizana,AMK 2 hari Nov 2018 Jakarta / Bandung 7,000,000
27 Prasetyo Wijayanto, AMK Seminar & 2 hari Nov 2018 Jakarta / Bandung 7,000,000
Workshop
28 Yogi Eko Nugroho, AMK 2 hari Nov 2018 Jakarta / Bandung 7,000,000
HIPERCII
29 Anggriani Murhanjati, AMK 2 hari Nov 2018 Jakarta / Bandung 7,000,000
30 Sucika Setiawati, Skep Ns 3 bulan Feb-18 RSS 5,000,000
Pelatihan
31 Herlina Retnaningtyas , SKep 3 bulan Feb-18 RSS 5,000,000
Keperawatan
Ns
Kardiologi Dasar
32 23 0rang perawat baru 30,000,000
33 Lucky Fitriana, S.Kep Ns Seminar & 2 hari Mar-18 Jakarta
workshop 6,000,000
Jakarta
Cardiovaskular
Summit
34 Rida, AMK Seminar & 2 hari Mar-18 Jakarta
workshop 6,000,000
Jakarta
Cardiovaskular
Summit
35 Sri Mardilah Wuryani,AMK INA ECHO 3 hari Apr-18 Jakarta 5,000,000
36 Sunarti, AMK INA ECHO 3 hari Apr-18 Jakarta 5,000,000
37 Semiati, AMK Seminar Jogja 2 hari Mei-18 Yogyakarta 1,500,000
38 Berlian Kusuma Sari, Cardiology Up 2 hari Mei-18 Yogyakarta

77
S.Kep.,Ns. Date 1,500,000
39 Prasetyo Wijayanto, AMK 2 hari Mei-18 Yogyakarta 1,500,000
40 Alfian Dwi Putra ,AMK 2 hari Mei-18 Yogyakarta 1,500,000
41 Fasialado Candra Widyanto, 2 hari Mei-18 Yogyakarta
Skep Ns 1,500,000
42 Tri Heru Setiadi 3 hari Jun-18 Jakarta 5,000,000
43 Suharjo Seminar & 3 hari Jun-18 Jakarta 5,000,000
Workshop
44 Nuryati Wahyuningsih 3 hari Jun-18 Jakarta 5,000,000
ISICAM
45 Nurul Azmi Husna,AMK 3 hari Jun-18 Jakarta 5,000,000
46 Brigita Mulat Sariningsih Asia PCR/Sing 3 hari Jul-18 Singapore 6,500,000
47 Sri Sulastri Live 3 hari Jul-18 Singapore 6,500,000
48 Suko Basuki, S.Kep,Ns ECHO 3 hari Agust-18 Singapore 6,500,000
49 Kuswiyarto,AMK Singapore 3 hari Agust-18 Singapore 6,500,000
50 Erkham Mahrozi,AMK Asia Pacific 3 hari Jul-18 Cina
Heart Rytme 6,500,000
51 Tri Heru Setiadi Society 3 hari Agust-18 Cina
(APHRS) 6,500,000
52 25 0rang perawat baru Pelth, 3 bulan Agust-18 RSS
Keperawatan 30,000,000
Kardiologi Dasar
53 Erkham Mahrozi,AMK Seminar & 3 hari Sep-18 Jakarta 5,000,000
54 Santoso, AMK workshop INA 3 hari Sep-18 Jakarta 5,000,000
HRS
55 Sri Sulastri,AMK 3 hari Okt-18 Jakarta 5,000,000
56 Asta Sulistyawati, AMK Seminar & 3 hari Okt-18 Jakarta
Workshop 7,000,000
57 Ulfa Hikmawati,S.Kep,Ns ASMICNA 5 hari Okt-18 Jakarta 7,000,000
58 Ulfa Hikmawati,S.Kep,Ns Pelatihan 5 hari Mar-18 RSS 5,000,000
Metodologi
59 Mujiatun, S.Kep, Ns 5 hari Jun-18 RSS 5,000,000
Penelitian
60 Suko Basuki, S.Kep,Ns 5 hari Sep-18 RSS 5,000,000
61 Esti Wahyuni, AMK Khursus bahasa 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000
62 Ervi Ezrizana,AMK Inggris 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000

78
63 Santosa,AMK 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000
64 Suharjo,AMK 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000
65 Sri Mardilah Wuryani,AMK 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000
66 Rida, AMK 24 x pertm jan - juni 2018 Yogyakarta 1,000,000
67 Arni Budi Meisa Ndari, 6 hari Jun-18 Thailand 15,000,000
S.Kep,Ns Course ACS di
68 Sujiati,S.Kep,Ns,M.Kep Thailand 6 hari Jun-18 Thailand 15,000,000
69 Semua Karyawan IRJAN (77 Capacity 2 Hari DIY 160,000,000
Orang ) Building
Sub Total 713,500,000

KSM SYARAF
1 Workshop / simposium 552,900,000
nasional Staf KSM Saraf
2 Workshop / simposium 600,000,000
regional Staf KSM Saraf
3 Workshop / Simposium 900,000,000
internasional
4 Rapat rutin 36,000,000
5 Rapat Kerja Tahunan 60,000,000
6 Pendidikam S3 1,000,000,000
7 Pendidikan Fellowship 300,000,000
8 Pelatihan Capacity Building 60,000,000
3,508,900,000
Sub Total

UNIT STROKE
1 Siti Ngaisah, S.ST
2 Ngatini, S. Kep., Ns
3 Siti Hazaroh, AMK Pelatihan
Keperawatan Unit Stroke RSS 15,000,000
4 Triwik Rahmawati, AMK
Stroke Lanjutan
5 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
6 Indri Astuti, AMK

79
7 Rekyan Listyaningsih, S.Kep.,
Ns
8 Miftahul Faizah, AMK
9 Maya Diora Istryana, AMK
10 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
11 Dwi Harmayanti Untari,
S.Kep., Ns
12 Elly Nursaputri, AMK
13 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
14 Siti Ngaisah, S.ST
15 Ngatini, S. Kep., Ns
16 Siti Hazaroh, AMK
17 Triwik Rahmawati, AMK
18 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
19 Indri Astuti, AMK
20 Rekyan Listyaningsih, S.Kep.,
Ns Pelatihan PPGD RSS 12,250,000
21 Miftahul Faizah, AMK Untuk Perawat
22 Maya Diora Istryana, AMK
23 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
24 Dwi Harmayanti Untari,
S.Kep., Ns
25 Elly Nursaputri, AMK
26 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
27 Amin Jauharoh Pelatihan PPGD 7,000,000
Program RSS
28 Eri Susida Untuk Awam
29 Siti Ngaisah, S.ST
30 Ngatini, S. Kep., Ns
31 Siti Hazaroh, AMK Pelatihan Patient
RSS 20,000,000
32 Triwik Rahmawati, AMK Safety
33 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
34 Indri Astuti, AMK

80
35 Rekyan Listyaningsih, S.Kep.,
Ns
36 Miftahul Faizah, AMK
37 Maya Diora Istryana, AMK
38 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
39 Dwi Harmayanti Untari,
S.Kep., Ns
40 Elly Nursaputri, AMK
41 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
42 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
43 Siti Hazaroh, AMK Pelatihan Costumer
RSS 5,000,000
Service
44 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
45 Maya Diora Istryana, AMK
46 Miftahul Faizah, AMK
Pelatihan K3 RSS 10,000,000
47 Triwik Rahmawati, AMK
48 Maria Heptassi Nathalin, AMK
49 Dwi Harmayanti Untari,
S.Kep., Ns
50 Elly Nursaputri, AMK Pelatihan PPI RSS 10,000,000
51 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
52 Ngatini, S. Kep., Ns Pelatihan
53 Rekyan Listyaningsih, S.Kep., Manajemen RSS 5,000,000
Ns Keperawatan
54 Ngatini, S. Kep., Ns
Pelatihan TOT Bagi
55 Rekyan Listyaningsih, S.Kep., RSS 5,000,000
Pelatih Pelatihan
Ns
56 Ngatini, S. Kep., Ns Pelatihan MOT RSS 5,000,000
57 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
Pelatihan Rekam
58 Dwi Harmayanti Untari, RSS 5,000,000
Medis
S.Kep., Ns
59 Puliyo
60 Ngatini, S. Kep., Ns
61 Rekyan Listyaningsih, S.Kep., Pelatihan PSBH RSS 10,000,000
Ns

81
62 Siti Ngaisah, S.ST
63 Indri Astuti, AMK Pelatihan
64 Miftahul Faizah, AMK Perawatan Kritis RSS 16,000,000
(ICU)
65 Ariani Okti Pertiwi Pelatihan Tata
RSS 16,000,000
66 Puliyo Persuratan
67 Indri Astuti, AMK
68 Rekyan Listyaningsih, S.Kep.,
Ns
69 Siti Ngaisah, S.ST
70 Ngatini, S. Kep., Ns
71 Siti Hazaroh, AMK
72 Triwik Rahmawati, AMK
73 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
Pelatihan Seminar
74 Indri Astuti, AMK Luar Kota 35,000,000
Neurologi
75 Miftahul Faizah, AMK
76 Maya Diora Istryana, AMK
77 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
78 Dwi Harmayanti Untari,
S.Kep., Ns
79 Elly Nursaputri, AMK
80 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
81 dr. Paryono, Sp.S(K)
82 Siti Ngaisah, S.ST
83 Puliyo
84 Ngatini, S. Kep., Ns
85 Siti Hazaroh, AMK
86 Triwik Rahmawati, AMK
87 Kabirul Nugraheni, S.Kep., Ns
Team Building Kali Urang / Kulon
88 Indri Astuti, AMK 28,500,000
Team Work Progo
89 Miftahul Faizah, AMK
90 Maya Diora Istryana, AMK
91 Maria Heptasasi Nathalin,
AMK
92 Amin Jauharoh
93 Dwi Harmayanti Untari,

82
S.Kep., Ns
94 Elly Nursaputri, AMK
95 Erna Fitriani, S.Kep., Ns
96 Eri Susida
97 Tata Kun Afiatno, SE.
98 Asih Suwarno, AMK
99 Rekyan Listyaningsih, S.Kep.,
Ns
100 Ariani Okti Pertiwi
101 Peserta Internal (2 orang) & Pelatihan
Eksternal Keperawatan RSS (Unit Stroke) 5,500,000
Stroke
102 Peserta Internal (2 orang) Studi Banding RS
RS Singapura 20,000,000
Stroke
Sub Total 223,250,000
KSM PARU
1 dr. Sumardi, SpPD, K-P,
, FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM., BIRC 2018 2 hari 2018 Bandung
14,400,000
dr. Heni Retnowulan, M. Kes,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M. Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD
2 dr. Sumardi, SpPD, K-P,
FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM,,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P, JICCCIM 2018 2 hari 24-25 Maret 2018 Jakarta
21,000,000
FINASIM.,
dr. Heni Retnowulan, M. Kes,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M, Sc,

83
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD
3 dr. Sumardi, SpPD, K-P 15-19 September
ERS 2018 5 hari Paris
dr. Eko Budiono, SpPD, K- P 2018 60,000,000
4 dr. Sumardi, SpPD, K-
P,FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM.,
dr. Heni Retnowulan, M. Kes, RESPINA 2018 2 hari 18-19 Juli 2018 Jakarta
44,000,000
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M. Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD,
dr Yusrizal, SpP,
dr Munawar Gani, SpP
5 dr. Sumardi, SpPD, K-
P,FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM., 29 November –
dr. Heni Retnowulan, M. Kes, APSR 2018 4 hari 2 Desember Taipei
272,000,000
SpPD, KP, FINASIM., 2018
dr. Ika Trisnawati, M. Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD,
dr Yusrizal, SpP,
dr Munawar Gani, SpP
6 dr. Heni Retnowulan, M,Kes,
SpPD, K-P
PIPKRA 2018 2 hari Feb 8-10, 2018 Jakarta
18,000,000
dr Yusrizal, SpP,
dr. Munawar Gani, SpP,
7 dr. Sumardi, SpPD, K-
P,FINASIM.,
PIN PAPDI 3 hari 2018 Padang
dr. Bambang Sigit Riyanto, 30,000,000
SpPD, KP, FINASIM.,

84
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM.,
dr. Heni Retnowulan, M. Kes,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M. Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD
8 dr. Sumardi, SpPD, K-
P,FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM., PIRMA Makasar 2 hari 2018 Makasar
60,000,000
dr. Heni Retnowulan, M, Kes,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M, Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD
9 dr. Sumardi, SpPD, K-
P,FINASIM.,
dr. Bambang Sigit Riyanto,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P,
FINASIM.,
KOPAPDI 2 hari 11-15 Juli 2018 Solo
dr. Heni Retnowulan, M, Kes, 42,000,000
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M, Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD

10 Perawat, residen Paru, dokter Pelatihan internal


umum RS di bidang TB, 5 hari 2018 RSS
HIV 6,000,000
11 dr. Sumardi, SpPD, K-P,
FINASIM., - Malaysia
Workshop/pelatihan
dr. Bambang Sigit Riyanto, - RSCM
di bidang 2018
SpPD, KP, FINASIM., - Thailand 136,000,000
pulmonologi
dr. Eko Budiono, SpPD, K-P, - Bali
FINASIM.,

85
dr. Heni Retnowulan, M. Kes,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Ika Trisnawati, M. Sc,
SpPD, KP, FINASIM.,
dr. Nur Rahmi Ananda, SpPD,
dr Yusrizal, SpP,
dr Munawar Gani, SpP
Sub Total 703,400,000
KSM MATA
1 10 anggota KSM Indonesian Jakarta 25,000,000
Association of
Cataract and
Refractif Society
(INASCRS)
2 3 anggota KSM European Society Hungaria 45,000,000
of Retina Specialist
3 3 anggota KSM Royal Australia and Australia 45,000,000
New Zeland
College of
Ophthalmologist
Meeting
4 2 anggota KSM Asia Pacific Tele- Singapura 15,000,000
Ophthalmology
Society Meeting
(APTOS)
5 3 anggota KSM Asian Pacific Korea Selatan 45,000,000
VitreoRetina
Society (APVRS)
6 3 anggota KSM Retina International New Zeland 45,000,000
World Congress
7 3 anggota KSM Seminar Glaukoma Semarang 9,000,000
Nasional
8 5 anggota KSM Jakarta Eye Center Jakarta 10,000,000
Meeting
9 12 anggota KSM Pertemuan Ilmiah Makasar 36,000,000
Tahunan Perdami

86
10 5 anggota KSM Indonesian Surabaya/Bandung 60,000,000
Association of
Vitreoretina Society
(INAVRS)
11 2 anggota KSM American Amerika Serikat 60,000,000
Associaton of
Ophthalmology
Meeting (AAO)
12 5 anggota KSM Bali International Bali 10,000,000
Ophthalmology
Meeting (BIOR)
13 5 anggota KSM Asia Pacific Hongkong 25,000,000
Association of
Ophthalmology
(APAO)
14 6 anggota KSM World Barcelona 90,000,000
Ophthalmology
Congress (WOC)
15 2 anggota KSM Frankfurt Vitreo Jerman 160,000,000
Retinal Training
School 2018
16 3 anggota KSM Asian Pacific Thaiand 25,000,000
Cataract and
Refractive Surgeon

Sub Total 705,000,000

IGD
1 dr. Eni Maria Sisca 5,000,000
2 dr. Sekhar Methis G 5,000,000
3 dr. Setiyani Puji Lestari GELS 5,000,000
4 dr. RR Pradina Paramita 5,000,000
5 dr. Aprillian Ayu 5,000,000
6 dr. Agung Priambodo K 5,000,000
7 dr. Desi Recsanti ATLS 5,000,000
8 dr. Andhika Prima Nirmala P 5,000,000

87
9 dr. Andini Wulandari 5,000,000
10 dr. Seize Edwiena Yanuarta 5,000,000
11 dr. Deisy Kesumawati 5,000,000
12 dr. Dwi Hestu Anindita 5,000,000
13 dr. Dina Andreyani H 5,000,000
14 dr. Eni Maria Sisca 5,000,000
15 Priyo Atmoko, AMK ACLS 5,000,000
16 Suparman, AMK 5,000,000
17 Etik Purwandari, AMK 5,000,000
18 Tofiq Anafi, AMK 5,000,000
19 Yayimah Iswanti, AMK 5,000,000
20 dr. Andreas Dewanto 5,000,000
21 dr. Dewi Kartika Sari 5,000,000
22 dr. Agung Priambodo K 5,000,000
23 dr. Deisy Kesumawati 5,000,000
ALTEM (Akut Life
24 Suparman, AMK 5,000,000
Treathening Event
25 Rahmat Fajar N, AMK 5,000,000
Management)
26 Amroni Hasanah, AMK 5,000,000
27 Dwi Yulianti, S.Kep,Ns 5,000,000
28 Sigit Maridi, AMK 5,000,000
29 Aziz Saifudin Fatoni, AMK 5,000,000
30 dr. Dina Andreyani H 3,000,000
31 dr Desi Recsanti 3,000,000
32 Ririn Dwi Ferdiana, S.Kep,Ns 3,000,000
EKG Dasar
33 Uun Nuiva, S.Kep,Ns. 3,000,000
34 Yuliasih S. Kep,Ns 3,000,000
35 Heru Nurinto, S.Kep,Ns 3,000,000
36 dr. Faturrahman 3,000,000
37 dr. Anton Rakhmawan 3,000,000
38 dr. R. Sudrajad 3,000,000
39 dr. Septiva Asih Pratiwi 3,000,000
40 dr Anindhita Muthmaina 3,000,000
41 Ririn Dwi Ferdiana, S.Kep,Ns Pelatihan Triase 3,000,000
42 Risa Kumalasari, S.Kep,Ns. 3,000,000
43 Whetric Bernade AMK 3,000,000
44 Suparman, AMK 3,000,000
45 Fifin Amaliyah, S.Kep,Ns 3,000,000
46 Suparman, AMK 3,000,000

88
47 Doni Indra Widodo, AMK 2,000,000
48 Laukhil Mahfudh, AMK 2,000,000
49 Aziz Saifudin Fatoni 2,000,000
Manajemen paien
50 Sigit Maridi, AMK 2,000,000
kritis
51 Suhartiningsih, AMK 2,000,000
52 Heru Nurinto, S.Kep, Ns 2,000,000
53 Rustiani, AMK 2,000,000
54 Etik Purwandari, AMK 8,500,000
55 Laukhil Mahfudh, AMK 8,500,000
Perawatan Intensiv
56 Dwi Kurniawan W, AMK 8,500,000
Anak/Dewasa/NIC
57 Heru Nurinto, S.Kep, Ns 8,500,000
U
58 Hesti Wulandari, S.Kep,Ns 8,500,000
59 8,500,000
60 Agung Dwi Nogroho, AMK Perawatan Bedah 8,500,000
61 Dyah Esti K., S.Kep,Ns Dasar /Peri 8,500,000
62 Ade Sandy K anestesi 8,500,000
63 Whetric Barnade, AMK 8,500,000
64 Emi Dwi Astuti, AMK Perawatan 8,500,000
65 Doni Indra Widodo, AMK Jantung/Cardiologi 8,500,000
66 Gunawan, AMK Dasar 8,500,000
67 Ani Februana, AMK 8,500,000
68 Aziz Saifudin Fatoni, AMK 3,000,000
69 Budi Sri Lestari, AMK 3,000,000
70 Dhani Yuliarti, AMK 3,000,000
Dyah Esti Kurniawati,
3,000,000
71 S.Kep,Ns
72 Eko Budi Santoso, AMK 3,000,000
73 Gunawan, AMK 3,000,000
74 Ngatijo, AMK PPGD/BTCLS/Eme 3,000,000
75 Priyo Atmoko, AMK rgency Nursing 2 3,000,000
76 Sigit Maridi, AMK 3,000,000
77 Siti Isnatul Janah, AMK 3,000,000
78 Heru Nurinto, S.Kep,Ns 3,000,000
Sri Rejeki Handayaningsih,
3,000,000
79 AMK
80 St. Sumaryana, AMK 3,000,000
81 Suharni, AMK 3,000,000
82 dr. Agung Priambodo K Pelatihan 4,500,000

89
83 dr. Desi Recsanti Kegawatdaruratan 4,500,000
84 dr. Deisy Kesumawati dan Penanganan 4,500,000
85 Santo Tri Wahyudi, S.Kep,Ns Bencana 4,500,000
86 Isa Tri Edi, S.Kep,Ns 4,500,000
87 Santo Tri Wahyudi, S.Kep,Ns 4,500,000
88 Dwi Yulianti, S.Kep,Ns 4,500,000
89 Darsih, S.Kep,Ns, M.Kep 4,500,000
90 Atun Wiraswati, AMd.Keb 3,500,000
91 Rahmawati Rahman, AMd.Keb 3,500,000
92 Ahfian Yuli S, S.SiT 3,500,000
Amelia Yustina Priyono,
3,500,000
93 AMd.Keb PONEK/PALS/BTC
94 Dewi Puryatiningrum, S.SiT LS Bidan/APN 3,500,000
Kharisa Fidyaningrum,
3,500,000
95 AMd.Keb
96 Yeniari Laila, AMd.Keb 3,500,000
97 Reisa Nur Rohma, AMd.Keb 3,500,000
98 Gunawan, AMK 2,000,000
99 Ririn Dwi Ferdiana, S.Kep,Ns 2,000,000
100 Hesti Wulandari, S.Kep,Ns Keperawatan 2,000,000
101 Yuliasih S. Kep,Ns Medikal Bedah 2,000,000
102 Ristina Fauziah H,S.Kep,Ns 2,000,000
103 Ristina Fauziah H,S.Kep,Ns 2,000,000
104 Ririn Dwi Ferdiana, S.Kep,Ns Keperawatan 2,000,000
105 Risa Kumalasari, S.Kep,Ns. Kulit/THT/Mata 2,000,000
106 Hesti Wulandari, S.Kep,Ns 2,000,000
107 Suharni 3,000,000
108 Sutar, AMK 3,000,000
109 Eri Asfaroya S.Kep,Ns 3,000,000
110 Esti Wijayanti, S.kep,Ns Perawatan Luka 3,000,000
111 Biyatri Umami, S.Kep, Ns 3,000,000
112 Dhani Yuliarti 3,000,000
113 Budi Sri Lestari, AMK 3,000,000
114 Ade Sandy Pelatihan 3,000,000
115 Kusmanto Heru Perawatan Akhir 3,000,000
116 Sugiyem Hayat/Paliatif Care 3,000,000

90
117 Wariningsih, S.St 3,000,000
118 dr. Agung Priambodo K 4,000,000
119 dr. Desi Recsanti 4,000,000
120 dr. Dewi Kartikasari 4,000,000
TPPK/TOT
121 Dwi Yulianti, S.Kep,Ns 4,000,000
PPGD/EN 2
122 Isa Tri Edi, S.Kep,Ns 4,000,000
123 Budi Dwi Prasetyo, S.Kep 4,000,000
124 Santo Tri Wahyudi, S.Kep,Ns 4,000,000
125 dr. Andreas Dewanto 4,000,000
MOT
126 Isa Tri Edi, S.Kep,Ns, 4,000,000
127 Wahyu Dwi Nugroho, AMK 4,000,000
128 Sefika Nugroho, AMK TOT Bencana 4,000,000
129 Tofik Anafi 4,000,000
130 Prio Atmoko, AMK 4,000,000
131 Sefika Nugroho, AMK 4,000,000
132 Eko Budiantoro, AMK 4,000,000
133 Suparman, AMK 4,000,000
134 Whetric Barnade, AMK 4,000,000
135 Suhartiningsih, AMK 4,000,000
136 Etik Purwandari, AMK Pelatihan 4,000,000
137 Rahmat Fajar N, AMK Manajemen 4,000,000
138 Yayimah Iswanti, AMK Keperawatan/ Case 4,000,000
139 Dwi Ratna Eni W, S.Kep,Ns manajemen 4,000,000
140 Isa Tri Edi, S.Kep,Ns 4,000,000
141 Santo Tri Wahyudi, S.Kep,Ns 4,000,000
142 Budi Dwi Prasetio, S.Kep 4,000,000
143 dr. Desi Recsanti 4,000,000
144 dr. Andhika Prima Nirmala P 4,000,000
145 dr. Agung Priambodo K 4,000,000
146 Rismulato 2,000,000
147 Martiningsih 2,000,000
I Made Arya Dharmendra, PPGD Awam
2,000,000
148 S.Komp
149 Ucik Sri Lestari, AMd 2,000,000

91
150 Purwati 2,000,000
151 Ekwantoro 2,000,000
152 Fitriani Mutohharoh 2,000,000
153 Fitriyani 2,000,000
154 Krisna Teguh P. 2,000,000
155 Muklis Wahyudi 2,000,000
156 Purwandi 2,000,000
157 Rina Kusumawati 2,000,000
158 Rizal Dwi Primayandi 2,000,000
159 Rosi Farida Ain 2,000,000
160 Suryandari Purwaningsih 2,000,000
161 Dita Liselina, SE,M.Kes 2,000,000
162 Rismulato 2,000,000
163 Martiningsih 2,000,000
I Made Arya Dharmendra,
2,000,000
164 S,Komp
165 Ucik Sri Lestari, AMd 2,000,000
I Made Arya Dharmendra,
Customer Service 2,000,000
166 S.Komp
167 Purwati 2,000,000
168 Dita Liselina, SE,M.Kes 2,000,000
169 Rina Kusumawati 2,000,000
170 Fitriyani 2,000,000
171 Suryandari Purwaningsih 2,000,000
172 Ekwantoro 2,000,000
173 Fitriani Mutohharoh Pelatihan 2,000,000
174 Fitriyani Peningkatan 2,000,000
175 Heru Purnomo Kemampuan 2,000,000
176 Krisna Teguh P. Pramuhusada dan 2,000,000
177 Muklis Wahyudi Pekarya Kesehatan 2,000,000
178 Purwandi menunjang 2,000,000
179 Rina Kusumawati TUPOKSI ( 2,000,000
180 Rizal Dwi Primayandi pengelolaan alat2, 2,000,000
181 Rosi Farida Ain dll ) 2,000,000
182 Sulistyo 2,000,000

92
183 Suryandari Purwaningsih 2,000,000
184 Turmudi 2,000,000
185 Wawan Heri P. 2,000,000
186 Yuli Ananta 2,000,000
187 Fifi Fatmawati 2,000,000
188 M. Wahyu Nugroho 2,000,000
189 Erfina Widyaningsih 2,000,000
190 Aziz 2,000,000
191 Arwinda 2,000,000
192 Eri Setiyowati 2,000,000
193 Harjo Paryono 2,000,000
194 Joko Purnomo 2,000,000
195 Komari 2,000,000
196 Siti Rusnawati 2,000,000
197 Suprapto 2,000,000
198 Suroyo 2,000,000
199 Totok Sarjito 2,000,000
200 Sulistyo 2,000,000
201 Muklis Wahyudi 2,000,000
202 Heru Purnomo 2,000,000
203 Krisna Teguh P, 2,000,000
204 Muklis Wahyudi Pengelolaan Bahan 2,000,000
205 Purwandi Berbahaya 2,000,000
206 Harjo Paryono 2,000,000
207 Suroyo 2,000,000
208 Totok Sarjito 2,000,000
209 Rosi Farida Ain 2,000,000
210 Muh Haiban 2,000,000
211 Yuni Setiyawati 2,000,000
Pengadministrasian
212 Tri Huji Yuliastuti 2,000,000
/arsip dokumen dll
213 Suratinah 2,000,000
214 Purwati 2,000,000
Dita Liselina, SE,M.Kes Pelatihan Sertifikasi
15,000,000
215 Keuangan
20 Orang Pelatihan Bahasa
60,000,000
216 Inggris
150 Orang Capacity Building
90,000,000
217 (Soft Skill )

93
20 Orang Study Banding(
Kualalumpur 60,000,000
218 Hospital )
219 150 Orang Pelatihan 5 Wajib 25,000,000
150 Orang Pelatihan
Bencana/Simulasi
Bencana 90,000,000
(nasional/internasio
220 nal)
150 orang Orientasi Pegawai
Baru/Peserta 15,000,000
221 Didik/PPDS
150 Orang Seminar/Workshop
kegawatdaruratan
25,000,000
((nasional/internasi
222 onal)
Sub Total 1,116,000,000
ICC TULIP
1 Prof. Teguh, Sp,B (K) Onk, Simposium
dr. Kunta Sp,B (K) Onk, Internasional
2 Bedah Onkologi
3 dr. Herjuna Sp,B (K) Onk, 200,000,000
4 dr. Suwarjo Sp,B,(K),Onk,

5 dr. Artanto Sp, B


6 Prof. Teguh, Sp.B (K) Onk. Simposium
dr. Kunta Sp.B (K) Onk, Nasional Bedah
7
Onkologi
8 dr. Herjuna Sp.B (K) Onk. 37,500,000
9 dr. Suwarjo Sp.B.(K),Onk.
10 dr. Artanto Sp. B (K)
11 dr. Kartika W Sp.PD KHOM. Simposium
dr. Johan K, Sp. PD KHOM. Internasional
12
Medical Onkologi
13 dr. Ibnu P Sp.PD KHOM. 200,000,000
dr. Mardiah PhD Sp.PD KHOM.
14

94
dr. Susanna PhD Sp.PD KHOM
15
dr. Kartika W Sp.PD KHOM. Simposium
16
Nasional Medical
dr. Johan K, Sp. PD KHOM.
17 Oncology
dr. Ibnu P Sp.PD KHOM.
18
62,500,000
dr. Mardiah PhD Sp.PD KHOM.
19
dr. Susanna PhD Sp.PD KHOM
20
KHOM sesuai jadwal gilirannya Pelatihan/ Seminar
100,000,000
21 Luar Negeri KHOM
dr. Mardiah PhD Sp.PD KHOM. Sertifikasi Ujian
22 Kompetensi
Onkologi 10,000,000
dr. Susanna PhD Sp.PD KHOM
23
24 dr. Kartika W Sp.PD KHOM. Seminar Lokal
dr. Johan K, Sp. PD KHOM. Dalam Negeri
25
26 dr. Ibnu P Sp. PD KHOM.
dr. Mardiah PhD Sp.PD KHOM. 12,500,000
27
dr. Susanna PhD Sp.PD KHOM
28
29 dr. Setiyani Puji L , Pelatihan
30 dr. Jaga Kemoterapi pengganti Kemoterapi bagi 10,000,000
31 dr. Bestari Dokter
32 dr. Setiyani Puji L , ACLS, EKG
33 dr. Jaga Kemoterapi pengganti 9,000,000
34 dr. Bestari
35 dr. Setiyani Puji L , Seminar
36 dr. Jaga Kemoterapi pengganti InternasionaL 25,000,000
37 dr. Bestari Onkologi
38 dr. Setiyani Puji L , Pelatihan/Seminar
Lokal Dalam 20,000,000
39 dr. Jaga Kemoterapi pengganti

95
dr. Bestari Negeri: Jogja
Oncology Summit;
PIT PAPDI;
Seminar Cancer,
Radiologi, USG,
PA, Radioterapi,
40 Paliatif Care
41 Aldriyanto, S.Kep,Ns Refreshing Course
Kiki Ayu Mara, A.Md.Kep Keperawatan Dasar
42
Anak
43 Ida Sri Indarti, AMK
44 Rohayati Handayani, S.Kep,Ns
15,000,000
Devi Rohmah Sholihatun,
45 S.Kep,Ns.
Romantika Vesdita Rita,
46 S.Kep,Ns.
47 Nazula Fitriana, Amk. Pelatihan Paliatif
48 Apriyani Marfuah, Amk.
49 Sri Siswati, Amk
50 Desy Violita Ariani, S.Kep,Ns.,
51 Edi Trimulyono, S.Kep,Ns.,
Innayah Nur Rahmawati,
52 S.Kep,Ns., 24,000,000
53 Suyanti, Amkeb.,
54 Natalia Dewi Ekasari, Amk.
55 Ismayawati, Amk.
56 Tri Amini, Amk.
57 Krismi Astuti, Amk.
58 Lies Desy Wulandari, Amk
59 Aldriyanto, S.Kep,Ns. Pelatihan PPI
Kiki Ayu Mara, A.Md,Kep (Anak)
60
61 Ida Sri Indarti, S.Kep,Ns. 15,000,000
Rohayati Handayani, S.Kep,Ns.
62

96
Devi Rohmah Sholihatun,
63 S.Kep,Ns.,
Romantika Vesdita Rita,
64 S.Kep,Ns.
65 Aldriyanto, S.Kep,Ns. Pelatihan Transfusi
Kiki Ayu Mara, A.Md.Kep (Anak)
66
67 Ida Sri Indarti, S.Kep,Ns.
Rohayati Handayani, S.Kep,Ns.
68 15,000,000
Devi Rohmah Sholihatun,
69 S.Kep,Ns.,
Romantika Vesdita Rita,
70 S.Kep,Ns.
71 Aldriyanto, S.Kep,Ns. Pelatihan
Kiki Ayu Mara, A.Md.Kep Keperawatan
72 Anestesi
73 Ida Sri Indarti, S.Kep,Ns.
Rohayati Handayani, S.Kep,Ns.
74 15,000,000
Devi Rohmah Sholihatun,
75 S.Kep,Ns.,
Romantika Vesdita Rita,
76 S.Kep,Ns.
77 Aldriyanto, S.Kep,Ns. Pelatihan Pain
Kiki Ayu Mara, A.Md,Kep Management
78 (Anak)
79 Ida Sri Indarti, S.Kep,Ns.
Rohayati Handayani, S.Kep,Ns.
80 15,000,000
Devi Rohmah Sholihatun,
81 S.Kep,Ns.,
Romantika Vesdita Rita,
82 S.Kep,Ns.
Kaningsih Yuniarti, S.Kep, Ns., PIT Himponi
9,000,000
83

97
84 Faridah, S.Kep,Ns.
Santi Wahyuningsih S.Kep, Ns
85
Chairul Dwi Septaty, AMK Pelatihan
Radioterapi 8,000,000
86 Perawat
Perawat Onkologi sesuai giliran Seminar
Internasional
25,000,000
Keperawatan
87 Onkologi
88 Murningsih, AMK Pelatihan Paliatif
Dorta Siagian, AMK (untuk Perawat 7,000,000
89 PK3)
Tri Utariningsih, AMK Pelatihan
Perawatan Luka 3,000,000
90 kanker
Santi Wahyuningsih S.Kep, Ns Workshop
Penulisan Ilmiah 3,000,000
91
Santi Wahyuningsih S.Kep, Ns Kegawatan
Onkologi untuk 1,900,000
92 perawat
Apriyani Marfuah, Amk Pelatihan Terapi
Komplementer 1,500,000
93
4 (Empat) orang Perawat Pelatihan Clinical
64,000,000
94 Trials
95 Yuliana SKM. Workshop
Nanda Rachmawati, SKM; penguatan data
96 cancer Registry
dr, Hernindita Puspitaningtyas;
25,000,000
97
98 Aufir Amalia, SKM;
99 Nia Wahyu Utami, SKM
100 Yuliana SKM, Seminar Jogja
Nanda Rachmawati, SKM; Oncology Summit/
101 ROICAM/ lain 15,000,000
dr. Hernindita Puspitaningtyas; berhubungan dgn
102

98
103 Aufir Amalia, SKM; onkologi/ canreg
104 Nia Wahyu Utami, SKM
Sri Suratmi, SE Pelatihan 7,500,000
Administrasi
Logistik
105 Perkantoran
Dwi Cahyo Prakoso, A,Md Pelatihan 7,500,000
Manajemen Dasar
106 Perkantoran
Sub Total 962,900,000

ILK
1 dr. Windarwati, Sp.PK(K).,
MSc
2 Untung Asmudi, SST Mutu laboratorium Jakarta 15,000,000
3 Ika Oktavia,Amd.AK
4 dr. Ira Puspitawati, M.Kes.,
Sp.PK(K) Sitogenetika Jakarta 10,000,000
5 Danik Yulaikah, Amd.AK
6 dr. Siti Muchayat P., MS,
Sp.PK(K)
7 Prof. dr. Budi Mulyono,
Sp.PK(K), MM
8 Dr. Med. dr. Suwarso,
Sp.PK(K)
9 dr. Osman Sianipar, DMM,
M.Sc., Sp.PK(K)
10 dr. Usi Sukorini, M.Kes.,
PIT Padang 36,000,000
Sp.PK(K)
11 dr. Andaru Dahesih Dewi,
M.Kes., Sp.PK(K)
12 dr. Windarwati, MSc.,
Sp.PK(K)
13 dr. Teguh Triyono, M.Kes.,
Sp.PK(K)
14 dr. Umi Solekhah Intansari,
M.Kes., Sp.PK(K)

99
15 dr. Tri Ratnaningsih, M.Kes.,
Sp.PK(K)
16 dr. Ira Puspitawati, M.Kes.,
Sp.PK
17 dr. Riat El Khair, MSc., Sp.PK
18 dr. Ira Puspitawati, M.Kes.,
Sp.PK
19 Sri Wulandari, SST
20 Anastasia Kenya Meriyen, Pra Analitik &
Amd.AK 12,000,000
Phlebotomy
21 RR. Suradinah
22 Siti Muryati, Amd.AK
23 Siti Dwi Astuti, SST
24 Suprastawa, Amd. AK
25 Abriyanto, Amd.AK PATELKI 15,000,000
26 Siti Binzanah, Amd.AK
27 Dr.dr. Siti Muchayat P., MS,
Sp.PK(K)
28 Prof. dr. Budi Mulyono,
Sp.PK(K), MM
29 Dr. Med. dr. Suwarso,
Sp.PK(K)
30 dr. Osman Sianipar, DMM,
M.Sc., Sp.PK(K)
31 Dr.dr. Usi Sukorini, M.Kes.,
Sp.PK(K)
32 dr. Andaru Dahesih Dewi,
Joglo Semar IX Solo 34,000,000
M.Kes., Sp.PK(K)
33 dr. Windarwati, MSc.,
Sp.PK(K)
34 Dr.dr. Teguh Triyono, M.Kes.,
Sp.PK(K)
35 Dr.dr. Umi Solekhah Intansari,
M.Kes., Sp.PK(K)
36 Dr.dr. Tri Ratnaningsih,
M.Kes., Sp.PK(K)
37 dr. Ira Puspitawati, M.Kes.,
Sp.PK

100
38 dr. Riat El Khair, MSc., Sp.PK
39 Analis & Administrasi :
40 Heru Dibirawan, SST
41 Dhamayanti, SST
42 RR. Suradinah
43 Umi lATifah, Amd.AK
44 Natalia Isturini
45 Staf Medis :
46 dr. Siti Muchayat P., MS,
Sp.PK(K)
47 dr. Windarwati, MSc.,
Sp.PK(K)
48 Analis & Administrasi : HKKI Jakarta 14,000,000
49 Suharti, Amd. AK
50 Sri Sumaryani, Amd.AK
51 Irtanti Ambonarsih
52 Siti Mujryatii, Amd.AK
53 Inda Nurhayati
54 Dr.dr. Usi Sukorini, M.Kes.,
Sp.PK(K)
55 dr. Ira Puspitawati, M.Kes.,
SP.PK
56 dr. Windarwati, MSc., Sp.PK-K ASCPalm Jepang 100,000,000
57 Dr.dr. Teguh Triyono, M.Kes.,
Sp.PK(K)
58 Dr.dr. Umi Solekhah Intansari,
M.Kes., Sp.PK(K)
59 Dr.dr. Tri Ratnaningsih,
M.Kes., Sp.PK(K)
60 dr. Ira Puspitawati, M.Kes., SURAMADE Bali
Sp.PK
61 dr. Riat El Khair, MSc., Sp.PK
62 dr. Windarwati, MSc.,Sp.PK(K)
MACPALM Makasar 12,000,000
63 dr. Riat El Khair, MSc., Sp,PK
64 dr. Osman Sianipar, DMM., PBBK Jakarta 5,000,000
Sp.PK(K)

101
65 Suharti
66 Umi fajarwati, S.Kom
67 Sri Wulandari, SST
68 Danik Yulaikah, Amd.AK
69 Ika Oktavia, Amd.AK
BDRS 10,000,000
70 Suraji, Amd.AK
71 Sih Sumarni, Amd.AK
72 Zuroch Fatimah
73 Nina Eka Vusvita, SST
74 Dwi Sri Winarti, SST
75 40 orang Manajemen 40,000,000
Laboratorium
76 100 orang In House Training 100,000,000
Sub Total 403,000,000

KOMITE MEDIK
1 Pengurus harian Komite Medik Kegiatan Ilmiah 0
yang menunjang
kegiatan Komite
medik
IRJ
1 Heni Kuswardani DH., AMK
2 Nina Sri Astuti, AmdKeb.
3 Dwi Prapti S.R., AMK
4 M. Daim, AMK
5 Sujadi
6 Badaryati, AMK PPGD Menyesuiakan RS RSUP dr, Sardjito 99,000,000
7 Anna Liestyaningsih, AMK
8 Heru Sriyana, SST
9 Murwantini, SKep.,Ns
10 Wahyu Darmawati, AMK
11 Mimi Rahayu, AMK

102
12 Purwanto, AMK
13 Sugiarta, AMK
14 Estu Dwi Lestari, AMK
15 Sri Wandan Sari, SKep.,Ns
16 Rini Handayani, AMK
17 Wuri Puji Astuti, AMK
18 Siti Badriyah, AMK
19 Sukarsih, AMK
20 Windhy Astuti, AMK
21 R, Gunadi, AMK
22 Eka Yuwana, AMK
23 Endang Kusumowati, AMK
24 Wahyuni Nurdiningsih, AMK
25 Sudiman, AMK
26 Sukamto, AMK
27 Siti Fazanah
28 Suratini, AMK
29 Mujiono, AMK
30 Slamet Sugiyanto
31 Wiyarto
32 Agung Budiyanto
33 Eko Suro Wiboro
34 Siti Badriyah, AMK
35 Sukarsih, AMK
KMB Menyesuiakan RS RSUP dr, Sardjito 10,000,000
36 Windhy Astuti, AMK
37 R, Gunadi, AMK
38 Purwanto, AMK TB DOTS, TB -
MDR Menyesuiakan RS RSUP dr, Sardjito 5,000,000
39 Estu Dwi Lestari, AMK
40 Eka Yuwana, AMK
Urologi Menyusul Jakarta RSUP dr, Sardjito 6,000,000
41 Heru Sriyana, SST
42 Elisabeth, SKep.,Ns, Pelatihan Menyesui RSUP dr, Sardjito RSUP dr, Sardjito 14,000,000

103
43 R. Heri Riswanto, SKep, Keperawatan akan RS
44 Ratri Mulyani, AMK Kulit Lanjutan
45 Ika Ardiyani, AMK
46 Ida Riyanti, AMK
47 Kusnul Hidayati, AMK
48 Margaretha Rinawati S., AMK
49 Pelatihan
Tatik, SKep.,Ns Menyusul Menyusul RSUP dr, Sardjito
Geriatric 2,000,000
50 Titik Tri Budiyati, SST
51 Sumas Istaryo, SST
52 Jimah, SST Seminar/Diklat/W
53 Sunaryo, SST orkshop
Kompetensi Menyusul Menyusul RSUP dr, Sardjito 16,000,000
54 Siti Arkhamiyah, SST Perawat
55 Lilis Yuliati, SST Kesehatan Gigi
56 Sri Suryani, SST
57 Rusminiyati, AMKG
58 Sumirah, AMK
59 Sarjilah, AMK
60 Atik Susilowati, AMK Seminar/Diklat/W
61 Titik Mudjiati, AMK orkshop
Kompetensi menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 16,000,000
62 Dadang Priyambodo, AMK Perawat/Non
63 Suratmo, AmdRo Perawat Mata
64 Ony Ginandar, AmdRo
65 Irfan Maulana A.N., AmdRo
66 Sulistyowati, SKep.,Ns Seminar/Diklat/W
67 orkshop
Menyusul Menyusul RSUP dr, Sardjito 4,000,000
Agatha Sri Suparmi, AMK Kompetensi
Perawat Jiwa
68 M. Zaenal Abidin, SKM Seminar/Diklat/W
69 orkshop
Kompetensi Menyusul Menyusul RSUP dr, Sardjito 4,000,000
Nurhandayani, AMK Perawat
Edelweis

104
70 Yustina Sri Muji R., AmdKeb.
71 Catur Retno P., AmdKeb.
Seminar/Diklat/W
72 Budi Hastuti, AmdKeb. orkshop
menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 12,000,000
73 Kartika Sofiana, AmdKeb Kompetensi
74 Rodiah, SSiT Bidan
75 Etika Ayu P., AmdKeb
76 drg. Bambang Dwi R., SpBM
77 drg.Rahardjo, SpBM International
78 drg. Maria Goreti W., SpBM Conference of Oral
CPD Menyusul RSUP dr, Sardjito 25,000,000
79 drg. Masykur, SpBM and Maxillofacial
80 drg. Prihartiningsih, SpBM Surgeon Hongkong
81 drg. Indradewi S,m SpBM
82 drg. Indradewi S,m SpBM
83 Siti Arkhamiyah, SST CPD Menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 15,000,000
84 Sri Suryani, SST
85 drg. Indradewi S.m SpBM International Menyusul International RSUP dr, Sardjito 5,000,000
Conference/Publi Conference of Oral
kasi ilmiah and Maxillofacial
Surgeon Hongkong
86 Lita Gunarti, Amd Studi Banding u/
87 Pengembangan menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 10,000,000
dr Ayu Paramaiswari, SpPD GCU Terpadu
88 R. Gunadi, AMK Studi Banding
89 Perawatan Kaki menyusul RSCM, Jakarta RSUP dr, Sardjito 10,000,000
Sukarsih, AMK Diabetik
90 dr. Deddy Nurwachid, SpPD, Studi Banding
RS Dr, Sutomo,
dkk (11 Staf Poliklinik Peny, Perawatan menyusul RSUP dr, Sardjito
Surabaya
Dalam) CAPD 60,000,000
91 Studi Banding
drg. Prabawati, dkk (10 staf
Pelayanan Gigi menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 55,000,000
Poliklinik Gigi Mulut + KSM)
Mulut
92 dr. Deddy Nurwachid, SpPD, Capacity
Kaliurang,
dkk (11 Staf Poliklinik Peny. Building/ menyusul RSUP dr, Sardjito 60,000,000
Yogyakarta
Dalam) Outbond

105
93 Capacity
drg. Prabawati, dkk (10 staf
Building/ menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 55,000,000
Poliklinik Gigi Mulut + KSM)
Outbond
94 dr. Bambang Sigit R., SpPD,
Capacity
dkk (137 Staf Instalasi Rawat Menyusul menyusul RSUP dr, Sardjito 65,000,000
Building/Outbond
Jalan)
Sub Total 444,000,000

IRNA IV
1 Perawat IRNA IV Terapi Modalitas Sesuai Jadwal RSS RSDS 15,000,000
2 Perawat IRNA IV Pelatihan Terapi Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Kerja / Okupasi
3 Perawat IRNA IV Pelatihan MPKP Sesuai Jadwal RSS RSDS 15,000,000
4 Perawat IRNA IV Pelatihan TOT Sesuai Jadwal RSS RSDS 15,000,000
5 Perawat IRNA IV Refreshing Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Pelatihan ECT
6 Perawat IRNA IV Refreshing Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Pelatihan PPGD
7 Perawat IRNA IV Pelatihan Sesuai Jadwal RSS RSDS
Keperawatan Jiwa 15,000,000
Dasar
8 Perawat IRNA IV Seminar Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Keperawatan Jiwa
9 Perawat IRNA IV Studi Banding Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Tentang IPWL
10 Tenaga Medis dan Non Medis Refreshing Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
IRNA IV Pelatihan 5 Dasar
11 Administrasi Pelatihan Arsiparis Sesuai Jadwal RSS RSDS / Diluar RSDS 15,000,000
12 Perawat IRNA IV Pelatihan Sesuai Jadwal RSS RSDS
15,000,000
Pengelolaan B3
13 Tenaga Medis dan Non Medis Capacity Building Sesuai Jadwal RSS Kaliurang
15,000,000
IRNA IV
Sub Total 195,000,000
Sub Total Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah Direktorat Medik Keperawatan 12,911,110,000

106
c. Direktorat SDM dan Pendidikan

Bagian Diklit
1 Hestiningtyas 1,000,000
Pelatihan
2 Atin Candra Dewi 1,000,000
Bahasa Inggris Maret RS Sardjito
3 Totok Budi S 1,000,000
32 jpl
4 Mugimin 1,000,000
5 Nugroho DS 500,000
6 Hestiningtyas 500,000
Pelatihan Dasar
7 Atin Candra Dewi 24 jpl Februari RS Sardjito 500,000
5 Wajib
8 Raetina Tyas Putri 500,000
9 Kristi Yulianti 500,000
Pelatihan
Penyusunan/
Raetina Tyas Putri Penulisan 24 jpl Maret Yogyakarta 5,000,000
Naskah
10 Publikasi
Pelatihan
11 24 jpl Juli Jakarta
Herni Susianti Arsiparis 5,000,000
12 Raetina Tyas Putri 5,000,000
13 Atin Candra Dewi Pelatihan Public 5,000,000
24 jpl Januari Jakarta
14 Kristi Yulianti Speaking (MC) 5,000,000
15 Herni Susianti 5,000,000
16 Atin Candra Dewi 5,000,000
17 Herni Susianti Pelatihan Tata 5,000,000
24 jpl April Jakarta
18 Kristi Yulianti Naskah Dinas 5,000,000
19 Raetina Tyas Putri 5,000,000
20 Hestiningtyas Pelatihan 5,000,000
24 jpl Mei Jakarta
21 Raetina Tyas Putri Analisis Data 5,000,000
22 Mugimin Pelatihan 3,000,000
24 jpl Juli Yogyakarta
23 Kristi Yulianti Bendahara 3,000,000
Pelatihan
Inventaris
24 Arif Sukiswanto
Barang
24 jpl Maret Yogyakarta 3,000,000

107
Workshop
25 Penyusunan 16 jpl Januari Yogyakarta
Seluruh Staf SPO Diklit 10,000,000
Pelatihan
Evaluasi Pasca 16 jpl April RS Sardjito
26 Seluruh Staf Pelatihan 25,000,000
Capacity
27 16 jpl Februari Yogyakarta
Seluruh Staf Building Diklit 20,000,000
Studi Banding
16 jpl Maret Jawa Barat
28 Seluruh Staf PPSDM 10,000,000
Studi Banding
29 RS Pendidikan/ 16 jpl April RS Sanglah Bali
Seluruh Staf Komkordik 20,000,000
Pelatihan
Penyusunan
24 jpl Mei Yogyakarta
Proposal
30 Seluruh Staf Penelitian 25,000,000
Sosialisasi SPO
31 8 jpl Juni Yogyakarta
Seluruh Staf Diklit 3,000,000
Sosialisasi
Bantuan 8 jpl Februari Yogyakarta
32 Seluruh Staf Penelitian 3,000,000
Rakor CI
33 Institusi 8 jpl Maret Yogyakarta
Seluruh Staf Pendidikan 3,000,000
Rakor Evaluasi
Peserta Didik
Keperawatan, 8 jpl Maret Yogyakarta
Medik Lain dan
34 Seluruh Staf Non Medik 3,000,000
Workshop
35 24 jpl April Yogyakarta
Seluruh Staf Komkordik 3,000,000
Supervisi RS
Yogyakarta
36 Seluruh Staf Jejaring 10,000,000
Pelatihan
Penyusuan
37 Seluruh Staf Artikel Publikasi 24 jpl Agustus Yogyakarta 3,000,000
Jurnal Ilmiah

108
38 Nugroho DS 5,000,000
39 Arif Sukiswanto Pelatihan GCP 24 jpl Juli Yogyakarta 5,000,000
40 Totok Budi S 5,000,000
Pelatihan
Penulisan
41 24 jpl November FK UGM
Mt. Sutena, SKM., MM., Naskah
M.Sc Publikasi 440,000
Peningkatan
Ketrampilan
24 jpl Agustus Bekasi
Pengelolaan
42 Data Statistik 5,000,000
Mt. Sutena, SKM., MM.,
Pelatihan
M.Sc
43 Manajemen 24 jpl September Jakarta
Audit Kinerja 5,000,000
Workshop
24 jpl Maret Bogor
44 IKI/IKT 4,147,500
Mt. Sutena, SKM., MM.,
45
M.Sc 5,000,000
dr. Dewiyani Indah Widasari, Pelatihan TNA 24 jpl Maret Magelang
46 Sp. PA., Ph.D 5,000,000
47 Nugroho DS 5,000,000
Kursus Proposal
24 jpl Desember FK UGM
48 Development 1,000,000
Kunjungan dan
49 Diskusi Bio 8 jpl November RS Soetomo
Bank 2,000,000
dr. Dewiyani Indah Widasari, Studi Observasi
8 jpl Januari RSCM
50 Sp. PA., Ph.D Stem Cell 3,000,000
Pelatihan
51 Manajemen 24 jpl September Jakarta
Audit Kinerja 5,000,000
Studi Observasi
8 jpl Januari RSCM
52 Stem Cell 3,000,000
Sub Total 272,087,500
Bagian SDM
1 Raka Ardhiawan, S.Kom Diklat Jabfung Kemenkes 60,000,000

109
2 Yopi Arliyanto Achmad, SE Kepegawaian
Dra.Retna Hestiningrum, Apt.
3
M.Kes
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns,
4 M.P.H
5 drg. Sri Erliani, MPH
6 Tegawati Nurviyani
7 Uthun Rakhmawati, A.Md 25,000,000
Bahasa Inggris RS
8 Yopi Arliyanto Achmad, SE
9 Dwi Rahmawati, A.Md
10 Sumino
11 Sarjiyem
12 Mahfud Iskandarwanto, A.Md
13
14 Wawan Ari Saputra, S.Kom
15 Sigit Purwoko SIMKA Kemenkes 15,000,000
16 Tegawati Nurviyani
17 Prima Muriani, SE
Tata Persuratan Menyesuaikan 10,000,000
18 Ary Estiningsih
Dra. Retna Hestiningrum,
19
Apt, M.Kes
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns,
20 M.P.H Sosialisasi
21 drg. Sri Erliani, MPH Kemenkes / 40,000,000
Kebijakan
Yopi Arliyanto Achmad, SE Menyesuaikan
22 tentang SDM
23 Wawan Ari Saputra, S.Kom
24 Mahfud Iskandarwanto, A.Md
25 Wisnu Widiawan, A.Md
Dra. Retna Hestiningrum,
26 Apt, M.Kes Bimbingan
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns, Teknis
27
M.P.H Menyusun Kemenkes / 40,000,000
28 drg. Sri Erliani, MPH Remunerasi dan Menyesuaikan
29 Wawan Ari Saputra, S.Kom Akuntabilitas
30 Uthun Rakhmawati, A.Md Rumah Sakit
31 Raka Ardhiawan, S.Kom

110
32 Wisnu Widiawan, A.Md
Dra. Retna Hestiningrum,
33
Apt, M.Kes
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns,
34 M.P.H
35 drg. Sri Erliani, MPH
36 Wisnu Widiawan, A.Md
37 Raka Ardhiawan, S.Kom
38 Adie Wihanjono, SE 13,000,000
Pelatihan Wajib
39 Munjirah, Amd.Arsp
40 Sumino
41 Aditya Citra Ibnu Sina,S.IP
42 Anida Putrianti
43 Yopi Arliyanto Achmad, SE
44 Tegawati Nurviyani
45 Fiktor Rumohorbo, SH
Semua pegawai Bag. SDM
Capacity
46 (25 orang) 10,000,000
Building
Dra. Retna Hestiningrum,
47
Apt, M.Kes
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns,
48 M.P.H
49 drg. Sri Erliani, MPH Seminar tentang
Adie Wihanjono, SE kebijakan SDM, Jakarta 25,000,000
50 ABK
51 Yopi Arliyanto Achmad, SE
52 Aditya Citra Ibnu Sina,S.IP
53 Prima Muriani, SE
Dra. Retna Hestiningrum,
54 Apt, M.Kes
Purwo Atmanto, S.Kep., Ns, Studi Banding 25,000,000
55 RSCM
M.P.H ke RS Lain
56 drg. Sri Erliani, MPH
57 Wawan Ari Saputra, S.Kom
Sub Total 203,000,000

111
UPKRS
1 Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Pelatihan 10,000,000
2 Panji Rekmo Fungsiadi, SE. Pembuatan Media 30 Maret Puspromkes RI 10,000,000
3 Nurul Farida, SKM. Edukasi Kesehatan 10,000,000
4 Sri Rahayu, S.Kep., Ns. 10,000,000
5 Misgijanto, S.Kep., Ns. Pelatihan Sertifikasi 10,000,000
6 Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Clinical Health 30 April Puspromkes RI 10,000,000
7 Panji Rekmo Fungsiadi, SE. Promotor 10,000,000
8 Nurul Farida, SKM. 10,000,000
9 Sri Rahayu, S.Kep., Ns. 10,000,000
10 Misgijanto, S.Kep., Ns. Workshop Global 10,000,000
11 Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Green and Healthy 30 Mei Puspromkes RI 10,000,000
12 Panji Rekmo Fungsiadi, SE. Hospital 10,000,000
13 Nurul Farida, SKM 10,000,000
14 Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Pelatihan Jabfung 10,000,000
Promkes 30 September Puspromkes RI
15 Misgijanto, S.Kep., Ns. 10,000,000
Sub Total 150,000,000
ICM
Semua Karyawan D3 RM Coding RM & Coding
20 jam Januari 2018 RSUP Dr. Sardjito 60,000,000
ICM INA-CBG’s
Semua Karyawan ICM
(dibagi 2 dalam kesempatan Service Excellent 10 jam ; Maret 2018 RSUP Dr. Sardjito 75,000,000
bergantian)
Penentuan Diagnosis
Semua Karyawan D3 RM
Penyebab Kematian 20 jam Juni 2018 RSUP Dr. Sardjito 80,000,000
ICM
(khusus untuk RM)
5 orang Karyawan Urusan Analisis Data dan
2 hari Oktober 2018 RSUP Dr. Sardjito 25,000,000
Pelaporan dan Analisis Data Pelaporan
Semua Karyawan ICM
(dibagi 2 dalam kesempatan Capacity Building 20 jam ; Agustus 2018 RSUP Dr. Sardjito 100,000,000
bergantian)
Sub Total 340,000,000
Sub Total Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah Direktorat SDM dan Pendidikan 965,087,500

112
c. Direktorat Umum Dan Operasional

Bagian PE
Azis Sudarmo, BE., S.Sos.,
1 150,000
M.Si
Dr. Widodo Trijoko Purwanto, 150,000
2
MPH
3 Susan Ananti, SKM., MPH 150,000
4 Nur Farichah, SKM Pelatihan 5 Wajib / 150,000
5 Dwi Prasetyaningsih, SE Bantuan Hidup 20 Jam RSS 150,000
6 Nuzul Khusna Hadiba, A.Md Dasar 150,000
7 Retna Pusparini, S.Kep. 150,000
8 Erna Nurhayati, S.Kom 150,000
9 Mujiman, SH 150,000
10 Sarjono 150,000
Sub Total 1,500,000
Bagian Huk-Mas
1 Suntoro, SE. Pelatihan pembuatan 20 Jam 2018 - 5.000.000
videografis dan
animasi
2 Subekti Wijaya, SE. Olah Data Statistik 20 Jam 2018 - 5.000.000
3 Lucky Isti Gupitasari, SH. Kursus Fotografi 20 Jam 2018 - 5.000.000
4 Sri Suyatini, S.IKom. Pelatihan 20 Jam 2018 - 3.500.000
kehumasan
5 Arum Sandanu, SH. Pelatihan mediasi 20 Jam 2018 - 3.500.000
6 Suci Wiji Lestari, SSN. Kursus Visual Desain 20 Jam 2018 - 5.000.000
Grafis
7 Ariefah Maylani, A.Md. kursus Fotografi 20 Jam 2018 - 5.000.000
8 Rita Sri Hastuti, A.Md. Kearsipan 20 Jam 2018 - 5.000.000
9 Slamet Teknis 5.000.000

113
Sub Total 45,000,000

ISLRS
1 Purwati,ST
2 Eny Dwi Astoeti,AMKL Kursus Bahasa
2 hari SM 1 Jogja 15.000.000
3 Agung Sapto Budi N,ST Inggris
4 Yohana Dwi Lestari,ST
5 Nurdiyo,S.ST Pelatihan
6 Nandang Tri Pujianto,ST Manajemen dan 3 R
2 hari SM 1 Jakarta 13.800.000
(Reduce,
Reuse,Recycle)
7 Ali M,S.ST
8 Eny Dwi Astoeti,AMKL
9 Agung Sapto Budi N,ST Studi Banding 1 hari SM 1 Sanglah 15.000.000
10 Yohana Dwi Lestari,ST
11 R. Muhajid,ST
12 Wagiyo, Yanto, Sumarno Pelatihan Sanitasi 2 hari SM 1 Surabaya 9.000.000
13 Agung Sapto Budi N,ST Pelatihan
14 Nurdiyo Kompetensi Manajer
3 hari SM 1 Jakarta 17.800.000
Pengendalian
Pencemaran Air
15 Harslawati,ST Pelatihan Laporan
Lingkungan: Data
16 Eni DA, ST 2 hari SM 2 surabaya 10.000.000
Format dan
Tampilannya
17 Ir. Budiharjo, M.Kes Pelatihan Auditor
Lingkungan 3 hari SM 2 Jakarta 23.800.000
18 Ali Muhrodi, S.ST
19 Yohana Dwi Lestari,ST Pelatihan
20 Purwati, ST Pemantauan Kualitas
Udara dalam 2 hari SM 2 Jakarta 11.000.000
Ruangan ( Indoor Air
Quality )
21 Ali Muhrodi, S.ST Pelatihan Kebisingan 2 hari SM 2 Jakarta 13.800.000
Tempat Kerja dan
22 Agus Supriyanto,AMKL
Lingkungan :
Perhitungan dan
Pengelolaannya

114
23 R. Muhajid,ST Pelatihan Audit, 3 hari SM 2 Jakarta 6.900.000
Efisiensi dan
Konsevasi Air
24 Nurdiyo, SST Pelatihan Manajer 3 hari SM 2 Jakarta 6.900.000
Energi untuk
Sertifikasi
Kompetensi
25 Nandang TP, ST Workshop
26 wagiyo Pengelolaan Limbah 2 hari SM 1 Surabaya 7.000.000
B3
27 R. Muhajid, ST Workshop
28 Y. Sumaryanto Pengelolaan Air 2 hari SM 1 Jakarta 7.000.000
Limbah
29 Agung SBN, ST Pelatihan
30 Yohana DL, ST Penyehatan
2 hari SM 1 Surabaya 7.000.000
Lingkungan,
Persiapan Akreditasi
31 Agung Sapto Budi N,ST Pelatihan Penerapan
SDG (Sustainable
32 Ir. Budiharjo, M.Kes Development Goals) 3 hari SM 2 Jakarta 13.800.000
melalui CSR
Perusahaan
Sub Total 177,800,000

115
IP2S
1 Dra.. Rosita M, Apt. - Pelatihan
Sp.FRS Manajerial CSSD
2 Dewi Sri Mulyani, S.Farm, - Update Proses
Apt Pengelolaan
3 Sri Murni Instrumen
4 Marsum - Manajemen Risiko Nasional / Internasional
- Manajemen Mutu > dari 20 Penyelenggara :
Layanan jam · Rumah Sakit
Jan – Des. 2018
- Study Banding ke pertahun · Intitusi pendidikan 100.000.000
RS lain per SDM · HISSI/PIPSI
- Capasity building · Organisasi profesi
(mengikuti program
RS
- IHT/Pelatihan/
Workshop sesuai
program RS
5 Mursidah - Pelatihan
6 Anathasia Wahyu Pengelolaan dan
Primawati Proses Sterilisasi
7 Aprilia Wahyu Nur - Pelatihan
Pelayanan Sentral
8 Didik Rendi Yulianto Sterilisasi bagi -
9 Shinta Rahmawati Petugas Pelaksana
10 Sudi Ariana CSSD.
Nasional / Internasional
11 Dulrahman - Studibanding ke
> dari 20 Penyelenggara :
RS lain.
12 Nursahid jam · Rumah Sakit
- Pelatihan tentang Jan – Des. 2018
pertahun · Intitusi pendidikan 75.000.000
13 Surati Kesehatan dan
per SDM · HISSI/PIPSI
14 Adhita Putra Perdana Keselamatan Kerja
· Organisasi profesi
- Pelatihan
15 Agung Budi Kurniawan
Pengelolaan B3
- Capasity building
(mengikuti program
RS
- IHT/ Pelatihan/
Workshop sesuai
program RS 116
16 Tenaga Outshourshing Pelatihan tentang :
(OS) (7 orang) - Pelatihan CSSD
Jan – Des. 2018
Dasar
(Sesuai Jadwal Intern Rumah Sakit
- Pelatihan 5 dasar 7.500.000
RSS)
(wajib)
- In House Training
Sub Total 250,000,000
IPPRS
1 anggota satpam Penyegaran 10 jam 7/1/2018 (2 RSUP Dr. Sardjito
Pelatihan Satpam angkatan) 15.000.000
2 anggota satpam Pelatihan kejadian 2 jam 9/1/2018 (2 RSUP Dr. Sardjito
darurat angkatan) 3.000.000
3 Ismaryanto, Pelatihan 12 jam Sesuai Jadwal Di Bogor
Manajemen Security Pel. Di Bogor 5.000.000
4 Eko Triyanto & Tugiyono Pelatihan Intelijen 12 jam Sesuai Jadwal Di Bogor
Security Pel. Di Bogor 5.000.000
5 Sudiyana & Jiyana Pelatihan Ancaman 12 jam Sesuai Jadwal Di Bogor
Bom Pel. Di Bogor 5.000.000
Sub Total 33,000,000
ULPBJ 1
1 Sukirno Pelatihan & Ujian
sertifikasi 5.500.000
LPKN Jakarta/LKPP
2 Raka Ardhiawan, S.Kom. (Peningkatan
/Kemenkes
pengetahuan PBJ & 5.500.000
Sertifikat PBJ)
3 Sustiwati, S.Farm. Apt. Pelatihan/seminar LPKN Jakarta/LKPP/
PBJ/Diklat Kemenkes 5.000.000
(Peningkatan
pengetahuan PBJ &
Sertifikat PBJ)
4 Abuseri, SE
Pelatihan/seminar
5 Yuliani, AMTE PBJ/Diklat LPKN Jakarta/ LKPP/
6 Prasi Abdul Wahid, S.Kom. (Peningkatan Kemenkes 35.000.000
7 Surati pengetahuan PBJ )

117
8 Budi Damayanti
9 Eny Setyani
10 Agus Purwanto, S.Kom
11 Personil Unit Layanan Studi Banding (ULP ULP Prop. Jabar di
Pengadaan barang/Jasa Prop. Jabar di Bandung 16.500.000
Bandung)
12 Personil Unit Layanan Out bond/Capacity RSUP Dr. Sardjito
Pengadaan barang/Jasa Building 11.000.000
(Peningkatan
kapasitas SDM)
Sub Total 78,500,000
ULPBJ 2

1 7 orang Pelatihan
pengadaan / Unaer Surabaya 42.000.000
penerimaan
2 1 orang Pelatihan / Uji
kompetensi 30.000.000
LKPP
fungsional tingkat
Madya
3 18 orang Studi Banding
LKPP, ULP 54.000.000
Kemenkes dan RS
lainnya
Sub Total 126,000,000
Instalasi Binatu
1 Walgiyono
Budiasih Pengelolaan Linen dan Sesuai dengan Sesuai dengan
2 27 jam 9,000,000
Laundri penawaran penawaran
3 Danang Purwanto
Perencanaan,
Yayasan Pengembangan
Pengelolaan & Unit
22 - 23 Nopember dan Manajemen
4 Budi Setiawan, SKM, MPH Cost Linen Laundry di 20 jam 5,000,000
2018 Kesehatan Perdhaki ,
Rumah Sakit
Jakarta

118
RSUP Dr. Sardjito
Tenaga Pelatih Yogyakarta Bekerjasama
50 jam 13 - 17 April 2018 5,000,000
Program Kesehatan dengan Pusdiklat
Aparatur Kemenkes RI
Industri Laundry
Rumah Sakit Dalam
16 - 17 Asosiasi Profesi Laundry
Menghadapi 20 jam 5,000,000
September 2018 Indonesia, Yogyakarta
Masyarakat Ekonomi
Asean (MEA)
Persi Bekerjasama
Workshop Hospital
dengan Asosiasi Profesi
Laundry and Hospital 8 jam 24-Mar-18 5,000,000
Laundry Indonesia,
Cleaning
Jakarta
Ikatan Praktisi Laundry
Manajemen Linen dan
5 Agung Nugrogo 50 jam 25 - 29 April 2018 Rumah Sakit Indonesia 5,000,000
Laundry Rumah Sakit
(IPALARSI), Jakarta
Yayasan Pengembangan
Linen Laundry dan
11 - 13 Maret dan Manajemen
9 Erna Widyanti penghitungan Unit cost 24 jam 5,000,000
2018 Kesehatan Perdhaki,
di Rumah Sakit
jakarta
Managing and Jogja Tourism Training
25 - 27
10 Jenjem Mujiyono Operating Laundry 30 jam Center Gadjah Mada 5,000,000
September 2018
Tingkat Dasar University< Yogyakarta
Industri Laundry
Rumah Sakit Dalam
16 - 17 Asosiasi Profesi Laundry
11 Luhur Pambudi Menghadapi 20 jam 5,000,000
September 2018 Indonesia, Yogyakarta
Masyarakat Ekonomi
Asean (MEA) 2015
Manajemen Linen dan Lestari Dini Unggul<
12 Pursetyana 10 jam 09-Mar-18 3,000,000
Laundry rumah Sakit Yogyakarta
Manajemen Linen dan Lestari Dini Unggul,
13 Yan Artadi HK., A. Md 10 jam 09-Mar-18 3,000,000
Laundry rumah Sakit Yogyakarta
Yayasan Pengembangan
Linen Laundry dan dan Manajemen
5,000,000
Suhatmoko, A.Md penghitungan Unit cost 11 - 13 Maret Kesehatan, Perdhaki
14
di Rumah Sakit 24 jam 2018 Jakarta
Manajemen Linen dan RSUP Dr. Sardjito
3,000,000
Laundry rumah Sakit 34 jam 15 - 18 Juni 2018 Yogyakarta
15 Siti Wakhidah Manajemen Linen dan 24 jam 24 - 26 Maret Yayasan Pengembangan 5,000,000

119
Laundry rumah Sakit 2018 dan Manajemen
Kesehatan Perdhaki,
jakarta
Regional Laundry
Creative Problem
16 Association ( RELASI ), 3,000,000
Solving
8 jam 26-Jul-18 Yogyakarta
Tin Sumastuti,A.Md.Par
Yayasan Pengembangan
Manajemen Linen dan dan Manajemen
17 5,000,000
Laundry 26 - 27 Maret Kesehatan Perdhaki,
24 jam 2018 jakarta
Ikatan Praktisi Laundry
Manajemen Linen dan
18 Ibnu Putro Wibisono Rumah Sakit Indonesia 5,000,000
Laundry
50 jam 25 - 29 April 2018 (IPALARSI), Jakarta
Yayasan Pengembangan
Linen Laundry dan
dan Manajemen
19 Windawati penghitungan Unit cost 5,000,000
11 - 13 Maret Kesehatan Perdhaki,
di Rumah Sakit
24 jam 2018 Jakarta
Manajemen Linen dan RSUP Dr. Sardjito
20 Enny Pujiati 500,000
Laundry rumah Sakit 34 jam 15 - 18 Juni 2018 Yogyakarta
Sub Total 86,500,000

Sub Total Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah Direktorat Umum Operasional 876,300,000

Total Pelatihan dan Kegiatan Ilmiah 15,058,497,500

120
3. Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan

Tabel 3.5 : Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan


No Nama NIP Judul Penelitian/Publikasi Lokasi Rencana Tanggal Anggaran
a. Direktorat Medik dan Keperawatan

UNIT STROKE
Pemberlakuan Buku Care
Pathway untuk meningkatkan Poliklinik Saraf
outcome klinis stroke iskemik RSS
paska akut
dr. Paryono, Sp.S(K) Validitas dan Reliabilitas dari
1 30,000,000
NOC Pengetahuan :
Pencegahan Jatuh pada Unit Stroke, SMF
Caregiver dengan Klien yang Syaraf, Bangsal
dirawat di Bangsal Syaraf
RSUP Dr.Sardjito Yogyakarta
Sub Total 30,000,000

KSM OBSGYN
1 dr. Agung Dewanto, SpOG(K) Kemampuan invasi dan
implantasi polip endometrium
30,000,000
serta tissue actoreg pada
actore chorioallantoic ayam
2 dr. Agung Dewanto, SpOG(K) The Fate of surplus embryo in
30,000,000
indonesia
3 dr. Edi Patmini Setya S, SpOG Prevalensi Kekerasan dalam
Pacaran beserta Faktor
30,000,00
Risikonya pada Mahasiswi S-1
di Yogyakarta
4 dr. Edi Patmini Setya S, SpOG Pengaruh Paparan Pornografi
di Internet dan Sosial Media
terhadap Perilaku Seksual 30,000,000
Remaja

121
5 dr. Detty Siti Nurdiati, MPH, Hubungan antara parasitemia
PhD, SpOG(K) perifer malaria dengan
30,000,000
placental malaria di
Manokwari Papua Barat
6 dr. Detty Siti Nurdiati, MPH, Prevalensi dan luaran
PhD, SpOG(K) diabetes dalam kehamilan di 30,000,000
RSUP Dr. Sardjito
7 dr. Detty Siti Nurdiati, MPH, Kejadian dan actor-faktor
PhD, SpOG(K) risiko intrauterine fetal death di 30,000,000
kabupaten Ngada NTT
8 dr. Nuring Pangastuti, SpOG(K) Evaluasi pertolongan
persalinan dengan standar
Asuhan Persalinan Normal
30,000,000
(APN) pada terjadinya
disfungsi dasar panggul pasca
persalinan vaginal
9 dr. Nuring Pangastuti, SpOG(K) INSTRUMEN PREDIKTOR
DISFUNGSI DASAR
PANGGUL PASCA
PERSALINAN
VAGINAL“Kajian faktor risiko, 30,000,000
hasil pengukuran titik Ba, 0titik
Bp, panjang Genital hiatus
(Gh), dan panjang Perineal
body (Pb)”
10 dr. M.Nurhadi Rahman, Studi lanjutan pengembangan
SpOG(K) fitur dan uji coba prelite- 30,000,000
aplikasi kehamilan
Sub Total 300,000,000
KSM KESEHATAN ANAK
1 Sri Mulatsih Perkembangan 16 tahun
11 Agustus 2017-
Yogyakarta Pediatric Cancer INSKA 30.000.000
11 Agustus 2018
Registry
2 Sutaryo Profil pasien Hepatoblastoma
Anak di RSUP Dr. Sardjito,
INSKA 2018 30.000.000
Yogyakarta, Indonesia Tahun
2012-2016

122
3 Sutaryo Karakteristik pasien Dengue
Shock Syndrome disertai
Disseminated Intravaskular INSKA 2018
Coagulation yang meninggal
di RSUP Dr. Sardjito
4 Sutaryo Evaluasi Enam Bulan Protokol
5 Sri Mulatsih Pengobatan Leukemia INSKA 2018
Limfoblastik Akut 2016
6 Sutaryo Evaluasi Protokol Kemoterapi
7 Sri Mulatsih Leukemia Limfoblastik Akut
Risiko Tinggi pada Pasien INSKA 2018
Anak di RSUP Dr. Sardjito
30.000.000
Tahun 2012-2016
8 Sutaryo Profil Pasien Anemia
9 Sri Mulatsih Defisiensi Besi pada Balita di INSKA 2018
RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta
10 Sutaryo Profil Anak dengan INSKA 2018
11 Sri Mulatsih Neuroblastoma di RSUP Dr.
Sardjito Yogyakarta, Indonesia
12 Sutaryo Profil Pasien Purpura
13 Pudjo Hagung W Trombositopenia Imun Anak di
RSUP Dr. Sardjito, INSKA 2018 30.000.000
Yogyakarta, Indonesia Tahun
2012-2016
14 Sutaryo Profil Pasien Leukemia Mieloid
15 Bambang Ardianto Kronik Anak di RSUP Dr.
INSKA 2018 30.000.000
Sardjito, Yogyakarta,
Indonesia Tahun 2012-2016
16 Bambang Ardianto Demam Neutropenia pada
INSKA 2018 30.000.000
Penyakit Keganasan Anak
17 Eddy Supriyadi Penelitian AML (judul
INSKA 2018
menyusul)
18 Eddy Supriyadi Penelitian Lymphoma (judul 30.000.000
INSKA 2018
menyusul)
19 Eddy Supriyadi Penelitian Retinoblastoma INSKA 2018
20 Pudjo Hagung W Sirkumsisi pada Hemofilia *informasi
2018
menyusul
30.000.000
21 Pudjo Hagung W Outcome Clinic ALL Anak 5 *informasi
2018
Tahunan (1999-2014) menyusul

123
22 Titis Widowati Ekstrak Ophiocephalus
Striatus menurunkan tingkat
keparahan Mukositis
INSKA 2018 30.000.000
Gastrointestinal pada anak
dengan Leukemia Limfoblastik
Akut
23 Sumadiono, Hubungan Kadar Vitamin D
24 Cahya dewi Satria dengan Sensitisasi Makanan
INSKA 2018
pada Anak dengan Bakat
Atopi 30.000.000
25 Sumadiono, Status Vitamin D pada Pasien
INSKA 2018
26 Cahya dewi Satria SLE Anak
27 Sumadiono, Faktor-faktor Prognosis pada
INSKA 2018
28 Cahya dewi Satria Mobilitas Sendi Pasien JIA
Sub Total 300,000,000
KSM BEDAH

11 Dr. Suwardjo, Sp.B (K) Onk menyesuaikan menyesuaikan menyesuaikan 30,000,000


12 dr. M. Rosadi Seswandhana, Pola Kuman Dan Penggunaan ULB RSUP Dr menyesuaikan 30,000,000
Sp.B, Sp.BP (K) RE Antibiotik Pada Penderita Luka Sardjito
Bakar Di Unit Luka Bakar
Rsup Dr Sardjito
13 Dr. dr. Ishandono Dachlan, Perbandingan 5fu Dan ULB RSUP Dr menyesuaikan 30,000,000
Sp.B, Sp.BP (K) RE Triamsinolon Pada Fibroblas Sardjito
Keloid
14 Dr. Siti Isya Wahdini, Sp.BP Profil Pasien Bibir Sumbing ULB RSUP Dr menyesuaikan 30,000,000
Dan Langit Langit Di Rsup Dr Sardjito
Sardjito Periode 2016 - 2017
Sub Total 120,000,000

IRJAN
1 Subroto, Skep Ns Pengaruh pelatihan ICCU 30,000,000
pengkajian ABCDE terhadap
pelaksanaanya di ICCU
2 Mujiatun, Skep Ns Analisis Faktor Implementasi ICCU 30,000,000
Sistem Code Blue Sekunder di
Area IRJAN

124
3 Suko Basuki, Skep Ns Pengaruh lama waktu tunggu Ruang ECHO 30,000,000
pasien di ruang
echocardiografi terhadap
kecemasan
4 Ulfa Hikmawati, Skep Ns Pengaruh rehabilitasi pada Anggrek 1 30,000,000
pasien CHF terhadap readmisi
5 dr. Hasanah Mumpuni, SpPD Penurunan angka Anggrek 1 30,000,000
SpJP rehospitalisasi dengan edukasi
pada pasien gagal jantung
6 dr. Lucia Kris Dinarti, SpPD Hubungan tingkat depresi Poliklinik Jantung 30,000,000
SpJP {K} pasien ASD dengan PH dan
Non PH
Sub Total 180,000,000

IRIA
1 dr.Nurnaningsih ,SpAK Incidence risk factors and PICU,IRIA Januari-Juni 2018 30,000,000
2 dr.Desy Rusmawatiningtyas, outcome of acute kidney injury
MSc,SpAK in PICU
3 dr.Nurnaningsih ,SpAK Association of fluid overload PICU,IRIA 18-Sep 30,000,000
4 dr.Desy Rusmawatiningtyas, percentage in post elective
MSc,SpAK surgery with PICU outcome
5 dr.Nurnaningsih ,SpAK Fluid overload percentage in PICU,IRIA 18-Sep 30,000,000
6 dr.Desy Rusmawatiningtyas, syock septic:an observasional
MSc,SpAK study
Sub Total 90,000,000

IRNA IV
Imam Ansori, SKep. Ners Angka Kejadian Efek samping
tindakan restrain RSDS 30,000,000
Ana Dwi Astuti, AMK

Sub Total 30,000,000

ILK
1 dr. Ira Puspitawati, M.Kes., Peran Cystatin C dalam ICU Apr-18
Sp.PK deteksi dini Accte Kidrey Injury 30,000,000

125
pada pasien oritical III di
RSUP.Dr. Sardjito
2 dr. Usi Sukorini, M.Kes., Thrombosis Platelet Indec in
Sp.PK(K) dengue
3 dr. Umi Solekhah Intansari, Kadar Vit D pada pasien HIV FK.UGM 2018
M.Kes., Sp.PK(K) 30,000,000
4 dr. Teguh Triyono, M.Kes., Antibodi anti trombosit pada RSS Semester I 2018
Sp.PK(K) FNAIT 30,000,000
5 dr. Tri Ratnaningsih, M.Kes., Automatic Staining for bone RSS Semester I 2018
Sp.PK(K) marrow smear 30,000,000
6 dr. Siti Muchayat P., MS, Korelasi NHE dengan RSS Semester I 2018
Sp.PK(K) perlemahan hari 30,000,000
Molecular analylisis of gram
negative bacteria causing
dr. Osman Sianipar, DMM, blood stream infection
7 M.Sc., Sp.PK(K) Evaluasi peresapan RSS 2018 30,000,000
antimikrobia dalam terapi
empirik dan difinitif pada
infeksi aliran darah
Sub Total 180,000,000

IRJ
1 Heru Sriyana, SST Patient Safety Instalasi Rawat Jalan 2018 25,000,000

Sub Total 25,000,000


Instalasi Farmasi
1 Tim Gudang Evaluasi kinerja gudang
berdasarkan indikator Gudang Farmasi Januari 20,000,000
persediaan
2 Tim Depo Drug Related Problem pasien
Rawat Inap Maret 20,000,000
rawat inap dengan PCNE
3 Tim Rajal Analisa biaya penggunaan
obat non fornas terhadap Rawat Jalan Februari 20,000,000
paket ina CBG's
Sub Total 60,000,000

126
ICC Tulip
MAGED4B dan FJX1 Expression
and its Correlation with
Clinicopathology Parameter and ICC Tulip
dr. Susanna Hilda Hutajulu,
1 its Role as Prognostic Factor in RSUP Dr. 30,000,000
Ph.D, Sp.PD- KHOM
Nasopaharyngeal Cancer Sardjito
Patients at Dr. Sardjito General
Hospital Yogyakarta
“A Prospective Study of the
Incidence of Deep Vein ICC Tulip
dr. Johan Kurnianda, Sp.PD-
2 196009271986121000 Thrombosis (DVT) in Medically III RSUP Dr. 30,000,000
KHOM
Patients in Indonesia (IDENTIA Sardjito
Registry)”
A Randomized, Open label,
Active Controlled, Multicentre,
1. dr. Johan Kurnianda, Phase III Study to Evaluate the
ICC Tulip
SpPD, KHOM; Efficacy, Safety dan
3 RSUP Dr. 30,000,000
2. dr. Kartika Widayati, Immunogenicity of Leucostim vs
196804272003122000 Sardjito
SpPD, KHOM Neupogen in Breast Cancer
Patients receving
Myelosuppresive chemotherapy
Sub Total 90,000,000

Sub Total Direktorat Medik dan Keperawatan 1,405,000,000

b. Direktorat SDM dan Pendidikan

UPKRS
1. Nurul Farida, SKM Perilaku Hidup Bersih dan RSUP Dr. September 2018
Sehat (PHBS) Sardjito 5.000.000
2. Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Perbandingan Pelaksanaan Yayasan Kasih Mei s.d Juli 2018
Kebersihan Tangan pada Anak Kanker 5.000.000
Pasien Kanker Anak
3. Rini Ismiyati, S.Kep., Ns. Tingkat Pengetahuan Paguyuban Agustus s.d.
mengenai Hipertensi pada Lansia Oktober 2018 5.000.000
Lansia dan Angka Kesakitan Adhiyuswo

127
pada Paguyuban Lansia Ngesti Rahayu
Adhiyuswo Ngesti Rahayu
Sub Total 15,000,000
Bagian Diklit
Manajerial
dr. Dewiyani Indah W, Sp. PA., Efisiensi Energi sebagai
1 RSUP Dr. Agust-18 15,000,000
Ph.D Implementasi Green Hospital
Sardjito
Sub Total 15,000,000

Risiko Penularan Infeksi ICM Januari-Maret 2018 5,000,000


1 Sabda Adi ; Staf PPI melalui Rekam Medik
Perhitungan Kebutuhan
RSUP Dr.
Hardware Rencana Penerapan Januari-Maret 2018 5,000,000
Sardjito
2 Marthan ; Staf INSTI EMR di RSUP Dr. Sardjito
Persepsi Karyawan ICM
terhadap Kinerja terkait ICM Januari-Maret 2018 5,000,000
3 Erna Nurul Remunerasi
Optimalisasi Pelayanan SKM di RSUP Dr. Juli-September
5,000,000
4 Edi Suparyanta RDSD Sardjito 2018
Analisis Perbaikan Sistem
Klinik Penyakit
Pelayanan Pasien dengan
Dalam IRJ
menggunakan Registrasi On- Januari-Maret 2018 5,000,000
RSUP Dr.
line di Poliklinik Penyakit Dalam
Sardjito
5 Sugeng, SKM.,MM ; Staf INSTI RSUP Dr. Sardjito
Sub Total 25,000,000
Total Sub Direktorat SDM dan Pendidikan 55,000,000

c. Direktorat Umum dan Operasional

RSUP DR.
1 Tim Sanitasi Penelitian Bank Sampah 3 R Mulai TW 1 2018
SARDJITO 5.000.000

128
Kajian pemanfaatan kembali air RSUP DR.
2 Tim Sanitasi Mulai TW 2 2018
limbah SARDJITO 5.000.000
Kajian pemanfaatan kembali air RSUP DR.
3 Tim Sanitasi Mulai TW 3 2018
reject RO SARDJITO 5.000.000
Sub Total 15,000,000
IP2S
1 Ka. Instalasi & staff Kepuasan Pelanggan Internal IP2S dan unit Jan – Des 2018 5,000,000
& Eksternal thp Pelayanan yang terkait
IP2S
2 Ka.Instalasi & staff Kepatuhan petugas terhadap IP2S dan unit Jan – Des 2018 5,000,000
Implementasi SOP (melakukan terkait
proses dekontaminasi)
3 Ka. Instalasi & staff Kontrol kualitas terhadap IP2S dan unit 2x per tahun; 5,000,000
produk sterilisasi & DTT (Uji yang terkait minimal 1 tahun
.mikrobiologi)
Sub Total 15,000,000
Sub Total Direktorat Umum dan Operasional 30,000,000

Total Anggaran Peningkatan Mutu dan Kajian Pelayanan Kesehatan 1,490,000,000

129
Untuk mencapai Visi dan penerapan Misi rumah sakit, disamping upaya
Pengembangan Kompetensi SDM, diperlukan juga tersedianya Sarana Prasarana
Alat Medis, Keperawatan, Penunjang Medis, Obat-obatan, Perangkat Pengolah Data,
Kebutuhan Rumah Tangga maupun Alat Tulis Kantor (Kebutuhan Alat Medis maupun
Non Medis). RSUP Dr. Sardjito untuk tahun anggaran 2018 merencanakan dana
anggaran pembiayaan sebesar Rp 908,604,477,000,- Total kebutuhan pembiayaan
tersebut dialokasikan untuk berbagai keluaran kegiatan yang dikelompokan
berdasarkan sumber dana, yang tertuang dalam Rencana Kinerja Anggaran
Kementerian dan Lembaga Negara (RKAKL) berupa Alat Medis sebesar Rp.
74,370,578,000,- (Tujuh puluh empat milyar tiga ratus tujuh puluh juta lima ratus tujuh
puluh delapan ribu rupiah), untuk Alat Non-Medis sebesar Rp. 5,191,267,000,- (Lima
milyar serutus sembilan puluh satu juta dua ratus enam puluh tujuh ribu rupiah), untuk
Obat-obatan sebesar Rp. 192,753,049,000,- (Seratus sembilan puluh dua milyar tujuh
ratus lima puluh tiga juta empat puluh sembilan ribu rupiah), untuk Alat dan Bahan
Medis Habis Pakai sebesar Rp. 99,952,685,000,- (Sembilan puluh sembilan milyar
sembilan ratus lima puluh dua juta enam ratus delapan puluh lima ribu rupiah) dan
untuk Perangkat Pengolah Data sebesar Rp. 3,100,035,000,- (Tiga milyar seratus juta
tiga puluh lima ribu rupiah), dengan rincian selengkapnya seperti terlihat dalam tabel
di bawah ini:
Tabel 3.6 : Rincian RKAKL 2018
NO TOTAL
URAIAN KEGIATAN USULAN APBN USULAN PNBP
. ALOKASI
1. Pengadaan Alat Kesehatan
Pengadaan Alat Kesehatan 74,370,578,000
- Linear Accelerator 22,026,870,000
- Cathlab 10,975,130,000
- Alat Kesehatan Bangsal Jantung
E Catalog (658 unit) 9,268,151,000
- Ventilator (5 unit) 2,799,381,000
- Alat Kesehatan PJT CVCU
Ecatalog (370 unit) 16,904,295,000
- Alat Kesehatan PJT CVCU Non E
Catalog (9 unit) 340,100,000
- Paket Alat Kesehatan Satuan
Kerja E Catalog (100 unit) 10,049,503,000
- Paket Alat Kesehatan Satuan
Kerja Non E Catalog (5 unit) 1,562,132,000
- Alat Keperawatan PJT (146 unit) 157,397,000
- Alat Keperawatan Bangsal
Jantung (469 unit) 287,619,000

130
NO TOTAL
URAIAN KEGIATAN USULAN APBN USULAN PNBP
. ALOKASI
2. Layanan operasional UPT BLU
Remunerasi BLU 225,766,894,000 225,766,894,000
Barang Cetakan 3,592,742,000 3,592,742,000
Linen 3,112,963,000 3,112,963,000
Pakaian Dinas 1,545,431,000
- Pakaian Dinas Dokter (D.I. 267,156,000
Yogyakarta) (362 orang x 1 buah)
- Pakaian Dinas Pegawai/Perawat 730,455,000
(D.I. Yogyakarta) (1.165 orang x
1 stel)
- Pakaian Kerja 81,396,000
Pengemudi/Petugas
Kebersihan/Pramubakti/Pesuruh
(D.I. Yogyakarta) (228 orang x 1
stel)
- Pakaian Kerja Satpam (D.I. 38,478,000
Yogyakarta) (33 orang x 1 stel)
- Pakaian Seragam Kemenkes 340,250,000
(Putih Biru) (1.361 orang x 1 stel)
- Pakaian Rohaniawan (16 orang x 5,712,000
1 stel)
- Jas Laboratorium dan Rompi Tim 45,570,000
PPPK (217 orang x 1 buah)
- Weaack IPSRS ( 84 orang x 1 29,988,000
buah)
- Weaack untuk Surveilan ISLRS 6,426,000
(18 orang x 1 buah)
Imbalan Kinerja 53,646,057,000
- Imbalan Kerja Dokter BKO 27,049,271,000
- Gaji Pegawai Non PNS Kontrak 21,149,433,000
- Lembur 542,336,000
- Outsourcing Pegawai 4,905,017,000
Suku Cadang dan Bahan Habis 1,512,820,000 1,512,820,000
Pakai Komputer
Barang K3 114,543,000 114,543,000
Pemasaran 865,308,000 865,308,000
Bahan Bakar 3,055,500,000 3,055,500,000
Alat Tulis Kantor 2,782,469,000 2,782,469,000
Gas Dapur 180,031,000
- LPG 50 KG 171,396,000
- LPG 12 KG 8,635,000
Bahan Non Medis Habis Pakai 1,310,375,000
- Bahan Pemeliharaan Jenazah 578,375,000
- Bahan Orthetik Prostetik 189,000,000
- Bahan Non Medis Habis Lain 543,000,000
Barang Rumah Tangga 4,810,453,000 4,810,453,000
Perkantoran 1,854,100,000
- Sewa Gudang 225,000,000
- Sertifikasi Alat, Ijin Bappeten 10,000,000
- Konsumsi Rapat 1,000,000,000
- Retribusi Sampah Pemda
Sleman 180,000,000
- Uji Sample IP2S 17,600,000
- Pemantauan Lingkungan RS 231,000,000
- Lisensi Anti Virus 125,000,000
- Pajak Frekuensi HT 500,000

131
NO TOTAL
URAIAN KEGIATAN USULAN APBN USULAN PNBP
. ALOKASI
Belanja Daya dan Jasa 3,616,689,000 3,616,689,000
Pengadaan Suku Cadang 1,000,000,000 1,000,000,000
Pengelolaan Limbah 3,300,000,000 3,300,000,000
Pemeliharaan BLU 28,049,724,000
- Cleaning Service 10,083,502,000
- Pemelilharaan Peralatan Medik 11,746,582,000
- Pemeliharaan Non Medik 5,664,760,000
- Pemeliharaan dan Operasional
Kendaraan Roda 4 554,880,000
Pemeliharaan Gedung dan
1,945,079,000
Bangunan
- Pemeliharaan Gedung/Bangunan 1,116,051,000
Kantor Bertingkat
- Pemeliharaan Gedung / 217,500,000
Bangunan Kantor Tidak
Bertingkat
- Pemeliharaan Halaman 95,570,000
Gedung/Bangunan Kantor
- Pemeliharaan Taman 515,958,000
Belanja Jasa BLU 5,569,646,000
- Audit Eksternal KAP 256,000,000
- KSO Pengelolaan Parkir 1,506,828,000
- Outsourcing Satpam 3,344,160,000
- Jasa Pemeriksaan Kesehatan 462,658,000
(PPK) Luar
Perjalanan Dinas 1,606,922,000 1,606,922,000
Bahan Makanan 14,465,706,000
- Pengadaan Air Minum Galon 190,014,000
- Pengadaan Buah dan Sayur 2,520,728,000
- Pengadaan Lauk Pauk 4,066,384,000
- Pengadaan Bahan Makanan
Kering 2,412,469,000
- Pengadaan Snack Pasien dan
Petugas 2,228,250,000
- Pengadaan Nasi Box bulan
Ramadhan 510,190,000
- Pengadaan Nutrisi Enteral dan
Susu 1,975,180,000
- Pengadaan Menu Donor UPTD 562,491,000
Gas Medis 4,804,692,000
- O2 tabung @ 6m3 238,728,000
- N2O tabung @ 25 kg 990,990,000
- Oxygen cair 3,459,522,000
- CO2 7,695,000
- N2 11,925,000
- N2 Cair 95,832,000
3, Pengadaan Obat-Obatan dan Bahan Medis Habis Pakai
Obat-obatan 6,604,000,000 186,149,049,000 192,753,049,000
Pengadaan Alat dan Bahan Medis
99,952,685,000 99,952,685,000
Habis Pakai
4, Layanan Internal (Overhead)
Pengadaan Perangkat Pengolah
3,100,035,000 3,100,035,000
Data
Pengadaan Peralatan Non Medis 5,191,267,000
- Peralatan Non Medis PJT CVCU 80,234,000
E Catalog (41 unit)

132
NO TOTAL
URAIAN KEGIATAN USULAN APBN USULAN PNBP
. ALOKASI
- Peralatan Non Medis PJT CVCU 33,322,000
Non E Catalog (17 unit)
- Peralatan Non Medis Bangsal 74,805,000
PJT E Catalog (43 unit)
- Peralatan Non Medis Bangsal 111,668,000
PJT Non E Catalog (42 unit)
- Mesin Reverse Osmosis 349,708,000
- Mesin Vaccum 390,500,000
- Compressor 447,700,000
- Kabel Tegangan Menengah 2,012,432,000
- PABX 1,690,898,000
Renovasi Gedung dan Bangunan 3,178,693,000
- Rehab Ruang Immuno
Compromise 861,756,000
- Rehab GBST 906,694,000
- Rehab INSKA 527,419,000
- Canopy Parkir 882,824,000
Pendidikan, Pelatihan,
Peningkatan Mutu dan Kajian 17,551,549,000
Pelayanan Kesehatan
- Pendidikan Formal 2,001,000,000
- Pelatihan dan Pertemuan Ilmiah 12,333,692,000
Internal & Eksternal RS
- Peningkatan Mutu dan Kajian 3,216,857,000
Pelayanan

5, Layanan Perkantoran
Pembayaran Gaji dan Tunjangan 132,068,407,000 132,068,407,000
Langganan Daya dan Jasa 11,930,070,000
- Langganan Daya Listrik 10,850,067,000
- Langganan Telepon 264,000,000
- Langganan Air 149,217,000
- Langganan Internet 666,786,000
TOTAL ALOKASI ANGGARAN 183,604,477,000 710,000,000,000 908,604,477,000

Sementara itu usulan investasi Alat Medis, Alat Non Medis dan Perangkat
Pengolah Data Satuan Kerja dilingkungan Rumah Sakit seperti terlihat dalam tabel di
bawah ini:

133
C. Investasi Alat Medis
Tabel 3.7 : Usulan Investasi Alat Medis:
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
A. DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN
INSTALASI ANESTHESI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P2 Bedside Monitor 22 119.313.241 2.624.891.306
2 P1 Mesin Anestesi 3 823.999.050 2.471.997.150
3 P3 Bedside Monitor Invasife 10 84.070.400 840.704.000
4 Hyper/Hypotermia 3 65,300,000 195,900,000
5 Warm Air 3 62.171.000 186.513.000
6 P5 Syring Pump 10 17.019.200 170.192.000
7 TCI 5 23,200,000 116,000,000
8 P6 Infus Pump 5 18.948.000 94.740.000
9 Capnograf Portable 3 20,250,000 60,750,000
10 Laryngoscop Dewasa 10
32,636,249 326,362,490
Manchintose
11 P8 Laryngoscop Anak Manshintose 3 37,500,000 112,500,000
12 P8 Laryngoscop Anak Miller 3 28,900,000 86,700,000
13 Suction Dinding 6 23.350.000 140.100.000
14 Brankard Transport 1 8.891.383 8.891.383
15 Ventilator 1 785.800.750 785.800.750
16 P4 USG + Prope bayi dan anak 1 1.699.500.000 1.699.500.000
17 Endoscope 2 553.612.540 1.107.225.080
18 Fiber Optik 1 21,000,000 21,000,000
19 Meja persiapan 3 13,5000,000 40,500,000
20 Standart Infus 12 435.600 5.227.200
21 P7 Nerve Stimulator -
Sub total 11,095,494,355.00

134
INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS)

Usulan Kebutuhan Alat Medis


1 P Lampu Operasi 1 1,606,000,000 1,606,000,000
2 P Meja Operasi 1 974,000,000 974,000,000
3 Kursi Operasi 2 15,000,000 30,000,000
4 Meja Mayo (Meja Instrumen) 1 14,000,000 14,000,000
5 P Operating Microscope THT 1 112,224,000 112,224,000
6 Set Broncho - Esophagoscopy 1 452,000,000 452,000,000
7 Unit Generator Harmonic Scalpel 1 96,000,000 96,000,000
dan Handpiece
8 Knabel Tang untuk Bedah Plastik 1 47,000,000 47,000,000
9 Humby Dermatome Bedah Plastik 1 367,000,000 367,000,000
10 Ash dan Walshame Septum 1 33,000,000 33,000,000
Forceps
11 Set VP Shunt 1 672,000,000 672,000,000
12 Mata Bor Craniotomy manual No. @1 16,000,000 16,000,000
1 dan 2
13 Tang desectomy neuro endoscopy 1 135,000,000 135,000,000
14 Needle Holder BM 067R(10, 1 set 208,000,000 208,000,000
Gunting Menzenbum BC 616(10),
Heaney Clamp RU 3385-23 (4),
Bedcock Long (4), Bipolar Grasper
(1), Kabel Bipolar ESU (1), Veres
Needle (1), Preparil Clamp 90 dan
235 BJ21 inox (4)
15 Mesin ESU 1 199,995,000 199,995,000
Sub Total 4,962,219,000

INSTALASI DIALISIS
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P2 Timbangan duduk digital 2 50.000.000 100.000.000
2 timbangan berdiri digital 2 50.000.000 150.000.000
3 Tensimeter Digital Digital bisa dicharge/ABN Digital 10 1.500.000 15.000.000
4 Pulse Oxymetri Oxiyone finger tip 4 700.000 2.800.000
5 P3 Bed side monitor Mediana lucon/Dash 3000 4 25.000.000 100.000.000
6 Papan Resusistasi Kayu jati 60x60x2 cm 1 500.000 500.000

135
7 Stetoskop Steinless steel 10 1.000.000 10.000.000
8 Troley pengobatan Stainless steel 6 5.000.000 30.000.000
9 Gelas ukur Plastik 1 liter 20 15.000 300.000
10 Bed pasien/ Medication chair utk Beroda, elektrik, ada pengaman samping 9 50.000.000 1.850.000.000
HD
11 Brankard stainless dengan pengaman 2 25.000.000 50.000.000
12 medication chair elektrik bisa diatur 5 50.000.000 250.000.000
13 standar infus beroda stainless beroda 5 3 2.500.000 7.500.000
14 x ray illuminator 1 12.500.000 12.500.000
15 P4 USG Doppler Logiq p5 1 450.000.000 450.000.000
16 lampu tindakan berdiri 2 5.000.000 10.000.000
17 Mesin untuk HDF (Belco) Bisa untuk HDF 2 0
18 P1 Mesin Hemodialisa (KSO) 0
Sub total 3.038.600.000

INST. KANKER TERPADU "TULIP"


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Endoskopi Complete Karl Storz image 1 HD Camera 1 508.300.000 508.300.000
System (1 unit);Karl Store 11101RP2 Flexible
Rhino-Phariyngi-Laryngocopeset (1 unit);
Suction Set (1 Set);Light Source (1 unit)
2 Bedah Digesti Proctoscopy Rigid Sihmoidoscopy, Light Source, Scope 1 500.000.000 500.000.000
3 USG TRANSVAGINAL Setara GE S8 1 1.342.000.000 1.342.000.000
4 Bed Pediatric Paramount PB 2100 4 14.713.600 58.854.400
5 Branchard Paramount Stretcher 728 F 6 46.760.000 280.560.000
6 Gun Core Biopsy Set Bard Magnum Reusable Core Biopsy System 3 32.000.000 96.000.000
7 Surgical Minor Set Set bedah minor, terdiri :chirurgis, 1 buah 7 3.000.000 21.000.000
gunting aff hecting, 1 buah klem arteri, 1 buah
duk steril, 1 buah duk klem, , 1 buah
korentang, 1 buah nail puder, 1 buah
bengkok/nierbeken, 1 buah bak _lastic__t
besar,1 mangkok/kom stainless kecil merk
aesculap
8 Termometer Digital ABN Tempstoon 13 605.000 7.865.000
9 Trolley Tindakan Stainless Steel 7 17.500.000 122.500.000
10 AJH / FNAB Syringe Gun Stainless steel 4 2.250.000 9.000.000
Reusable
11 Alat Ukur Tinggi Badan Portable Stature Meter 9 50.000 450.000

136
12 Ambu Bag Bayi Ambu Spur II Neonate 1 330.000 330.000
13 Apron/APD Kemoterapi Bahan Parasut 50 113.116 5.655.800
14 Baki Plastik (B3) Lion Star Ukuran 25x15 cm 4 20.000 80.000
15 Bengkok Magnate Stainless Steel 6 94.000 564.000
16 Ember Desinfektan e-katalog 1 120.000 120.000
17 Emergency Set e-katalog 1 6.000.000 6.000.000
18 Eye Irrigator/ Eye Wash eye was botol plastik 20 10.000 200.000
19 Gunting Aff Bedah Plastik Stainless steel 10 27.000 270.000
20 Gunting Benang Stainless steel 5 18.000 90.000
21 Gunting Biasa Stainless steel 12 20.000 240.000
22 Gunting Kassa Pakistan 11 151.250 1.663.750
23 Gunting Verband Tidak Sterill Stainless steel 10 23.000 230.000
24 GV Set 5 500.000 2.500.000
25 Kocher Klem Smic 2 101.000 202.000
26 Lemari Rak Plastik Mini Countainer _lastic. PR-18 Pressa Midi 2 85.000 170.000
Container MP4
27 MetLine (Meteran Badan Bayi) Plastik dan Pegas 2 22.000 44.000
28 Nebulizer Pulmo Aid Devillbiss/ 56501 1 4.015.000 4.015.000
29 Perlak Tindakan Ukuran 60x30 15 110.000 1.650.000
30 Rak Penyimpanan Preparat Slide Roundfin tipe rdf, Bahan Logam 1 2.250.000 2.250.000
31 Senter Kecil Lampu LED Warna Putih; Baterari 2 Buah 2 40.000 80.000
AAA. Berbentuk Pulpun dengan Penjepit Saku.
Setara GEA
32 Set Ganti Perban Gunting, mangkuk kecil, pinset anatomi, pinset 10 189.200 1.892.000
chirurgica
33 Spill Kit e-katalog 7 200.000 1.400.000
34 Stetoskop Pediatric e-katalog. Nama Produk : ERKA Stethoscope 1 1.700.000 1.700.000
Finesse Duo Child & Infant. No. Produk :
42000000- AKS – 000051775. Model & tyoe :
Finesse Duo Child and Infant.
35 Tensimeter Pediatric e-katalog;Setara OMRON Profesional Blood 2 1.401.141 2.802.282
Pressure Monitor. Tipe : HBP-1100
36 Thorniquette e-katalog 40 138.600 5.544.000
37 Toples Kedap Udara Toples Kedap Udara Untuk Kapas Bola Steril; 3 20.000 60.000
Kasssa Steril Potongan; Kasa Steril
Gulungnan (Tampon)
38 Biopsi Bone Marrow Needle Setara Surelock, Disposable 5 2.000.000 10.000.000
(Jarum Biopsi BM)

137
39 Bone Marrow Aspiration Needle Setara TSK Surecut, Disposable 90 (Asumsi harga 0
(Jarum BMP) SIL 14 G 20 mm belum diketahui)
SIL 16 G 20 mm
40 Cabang infuse set Cytoset Mix 18.200 56.500 1.028.300.000
41 Infuse set Cytoset infusion Bbraun 9.100 110.000 1.001.000.000
42 IV cath G-24 Introcan Safety b.braun 4.500 22.000 99.000.000
43 Modern dressing Askina Foam 500 67.500 33.750.000
44 Modern dressing Askina Calgitrol Ag 500 132.000 66.000.000
45 Modern dressing Protosal Solution 500 250.000 125.000.000
46 Transfussion set Imugard (Thalassemia) 1.500 283.000 424.500.000
47 Transfussion set Sangofix blood set 1.300 20.328 26.426.400
48 Transparant dressing 11.000 1.925 21.175.000
Sub Total 5,818,483,632

INST. KEDOKTERAN FORENSIK


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Alat Otopsi Set 1 (satu) Set 1 215,000,000 215,000,000
Lengkap
2 Fotometer Digital Elektronik 1 1 50,000,000 50,000,000
(satu) unit lengkap
3 Brangkard 1 (unit) lengkap 1 8,891,383 8,891,383
kwalitas bagus
4 Humidifier 1 2,500,000 2,500,000
5 Almari Asam Almari Asam Laboratorium 1 5,000,000 5,000,000
Sub total 281,391,383

INST. KESEHATAN ANAK


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Suction Pump portable / trolley 9 20.000.000 180.000.000
2 Syringe pump TE 331 9 4.000.000 36.000.000
3 Infus Pump TE.112 9 22.000.000 198.000.000
4 Oksigen Transport 5 1.500.000 7.500.000
5 Nebuliser Omron 5 5.000.000 25.000.000
6 Emergency Kit 1 15.000.000 15.000.000
7 Endoscopy Anak 1 2.500.000.000 2.500.000.000
8 Suction dinding 2 4.000.000 8.000.000
9 Bronchoscopy 1 1.200.000.000 1.200.000.000
10 Nitrosoxide 1 500.000 500.000

138
11 Ventilator Evita V300 Ventilator - 1 786.000.000 786.000.000
with MM V/AF et Co2 &
SmartCare (SBT)
12 Bedside Monitor 1 119.313.241 119.313.241
13 Probe TEE Anak Philip Afiniti 70 1 700.000.000
700.000.000
14 Probe limek Anak Philip pure wave ( Purewave) 1 500.000.000 500.000.000
15 Trolly Suction 2 2,500,000 5,000,000
16 Tensi meter Anak Digital 9 1.000.000 9.000.000
17 Kasur Dicubitus Apex PM 100 B 2 7.000.000 14.000.000
18 Vena Detaktor 9 600.000 5.400.000
19 Thermometer Digital 19 500.000 9.500.000
20 Standar infus roda 5 Stenlees Steel 14 2.000.000 28.000.000
21 Bak Instrumen Kecil Stenlees Steel 9 500.000 4.500.000
22 Bak Instrumen Sedang Stenlees Steel 13 750.000 9.750.000
23 Bengkok sedang Stenlees Steel 5 500.000 2.500.000
24 Bengkok kecil Stenlees Steel 5 300.000 1.500.000
25 WWZ karet 8 150.000 1.200.000
26 Pispot Stenlees Steel 31 500.000 15.500.000
27 Urinal plastik 31 50.000 1.550.000
28 Gunting perban Stenlees Steel 9 300.000 2.700.000
29 Torniquet Karet 9 50.000 450.000
30 Tempat obat oral Melamin 100 50.000 5.000.000
31 Gelas Ukur Plastik Plastik 10 50.000 500.000
32 Timbangan Bayi Seca 3 750.000 2.250.000
33 Timbangan badan berdiri Scea 3 750.000 2.250.000
34 Timbangan duduk Seca 1 5.000.000 5.000.000
35 Waskom kompres Plastik 20 50.000 1.000.000
36 Alat cukur Elektric 8 500.000 4.000.000
37 VAC ( Vacuum Assisted Closure) 1 30.000.000 30.000.000
38 Tempat tidur pasien( mengaju Paramon 43 40.000.000 1.720.000.000
cempaka
39 Nakas / Bedside Cabinet Arnez Medical 30 2.000.000 60.000.000
40 Brandcar / tranfer stretcher trolley KK-728 E 6 55.000.000 330.000.000
41 Alat cukur rambut ( seperti salon ) 2 750.000 1.500.000
Sub total 8,541,863,241

139
INST. KESEHATAN REPRODUKSI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Operative Hysteroscopy set Storz 1 200.000.000 200.000.000
2 Colpotomizer Storz 1 100.000.000 100.000.000
3 Operating Table 1 475.000.000 475.000.000
4 Almari Asam ESCO 1 250.000.000 250.000.000
5 Kabel Monopolar 26002 M 1 7.500.000 7.500.000
6 Gunting Hysteroscopy Storz 3 2.500.000 7.500.000
7 Forceps Hysteroscopy Storz 3 2.500.000 7.500.000
8 Bipolar Hysterocopy Lurus Storz 2 2.500.000 5.000.000
9 Campo Hysteroscopy Storz 2 9.000.000 18.000.000
10 Meja Troli 1 3.000.000 3.000.000
11 Speculum Aesculap ZUEL192R 5 50.000 250.000
12 Tenaculum Aesculap 5 50.000 250.000
13 Gunting Operator Aesculap 2 2.000.000 4.000.000
14 Doek Klem Aesculap 6 2.000.000 12.000.000
15 Pinset Chrurgi Aesculap 2 2.000.000 4.000.000
16 Pinset Pendek Anatomis Aesculap 2 100.000 200.000
17 Pinset Panjang Anatomi Aesculap 3 200.000 600.000
18 Doek Klem Aesculap 10 100.000 1.000.000
19 Gunting Operator Obsgyn Aesculap 2 2.000.000 4.000.000
20 Nalfoeder Aesculap 3 2.000.000 6.000.000
21 Tensi Meter - 2 5.000.000 10.000.000
22 Stetoscop - 1 2.000.000 2.000.000
23 Pispot Perempuan - 3 250.000 750.000
Sub Total 1.118.550.000

INST. LABORATORIUM KLINIK


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Centrifuge Heraeuse Herause 400 1 200.000.000 200.000.000
2 P2 Vortex Siencetific Industries 2 3.000.000 6.000.000
3 P3 Thermometer Digital 16 110.000 1.760.000
4 P4 Diff Counter Germany 2 3.300.000 6.600.000
5 P5 Centrifuge High Speed Beckman Coulter 200 - 26.000 rpm/ RCF 1 200.000.000 200.000.000
38.000 - 82.000 G, MAX CAPACITY 6L Temp.
-10 sp 40C
6 P6 Inverted Mikroskop Olympus 1 55.000.000 55.000.000
7 P7 Microscope Leica DM 1000 LED For transmitted Light 1 87.000.000 87.000.000

140
8 P8 Stetoscope dewasa Reister 1 500.000 500.000
9 P9 Tensimeter digital Reister 1 1.000.000 1.000.000
10 P10 Mikroskop Binokuler Olympus/ CX 22 2 30.000.000 60.000.000
11 P11 Fix Micropipette vol 5 ul Ependorf/Socorex 1 3.750.000 3.750.000
12 P12 Fix Micropipette vol 10 ul Ependorf/Socorex 1 3.750.000 3.750.000
13 P13 Fix Micropipette vol 200 ul Ependorf/Socorex 1 3.750.000 3.750.000
14 P14 Fix Micropipette vol 500 ul Ependorf/Socorex 1 3.750.000 3.750.000
15 P15 Fix Micropipette vol 1000 ul Ependorf/Socorex 1 3.750.000 3.750.000
16 P16 Fix Micropipette vol 50 ul Ependorf/Socorex 2 3.750.000 7.500.000
17 P17 Fix Micropipette vol 100 ul Ependorf/Socorex 2 3.750.000 7.500.000
18 P18 Adjustable Micropipet vol 2-20 ul Ependorf/Socorex 1 6.500.000 6.500.000
19 P19 Adjustable Micropipet vol 20-200 Ependorf/Socorex 1 6.500.000 6.500.000
ul
20 P20 Adjustable Micropipet vol 200- Ependorf/Socorex 1 6.500.000 6.500.000
1000 ul
21 P21 Viscometer Reorox Jr Basic 1 262.000.000 262.000.000
22 P22 BD FACCANTO II FLOW FACS 030 1 2.338.000.000 2.338.000.000
CYTOMETR IVD 4/2 dan
Accessories
23 P23 Micro processor pH Meter Ph210 tipe bench Top 1 10.000.000 10.000.000
24 Maestro Nano Pro Maestrogen 1 130.000.000 130.000.000
25 Hemostasis Analyzer TEG TEG 6 S 1 930.000.000 930.000.000
26 Camera Module Leica ICC 50 E Camera module with USB and 1 40.000.000 40.000.000
Mini HDM Conection
27 Incubator CO2 Kapasitas 185lt 1 200.000.000 200.000.000
28 Mikroscope BX 53 Fluoresence Olympus 1 835.000.000 835.000.000
Multimedia
29 Teaching Microscop BX 53, 5 Olympus 1 1.250.550.000 1.250.550.000
Viewer Multi media
Sub Total 6.666.660.000

INSTALASI MATERNAL PERINATAL


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Ventilator neonatus Draeger VN 5000, untuk setting pada 4 1.500.000.000 6.000.000.000
neonates
2 Portable blood testing set i-STAT 1 300.000.000 300.000.000
3 P1 Whole Body Cooling Machine https://e- 1 500.000.000 500.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ

141
k/70349?kabupatenId=299
4 EKG Neonatus (Neonatal ECG) 1 100.000.000 100.000.000
5 P9 Timbangan bayi Digital timbangan bayi digital (SECA) 5 10.000.000 50.000.000
6 P4 Rectal Suction Biopsi Aus systems has developed the nex 1 25.000.000 25.000.000
generation suction rectal biopsy system that
combines a single -use capsule procedure
pack and are-usable handpiece. Copsules are
supplied sterile and full assembled with an
ultra-sharp blade and airtight seal. Operators
can now expect precision cutting and suction
consistency for each biopsy. Features &
benefits Single use Capsule. Precise suction
providing a consistent specimen each
procedure. The specimen is captured in the
front of the capsule after each biopsy - No
need for blade sharpening or capsule
maintenance avoiding biopsy procedure failure
- No user contact with the blade preventing
accidental sharp injuries and blade damage -
No blade lubrication needed- Unique quick
snap process to view the specimen after
successful biopsy - Each single use capsule
features3 x 10 mm insertion depth indicators
and a fully enclosed, scalpel sharp blade and
internal seal - Elimination of patient to patient
cross infection risk - Utilises a quick twist and
lock system to attach the capsule to the
handpiece making it suitable for left and right
handed operation Reusble Handpiece-
Designed with an easy to use thumb trigger. -
A light comfortable handle for steady
placement - Easy to clean and autoclavable-
Simple, 4 component assembly & disassembly
Manometer Manometer negative pressure
manometer .supplied sterile (gamma) highly
visible indentification markers. self calibrating
between biopsies. allows neutra capsule
pressure against mucosa. repeatable readings.
7 P6 Pulse Oksimetri Portable Sistem pemantauan sentral dan 5 75.000.000 375.000.000

142
pemberitahuan klinis dari pulse oksimeter
teknologi SET melalui sistem pager-Pulse
Oksimeter dengan teknologi SET
menggunakan filtrasi berlapis sehingga dapat
memantau pasien dalam keadaan pasien
basah, hipotermi, banyak gerak , perfusi buruk,
- Dapat dihubungkan hingga 80 unit pulse
oksimeter SET, menampilkan real time data
sampai dengan 40 pasien disatu layar dengan
tampilan maksimum 4 parameter. - Dapat
meninjau kembali riwayat pemantauan pasien
hingga 96 jam sebelumnya. - Sistem network
dengan opsi wired (kabel) atau wireless. -
Tampilan dilayar dengan kode warna
berbeda-beda untuk memudahkan pembacaan
status pasien. - Menggunakan layar sentuh
yang mudahahkan proses pemasukan data
pasien baru/pulang dan melihat data klinis
lebih detil. - Dapat dikembangkan
dengan penambahan alat pulse oksimeter
sesuai kebutuhan.
8 http://www.masimo.co.uk/Rainbow/Radical7.ht 0
m
9 P8 Hospital type Electric Breast https://e- 3 25.500.000 76.500.000
Pump/Pompa electric ASI katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/82634
10 https://e- 2 36.000.000 72.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/59062
11 Pasteurisasi ASI Holder pasteurization 1 800.000.000 800.000.000
12 P3 Radiant Warmer 4 300.000.000 1.200.000.000
13 Bedside Monitor 14 50.000.000 700.000.000
14 Manset tensimeter (ukuran : 2,3 100 1.000.000 100.000.000
dan 4)
15 Incubator Baby bloom 1 850.000.000 850.000.000
16 Foto terapi LED 4 100.000.000 400.000.000
17 Biliblanket plus 1 10.000.000 10.000.000
18 Reusable sirkut ventilator https://e- 31 30.000.000 930.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ

143
k/69730?kabupatenId=299
19 Low flowmetry oxygen https://e- 5 5.000.000 25.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/64726?kabupatenId=299
20 P5 Blender Oksigen Oxygen % : 21-100% number of ports : 2 left 20 50.000.000 1.000.000.000
flowmeter range : 3-15 LPM with no bleed, 1-3
with 3 LPM bleed Right floemeter range : 0-3.5
LPM with 3 LPM bleed accuracy : +/-3% full
scale negara/daerah asal : Eropa, USA, Asia
dokumen penyerta : a. Operation manual b.
service manual included circuit diagram b .
service manual included circuit diagrm c.
training for operators (with certification) c.
training for operators (with certification) d.
training for technician (with certification) d.
training for technician ( with certification) e.
sertifikat kalibrasi dari pihak BPFK atau
kalibrasi yang sudah mendapat akreditai KAN
e. sertifikat kalibrasi dari pihak BPFK atau
badan kalibrasi yang sudah mendapatkan
akreditai KAN f. kartu gantung SOP dan
pemiliharaan f. kartu gantung SOP dan
pemeliharaan g. SOP&SMP in Indonesia
language. g SOP&SMP in Indonesia language
. h. Sertifikat keaslian (certifate of origin) h.
serifikat keaslian (certifate of origin)
21 Tpiece resuscitator dengan 10 60.000.000 600.000.000
blender
22 Ventilator Transport 1 300.000.000 300.000.000
23 P7 CPAP ( Continus positive airway Buble CPAP 7 150.000.000 1.050.000.000
pressure)
24 Jackson reese infant t-piece breathing sytem 1 5.000.000 5.000.000
25 http://www.intersugical.com/catalogue/#p=58 0
26 Waterbath ASI 1 10.000.000 10.000.000
27 High Frequency Oscillation (HFO) Sensor medic 1 500.000.000 500.000.000
Ventilator
28 http://www.transhealthcare.in/ventilators.html? 0
30
29 SiPAP https://e- 1 300.000.000 300.000.000

144
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/50848?kabupatenId=299
30 aEEG(Amplitude-integrated aEEG Portable untuk neonatus yaitu alat yang 1 150.000.000 150.000.000
digunakan untuk memonitor fungsi otak secara
kontinyu dengan memperhatikan gambaran
aktivitas otak
31 Electroencephalography )Portable https://m.youtube.com/watch?v=o8pgtL5mlp0 1 150.000.000 150.000.000
32 NIRS (Near infra-red Near infra-red spectroscopy (NIRS) 1 200.000.000 200.000.000
spectroscopy) merupakan alat yang digunakan untuk
memonitor oksigen pada darah dan jaringan
otak fetus dan neonatus melalui pengukuran
absorpsi cahaya dengan panjang gelombang
700-100 nm yang kemudian digunakan untuk
menghitung perubahan cerebral oxygenated
dan de-oxygenated haemoglobin (HbO2 and
Hb) serta cerebral blood volume (CBV)
http://www.iss.com/biomedical/instruments/oxi
plexTS.html
33 Transcutaneus CO2 http://www.masimo.co.uk/Rainbow/Radical7.ht 1 30.000.000 30.000.000
m
34 Beside CO-Oximeter /patient 10 50.000.000 500.000.000
monitor CO-Oximeter
35 Magil Forcep https://e- 2 500.000 1.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/74936?kabupatenId=299

36 Neonatal intraossers set 1 3.000.000 3.000.000


37 Neonatal bone marrow puncture 1 3.000.000 3.000.000
set
38 Monitor Non Invasiv USCOM 1 250.000.000 250.000.000
39 Monitor sentral 1 1.000.000.000 1.000.000.000
40 Foto terapi LED intensif (utk Fototerapi intensif 360 derajat (untuk seluruh 4 300.000.000 1.200.000.000
seluruh tubuh) tubuh)
https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/64212?kabupatenId=299
41 Umbilical set 5 5.000.000 25.000.000
42 Laringoscope Neonatal 5 25.000.000 125.000.000
43 Fototerapi bed 1 10.000.000 10.000.000

145
44 UB analyzer Arrows UB analyzer UA 2 1 50.000.000 50.000.000
45 Centrifuge Hematokrit 1 100.000.000 100.000.000
46 Lampu tindakan 5 3.000.000 15.000.000
47 Matras penghangat 2 2.000.000 4.000.000
48 Minor set 5 10.000.000 50.000.000
49 Balon Sungkup Neonatal Laerdal 7 5.000.000 35.000.000
50 Stetoscope Neonatal 39 4.000.000 156.000.000
51 Low Ciclik suction 1 40.000.000 40.000.000
52 Flowmeter tabung 10 800.000 8.000.000
53 Optal moskop 1 5.000.000 5.000.000
54 Termometer Aksila digital 40 750.000 30.000.000
55 Inkubator transport 1 1.200.000 1.200.000
56 Infus Pump 50 65.000.000 3.250.000.000
57 Syringe Pump( Infus dan Obat) 50 30.000.000 1.500.000.000
58 Inkubator 10 413.000.000 4.130.000.000
59 Fetal Doppler NAKAMURA N-IDEAL DIANA Doppler Fetus 2 30.933.115 61.866.230,40
KD-250 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53115?kabupatenId=296)

60 Ventilator (DRAEGERWERK AG & CO. KGAA Neonatal 2 496.000.000 992.000.000


ventilator Babylog VN 500) https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/63438?kabupatenId=296
61 Electrocardiograph (ECG) FUKUDA DENSHI Electrocardiograph (ECG) 6 2 46.282.670 92.565.340
dan12 channel FX-8322R (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/43683?kabupatenId=296)
62 Cardiotocograph (CTG) PHILIPS AVALON FM30 FETAL MONITOR 2 71.813.304 143.626.608
(CARDIOTOCOGRAPH) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/56548?kabupatenId=296)
63 Bed manual/ hydraulic TESENA Tesena Hospital Bed Electric 3 25.498.000 76.494.000
Upgrade TSN 001 KCHLE (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/63268?kabupatenId=296)
64 Patient monitor MINDRAY Mindray Patient Monitor BeneView 3 49.680.000 149.040.000
T1 (https://e-

146
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/64375?kabupatenId=296)
Suction Pump MEDELA Suction Pump Vario 8 AC (https://e- 2 22.500.000 45.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
65 k/82632?kabupatenId=296)
pulse oxymeter MEK-ICS Pulse Oxymeter MP110 Plus 1 6.550.000 6.550.000
(https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
66 k/44978?kabupatenId=296)
Infuse pump FYROM INTERNATIONAL Modullar Pump 3 19.867.050 59.601.150
System (Tiang (standar) Infuse Pump/Syringe
Pump) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
67 k/53776?kabupatenId=296)
Syringe pump MINDRAY SK Medical BeneFusion SP5 EX 3 13.800.000 41.400.000
Syringe Pump (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
68 k/64373?kabupatenId=296)
Adult manual resuscitator GEA MOW Manual Resuscitator Adult 1 500.000 500.000
(https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
69 k/57897?kabupatenId=296)
Fetal Doppler NAKAMURA N-IDEAL DIANA Doppler Fetus 3 30.933.115 92.799.345,60
KD-250 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
70 k/53115?kabupatenId=296)
Electrocardiograph (ECG) FUKUDA DENSHI Electrocardiograph (ECG) 6 1 46.282.670 46.282.670
dan12 channel FX-8322R (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
71 k/43683?kabupatenId=296)
Cardiotocograph (CTG) PHILIPS AVALON FM30 FETAL MONITOR 2 71.813.304 143.626.608
(CARDIOTOCOGRAPH) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
72 k/56548?kabupatenId=296)
73 Infant Radiant Warmer 0
Pulse oxymeter MEK-ICS Pulse Oxymeter MP110 Plus 2 6.550.000 13.100.000
(https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
74 k/44978?kabupatenId=296)

147
Infuse pump FYROM INTERNATIONAL Modullar Pump 4 19.867.050 79.468.200
System (Tiang (standar) Infuse Pump/Syringe
Pump) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
75 k/53776?kabupatenId=296)
Syringe pump MINDRAY SK Medical BeneFusion SP5 EX 4 13.800.000 55.200.000
Syringe Pump (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
76 k/64373?kabupatenId=296)
77 Vacuum extraction 0
Portable patient monitor MINDRAY Mindray Patient Monitor BeneView 2 49.680.000 99.360.000
T1 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
78 k/64375?kabupatenId=296)
Halogen exam lamp LID LAMPS / ACCESSORIES FOR HALOGEN 4 16.908.050 67.632.200
EXAM LAMP / LID LAMPS / HALOGEN
EXAMINATION LAMP -JULIA1000 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
79 k/61904?kabupatenId=296)
Adult manual resuscitator GEA MOW Manual Resuscitator Adult 1 500.000 500.000
(https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
80 k/57897?kabupatenId=296)
Neonatal Resuscitator DRAEGERWERK AG & CO. KGAA Neonatal 2 183.400.000 366.800.000
81 Resuscitator Resuscitaire (Standard)
Fetal Doppler NAKAMURA N-IDEAL DIANA Doppler Fetus 1 30.933.115 30.933.115,20
KD-250 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
82 k/53115?kabupatenId=296)
Cardiotocograph (CTG) PHILIPS AVALON FM30 FETAL MONITOR 1 71.813.304 71.813.304
(CARDIOTOCOGRAPH) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
83 k/56548?kabupatenId=296)
Pulse oxymeter MEK-ICS Pulse Oxymeter MP110 Plus 1 6.550.000 6.550.000
(https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
84 k/44978?kabupatenId=296)
Infuse pump FYROM INTERNATIONAL Modullar Pump 1 19.867.050 19.867.050
85 System (Tiang (standar) Infuse Pump/Syringe

148
Pump) (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53776?kabupatenId=296)
Syringe pump MINDRAY SK Medical BeneFusion SP5 EX 4 13.800.000 55.200.000
Syringe Pump (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
86 k/64373?kabupatenId=296)
87 Vacuum extraction 0
Portable patient monitor MINDRAY Mindray Patient Monitor BeneView 1 49.680.000 49.680.000
T1 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
88 k/64375?kabupatenId=296)
Halogen exam lamp LID LAMPS / ACCESSORIES FOR HALOGEN 1 16.908.050 16.908.050
EXAM LAMP / LID LAMPS / HALOGEN
EXAMINATION LAMP -JULIA1000 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
89 k/61904?kabupatenId=296)
Neonatal Resuscitator DRAEGERWERK AG & CO. KGAA Neonatal 1 183.400.000 183.400.000
90 Resuscitator Resuscitaire (Standard)
Ultrasonography (USG) 2 demensi 0
91 Doppler
Halogen exam lamp LID LAMPS / ACCESSORIES FOR HALOGEN 1 16.908.050 16.908.050
EXAM LAMP / LID LAMPS / HALOGEN
EXAMINATION LAMP -JULIA1000 (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
92 k/61904?kabupatenId=296)
Bed examination PARAMOUNT BED Examination Table Back 1 12.650.748 12.650.748
93 Raise and Hi-Lo Type
Suction Pump MEDELA Suction Pump Vario 8 AC (https://e- 1 22.500.000 22.500.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
94 k/82632?kabupatenId=296)
Anasthesi Machine DRAEGERWERK AG & CO. KGAA Mesin 1 823.999.050 823.999.050
Anesthesi PRIMUS (https://e-
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
95 k/63813?kabupatenId=296)
96 Vaporizer Halothane 1 0
97 Trolly Anasthesi 2 0
98 Operating Lamp 9 Bulb Ceilling 1 0

149
99 Operating Table 3008A Hydroulik 1 0
100 UV Steril Ruangan 4 Sisi Mobile 1 0
Electrosurgery /Electrocauter Alsa 1 0
101 SU150MPC
102 Suction 2 Botol YBDX 23B 1 0
Meja Instrumen 2 Susun 2 0
103 Stainlessteel
104 Meja Mayo Stainlessteel 1 0
105 Patient Monitor 4 Parameter 1 0
106 Jaksonress Merk Intersurgical-Uk 1 0
107 Layrngoskop Dewasa 2 0
108 Sectio Caesaran Set 3 0
109 Laparatomy Set 1 0
110 Mayor Set 1 0
Brancard Dorong Stainlessteel, Merk Bengawan 2 0
111 Merk Bengawan
Troly tindakan 4 5,000.000 20.000.000
Trolly pengobatan 1 5.000.000 5.000.000
112 P4 Vacum extraksie Atom VP-400 1 50.000.000 50.000.000
113 P2 Vibra Acustic Stimulator Corometric model140 6 20.000.000 120.000.000
114 P5 Dopler DJJ Nakamura N-Diana 250 2 35.000.000 70.000.000
115 Syring Pump B Bround/Terumo 7 30.000.000 210.000.000
116 Ambubag dewasa Ambu 1 10.000.000 10.000.000
117 P3 Pulse oksimeter solaris pulse oksimetri NT 1 A 5 80.000.000 400.000.000
118 Ventilator dewasa Drager 1 1.500.000.000 1.500.000.000
119 Infus Pump Terumo infusion pump TE-112 W3 9 65.000.000 585.000.000
120 Temperatur suhu badan Sensor doctor 26 150.000 3.900.000
121 Tensimeter dewasa NOVA 2 1.500.000 3.000.000
122 Kursi roda MAK 2 4.000.000 8.000.000
123 Infus standar Fyrom Modullar pump 5 1.500.000 7.500.000
124 Patient Hemodinamik Monitor Drager infinity Gama xl 10 172.000.000 1.720.000.000
Intravenous fluid warmer/ fluid Fluid warmer EC230 l by enthermies 5 40.000.000 200.000.000
125 warmes

150
126 Animax Elltec AM 2S Blood warmer 5 14.000.000 70.000.000
127 EKG UTAS 3 CHANEL UCARD 100 1 25.000.000 25.000.000
128 Decubitus bed Air doktor AD.III 1 5.000.000 5.000.000
129 Vena section set ESCULAP 1 6.000.000 6.000.000
130 Box pemanas infus/ box warmer Stainles 1 6.000.000 6.000.000
131 Amnioscopy Stainles 1 47.000.000 47.000.000
132 Humidifier/ oxygen flowmeter GEA 10 10.000.000 100.000.000
133 Stetescope adult GEA 15 3.000.000 45.000.000
134 Stetescope baby GEA 5 4.000.000 20.000.000
135 Laryngoscope 2 7.000.000 14.000.000
136 Sentral monitoring system 1 100.000.000 100.000.000
137 Tempat tidur persalinan Huntleig Nesbit Evans/linak 13 35.000.000 455.000.000
138 Nebulizer Dewasa PHILIPS 2 3.000.000 6.000.000
139 Set operasi LAPARATOMI ESCULAP 2 15.000.000 30.000.000
140 Operating theater table 1 5.000.000 5.000.000
Operating theater lamp (celling DRAGER POLARIS 760/500/-606.000 1 3.000.000 3.000.000
141 mounted)
142 Electrosurgical unit 1 2.000.000 2.000.000
143 Surgeon stool 1 0
144 Surgeon foot stab 1 0
145 Cesarean section set 1 15.000.000 15.000.000
146 Patient trolley 3 10.700.000 32.100.000
147 Instrument trolley 3 8.000.000 24.000.000
148 Section machine (electric) 1 6.000.000 6.000.000
149 Tabung O2 2 5.000.000 10.000.000
150 P1 Radiant Warmer 2 500.000.000 1.000.000.000
151 Stik gerakan bayi (baby fetal mufmen knop) 8 12.000.000 96.000.000
152 Mesin Anestesi 1 850.000.000 850.000.000
153 Meja Operasi 1 1.000.000.000 1.000.000.000
154 Fetal Monitor 1 750.000.000 750.000.000
Sub total 42,878,021,719.07

151
INST. RADIOLOGI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 ? X-Ray General Purpose DR Ceilling 1 6.000.000.000 6.000.000.000
2 ? X-Ray Fluoroscopy DR 1 6.000.000.000 6.000.000.000
3 DR retrofit Kompatible dengan tablet dan pc 2 900.000.000 1.800.000.000
4 P USG Logic E Ada needle navigator portable 1 600.000.000 600.000.000
5 X-Ray Dental Panoramic 1 2.500.000.000 2.500.000.000
6 USG Logic 1 950.000.000 950.000.000
7 P HSG Set 2 20.000.000 40.000.000
8 UPS 2 200.000.000 400.000.000
9 P Lampu Halogen 2 3.000.000 6.000.000
10 ? X-Ray Mobile 1 800.000.000 800.000.000
11 ? Gamma Camera 1 15000 15.000.000.000
12 Lemari Asam 1 50000 500.000.000
13 Laminar Air Flow Radioaktif 1 2.200.000.000 2.200.000.000
14 Cobalt 60 + TPS 1 20.000.000.000 20.000.000.000
15 Flexible Implant Brachiterapi 6 0
16 DR Retrofit untuk Simulator 1 90000 900.000.000
17 Sumber Radioaltif Iridium Ir-192 3 750.000.000 2.250.000.000
18 Develepor dan fixer simulator 6 0
19 Djarum Tatto 2 0
20 Aplikator Brachiterapi Mamae 1 0
(Mammosite)
21 Pantom slab 1 0
22 UPS untuk Linac 2 0
23 UPS untuk TPS 2 0
24 Alat fiksasi untuk anak 4 0
25 Alat fiksasi untuk mamae 4 0
26 Footrest 4 0
27 Imaging plat 3 0
28 Reading Radiografi film 1 0
29 Base plate + Head rest (pendek) 5 0
30 Humidityfier 1 0
31 FIksasi vacumbody dewasa /anak 4 0
32 USG Logic V5 1 350.000.000 350.000.000
33 X-Ray DR Floor Stand 1 2.000.000.000 2.000.000.000
34 Linac Mono Energy + TPS 1 50.000.000.000 50.000.000.000
Monaco

152
35 4D Arry 1 0
36 Tensi meter Ristra 2 10.600.000 21.200.000
37 Stestoscoope Ristra 4 726.000 2.904.000
38 Koker Lurus 4 0
39 Korentang 3 0
40 Tempat Korentang 3 0
41 Torniquet 6 0
42 Urinal 3 0
43 Sprei 30 0
44 Sarung bantal 46 0
45 Selimut 7 0
46 Handuk 9 0
47 Cuci tangan 12 0
48 Set + Alkohol 12 0
49 Sabun Tangan 12 0
50 Toples Alkohol / kapas 3 0
51 Tempat Polpen 4 0
52 Penggaris 50 cm 10 0
53 Stekpan 3 0
54 Klem 6 0
55 Kom stenlis kecil 3 0
56 Kom stenlis sedang 3 0
57 Kom stenlis besar 3 0
58 Pincet Anatomi 3 0
59 Pincet Cirurgi 3 0
60 Gunting verban / luka 3 0
61 Gunting Heakting 3 0
62 Standar infus 3 435.600 1.306.800
63 O2 kecil 3 0
64 Flow meter tabung 3 0
65 Bengkok 3 100.000 300.000
66 Perlak kecil 3 0
67 Nasal O2 3 0
68 Kimono pasien 40 0

153
69 Kursi plastik 10 0
70 Meja dorong kecil 2 0
71 Duk lubang besar 6 0
72 Duk lubang kecil 15 0
73 Duk tanpa lubang kecil 10 0
74 Flow meter dinding 2 0
75 Termometer 4 6.000.000 24.000.000
76 Timbangan 3 0
77 Troli 2 0
78 HSG Set 2 0
79 Tensimeter 2 10.600.000 21.200.000
80 Stetoskop 2 726.000 1.452.000
81 Termometer 4 6.000.000 24.000.000
82 Bengkok 4 100.000 400.000
83 Korentang 4 0
84 Tromol Besar 2 0
85 Tromol Kecil 2 0
86 Stikpan 4 0
87 Urinal 2 0
88 Irigator 1 0
89 Bak Instrumen Besar 3 1.000.000 3.000.000
90 Bak Instrumen Kecil 3 500.000 1.500.000
91 Alat Cukur 2 500.000 1.000.000
92 Tabung O2 Besar 2 0
93 Tabung O2 Kecil 1 0
94 Standar Infus 8 435.600 3.484.800
95 Troli 2 0
96 Kursi Roda 5 0
97 Brankar 2 8.891.383 17.782.766
98 Timbangan 1 0
99 Lampu Gin (Periksa Dalam) 1 0

154
100 Meja Gin (Periksa Dalam) 1 0
101 Apron 2 10.000.000 20.000.000
102 Selang O2 2 0
103 Pispot 2 0
104 Toples Alkohol/Kapas 12 0
105 Sabun Tangan 2 0
106 Flow Meter 2 0
107 Baskom 4 400.000 1.600.000
108 Perlak Besar 2 0
109 Suction 4 0
110 Bantal Pasien 18 50.000 900.000
111 Duk Besar 18 0
112 Steak Lakun 18 0
113 Slop Kaki 18 0
114 Rectal tube 2 0
115 Rectal marker 2 0
116 Sarung tangan “S” 2 0
117 Sarung tangan “L” 2 0
118 Betadine 2 0
119 Plastik ½ kg 1 0
120 Hipafix besar 2 0
121 Rectator Tong spatel yang plastik III 10 0
122 Gunting verban 2 0
123 Elastis verban Besar 2 0
124 Detol 1 0
125 Sampah tajam Safety box 4 0
126 Kom kecil 2 0
127 Bengkok 2 100.000 200.000
128 Baki plastik sedang 2 50.000 100.000
129 Box plastik sedang 1 0
130 Cateter 1 cabang 1 0
131 NGT 1 0
132 Sprei 20 0

155
133 Sarung bantal 36 0
134 Sarung guling 20 0
135 Selimut 8 0
136 Bantal 12 50.000 600.000
137 Taplak meja 10 0
138 Guling 4 0
139 Gorden 7 0
140 Bak Sampah Isotop 10 0
141 File arsip (ornder) 40 0
142 Gunting Plester 3 0
143 G.V. set (bak instrumen) 3 0
144 Pinset anatomi 2 0
145 Pincet Cirurgi 3 0
146 Bengkok 9 100.000 900.000
147 Tempat kapas alkohol stenlis 5 0
148 Termometer 4 6.000.000 24.000.000
149 Tensi meter Ristra 1 10.600.000 10.600.000
150 Bak instrumen kecil u/ alat suntik 1 500.000 500.000
151 Lemari obat emergensi kaca 1 7.000.000 7.000.000
152 Jam dinding 3 0
153 Troli obat 1 0
154 Stetoscope Ristra 1 726.000 726.000
155 Tromol kassa 2 0
156 Kurentang 1 0
157 Timer 2 0
158 Handuk 7 0
160 Standar infus 2 435.600 871.200
161 Table top lead barrier shields 0
162 Decontamination kit 0
163 Trolly 2 0
164 Pinset anatomi, pinset cirergis, 2 0
165 Bak, gunting, mangkok 0
166 Bengkok (piala ginjal) 2 100.000 200.000
167 Stetoskop 1 726.000 726.000
168 Tensimeter 1 10.600.000 10.600.000

156
169 Timbangan 1 0
170 Masker karbon 4 0
171 Korentang + tabung 01-Jan 0
172 Hand scoon karet 4 0
173 Oksigen dinding 2 0
174 Sepatu boat 1 0
Sub Total 112,089,453,566

INSTALASI GAWAT DARURAT


Usulan Kebutuhan Medis
1 Gantungan Urine Bag Stainless 14 184.000 2.576.000
2 Bengkok Stainless Stainless 5 85.000 425.000
3 Termometer Digital Infra red 5 500.000 2.500.000
4 Stetoscope Reister 3 850.000 2.550.000
5 Tensimeter Digital 2 10.600.000 21.200.000
6 Tiang Infus infuse stand 4 hooks 36103 5 1.241.000 6.205.000
7 Termometer digital scan 16 500.000 8.000.000
8 Timbangan bayi Timbangan bayi mekanik Baby Digit One 2 1.500.000 3.000.000
9 Urinal Stainless 5 575.000 2.875.000
10 Pispot Stainless 5 725.000 3.625.000
11 Baskom Mandi Stainless 5 400.000 2.000.000
12 Timbangan berdiri 1 100.000 100.000
13 Tiang infus infuse stand 4 hooks 36103 5 1.241.000 6.205.000
14 Pispot Stainless 20 725.000 14.500.000
15 Urinal Pria Plastik 26 8.750 227.500
16 Urinal Wanita Plastik 26 8.750 227.500
17 Ambu Bag Dewasa Silicone resucitator (preterm/neonate) 7 7.000.000 49.000.000
complete
18 Ambu Bag Anak Silicone resucitator (preterm/neonate) 2 4.828.000 9.656.000
complete
19 Laringoskop Dewasa Laringoskop dewasa Riester 13 2.450.000 31.850.000
20 Laringoskop Anak Laringoskop anak Riester 9 2.450.000 22.050.000
21 P1 Ventilator Transport Hamilton mesin ventilator T1 3 416.500.000 1.249.500.000
22 P1 Pasien monitor Draeger infinity delta xl 6 203.161.600 1.218.969.600
23 P1 Pasien monitor transport Zoll R Series with pacing and SPO2 2 326.533.900 653.067.800
24 P1 Central Monitor Pasien Infinity Central Station, Draeger 1 937.500.000 937.500.000
25 Blanket Roll Hyper Hypothermia system 1 344.000.000 344.000.000
26 Set Curetage 1 108.718.415 108.718.415

157
27 P1 Suction pump portabel victoria iconic suction unit 3 31.108.000 93.324.000
28 p1 Brancar Ambulance 1 0
29 Scoop Strecher 3 0
30 Long spine board Spine Boards Spencer. digunakan untuk anak 3 11.500.000 34.500.000
dan dewasa.
31 P1 Brankard transpotasi Paramount bed transfer strecher trolly 10 45.980.000 459.800.000
32 P1 CPR Mekanik Zoll autopulse unit 2 560.333.400 1.120.666.800
33 Basket tracher Bahan plastik fiber ringan dan kuat, dilengkapi 2 11.500.000 23.000.000
Rope, clamp, belt
34 P1 ambulance emergency Toyota Hi Ace 1 1.100.000.000 1.100.000.000
35 vaccum ekstraksi kebidanan Vaccum extractor obsgyn 1 53.506.250 53.506.250
36 Set Minor 5 70.111.158 350.555.790
37 Set partus 5 10.500.000 52.500.000
38 Speculum sim 10 4.521.850 45.218.500
39 Speculum cocor bebek 10 4.521.850 45.218.500
40 Biopsi set Obsgyn 5 476.500 2.382.500
41 EKG ECG 3 dan 6 channel FX 7202 4 307.300 1.229.200
42 P1 Suction pump portabel Portabel suction pump 2 17.000.000 34.000.000
43 Nebulizer pulmoide nebulizer system 4 1.526.000 6.104.000
44 Flowmeter transport merk sharp 9 380.500 3.424.500
45 P1 Automatic External Defibrilator 2 135.000.000 270.000.000
46 P1 Electro Surgical Unit Bovie /IDS 400 basic + cart + smoke 1 341.681.100 341.681.100
47 P1 Mesin Anestesi 1 823.999.050 823.999.050
48 P1 Preassur Infusor Bag 2 2.000.000 4.000.000
49 P1 Lampu Operasi 1 896.262.000 896.262.000
50 Easy move 3 0
51 BMV Dewasa Silicone resucitator (preterm/neonate) 10 4.828.000 48.280.000
complete
52 BMV Anak Silicone resucitator (preterm/neonate) 5 4.828.000 24.140.000
complete
53 BMV Neonatal Besmed Resucitator Bayi 3 460.000 1.380.000
54 Blanket warmer Hyper Hypothermia system 1 344.000.000 344.000.000
55 Syring pump Terufusion Syringe Pump TE-SS700N03 10 17.019.200 170.192.000
56 Infus pump Terufusion Infuse Pump TE*LF600 10 18.948.000 189.480.000
57 Martel Wire Guide 33 cm 3 1.036.932 3.110.796
58 Laringoskop Dewasa McCoy McCoy Laryngoscope Blade 2 560.000 1.120.000
59 Trolly Pengobatan Dressing trolley 2 7.300.500 14.601.000
60 Meja Doek steril Stainless 2 3.500.000 7.000.000

158
61 Meja Mayo stainless, hidrolis 4 27.009.250 108.037.000
62 P1 Kursi Operator Tidak beroda, EXAMINATION STOOL 31310 5 2.336.100 11.680.500
63 Tolly dressing Dressing trolley 4 7.300.500 29.202.000
64 Penghangat Cairan 1 0
65 Lampu tindakan LED 3 23.890.950 71.672.850
66 Foot step RJP 5 803.000 4.015.000
67 Lemari Instrument 3 18.000.000 54.000.000
68 P1 Kit Emergency 0
Sub Total 11,478,130,651

INSTALASI RAWAT INAP III


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Nebulizer Pulmo Aide Devilbiss No 56501 8 3,200,000 25,600,000
2 P1 Manset Dewasa Manset tensimeter uk dewasa 16 250,000 4,000,000
3 P1 Termometer Infrared Polygreen KI-8176 (Forehead termometer) 12 300,000 3,600,000
4 P1 Tensimeter Digital ABN DU 120 (tensimeter digital tanpa 8 750,000 6,000,000
stetoskop)
5 P1 Pen Light Riester Pen Light 6 145,000 870,000
6 P1 Laringoskop set gagang laringoskop beserta blade nomer 4 1 4,087,000 4,087,000
dan 3
7 P1 Timbangan digital Camry EK 3650/ EK 3651 2 200,000 400,000
8 P1 Blender obat elektrik Gesunde Medical 4 1,500,000 6,000,000
9 P1 Oximetri Portable Oxitri 4 5,037,636 20,150,544
10 P1 Alat pencari vena Vein finder type genggam nesco 4 1,500,000 6,000,000
11 P1 Stetoscope Anak Littmann 4 1,500,000 6,000,000
12 P1 Suction dinding 12 8,000,000 96,000,000
13 P1 Bak Instrumen/Bak Spuit Magnate Uk 20cmx7cmx4cm 12 200,000 2,400,000
14 P1 Tabung Oksigen Kecil+ Flowmeter Uni Medical System Flow meter 3 1,000,000 3,000,000
portable
15 P1 Oxygen Flow meter Uni Medical System Flow meter 12 400,000 4,800,000
16 P1 Stetoscope Litman 2 1,500,000 3,000,000
17 P1 Termometer Digital Digital, Terumo 12 500,000 6,000,000
18 P1 Bak keramas(washbak) Plastik 2 500.000 1.000.000
19 P1
20 P1 Kocker klem Smic 14 cm 2 100,000 200,000
21 P1 Matglass 1 Liter Plastik 13 25,000 325,000

159
22 P1 Standart Infus beroda 5 Stainlees 10 1,000,000 10,000,000
23 P1 Gantungan Urine bag Stainlees 26 100,000 2,600,000
24 P1 Trolly Mandi Overall dimension 750*430*930mm 5 drawers 4 26,000,000 104,000,000
inside,net weight 57 kg (ARNEZ YC 34 J)
25 P1 Trolly Pengobatan/Dressing Overall dimension 650*430*903mm 2 drawers 2 15,000,000 30,000,000
inside,2 plastic bin,net weight 28 kg,artifisial
marble tabletp
26 P1 Timbangan bayi Digital portable 4 400,000 1,600,000
27 P1 Nebulizer Non Jet 2 700,000 1,400,000
28 P1 Torniquet Drill, perekat, panjang 42 cm, lebar 3 cm 10 100,000 1,000,000
29 P1 Kursi roda 8 1,000,000 8,000,000
30 P1 Nierbeken (Bengkok) Stainless uk 20 cm 15 22,000 330,000
31 P1 Pispot Pispot Sodok Plastic Deluxe Kode GM-PL551 14 50,000 700,000
32 P1 Tensimeter Aneroid Mobile ABN Clock Mobile Model AS-081M 2 2,530,000 5,060,000
33 P1 Urinal 20 50,000 1,000,000
34 P1 Stetoscope Bayi Littmann 2 1,241,000 2,482,000
35 P1 Mesh Nebulizer Laju nebulasi +/-0,25ml/min,kapasitas obat2- 1 7,900,000 7,900,000
7ml,tekhnologi mesh superior
36 Laryngoscope dewasa bengkok Setara Reister/7040 3 2,700,000 8,100,000
37 Laryngoscope anak bengkok Setara Reister/7050 3 ,700,000 8,100,000
38 Suction pump dinding Setara Sharp/WS-1400 36 9,250,000 333,000,000
39 Emergency kit portable (SET TAS) Lokal/AM-5001 D 2 16,500,000 33,000,000
40 Flow meter O2 dinding Setara Sharp/N 102-15 L 36 2,270,000 81,720,000
41 Flow meter O2 transport Setara sharp/PS 302 12 1,250,000 15,000,000
42 Stetoscope dewasa Setara Littman/Classic II 18 1,150,000 20,700,000
43 Stetoscope Anak Setara Littman/Classic II 6 1,400,000 8,400,000
44 Illuminator X-Ray (Single) Setara Onemed/Single 3 1,400,000 4,200,000
45 Illuminator X-Ray (double) Setara Onemed/double 3 2,350,000 7,050,000
46 Tensimeter Digital Setara ABN/DU-120 18 931,700 16,770,600
47 Thermometer Digital Setara ABN/TT-900 36 66,600 2,397,600
48 Thermometer Digital Infrared Setara doctory/FS 100 9 230,000 2,070,000
49 Timbangan Badan+Ukur tinggi Setara Ade/M 20610 3 11,750,000 35,250,000
50 Timbangan Badan+Ukur tinggi Setara Smic/ZT 120 3 900,000 2,700,000
51 Timbangan Bayi Digital Setara Arnez/ARN B 5 C 3 2,000,000 6,000,000
52 Penlight Fortelux Setara Reister/5070 12 170,000 2,040,000
53 Reflek Hammer Setara Reister 3 435,000 1,305,000
54 Tongue Spatel Setara local 18 16,500 297,000
55 Papan resusitasi Setara RRC/CB 00 3 1,349,999 4,049,997

160
56 Nebulizer Pulmo Aide Devilbiss No 56501 SN 12066468 3 6,400,000 19,200,000
57 Nebu-Com Kit -
58 Filter Set -
59 Outlet set -
60 Matras anti dekubitor Bahan Nylon, Pompa Elektrik, Selang Udara. ( 9 3,000,000 27,000,000
DYNA CARE SR-30651 SN 28067240)
61 Resuscitator Dewasa Double wall bag provides build in pressure 1 6,500,000 6,500,000
limitation
Reusable, Unique single-shutter valve system,
100% Latex free, adult size (LAERDAL/AMBU)
62 Tabung O2 transport/ portable + 1 m3 (plat MS, as MS, pipa MS, cat epoxy 12 6,000,000 72,000,000
holder powder coating, roda 4")
63 Nurse call (10 call master) lamp memory intercom, press-to-talk or 36 4,000,000 144,000,000
handset with voice actuation, selective or
group call of 10 subs, all call, pre-tone
sounding at sub, when selected, privacy sub
station
64 Tiang / Standar infus pipa SS, as SS, kaki 5 SS, Polishing, roda 2" 36 2,000,000 72,000,000
(PARAMOUNT)
65 Bak spuit kecil Setara Magnate/0153 (uk.218x81x35 mm) 36 185,000 6,660,000
66 Bak spuit sedang Setara Magnate/0156 (uk.230x130x50 mm) 36 265,000 9,540,000
67 Bengkok Setara Magnate/1203 36 95,000 3,420,000
68 Pinset anatomi Setara Renz/14 cm 18 17,250 310,500
69 Gunting bengkok Setara Renz/14 cm 18 26,000 468,000
70 Koker klem Setara Smic/14 cm 12 138,000 1,656,000
71 Gantungan urine bag Lokal/Stainless 36 135,000 4,860,000
72 Gelas ukur 1000 ml Setara Greenleaf/1000 ml 36 40,000 1,440,000
73 Patient transfer board Setara Easymove/Fly 220 3 5,000,000 15,000,000
74 Irigator set+canull Setara Magnate/0204 3 392,000 1,176,000
75 Pispot dewasa/Steekpan w cover Setara Magnate/0106 36 650,000 23,400,000
76 Torniquet Setara Jettpull 36 132,000 4,752,000
77 Manset tensimeter anak Setara Reister/130 velcro 3 315,000 945,000
78 Manset tensimeter dewasa Setara Reister/102 bandage 12 425,000 5,100,000
79 Trolley mandi Setara Arnez/YC-31J a 3023 6 36,500,000 219,000,000
80 Trolley untuk EKG Lokal/Stainless 3 1,750,000 5,250,000
81 Trolly tindakan / Nursing Trolly/ Setara Arnez/YC-31J a 3001 6 21,000,000 126,000,000
dressing
82 Warm Water Zack Setara Interrubber/Karet 18 67,500 1,215,000

161
83 Urinal anak Lokal/Plastik 3 6,700 20,100
84 Urinal dewasa Lokal/Plastik 36 6,700 241,200
85 Waskom mandi Setara Zebra dia. 30 cm 36 495,000 17,820,000
86 Bak mandi bayi Plastik 3 150,000 450,000
87 Mortir (Penghalus Obat)/Mortal Lokal/Keramik 6 43,700 262,200
Stamper
88 Stamper (Ulekan penghalus Obat) Lokal/Keramik 9 35,000 315,000
89 Alat cukur elektrik Setara Philip 3 375,000 1,125,000
90 Box Bayi Setara MAK/33611 3 8,811,000 26,433,000
91 Lampu tindakan Setara Dyna/DNA 100 LED 1 1,075,000 1,075,000
92 Hair Dryer PHILIP/ HP-4031 3 345,000 1,035,000
93 Timbangan pampers metronom bisa mengukur berat hingga 10 kg 3 500,000 1,500,000
94 Blender Obat elektrik 4 1,500,000 6,000,000
95 Pemotong Obat Tablet 6 200,000 1,200,000
96 Wash bag keramas Lokal/Custom 3 765,000 2,295,000
97 Tempat Tidur+Kasur Bahan Kayu 200x90 cm 1 5,000,000 5,000,000
Sub Total 1,801,158,741

INSTALASI RAWAT INTENSIF


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P Ventilator setara Hamilton ventilator G5 4 750.000.000 3.000.000.000
2 P Ventilator portable setara Pneupac Parapac plus 310 1 150.000.000 150.000.000
3 Monitoring Hemodinamik SETARA OSYPKA ICON 2 600.000.000 1.200.000.000
Noninvasif
4 P Intermittent pneumatic COVIDIEN Kendall SCD Compression System 1 66.000.000 66.000.000
compression
5 Automatic CPR setara ZOLL MEDICAL AUTOPULSE 1 560.333.000 560.333.000
6 Pressure Bag Terumo MEDI-QUIC PLUS 12 2.198.949 26.387.388
7 Syringe Pump Terumo TE SS700 20 17.019.200 340.384.000
8 Infus Pump Terumo TE LM800 12 18.943.000 227.316.000
9 P Bronkosop Ambu aScope 1 90.000.000 90.000.000
10 Cuff Inflator Pressure Gauge Portex Cuff Inflator Pressure Gauge 1 6.250.000 6.250.000
11 P Portable Spirometer 1 33.000.000 33.000.000
12 Kasur Antidecubitus Paramount PE 7002 12 5.000.000 60.000.000
13 Troli Mandi & Baskom Mandi Bahan stainless steel 12 200.000 2.400.000
Sub Total 5,762,070,388

162
INSTALASI RAWAT INTENSIF ANAK
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Bedside monitor invasive Setara vista 120 with IBP, Drager 4 84.070.400 336.281.600
2 Central Monitor 1 420.000.000 420.000.000
3 Bed side monitor invasif Setara B 20 GE healthcare 2 95.051.000 190.102.000
4 USG DOPLLER Setara affinity 50, merk PHILIPS, 1 1.300.000.000 1.300.000.000
5 Syringe pump Setara B.Braun 5 15.882.750 79.413.750
6 Infus pump Setara B.Braun 5 21.175.000 105.875.000
7 Ventilator Setara dengan bellavista , Bisa untuk BB 1- 1 550.000.000 550.000.000
250 kg,ada etco2,bisa untuk transport pasien
dan petunjuk teknis bahasa indonesia
8 AMBUBAG ADULT Setara ambu 2 4.964.900 9.929.800
9 AMBUBAG paediatrik Setara ambu 4 5.547.000 22.188.000
10 AMBUBAG infant Setara ambu 2 4.828.000 9.656.000
11 Assesories bedside ventilator SERVO-I,MARQUETE 2 -
merk Servo-I :Cassette expirasi
12 Assesories bedside ventilator SERVO-I,MARQUETE 2 -
merk Servo-I :Maintenance kits
5000 jam
13 Assesories bedside ventilator SERVO-I,MARQUETE 2 -
merk Servo-I :O2 cell
14 Assesories bedside ventilator SERVO-I,MARQUETE 2 -
merk Servo-I :batterai
15 Suction pump portable Setara ZEINER,portable aspirasi dengan 1 19.250.000 19.250.000
rechargeable batteray adaptor + car
adaptor,autoclave canister 1200ml
16 Laringoscope Infant Setara merk Reister 2 2.415.000 4.830.000
17 Laryngoscope Paediatrik Setara merk Reister 2 5.292.000 10.584.000
18 Laringoscope Adult Setara merk Reister 2 5.292.000 10.584.000
Sub Total 3,068,694,150

INSTALASI RAWAT JALAN


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Alligator 9 -
2 Anuscopy Disposible 400 -
3 Aplikator 8 -
4 Auto refraktometri Nidek 1 150,000,000 150,000,000

163
5 Bad Side Monitor 2 20,000,000 40,000,000
6 Bak Instrument kecil 4 500,000 2,000,000
7 Bed periksa Paramound 4 -
8 Biopsi set 7 -
9 Biopsi Tang 3 -
10 Bor freser As white 10 35,000 350,000
11 Bor freserBor tulang round no 8 As white 10 35,000 350,000
low
12 Bor ject set jaket roun danded Diamond 24 -
13 Bor tulang fisur low As white 10 35,000 350,000
14 Bor tulang round no 8 low As white 10 1,200,000 12,000,000
15 Canul Suction (berbagai Ukuran) 15 -
16 Centrifuges 1 -
17 Cerumen Hook 6 -
18 Cerumen Soon 6 -
19 Cito jack Medesy 5 3,500,000 17,500,000
20 crocodile Tang 4 -
21 Dagnose set Schezeher, Germany 25 100,000 2,500,000
22 Dental instrument set Aesculap 2 82,000,000 164,000,000
23 Dental unit Clesta II Belmont 1 506,000,000 506,000,000
24 Digman palatoplasty mouth gag Digman mouth gag dgn light togue depresor 1 35,000,000 35,000,000
dgn light spatula
25 Disposible punch biopsi set Robbins 200 200,000 40,000,000
26 Dissecting scissors POTT BC 178R 180mm 12 -
27 Dopler 60 -
28 Duk lubang kecil 14 -
29 EKG Fukuda 2 Chanel 2 -
30 Electrocauter ITC-100D input voltage 220V, Pwr consum : 1 20,000,000 20,000,000
300VA, Dimesi : 240y,196y,110
31 Elektro Surgery Unit 1 -
32 Excisi set 5 -
33 Flow Meter 2 -
34 Gonio lens laser (trabekulektomi) 1 20,000,000 20,000,000
35 Gunting Nekrotomi 10 -
36 GV Set 5 -

164
37 Gyn Set 20 -
38 Hand Piece Gnatus 10 1,300,000 13,000,000
39 Hand scaller Gnatus 10 750,000 7,500,000
40 Handgrip 1 -
41 Handscoen 1 -
42 Hertel optalmometer 2 25,000,000 50,000,000
43 Humphery field analizer 3 Zeis 1 1,000,000,000 1,000,000,000
44 Indirect oftalmoscope Neith 4 150,000,000 600,000,000
45 Infrared Forehead 3 -
46 Kaca Laring 4 -
47 Kacamata APD 4 -
48 Kacamata Safety 4 -
49 Kllian 2 -
50 Kom kecil 4 -
51 Labioplasty set Aesculap labioplasty set 1 35,000,000 35,000,000
52 Lampu Gyn 4 -
53 Lampu Kepala 7 -
54 Lampu Operasi 1 lampu 2 1,606,000,000 3,212,000,000
55 Lampu periksa gyn 3 -
56 Laser ND-YAG 1 -
57 p1 Laser ND-YAG (1064m) Zeis/Nidek 1 900,000,000 900,000,000
58 Laser quadrasferik lens Laser type 2 20,000,000 40,000,000
59 Laser retina (532m) Zeis 1 1,400,000,000 1,400,000,000
60 Laser three mirror lens (ND-yag) Laser type 2 20,000,000 40,000,000
61 lensa digital super wide (78D) 3 20,000,000 60,000,000
62 Lensa iridectomi laser ( abraham) 2 20,000,000 40,000,000
63 Lensa wide angle quadraspheric Volk 1 10,000,000 10,000,000
64 Lensometer Full automatic 1 150,000,000 150,000,000
65 Light curing Wirelles 7 35,000 245,000
66 Masker 20 -
67 Meja Gyn 4 -
68 Microdermabrator 1 11,000,000 11,000,000
69 Micromotor RX800 2 13,500,000 27,000,000
70 Mouth Face Spirometri 10 -

165
71 Needle holder De baker BM 032R-BM 038R 10" 12 -
72 OCT cirrus high definition zeis 1 1,500,000,000 1,500,000,000
73 Orthognatic set Micromotor & set ortognatic 1 900,000,000 900,000,000
74 Otoscope 4 -
75 Phoropter 2 180,000,000 360,000,000
76 Pincet Anatomi 10 -
77 Pincet Cirurgi 10 -
78 Pincet Telinga 6 -
79 Portable autorefraktometer 1 150,000,000 150,000,000
80 Raspatorium Freer OL 162 R 190mm 12 -
81 Saturasi O2 2 9,000,000 18,000,000
82 Scaller pezo ART 5 1,750,000 8,750,000
83 Scort 2 -
84 Sendok Corpal Telinga 9 -
85 Set fitting lensa kontak 1 100,000,000 100,000,000
86 Set luxator ( @ isi 7 buah ) SDI Directa L-2S, L3C, L3S, L3ca, 2 15,000,000 30,000,000
L3IC,L5C,L5S
87 P1 Slit lamp digital (include tonometer Haagstreit type 6 300,000,000 1,800,000,000
aplanasi)
88 snellen chart projector 4 50,000,000 200,000,000
89 Spekulum Hidung Size L 10 -
90 Spekulum Hidung size M 20 -
91 Spekulum Hidung size S 5 -
92 Spekulum Hitam M 2 -
93 Spekulum Hitam L 2 -
94 Spekulum Telinga ( bebagai 6 -
ukuran)
95 Spirometri komputer 1 -
96 Stetoscope Riester 6 726,000 4,356,000

97 Stetoscope Litman Cardio 5 726,000 3,630,000


98 Tang Biopsi 4 -
99 Tang Corpal 9 -
100 Tang Tampon 11 -
101 Tangue Spatel 13 -

166
102 Tensimeter Digital 14 10,600,000 148,400,000
103 Tensimeter Digital Beroda 3 10,600,000 31,800,000
104 Termometer Digital 4 6,000,000 24,000,000
105 Tiang Infus 2 -
106 Timbangan Badan 1 -
107 Timbangan TB & BB Digital 9 -
108 Tip scaller Magnet, Cavitron 3 900,000 2,700,000
109 Tip scaller Pezzo, ART 20 100,000 2,000,000
110 Tonometer non-kontak Full automatic 2 250,000,000 500,000,000
111 Tooh elevator set bein tooth elevator (aesculap) 2 10,000,000 20,000,000
112 Torniquet 3 -
113 Treadmill Test 1 -
114 Trial lens (include trial frame) 1 30,000,000 30,000,000
115 Troli EKG 4 -
116 Trolly stenlis/Trolly instrument 9 5,000,000 45,000,000
117 Trolly Suction 1 -
Sub total 14,484,4310
INST. RAWAT JANTUNG
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Ceiling pendant (CVCU, ICU post double arm, column type, max load 270 kg, 20 450,000,000 9,000,000,000
op) pneumatic connect to comp air 4 bar, gas
outlet : O2, comp air, suction
2 Central monitor Capacity : 10 beds, data can be viewed for up 0 55,000,000 -
to six days (144 hours) post-discharge, Stores
up to nine waveforms of full disclosure data for
a selected period of time (ECG, SpO2,
respiration, and invasive blood pressure), strip
report can be printed, enables continuous ST-
segment monitoring through the review of 12
lead ECG reports
3 Central monitor Capacity : 8 beds, data can be viewed for up to 3 50,000,000 150,000,000
six days (144 hours) post-discharge, Stores up
to nine waveforms of full disclosure data for a
selected period of time (ECG, SpO2,
respiration, and invasive blood pressure), strip
report can be printed, enables continuous ST-
segment monitoring through the review of 12

167
lead ECG reports
4 Bed pasien 4 motor, ICU bed, electrically operated, nurse 20 35,000,000 700,000,000
control panel,handheld remote controller, CPR
level, central & total locking system
5 Bed pasien 3 crank, side rail, epoxy powder coating, 2 25,000,000 50,000,000
handheld controller, detachable head& foot
boards, CPR level, central locking system,
diagonal locking system, iv hanger rod (4
extremities), oxygen cylinder holder, manual
6 Bed pasien 2 crank, side rail, epoxy powder coating, 0 15,000,000 -
handheld controller, detachable head& foot
boards, CPR level, central locking system,
diagonal locking system, iv hanger rod (4
extremities), oxygen cylinder holder, electric
7 Bed pasien anak Crank-operated back raise adjustment , steel 0 14,713,000 -
sliding side rails, pressed steel bottom, caster
with brakes on opposite corners, I.V. hanger
rod
8 Mattress Waterproof, washable, size suitable with 22 5,000,000 110,000,000
patient bed
9 Bed side monitor 12,4" LED high resolution color TFT LCD, 1-8 12 59,000,000 708,000,000
channel waveform display, (SpO2 range 0%-
100%, accuracy 70%-100% ±2%), (pulse rate
30 bp-250 bpm, accuracy 1 bpm or 1%, line
power 100-240 VAC, 50/60 Hz, <80 VA, Batt
+12 VDC rechargeable, life 17 h
10 Bed side monitor invasif arterial line monitor 10 59,000,000 590,000,000
11 Ventilator infant, child, adult, invasif, non invasif, single 5 600,000,000 3,000,000,000
limb,dual limb , tiap bed & transport (2 unit),
multi fungsi stand dan mobile, mode lengkap
termasuk be-mode, turbin, pasien 0,4 - 250 kg
, CO2 sensor, SpO2 sensor, video dan manual
book di dlm unit ventilator, expert monitoring,
expert ventilation, operating indonesia
language,
12 Bed Set Cabinet Steel body&door, easy access, easy 20 5,000,000 100,000,000
maintenance&cleaning, plastic top surface
drawer & pull out table, towel rails, plastic
shelves, pull out tray, reversible hinge cabinet

168
door
13 Over bed table Ergonomic design, easy to clean; column, foot, 20 3,000,000 60,000,000
& table top support plate in steel protected by
epoxy coating, 4 casters, safe working load 16-
30 kg
14 Mesin EKG 1 channel, battery capasity 1 hour continuous 1 20,000,000 20,000,000
operation, display LCD, recording auto &
manual
15 Mesin EKG 6 channel, battery capacity - more than hour 1 3 65,000,000 195,000,000
continuous operation, display LCD with LED
power indication, ECG data can be stored in
the internal memory, compact flash, and PC.
16 Troli emergency Medical cart, body : Powder coated steel , 4 25,000,000 100,000,000
Cover ABS plastic, Brakes type Diagonal
locking system, CPR board with storage, iv
hanger rod, disposable serial seal
management system, minimal 5 drawers,
oxygen cylinder holder
17 Laringoskop Stainless steel blades with refined surface 14 6,500,000 91,000,000
finish, adult size, variation of blade sizes (at
least 3 sizes)
18 Resuscitator Double wall bag provides build in pressure 21 6,500,000 136,500,000
limitation
Reusable, Unique single-shutter valve system,
100% Latex free, adult size
19 Laringoskop pediatri Stainless steel blades with refined surface 3 5,000,000 15,000,000
finish, pediatri, variation of blade's size
(minimum 3 different sizes)
20 Resuscitator pediatri Double wall bag provides build in pressure 3 5,000,000 15,000,000
limitation
Reusable, Unique single-shutter valve system,
100% Latex free, pediatri size
21 Defibrilator Multifunctional defibrilator/monitor, non- 4 300,000,000 1,200,000,000
invasive pacing mode (transcutan pacemaker),
advanced biphasic technology,
defibrillation/cardioversion with external
paddles (pediatric & adult), display LCD
22 Defibrilator eksternal dan internal Multifunctional defibrilator/monitor, non- 0 350,000,000 -
invasive pacing mode (transcutan pacemaker),

169
advanced biphasic technology,
defibrillation/cardioversion with internal &
eksternal paddles (pediatric & adult), display
LCD
23 Infuse pump calculating dose, keep vein open function, 20 35,000,000 700,000,000
tubing clamp function, 0.01 – 99.9 µg/kg/min
24 Syringe pump calculating dose, spuit open, 20-50 cc, ml/hr, 62 19,000,000 1,178,000,000
mcg/kg BB/menit, mg/kg/hr, batt 4 jam
25 Suction pump dinding Operating Modes: OFF and Regulated, 22 30,000,000 660,000,000
Regulated Vacuum Range: 0-300 mmHg,
Safety Relief Valves: 1 @ 320 mm Hg,
Vacuum Gauge Scale: 0-300 mm Hg in 5 mm
Hg increments
0-40 kPa in 2 kPa increments, capacity 5 litres
26 Suction pump portable Collection canister 5 litres, disposable bacteria 0 35,000,000 -
filter, vacuum range min 675 mmHg, vacuum
level control, hydrophobic filter
27 Flowmeter O2 dinding flow rate 0-15L/min, ceramic filter, max 22 2,500,000 55,000,000
pressure 14.700 kPa, inlet connection 5/8"
B.S. Standard, humidifier capacity 100ml
28 Flowmeter O2 transport Flowmeter 1-15L/min, max water capacity 5 2,500,000 12,500,000
200ml, ceramic filter to prevent water pollution,
humidifier whistle, poly-carbonate material
29 Tabung O2 transport 1 m3 (plat MS, as MS, pipa MS, cat epoxy 5 6,000,000 30,000,000
powder coating, roda 4")
30 Echocardiography machine 4 probe (carotid,abdomen, cranial,peripher), 0 2,380,000,000 -
(vaskular) 2D, colour doppler, probe type phased/sector
array s5-1 sector array with PureWave
technology
31 Echocardiography machine (OK) 1 probe (adult TEE), 2D, colour doppler, probe 1 3,000,000,000 3,000,000,000
type phased/sector array s5-1 sector array with
PureWave technology
32 CPAP adult 0 5,000,000 -
33 Jackson rees system 0 5,000,000 -
34 Capnometer ETCO2 monitor 5 15,000,000 75,000,000
35 Cathlab bi plane, detector size 30x30 cm, Integrated 0 -
Hemodynamic 18,000,000,000
monitoring system, 3D imaging, contrast
injector included

170
36 Mesin anestesi portable Ventilator : electronically controlled, electrically 1 500,000,000 500,000,000
driven; anesthesia gas supply module : O2
flush max. 75 L/min at 87 psi ; GAS SUPPLY
AND CONNECTION : Gas Supply O2, N2O,
Air / O2; Cylinder Yokes O2/, O2, Air / O2,
N2O
37 Apron BB max 7 kg, tebal depan min 1 cm 5 10,000,000 50,000,000
38 Rak apron stainless steel, ukuran panjang 2 mx 60 cm 1 5,000,000 5,000,000
39 Holter monitor display LCD, 12 lead ECG recording, 0 100,000,000 -
pacemaker detection, lithium battery, USB
supported, recording duration minimal 24
hours, included upgradable software, light
weight, complete examination results.
40 Holter komputer analizer RAM 4 MB, HD 2 terra 0 50,000,000 -
41 Tilt table test High safety level both for the patient and the 0 100,000,000 -
operator, Operative design, good stability,
Robust structure
42 Generator transvenous pace Singel chamber, light weight, constant voltage 4 85,000,000 340,000,000
maker output, basic pacing rate to 180 ppm, long
battery lifetime,
audible warning tone for low battery, including
low battery indicator, pacing run-away
protection feature
43 Ambulatory blood pressure RAM 4 MB, HD 2 terra 0 10,000,000 -
monitor analysis computer &
software
44 Ambulatory blood pressure Measurement method: OscillometricMeasuring 0 20,000,000 -
monitor range systolic: 60-260mmHgDiastolic
pressure: 40 to 220 mmHgMedian
measurement range: 50 to 260mmHgHeart
Rate: 35 to 240 bpmAcquisition period: Up to
48 hoursBattery: 2 size AA NiMH rechargeable
batteries Recharging time: 2 to 3 hourslight
weight with batteries, software included
45 Mesin IABP Automatic Selection of R-wave Deflation, 1 1,500,000,000 1,500,000,000
Reliable A-Fib tracking, Rapid QRS
Identification, Improved Arrhythmia
Management
46 Mesin rotablator Console & foot pedal, control burr rotation 1 450,000,000 450,000,000

171
speed,monitor & displays burr rotation speed &
procedure time, burr can be exchanged,
separate multiple-sized catheter burr, burr &
advancers & pre connected advancer, guide
wires for directing the burr
47 Intra Vascular Ultra Sound (IVUS) integrated with ultrasound imaging system, 0 2,600,000,000 -
Machine monitor LCD, multiple images, display
IVUS/longitudinal view, blood speckle filtering,
upgradeable software, cart included, integrated
with optical coherence tomography (OCT)
48 Optical coherence tomography 1 2,000,000,000 2,000,000,000
(OCT) machine
49 Hemostatic occlusive leverage It's made from material which avoids risk of 1 1,000,000 1,000,000
device skin abrasion and tape allergies, no need for
skin preparation or shaving, and maintains
constant pressure due to the force applied via
an elasticized groin strap, and maintained in
position by a pelvic apron. Standard
50 Alat penekan post puncture Femo stop 4 5,000,000 20,000,000
femoral
51 Nebulizer ultrasonic, low noise 2 5,000,000 10,000,000

52 Nurse call (10 call master) lamp memory intercom, press-to-talk or 0 4,000,000 -
handset with voice actuation, selective or
group call of 10 subs, all call, pre-tone
sounding at sub, when selected, privacy sub
station
53 Nurse call (30 call master) lamp memory intercom, press-to-talk or 1 5,000,000 5,000,000
handset with voice actuation, selective or
group call of 10 subs, all call, pre-tone
sounding at sub, when selected, privacy sub
station
54 Transfer stretcher trolley aluminium alloy, ABS Engineering plastic, cat 4 47,000,000 188,000,000
epoxy powder coating, dilapisi PP plastic,
adjustment by electric, tiang infus SS, roda 5"
with central lock, roda 3"
55 Kursi roda CONSTRUCTION Made of steel 3 3,000,000 9,000,000
pipeBACKREST AND SEAT Made of foam,
imitation leatherARMREST AND FOOTREST

172
Plastic and nylonCASTOR Main wheel rubber
24" with bakers, front wheel 5"FEATURE
Infuse stand, adjustable heightDIMENSION
Approx 400 x 460 x 870 mm
56 X ray film illuminator Steel sheet, acrylic 3mm, 2xlamp 30watt, 3 2,000,000 6,000,000
epoxy powder coating
57 Tiang infus pipa SS, as SS, kaki 5 SS, Polishing, roda 2" 7 2,000,000 14,000,000
58 Ergocycle Stress Test Ergocycle which is supported with 12 lead 0 400,000,000 -
ECG, blood pressure, pulse oxymetri,
compatibel with PC & any type of printer, its
software compatibel with hospital system, 30-
150 rpm, maximum user weight 150-180 kg,
compatibel UPS included
59 Bed periksa Back raise & high low adjustment, powder 0 7,700,000 -
coating, chrome plating, tente precision
casters, two table tops with mattress
60 Stetoskop dewasa Adults, versatile chestpiece design, high 7 1,500,000 10,500,000
acoustic sensitivity with both a tunable
diaphragm and open bell.Non-chill rim and
diaphragm.Soft-sealing eartips.Headset is
easily adjusted. Angled eartubes align with ear
canals.
61 Stetoskop anak Pediatric, Two-sided chestpiece with tunable 3 1,500,000 4,500,000
diaphragms and easier to clean.
Small tunable diaphragm, stainless steel
chestpiece.
Snap-tight eartips have a soft & smooth
surface.
62 Pulse oximeter adult portable stand alone, NIL, red and green 3 10,000,000 30,000,000
digital, (SpO2 range 0%-100%, accuracy 70%-
100% ±2%), (pulse rate 30 bpm-250 bpm,
accuracy 1 bpm or 1%) , batt AA (alkaline), life
span 17 h, respon time 10 s, start up time 2 s,
averaging time 1/60 s, alarm audibe and visual
63 Pulse oximeter pediatri portable stand alone, NIL, red and green 1 10,000,000 10,000,000
digital, (SpO2 range 0%-100%, accuracy 70%-
100% ±2%), (pulse rate 30 bpm-250 bpm,
accuracy 1 bpm or 1%) , batt AA (alkaline), life
span 17 h, respon time 10 s, start up time 2 s,

173
averaging time 1/60 s, alarm audibe and visual
64 Matras anti dekubitor Bahan Nylon, Pompa Elektrik, Selang Udara 10 3,000,000 30,000,000
65 Tensimeter DIGITAL Dual Check System : Inform users if the device 3 1,500,000 4,500,000
is working well,Cuff Wrapping Guide : Detects
and indicates whether the cuff is properly
wrapped around the arm, Blood Pressure
Level Indicator : For easy interpretation of
blood pressure readings, Body Movement
Indicator, Detects irregular heartbeat, Average
for last 3 readings within 10 minutes, 90
memory storage with date and time, Long
battery life
66 Tensimeter berdiri Two pieces stand column, integral cuff storage 4 2,500,000 10,000,000
basket, large dial plate of clock aneroid with
white scale, latex coiled tube, 300mmHg
pressure.
67 Termometer digital Extra fast measurement in approx. 10 0 200,000 -
seconds, Flexible measurement tip, Without
glass, no mercury, 1 memory space, Display
accuracy +/- 0,1 °C, Signal sounds at the end
of measurement, Fever alarm, Waterproof,
Disinfectable, With storage box, Incl. Batteries
68 Termometer digital infrared Measures temperature within seconds from the 7 1,500,000 10,500,000
ear, 21 dispoable lens filters included, Memory
function stores upto 8 temperature readings, A
new, clean lens filter helps ensure hygiene and
accurate readings, 2x AA LR6 batteries
installed for immediate use
69 Timbangan BB & TB capacity 300kg, measuring rod, batteries, 2 17,000,000 34,000,000
power supply, BMI calculating function
70 Blood warmer Temperature setting 36 Celcius- 39 Celcius, 2 15,000,000 30,000,000
Alarm
71 Glucometer 1.2uL(2.5mm drop) of blood sample, 10 5 500,000 2,500,000
seconds to complete a precise blood glucose
measurement
72 Hemochron-ACT 2 5,000,000 10,000,000
73 BGA machine 1 15,000,000 15,000,000
74 Oxicom cuvet Blood saturation analyzer 1 5,000,000 5,000,000
75 Mobile x-ray X-ray tube anode heat capacity 107 kHU, side 1 600,000,000 600,000,000

174
range 45 cm to 205 cm, tube movement
horizontal swivel, vertical swivel, handheld
control, patient centering
76 Shielding mobile X ray 1 50,000,000 50,000,000
77 Blanket Warmer adult temperature protection 40 C - 43˚± 1 C, warm 4 58,000,000 232,000,000
up time 0ºC to 44 ºC : 30 sec, Swivels for low
profile positioning
78 Blanket Warmer pediatric temperature protection 40 C - 43˚± 1 C, warm 2 58,000,000 116,000,000
up time 0ºC to 44 ºC : 30 sec, Swivels for low
profile positioning, Servo controlled by
thermistors placed at hose end
79 Dehumidifier 1 50,000,000 50,000,000
80 Vascular pletysmography include transducer, cuff 0 150,000,000 -
81 Portable ABI kit 1 50,000,000 50,000,000
82 Transcutaneus oxymetry 0 25,000,000 -
83 Pulse wave for arterial stiffness 0 50,000,000 -
84 UPS daya mencukupi untuk backup alat medis 2 100,000,000 200,000,000
85 Set Bedah Jantung Anak stainless steel 0 500,000,000 -
86 Set Bedah Jantung Dewasa stainless steel 0 500,000,000 -
87 Reflek hammer Percussion Hammer Taylor, 18 cm, stainless 1 300,000 300,000
steel
88 Set instrumen kateterisasi Bengkok, scafel, duk klem 2, korentang 1, 7 8,000,000 56,000,000
arteri klem 1, kom 3
89 Set instrumen PPM Bak instrumen sedang 1, scafel, duk klem 2, 2 10,000,000 20,000,000
pincet cirurgis 1,pinset anatomis 1, arteri klem
3, kom sedang 2, kom kecil 1, nailpuder,
gunting jaringan 1, hak jaringan 2, delfi 1
90 Mesin Perfusi Bedah Jantung 0 3,000,000,000 -
91 Heater Cooler Bedah jantung 0 1,500,000,000 -
92 Meja Operasi (bisa dioperasionalkan secara manual dan 0 2,400,000,000 -
elektrik)
93 Lampu Operasi termasuk kamera dan monitor 0 10,500,000,000 -
94 Head Lamp 0 200,000,000 -
95 Wireless Sternal Saw 0 296,000,000 -
96 Electro Surgerry Unit (Analog 0 800,000,000 -
Valley Lab)
97 Cell Saver 0 900,000,000 -
98 I-Stat 0 400,000,000 -

175
99 Warming Cabinet A multiple safety switch-off independent from 0 50,000,000 -
each other ensures the safety of the patientA
fast warming is guaranteed with a special
heating element (appr. 30 sec. to 38⁰C)Easy
Handling by Means of Clear Symbols.Easy
changing of the filter.Air pressure controlled
fan regulating the air in correlation to the
blanket size.
100 Freezer satu pintu, suhu minus 31 Celcius 0 150,000,000 -
101 Scrub Zink 3 bay 0 10,000,000 -
102 Sterilisator cepat standar 0 150,000,000 -
103 CRRT 1 300,000,000 300,000,000
104 P1 Central Kompressor 2 250,000,000 500,000,000
105 P1 Central Vacum 2 200,000,000 400,000,000
106 P1 Unit RO 1 300,000,000 300,000,000
107 Zool Autopulse Adult, Load distribution band ( LDB),to 2 565,000,000 1,130,000,000
minimize risk of patient injury by distributing
compression force over wide chest area, 30;2
compressions with wo 1,5 second ventilation
pauses, continous compression, Automatically
adjust to patient body size, With integration
capabilities between ZOOL defibrilator and
Autopulse ( mechanical CPR) to help
minimize chest compression interuption as
recomended in AHA quidelines, Battery
rechargeable lithium, removable or user
replaceable
108 Baju tindakan non steril Warna hijau, berbagai ukuran, atasan, celana 30 1,000,000 30,000,000
109 Bak spuit kecil bahan stainless steel 0 550,000 -
110 Bak spuit sedang bahan stainless steel 20 550,000 11,000,000
111 Bengkok bahan stainless steel 20 100,000 2,000,000
112 Coroner Set 0 20,000,000 -
113 CVP set 2 10,000,000 20,000,000
114 Eskap Bahan karet 4 50,000 200,000
115 Gantungan urine bahan stainless steel 20 50,000 1,000,000
116 Gelas ukur 1000 ml Plastik 5 50,000 250,000
117 Gelas ukur 500 ml Plastik 5 125,000 625,000
118 patient transfer board polyethylene board, antistatic coating, ten 2 1,625,000 3,250,000
handles, easily slide, radiolucent, all edge

176
rounded, 18" width x 72"length X3/16"thick
119 Irigator bahan stainless steel 2 25,000 50,000
120 Kursi Comode bahan stainless steel 1 1,000,000 1,000,000
121 Meja instrument 0 25,000,000 -
122 Meja Mayo 0 25,000,000 -
123 Meja Trolly Stainless 3 trap, ukuran 100 X 80 cm 0 25,000,000 -
124 Perfusi set 0 100,000,000 -
125 Pispot anak bahan stainless steel 1 500,000 500,000
126 Pispot dewasa bahan stainless steel 10 1,000,000 10,000,000
127 Pot sputum bahan stainless steel 20 500,000 10,000,000
128 Preparasi set 0 10,000,000 -
129 Pressure infusor bag Transfusion/infusion bagas cover with leather 11 3,000,000 33,000,000
loop hanger, nylon fabric blue cover, 100%
polyamid latticework fabric, 100% polyester,
EPDM tube 500ml
130 Set linen tindakan steril Duk besar 2, duk kecil 2, duk lubang 2, baju 4 7 5,000,000 35,000,000
131 Spuit Glyserin bahan stainless steel 1 400,000 400,000
132 Torniquet karet 10 20,000 200,000
133 Troli mandi Pipa SS, polishing, roda 2", waskon SS dia 36 8 2,900,000 23,200,000
cm
134 Trolley besar untuk tempat DTT bahan stainles steel dengan pengaman 0 3,000,000 -
probe TEE samping, 2 rak
135 Trolley linen bersih Besar, Standart RS 3 2,000,000 6,000,000
136 Trolley linen kotor Besar, Standart RS 3 2,000,000 6,000,000
137 Trolley pengobatan bahan bagus, 2 rak dengan pengaman 0 2,500,000 -
samping
138 Trolley untuk EKG bahan stanles steel 4 3,000,000 12,000,000
139 Trolley untuk transport probe TEE 2 rak 0 2,500,000 -
( lebih lebar )
140 Trolly dressing 2 rak Plat SS, Pipa SS, Polishing, 2 laci, dudukan 4 6,000,000 24,000,000
waskon dia 32 cm, dudukan ember, roda 2"
141 Trolly tindakan besar Ukuran 150x75x75 cm, beroda, stainless 5 6,000,000 30,000,000
142 Trolly tindakan sedang Ukuran 100x75x75cm, beroda, stainless 2 4,000,000 8,000,000
143 Urin set 0 500,000 -
144 Urinal anak bahan plastik 2 200,000 400,000
145 Urinal dewasa bahan stainless steel 20 350,000 7,000,000
146 Waskom mandi bahan stainless steel, diameter 36 cm 40 300,000 12,000,000
147 Waskom set 0 500,000 -

177
148 WWZ Bahan karet 6 50,000 300,000
Sub Total 31,542,1750
INSTALASI REHABILITASI MEDIK
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P6 Lasertherapy ASA Laser 1 336.529.000 336.529.000
2 P4 PAS System Program Unit OG GIKEN GD - 602 1 191.400.000 191.400.000
3 P4 PAS System Simulator OG GIKEN GD - 601 1 95.700.000 95.700.000
4 P5 Lymphastim 12 TOPLINE 1 250.000.000 250.000.000
5 P3 Vitalstim 2 67.000.000 134.000.000
6 P2 Elektroterapi Physiomed-expert 4 165.750.000 663.000.000
7 P1A Elektroterapi Mobile, Catanoga 4 52.000.000 208.000.000
8 P1B Peak Flow Meter Digital 2 9.750.000 19.500.000
9 P7 RSWT 1 249.000.000 249.000.000
10 P2B Therapy Station UA 790, 9 section 1 440.000.000 440.000.000
11 P8 Bobath Bed Therapy Akron Bobath 5, model 4632 1 220.000.000 220.000.000
Sub Total 2,807,1290

INSTALASI RAWAT INAP I


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Tempat tidur 2 crank&kasur https://e- 64 9,000,000 576,000,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/50544
2 P1 Vacum Pump Daewuu, Wego 7 50,000,000 350,000,000
3 P1 Syringe Pump https://e- 10 17,019,200 170,192,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53901
4 P1 Brancard https://e- 6 45,980,000 275,880,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53636
5 P1 Bedside Monitor https://e- 1 24,447,500 24,447,500
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/304501
6 P1 Emergency kit 2 3,500,000 7,000,000
7 P1 EKG&Trolly https://e- 1 32,845,000 32,845,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/50043
8 P1 Flow Meter Dinding C & U, Koike 53 1,495,000 79,235,000

178
9 P1 Flow Meter Tabung https://e- 7 500,000 3,500,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/272854
10 P1 Orthopedic Saw https://e- 1 11,064,690 11,064,690
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/242689
11 P1 Illuminator/X Ray Film Viewer https://e- 6 2,800,000 16,800,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/63215
12 P1 Infus Pump https://e- 11 24,909,060 273,999,660
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53900
13 P1 Waskom Kitchen Pro/Bahan Stainless steel 79 195,000 15,405,000
14 P1 Instrumen set bedah mulut bahan stainless steel 1 27,000,000 27,000,000
15 P1 Kasur Dikubitus https://e- 4 2,695,000 10,780,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/223889
16 P1 Box Bayi Paramount Bed PB-2100 6 10,400,000 62,400,000
17 P1 Klem WSD bahan stainless steel 3 500,000 1,500,000
18 P1 Kursi Roda https://e- 6 2,707,500 16,245,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/306576
19 P1 Loop mata 3 dioptri Optivision, Visitor 1 3,000,000 3,000,000
20 P1 Loop mata 5 dioptri Optivision, Visitor 1 3,000,000 3,000,000
21 P1 Nakas https://e- 31 3,453,000 107,043,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53366
22 P1 Nebulizer https://e- 5 505,000 2,525,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/85380
23 P1 Pispot Tertutup bahan stainless steel 20 650,000 13,000,000
24 P1 Pulse Oximetri Volmate 5 400,000 2,000,000
25 P1 Resusitator https://e- 5 460,000 2,300,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/50296
26 P1 Stekpan Bahan Stainless steel 23 454,500 10,453,500
27 P1 Stetoscope https://e- 15 327,113 4,906,695
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/85376

179
28 P1 Suction pump https://e- 17 7,315,953 124,371,201
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/70102
29 P1 Dental Chair Unit https://e- 1 50,000,000 50,000,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/70852
30 P1 Instrumen THT bahan stainless steel 1 27,000,000 27,000,000
31 P1 Tensimeter digital https://e- 40 1,401,141 56,045,640
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/274738
32 P1 Tensimeter mata/Honan Reister 2 1,800,000 3,600,000
33 P1 Termometer digital Omron, ABN 127 47,500 6,032,500
34 P1 Tiang Infus kaki 5 https://e- 49 1,241,000 60,809,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/59512
35 P1 Tourniquet Jetpull 23 150,000 3,450,000
36 P1 Troli pengobatan https://e- 4 2,166,000 8,664,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/307267
37 P1 Trolly mandi Bahan Stainless steel 1 4,000,000 4,000,000
38 P1 Gantungan Urine bag Stainless steel 29 80,000 2,320,000
39 P1 Twin outlet Adapter CNU 25 2,000,000 50,000,000
40 P1 Glukotes Autocheck 4 300,000 1,200,000
41 P2 Bengkok Stainless steel 14 100,000 1,400,000
42 P2 Easy move 1 1,500,000 1,500,000
43 P2 Gelas ukur Greenleaf/1&2 Ltr 16 45,000 720,000
44 P2 Trolly O2 https://e- 3 595,650 1,786,950
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/307303
45 P2 Urinal Magnate,0109 46 400,000 18,400,000
46 P1 Timbangan+tinggi badan Gesunde Medical 4 1.000.000 4.000.000
Sub Total 2,527,821,336
INSTALASI RAWAT INAP IV / KSM JIWA
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P Bed Pasien dan Kasur MAK / Paramount 24 -
2 Standar Infus 3 435.600 1.306.800
3 Tensimeter 3 10.600.000 31.800.000
4 Stetoskop Riecher 3 726.000 2.178.000

180
5 P Urinal Plastik 10 -
6 Stikpan 8 -
7 P Oximetri 2 -
8 Rounstrul 2 -
Sub Total 35,284,800
INSTALASI RAWAT INAP V
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Syiring Pump https://e- 3 15,882,750 47,648,250
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/82592
2 Flow Meter O2 0-10 lpm, adaptor 7 850,000 5,950,000
3 Infus Pump https://e- 2 17,260,000 34,520,000
katalog.lkpp.go.id/katalog/komoditas/?q=alat+i
nfus+pump&komoditas=&page=3
4 Saturasi O2 https://e- 3 5,995,000 17,985,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/52093
5 Air Bag/ Ambu Bag Ukuran Dewasa terbuat dari Silicon 3 500,000 1,500,000
6 P1 Pulse Oximetri 3 11,490,350 34,471,050
7 Tiang infuse roda 5 https://e- 24 1,555,000 37,320,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/52464
8 Tensimeter https://e- 7 1,800,000 12,600,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/274738
9 Stetoscopy Litmat 8 977,500 7,820,000
10 Termometer Digital 13 265,000 3,445,000
11 Pispot Stenlist Stainlist 8 375,000 3,000,000
12 Reflek Hammer StainlistJarum, Kuas 3 50,000 150,000
13 Tong Spatel Stailist 3 15,000 45,000
14 Torniquit Elastis 6 15,000 90,000
15 Gelas Ukur Plastik, 1 Liter 35 20,000 700,000
16 Kursi Roda https://e- 3 2,707,500 8,122,500
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/306576
17 Bengkok https://e- 6 29,040 174,240
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/302791

181
18 WWZ Karet 6 100,000 600,000
19 Brankar https://e- 1 45,980,000 45,980,000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produ
k/53636
Sub Total 262,121,040

KSM BEDAH
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Rectal Suction Biopsi 3 30,000,000 90,000,000
2 Pena Stimulator 2 10,000,000 20,000,000
3 Thorakoskopi set 1 1,000,000,000 1,000,000,000
4 Mikrosurgery set 1 150,000,000 150,000,000
5 Head and neck surgery 1 200,000,000 200,000,000
6 Nerve Identification Stimulator 1 300,000,000 300,000,000
7 HD Spies 3D 1 1,724,661,692 1,724,661,692
8 HF Unit Low 1 510,338,194 510,338,194
9 Suction Irrigation Low 1 156,050,162 156,050,162
10 Insufflator Premium 1 443,302,520 443,302,520
11 Basic Set Laparoscopy 1 819,314,354 819,314,354
Cholecytectomy & Appendictomy
12 Infuse Pump 3 18,948,000 56,844,000
13 Syringe Pump 3 17,019,200 51,057,600
14 Manometri Rectal 1 100,000,000 100,000,000
15 Laparoskop anak 5 mm 30 derajat 1 150,000,000 150,000,000
16 Pylorotome 1 100,000,000 100,000,000
17 Pena Stimulator 2 50,000,000 100,000,000
18 Suction Rectal Biopsi 3 30,000,000 90,000,000
19 Focus harmonic 2 -
20 Cusa (bloodless) 2 -
21 Kent Retractor 2 -
22 Camera System Spies 3D 2 -
23 Harmonic Hand Piece 36 cm 2 -
24 Laparoscopy Set 3 (D) 2 -
25 Colonoscopy Endoscopy 1 -
26 Surgical Handpiece 1 323,992,108 323,992,108
Craniomaxillofacial System
27 Basic Maxillofacial System 1 218,194,537 218,194,537
Sub Total 6,603,755,167

182
KSM Bedah Mulut
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P Computed Added Design 1
(Software) -
2 P Computed Added Manufacturing 1
(Software) -
3 P Cauter di Poli Gigi 1 -
4 ? Mata Cauter 2 -
5 ? Biopsy Disposible 100 -
6 ? Peralatan Rekonstruksi Rahang 1 -
7 Odontectomy Set 1 173,113,655 173,113,655
Sub Total 173,113,655

KSM Bedah Orthopedi


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Maxmore Endoscopy Spine 1
System 1,000,000,000 1,000,000,000
2 Bur Orthopedi Spine Surgery 2
438,200,000 876,400,000
3 Mini Fragment Reduction Set 1
281,600,000 281,600,000
4 Small Fragment Reduction Set 1
778,580,000 778,580,000
5 Large Fragment Eduction Set 1
547,360,000 547,360,000
6 Micro Instrument Set 1 182,097,300 182,097,300
7 USG Doppler 1 350,000,000 350,000,000
8 Shaver + Pump 1 -
9 Intra Operative Monitoring (IOM) 1 2,534,400,000 2,534,400,000
10 Laser PLDD 1 12.000.000 12.000.000
Sub total 6,562,437,300

KSM Bedah Syaraf


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Mikroskop Operasi Bedah Saraf 1
6,395,839,054 6,395,839,054
2 Endoskopik Pediatrik B. Saraf Lotta Set Storz 1

183
596,7490 596,7490
3 Endoskopik Vaskular B. Saraf Galzio Set Storz 1
234,6960 234,6960
4 Endoskopik Tumor B. Saraf Cappabianca Set Storz 1 744,5380 744,5380
5 Image I S Rigid Endoscope Type 2 1
1,262,9930 1,262,9930
6 Unidrive Ent Set 1 791,1310 791,1310
Sub total 10,025,946,054

KSM Gilut
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Round End Tappered Bur Mani 25
(Hemiseksi) 100,000 2,500,000
2 Peeso Reamer Set (Hemiseksi) Dentsply 3
300,000 900,000
3 Unimetric Post Set (Hemiseksi) Dentsply 1
3,500,000 3,500,000
4 Fiber Post Set (Hemiseksi) Dentsply 2 7,000,000 14,000,000
5 Protaper Next (Pulpektomi) Dentsply 4 1,500,000 6,000,000
6 P Endo Motor Touch Screen Dentsply 1
(Pulpektomi) 40,000,000 40,000,000
7 P Cheek Retractor (Bleaching / Kerr 3
Whitening) 300,000 900,000
8 P Google Protector (Bleaching / Kerr 3
Whitening) 300,000 900,000
9 Diamond Bur Set (Veneer) Mani / Thomassong 5 500,000 2,500,000
10 Shade Guide 3D (Veneer) Vita 2 2,000,000 4,000,000
11 Rubber Dam dan Matrik Set Dentsply 1
(Veneer) 10,000,000 10,000,000
12 Demi Ultra 3S LC (Rampan Kerr 2
Carles) 20,000,000 40,000,000
13 P Cold Laser Therapy (LLLT) (TMD) Vityas 1
15,000,000 15,000,000
14 P Infra Red Lamp Therapy (TMD) Omron 1
1,000,000 1,000,000
15 P Fiber Splint Construct Kerr 1 7,500,000 7,500,000
16 P Gun 2 : 1 (Protesa Gigi dan 1
Maksilofasial) 1,500,000 1,500,000

184
17 P Gun 1 : 1 (Protesa Gigi dan 1
Maksilofasial) 1,500,000 1,500,000
18 P Implant Motor (Dental dan NSK / Thomassong 1
Maxilofacial Implant) 35,000,000 35,000,000
19 P Implant Trinon KIT Q-Q2-GIP Trinon / Prima Abadi 1
(Dental dan Maxilofacial Implant) 50,000,000 50,000,000
20 P Mini Dental Implant KIT (Dental 1
dan Maxilofacial Implant) 25,000,000 25,000,000
Sub Total 261,7000

KSM Kulit & Kelamin


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Blue and Red Light Therapy 1 460,000,000 460,000,000
2 Excimer Laser 380nm 1 800,000,000 800,000,000
3 Magnifying Lamp 9 10,000,000 90,000,000
4 Dermabrator 1 200,000,000 200,000,000
5 Biopsi set 5 10,000,000 50,000,000
6 Lampu Operasi Hanaulux 3 500,000,000 1,500,000,000
7 Head Lamp & Magnifying Optivisor 5 500,000 2,500,000
(Optivisor)
8 Kursi Roda Ban Solid 1 -
9 Sterilisator UV 1 20,000,000 20,000,000
10 Anuscope 2 20,000,000 40,000,000
11 Autoclave memmert 1 100,000,000 100,000,000
12 Timbangan Bayi 1 400,000 400,000
13 Timbangan dan pengukur tinggi 2 400,000 800,000
badan
14 Torniket drill dan perekat 4 -
15 Autoroller 1 12,000,000 12,000,000
16 Sentrifus 1 24,700,000 24,700,000
17 Tabung Reaksi Disposible 1 500,000 500,000
18 Mebeler Poli Alergi Alergi 1 30,000,000 30,000,000
19 Instrumen uji penunjang urtikaria 1 3,000,000 3,000,000
20 Gluco Stick 1 3,000,000 3,000,000
22 Canon Speedlite 580 EXII Approx 0.1 to 6 second with fresh AA - Size 1 5,000,000 5,000,000
Alkaline Batteries, Four AA- Size Batteries
Alkaline
23 Trigger OTT - 04NE 1 350,000 350,000

185
24 VISATEC Studio Lighting 1 25,000,000 25,000,000
25 Allergen Set -
Sub Total 3,367,2500

KSM MATA
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Mesin Cryo Mesin Cryo dengan Probe 1 750,000,000 750,000,000
2 P2 Slit Lamp dengan Tonometer Slit lamp plustonometer kontak 2
kontak 275,000,000 550,000,000
3 P6 Phoroptor refraction unit Ultramatix RX Master 1 170,000,000 170,000,000
4 Cataract Set Instrumen katarak 3 100,000,000 300,000,000
5 P4 Tonometer non Kontak Canon 2 210,000,000 420,000,000
6 P1 Oftalmoskop Indirek Neitz 3 60,000,000 180,000,000
7 P5 Oftalmoskop Direk Oftalmoskop direk 2 10,000,000 20,000,000
8 P3 Autorefrakto-keratometri Autorefraktometer plus keratometer 1 200,000,000 200,000,000
9 Fragmatome handpiece Alcon 1 70,000,000 70,000,000
10 OCT HD OCT 1 1,900,000,000 1,900,000,000
11 Humphrey Field Analyzer 3 Zeis 1 900,000,000 900,000,000
12 Dioda Laser Laser 810 nm 1 600,000,000 600,000,000
13 Keratometer Javal 1 100,000,000 100,000,000
Sub Total 6,160.000.000

KSM OBSGYN
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Ventilator 1 785,800,750 785,800,750
2 Office Hysteroscopy dan STORZ 1
Cystoscopy -
3 USG dengan kemampuan TUI USG Voluson E10 1
-
4 Meja Elektrik Ginekologi 1 -
5 Set alat histerektomi vaginal 2
-
6 Autoclave kecil 1 50,000,000 50,000,000
7 Speculum cocor bebek Ukuran S 5 -
8 Speculum cocor bebek Ukuran M 10 -
9 Speculum cocor bebek Ukuran L 5 -
10 Speculum sims 4 -
11 Korentang 15 -

186
12 Wisap Cold - Coagulator 1 -
13 Manekin Uterus 10 950.000 9,500.000
14 Dopler 2 -
15 Set heating af 10 -
16 Tampon tang 60 -
17 P Biopsi tang 20 -
18 Sonde Lurus 10 -
19 Tensimeter digital 5 10,600,000 53,000,000
20 Meja Instrument 5 -
21 Set histeroskopi Office (Diagnostik 2 -
dan Operatif)
22 Set lengkap laparaskopi 1 -
23 Neonatal Ventilator Babylog VN -
500
24 USG -
25 Peralatan Kouterisasi 1 -
26 P USG + Doppler -
27 P ESU -
Sub Total 898,300,750

KSM PARU
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Bronchoscopy 1 1,153,8540 1,153,8540
2 USG Doppler untuk paru -
Sub Total 1,153,8540

KSM PENYAKIT DALAM


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 USG Muskuloskletal, endokrin, USG Toshiba 1 500,000 500,000
gastroenterohepatologi
2 Reagen Skin Prick Test Set Reagen Skin Prick Test ALK (30 test) 1 50,000,000 50,000,000
3 P1 Mesin endoscopic ultrasonography 1 1,000,000,000 1,000,000,000
4 P3 Argon Plasma Coagulation 1 300,000,000 300,000,000
5 P4 Mesin Electrocauter untuk 1 30,000,000 30,000,000
keperluan endoscopy
6 P2 Radiofrekuensi Ablasi untuk tumor 1 1,000,000,000 1,000,000,000
Sub Total 2,380,5000

187
KSM SARAF
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Intra Operative Monitoring (IOM) SSEP, MEP, EMG, EEG 1 3,640,320,000 3,640,320,000
2 P2 Dopler Trans Cranial TCD, Doppler Carotic 1 1,900,000,000 1,900,000,000
3 Shortwave therapy Kit SWT dengan probe SWT berbagai 1 913,000,000 913,000,000
frekuensi
4 Cytospin Cytospin kit lengkap 1 150,000,000 150,000,000
Sub total 6,603,3200

KSM THT
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1A Alat Biopsi Lengkap 5 10,000,000 50,000,000
2 P1B Mastoidektomi Set Terdiri dari mastoidectomy set dan 1 800,000,000 800,000,000
tympanoplasty set, merk Bien Air
3 P2 Set Biopsi Nasopharing Tumor 5 10,000,000 50,000,000
Hidung
4 Esofagoskopi Rigid Spec : medical surgery video esophagoscope 1 200,000,000 200,000,000
rigid merk Storz, forcep endoscope storz
5 Audiometri GSI Audiostar Pro -
6 Paediatric Nasolaringoskopi 1 350,000,000 350,000,000
Fleksibel
7 Coblation (utk mengambil 1 -
perdarahan)
8 Instrumen Diagnostik Set Nasal -
Endoskopi
9 Stroboskopi Telepack 1 2,000,000,000 2,000,000,000
10 Alat Bedah Mikrolaring 1 -
11 Set Mikroskop Mastoid Merk Karl Zeiss 1 1,053,801,850 1,053,801,850
12 Instrumen THT 1 483,159,109 483,159,109
13 Complete FESS Instrument Set 1 500,000,000 500,000,000
14 Telepack LED Merk Karl Storz 1 610,779,044 610,779,044
15 -
16 UV Lamp For Room Sterilization 1 8,200,000 8,200,000
17 Otoacoustic Emission Corti (GSI) -
18 CO2 Laser + Microsurgery -
Microscope
19 Stetoskop Merk Litmann 4 1,000,000 4,000,000
20 Harmonic Scalpel dengan Harmonic scalpel 5 x 360 mm 360 degree 1 60,000,000 60,000,000

188
Generator ratation dengan generator
21 Sinus Suction Tube 2 1,500,000 3,000,000
22 Set Bedah Minor Terdiri dari : chirurgis, 1 buah gunting aff 9 3,000,000 27,000,000
hecting, 1 buah klem arteri, 1 buah duk steril, 1
buah duk klem, 1 buah korentang, 1 buah nail
puder, 1 buah bengkok/nierbeken, 1 buah bak
instrumen besar, 1 mangkok/kom stainless
kecil merk Aesculap
23 Set Adenotonsilektomi Sluder dan Terdiri dari : 1 buah toboid tongue depressor, 2 13.500.000 27,000,000
Diseksi mouth gag ukuran no. 11 cm, 13 cm, 15 cm,
tonsil forceps, 1 buah yankauer suction tube,
tonsil dissector, pilar
24 Bronkoskopi Rigid dengan Video Spec : merk Storz medical surgery video 1 200,000,000 200,000,000
bronchoscope, forceps endoscope Storz
25 Head Lamp Magnifiying 2 5,000,000 10,000,000
26 Alat Hearing Diagnostik BERA & 1 794,607,000 794,607,000
ASSR
27 Alat Bedah Mikrolaring 1 1,644,160,000 1,644,160,000
28 Nasoendoskopy Rigid Terdiri dari : light source, monitor, trolley local, 1 800,000,000 800,000,000
0 0
recording, hopkin telescope 0 , 30 ym, 18 cm,
telescop handle, head camera
29 Instrumen Pemeriksaan THT Terdiri dari : 30 3,000,000 90,000,000
1. 1 bak instrument
2. Spekulum hidung ukuran S, M, L
3. Spekulum telinga ukuran S, M, L
4. Tounge
5. Tounge spatel
6. Aplikator
7. Seruman hak
8. Sendok serumen
9. Crocodile forceps
10. Pinset bayonet
11. Pinset telinga
12. Tang tampon hidung merk Aesculap
30 Autoclave Spec : portable top loading autoclave 100 kg 1 50,000,000 50,000,000
31 Siegel Pneumatic Otoskop 2 1,000,000 2,000,000
32 Rigid Esofagoskop 1 -
33 Audiometri Anak -

189
34 Oksimetri Pengukur Saturasi Merk Omrone 2 1,000,000 2,000,000
Oksigen
35 Garputala Aesculaps Mirror -
36 Garputala Frekuensi 512 Hz 4 900,000 3,600,000
37 Bipolar Coagulation Forceps Terdiri dari bipolar coagulation forceps curved 1 47,000,000 47,000,000
Curved With Suction with suction , 19,5 cm dan bipolar sugical
cautery(mesin)
38 Canul Suction Terdiri dari ukuran 6, 8 dan 10 10 15,000,000 150,000,000
39 Kacamata Frenzel 2 2,500,000 5,000,000
40 Rigid Esofagoskopi Baby 1 800,000 800,000
41 Bronkoskopi Baby 1 8,000,000 8,000,000
42 Alat Endoskopi Alat Endoskopi meliputi: 1 508,300,000 508,300,000
1. Complete Karl Storz Image 1 HD Camera
System: 1 unit
2. Karl Storz 11101RP2 Flexible Rhino-
Pharyngo-laryngoscope set: 1 Set
3. Suction Set: 1 set, Light Source: 1 unit.
4. Light source :1 unit
43 Timbangan Dewasa Digital -
44 Timbangan Bayi -
Sub Total 10,542,407,003

KSM UROLOGI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P Fleksibel URS 1 250,000,000 250,000,000
2 Perawatan ESWL 1 700,000,000 700,000,000
3 Perawatan Uroflowmetri 2 10,000,000 20,000,000
4 Pelatihan URS Fleksibel 7 25,000,000 175,000,000
5 P Litotriptor Laser 1 -
6 Harmonic Scalpel 1 -
7 P Kacamata Loupe Perbesaran 3x 2 30,000,000 60,000,000
fokul 42 cm
8 Set instrument rekonstruksi uretra 1 -
9 Rigiscan 1 -
10 P USG Doppler penis dan varikokel 1 -
11 P Laparoskopi pediatrik 1 400,000,000 400,000,000
12 Pigtail nefrostomi -
13 Set rekonstruksi uretra 1 -

190
14 Set nefrektomi 1 -
15 Set Bedah Minor 1 -
16 Set open prostatektomi 1 -
Sub Total 1,605,000,000

INSTALASI PATOLOGI ANATOMI & KSM PATOLOGI ANATOMI


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Automatic Tissue Processor LEICA ASP300S (300 samples) 1 871,144,200 871,144,200
2 P4 Warm Plate 1 -
3 P4 Water Bath 1 -
4 P6 Centrifuge Rotor CytoPro Cytocentrifuge 1 51,9120 51,9120
5 Microtome manual Manual rotary microtomes (with precision 1 259,557,600 259,557,600
orienting) Leica RM 2235
6 P5 Micropipet ukuran 0,5 - 10 Microlit Micropipette - Fully Autoclavable 1 918,300 918,300
Variable Volume - RBO - 10
7 P5 Micropipet ukuran 20-200 Microlit Micropipette - Fully Autoclavable 1 918,300 918,300
Variable Volume - RBO - 200
8 P5 Micropipet ukuran 1000 Microlit Micropipette - Fully Autoclavable 1 918,300 918,300
Variable Volume - RBO - 1000
9 Mikroskop Binokular Olympus biological Microscope CX31 2 22,533,200 45,066,400
10 Mikroskop multiheaded + kamera Multiviewing Systems for Microscope 5 1 -
stations
11 Lemari pendingin reagen Showcase storage chamber 2 pintu 1 40.000.000 40.000.000
12 P2 Mikroskop Fluoresense 1 196.500.000 196.500.000
13 P3 Lemari blok parafin Paraffin block file cabinet 3 61.700.000 185.100.000
14 Mikroskop 3D 1 114.800.000 114.800.000
Sub total 1,766,835,100

UNIT HOMECARE
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Tas Kit Dokter Export 5 300,000 1,500,000
2 Tas Kit Perawat Export 5 300,000 1,500,000
3 Tas Kit FT Export 4 300,000 1,200,000
4 Tensimeter dewasa Riester air raksa 0 - -
5 Tensimeter anak ABN DU-120 1 750,000 750,000

191
6 Tensimeter Digital Terumo Elemano 0 - -
7 Tensimeter Digital ABN DU-120 0 - -
8 Tensimeter Digital ABN DM-500 0 - -
9 Tensimeter dewasa ABN DU-150 5 750,000 3,750,000
10 Stetoskop Riester Duplex 2.0 New 4201-01 7 700,000 4,900,000
11 Stetoskop anak Riester 1 700,000 700,000
12 Termometer Digital ABN 6 30,000 180,000
13 Termometer Scanner Reach Jasun FT 100-A 4 150,000 600,000
14 Doppler ABI 8Mhz 1 8,500,000 8,500,000
15 Pen light ABN 4 85,000 340,000
16 Mid line 8 10,000 80,000
17 Pengukur SPO2 Fox 1 0 - -
18 Head Lamp GM PL111 7 210,000 1,470,000
19 Multi ceck : Easy Touch 2 300,000 600,000
20 Stik GDS
21 Stik Kolesterol
22 Lanset
23 Alat pengukur
24 Vaccine Carier kecil + Ice pack RCW 2 Kap. 0,6 L 1 2,500,000 2,500,000
25 Pinset Cirurgis SMIC 8 30,000 240,000
26 Pinset Anatomis SMIC 8 30,000 240,000
27 Com sedang SMIC 8 25,000 200,000
28 Gunting sedang SMIC 8 30,000 240,000
29 Bak Instrumen sedang Magnate 8 90,000 720,000
30 Nebuleizer Clement Clarke 1 4,812,000 4,812,000
31
32 Scope tracer 0 - -
33 Troli Pengobatan (dressing troly 2 Gesunde medical 1 2,000,000 2,000,000
laci)
34 Tiang Infus Gesunde medical 2 150,000 300,000
35 Bed pasien 4 engkol Paramount 4 21,000,000 84,000,000
36 Lampu infra red Philips 4 700,000 2,800,000
37 Mesin stimulator + Elektrode Carci 1 7,000,000 7,000,000
38 Roll kabel Produk Sardjito 12
39 Gynecology bed 1 18,000,000 18,000,000

192
40 Laser untuk circumsisi Flashcutter Easy Release 1 2,500,000 2,500,000
41 Bougi 2 - -
42 Korentang 2 - -
43 Waskom 2 - -
44 Gunting 2 - -
45 Head lamp 2 - -
46 Gelas preparat papsmear 2 - -
47 Deck Glass Ukuran 10 x 3 cm² 100 - -
48 Peak Flow Meter 2 - -
49 Timbangan digital 2 - -
50 P1 Alat Operative Monitoring 1 - -
51 P2 Alat Dopler Trans Cranial 1 - -
52 P3 Alat Shortwave Therapy 1 - -
53 P4 Cytospin 1 - -
Sub Total 151,6220

UNIT STROKE
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P Oksimetri Merk: GE Tuffsat 5 25,000,000 125,000,000
2 P Bladder Scan Merk: Verathon BVI 9400 1 150,000,000 150,000,000
3 P Brancard / Transfer Stretcher Merk: Paramount, Type: KK-728E / KK-723E 1 40,000,000 40,000,000
Trolley
4 Suction Pump Dinding Merk: C & U 3 3,800,000 11,400,000
5 Syringe Pump Merk: Terumo TE-332 2 22,500,000 45,000,000
6 Tempat Tidur Pasien 10
7 kasur dunophillow 10 -
8 Rompi/Restrain 5 -
11 Blanket Hipohipertermi + 2 blanket Merk: Warm Touch 5300A 3 40,000,000 120,000,000
12 Gantungan Urin Bag Stenless 10 80,000 800,000
13 Termometer digital 3 200,000 600,000
14 P Kasur Anti Decubitus 6 5,650,000 33,900,000
Sub Total 526,700,000

UPKTPA
Usulan Kebutuhan Alat Medis

193
1 P3 Alat Ukur tinggi badan 1 400.000 400.000
2 P4 Termometer 1 429,600 429,600
3 P5 Tensimeter anak 1 2,450.000 2,450.000
Sub Total 3,279,600

UPTD
Usulan Kebutuhan Alat Medis
o
1 Plasma Freezer Suhu -30 C 1 385,000,000 385,000,000
2 HB Meter Digital 3 8,000,000 24,000,000
3 Centrifuge Sample 10000 rpm 1 150,000,000 150,000,000
4 Donor Chair 2 35,000,000 70,000,000
5 Blood Mixer 2 50,000,000 100,000,000
6 Mikro pipet 50 ul Fixed 2 2,000,000 4,000,000
7 Mikro pipet 5 ul Fixed 2 2,000,000 4,000,000
8 Mikro pipet 25 ul Fixed 2 2,000,000 4,000,000
9 Tensimeter Pegas 4 1,500,000 6,000,000
10 Tensimeter Digital 3 1,500,000 4,500,000
o
11 Plasma Thawing Suhu 37 C 1 190,000,000 190,000,000
12 Platelet Agitator Dengan Inkubator 1 150,000,000 150,000,000
13 Nucleid Acid Testing (NAT) 1 7,000,000,000 7,000,000,000
Sub Total 8,091,500.000
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN MEDIS DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN 337,137,273,631.07

B. DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL


INSTALASI GIZI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 timbangan berat badan Digital, fungsi on/of otomatis, 4 sensor teknologi 573,850 7,460,050
13
akurasi, desain ramping dan dapat dijinjing
Sub Total 7,460,050

INSTALASI SANITASI LINGKUNGAN RUMAH SAKIT


Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 P1 Swing Fog Unit 1 30.008.000 30.008.000
2 Fogger Unit 1 16.000.000 16.000.000
3 Slink Psychrometer Unit 1 1.017.100 1.017.100
4 Lux Meter Unit 1 4.000.000 4.000.000
5 Air Safety System Unit 1 166.544.400 166.544.400

194
6 TDS Meter Unit 2 1.716.000 3.432.000
7 PH Meter Unit 2 1.070.000 2.140.000
Sub total 223,141,500
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN MEDIS DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL 230,601,550.00

C. DIREKTORAT SDM DAN PENDIDIKAN


IP2KSDM
Usulan Kebutuhan Medis
1 Oksigen tabung 1 50.000.000 50.000.000
2 Defibrilator 1 1.500.000 1.500.000
Sub Total 51.500.000

UPKRS
Usulan Kebutuhan Medis
Timbangan Badan/ Elitech https://e- 2 738,100.00 1,476,200
1
Patient Scale Digital Digit-Pro katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/305255
Sub total 1,476,200
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN MEDIS DIREKTORAT SDM DAN PENDIDIKAN 52,976,200.00
TOTAL USULAN KEBUTUHAN MEDIS RSUP Dr. SARDJITO 337,420,851,381.07

D. Investasi Alat Non Medis


Tabel 3.8 : Usulan Investasi Alat Non Medis
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
A. DIREKTORAT UTAMA
KOMITE ETIK DAN HUKUM
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P Meja 3 3.000.000 9.000.000
2 P Kursi 3 500.000 1.500.000
3 P Meja rapat 1 3.264.000 3.264.000
Sub total 13,764,000
KOMITE KEPERAWATAN

195
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Meja kursi setengah biro Kayu jati 2 3.000.000 6.000.000
2 AC ruang Komite Keperawatan 2 PK 1 4.000.000 4.000.000
3 Almari Arsip 1 3.000.000 3.000.000
4 Sekat Ruangan -
5 P Wastavel mini 1 1.500.000 1.500.000
Sub total 14.500.000
KOMITE MEDIK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Almari Penyimpanan Data 1 3.000.000 3.000.000
2 P1 Filling Cabinet 1 2.500.000 2.500.000
3 P4 Korden -
Sub total 5.500.000
KOMITE MUTU
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Kulkas 1 pintu 1 2.000.000 2.000.000
2 Meja besar Kaca 1 5.000.000 5.000.000
3 AC National 4 5.000.000 20.000.000
4 Almari Penyimpan data Rak tertutup ada kaca, ukuran 2x 1,8 meter 2 5.000.000 10.000.000
5 Kaca Rias Tembok. 50 X 30 Centi 1 200.000 200.000
6 Almari arsip kayu 2 10.000.000 20.000.000
7 White Board 1.5 X 1,2 Meter 1 500,000 500,000
8 Camera sony 1 3,000,000 3,000,000
9 LED Toshiba 1 5,000,000 5,000,000
10 Pot bunga besar 3 150.000 450.000
Sub Total 66,150.000
SUB TOTAL KEBUTUHAN ALAT NON MEDIS DIREKTORAT UTAMA 99,914.000.000

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
B. DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL
INSTALASI BINATU
Usulan Kebutuhan Alat Non Medis
1 Locker Petugas 1 Bahan; plat Metal sheet, Dimensi;PxLxT ( 250x50x200)cm, 12,769,000.00 25,538,000.00
2
Jumlah pintu: 10 buah hand made
2 Locker Petugas 2 Bahan; plat Metal sheet, Dimensi;PxLxT ( 100x50x200)cm, 5,107,600.00 5,107,600.00
1
Jumlah pintu: 4 buah, hand made

196
3 Kursi kantor 1 Chitose, bisa memutar 3 1,000,000.00 3,000,000.00
4 Kursi kantor 2 Chitose , bisa memutar ada pengangan tangan 1 3,000,000.00 3,000,000.00
5 Kursi kerja Pabrikan 100,000.00 1,000,000.00
10
6 Troli linen bersih Konstruksi: Steinless Plat SS 1 m jenis Miror 10 9,500,000.00 95,000,000.00
Roda : Ø 6” setara RHJ,
karet lunak
(garansi 3 tahun)
Pengaman sudut: ABS (Acrylonitril Butadiene Styrene)
Dimensi : (80x70x100)cm
Warna : Mengkilap
Tertulis : Linen Bersih
7 Troli linen kotor Konstruksi: Steinless Plat SS 1 m jenis Miror 10 8,500,000.00 85,000,000.00
Roda : Ø 6” setara RHJ,
karet lunak
(garansi 3 tahun)
Pengaman sudut: ABS (Acrylonitril Butadiene Styrene)
Dimensi : ((110x70x60))cm
Warna : Mengkilap
Tertulis : Linen Kotor
Sub Total 217,645,600.00
INSTALASI GIZI
Usulan Kebutuhan Alat Non Medis
1 P1 Food distribution cart with SKU 0147036, model NFDT 8-60, dimention WxDxH (mm) =
6
heated 820x600x990, capacity 2 x 12 tray 46,310,000 277,860,000
2 P7 Lemari alat makan Aluminium, tertutup kaca, uk. PxLxT (cm) = 100 x 40 x 180
10
3,000,000 30,000,000
3 P6 Combi oven gas Type CSG 10.1 (gas), Consumption electric Ph 1, KW 18,
Gas 61435 Btu, Dimension (mm) WxDxH = 1020 x 799 x 1 72,000,000 72,000,000
1060
4 P2 Upright 2 doors chiller Type YPR 068 S, cap 500 ltr, Consumption electric Ph 1,
(YPR 068 S) watt 248, temp +2 s/d +8, Dimension WxDxH (mm) = 680 x 1 34,076,250 34,076,250
700 x 2050
5 P5 Kompor gas (range 1 Type ESR-1-HF, Consumption electric watt 32, gas320 Btu,
1
burner) Dimension (mm) WxDxH = 780 x 900 x 1250, Weght 127 12,618,750 12,618,750
6 P9 Kompor gas (Range 4 Type CR6D, Gas 1120 Btu, Dimension (mm) WxDxH = 600
1
burner with oven) x 800 x 915/1085, Weight 115 kg 40,825,000 40,825,000
7 P10 Food Processor w/ Type R-301U, capacity S/S bowl 3,7 ltr for 10-70 meals,
1
vegetable slicer Consumption electric Ph 1, Kw 0,65 Dimension (mm) WxDxH 15,988,250 15,988,250

197
= 300 x 325 x 550, Weight 17 kg, Accessories slicer 2,4 mm,
grater 2 mm, 198ulienne 4x4 mm dan 8x8 mm
8 P3 Food distribution cart Model NFDT 9.65-70 PASS T. Dimension 965x700x990 mm,
3
capacity 4x10 tray (400x300 mm) 22,924,750 68,774,250
9 P4 Food Service trolley SKU 0147009, model FST 7-55, dimension WxDxH (mm) =
6
725 x 555 x 900 10,000,000 60,000,000
10 P8 Lemari alat makan Aluminium, tertutup kaca, uk. PxLxT (cm) = 100 x 40 x 180
3
3,000,000 9,000,000
Sub Total 621,142,500
IPSRS
Usulan kebutuhan Non Medis
1 Pengadaan RO di 1500 L/Jam 350.000.000 350.000.000
1
Gedung PJT
2 UPS untuk GBST 125 KVA 1 1.500.000.000 1.500.000.000
3 Central Compress Air Duplex 5,5 KW , Free oil
2
untuk Gedung PJT 450.000.000 900.000.000
4 Central Vacum Gedung Duplex 3,5 KW 400.000.000 800.000.000
2
PJT
5 Sentral Fire Alarm Semi Addressable
1
dengan instalasi GAP 198.000.000 198.000.000
6 Sentral Fire Alarm Semi Addressable
dengan instalasi Gedung 1 65.000.000 65.000.000
Parkir
7 Sentral Fire Alarm Semi Addressable
dengan instalasiGedung 1 192.000.000 192.000.000
IRNA 4
8 Sentral Fire Alarm Semi Addressable
dengan instalasi Gedung 1 194.000.000 194.000.000
ILK
9 Sentral Fire Alarm Semi Addressable
dengan instalasi Gedung 1 180.000.000 180.000.000
Kimia Farma
10 Pompa Summersible (Grundfos 10 HP) 3 170.000.000 510.000.000
11 Drain Cleaning Rigid Rigid (ø ½" s/d 4") 1 25.000.000 25.000.000
12 Trading Machine / Snai ø ½" s/d 2" €ø 2" s/d 4" 2 30.000.000 60.000.000
13 Rigel Medical Chanel : 4Flow rates : 0.010 - 1500 ML/hrFlow rates : 0.010 -
Performance Analyzer 1500 ML/hrBack Pressure : 200 to 600 mmHGOcclusion 1 289.616.000 289.616.000
Rigel Multi-Flo 4CH Type Pressure : 0 - 1500 mmHgPCA Bolus : 0.10 - 100 mLBasal

198
385A940 Flow Rate : 1 - 30 mLExternal Connections : Flow in and
outPC Connections : Bluetooth + USBMemory : Up to 24
hours real time recordingMains Power : 220 VAC/50 Hz
14 Fluke Biomedical (USAA) Fluke
Defibrilator Analyzer 1 106.906.000 106.906.000
Impulse 7000 DP
15 Digital Clamp Meter Kyoritsu KWE2117 R 2 1.100.000 2.200.000
16 Elektro Screwdriver set 7 Tekiro SD-EL 0938 800.000 12.000.000
15
pcs
17 Mesin Las (pelayanan
pemeliharaan Air & 1 4.000.000 4.000.000
steam)
18 Pompa Diesel Honda 3 PK 1 5.000.000 5.000.000
19 Mesin Potong (Serkel) 1 1.500.000 1.500.000
20 Tang Ampere Sanwa 1 2.000.000 2.000.000
21 Takel elektrik 2 ton 1 19.000.000 19.000.000
22 AC Split di R. Direktur 2.5 PK R32 Inverter 16.865.000 16.865.000
1
Umum & Operasional
23 AC Split di R. Direktur 2.5 PK R32 Inverter 16.865.000 16.865.000
1
Keuangan
24 AC Split di R. Staf 2.5 PK R32 Inverter
Keuangan Sayap Barat 1 16.865.000 16.865.000
Utara
25 AC Split di R. Staf 2 PK R32 Inverter
Keuangan Sayap Barat 1 12.642.000 12.642.000
Timur
26 AC Split di R. Imunisasi 2 PK R32 Inverter 12.642.000 12.642.000
1
Tumbang
27 AC Cassette di R. 3 PK R32 Inverter 46.900.000 93.800.000
2
Seminar
28 AC Floor Standing di R. 3 PK R32 Inverter
2
Pertemuan utama 45.100.000 90.200.000
29 AC Split di R. Ka. 2.5 PK R32 Inverter 16.865.000 16.865.000
1
Hukmas
30 AC Cassette di R. Kuliah 3 PK R32 Inverter
2
3 & 4 gedung diklat 46.900.000 93.800.000
31 AC Split di R. 2 PK R32 Inverter
Penerimaan Barang & 1 12.642.000 12.642.000
Jasa

199
32 AC Split di R. Pengadaan 2 PK R32 Inverter
1
Barang & Jasa 12.462.000 12.462.000
33 AC Split di R. IPAL 2 PK R32 Inverter 1 12.462.000 12.462.000
34 AC Split di R. IPSRS 2 PK R32 Inverter
1
Ruang Adlog 12.642.000 12.642.000
35 Cubicle In Coming T5 Schneider Type SM6-IN 2 95.000.000 190.000.000
36 Cubicle out Going T5 Schneider Type SM6-Qm 1 120.000.000 120.000.000
37 Tranformator 4 cubicle in Schneider Type SM6 IM 95.000.000 190.000.000
2
coming
38 Tranformator 4 cubicle in Schneider Type SM6 IM 120.000.000 120.000.000
1
coming
Sub Total 6.456.974.000
INST. PENGAMANAN DAN PENERTIBAN RS
Usulan kebutuhan Non Medis
1 P1 Pakaian dinas Satpam 31 800,000.00 24,800,000.00
2 P2 Pakaian dinas Non 400,000.00 800,000.00
2
Satpam
3 P4 Kartu tunggu, bufalo muda 8 x 11 cm, plastik kantong tipis dgn penjepit @ 2,000.00 70,000.00
35
2000
4 P5 Kartu tamu, RSUP Dr. 9 x 5,5 cm cetak full colour bolak balik, plastik kantong tebal 2,000.00 22,000.00
11
Sardjito dengan penjepit @ 2000
5 P6 Pengantar permintaan kertas kwarto 6,500.00 2,275,000.00
kartu tunggu @ buku ada 350
100 lembar.
6 P7 Senter Patroli 5 150,000.00 750,000.00
Sub Total 28,717.000
INST. PUSAT PELAYANAN STERILISASI
Usulan Kebutuhan Alat Medis
1 Emergency Eye Washing Hughes/Krisbow 1 85.000.000 85.000.000
Detector kebocoran gas Gas Alert range 0-100 ppm merck BW Canada 1
2 1.500.000 4.500.000
EtO/ GasAlert for EtO
3 Auto-reader for super rapid 3M Tipe P70490AR 1 6.000.000 6.000.000
Spray pneumatic tool + untuk air dan udara 2 2.100.000.000 6.300.000.000
4
slang
5 Sterile Dryer W/Rear Door Getinge – E catalog 1 1.560.000.000 4.680.000.000
6 Pompa vacuum Setara : Krisbow 1 -

200
1 Set pisau pemotong Getinge 2 85.000.000 85.000.000
7
pouches
Pallet untuk gudang kasa Setara Lion star 10 1.500.000 4.500.000
8
IP2S
9 Exhause van untuk R.DTT Setara merck RSS 2 6.000.000 6.000.000
10 Locker 6 susun (abu-2) Besi (Brother) 6 pintu 2 2.100.000.000 6.300.000.000
Plasma Sterilisator ( Getinge. 2 pintu/Stericool); J&J(Sterad) 1 1.560.000.000 4.680.000.000
11
Trendah)
Table Top autoclave pre Getinge/Turtover 1 -
12
vacum
13 Cutting & Sealling Machine For Sterilizing Bag HCS-400 1 85.000.000 85.000.000
3 set APD (ALAT Pelindung Apron; Gougle; Maker wajah; S.Tangan Kulit/karet; Ear plug. 3 4.500.000
14 1.500.000
Diri
Meja & almari kera di R. Kayu. dilengkapi dengan meja kerja. almari & rak 1
15 6.000.000 6.000.000
Admi-nistrasi
Autoclave prevacum Getinge 3
16 Alat telah berumur 18 tahun 2.100.000.000 6.300.000.000
Biaya pemeliharaan ↑↑↑
Washer disinfector Getinge 3
Alat telah berusia 18 tahun. 1.560.000.000 4.680.000.000
17
2RB;1RR dan 1 mesin hasil
pencucian tidak optimal.
Sub total 13,219,336,700
INST. SANITASI LINGKUNGAN RS
Usulan Kebutuhan Alat Non Medis
1 P2 Mesin Pemotong Rumput Unit 1 5.800.000 5.800.000
2 P1 Mesin pencacah plastik Unit 1 25.000.000 25.000.000
3 Camera Unit 1 3,000,000 3,000,000
4 Filling Cabinet Buah 1 5,000,000 5,000,000
5 Rak besi Buah 1 2,000,000 4,000,000
6 Dosing Pump Unit 1 8,500,000 8,500,000
7 Kereta Sampah Medis Buah 2 8,625,000 17,250,000
8 Kereta Sampah Non Medis Buah 2 8,625,000 17,250,000
9 Kain Filter Press Unit 1 42,000,000 84,000,000
10 Tas Ransel Buah 2 400,000 800,000

201
11 Megaphone Unit 2 500,000 500,000
12 Pump Sprayer Unit 2 6,000,000 6,000,000
13 Keranjang sampah Buah 2 600,000 1,200,000
Sub Total 178,300,000
INST. TEKNOLOGI INFORMASI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 MANLESS PARKING -
SYSTEM
2 Barrier Gate, panjang 4 m Key Automation 12 25.000.000 300.000.000
3 Loop Detector TLD-110 20 2.000.000 40.000.000
4 Tiket dispenser MSM 15.000.000 90.000.000
6
uk.40x30x120
5 Lisensi Perangkat Lunak DREAM WORKS
(server pintu masuk, pintu 3 15.000.000 45.000.000
keluar)
6 Mikro controller DREAM WORKS
(penghubung antara 3.500.000 42.000.000
12
software dan mesin
palang)
7 Pemasangan Instalasi 12 2.500.000 30.000.000
8 Housing camera 12 350.000 4.200.000
9 Stan camera 12 150.000 1.800.000
10 Pos Parkir 6 11.000.000 66.000.000
11 NVR 1 2.500.000 2.500.000
12 Paralon untuk 15.000 2.250.000
150
pengkabelan + shock
13 Converter serial to GRIDCONNECT ATC-2000, converter RS232/RS422/RS485
4
ethernet to Ethernet 2.400.000 9.600.000
14 Lisensi Upgrade user Upgrade for 9780 Memory 3.360.000 13.440.000
4
handkey
15 Casing Handkey Lemari Kayu Handkey 4 3.360.000 13.440.000
16 Aplikasi koneksi ke oracle Aplikasi SMARTHANDKEY
1
(lisensi 25 mesin) 39.200.000 39.200.000
17 Material Pendukung Kabel UTP AMP Cat 6 2pcs
Modular jack Cat 6, Faceplate, RJ 45, Outbow AMP 4pcs 9.432.000 9.432.000
patch cord UTP Patch Cord UTP AMP cat6 3m 4pcs 1
Pipa 20 mm + sock clipsal 100pcs
protektor kabel albion 16x25 12pcs

202
Stop kontak 4 lubang + steker Uticon 4pcs
Kabel listrik Eterna NYMHY 3x1,5 20pcs
Material Pendukung (Fischer,baut,ties dll) 1 paket
18 Pipa 20 mm + sock Clipsal 100 18.000 1.800.000
19 protektor kabel albion 16x25 12 35.000 420.000
20 Stop Kontak + steker Stop kontak 4 lubang + steker Uticon 4 28.000 112.000
21 Kabel listrik Eterna NYMHY 3x1,5 20 11.000 220.000
22 Material Pendukung (Fischer,baut,ties dll) 1 200.000 200.000
23 Rak server Ukuran 42U 1 20.000.000 20.000.000
24 Palet plastik 20 1.200.000 24.000.000
25 Kursi kerja hadap http://www.mebeljogja.com/oc-s1-kh-102-
35
red#.WLzWRzt96Uk 1.008.800 35.308.000
26 Meja kerja 1/2 biro http://ajegmebeljogja.blogspot.co.id/2015/11/meja-tulis-
15
berlemari siantano-ot-121.html 1.326.000 19.890.000
27 Loker 15 pintu http://ajegmebeljogja.blogspot.co.id/2015/10/lemari-besi-
1
locker-chronos-15-pintu.html 3.640.000 3.640.000
28 Rak file terbuka http://kursijogja.com/RakBrotherB901 3 1.500.000 4.500.000
29 Filing Cabinet 4 laci http://sinaragung4.blogspot.co.id/2012/09/filling-cabinet.html
1
2.405.000 2.405.000
Sub Total 821,357,000
ULPBJ 1
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P2 Lemari Arsip Besi Lemari Arsip Besi Brother B 304 B 304(4 Susun) = 90 x 45 x
5
183 cm 1.650.000 8.250.000
2 P2 Rak untuk penyimpanan bahan : besi siku lubang uk 3 cm x 3 cm, tebal 2 mm, model 1.100.000 3.300.000
arsip rak : custom, uk.100 cm x 40 cm x 185 cm, tiap sudut diberi 3
siku, 5 rak dengan plat besi
3 P1 Kursi Kerja B 304(4 Susun) = 90 x 45 x 183 cm 6 1.000.000 6.000.000
Sub Total 17.550.000
ULPBJ 2
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P2 Rak Arsip Lokal 6 2.000.000 12.000.000
Sub Total 12.000.000
21,573,022,800
SUB TOTAL KEBUTUHAN ALAT NON MEDIS DIREKTORAT UMUM & OPERASIONAL

203
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
E. DIREKTORAT SDM DAN PENDIDIKAN
INSTALASI CATATAN MEDIK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Roll O Pack 1 rak ganda statis, 2 rak tunggal dinamis, 15 rak ganda 1 1.100.000.000 1.100.000.000
dinamis, total 1224 compartenment (Spec terlampir di
TOR)
2 AC Logistik & Ruang Rapat AC 2 PK, Anti Bacterial 3
Baru 10.000.000 30.000.000
3 Fingerspot Akses kontrol pintu dengan sidik jari, dapat 2
menampung 100.000 transaksi 7.000.000 14.000.000
4 Satu Set Kursi & Meja Tamu satu set kursi meja tamu yang pantas & nyaman untuk 1
untuk SKM tamu di SKM 20.000.000 20.000.000
5 Pemeliharaan Dumb Waiter spesifikasi yang terbaik menurut IPSRS 1 20.000.000 20.000.000
6 Trolley Belanja Trolley kapasitas 60 liter, ada keranjang di bawahnya 6 2.250.000 13.500.000
7 Handy Talky sinyal kuat dapat menembus basement IRJ sampai 5
lantai 5 IRJ 1.500.000 7.500.000
8 Trolley Barang / Trolley kapasitas 300 - 400 Kg, yang satu diusahakan ada 2
Gudang keranjangnya 1.500.000 3.000.000
9 Sound System spesifikasi yang terbaik menurut IPSRS 2 10.000.000 20.000.000
10 Meja ½ Biro https://e- 4
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/296761 3.500.000 14.000.000
11 Kursi Kerja Rangka finishing chrome, Busa dilapisi kulit sintetis, 30
dan kursi dapat ditumpuk/disusun 350.000 10.500.000
12 Tangga File Berkaki 4, Tangga 3 step, bahan alumunium, kapasitas 5
beban 150 kg 1.000.000 5.000.000
13 Meja Kerja Meja kayu, atas dilapisi kaca hitam, ada lacinya & 16
ergonomis 2.500.000 40.000.000
14 White Board Standing Whiteboard magnet, terdiri dari 2 muka, frame 2
alumunium,ukuran 120x180 Cm 1.500.000 3.000.000
15 Lampu LED TL Lampu Led TL, Daya 40 - 60 Watt 23 300.000 6.900.000
16 Vaccum Cleaner https://e- 1
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/268506 2.500.000 2.500.000
Sub Total 1,302,4000

IP2KSDM
Usulan Kebutuhan Non Medis

204
1 Rack system ABBA Package 1 3.000.000 3.000.000
A 19” wallmount, 8U, 450 mm
2 Pengadaan Bracket TV Stand 1
beroda 2.200.000 2.200.000
3 Pengadaan Buku koleksi 1
perpustakaan 100.000.000 100.000.000
4 Pengadaan Magnetic Card 1
Reader untuk Perpustakaan 5.000.000 5.000.000
5 Pengadaan dry box utk 1
penyimpan kamera 500.000 500.000
6 Pengadaan air conditioner 1
Skill lab 20.000.000 20.000.000
7 Pengadaan TV LED/Plasma 1
TV 60 Inch untuk Ruang 20.000.000 20.000.000
Teleconference
8 Manekin airway neonatus 2 8.200.000 16.400.000
9 Manekin airway dewasa 1 25.000.000 25.000.000
10 Head Skin for infant Airway 1
management Trainer manekin 64.000.000 64.000.000
11 Head skin for manekin Airway 1
management Trainer dewasa 20,000,000 20,000,000
12 Manekin RJP setengah badan 1
dewasa 20,625,000 20,625,000
13 Pengadaan Magnetic Card 1 20,000,000 20,000,000
Reader untuk Perpustakaan
14 Pengadaan Photo booth 1 20,000,000 20,000,000
15 Mesin Penghancur kertas 2 400,000 800,000

Sub Total 337,525,000

UPKRS
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Digital Tensimeter With https://e-
2
Inflation System ABN DM 500 katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/70886 1.980.000 3.960.000
2 Timbangan Badan/ Elitech https://e-
2
Patient Scale Digital Digit-Pro katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/305255 738.100 1.476.200
3 Serenity Body Fat / Hydration https://e- 2

205
Monitor Scale katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/81853 1.410.535 2.821.070
4 Johnson & Johnson https://e-
Glucometer, Gula Darah katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/44521 1.848.000 3.696.000
2
Sewaktu, OneTouch Verio
Pro+
5 P1 TOA Portable TOA ZW-G810CU, 2x UHF Wireless Moduke Tuner
Tipe ZTU-G810, 2x Hadnheld Wireless Microphone tipe 1 6.303.000 6.303.000
ZTU-G81, 1x cassete unit module, USB port
6 Tempat brosur Acrylic 2mm susun, 6 kolom (3 kolom depan, 3 kolom
45
belakang) 350.000 15.750.000
7 Acrylic Display Poster Acrylic 3mm ukuran 46 cm x 64 cm
http://www.akrilik.co.id/2012/06/harga-akrilik-display- 40 420.000 18.000.000
poster.html
8 Lemari Leaflet/ Brosur Bahan kayu, ukuran ± 3 x 3 m, per slop berukuran ± 15
1
x 15 cm. 3.500.000 3.500.000
9 Filling Cabinet Brother, 4 laci, 133 (T), 45,5 (L), 62 (D) cm 2 1.900.000 3.800.000
10 INNOLA Meja Rapat https://e-
1
Pimpinan katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/78502 11.900.000 11.900.000
11 P4 Troley Penyuluhan Beroda, Tinggi 60 – 90 cm 1 15.000.000 15.000.000
12 NONE Data file Lemari Arsip https://e-
Pintu Ayun Standar Lux - katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/314045 1 4.911.500 4.911.500
Putih
13 SONY Sony Handycam https://e-
1
PJ410 - 9.2 MP - Hitam katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/292425 5.682.800 5.682.800
14 CANON Canon Kamera https://e-
DSLR EOS 700D - 18 MP - katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/313392 1 8.754.167 8.754.167
Lens EF 18-55 mm - Hitam
15 White board White board Sentra Single Face (stand) 90 x 180 cm,
2
ketebalan formika 9 mm, frame/ list alumunium 1.210.000 2.420.000
16 Sofa set Sofa set R 6, kombinasi kayu, meja kayu 1 11.825.000 11.825.000
17 Lensa Kamera Canon Canon Lens EF135mm F2.0 L-USM, USM Utra Sonic
Motor, Designed for EOS Cameras, UD/ Ultra-Low 1 12.000.000 12.000.000
Dispersion Elements
Sub total 130,323,537

UNIT K3
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Lemari arsip 2 pintu Setara Brothers type B-304 2 6.000.000 12.000.000

206
2 Kursi tunggu tamu 1 5.000.000 5.000.000
3 Baju Dinas 10 600.000 6.000.000
4 Alat Pemadam Api dengan DCP 25 kg Portable, Setara Protector
4 12.196.800 48.787.200
Troly
Perangkat penanggulangan
4
kebakaran (Fire Kit) :
5 Lemari 4 4.181.760 16.727.040
6 Fire blanket ukuran 1,8m x 1,8m, Setara Wormald standar AS/N25
4 838.352 3.353.408
3504
7 Helm dengan penutup wajah Setara Fireman Helmet-91 Code 4 2.509.056 10.036.224
8 Masker half face 4 104.544 418.176
9 Sepatu bot 4 313.632 1.254.528
10 Jaket dan sarung tangan anti
4 12.545.280 50.181.120
panas
11 Kapak 4 522.720 2.090.880
12 Senter 4 313.632 1.254.528
13 Pengadaan APAR Thermatic Setara Protector 6 8.712.000 52.272.000
14 Pengadaan APAR Portable Hallonfree 3,5 kg, Setara Protector 5 3.049.200 15.246.000
APD
15 sepatu safety boot laras 30 cm, setara krisbow 50 295.700 14.785.000
16 sepatu safety boot laras 20 cm, setara krisbow 100 122.000 12.200.000
17 sepatu safety sandal safety, setara jogger 200 200.000 40.000.000
18 Visor clear, setara krisbow 40 93.000 3.720.000
19 safety google clear, setara blue eagle 80 32.200 2.576.000
20 Masker berkarbon N95 setara work safe 100 25.500 2.550.000
21 sarung tangan latex panjang 30 cm, setara krisbow 100 50.000 5.000.000
22 sarung tangan nitrile panjang 19 inchi, setara blue eagle 60 215.000 12.900.000
23 sarung tangan kain dengan DOT anti licin, setara matahari 400 13.000 5.200.000
24 sarung tangan anti panas kulit atau karet, setara jason 10 225.000 2.250.000
25 ear muff setara krisbow 10 93.200 932.000
26 head lamp led, setara energizer 5 151.500 757.500

207
27 Lemari Penyimpanan APD slinding pintu kaca 1/2 biro, ukuran 90 x45x91,5 cm,
20
setara brother 2.500.000 50.000.000
28 Lemari Penyimpanan B3 30 2.059.200 61.776.000
29 Eye Wash Portable HAWS 7501, 9 galon 2 2.500.000 5.000.000
30 Stretcher Bascet untuk YDC- 8A1, ukuran217,5 x 61 x 18 cm, berat 18 kg
2 13.500.000 27.000.000
evakuasi
Sub total 471.267.604
SUB TOTAL KEBUTUHAN ALAT NON MEDIS DIREKTORAT SDM & PENDIDIKAN 2,241,516,141

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
F. DIREKTORAT KEUANGAN
INSTALASI PENJAMINAN
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Rak arsip Bahan besi siku berlubang tebal 2mm, Landasan triplek 1cm,
jumlah rak 5, bagian belakang dan samping kanan dan kiri 80
2.200.000 176.000.000
tidak ditriplek, Ukuran P 100cm x L 40cm x T 185cm
2 Trolley Barang Foldable Weight 14 kg, width 62cm, Length 92 cm, Height 14 cm
Platform Hand Truck
3
Krisbow 300 kg Small 576.000 1.728.000
KW0500048
3 Trolley Belanja Volume 100 ltr, 83cm, 50cm, 95 cm 5 1.200.000 6.000.000
4 Palet Kayu Jati ukuran P 150 cm x L 100 cm x T 7 cm 20 1.200.000 24.000.000
5 Trolley Buaya Krisbow Polyurethare Wheel, 2 ton, 685x1220 mm
Hydraulic Hand Pallet 1
3.130.000 3.130.000
(KW0500937)
6 Filing Cabinet Brother Warna Grey, Dimensi W 45,5x D62x H 133,5 cm
5 1.200.000
B104 6.000.000
7 Rak arsip Bahan besi siku berlubang tebal 2mm, Landasan triplek 1cm,
jumlah rak 5, bagian belakang dan samping kanan dan kiri
10
ditriplek 1 cm tinggi 20 cm, Ukuran P 100cm x L 40cm x T 2.500.000 25.000.000
185cm
8 Kursi rapat Chitose 410x505x872mm, kain, warna Red (V3)
15 476.000 7.140.000
Caesar-N
Sub Total 248.998.000
SUB TOTAL DIREKTORAT KEUANGAN 248.998.000

208
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
G. DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN
INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS)
Usulan Kebutuhan Alat Non Medis
1 P Locker Barang 1 5.000.000 5.000.000
2 Kontrak Service Alat Medis :
Mesin ESWL, Vitrectomy, dan
Endoscopy
3 CCTV untuk monitoring sign in 15.000.000 15.000.000
Sub Total 20.0000.000
INSTALASI DIALISIS
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Kursi Chitose Stainless steel, vinil 32 500.000 16.000.000
2 Almari alat Kayu panel/jati 2 5.000.000 10.000.000
3 Almari locker kayu Kayu jati/panel 1 5.000.000 5.000.000
4 Meja kursi tamu (SOFA) Busa lapis vinil 1 25.000.000 25.000.000
5 TV LED 32 inch 9 10.000.000 90.000.000
6 Almary Pantry Kayu jati/panel 1 25.000.000 25.000.000
7 Meja kerja setengah biro Panel Besi 5 2.500.000 12.500.000
8 almari penyimpan file pintu kaca sedang (p 90, l 40, t 140 cm) 4 2.700.000 10.800.000
9 Wastafel Kran Panjang 7 1.500.000 10.500.000
11 AC AC split 1/2 pk 16 5.000.000 80.000.000
12 meja beroda Panel beroda 5 1.500.000 7.500.000
13 tempat sampah medis injak tanggung 13 50.000 800.000
14 tempat sampah non medis injak tanggung 13 50.000 800.000
15 kursi ruang tunggu stainless/4 pair 4 25.000.000 100.000.000
16 almari obat stainless/ 120x 200x 70 cm 1 5.000.000 5.000.000
17 tempat tissue 4 150.000 600.000
18 TV LED 65 inc 2 25.000.000 50.000.000
19 White Board 125 x 100 cm 1 200.000 200.000
20 Stabilizer 2 300.000 600.000
21 rol kabel 6 100.000 600.000
22 Almari status kabinet arsip tinggi (92 x 31 x 176 cm) 5 2.700.000 13.500.000
23 workstation kursi dan meja Panel Besi 6 2.500.000 15.000.000

209
berhadapan
24 meja ruang pertemuan beroda bisa dilipat 6 2.500.000 15.000.000
Sub Total 494,400,000
INSTALASI FARMASI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Alat Dispensing UDD (dgn 1 25,000,000,000 25,000,000,000
blister)
2 Alatpencampuran TPN 1 1.300.000.000 1.300.000.000
(Pinacle)
3 AlatpembuatAquabidestster 1 250.000.000 250.000.000
il (Milipore Direct Q)
4 Autoclave 1 200.000.000 200.000.000
5 Alat Dispensing Rawat 1 15,000,000,000 15,000,000,000
Jalan
6 Humidifier 20 L 15 10.000.000 150.000.000
7 Blender SCI 2 3.750.000 7.500.000
8 KeranjangPlastik Lion Star 300 5.000 1.500.000
9 Kotak Obat acrlic 15 85.000 127.500.000
10 Box/container Rovega 50 200.000 10.000.000
11 Air Conditioner Panasonic 5 5.000.000 35.000.000
12 Pharmaceutical Triple Door Pharmaceutical Refrigerators Phar 3 30.000.000 90.000.000
Refrigerator 2 pintu
(Pharma-1600SS)
13 RakStainles/besi 4 2.500.000 10.000.000
14 Termometer-Higrometer Corona 5 400.000 2.000.000
15 Trolisediaanfarmasitertutup 2 1.000.000 2.000.000
steinless steel
16 Counter 1 10.000.000 10.000.000
KonselingRajalFarmasi
17 Counter pelayanan obat 1 75.000.000 75.000.000
Rajal Farmasi
18 Counter 1 5.000.000 5.000.000
penerimaanbaranggudangF
armasi
19 Counter 1 5.000.000 5.000.000
penyerahanbaranggudangF
armasi
20 Filling cabinet Brother isi 4 10 2.500.000 25.000.000

210
21 Lemariarsip Brother 5 3.000.000 15.000.000
22 LemariNarkotika 5 4.000.000 20.000.000
23 LemariPsikotropik 5 2.000.000 10.000.000
24 Locker "5" Brother isi 6 6 2.000.000 12.000.000
(Barangpetugas)
25 LAF Horizontal Hartex atau esco 1 500.000.000 500.000.000
Sub Total 42,726,275,000
INST. KANKER TERPADU "TULIP"
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Alat Ukur Tinggi Badan Stature Meter
Portable 9 50,000 450,000
2 Baki Plastik (B3) Lion Star Ukuran 25x15 cm 4
20,000 80,000
3 Lemari Rak Plastik Mini Countainer _lastic. PR-18 Pressa Midi Container MP4 2
85,000 170,000
4 Rak Penyimpanan Preparat Roundfin tipe rdf, Bahan Logam
Slide 1 2,250,000 2,250,000
5 Kulkas Sharp 1 Pintu, 184L direct cool system 2 2.625.000 5.250.000
6 Rak Sepatu plastik 3 100.000 300.000
7 Kursi Tunggu 4 seater indachi 10 4.500.000 45.000.000
8 Gordyn Warna Biru Muda 71 200.000 14.200.000
9 Meja waterbath custom 1 9.600.000 9.600.000
10 Almari simpan custom 1 7.500.000 7.500.000
11 Almari Buku R. Dosimetri custom 1 8.000.000 8.000.000
12 Meja computer custom 1 4.200.000 4.200.000
13 Almari Buku R. CT Scan custom 1 3.500.000 3.500.000
14 Loker custom 1 1.980.000 1.980.000
15 Rak Simpan custom 1 11.500.000 11.500.000
16 Set Kursi Sofa Custom, 3.1.1+1 meja sudut, Bahan Rangka Kayu, Busa, 7.500.000 15.000.000
Lapis Oscar.
17 Partisi/Devider Custom, uk.P.240xL.40xT.160cm. Bahan blockboard, 40.000.000 4.000.000
teakwood, finishing melamine.
18 Pemasangan Parquet uk.P.6,8xL.4m, Bahan HDF laminate 550.000 14.960.000
Lantai
19 Backdrop Custom uk.P.6,5xL.40xT.2,4m. Bahan blockboard, 20.000.000 20.000.000
teakwood, finishing melamine.
20 Pemasangan Custom, Uk.P.650xL.200xT.10 cm. Bahan Blockboard, 850.000 11.050.000

211
Panggung+Karpet karpet
21 Penutup Diatas Pintu Lipat Custom, uk.P.1100xT.60cm, Bahan rangka besi hollow, 5.500.000 5.500.000
multiplek, teakwood, finishing melamine.
22 Meja pembicara Custom, uk. P.120xL.60xT.75 cm, bahan blockboard, 3 1.700.000 5.100.000
teakwood, finishing melamine,
23 Kursi Pembicara Donati DO-55 1.200.000 6.000.000
24 Backdrop Custom uk.P.5,2xL.40xT.2,4m. Bahan blockboard, teakwood, 16.000.000 16.000.000
finishing melamine.
25 Meja Rapat Besar Custom, uk. P.300xL.150xT.75 cm, bahan blockboard, 1 8.000.000 8.000.000
teakwood, finishing melamine,
26 Kursi Rapat Chitose Caesar-N 490.000 4.900.000
27 Meja Rapat staff 1/2 biro Custom, uk. P.120xL.60xT.75 cm, bahan blockboard, 2 1.700.000 3.400.000
teakwood, finishing melamine, kaca rayben 5 mm
28 Almari Arsip Custom, P.120xL.40xT.200 cm, bahan teakwood, finishing 2 3.500.000 7.000.000
melamine, aksesories handle, kunci, engsel huben,
29 Kursi Staff Donati DO-55 1.200.000 2.400.000
30 Meja Baca Custom, uk. P.240xL.120xT.75 cm, bahan rangka kayu 2 4.000.000 8.000.000
blockboard, teakwood, finishing melamine.
31 Rak Buku Perpustakaan Custom, uk. P.180xL.40xT.200 cm, bahan rangka kayu 4.000.000 16.000.000
blockboard, teakwood, finishing melamine,
32 Meja petugas Custom, uk. P.120xL.60xT.75 cm, bahan rangka kayu 2 1.700.000 3.400.000
blockboard, teakwood, finishing melamine, kaca rayben 5
mm
33 Kursi Kerja/Baca Chitose Caesar-N 490.000 8.330.000
34 Rak Sepatu Custom, uk. P.200xL.40xT.100 cm, bahan rangka kayu 3.000.000 3.000.000
blockboard, teakwood, finishing melamine.
35 Panggung dan karpet Custom, uk. P.400xL.280xT.10 cm, Bahan Blockboard, 850.000 9.520.000
karpet
36 Door Lapis Pb 1 300.000.000 300.000.000
37 Five Panes Windows 1 100,000,000 100,000,000
38 Frame Mont Blanc 1 12,000,000 12,000,000
49 Fluorescent Light 1 1,800,000 1,800,000
40 Lower Cabinet 2 2,000,000 2,000,000
41 Grey Cabinet with Basin 1 600,000 600,000
42 Upper Comer Kabinet 1 2,500,000 2,500,000
43 Upper Cabinet 1 2,500,000 2,500,000
44 Drawers 1 2,000,000 2,000,000
45 Gray Smaller Upper 1 2,000,000 2,000,000

212
Kabinet
46 Chair 1 500.000 500.000
47 Chair 1 500.000 500.000
48 Meja Kantor 1 3.000.000 3.000.000
49 Meja Kantor 1 3.000.000 3.000.000
50 Desk 1 3.000.000 3.000.000
51 Glass Door Cabinet 3 6,000,000 6,000,000
52 Meja kantor 1 3.000.000 3.000.000
53 Chair 1 500.000 500.000
54 Frame Hai Can Pass 15,000,000
55 Double Door 2 6,000,000
56 Savon 3,000,000
57 Frame Niagara Fall 10,000,000
58 Angle Shelf 198 8,000,000
TV UHD 60 Inchi Setara Samsung Series Smart TV 60 inch JU 6500 1 20.000.000 20.000.000
Sub Total 842,440,000.00
INST. KESEHATAN ANAK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Alat cukur Elektric 8 500.000 4.000.000
2 Alat cukur rambut ( seperti 2 750.000 1.500.000
salon )
3 Counter kassa & renovasi 1 15.000.000 15.000.000
jendela ( loket )
4 Mainan anak -
5 Kamera CCTV 7 25.000.000 175.000.000
6 Server CCTV 1 30.000.000 30.000.000
7 AC SENTRAL Sharp 8 5.000.000 40.000.000
8 AC. 1 1/2 PK Sharp 11 5.000.000 55.000.000
9 Pengharum ruangan Calmic 1 100.000 100.000
10 Rak Blangko Kayu , Mengacu IRNA I 7 2.500.000 17.500.000
11 Rak obat Kayu , Mengacu IRNA I 4 7.500.000 30.000.000
12 Rak sepatu Almunium 4 1.000.000 4.000.000
13 Jam diding Seiko 40 200.000 8.000.000
14 TV " LCD LG 12 4.000.000 48.000.000
15 Komputer biling 1 5.000.000 5.000.000
16 Dispenser 2 1.500.000 3.000.000
17 Kulkas ( obat ) 2 4.000.000 8.000.000

213
18 Printer laser 1 3.500.000 3.500.000
Sub total 439.100.000
INST. KEDOKTERAN FORENSIK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 AC Split 1,5 PK Merk Sharp 4 5.000.000 20.000.000
2 Pendingin Jenazah Almari Pendingin Jenazah 1 20.000.000 20.000.000
3 Rak Reagensia Rak atau Almari Reagensia yang tertutup 1 10.000.000 10.000.000
Sub total 50.000.000
INST. LABORATORIUM KLINIK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P1 Show Case Ada pengukur suhu digital 3 5.000.000 15.000.000
2 P2 Kursi pasien unt Sampling Bisa untuk duduk, tidur ada sandaran tangan 5 35.000.000 175.000.000
3 P3 Kursi Chitose warna merah 15 400.000 6.000.000
4 P4 Rak Logistik Bahan aluminium 1 15.000.000 15.000.000
5 P5 Kulkas khusus reagen National 1 250.000.000 250.000.000
6 P6 Loker isi 4 Brother 7 3.000.000 21.000.000
7 P7 AC Split Panasonic/inventer 2 PK 6 7.500.000 45.000.000
8 P9 Almari Arsip Brother 1 3.000.000 3.000.000
9 P10 Kursi Bulat ada sandaran Warna merah 10 350.000 3.500.000
Besi
10 P11 Kursi Kerja pegas Bisa dinaikturunkan 3 2.500.000 7.500.000
11 P12 Meja kayu 1/2 Biro 80 x 120 cm 2 3.000.000 6.000.000
12 P13 Meja kayu setengah biro, kayu setengah biro, atasnya keramik 2 4.000.000 8.000.000
atasnya keramik
13 P14 Kursi Bulat ada sandaran warna hitam, bulat, 5 350.000 1.750.000
Besi
Sub Total 556.750.000
INSTALASI MATERNAL PERINATAL
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Program pengembangan 1 60.000.000 60.000.000
dan uji coba regestrasi
Maternal-Perinatal
2 P2A Vinil untuk lantai 1 200.000.000 200.000.000
3 P3 Korden kain pengganti 12 1.000.000 12.000.000
ruangan
4 P4 Temperatur kelembaban 4 300.000 1.200.000
suhu ruang
5 P5 Sketsel berikut korden Stainles 1 3.000.000 3.000.000

214
putih
6 P6 Jam dinding ruangan 8 500.000 4.000.000
7 P7 Korden kamar mandi 3 1.000.000 3.000.000
8 P1A Baskom stainlesteel 32cm 26 200.000 5.200.000
9 P8 Locker 2 2.000.000 4.000.000
10 P9 Kursi tunggu pasien Stainles 3 3.000.000 9.000.000
11 P1B Kursi KMC Stainles 10 10.000.000 100.000.000
12 Freezer ASI 1 5.000.000 5.000.000
13 Vinil untuk lantai 1 300.000.000 300.000.000
14 Meja counter 11 5.000.000 55.000.000
15 Kitchen set Stainles 4 10.000.000 40.000.000
16 Kursi menyusui 36 3.000.000 108.000.000
17 Kran wastafel otomatis 14 2.000.000 28.000.000
18 Sekat tembus pandang 10 3.000.000 30.000.000
19 Troli status rekam medis Stainles 4 5.000.000 20.000.000
20 Lemari utk penyimpanan 1 3.000.000 3.000.000
ASI
21 Korden pengganti R. Kain 1 20.000.000 20.000.000
Perawatan & K. Mandi
22 Locker utk barang berharga Besi 5 2.000.000 10.000.000
pasien
23 Kulkas vaksin 1 4.000.000 4.000.000
24 Mesin cuci kecil 1 5.000.000 5.000.000
25 Mesin pengering cucian 1 8.000.000 8.000.000
26 Locker besi (utk 5 2.000.000 10.000.000
penyimpanan) barang
petugas
27 Tempat alkohal Model diinjak 40 500.000 20.000.000
28 CCTV (update) 1 5.000.000 5.000.000
29 Sandal dalam petugas dan 100 25.000 2.500.000
pasien
30 P4B TOA 1 10.000.000 10.000.000
31 Spiker 1 1.000.000 1.000.000
Sub total 1.085.900.000
INST. RADIOLOGI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Sprei 30 -
2 Sarung bantal 46 -

215
3 Selimut 7 -
4 Handuk 9 -
5 Cuci tangan 12 -
6 Sabun Tangan 12 -
7 Tempat Polpen 4 -
8 Penggaris 50 cm 10 -
9 Kimono pasien 40 -
10 Kursi plastik 10 -
11 Meja dorong kecil 2 -
12 Alat Cukur 2 500.000 1.000.000
13 Sabun Tangan 2 -
14 Bantal Pasien 18 50.000 900.000
15 Slop Kaki 18 -
16 Sarung tangan “S” 2 -
17 Sarung tangan “L” 2 -
18 Plastik ½ kg 1 -
19 Sampah tajam Safety box 4 -
20 Baki plastik sedang 2 50.000 100.000
21 Box plastik sedang 1 -
22 Sprei 20 -
23 Sarung bantal 36 -
24 Sarung guling 20 -
25 Selimut 8 -
26 Bantal 12 50.000 600.000
27 Taplak meja 10 -
28 Guling 4 -
29 Gorden 7 -
30 File arsip (ornder) 40 -
31 Lemari obat emergensi kaca 1 7.000.000 7.000.000
32 Jam dinding 3 -
33 Handuk 7 -
34 Bak, gunting, mangkok -
35 TLD 20 1.000.000 20.000.000
36 Lemari Apron Stenlis 5 20.000.000 100.000.000
37 Apron Whole Body 5 mmPb 21 12.000.000 252.000.000

216
38 Apron Google 5 mmPb 5 11.000.000 55.000.000
39 Apron Thyroid 5 mmPb 5 5.000.000 25.000.000
40 Apron Gonad 1 mmPb 3 3.000.000 9.000.000
41 Apron Glove 5 mmPb 3 2.000.000 6.000.000
42 Meja Komputer 2 1.688.000 3.376.000
43 TV Aquas 32’ 4 3.000.000 12.000.000
44 AC 2 PK Panasonic 4 5.000.000 20.000.000
45 AC 1 PK 2 4.000.000 8.000.000
46 Almari rak kayu arsip data 3 6,000,000 18.000.000
47 Almari data scrip Brother 3 2,000,000 6.000.000
48 Almari loker 3 pintu Brother 3 1,500,000 4.500.000
49 Kursi chitose bukan lipat Warna abu-abu 9 500.000 4.500.000
50 Kursi tunggu pasien stenlis Stenlis 12 2,500,000 30.000.000
isi 4
51 Tong plastic besar 3 -
52 Rak status pasien RTx 3 2.500.000 7.500.000
53 Kursi putar petugas RTx 6 663.300 3.979.800
54 Loker 4 2.500.000 10.000.000
55 Rak status kayu untuk TPS 2 2.500.000 5.000.000
Sub total 609.455.800
INSTALASI GAWAT DARURAT
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P1 Kursi Operator Tidak beroda, EXAMINATION STOOL 31310 5 2.336.100 11.680.500
2 Lemari Instrument 3 18.000.000 54.000.000
Sub total 65.680.500
INSTALASI RAWAT INAP III
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Alat cukur elektrik Philip 4 400.000 1.600.000
2 Hair dryer Philip 3 500.000 1.500.000
3 Kursi kecil Custom 4 100.000 400.000
4 Alat cukur elektrik Setara Philip 3 375.000 1.125.000
5 Hair Dryer PHILIP/ HP-4031 3 345.000 1.035.000
6 P1 Hairdryer Philips 4 300,000 1,200,000
7 P1 Sofa Penunggu Pasien Bahan vinyl warna hitam, Merk Informa Dayton 4 8,000,000 32,000,000
VVIP
8 P1 AC Floor Standing Panasonic 2 13,000,000 26,000,000
9 P1 Microwave Panasonic 1 2,500,000 2,500,000

217
10 P1 Emergency Lamp LED 12 300,000 3,600,000
11 P1 Almari Linen Kayu Jati Sliding Custom 4 8,000,000 32,000,000
12 P1 Bantal Sofa Penunggu Vynill 46 200,000 9,200,000
Pasien VVIP
13 P1 Rak Urinal Handmade Handmade, bahan stainless, ada cantelan, beralas, tertutup 3 2,000,000 6,000,000
kaca, berkunci
14 P1 Rak baskom Stainless tertutup kaca custom 2 2,000,000 4,000,000
16 P1 Remote Bed Paramount type H51603E 12 3,000,000 36,000,000
17 P1 AC Spliet 2 PK 12 5,000,000 60,000,000
18 P1 Exhaust Fan kamar mandi 20 500,000 10,000,000
19 P1 Trolley Oksigen 2 1,000,000 2,000,000
20 P1 Kursi penunggu pasien besi spon finil 24 500,000 12,000,000
21 P1 Pintu kamar mandi pasien Alumunium 22 300,000 6,600,000
alumunium
22 P1 Sepeda Dilengkapi keranjang dan gembok 2 2,000,000 4,000,000
23 P1 Hanger Stetoscope Stainless 8 100,000 800,000
24 P1 Jam dinding Seiko type QXA 020S 15 400,000 6,000,000
25 P1 Trolly Galon Beroda, Besi 2 1,500,000 3,000,000
26 P1 Kalkulator Casio 12 Digit 6 100,000 600,000
27 P1 TV Plasma LED 42 Inch 4 4,000,000 16,000,000
28 P1 TV Plasma LED 32 Inch 4 4,000,000 16,000,000
29 P1 Dispenser panas,dingin,sterilizier storage 16 2,000,000 32,000,000
30 P1 kulkas 2 pintu 2 pintu 1 4,000,000 4,000,000
31 P1 water hiter isi 15 liter 6 3,350,000 20,100,000
32 P1 Gergaji Besi & Kayu Alat Pemeliharaan tekhnik 2 200,000 400,000
34 P1 Trolly Pengangkut barang besi beroda 4 1 1,600,000 1,600,000
35 P1 Peralatan Teknik : Kunci shock 1 500,000 500,000
36 P1 Kunci pas 1 30,000 30,000
37 P1 Kunci ring 1 85,000 85,000
38 P1 Kunci pipa 1 40,000 40,000
39 P1 Kunci Inggris 2 50,000 100,000
40 P1 Kunci L 1 250,000 250,000
41 P1 Obeng (+)(-) 1 19,000 19,000
42 P1 Bor 1 990,000 990,000
43 P1 Tang 2 40,000 80,000
44 P1 Tespen 2 12,000 24,000
45 P1 Multi tester 1 200,000 200,000
46 P1 Palu Besi besar 1 225,000 225,000

218
47 P1 Palu Besi kecil 1 75,000 75,000
48 P1 Senter Kepala 2 100,000 200,000
49 P1 Soldir 1 75,000 75,000
50 P1 Trolly Barang pasien Model sangkar, stainless steel, kemampuan hingga 100kg, 2 7,000,000 14,000,000
ukuran small, lebar 70cm tinggi 130 cm
51 P1 Almari Arsip Besi Non Sliding 3 5,000,000 15,000,000
52 P1 Tikar 12 100,000 1,200,000
53 P1 Wireless National 2 9,000,000 18,000,000
54 Kursi Dokter/Pimpinan Donati Do-451 C 7 1,500,000 10,500,000
55 Kursi Penunggu Donati Famount 56 1,000,000 56,000,000
Pasien/Kursi Hadap
56 Kursi Kerja/Krsi Rapat Chitose Caisar N 62 500,000 31,000,000
57 Kursi Visite Donati Dove 2 9 1,250,000 11,250,000
58 Meja Rapat Datascrib Arjuna 120x80x73 cm 4 4,000,000 16,000,000
59 Filling Kabinet 4 laci Setara Datascrib 9 4,000,000 36,000,000
60 Almari Kaca Sliding Datascrib CBLG , pintu Sliding + kaca 15 3,000,000 45,000,000
61 Almari Arsip Datascrib Full Metal, pintu besi 3 5,000,000 15,000,000
62 Almari B3 Brother B 206 4 3,000,000 12,000,000
63 Trolli Belanja Bahan Besi Chrome, Kapasitas 100 kg 3 1,500,000 4,500,000
64 Showcase No Frost , ukuran Kecil dgn thermohygrometer 3 5,000,000 15,000,000
65 Dispenser Galon Bawah 48 2,500,000 120,000,000
66 TV LED 32" plus Braket 45 4,000,000 180,000,000
67 Kipas Angin Standing Fan, 3 percepatan 3 500,000 1,500,000
68 Jam Dinding SEIKO 60 200,000 12,000,000
69 Kulkas 2 pintu Extra Big Freezer 6 5,000,000 30,000,000
70 Kulkas 1 pintu 38 3,000,000 114,000,000
71 Thermohigrometer 6 150,000 900,000
72 Lampu Emergency LED 15 300,000 4,500,000
73 Hair Dryer PHILIPS 4 300,000 1,200,000
74 Alat cukur elektrik PHILIPS 4 400,000 1,600,000
75 Mikrowave Panasonic 4 2,500,000 10,000,000
76 Meja 1/2 Biro Custom Kayu 20 3,000,000 60,000,000
77 Meja 1 Biro Custom Kayu 1 4,000,000 4,000,000
78 Rak Sepatu Pasien Bhn. Alumunium 2 susun 36 500,000 18,000,000
79 Rak Sepatu Petugas Bhn. Stainless Stell 3 500,000 1,500,000
80 Rak Urinal Bahan Besi Chrome 36 2,000,000 72,000,000
81 Tempat Tidur+Kasur Bahan Kayu 200x90 cm 1 -
82 Almari Loker Perawat Bahan Kayu 6 5,000,000 30,000,000

219
83 Trolli Barang Hotel Model Sangkar, Stainless stell, kemampuan 100 kg, uk. Lbr 4 7,000,000 28,000,000
70 cm,tinggi 130 cm
84 Almari Obat Bahan Kayu 3 5,000,000 15,000,000
85 Tempat Remote TV/AC Dipasang di dinding Kamar 45 50,000 2,250,000
86 Tempat Tissue Gulung Dipasang di dinding Kamar Mandi 51 100,000 5,100,000
87 Almari Tempat Kunci Aluminium dg tutup kaca 3 3,000,000 9,000,000
88 Cermin 12 200,000 2,400,000
89 Sepeda Setara Polygon, dg keranjang dan kunci gembok 2 2,000,000 4,000,000
90 Keset Bahan menyerap dg alas karet 100 50,000 5,000,000
91 Pemasangan Sunblasting/ 300 200.000 60.000.000
kaca film
92 Meja Komputer 18 550.000 9.900.000
93 CCTV ( 18 titik ) Sesuai Standar RS 1 180.000.000 180.000.000
94 Meja Komputer 18 550.000 9.900.000
Sub Total 1.648.353.000
INSTALASI RAWAT INTENSIF
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 TROLI SUPERMARKET Bahan stainless steel 1 1.500.000 1.500.000
2 AC Standing 3 PK 2 15.000.000 30.000.000
Sub total 31.500.000
INSTALASI RAWAT JALAN
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Almari arsip Kaca 9 3,500,000 31,500,000
2 Container 40x30x25 2 -
3 Dispenser & Galon 1 2,000,000 2,000,000
4 Emergency Lamp 3 300,000 900,000
5 Filling Cabinet 6 1,500,000 9,000,000
6 Jam dinding 6 200,000 1,200,000
7 Kipas Angin Berdiri 1 500,000 500,000
8 Meja Komputer 7 1,688,000 11,816,000
9 Kursi Chitose 60 500,000 30,000,000
10 Kursi Putar 19 663,300 12,602,700
11 Kursi Tunggu Panjang 20 4,500,000 90,000,000
(4seat)
12 Meja Periksa (setengah 12 3,000,000 36,000,000
biro)
13 Meteran beroda 1 -

220
14 Sofa panjang 4 8,000,000 32,000,000
15 Stopwatch 1 750,000 750,000
16 TV LED 40 inc (utk pasien) 7 4,500,000 31,500,000
17 Wastafel 3 1,500,000 4,500,000
18 Wastafel untuk cuci 2 1,500,000 3,000,000
instrument
19 White Board 2 500,000 1,000,000
Sub Total 298.268.700
INST. RAWAT JANTUNG
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Rak apron stainless steel, ukuran panjang 2 mx 60 cm 1
5,000,000 5,000,000
2 Almari kaca ( alat ) Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating anti 3
bacterial grade, with glass, equiped with lock 6,000,000 18,000,000
3 Almari kaca ( linen ) Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating, 3
with glass adjustable, drawers, equiped with lock 7,500,000 22,500,000
4 Almari kaca ( dokumen ) Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating, 2
with glass adjustable, drawers, equiped with lock 7,500,000 15,000,000
5 Almari kaca (AMHP) Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating, 1
with glass adjustable, drawers, equiped with lock 7,500,000 7,500,000
6 Almari kaca (obat) Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating, 1
with glass adjustable, drawers, equiped with lock 7,500,000 7,500,000
7 Almari B3 Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating, 2
with glass adjustable, drawers, equiped with lock 7,500,000 15,000,000
8 Almari penyimpanan probe bahan alumuniun dan kaca, dengan tempat gantungan probe 0
TEE TEE 5,000,000 -
9 Almari kaca untuk stent Ukuran 200x300x50 cm 1
7,500,000 7,500,000
10 Almari kaca untuk balon Ukuran 200x300x50 cm 1
7,500,000 7,500,000
11 Almari kaca untuk kateter Ukuran 200x300x50 cm 1
7,500,000 7,500,000
12 Almari gantung besar bahan dan kualitas bagus 0
7,500,000 -
13 Almari locker Bahan besi, 4 sap isi 20 locker ( 1= uk dlm 35 cm x 30cm x 2
40cm) 5,000,000 10,000,000

221
14 Rak obat pasien Bahan besi, jumlah rak sesuai jumlah bed pasien 3
5,000,000 15,000,000
15 Rak Blangko/form Bahan besi, ( isi 30 rak ) 2
5,000,000 10,000,000
16 Rak status pasien bahan steinlesstel, beroda 20
5,000,000 100,000,000
17 Rak stainless penyimpanan 0
instrument 5,000,000 -
18 Troli Status Bahan besi, jumlah rak sesuai jumlah bed pasien 0
5,000,000 -
19 Troli belanja (besar) bahan stainless steel 3
5,000,000 15,000,000
20 Kulkas obat Satu pintu, suhu sd - 8 C 2
2,000,000 4,000,000
21 Kulkas Dua pintu, suhu sd - 8 C 2
2,000,000 4,000,000
22 Kulkas pasien 1 pintu (VIP) 4
2,000,000 8,000,000
23 Thermohygrometer measuring temperature range:-50°C~70°C(-58°F~158°F), 4
measuring humidity range:10%RH~99%RH, display comfort 150,000 600,000
level , time display, test outdoor temperature and humidity
24 Pijakan kaki/tangga 2 anak tangga, tiap anak tangga dilapisis karet, rangka 2
stainless steel 1,000,000 2,000,000
25 Tempat Sampah Medis ( Standar PPI 4
kecil ) 50,000 200,000
26 Tempat Sampah Medis ( Standar PPI 4
besar ) 100,000 400,000
27 Tempat sampah Non Medis Standar PPI 17
(kecil) 50,000 850,000
28 Tempat sampah Non Medis Standar PPI 6
(besar) 100,000 600,000
29 Bak linen kotor ( besar ) Standar PPI 3
100,000 300,000
30 Sofa bed untuk penunggu Full range leather, coating protection, detailed stitching, high 4
pasien density foam 35kg/m3, high grade stainless steel 5,000,000 20,000,000

222
31 Kursi penunggu pasien Seat & Back Material Fabric & PVC, Frame Finishing Chrome 3
Plating, Upholstery Color Chrome, 4 seats 1,000,000 3,000,000
32 Kursi kerja Dimension WxDxH (mm) 565 x 550 x 760 22
Seat Height (mm) 430, Weight (Kg) 5.1, Seat & Back Material 500,000 11,000,000
Oscar, Frame Finishing Powder Coating, Upholstery Color
Grey
33 Kursi kerja beroda Dimension WxDxH (mm) 595 x 600 x 840, Seat Height (mm) 4
410, Weight (Kg) 14, Seat & Back Material Fabric 700,000 2,800,000
34 Sofa tunggu pasien 3 Kursi single dan 1 kursi panjang, sofa 0
2,000,000 -
35 Meja kerja Kayu, setengah biro 5
3,000,000 15,000,000
36 Meja penunggu pasien Frame Finishing Powder Coating 0
500,000 -
37 Meja computer bahan dan kualitas bagus 2
1,000,000 2,000,000
38 Meja nurse station (interior bahan dan kualitas bagus 4
desain) 5,000,000 20,000,000
39 Jam dinding Sweep movement, tidak bersuara,tidak berisik,ringan, mudah 19
dipasang di dinding, desain modern minimalis 200,000 3,800,000
40 Rak sepatu bahan stainless steel 21
300,000 6,300,000
41 Rak Handuk pasien 42
250,000 10,500,000
42 Rak alat 22
250,000 5,500,000
43 Water dispenser Panas & biasa 7 1,000,000 7,000,000
44 Tempat Sampah Medis ( Standar PPI 14
kecil ) 150,000 2,100,000
45 Tempat Sampah Medis ( Standar PPI 5
besar ) 300,000 1,500,000
46 Tempat sampah Non Medis Standar PPI 40
(kecil) 100,000 4,000,000
47 Tempat sampah Non Medis Standar PPI 11
(besar) 200,000 2,200,000

223
48 Ember linen kotor tertutup Standar PPI 3
(besar) 300,000 900,000
49 Ember mandi ( sedang ) Plastik lion star 31 75,000 2,325,000
50 Ember bertutup (sedang) Plastik lion star 6 100,000 600,000
51 Rak sepatu 4 500,000 2,000,000
52 Cermin Kaca 16 200,000 3,200,000
53 Gayung Plastik lion star 11 50,000 550,000
54 Kapstock Besi 11 100,000 1,100,000
55 Keset 12 50,000 600,000
56 Karpet musholla 0 500,000 -
57 File Cabinet Bahan besi , 6 rak 3 5,000,000 15,000,000
58 CCTV ( titik) sesuai standar RS 8 1,000,000 8,000,000
59 TV LED 42' screen size 42 inch, LED screen technology, HDMI + USB, 2 6,000,000 12,000,000
include wall bracket
60 Sound System Bisa untuk pemutar musik,radio,mikrofon, pemutar kaset / 0 5,000,000 -
CD
61 Ember stainless tempat 0 500,000 -
sampah+trolley
62 Waskom stainless tempat 0 500,000 -
sampah kasa
63 Pengeras suara Lengkap dengan amplifier dan microfone 0 1,000,000 -
64 Tempat mukena, sajadah bahan kayu 0 1,000,000 -
65 Tempat Tissue cuci tangan bahan dan kualitas bagus 0 50,000 -
66 Washbak panjang untuk handle kran air panjang 1 5,000,000 5,000,000
cuci probe TEE
67 Almari APD Made of steel sheet, finishing with epoxy powder coating anti 2 7,500,000 15,000,000
bacterial grade, with glass, equiped with lock
Sub Total 466.925.000
INSTALASI REHABILITASI MEDIK
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P1 Alat Peraga ADL Pabrikan Lokal 1
50,000,000 50,000,000
2 P3 Sensori Integrasi Unit Pabrikan Lokal 1
50,000,000 50,000,000
3 P4 Lemari Arsip Sliding, V602 1
2,580,000 2,580,000

224
4 P8 Lemari Buku 2
3,000,000 6,000,000
5 P2 Kursi Tunggu 5
1,070,000 5,350,000
6 P7 Meja Rapat 360x120x75 1
3,264,000 3,264,000
7 P5 Kursi Kantor Futura, FTR 405, bungkus vynil 10
567,000 5,670,000
8 P6 Meja Kerja 1/2 biro 2
1,000,000 2,000,000
Sub Total 124,864,000
INSTALASI RAWAT INAP I
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P1 Meja Nurse Station Bahan Kayu 2
5,000,000 10,000,000
2 P1 AC Sha 3
7,791,000 23,373,000
3 P1 Almari Standing Besi dan kaca 8
Penyimpanan Alat 3,500,000 28,000,000
Keperawatan
4 P1 Almari arsip https://e- 7
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/52576 9,534,000 66,738,000
5 P1 Almari APD Handmade bahan kayu 2
2,500,000 5,000,000
6 P1 Dispenser Hot and cold Miyako WD 389 HC 4
925,000 3,700,000
7 P1 Jam dinding 10
500,000 5,000,000
8 P1 Kipas Angin dinding Panasonic 14
400,000 5,600,000
9 P1 Kulkas obat Sha SJG 190 C SD 1
2,395,000 2,395,000
10 P1 Kursi kerja https://e- 29
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/264954 440,300 12,768,700
11 P1 Kursi putar https://e- 5
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/225416 2,160,000 10,800,000

225
12 P1 Loker isi 5 isi 6, uk ± T.183xL.38xD.38 cm;Brother B-706 4
3,675,000 14,700,000
13 P1 Loker obat Bahan kayu 2
2,000,000 4,000,000
14 P1 Meja Komputer https://e- 4
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/270344 1,688,000 6,752,000
15 P1 Mesin Fotocopy portable https://e- 1
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/299817 19,947,000 19,947,000
16 P1 Pointer/Wireless Presenter https://e- 1
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/17178 490,000 490,000
17 P1 Rak Handuk Bahan Alumunium 16
120,000 1,920,000
18 P1 Tempat keramas 5
1,500,000 7,500,000
19 P2 Filling cabinet https://e- 5
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/297477 3,194,400 15,972,000
20 P2 Kursi sofa Custom, uk 150x65x80 cm busa, bungkus oscar 4
2,375,000 9,500,000
21 P2 Lampu Emergency Maspion MEL - 89, 36 LED 6
300,000 1,800,000
22 P2 LED TV https://e- 1
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/30435 4,200,000 4,200,000
23 P2 Loker karyawan Bahan Kayu 4
3,000,000 12,000,000
24 P2 Meja 1/2 biro kaca rayben; finishing melamine 2
1,350,000 2,700,000
Sub Total 274.855.700
INSTALASI RAWAT INAP IV / KSM JIWA
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 P Nakhas Metal MAK 24 -
2 P Bantal Dakron 72
50,000 3,600,000
3 Guling Dakron 15
50,000 750,000
4 Loker Besi (Perawat) - 3

226
2,000,000 6,000,000
5 Lemari Es (Klas 1 AC dan SHA 3
VIP) 5,000,000 15,000,000
6 Lemari Es SHA 1
5,000,000 5,000,000
7 Lemari untuk Status Pasien BROTHER 1
3,500,000 3,500,000
8 AC 6
5,000,000 30,000,000
9 AC (Pengadaan) 6
5,000,000 30,000,000
10 Meja Kayu 1 biro untuk 1
nurse station 5,000,000 5,000,000
11 Lemari Linen 2 Pintu 2
7,000,000 14,000,000
12 Waskom Steinless 6
500,000 3,000,000
13 Lemari untuk dokumen dan 2
blangko 5,000,000 10,000,000
Sub total 125,850,000
INSTALASI RAWAT INAP V
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Bed Side Cabinet https://e- 1
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/52585 1,300,000 1,300,000
2 Lemari linen Tempel Kaca 2
3,000,000 6,000,000
3 Jam Dinding Seiko 10 250,000 2,500,000
4 AC 1,5 PK Daikin 35
4,000,000 140,000,000
5 Kulkas Uchida 38
1,500,000 57,000,000
6 Pembuatan pintu gudang -
linen Cendrawasih 1
7 Penggantian Lantai -
Cendrawasih 1, 2 dan
Koridor

227
8 Perbaikan Eternit yang -
tidak Rata
Sub Total 206,800,000
KSM BEDAH
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Jas Dokter 21
1,000,000 21,000,000
2 AC 2
4,200,000 8,400,000
Sub Total 29,400,000
KSM Kulit & Kelamin
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Kamera Canon DSLR EOS STM Wi-Fi, 20,2MP, CMOS, 22.5 x 15mm 1 13.000.000 13.000.000
70D Kit 18-55mm
2 Obeng Set 32 in 1 1
50,000 50,000
3 Background Studio + Jasa 1
Pasang (Tukang) 8,000,000 8,000,000
4 Lemari Arsip Pintu Sliding 1
Type SD-204 1,700,000 1,700,000
5 Microfon Microfon wireless 1
Sub total 22.750.000
KSM MATA
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 LED TV LED TV 40 inch 2 5.000.000 10.000.000
Sub total 10.000.000
KSM OBSGYN
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Screen / layar 1 3.000.000 3.000.000
Sub total 3.000.000
KSM SARAF
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Penghancur Kertas Ideal 8280CC 1 8.000.000 8.000.000
Sub Total 8.000.000
KSM THT
Usulan Kebutuhan Non Medis

228
1 Rak Dinding Custom, terbuat dari kayu 2
2,000,000 4,000,000
2 Speaker Speaker aktif Polytron 1
2,000,000 2,000,000
3 Microfon Microfon wireless 1
300,000 300,000
4 Filling cabinet Merk: Lion, 4 laci 1
2,000,000 2,000,000
5 Terminal Kabel Listrik Saklar: Terminal lubang 4 + Saklar+lampu indikator+Ber 10
SNI+ada saklar on/of 70,000 700,000
6 Rak dinding Custom 1
7,500,000 7,500,000
Sub total 16.500.000
KSM UROLOGI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Meubelair Ruangan 1
50,000,000 50,000,000
Sub Total 50.000.000
INSTALASI PATOLOGI ANATOMI & KSM PATOLOGI ANATOMI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Meja Komputer 1 2,000,000 2,000,000
2 Kamera Grossing Kamera Digital minimal 16 MP 1 7,000,000 7,000,000
3 Filling Cabinet 1 1,500,000 1,500,000
4 Loker 1 2,500,000 2,500,000
Sub Total 13.000.000
UNIT ADMISI
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Almari Arsip Brother B304 2 2.720.000 5.440.000
Sub total 5.440.000
Unit HOMECARE
Usulan Kebutuhan Non Medis
Roll kabel Produk Sardjito 12 50.000 600.000
Gunting 2 -
1 Meja kayu setengah biro 4 3.000.000 12.000.000
2 Kursi kerja Chitose hijau vinyl 4 400.000 1.600.000

229
3 Lemari kaca Brother B304 1 2.136.000 2.136.000
4 Sepeda motor Honda Vario 125 CBS ISS 1 19.760.000 19.760.000
5 Box angkut barang Side box honda vario 125 CC 1 2.400.000 2.400.000
6 Food model Buatan LIPI Bogor 1 -
7 P9 Penghancur Kertas 1 -
Sub Total 38.496.000
UNIT STROKE
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Bantal 5 50.000 250.000
2 Guling 7 50.000 350.000
3 AC 2,5 PK Merk: Sharp, Ukuran: 2 PK 11 5.000.000 55.000.000
4 Sofa Ruang VIP Sofa Bed, Type: GF ME-01 / setara KW 1 Ukuran 180x86x64 cm 1 3.000.000 3.000.000
(sofa) / 180x102x40 cm (bed), Warna: Hijau
5 Sofa Vip 1 Merk: Chitose, Type: Caesar, Bahan: Stainless Stail, Warna: Coklat 1 3.000.000 3.000.000
6 Kursi Tunggu Keluarga Pasien Merk: Chitose, Type: Caesar, Bahan: Stailess Stail, Vinil, Warna: 2 320.000 640.000
VIP Hijau
7 Jam Dinding Merk : Pagol 4 150.000 600.000
8 Filling Kabinet Merk: Brother, 4 laci 1 1.750.000 1.750.000
9 Kulkas Mini Merk : Toshiba 1 1.500.000 1.500.000
10 TV LCD 1 -
Sub total 66.090.000
UPTD
Usulan Kebutuhan Non Medis
1 Dispenser air minum Sanken 2
2,500,000 5,000,000
2 Rak besi siku Daito 8
2,000,000 16,000,000
Sub Total 21.000.000
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN NON MEDIS DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN 50,351,093,700
TOTAL USULAN KEBUTUHAN NON MEDIS RSUP Dr. SARDJITO 74,514,544,641

230
E. Investasi PPDK

Tabel 3.9 : Usulan Investasi PPDK:


Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
C. DIREKTORAT UTAMA
KOMITE ETIK DAN HUKUM
Usulan Kebutuhan PPDK
4 P Laptop 1 6.000.000 6.000.000
Sub Total 6.000.000

KOMITE KEPERAWATAN
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P Printer berwarna multifungsi Epson L 830 2 4.000.000 8.000.000
2 P Personal LCD Proyektor 1 8.000.000 8.000.000
3 P Personal UPS 1 2.000.000 2.000.000
4 P Personal Komputer 3 1.500.000 4.500.000
5 Software SIM SDM teadu Terintegrasi dengan SDM -
6 Software Informasi -
Sub total 22.500.000

KOMITE MEDIK
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P3 Printer Warna 1 4.000.000 4.000.000
2 P2 Wifi 2 2.400.000 4.800.000
Sub Total 8.800.000
KOMITE MUTU
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P1 Printer Warna Tinta injeksi, Copy, Scanner 1 4.000.000 4.000.000
2 Komputer lengkap Lenovo 10 5.000.000 50.000.000
3 P1 LCD monitor Sumsung 40 inci 1 7.000.000 7.000.000
4 Lap Top Tosiba 3 6.000.000 18.000.000
5 Mesin scan 1 3.000.000 3.000.000
6 P1 Layar LCD 1 2.000.000 2.000.000
Sub Total 84.000.000
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN PPDK DIREKTORAT UTAMA 121.300.000

231
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
D. DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL
INSTALASI BINATU
Usulan Kebutuhan Perangkat Pengolah Data dan Komunikasi (PPDK)
1 P1 Komputer Dell - Inspiron PC Desktop 3650 - 18.5" 1 15.000.000 15.000.000
2 P1 Printer Epson L360 1 3.000.000 3.000.000
3 Laptop HP EliteBook 2560p 1 12.000.000 12.000.000
Sub Total 30.000.000

INSTALASI GIZI
Usulan Kebutuhan Perangkat Pengolah Data dan Komunikasi (PPDK)
1 Komputer (DELL OPTIPLEX 9020SFF | Intel Core i5-4590 up to 3.7Ghz, 6MB |
9020SFF CORE I5-4590 4GB DDR3 | Intel Q87 Express Chipset | 500GB 16.905.000 16.905.000
WINDOWS 8 PRO DESKTOP 7200M SATA HDD | Intel HD Graphics 4600 | USB
PC) Optical Mouse | USB Keyboard | 16x Max DVD+/- 1
RW Drive | Ethernet LAN 10/100/1000 | Microsoft
Windows 7 Pro 64 Bit | DELL LCD 18.5 Inch
E1914H Widescreen With LED
2 Printer + Scanner (Epson L.360) A4 | 600 x 1200 dpi | Black/White 33 ppm | Color 15
ppm Tray 1# 100 | USB | 600 x 1200 dpi Scan | 1 3.050.375 3.050.375
Copy
3 UPS (EMERSON LIEBERT ITON 600VA/360Watt 230V AVR (no software)
PSA600BX UPS) 1
1.186.570 1.186.570
Sub Total 21,141,945

INST. PENGAMANAN DAN PENERTIBAN RS

Usulan kebutuhan PPDK


1 Pemasangan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red
16
perangkatnya di UPA lt 1 40.770.000
2 Pemasangan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red
perangkatnya di UPA lt 2 ( melati 16 40.070.000
1,2,3&4 )
3 Pemasangan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red 19

232
perangkatnya di IRJ Blok 2 ( 67.630.000
termasuk basmant & hal depan
IRJ Blok 2 )
4 Penambahan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red
perangkatnya di IGD dan parkiran 2 3.800.000
GBST
5 P21 Penambahan Monitor CCTV Pos 42", 2 HDMI port ( include bracket and DVI to HDMI
Satpam Utama beserta cable conventer ) 1 6.000.000
perangkatnya
6 P19 Pemasangan CCTV beserta IP PTZ cam, 2MP, 20xZoom, 100m IR
perangkatnya di Koridor Blok 4 67.900.000
Timur, termasuk depan RS
7 Pemasangan CCTV beserta IP Cam, 2MP, 30 m IR
perangkatnya di Koridor Blok 9 37.900.000
Tengah – Selatan
8 P17 Pemasangan CCTV beserta IP Cam, 2MP, 30 m IR
perangkatnya di Koridor Blok 7 30.300.000
Tengah – Tengah
9 P20 Pemasangan CCTV beserta IP Cam, 2MP, 30 m IR
perangkatnya di Koridor Blok 9 37.900.000
Tengah – Utara
10 P18 Pemasangan CCTV beserta IP Cam, 2MP, 30 m IR
perangkatnya di Koridor Blok 5 25.300.000
Barat
11 Pemasangan CCTV beserta IP Cam, 2MP, 30 m IR
perangkatnya di Koridor Blok 8 32.800.000
Selatan
12 Komputer Monitor CCTV Pos PC; Intel C-17, RAM 8GB, VGA ATI Radeon 2GB,
Utama HDD 1 TB, DVD-RW, Keyboard-Mouse Logitech, 1 15.100.000 15.100.000
Monitor 42"
13 Pemasangan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red
16
perangkatnya di ILK 40.070.000
14 Pemasangan CCTV beserta Turbo HD Camera 1080P, infra red
16
perangkatnya di ICU 2 39.070.000
15 Monitor LED 42 42" HDMI port ( include bracket and DVI to HDMI
1
cable converter 6.000.000 6.000.000
16 P3 Rig Motorola; Power suplay 30
Am; Antena P2M Garden 1000K; 53.721.250
Kabel 30 m, Konektor 1 set; Biaya

233
pasang dan pindah power 1 unit
dan HT Motorolla CP 1660 11
unit.
17 P8 Penggantian perangkat CCTV
yang rusak 50.000.000
18 Komputer, Printer, Scanner, dll Insti 1 10.000.000 10.000.000
19 Penyimpan Data Eksternal untuk Insti
2
komputer kantor. 1.500.000 3.000.000
20 Penyimpan Data Eksternal untuk Insti
2
komputer CCTV / backup. 1.500.000 3.000.000
Sub Total 610,331,250
INST. PUSAT PELAYANAN STERILISASI
Usulan Kebutuhan PPDK
Komputerisasi : Bekerja sama dengan Instalasi Teknologi Informasi
- Software (sistem yang terintegrasi (sedang berproses)
dengan proses dan kegiatan
1 1
sterilisasi
- Hardware : computer. printer
- Barang cetakan
Sub total 0
INST. SANITASI LINGKUNGAN RS
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Printer Unit 1 2.500.000 2.500.000
Sub Total 2.500.000

INST. TEKNOLOGI INFORMASI


Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer sistem parkir HP 10 10.000.000 100.000.000
-Processor dual core
-Motherboard support dual core
-Hardisk 500 GB
-RAM 2 Gb
-Monitor LED 19.5”
-Mouse Keyboard Standar
2 Printer Register EPSON TMT 12 3.200.000 38.400.000
3 Barcode Scanner Motorola 5 1.200.000 6.000.000
4 Laptop Presentasi Lenovo 2 29.000.000 58.000.000

234
5 Stabilizer + UPS UPA 12 1.500.000 18.000.000
6 Hub Switch jaringan TPLINK 12 150.000 1.800.000
7 Kabel belden Jaringan (max Belden US -Cat 5
10
300m) + connector 1.700.000 17.000.000
8 IP CAM D-LINK-DCS 12 1.400.000 16.800.000
9 USB Camera 12 350.000 4.200.000
10 Server Lenovo System X3250M6 1 56.000.000 56.000.000
11 Printer administrasi HP Laserjet P1002 1 2.800.000 2.800.000
12 Printer label Printronix T4M 2 25.000.000 50.000.000
13 Mesin PRESENSI + Lisensi
Aplikasi -
14 Mesin Handkey Reader Schlage Handkey II + Adaptor 4 28.000.000 112.000.000
15 Kabel UTP AMP Cat 6 2 2.600.000 5.200.000
16 Modular jack Cat 6, Faceplate, RJ AMP
4 250.000 1.000.000
45, Outbow
17 patch cord UTP Patch Cord UTP AMP cat6 3m 4 120.000 480.000
18 IP Camera Mesin Presensi HIKvision DS-2CD2720F-I
• 2MP resolution
• HD real-time video
• IR LEDs: up to 30m
4 3.640.000 14.560.000
• DWDR & 3D DNR & BLC
• Onboard storage (up to 128GB)
• IP66
• Vandal-proof
19 RFID Reader NFC ACR122U 4 900.000 3.600.000
20 Modul RFID mesin presensi RFID Module for Handkey II 12 2.475.000 29.700.000
21 Mesin fingerint pelayanan SF 600DX 100 6.000.000 600.000.000
22 Server Co-location lenovo/IBM/huawei 1 230.000.000 230.000.000
23 Server RAC lenovo/IBM/huawei 1 230.000.000 230.000.000
24 UPS Rackmount 8000VA 1 55.000.000 55.000.000
25 Jaringan Internet jaringan FO + UTP + coreswitch + switch segmen 1 2.500.000.000 2.500.000.000
26 Data Terminal Portable Datalogic 15 9.000.000 135.000.000
27 Desktop barcode reader Zebra 10 4.800.000 48.000.000
28 Videotron 1.92m (tinggi) x 4.8m (lebar) + tiang dan 300.000.000 600.000.000
2
pemasangan
29 Handphone Apple Iphone 1 9.000.000 9.000.000

235
30 Lisensi SAN Switch + SFP Lenovo 1 97.850.000 97.850.000
31 HT Motorola 15 2.500.000 37.500.000
32 Laptop Presentasi Lenovo 2 29.000.000 58.000.000
Sub Total 5.117.090.000

ULPBJ 1
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P3 HD Portable/External WD Passport 2TB Ultra (1 th) USB 3.0 1 1.500.000 1.500.000

Sub total 1.500.000

ULPBJ 2
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P1 Scaner Scansaap 2 5.000.000 10.000.000
Sub total 10.000.000

UNIT PELAYANAN ROHANI


Usulan Kebutuhan PPDK
1 P Printer Warna Epson L120 Kapasitas kertas Epson L120 adalah 50 lembar
kertas ukuran A4 (8,5 × 44), Epson menggunakan 1.700.000
tinta refill dengan menggunakan tinta suntik atau 1 1.700.000
tinta isi ulang dan dapat melakukan print banyak
halaman sekali isi.
Sub Total 1.700.000
SUB TOTAL DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL 5.794.263.195

Jumlah
Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
No diminta
H. DIREKTORAT SDM DAN PENDIDIKAN
IP2KSDM
Usulan kebutuhan PPDK
1 Software Simdiklat 1

236
Terintegrasi (barcode system) 15.000.000 15.000.000
2 LAPTOP Standar Kantor 7 10.000.000 70.000.000
3 Headset: Headset Game
1
Genius HS-G500V 300.000 300.000
4 Pengadaan harddisk ekternal 2 800.000 1.600.000
5 Pengadaan Website 15.000.000 15.000.000
1
IP2KSDM
6 Pengadaan komputer (All-in-
10
one PC) 10.000.000 100.000.000
7 Pengadaan LCD Proyektor 1 8.000.000 8.000.000
8 Langganan akun webinar 1 350.000.000 350.000.000
9 Pengadaan Kabel HDMI (5 m) 1 5.000.000 5.000.000
10 Barcode Printer Bixolon
Samsung SLP D220, Direct
1
Thermal barcode, Speed 152 , 4.200.000 4.200.000
USB/serial
11 Barcode Snanner Handfreee
auto barcode scanner Silicon 2
800.000 1.600.000
XL 8800
Sub Total 570.700.000

UPKRS
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P2 ASUS [90NB0561-M03220] https://e-
1
PRO PU451L Laptop katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/97829 10.969.500 10.969.500
2 WESTERN DIGITAL Western https://e-
Digital Hard Disk Eksternal katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/312806 1.662.375 1.662.375
MY Passport Ultra New - 1
WDBBKD0020BBY-PESN - 2
TB - Merah
3 TP-LINK Wireless USB https://e-
6
Adapter Archer T2U [AC600] katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/23707 287.000 1.722.600
4 EMERSON UPS LiEbert itON https://e-
1
[PSA600-BX] katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/304069 625.000 625.000
5 P6 LOGITECH X 100 Wireless https://e-
2
Speaker [984-000376] katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/239989 624.000 1.247.646
6 DELL Dell Komputer Inspiron https://e-
1
one 3059 katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/302422 8.925.000 8.925.000

237
7 P5 SONY Sony Projector VPL- https://e-
1
EX230 - Putih katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/306010 6.400.350 6.400.350
Sub total 31.552.471

UNIT K3
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Personal Computer (PC) CPU tanpa monitor, setara Lenovo 1 5.000.000 5.000.000
2 Hardisk eksternal 1,5 1 1.700.000 1.700.000
3 P1 Printer Scan Copy Epson 1 2.500.000 2.500.000
Sub total 9.200.000

ICM
17 Handy Talky sinyal kuat dapat menembus basement IRJ sampai lantai 5 IRJ 5 1.500.000 7.500.000
18 Komputer (Billing/ untuk SIMRS) spesifikasi yang terbaik menurut INSTI 5 12.000.000 60.000.000
19 Komputer (Non Billing / bukan All In One PC, spesifikasi yang terbaik menurut INSTI 3 12.000.000 36.000.000
untuk SIMRS)
20 Laptop Prosesor i5, RAM 4 GB, HDD minimal 500 GB 2 8.000.000 16.000.000
21 Printer Bisa untuk Fotocopy dan Scan, Ukuran kertas A4 dan F4, tinta 3 4.000.000 12.000.000
warna dan hitam
22 Scanner Bisa untuk scan kertas lebar ukuran A3 dan panjang ≥ 2 meter 2 60.000.000 120.000.000
LCD Proyektor HDMI, wireless, WXGA 1 10.000.000 10.000.000
Sub total 261.500.000
SUB TOTAL DIREKTORAT SDM & PENDIDIKAN 872.952.471

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
I. DIREKTORAT KEUANGAN
INSTALASI PENJAMINAN
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Projector Hitachi CP-EX 300 3 LCD Technologi, XGA (1024x768),3200 Lumens
1
ANSI,2000:1 ratio, 2,9 kg 1.750.000 1.750.000
2 New Speaker Portable Wireless 1 unit mic handheld wireless, 1 unit mic headset
Pa Amplifier Weston 12” inchi dan transmitte wireless 1
2.000.000 2.000.000
Meeting TOA

238
Sub Total 3.750.000
SUB TOTAL DIREKTORAT KEUANGAN 3.750.000

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
J. DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN
INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS)

PPDK
1 P CCTV untuk monitoring 15.000.000
sign in
Sub Total 15.000.000

INSTALASI DIALISIS
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Note Book Thosiba 1 15.000.000 15.000.000
2 konektor HDMI 2 500.000 1.000.000
3 komputer billing 1 12.500.000 12.500.000
4 personal computer 1 12.500.000 12.500.000
5 Printer Deskjet/Laser jet warna 2 1.500.000 3.000.000
6 phone internal Panasonic 5 1.500.000 7.500.000
Sub total 51.500.000
INSTALASI FARMASI
Usulan Kebutuhan PPDK
25 Lap Top 1 8.000.000 8.000.000
26 Printer 1 2.000.000 2.000.000
Sub total 10.000.000

INST. KANKER TERPADU "TULIP"


Usulan Kebutuhan PPDK
1 External Hard Disk Setara Toshiba 1TB 2 1.000.000 2.000.000
2 Kabel VGA male to male VGA Cable Male to male 15 m 1 300.000 300.000
3 Konektor Apple to VGA Apple Mini Display Port to VGA Adpter for Macbook 1 275.000 275.000
Pro/Air.
Model: APMINIVGA; Ukuran : L10 x W20 x H20
4 Konverter HDMI-VGA Model : Kabel Converter HDMI-VGA; 1 120.000 120.000
Ukuran: L 20 x W15 x H6

239
5 Komputer set non Biling 4 7.000.000 28.000.000
6 Laptop 1 8.900.000 8.900.000
7 Networking Cable UTP Cable Cat. 5e, 1000feet (1Roll/300m) 1 1.723.700 1.723.700
8 Networking Switch 8x 10/100/1000Mbps RJ45 ports 1 499.000 499.000
9 Osirix HD DICOM File Support 3 725.000 2.175.000
10 Printer + Scan 2 1.500.000 3.000.000
11 Printer Laser Colour HP CP1025 3 2.700.000 8.100.000
12 Router Jaringan Broadband Router, 1 × 10/1000 Mbps WAN, 1 Fixed 2 1.875.000 3.750.000
10/100/1000Mbps LAN/DMZ Port
13 Server HP Proliant ML110G9-998 1 21.708.000 21.708.000
14 Thunderbolt (Mini Display Apple Mini Display Thunderbolt to HDMI Combo DVI & 3 160.000 480.000
Port) to DVI Converter Display Port Female Adapter
15 Upgrade Hard Disk Server WD Green 2TB [WD20EZRX] 4 1.158.000 4.632.000
16 Upgrade Memory HP Server Memory 4GB PC-10600 [500672-B21] 1 2.038.900 2.038.900
Sub total 87.701.600
INST. KEDOKTERAN FORENSIK
Usulan Kebutuhan PPDK
1 PC Unit + scanner + printer 1 15.000.000 15.000.000
Sub total 15.000.000
INST. KESEHATAN ANAK
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer biling 1 5.000.000 5.000.000
2 Printer laser 1 3.500.000 3.500.000
Sub total 8.500.000
ILK
P8 Computer lengkap (CPU, RAM 4 G, Core IV, VGA Hard Dick 500 G 2 10.000.000 20.000.000
Monitor LED,
Printer,Keyboard)
Sub total 20.000.000
INST. KESEHATAN REPRODUKSI
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Up Date Soft Ware Ikaros Ikaros Meta System (VANADIA PT, Jakarta) 1 400.000.000 400.0000
2 lapTop (digunakan utk Toshiba 1
recording transfer embryo) 6.000.000 6.000.000
3 Printer utk foto hasil operasi Epson Stylus Photo T60 1 3.150.000 3.150.000
4 Hardisk Eksternal WD absolutely My Book (3TB) 1
(dokumentasi operatif) 3.500.000 3.500.000

240
Sub total 412.650.000

INSTALASI MATERNAL PERINATAL


Usulan Kebutuhan PPDK
1 P3B Lap Top/Komputer 1 5.000.000 5.000.000
2 P5B Printer+ Scanner 1 1.500.000 1.500.000
3 P2B LCD Proyektor 1 7.000.000 7.000.000
Sub Total 13.500.000

INST. RADIOLOGI
Usulan kebutuhan PPDK
1 UPS 2 200.000.000 400.000.000,
2 UPS 2 200.000.000 400.000.000
3 Laptop 3 6.000.000 18.000.000
4 PC Computer 3 8.000.000 24.000.000
5 Printer Scanner Copy Canon MP 258 2 5.000.000 10.000.000
6 Printer untuk TPS Eksterna -
7 Infokus 1 7.000.000 7.000.000
Sub Total 859.000.000

INSTALASI RAWAT INAP III


Usulan Kebutuhan PPDK
1 Printer Print,scan,copy 6 2.000.000 12.000.000
2 Laptop ASUS X455LA-WX081D Spek: Core i3-4030U,1,9GHz Memory 2 6.000.000 12.000.000
2GB HD 500 GB 14" White
3 Hardisk Eksternal Portabel Thosiba Basic 2TB USB 3.0 2 1.600.000 3.200.000
4 telpon Panasonic 16 300.000 4.800.000
5 Hardisk External Memory 2 TB 3 1.600.000 4.800.000
6 Komputer Billing CPU, UPS, Monitor, Printer 12 8.000.000 96.000.000
7 Personal Komputer 12 20.400.000 244.800.000
8 Laptop Core i5 2410M, 2.3 GHz, Mobile Intel HD Graphics Memory 1 8.900.000 8.900.000
4GB, HDD: 640GB 13.3" , Resolusi 1366x768, WIFI:
802,11a/b/g/n
9 Printer Print, Scan, Copy 9 2.000.000 18.000.000
10 UPS 2 1.200.000 2.400.000
11 LCD Hitachi CP-X304 1 9.250.000 9.250.000

241
12 Telepon Internal 15 1.000.000 15.000.000
13 Telepon Keluar Langsung 3 2.000.000 6.000.000
14 Komputer Billing CPU, UPS, Monitor, Printer 12 8.000.000 96.000.000
15 Personal Komputer Intel Core i7 3.9 GHz, 27″ inch, 2TB, 8GB RAM, Nvidia 12 20.400.000 244.800.000
GT640M, Full HD, Bluetooth, WiFi, USB, HDMI, LAN,
Card Reader, WIN8
16 Laptop TOSHIBA Portege R835-P56X, Core i5 2410M, 2.3 GHz, 1 8.900.000 8.900.000
Mobile Intel HD Graphics Memory 4GB, HDD: 640GB
13.3" , Resolusi 1366x768, WIFI: 802,11a/b/g/n
17 Printer Print Scan Copy 9 2.500.000 22.500.000
18 Hardisk External Memory 2 TB 3 1.350.000 4.050.000
19 UPS Prolink 2 1.200.000 2.400.000
20 LCD Hitachi CP-X304 1 9.250.000 9.250.000
Sub Total 825.050.000
INSTALASI RAWAT INTENSIF
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer Setara core i5, ram 4gb, HD 500 GB, monitor 22 inch 1 8.000.000 8.000.000
Sub Total 8.000.000
INST. RAWAT JALAN
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Handy Talky (HT) 5 1.500.000 7.500.000
2 Komputer Set 8 8.000.000 64.000.000
3 Printer Copy & Scan 10 2.000.000 20.000.000
Sub total 91.500.000
INST. RAWAT JANTUNG
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer ( administrasi billing sesuai standar UTI 3 5.500.000 16.500.000
)
2 Personal komputer Intel Core i3 3.60 GHz, 3M Cache, RAM 4 GB DDR3, VGA 2 14.000.000 28.000.000
AMD Radeon 2GB, HDD 1TB, Optical Drive (DVD), USB port,
HDMI port, 23 inch monitor, All in one design, Windows 8.1/10
preinstalled, Include keyboard and mouse
3 Printer kassa sesuai standar UTI 3 1.000.000 3.000.000
4 Printer biasa On demand ink jet printer, Black and Color ink, with ink tank 2 2.000.000 4.000.000
system, USB 2.0/3.0 compatible
5 Telepon internal sesuai standar RS 5 1.000.000 5.000.000

242
6 UPS daya cukup untuk peralatan elektronik di ruangan terkait 2 1.000.000 2.000.000
Sub Total 58.500.000

INSTALASI RAWAT INAP I


Usulan Kebutuhan PPDK
1 P1 PC Unit/Komputer https://e- 8 8,858,063 70,864,504
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/302422
2 P1 Printer https://e- 10 2,899,837 28,998,370
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/304037
P1 Screen LCD portable https://e- 1 1,479,170 1,479,170
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/310987
Sub Total 101.342.044

INSTALASI RAWAT INAP IV / KSM JIWA


Usulan Kebutuhan PPDK
1 P 1 set komputer LG 1 7.000.000 7.000.000
Sub Total PPDK 7.000.000

INSTALASI RAWAT INAP V


Usulan Kebutuhan PPDK
1 Proyektor https://e- 1 5.000.000 5.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/153450
2 Printer https://e- 2 2,700.000 5,400.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/248890
3 Laptop https://e- 1 8.000.000 8.000.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/320757
4 HP https://e- 3 1,500.000 4,500.000
katalog.lkpp.go.id/backend/katalog/lihat_produk/314147
Sub Total 22,900,000

KSM Bedah Orthopedi


Usulan Kebutuhan PPDK
11 Laptop 1 6.000.000 6.000.000
12 Printer 1 2.000.000 2.000.000
13 Harddisk Eksternal 1 1.350.000 1.350.000
Sub total 9.350.000
KSM Kulit & Kelamin
Usulan Kebutuhan PPDK

243
1 Screen Proyektor Proyektor: Motorized Screen 1 300.000 300.000
2 Software Windows Office Microsoft Office 2013 1 -
3 Software Antivirus Karspersky Internet Security 2015 1 -
Hardisk Portable 1TB Seagate USB 3.0 1 920.000 920.000
Hardisk PC (Internal) 3,5" 2TB 1 995.000 995.000
Seagate SATA
Sub Total 2.215.000

KSM MATA
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Unit komputer Unit komputer dengan Perekam Video 2 10.000.000 20.000.000
Sub total 20.000.000
KSM OBSGYN
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer dan printer 1 7.000.000 7.000.000
Sub total 7.000.000
KSM PENYAKIT DALAM
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer Toshiba 4 6.000.000 24.000.000
2 Printer Printer Scan dan Copy 2 1.500.000 3.000.000
3 LCD Proyektor LCD Toshiba 1 5.000.000 5.000.000
Sub total 32.000.000
KSM PARU
Usulan Kebutuhan PPDK
9 Komputer Toshiba 4 6.000.000 24.000.000
10 Printer Printer Scan dan Copy 2 1,500.000 3.000.000
11 LCD Proyektor LCD Toshiba 1 5.000.000 5.000.000
Sub Total 32.000.000

KSM SARAF
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer Desktop All In touchscreen, dell inspiron, core i7, ddr3, 2.6GHz HDD 1 3 13.000.000 39.000.000
One Tera
2 Printer HP Color Laser Jet Pro MFD M117fw 3 6.000.000 18.000.000
3 UPS Prolink PRO 2000SFC, 2000VA 3 2.650.000 7.950.000

244
4 Flashdisk Transcend 16Gb 5 120.000 600.000
5 LCD Epson EB-U32 Projector, input connectivitty HDMI, Brightness 3200 2 11.500.000 23.000.000
Lumens, Resolusi WUXGA
Sub total 88,550.000

KSM THT
Usulan Kebutuhan PPDK
1 LCD Proyektor Merk: Sony Resolusi XGA (1024 x 768) Brightness 3200 ANSI 1 8.000.000 8.000.000
Lumens, 3LCD Technology, Contrast Ratio 2500:1
2 Screen Proyektor Proyektor: Motorized Screen 1 3.000.000 3.000.000
3 Personal Computer (PC) Asus Eee Top ET2013IUKI-BO 25 M Spec: Intel Corei3-3320 1 5.793.000 5.793.000
memori 4 GB, HDD 500 GB, layar 20 inchi
4 Printer Canon Pixma M67170 1 2.799.000 2.799.000
5 Software Windows Office Microsoft Office 2013 1 2.649.999 2.649.999
6 Software Antivirus 1 475.000 475.000
7 Hard Disc External 1.000 GB 1 1.250.000 1.250.000
8 UPS 1 2.000.000 2.000.000
9 Mesin Fax Merk: Brother Type 2840 1 2.750.000 2.750.000
Sub Total 28,716,999

KSM UROLOGI
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Komputer PC dan Printer 1 7.000.000 7.000.000
Sub Total 7.000.000
UNIT ADMISI
Usulan Kebutuhan PPDK
1 HP Android Samsung / ASUS 1 7.000.000 7.000.000
2 Printer Canon Pixma G3000 1 3.000.000 3.000.000
3 Laptop Toshiba NB10 - A105 1 6.000.000 6.000.000
Sub total 16.000.000
Unit HOMECARE
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P5 Komputer Acer Aspire Z3 Ultra-Thin All in one Dekstop 1 7.699.000 7.699.000
2 Laptop Acer E1-470 1 4.949.000 4.949.000
3 Printer Non Laser HP Deskjet 2135 multi 1 625.000 625.000

245
4 P6 Printer Laser HP Laserjet Pro CP 1025 1 2.879.000 2.879.000
5 Komputer billing 1 12.500.000 12.500.000
6 Printer billing Epson 1 3.000.000 3.000.000
7 P8 Flash disk 32 GB 5 200.000 1.000.000
8 P7 UPS 3 1.200.000 3.600.000
9 P10 LCD Epson EB-U32 2 11.500.000 23.000.000
Sub total 59.252.000

UNIT STROKE
Usulan Kebutuhan PPDK
1 LCD Proyektor Type: XGA, Merk: Sharp / Sanyo 1 7.000.000 7.000.000
2 P Laptop Merk : Toshiba 1 15.000.000 15.000.000
3 Lampu Emergency Merk: Maspion 3 200.000 600.000
Sub Total 22.600.000

UPKTPA
Usulan Kebutuhan PPDK
1 P1 Komputer 1 6,500.000 6,500.000
2 P2 Printer 1 1,620.000 1,620.000
Sub Total 8,120.000

UPTD
Usulan Kebutuhan PPDK
1 Printer HP LaserJet P1102 2 1.500.000 3.000.000
2 Scanner 1 2.500.000 2.500.000
3 Komputer 3 7.000.000 21.000.000
4 Barcode Reader 3 5.000.000 15.000.000
5 Laptop Setara Asus 1 5.000.000 5.000.000
Sub total 46,500.000
SUB TOTAL USULAN KEBUTUHAN PPDK DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN 2.954.447.643
TOTAL USULAN KEBUTUHAN PPDK RSUP Dr. SARDJITO 9.746.713.309

246
F. Investasi Renovasi Gedung
Tabel 3.10 : Usulan Investasi Renovasi Gedung:
Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
G. DIREKTORAT UTAMA
KOMITE MUTU
1 Penyekat ruangan Berlipat .plywoods 1 10.000.000 10.000.000
Sub Total 10.000.000
SUB TOTAL DIREKTORAT UTAMA 10.000.000

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
H. DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL
INST. PENGAMANAN DAN PENERTIBAN RS
Usulan kebutuhan Gedung
1 Bangunan Gedung Kantor
12x9 m
Satpam 4.500.000 600.000.000
Sub Total 600.000.000

ULPBJ 2
Usulan kebutuhan Gedung
1 P3 Ruang arsip 18 m2 18 5,350.000 96.300.000
Sub total 96.300.000

SUB TOTAL DIREKTORAT UMUM DAN OPERASIONAL 696.300.000

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
K. DIREKTORAT SDM DAN PENDIDIKAN
IP2KSDM
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Renovasi Ruang Pelayanan 195.000.000 195.000.000
1
Peustakaan
2 Rehabilitasi Ruang 500.000.000 500.000.000
Laboratorium Ketrampilan Klinis 1
untuk Ruang Simulasi

247
Resusitasi
3 Pengadaan gedung/ruang Wet 500.000.000 500.000.000
Lab Laboratorium Ketrampilan 1
Klinis
4 Renovasi ruang Pelayanan 199.000.000 199.000.000
1
Jejaring IP2KSDM
5 Pengadaan Ruang pojok ASI 1 5.000.000 5.000.000
Sub total 1.399.000.000
SUB TOTAL DIREKTORAT SDM & PENDIDIKAN 1.399.000.000

Jumlah
No Prioritas Nama Alat Spesifikasi Harga Satuan Harga Total
diminta
L. DIREKTORAT MEDIK DAN KEPERAWATAN
INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS)

Renovasi Gedung
1 Fasilitas ruang istirahat 80,000,000
konsulen bedah dan
anestesi lt.4 dan 5
Sub Total 80,000,000
INST. KEDOKTERAN FORENSIK
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Kamar Mandi dan WC di 1 25,000,000
Lantai 2 ukuran 2x2 m
2 Ruang KoAss ukuran 4x8m 1 100,000,000
3 Ruang ganti APD 3x4m 1 40,000,000
4 Ruang duka 2 unit @ 4x8m 2 200,000,000
Sub Total 365,000,000
INST. KESEHATAN REPRODUKSI
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Counter Ruang Lokal 1 30.000.000 30.000.000
Pendaftaran Permata Hati
Sub Total 30.000.000
INSTALASI MATERNAL PERINATAL
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Cat gedung lantai I IMP 1 30.000.000 30.000.000
(GBST)
Sub total 30.000.000

248
INSTALASI RAWAT INAP V
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Pengecatan Gedung Luar -
dan Dalam.

KSM THT
Usulan Kebutuhan Gedung
1 Sekat/pembatas ruang Custom 1 5,000,000 5,000,000
KSM
Sub total 5,000,000
Sub Total Usulan Renovasi Gedung Direktorat Medis dan Keperawatan 510.000.000
TOTAL USULAN RENOVASI GEDUNG RSUP Dr. SARDJITO 2.615.300.000

TOTAL KEBUTUHAN INVESTASI ALAT MEDIS, NON MEDIS, GEDUNG DAN PPDK 424,735,209,331

249
Secara ringkas kegiatan yang direncanakan tahun anggaran 2018, adalah sbb :
1) Mewujudkan integrasi dengan FK UGM sebagai Academic Medical Center (AMC)
/ Academic Health System (AHC) (Kolaborasi dengan FK UGM)
2) Pembangunan Gedung Kesehatan untuk pengembangan Pelayanan Jantung
Teadu tahap V (tahap penyelesaian fisik) dan operasional beberapa lantai gedung
PJT untuk pelayanan
3) Peningkatan Pelayanan Kanker Terpadu, berupa Feasibility Study Pembangunan
ICC Extension
4) Peningkatan Pelayanan Maternal Perinatal dan Pediatri terpadu berupa Feasibility
Study Pembangunan Gedung Integrated Maternal Pediatric Center
5) Pembangunan Gedung parkir sebagai penunjang pelayanan dan kepuasan
pasien
6) Pelayanan Unggulan Nasional Health Tourism
7) Pertumbuhan Penelitian Yang Dipublikasikan (Translational Research)
8) Feasibility Study Pembangunan Gedung Blok Instalasi Gawat Darurat (IGD),
tahap I/Diagnostic Center dan Laboratorium Penelitian, Penunjang Klinis dan
Medical Check Up Terpadu
9) Pengadaan Alat Kesehatan
10) Layanan Perkantoran dan Pengadaan Peralatan/Fasilitas Perkantoran
11) Pengembangan Mutu Layanan Rumah Sakit :
a. Pelayanan Cangkok Ginjal
b. Pelayanan Cangkok Hati
c. Pelayanan Geriatri
d. Pelayanan Paliatif
e. Peningkatan pelayanan kegawatdaruratan di IGD, ICU, ICCU dan PICU
untuk menekan angka kematian
f. Pengembangan layanan Stem-Cell
12) Peningkatan (kompetensi) Sumber Daya Manusia (SDM) sejalan dengan
Pengembangan Mutu Layanan Rumah Sakit
13) Pengadaan Obat-obatan, Alat Medis Habis Pakai dan Bahan medis Habis Pakai
14) Pengadaan Bahan Makanan untuk Pasien dan Petugas
15) Rehabilitasi Gedung dan Bangunan
16) Pengadaan Perangkat pengolah data dan komunikasi

250
BAB IV
MATRIKS IKU DAN KAMUS IKU

A. MATRIKS IKU
Tabel 4.1 Matriks IKU

TARGET
NO SASARAN STRATEGIS IKU / INDIKATOR STANDAR SATUAN PIC
2018
Perspektif 1. Terwujudnya 1. Angka kepuasan pasien > 85 % Dir. Med.Wat. 90
Stakeholder kepuasan
stakeholder 2. Angka kepuasan peserta didik > 85 % Dir. SDM & Pendidikan 90

3. Angka kepuasan peneliti > 85 % Dir. SDM & Pendidikan 90

4. Kecepatan respon terhadap complain > 75 % Dir. Umum & Operasional 95

5. Bed Occupancy Rate 70 – 80 % Dir. Med.Wat. 80

6. Emergency Response Time 2 < 120 Menit Dir. Med.Wat. 140

7. Waktu Tunggu Rawat Jalan < 60 Menit Dir. Med.Wat. 45


2. Terwujudnya
pelayanan, 8. Waktu tunggu operasi elektif < 48 jam Dir. Med.Wat. 40
pendidikan, dan
penelitian yg 9. Waktu tunggu pelayanan resep obat jadi < 30 Menit Dir. Med.Wat. 29
prima
10. Waktu Tunggu Pelayanan Radiologi ≤3 Jam Dir. Med.Wat. 2 jam
(WTPR)

11. Waktu Tunggu Pelayanan Laboratorium ≤2 Jam Dir. Med.Wat. 100 menit
(WTPL)

251
TARGET
NO SASARAN STRATEGIS IKU / INDIKATOR STANDAR SATUAN PIC
2018
12. Pengembalian rekam medis lengkap >80 % Dir. Med.Wat. > 65%
dalam waktu 24 jam

13. Jumlah Penelitian yang dipublikasikan* >24 artikel Dir. SDM & Pendidikan 60

14. Rasio Dokter dengan Mahasiswa 1:5 - Dir. SDM & Pendidikan 1:5
Kedokteran

3. Terwujudnya 15. Adanya pasien berasal dari lintas > 4 >4 - Dir. Med.Wat. >4
Layanan Rujukan provinsi dan atau dari manca negara
Nasional (Yan.
Kanker, Yan.
Jantung, Health
Tourism)

4. Terwujudnya 16. Adanya dokumen RSB AHS terintegrasi 1 Dok. Dir. Umum & Operasionall 1
integrasi dg FK
Perspektif UGM sebagai
Proses Bisnis Academic Health
Internal System (AHS)

5. Terwujudnya 17. Kepatuhan penggunaan gelang identitas 95 % Dir. Med.Wat. 100


sistem peningkatan pasien
mutu &
Keselamatan
Pasien

18. Penggunaan metode readback dalam 95 % Dir. Med.Wat. 95


konsultasi pasien

252
TARGET
NO SASARAN STRATEGIS IKU / INDIKATOR STANDAR SATUAN PIC
2018
95 % Dir. Med.Wat. 95
19. Kepatuhan pemakaian label High Alert

100 % Dir. Med.Wat. 99%


20. Penerapan Keselamatan Operasi

21. Penandaan lokasi operasi sebelum 100 % Dir. Med.Wat. 95


pasien dioperasi

22. Kejadian Nyaris Cidera Peresepan Obat <5 % Dir. Med.Wat. 25


(Medication Error)

23. Pemakaian resiko tanda jatuh 95 % Dir. Med.Wat. 95

24. % Kejadian pasien jatuh ≤3 % Dir. Med.Wat. 0,1

25. Infeksi Daerah Operasi ≤2 % Dir. Med.Wat. 1,5

26. Ventilator Associated Pneumonia ≤ 5,8 ‰ Dir. Med.Wat. 4

27. Dekubitus ≤1,5 ‰ Dir. Med.Wat. 1,5

28. Infeksi Saluran Kencing (ISK) ≤ 4,7 ‰ Dir. Med.Wat. 2

29. Phlebitis ≤5 % Dir. Med.Wat. 2

30. Nett Death Rate < 24 ‰ Dir. Med.Wat. < 24

31. Kejadian operasi salah sisi 0 % Dir. Med.Wat. 0

32. Waktu lapor hasil test kritis laboratorium 100 % Dir. Med.Wat. 100

253
TARGET
NO SASARAN STRATEGIS IKU / INDIKATOR STANDAR SATUAN PIC
2018

33. Waktu lapor hasil tes kritis Radiologi 100 % Dir. Med.Wat. 80

34. Angka kematian di IGD ≤ 2,5 % Dir. Med.Wat. 0,75

35. Angka Kematian Ibu karena Perdarahan ≤1 % Dir. Med.Wat. 5

36. Angka Kematian Ibu karena Sepsis ≤ 0,2 % Dir. Med.Wat. 0

37. Angka Kematian Ibu karena Eklamsia ≤ 30 % Dir. Med.Wat. 3

6. Terwujudnya 38. % Rujukan yang balik 100 % Dir. Med.Wat. 65


sistem rujukan
yang efektif

7. Terwujudnya Kerja 39. % Rencana Aksi 100 % Dir. Umum & Operasional 90
sama dg RS
Jejaring

8. Terwujudnya 40. Adanya dokumen translational research 5 dok Dir. SDM & Pendidikan 10
translational
research

Perspektif 9. Terwujudnya 41. Kepatuhan terhadap clinical pathway 5 CP sdh CP Dir. Med.Wat. 100%
Pengembang perilaku budaya (CP) diimplemen-
an SDM & kinerja tasi & inte-
Organisasi grasi dgn
RM

42. Kepatuhan penggunaan formularium ≥ 80 % Dir. Med.Wat. 92


nasional

254
TARGET
NO SASARAN STRATEGIS IKU / INDIKATOR STANDAR SATUAN PIC
2018
43. Kepatuhan terhadap prosedur hand >80 % Dir. Med.Wat. 90
hygiene

10. Tersedianya SDM 44. Terlaksananya 20 jam pelatihan per 80 % Dir. SDM & Pendidikan 70%
yg Kompeten karyawan per tahun

11. Terwujudnya 45. FOBO terintegrasi 100 % Dir. Umum & Operasional 100
SIMRS terintegrasi

46. Level IT yang terintegrasi 2 100 % Dir. Umum & Operasional 100

12. Terwujudnya 47. Skor overall equipment effectiveness 75 ter % Dir. Umum & Operasional 90
fasilitas yang availability% x performance% x quality% penuhi
memenuhi standar

48. % Tingkat Kehandalan Sarpras 80%,(2015, % Dir. Umum & Operasional 90


2016)
85% (2017)
90% (2018)
100%
(2019)

49. Tingkat Penilaian Proper Biru - Dir. Umum & Operasional Biru

Perspektif 13. Terwujudnya 50. Proporsi pencapaian pendapatan 100% % Dir. Keuangan 100
Keuangan Peningkatan terhadap target
revenue

14. Tercapainya 51. Rasio pendapatan PNBP terhadap biaya > 65 % Dir. Keuangan 65
efisiensi usaha operasional (Rasio POBO)

255
B. KAMUS IKU

Tabel 4.2 Kamus IKU

1. Angka Kepuasan Pasien


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya kepuasan stakeholder
Judul Indikator Angka Kepuasan Pasien
Dimensi mutu Kualitas pelayanan
Tujuan Mengetahui kepuasan pasien
Definisi Operasional Kepuasan Pelanggan adalah pernyataan tentang persepsi
pelanggan terhadap jasa pelayanan kesehatan yang diberikan
oleh RS.

Kepuasan pelanggan dapat dicapai apabila pelayanan yang


diberikan sesuai atau melampaui harapan pelanggan. Hal ini
dapat diketahui dengan melakukan survey kepuasan pelanggan
untuk mengetahui tingkat kepuasan pelanggan dengan mengacu
pada kepuasan pelanggan berdasarkan Indeks Kepuasan
Masyarakat (IKM).

Pengukuran IKM dilaksanakan di lokasi layanan sesuai dengan


metode dan ketentuan sebagimana diatur dalam pedoman umum
penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat unit layanan instansi
pemerintah (KepMenPan nomor KEP-25/M.PAN/2/2004).

Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Triwulanan
Numerator Hasil penilaian IKM
Denominator Skala maksimal nilai IKM
Inklusi Pasien rawat inap yang telah dirawat inap 2 x 24 jam
Eksklusi Pasien rawat jalan yang telah berkunjung lebih dari 1 kali
Formula

Standar ≥ 85%
Sumber Data Angket survey kepuasan pasien
Kriteria Penilaian KP (%) :
K ≥ 85 2
70 < KP < 85 1.5
55 < KP ≤ 70 1
40 < KP ≤ 55 0.5
KP ≤ 40 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir)

256
2. Angka Kepuasan Peserta Didik
Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya kepuasan stakeholder
Judul Indikator Angka Kepuasan Peserta Didik
Dimensi mutu Kualitas pelayanan
Tujuan Mengetahui kepuasan peserta didik
Definisi Operasional Kepuasan pelanggan (peserta didik) adalah angka yang diperoleh
dari hasil survey kepuasan pelanggan dengan menggunakan Indeks
Kepuasan Masyarakat (IKM).
Frekuensi Semesteran
pengumpulan data
Periode Analisa Semesteran
Numerator Hasil penilaian IKM
Denominator Skala maksimal nilai IKM
Inklusi -
Eksklusi -
Formula

Standar ≥ 85%
Sumber Data Angkat survey kepuasan peserta didik
Kriteria Penilaian KP (%) :
K ≥ 85 2
70 < KP < 85 1.5
55 < KP ≤ 70 1
40 < KP ≤ 55 0.5
KP ≤ 40 0
PIC Direktur SDM dan Pendidikan

3. Angka Kepuasan Peneliti


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya kepuasan stakeholder
Judul Indikator Angka Kepuasan Peneliti
Dimensi mutu Kualitas pelayanan
Tujuan Mengetahui kepuasan Peneliti
Definisi Operasional Kepuasan pelanggan (Peneliti) adalah angka yang diperoleh dari
hasil survey kepuasan pelanggan dengan menggunakan Indeks
Kepuasan Masyarakat (IKM).
Frekuensi Semesteran
pengumpulan data
Periode Analisa Semesteran
Numerator Hasil penilaian IKM
Denominator Skala maksimal nilai IKM
Inklusi -
Eksklusi -
Formula

257
Standar ≥ 85%
Sumber Data Angkat survey kepuasan Peneliti
Kriteria Penilaian KP (%) :
K ≥ 85 2
70 < KP < 85 1.5
55 < KP ≤ 70 1
40 < KP ≤ 55 0.5
KP ≤ 40 0
PIC Direktur SDM dan Pendidikan

4. Kecepatan Respon Terhadap Komplain


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya kepuasan stakeholder
Judul Indikator Kecepatan Respon Terhadap Komplain
Dimensi mutu Efektivitas dan Mutu Pelayanan
Tujuan Terselenggaranya pelayanan di semua unit yang mampu
memberikan kepuasan pelanggan.
Definisi Operasional Kecepatan respon terhadap komplain adalah kecepatan Rumah
sakit dalam menanggapi komplain baik tertulis, lisan atau melalui
mass media yang sudah diidentifikasi tingkat risiko dan dampak
risiko dengan penetapan grading/ dampak risiko berupa ekstrim
(merah), Tinggi (kuning), Rendah (hijau), dan dibuktikan dengan
data, dan tindak lanjut atas respon time komplain tersebut sesuai
dengan kategorisasi/grading/dampak risiko.
Warna Merah :
cenderung berhubungan dengan polisi, pengadilan, kematian,
mengancam sistem/kelangsungan organisasi, poptensi kerugian
material dll.
Warna Kuning :
cenderung berhubungan dengan pemberitaan media, potensi
kerugian in material, dll.
Warna Hijau :
tidak menimbulkan kerugian berarti baik material maupun
immaterial.
Kriteria Penilaian :
1. Melihat data rekapitulasi komplain yang dikategorikan merah,
kuning, hijau
2. Melihat data tindak lanjut komplain setiap kategori yang
dilakukan dalam kurun waktu sesuai standar
3. Membuat persentase jumlah komplain yang ditindaklanjuti
terhadap seluruh komplain disetiap kategori
a. Komplain kategori merah (KKM) ditanggapi dan
ditindaklanjuti maksimal 1x24 jam
b. Komplain kategori kuning (KKK) ditanggapi dan
ditindaklanjuti maksimal 3 hari
b. Komplain kategori hijau (KKH) ditanggapi dan
ditindaklanjuti maksimal 7 hari
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data

258
Periode Analisa Bulanan
Numerator KKM + KKK + KKH (%)
Denominator 3
Inklusi Komplain baik tertulis, lisan atau melalui media massa
Eksklusi -
Formula (KKM + KKK + KKH) : 3
Standar ≥ 75%
Sumber Data Survey kepuasan pelanggan, Laporan, Rekapitulasi
komplain/keluhan
Kriteria Penilaian KRK (%) :
75 < KRK ≤ 100 % skor = 100
50 < KRK ≤ 75 % skor = 75
25 < KRK ≤ 50 % skor = 50
KRK < 25 % skor = 25
PIC Direktur Umum dan Operasional
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

5. Bed Occupancy Rate (BOR)


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Bed Occupancy Rate (BOR)
Dimensi mutu Efektivitas dan Mutu Pelayanan
Tujuan Tergambarnya pemanfaatan pelayanan rawat inap
Definisi Operasional Bed Occupancy Rate adalah prosentase pemakaian tempat
tidur pada satuan waktu tertentu
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Tahunan
Numerator Jumlah hari perawatan di rumah sakit
Denominator Jumlah tempat tidur × Jumlah hari dalam satu periode
Inklusi -
Eksklusi -
Formula [Jumlah hari perawatan di rumah sakit dibagi (Jumlah tempat
tidur × Jumlah hari dalam satu periode)] x 100%
Standar Parameter ideal : 70 – 80%
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian BOR ≥ 100 → skor = 25
90 ≤ BOR < 100 → skor = 50
80 ≤ BOR < 90 → skor = 75
70 ≤ BOR < 80 → skor = 100
60 ≤ BOR < 70 → skor = 75
50 ≤ BOR < 60 → skor = 50
259
BOR < 50 → skor = 25
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

6. Emergency Response Time 2


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Emergency Response Time 2
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Terselenggaranyan pelayanan kegawatdaruratan yang cepat,
responsive dan mampu menyelamatkan pasien gawat darurat
Definisi Operasional Emergency Respon Time 2 (ERT 2) adalah waktu yang
dibutuhkan pasien untuk mendapatkan tindakan operasi cito sejak
diputuskan operasi oleh dokter spesialis anestesi (setelah seluruh
pemeriksaan penunjang sudah dilakukan) sampai dimulainya
insisi dikamar operasi (from decision to incision).
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Tahunan
Numerator Jumlah waktu yang dibutuhkan pasien untuk mendapatkan
tindakan
operasi cito
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh pasien yang
diputuskan
operasi
Inklusi Pasien IGD yang diputuskan operasi cito
Eksklusi a. Operasi cito yang membutuhkan puasa > 2 jam sejak
diputuskan harus operasi
b. Menunggu persetujuan keluarga
c. Tidak adanya kamar perawat post operasi
Formula Jumlah waktu yang dibutuhkan pasien untuk mendapatkan
tindakan operasi cito dibagi jumlah seluruh sampel atau Jumlah
seluruh pasien yang diputuskan operasi
Standar ≤120 menit
Sumber Data Kamar Operasi di Instalasi Gawat Darurat (IGD) / IBS
Catatan : Survey observasi langsung (Sampling) bila jumlah
pasien >50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian ERT (menit) :
ERT ≤ 120 --> skor = 100
120 < ERT ≤ 240 → skor = 75
240 < ERT ≤ 360 →skor = 50
360 < ERT ≤ 480 → skor = 25
ERT > 480 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016

260
Tentang IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

7. Waktu Tunggu Rawat Jalan


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Waktu Tunggu Rawat Jalan
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Terselenggaranya pelayanan rawat jalan pada hari kerja yang
mudah dan cepat di akses oleh pasien
Definisi Operasional Waktu tunggu rawat jalan (WTRJ) adalah rata-rata waktu yang
diperlukan mulai dari pasien yang sudah terdaftar tiba di
poliklinik sampai dilayani dokter.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah waktu pasien yang sudah terdaftar sejak tiba di poliklinik
sampai
dengan dilayani dokter
Denominator Jumlah seluruh sampel atau seluruh pasien rawat jalan
Inklusi Pasien rawat jalan yang telah selesai melakukan pendaftaran
Eksklusi Pasien yang tidak datang pada waktu yang ditentukan, atau saat
dipanggil.
Formula Jumlah waktu sejak pasien yang sudah terdaftar tiba di poliklinik
sampai dengan dilayani dokter dibagi Jumlah seluruh sampel atau
jumlah seluruh pasien rawat jalan
Standar ≤ 60 menit
Sumber Data Instalasi Rawat Jalan.
Catatan : Survey observasi langsung (Sampling) bila jumlah pasien
> 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian WTRJ (menit) :

WTRJ ≤ 60 → skor = 100


60 < WTRJ ≤ 80 → skor = 75
80 < WTRJ ≤ 100 → skor = 50
100 < WTRJ ≤ 120 → skor = 25
WTRJ > 120 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

261
8. Waktu Tunggu Operasi Elektif
Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Waktu Tunggu Operasi elektif
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan bedah dalam penjadwalan
operasi.
Definisi Operasional Waktu Tunggu Operasi Elektif adalah Rata-rata tenggat
waktu sejak pasien masuk rawat inap dengan rencana operasi
sampai dengan operasi dilaksanakan
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah waktu tunggu operasi yang terencana
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh pasien dengan operasi
yang terencana
Inklusi Pasien yang masuk rawat inap dengan rencana operasi
Eksklusi Operasi dibatalkan karena kondisi pasien yang tidak
memungkinkan dilakukan operasi, ditunda/dibatalkan atas
permintaan keluarga, fasilitas (ruangan atau peralatan tidak dapat
dipakai disebabkan kondisi diluar kendali manajemen)
Formula Jumlah waktu tunggu operasi yang terencana dari seluruh pasien
yang dioperasi dibagi Jumlah seluruh sampel atau jumlah
seluruh pasien dengan operasi yang terencana
Standar ≤ 48 jam (2 hari)
Sumber Data Instalasi Bedah Sentral
Catatan : Sampling bila jumlah pasien > 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian WTE (jam) :

WTE ≤ 48 → skor = 100


48 < WTE ≤ 72 → skor = 75
72 < WTE ≤ 96 → skor = 50
96 < WTE ≤ 120 → skor = 25
WTE > 120 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

9. Waktu Tunggu Pelayanan Resep Obat Jadi


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Waktu Tunggu Pelayanan Resep Obat Jadi
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan

262
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan resep obat jadi
Definisi Operasional Waktu tunggu pelayanan resep obat jadi adalah rata-rata waktu
yang dibutuhkan sejak pasien menyerahkan resep obat di loket
apotek sampai dengan menerima/mendapatkan obat jadi dari
petugas farmasi di apotik rawat jalan.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah kumulatif waktu tunggu sejak pasien menyerahkan resep di
loket apotek sampai dengan menerima obat
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh resep obat jadi
Inklusi Semua resep obat jadi di apotik rawat jalan
Eksklusi Obat kemoterapi ; resep pasien rawat inap
Formula Jumlah kumulatif waktu tunggu sejak pasien menyerahkan resep di
loket apotek sampai dengan menerima obat dibagi jumlah seluruh
sample atau Jumlah seluruh pasien yang menyerahkan resep obat
jadi
Standar ≤ 30 menit
Sumber Data Instalasi Farmasi
Catatan : Sampling bila jumlah pasien > 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian WTOJ (menit) :

WTOJ ≤ 30 → skor = 100


30 < WTOJ ≤ 40 → skor = 75
40 < WTOJ ≤ 50 → skor = 50
50 < WTOJ ≤ 60 → skor = 25
WTOJ > 60 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

10. Waktu Tunggu Pelayanan Radiologi (WTPR)


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Waktu Tunggu Pelayanan Radiologi
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan radiologi.
Definisi Operasional Waktu tunggu pelayanan radiologi adalah rata-rata waktu yang
dibutuhkan pasien mulai mendaftar di loket radiologi dilanjutkan
dengan pemeriksaan oleh radiografer sampai dengan keluarnya
hasil yang sudah di ekspertise dan divalidasi dokter spesialis
radiologi
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data

263
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah kumulatif waktu tunggu mulai pasien mendaftar di loket
radiologi sampai dengan keluar hasil yang sudah diekspertise
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh pemeriksaan radiologi
Konvensional
Inklusi pemeriksaan radiologi konvensional
Eksklusi -
Formula Jumlah kumulatif waktu tunggu mulai pasien mendaftar di loket
radiologi sampai dengan keluar hasil ekpertise dibagi Jumlah
seluruh sampel atau jumlah seleuruh pemeriksaan radiologi
konvensional
Standar ≤ 3 Jam
Sumber Data Instalasi Radiologi
Catatan : Sampling bila jumlah pasien > 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian WTPR (jam) :

WTPR ≤ 3 → skor = 100


3 < WTPR ≤ 4 → skor = 75
4 < WTPR ≤ 5 → skor = 50
5 < WTPR ≤ 6 → skor = 25
WTPR > 6 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

11. Waktu Tunggu Pelayanan Laboratorium (WTPL)


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Waktu Tunggu Pelayanan laboratorium
Dimensi mutu Efektifitas, efisiensi dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan laboratorium
Definisi Operasional Waktu tunggu pelayanan laboratorium adalah rata-rata waktu
yang dibutuhkan sejak pasien mulai mendaftar di loket
laboratorium dilanjutkan dengan pengambilan sampel darah
sampai dengan keluarnya hasil yang sudah di ekspertise dan
divalidasi oleh dokter spesialis patologi klinik
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah kumulatif waktu tunggu sejak pasien mendaftar di loket
laboratorium sampai dengan keluarnya hasil yang sudah
diekspertise
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh pemeriksaan darah
rutin

264
Inklusi pemeriksaan darah rutin (Hb, Ht, Leu, Tr)
Eksklusi -
Formula Jumlah kumulatif waktu tunggu sejak pasien mendaftar di loket
laboratorium sampai dengan keluarnya hasil yang sudah di
ekspertise dibagi Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh
pemeriksaan darah rutin
Standar ≤ 2 Jam
Sumber Data Instalasi Laboratorium
Catatan : Sampling bila jumlah pasien > 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian WTPL (jam) :

WTPL ≤ 2 → skor = 2
2 < WTPL ≤ 3 → skor = 1.5
3 < WTPL ≤ 4 → skor = 1
4 < WTPL ≤ 5 → skor = 0.5
WTPR > 5 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

12. Pengembalian Rekam Medis (PRM) lengkap dalam waktu 24 jam


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Pengembalian Rekam Medis (PRM) lengkap dalam waktu 24 jam
Dimensi mutu Efektivitas dan Mutu Pelayanan
Tujuan Tergambarnya tanggung jawab pemberi pelayanan dalam
pengembalian rekam medis tepat waktu.
Definisi Operasional Pengembalian Rekam Medik Lengkap dalam 24 jam yang
dimaksud adalah jumlah dokumen rekam medik pasien rawat
inap yang diisi lengkap dan dikembalikan ke pengelola rekam
medik dalam waktu ≤ 24 jam setelah pasien pulang.

Kriteria lengkap mengacu pada Permenkes nomor 269


Tahun 2008 tentang rekam medis
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah dokumen rekam medis yang diisi lengkap dan
dikembalikan dalam waktu ≤ 24 jam setelah pasien pulang
Denominator Jumlah seluruh sampel atau jumlah seluruh pasien pulang
Inklusi seluruh dokumen rekam medis pasien pulang rawat inap
Eksklusi Dokumen rekam medis pasien rawat jalan
Formula (Jumlah dokumen rekam medis yang diisi lengkap dan
dikembalikan dalam waktu ≤ 24 jam setelah pasien pulang dibagi
jumlah seluruh sampel atau Jumlah pasien pulang) x 100%
Standar >80%
265
Sumber Data Instalasi Rekam Medis
Catatan :Sampling bila jumlah pasien > 50 pasien per bulan
Kriteria Penilaian PRM (%) :

80 < PRM ≤ 100 → skor = 100


70 < PRM ≤ 80 → skor = 75
60 < PRM ≤ 70 → skor = 50
50 < PRM ≤ 60 → skor = 25
PRM ≤ 50 → skor = 0

PIC Direktur Medik dan Keperawatan


Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

13. Jumlah Penelitian yang dipublikasikan


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Jumlah Penelitian yang dipublikasikan
Dimensi mutu Efektivitas
Tujuan Terwujudnya kompetensi staf medis yang komprehensif dan unggul
dalam penyelengaraan penelitian
Definisi Jumlah penelitian yang dipublikasikan adalah jumlah penelitian yang
Operasional dilakukan oleh staf medis yang mampu diterbitkan dalam jurnal
nasional dan international dalam setahun.

Ukuran pengaruh suatu kelompok dokumen ilmiah dari SMF atau


Departemen medik disebut nilai impact factor, selanjutnya rerata nilai
impact adalah ukuran kinerja ilmiah SMF atau Departemen Medik
yang dipublikasikan secara internasional
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa 3 bulan
Inklusi Penelitian ilmiah yang dilakukan oleh staf medis
Eksklusi -
Formula Jumlah penelitian yang dilakukan oleh staf medis yang mampu
diterbitkan dalam jurnal nasional dan internasional dalam setahun
Standar >24 artikel
Sumber Data (a) Daftar karya ilmiah/ penelitian dalam kurun 1 tahun
(b) Daftar staf medis yg melakukan penelitian

Kriteria
Penilaian Tahun 2016 :
Hasil ≥ 4 2
Hasil = 3 1.5
Hasil = 2 1

266
Hasil = 1 0.5
Hasil = 0 0
PIC Direktur SDM dan Pendidikan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

14. Rasio Dokter dengan Mahasiswa Kedokteran


Perspektif Stakeholder
Sasaran Strategis Terwujudnya pelayanan, pendidikan dan penelitian yang prima
Judul Indikator Rasio Dokter dengan Mahasiswa Kedokteran
Dimensi mutu Efektifitas dan Kualitas pendidikan
Tujuan Peningkatan kebutuhan dosen dalam penyelenggaraan proses belajar
mengajar sesuai dengan mahasiswa kedokteran yang menjadi
peserta didik
Definisi Rasio Dosen di RS Pendidikan dengan Mahasiswa Kedokteran yang
Operasional dimaksud adalah Perbandingan jumlah dokter spesialis yang bekerja
di RS Pendidikan yang sudah memenuhi kriteria sebagai dosen
pembimbing/supervisor klinik, pendidik atau penguji, dan sudah
mendapatkan TOT/OSCE, dan mempunyai rekomendasi dari Dekan
Fakultas Kedokteran mitra kerjasamanya serta mempunyai Surat
Keputusan Pengangkatan sebagai Dosen sesuai peraturan
perundang-undangan dengan mahasiswa kedokteran
Frekuensi Tahunan
pengumpulan
data
Periode Analisa bulanan
Inklusi Program diskusi, bed side teaching, pembimbingan kasus
Eksklusi Kuliah Classroom
Formula Jumlah dosen per SMF atau Per Departemen dibandingkan
Dihitung per SMF/Per Departemen, dijumlahkan, dibagi rata-rata
dengan jumlah SMF yang ada
Standar 1 : 5 untuk mahasiswa Kedokteran
Sumber Data Data Kepegawaian dari Bagian SDM dan data mahasiswa yang
belajar per batch saat masuk di Bagian Diklat
Kriteria Rasio Dosen dengan Mahasiswa Kedokteran :
Penilaian
1 : 1-5 → 2
1 : 6-8 → 1.5
1 : 9-11 → 1
1 : 11-13 → 0.5
1 : 14-dst → 0
PIC Direktur SDM dan Pendidikan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

15. Fully Met


Perspektif Proses Bisnis Internal
Sasaran Strategis Terwujudnya akreditasi internasional
Judul Indikator Fully Met

267
Dimensi mutu
Tujuan
Definisi
Operasional
Frekuensi
pengumpulan
data
Periode Analisa
Inklusi
Eksklusi
Formula
Standar 90%
Sumber Data
Standar/ Target
PIC Direktur Medik dan Keperawatan

16. Adanya pasien berasal dari lintas > 4 provinsi dan atau dari manca negara
Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya layanan rujukan nasional (Yan. Kanker, Yan.
Jantung, Health Tourism)
Judul Indikator Adanya pasien berasal dari lintas > 4 provinsi dan atau dari
manca negara
Dimensi mutu Pelayanan, Pendidikan dan Penelitian berstandar Internasional
Tujuan Mutu Layanan, pendidikan dan Penelitian berfokus pada
keselamatan dan kepuasan pasien serta pelanggan
Definisi Operasional Terwujudnya layanan rujukan nasional (Yan. Kanker dan Yan.
Jantung)
Frekuensi Tahunan
pengumpulan data
Periode Analisa Tahunan
Formula Peta Demografis daerah asal pasien Yan. Kanker dan Yan.
Jantung
Standar 4
Sumber Data Rumah Sakit
PIC Direktur Medik dan Keperawatan

17. Tersedianya Fasilitas Praktek Klinik Pendidikan Dokter Layanan Primer


Perspektif Proses Bisnis Internal
Sasaran Strategis Terwujudnya Praktek Klinik Dokter Layanan Primer
Judul Indikator Tersedianya Fasilitas Praktek Klinik Pendidikan Dokter Layanan
Primer
Dimensi mutu

268
Tujuan
Definisi Operasional
Frekuensi
pengumpulan data
Periode Analisa
Formula
Standar Terpenuhi
Sumber Data
Kriteria Penilaian
PIC Direktur SDM dan Pendidikan

18. Adanya dokumen RSB Academic Health System (AHS) terintegrasi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya integrasi dg FK UGM menuju Academic Health
System (AHS)
Judul Indikator Adanya dokumen RSB Academic Health System (AHS)
terintegrasi
Dimensi mutu RSB AHS terintegrasi
Tujuan Terwujudnya RSB terintegrasi
Definisi Operasional Adanya RSB terintegrasi
Frekuensi Tahunan
pengumpulan data
Periode Analisa Tahunan
Formula Dokumen RSB AHS terintegrasi
Bobot IKT Ada Dokumen
Sumber Data Bag. PE
PIC Direktur Umum dan Operasional

19. Kepatuhan penggunaan gelang identitas pasien


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Kepatuhan penggunaan gelang identitas pasien
Dimensi mutu Keselamatan Pasien
Tujuan Memastikan pasien tidak keliru/ tepat pasien dan tepat tindakan
yang akan dilakukan terhadap pasien, mengingat kondisi pasien
yang rentan kekeliruan, misal tidak sadar, disorientasi, pindah
tempat tidur/ kamar, memiliki cacat indra, dll
Definisi Operasional Kepatuhan penggunaan gelang identitas yg lengkap adalah
penggunaan gelang identitas pada seluruh pasien rawat inap sejak
diputuskan rawat inap dan atau mendapatkan tindakan invasif.
Gelang indentitas yang lengkap meliputi Nama, tgl lahir/umur.
Nomor RM & alamat, warna biru muda untuk laki – laki, pink
untuk wanita.

269
Untuk pasien jiwa & luka bakar identifikasi menggunakan foto
yang ditempel di bagian sampul luar RM yang ditempel Barcode.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Bulanan
Numerator Jumlah semua pasien yang dirawat inap yang dipasang gelang/
foto untuk pasien jiwa.
Denominator Jumlah semua pasien yang dirawat inap atau jumlah pasien non
rawat inap yang dilakukan tindakan invasif
Formula Jumlah semua pasien yang dirawat inap yang dipasang gelang/
foto untuk pasien jiwa dibagi Jumlah semua pasien yang dirawat
inap atau jumlah pasien non rawat inap yang dilakukan tindakan
invasif x 100%
Standar 95%
Sumber Data Rekap harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator

20. Penggunaan metode readback dalam konsultasi pasien.


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Penggunaan metode readback dalam konsultasi pasien.
Dimensi mutu Keselamatan pasien
Tujuan Komunikasi yang efektif, tepat waktu, akurat, lengkap, jelas, dan
dapat dipahami penerima, mengurangi kesalahan dan
menghasilkan perbaikan keselamatan pasien
Definisi Operasional 1. Read back adalah bukti konfirmasi saat pelaporan pasien
kepada DPJP atau perawat dengan dokter.
2. Yang dimaksud Read back adalah membacakan kembali
instruksi yang diberikan oleh pemberi instruksi atau penerima
pesan.
3. Cap Read back adalah bukti pelaksanaan konfirmasi telah
dilakukan oleh pemberi pesan dan penerima pesan berupa
tanda tangan, nama terang, tanggal dan jam.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Bulanan
Numerator Jumlah konsultasi melalui telpon yang telah dikonfirmasi dengan
CAPREAD BACK DALAM RM
Denominator Jumlah seluruh konsultasi melalui telponYANG DITULIS
DALAM RM
Formula Jumlah konsultasi melalui telpon yang telah dikonfirmasi dengan
CAPREAD BACK DALAM RM X 100%
Jumlah seluruh konsultasi melalui telpon YANG DITULIS DALAM
RM
Standar 95%

270
Sumber Data Rekap harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator IPSG

21. Kepatuhan pemakaian label High Alert


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Kepatuhan pemakaian label High Alert
Dimensi mutu Keselamatan pasien
Tujuan Untuk memastikan keselamatan pasien terkait pengelolaan obat
yang harus diwaspadai ( High Alert ) yang tepat, mencegah
kekeliruan pendistribusian, penyimpanan, maupun pemberian
kepada pasien.
Definisi Operasional Prioritas obat High Alert di RSUP Dr. Sardjito adalah : insulin,
heparin, KCl7 46 %, NaCl 3 %, Sitostatika, Narkotika, Sedative (
ketamin, midazolam, propofol, ) Magnesium Sulfat : MgSO4 >50
%. Kalium Phosphat> 3 mmol/Ml

Frekuensi bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa bulanan
Numerator Jumlah semua obat golongan High Alert yang ditempel tanda
HIGH ALERT yang ada dibangsal untuk diberikan kepada pasien
( diterima dari farmasi )
Denominator Jumlah seluruh obat HIGH ALERT yang ada dibangsal untuk
diberikan kepada pasien ( diterima dari farmasi )
Formula Jumlah semua obat golongan High Alert yang ditempel tanda
HIGH ALERT yang ada dibangsal untuk diberikan kepada pasien
/ Jumlah seluruh obat HIGH ALERT yang ada dibangsal untuk
diberikan kepada pasien
Standar 95%
Sumber Data Rekap Harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator IPSG

22. Penerapan Keselamatan Operasi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Penerapan Keselamatan Operasi
Dimensi mutu Efisiensi, efektivitas dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan pembedahan
Definisi Penerapan keselamatan operasi (PKO) adalah pengisian checklist
Operasional keselamatan operasi pada form yang dilakukan oleh petugas meliputi :
1. Tahapan Sign-in
dilakukan sebelum induksi anestesi minimal dilakukan oleh
271
perawat dan dokter anestes
2. Tahapan Time-out
dilakukan sebelum insisi kulit, diisi oleh perawat, dokter anestesi
dan operator
3. Tahapan Sign-out
dilakukan sebelum pasien meninggalkan kamar operasi/OK, di isi
oleh perawat, dokter anestesi dan operator
Kriteria : sesuai kriteria WHO (JCI)
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah pasien pembedahan di ruang operasi yang telah diisi lengkap
checklist keselamatan pasiennya sesuai tahapan oleh petugas tertentu
disertai tandatangan dan penulisan jam pengisian
Denominator Jumlah pasien pembedahan di ruang operasi
Inklusi Operasi yang dilakukan di ruang OK
Eksklusi -
Formula (Jumlah pasien pembedahan di ruang operasi yang telah diisi lengkap
ceklist keselamatan pasiennya sesuai tahapan oleh petugas tertentu
dibagi Jumlah seluruh pasien pembedahan di ruang operasi pada bulan
tsb) x 100%
Standar 100%
Sumber Data Catatan data pasien operasi
Standar/ Target 100% :
Hasil = 100% skor = 100
90% ≤ Hasil < 100% skor = 75
80% ≤ Hasil < 90% skor = 50
70% ≤ Hasil < 80% skor = 25
Hasil < 70% skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

23. Penandaan lokasi operasi sebelum pasien dioperasi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Penandaan lokasi operasi sebelum pasien dioperasi
Dimensi mutu Keselamatan Pasien
Tujuan Mencegah terjadinya kesalahan pembedahan, kesalahan prosedur,
kesalahan pasien yang akan dilakukan tindakan pembedahan/operasi
Definisi 1. Penandaan lokasi operasi adalah pemberian tanda lokasi dan
Operasional operasi yang tepat dengan melibatkan pasien oleh operator yang
akan melakukan tindakan operasi.
2. Tanda lokasi operasi berupa pemberian tanda centang (√ ) dengan

272
tinta warna hitam.
3. Tanda lokasi oerasi dilakukan pada operasi laterality, multy
struktur dan multy level.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa Bulanan
Numerator Jumlah pasien yang sudah ada“ tanda lokasi operasi / marking site “
saat dilakukan sign in diruang persiapan.
Denominator Jumlah semua pasien yang akan dilakukan operasi yang memerlukan
marking site ( multi level, multi struktur, lateralisasi )
Formula Jumlah pasien yang sudah ada“ tanda lokasi operasi / marking site “
saat dilakukan sign in diruang persiapan dibagi Jumlah semua pasien
yang akan dilakukan operasi yang memerlukan marking site ( multi
level, multi struktur, lateralisasi ) x 100%
Standar 100%
Sumber Data Rekap harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator IPSG

24. Kejadian Nyaris Cidera Peresepan Obat (Medication Error)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Kejadian Nyaris Cidera Peresepan Obat (Medication Error)
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien rawat inap
Tujuan Menurunkan kesalahan peresepan
Definisi Jumlah kesalahan yang terjadi dalam tahap peresepan yang dapat
Operasional teridentifikasi sebelum pasien terpapar akibat dari kesalahan tersebut.
Kesalahan Peresepan Obat yang dimaksud adalah kesalahan yang
teridentifikasi pada verifikasi resep oleh bagian farmasi, meliputi
benar pasien, benar obat, benar dosis, benar rute, benar waktu
pemberian, tidak ada duplikasi, tidak ada interaksi obat
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa 3 bulan
Numerator Jumlah lembar resep yang teridentifikasi kesalahan setelah
diverifikasi
Denominator Jumlah lembar resep yang ditulis dokter
Inklusi Resep/instruksi pengobatan pasien rawat inap yang ditulis oleh DPJP
Eksklusi Pasien Rawat Jalan
Formula (Jumlah lembar resep yang teridentifikasi kesalahan setelah
diverifikasi dibagi Jumlah lembar resep yang ditulis dokter) x 100%
Standar <5%
Sumber Data Instalasi Farmasi ; sampling dilakukan bila jumlah lembar resep> 50
per bulan

273
Kriteria Hasil < 5% 2
Penilaian 5% ≤ Hasil < 10% 1.5
10% ≤ Hasil < 15% 1
15% ≤ Hasil < 20% 0.5
Hasil ≥ 20 % 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

25. Pemakaian tanda risiko jatuh


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Strategis
Judul Indikator Pemakaian tanda risiko jatuh
Dimensi mutu Keselamatan Pasien
Tujuan Mengurangi risiko akibat jatuh
Definisi Pasien jatuh dari ( TT, Kursiroda, Brakar, saat berjalan) adalah pasien
Operasional yang terjatuh saat dalam perawatan, Tanda risiko jatuh berupa ( tanda
segitiga risiko jatuh atau tanda warna kuning digelang identitas
bertuliskan fall risk, atau pita kuning untuk pasien rawat jalan), untuk
pasien yang berisiko tinggi
Frekuensi bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa bulanan
Numerator Jumlah semua pasien risiko jatuh skor tinggi yang sudah diberi tanda
risiko ( segitiga kuning pada tempat tidur atau tanda risiko jatuh
bertuliskan Fall Risk pada gelang identitas atau pita kuning untuk
pasien rawat jalan )

Denominator Jumlah semua pasien yang berisiko jatuh skor tinggi


Formula Jumlah semua pasien risiko jatuh skor tinggi yang sudah diberi tanda
risiko ( segitiga kuning pada tempat tidur atau tanda risiko jatuh
bertuliskan Fall Risk pada gelang identitas atau pita kuning untuk
pasien rawat jalan ) dibagi Jumlah semua pasien yang berisiko jatuh
skor tinggi
Standar 95%
Sumber Data Rekap harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator IPSG

26. % Kejadian pasien jatuh


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Strategis
Judul Indikator % Kejadian pasien jatuh

274
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Terselenggaranya pelayanan keperawatan yang aman dan efektif bagi
pasien dalam upaya mencapai pemenuhan sasaran keselamatan pasien
internasional (IPSG 6)
Definisi Tidak adanya kejadian pasien jatuh adalah tidak terjadinya pasien jatuh
Operasional selama pasien mendapatkan pelayanan rawat inap di rumah sakit, baik
akibat jatuh dari tempat tidur, dikamar mandi dsb.

Ketika pasien baru pertama kali masuk perawatan maka dalam 24 jam
harus dilakukan asesmen awal keperawatan dimana dalam asesmen tsb
dapat diketahui kemungkinan pasien berisiko jatuh dengan skoring
tertentu menggunakan instrumen penilaian risiko jatuh.

Penilaian resiko jatuh menggunakan skala Morse untuk pasien dewasa,


skala Humpty Dumpty untuk pasien anak - anak, dan skala jatuh untuk
pasien geriatri. Tujuannya untuk dilakukan intervensi dan monitoring
yang intensif terhadap pasien beresiko jatuh dan harus dilakukan
reasesmen jatuh dengan waktu sesuai derajat skornya.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode 3 bulanan
Analisa
Numerator Jumlah pasien jatuh
Denominator Jumlah pasien rawat inap
Inklusi Semua pasien rawat inap
Eksklusi -
Formula Jumlah kejadian pasien jatuh x 100%
Jumlah pasien rawat inap
Standar ≤ 3%
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Hasil ≤ 3 % skor = 100
Penilaian 3% < Hasil ≤ 9 % skor = 75
9% < Hasil ≤ 14 % skor = 50
14% < Hasil ≤ 20 % skor = 25
hasil > 20 % skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang IKI
Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir)

27. Infeksi daerah Operasi (IDO)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Infeksi daerah operasi (IDO)
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien

275
Tujuan Menurunkan kejadian infeksi Daerah operasi (IDO)
Definisi Operasional Infeksi Daerah Operasi adalah Infeksi yang terjadi pada daerah
insisi daerah operasi dalam waktu 30 hari tanpa implan dan satu
tahun dengan implan pasca bedah.
Kriteria :
A. Pus keluar dari luka operasi atau drain yang dipasang
diatas fascia,
B. Biakan positif dari cairan yang keluar dari luka atau
jaringan yang diambil secara aseptic,
C. Sengaja dibuka oleh dokter karena terdapat tanda
peradangan kecuali hasil biakan negatif (paling sedikit
terdapat satu dari tanda – tanda infeksi berikut ini : nyeri,
bengkak lokal, kemerahan dan hangat lokal) dan
D. Dokter yang menangani menyatakan terjadi infeksi (khusus
IDO profunda/organspace)
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Bulanan
Numerator Jumlah kasus Infeksi Daerah Operasi (IDO)
Denominator Jumlah kasus operasi
Inklusi Kasus operasi
Eksklusi prosedur sirkumsisi ; stitch abscess
Formula (Jumlah kasus IDO dibagi Jumlah kasus operasi) x 100 %
Bobot Indikator ≤ 2%
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 2 % skor = 100
2% < Hasil ≤ 3% skor = 75
3% < Hasil ≤ 4% skor = 50
4% < Hasil ≤ 5% skor = 25
Hasil > 5 % skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

28. Ventilator Associated Pneumonia (VAP)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Ventilator Associated Pneumonia (VAP)
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Menurunkan kejadian infeksi Ventilator Associated Pneumonia
(VAP)
Definisi Operasional Ventilator-Associated Pneumonia (VAP) adalah infeksi saluran
napas
bawah yang mengenai parenkim paru setelah pemakaian ventilasi
mekanik > 48 jam, dan sebelumnya tidak ditemukan tanda-tanda
infeksi saluran napas.

276
Kriteria :
Ditemukan minimal dari tanda dan gejala klinis :
 Demam (≥38⁰C) tanpa ditemui penyebab lainnya.
 Leukopenia (< 4.000 WBC/mm3) atau Leukositosis (≥12.000
SDP/mm3).
 Untuk penderita berumur ≥ 70 tahun, adanya perubahan status
mental yang tidak ditemui penyebab lainnya. Minimal disertai
2 dari tanda berikut:
 Timbulnya onset baru sputum purulen atau perubahan sifat
sputum.
 Munculnya tanda atau terjadinya batuk yang memburuk atau
dyspnea (sesak napas) atau tachypnea.
 Ronki basah atau suara napas bronchial.
 Memburuknya pertukaran gas, misalnya desaturasi O2
(PaO2/FiO2 ≤240), peningkatan kebutuhan oksigen, atau
perlunya peningkatan ventilator.

Dasar diagnosis :
Adanya bukti secara radiologis adalah jika ditemukan > 2 foto
serial : Infiltrat baru atau progresif yang menetap ; Konsolidasi ;
Kavitasi ; Pneumatoceles pada bayi berumur < 1 tahun
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kasus infeksi Ventilator Associated Pneumonia (VAP)
Denominator Jumlah lama hari pemakaian ETT atau terpasang Ventilator
Inklusi Pasien yang menggunakan Ventilator > 48 jam
Eksklusi Pasien dengan riwayat Pneumonia Sebelumnya
Formula (Jumlah kasus infeksi VAP dibagi Jumlah hari pemakaian ETT
atau terpasang Ventilator) x 1000 (permil)
Standar ≤5,8‰
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 5,8 ‰ skor = 100
5,8‰ < Hasil ≤ 8,3‰ skor = 75
8,3‰ < Hasil ≤ 10,8‰ skor = 50
10,8‰ < Hasil ≤ 13,6‰ skor = 25
Hasil > 13,6 ‰ skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan[
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

29. Dekubitus
Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Dekubitus
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien

277
Tujuan Terselenggaranya pelayanan keperawatan yang aman dan efektif
Definisi Operasional Kejadian dekubitus adalah terjadinya pasien yang mengalami
dekubitus selama dalam perawatan di rawat inap RS.

Dekubitus adalah luka pada jaringan kulit yang disebabkan oleh


tekanan yang berlangsung lama dan terus menerus (Doh, 1993
dalam Martin, 1997)

Kriteria :
A. Pasien paling tidak mempunyai 2 gejala dan tanda berikut,
yang tidak diketahui penyebab lainnya : kemerahan sakit atau
pembengkakan ditepian luka dekubitus

B. Minimal ditemukan 1 dari bukti berikut :


a. Hasil kultur positif dari cairan atau jaringan yang diambil secara
benar
b. Hasil kultur darah positif
C. Dokter yang merawat menyatakan adanya dekubitus dan
diberi pengobatan antimikroba.

Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kejadian dekubitus
Denominator Jumlah hari tirah baring
Inklusi Pasien rawat inap tirah baring
Eksklusi Pasien yang masuk rawat inap RS sudah mengalami dekubitus
Formula (Jumlah kejadian dekubitus dibagi Jumlah hari tirah baring) x
1000
Standar ≤ 1,5 ‰
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian hasil ≤ 1,5 ‰ 3
1,5‰ < Hasil ≤ 7,5 ‰ 2
7,5‰ < Hasil ≤ 15 ‰ 1
Hasil > 15‰ 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

30. Infeksi Saluran Kencing (ISK)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Infeksi saluran kencing
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Menurunkan kejadian infeksi saluran kencing (ISK)
Definisi Operasional Infeksi Saluran Kencing (ISK) adalah Infeksi yang terjadi sebagai
akibat dari pemasangan kateter > 48 jam
Kriteria :
A. Gejala dan Tanda :
Umum : demam, urgensi, frekuensi, disuria, nyeri suprapubik

278
Usia < 1 tahun : demam, hipotermi, apneu, bradikardi, letargia,
muntah-muntah
B. Nitrit dan/atau leukosit esterase positip dengan carik celup
(dipstick)
C. Pyuria > 10 leukosit/LPB sedimen urin atau >10 leukosit/mL
atau > 3 leukosit/LPB dari urine tanpa dilakukan sentrifus
D. Terdapat koloni mikroorganisme pada hasil pemeriksaan urine
kultur
E. Diagnosis dokter yang merawat menyatakan adanya ISK
F. Terapi dokter sesuai ISK
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kasus Infeksi Saluran Kemih (ISK)
Denominator Jumlah lama hari pemakaian kateter urin menetap
Inklusi Pasien rawat inap dengan kateter terpasang > 48 jam
Eksklusi Pasien yang terpasang kateter urin ≤ 48 jam
Formula Jumlah kasus ISK dibagi Jumlah lama hari pemakaian kateter
urin menetap) x 1000
Standar ≤ 4.7 ‰
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 4.7 ‰ 2
4.7‰ < Hasil ≤ 5.2‰ 1.5
5.2‰ < Hasil ≤ 5.7‰ 1
5.7‰ < Hasil ≤ 6.2‰ 0.5
Hasil > 6.2‰ 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

31. Infeksi Aliran Darah Perifer (Phlebitis)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Infeksi Aliran Darah Perifer
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Menurunnya kejadian infeksi aliran darah
Definisi Operasional Phlebitis merupakan inflamasi pada vena, yang ditandai dengan
adanya daerah yang merah, nyeri dan pembengkakan di daerah
penusukan atau sepanjang vena (Brunner dan Sudarth, 2002)

Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kasus Phlebitis
Denominator Seluruh pasien yang terpasang kateter intravena
Inklusi Pasien rawat inap yang terpasang kateter intravena
Eksklusi -
Formula (Jumlah kasus phlebitis dibagi Seluruh pasien yang terpasang
kateter intravena) x 100%

279
Standar ≤ 5%
Sumber Data Rekam Medik
Standar/ Target Hasil ≤ 4.7 ‰ 2
4.7‰ < Hasil ≤ 5.2‰ 1.5
5.2‰ < Hasil ≤ 5.7‰ 1
5.7‰ < Hasil ≤ 6.2‰ 0.5
Hasil > 6.2‰ 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

32. Nett Death Rate (NDR)


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Nett Death Rate (NDR)
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Terselenggaranya pelayanan yang aman dan efektif serta mampu
menyelamatkan pasien yang ditangani di ruang perawatan
Definisi Operasional Nett Death Rate adalah banyaknya kejadian kematian pasien yang
terjadi sesudah periode 48 jam setelah pasien rawat inap masuk
rumah sakit.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Formula (Jumlah kejadian kematian pasien rawat inap > 48 jam dibagi
Jumlah seluruh pasien rawat inap yang keluar hidup dan mati) x
1000 permil
Standar ≤ 24‰
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian hasil ≤ 24‰ → skor = 100
24‰ < Hasil ≤ 40‰ → skor = 75
40‰ < Hasil ≤ 65‰ → skor = 50
65‰ < Hasil ≤ 70‰ → skor = 25
Hasil > 70‰ → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

33. Kejadian Operasi Salah Sisi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya penyelenggaraan sistem pelayanan berbasis mutu
dan keselamatan pasien
Judul Indikator Kejadian operasi salah sisi
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Terselenggaranya pelayanan yang aman dan efektif bagi pasien
dalam upaya mencapai pemenuhan sasaran keselamatan pasien

280
Definisi Operasional Kejadian operasi salah sisi adalah kejadian pembedahan di
kamar operasi yang dilakukan pada sisi yang tidak sesuai dengan
yang direncanakan sebelumnya, hal tersebut tidak disadari oleh
operator maupun oleh asisten bedahnya.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa Bulanan
Numerator Jumlah pasien yang dilakukan operasi salah sisi
Denominator Jumlah pasien yang dilakukan operasi
Formula (Jumlah pasien yang dilakukan operasi salah sisi dibagi Jumlah
pasien yang dilakukan operasi) x 100 %
Standar 0%
Sumber Data Rekam Medik
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir
Standar Pelayanan Minimal

34. Waktu Lapor Hasil Tes Kritis Laboratorium


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Waktu Lapor Hasil Tes Kritis Laboratorium
Dimensi mutu Efisiensi, efektivitas dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan laboratorium
Definisi Operasional Waktu lapor hasil tes kritis laboratorium adalah Waktu yang
diperlukan
untuk memberikan jawaban kepada dokter yang mengirim setelah
keluar hasil pemeriksaan dan mulai dibaca oleh dokter spesialis
patologi klinik sampai hasilnya diterima oleh dokter yang
mengirim
(lisan atau tulisan).
Standar : harus diterima oleh dokter yang mengirim dalam waktu
kurang dari 30 (tiga puluh) menit baik secara lisan maupun tulisan
Untuk lisan harus ada bukti TBaK (Tulis, Baca, Konfirmasi) yang
dituliskan di rekam medik
Yang dimaksud dengan kritis adalah adalah hasil pemeriksaan
yang
termasuk dalam kategori kritis yang ditetapkan dengan kebijakan
RS.
RED Category Condition adalah keadaan yang masuk dalam
kondisi
kategori kritis atau yang memerlukan penatalaksanaan segera
Waktu tunggu yang memanjang dapat berakibat:
Menurunkan kepercayaan terhadap layanan laboratorium
Memperpanjang diagnosa dan terapi penderita
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah pemeriksaan laboratorium kritis yang dilaporkan <
281
30 menit
Denominator Jumlah seluruh pemeriksaan laboratorium kritis
Inklusi Semua hasil pemeriksaan laboratorium kritis yang sesuai dengan
RED Category Condition
Eksklusi Semua pemeriksaan dan hasil pemeriksaan laboratorium yang
bukan Kritis dan tidak termasuk RED Category Condition ; hasil
pemeriksaan laboratorium patologi klinik kritis yang sudah dapat
dilihat oleh DPJP/perujuk melalui sistem informasi dan sudah
ditindaklanjuti.
Formula (Jumlah pemeriksaan laboratorium kritis yang dilaporkan < 30
menit dibagi jumlah seluruh pemeriksaan laboratorium kritis) X
100 %
Standar 100%
Sumber Data Catatan data Instalasi Laboratorium ; Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil = 100% skor = 100
90% ≤ Hasil < 100% skor = 75
80% ≤ Hasil < 90% skor = 50
70% ≤ Hasil < 80% skor = 25
Hasil < 70% skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

35. Waktu Lapor Hasil Tes Kritis Radiologi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Waktu Lapor Hasil Tes Kritis Radiologi
Dimensi mutu Efisiensi, efektivitas dan kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan pelayanan radiologi
Definisi Operasional Waktu lapor hasil tes kritis radiologi adalah Waktu yang
diperlukan untuk memberikan jawaban kepada dokter yang
mengirim setelah keluar hasil pemeriksaan dan mulai dibaca oleh
dokter spesialis radiologi sampai hasilnya diterima oleh dokter
yang mengirim (lisan atau tulisan).

Standar : harus diterima oleh dokter yang mengirim dalam waktu


kurang dari 60 (enam puluh) menit baik secara lisan maupun
tulisan

Untuk lisan harus ada bukti TBaK (Tulis, Baca, Konfirmasi) yang
dituliskan di rekam medik

Yang dimaksud dengan kritis adalah adalah hasil pemeriksaan


yang termasuk dalam kategori kritis yang ditetapkan dengan
kebijakan RS.

RED Category Condition adalah keadaan yang masuk dalam


kondisi kategori kritis atau yang memerlukan penatalaksanaan

282
segera
Waktu tunggu yang memanjang dapat berakibat:
− Menurunkan kepercayaan terhadap layanan radiologi
− Memperpanjang diagnosa dan terapi penderita
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah pemeriksaan radiologi kritis yang dilaporkan < 60 menit
Denominator Jumlah seluruh pemeriksaan radiologi kritis
Inklusi Semua hasil pemeriksaan radiologi kritis yang sesuai dengan
RED Category Condition
Eksklusi Semua pemeriksaan dan hasil pemeriksaan radiologi yang bukan
Kritis dan tidak termasuk RED Category Condition ; hasil
pemeriksaan radiologi kritis yang sudah dapat dilihat oleh
DPJP/perujuk melalui sistem informasi dan sudah ditindaklanjuti.

Formula (Jumlah pemeriksaan radiologi kritis yang dilaporkan < 60 menit


dibagi Jumlah seluruh pemeriksaan radiologi kritis) x 100
Standar 100%
Sumber Data Catatan data Instalasi Radiologi ; Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil = 100% 2
90% ≤ Hasil < 100% 1.5
80% ≤ Hasil < 90% 1
70% ≤ Hasil < 80% 0.5
Hasil < 70% 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

36. Angka Kematian IGD


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Angka Kematian di IGD
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Terselenggaranya pelayanan yang efektif dan mampu
menyelamatkan pasien gawat darurat yang ditangani di IGD
Definisi Operasional Kematian di IGD adalah kematian pasien yang terjadi dalam
periode ≤ 8 jam sejak pasien datang ke IGD
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator jumlah pasien meninggal di IGD ≤ 8 jam sejak datang
Denominator jumlah seluruh pasien yang ditangani di IGD
Inklusi Pasien yang meninggal di IGD ≤ 8 Jam
Eksklusi Pasien DOA (Death On Arrival)
Formula (Jumlah pasien meninggal di IGD ≤ 8 jam dibagi Jumlah seluruh
pasien di IGD) x 100%
Bobot IKT ≤ 2,5%
Sumber Data Rekam medik
283
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 2,5% 2
2,5% < Hasil ≤ 3% 1.5
3% < Hasil ≤ 3,5% 1
3,5% < Hasil ≤ 4% 0.5
Hasil > 4% 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

37. Angka Kematian Ibu karena Perdarahan


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Angka Kematian Ibu karena Perdarahan
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Mengetahui mutu pelayanan rumah sakit terhadap pelayanan
kegawatdaruratan obstetri secara aman dan efektif
Definisi Operasional Kejadian Kematian Ibu Persalinan karena perdarahan adalah
jumlah kematian ibu melahirkan yang disebabkan perdarahan.
Perdarahan yang dimaksud adalah perdarahan yang terjadi pada
saat kehamilan semua skala persalinan dan nifas.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kematian pasien persalinan karena perdarahan
Denominator Jumlah pasien persalinan dengan perdarahan
Inklusi Semua pasien persalinan dengan perdarahan
Eksklusi -
Formula (Jumlah kematian pasien persalinan karena perdarahan dibagi total
Jumlah pasien persalinan dengan perdarahan) X 100 %
Standar Perdarahan ≤ 1 %
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 1% skor = 100
1% < Hasil ≤ 3 % skor = 75
3% < Hasil ≤ 6 % skor = 50
6% < Hasil ≤ 10 % skor = 25
Hasil > 10% skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan

38. Angka Kematian Ibu karena Sepsis


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Angka Kematian Ibu karena Sepsis
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Mengetahui mutu pelayanan rumah sakit terhadap pelayanan
284
kegawatdaruratan obstetri secara aman dan efektif
Definisi Operasional Kejadian kematian ibu persalinan karena sepsis adalah jumlah
kematian ibu melahirkan yang disebabkan sepsis

Sepsis yang dimaksud adalah tanda-tanda sepsis yang terjadi


akibat penanganan aborsi, persalinan dan nifas yang tidak
ditangani dengan tepat oleh penolong persalinan
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kematian pasien persalinan karena sepsis
Denominator Jumlah pasien persalinan dengan sepsis
Inklusi pasien persalinan dengan sepsis
Eksklusi -
Formula (Jumlah kematian pasien persalinan karena sepsis dibagi Jumlah
pasien persalinan dengan sepsis) X 100 %
Standar Sepsis ≤ 0,2 %
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 0,2% skor = 100
0,2% < Hasil ≤ 1,0% skor = 75
1,0% < Hasil ≤ 2,0% skor = 50
2,0% < Hasil ≤ 3,0% skor = 25
Hasil > 3,0% skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan

39. Angka Kematian Ibu karena Eklamsia


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem peningkatan mutu dan keselamatan pasien
Judul Indikator Angka Kematian Ibu karena Eklamsia
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Mengetahui mutu pelayanan rumah sakit terhadap pelayanan
kegawatdaruratan obstetri secara aman dan efektif
Definisi Operasional Kejadian kematian ibu persalinan karena Pre-eklampsia/
eklampsia adalah Jumlah kematian ibu melahirkan karena
Pre-eklampsia/ eklampsia.
Pre-eklampsia/ eklampsia mulai terjadi pada kehamilan trimester
kedua. Tanda-tanda pre-eklampsia adalah:a. Tekanan darah
sistolik > 160 mg dan diastolik > 120 mmHgb. Proteinuria > 5
mg/24 jam dan Positif 3 atau 4 pada pemeriksaan kualitatif c.
Oedem tungkai
Eklampsia adalah tanda pre eklampsia yang disertai dengan
kejang dan atau penurunan kesadaran

Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah kematian pasien persalinan karena pre-eklampsia/
eklampsia

285
Denominator Jumlah pasien persalinan dengan pre-eklampsia/ eklampsia
Inklusi pasien persalinan dengan pre-eklampsia/ eklampsia
Eksklusi -
Formula Jumlah kematian pasien persalinan karena pre-eklampsia/
eklampsiadibagi total Jumlah pasien persalinan dengan pre-
eklampsia/ eklampsia X 100 %
Standar Preeklamsi/eklamsi ≤ 30 %
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≤ 30% →2
30% < Hasil ≤ 35% → 1,5
35% < Hasil ≤ 40% →1
40% < Hasil ≤ 45% → 0,5
hasil > 45% →0

PIC Direktur Medik dan Keperawatan

40. % Rujukan yang balik


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya sistem rujukan yang efektif
Judul Indikator % Rujukan yang balik
Dimensi mutu Efektivitas dan kelanjuttan penanganan pasien
Tujuan Terselenggaranya pelayanan yang efektif dan berkelanjutan
Definisi Operasional Jumlah jawaban rujukan dibagi jumlah pasien yang dirujuk ke RS
Sardjito X 100%
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Formula Jumlah jawaban rujukan X 100%
jumlah pasien yang dirujuk keRS Sardjito
Standar 100%
Sumber Data Rekam Medik
Standar/ Target 100%
PIC Direktur Medik dan Keperawatan

41. % Rencana Aksi


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Terwujudnya Kerjasama dengan RS Jejaring
Strategis
Judul % rencana aksi
Indikator
Dimensi mutu Terwujudnya kerja sama dengan RS jejaring
Tujuan Efektivitas dan efisiensi proses pendidikan peserta didik
Definisi Persentase MOU proses pendidikan peserta didik antara RS Sradjito, FK
Operasional UGM dan RS jejaring

286
Frekuensi 3 bulanan
pengumpulan
data
Periode 3 bulanan
Analisa
Formula Jumlah MOU antara FK UGM, RS Sardjito dan RS jejaring X 100%
jumlah FK UGM + RS Sardjito + seluruh RS jejaring
Standar 100%
Sumber Data Bagian Hukmas
Standar/ 100%
Target
PIC Direktur Umum dan Operasional

42. Adanya dokumen Translational Research


Perspektif Proses bisnis internal
Sasaran Strategis Terwujudnya translational research
Judul Indikator Adanya dokumen Translational Research
Dimensi mutu Mutu penelitian klinis
Tujuan Terdokumentasikannya translational research
Definisi Operasional Jumlah translational research yang dilakukan oleh Staf Pendidik
maupun pemberi layanan
Frekuensi semesteran
pengumpulan data
Periode Analisa 1 tahun
Formula
Standar 5 dokumen
Sumber Data Bag. Diklit
Standar/ Target
PIC Direktur SDM dan Pendidikan

43. Kepatuhan terhadap clinical pathway (CP)


Perspektif Pengembangan SDM & Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya perilaku budaya kinerja
Judul Indikator Kepatuhan terhadap clinical pathway (CP)
Dimensi mutu Kesinambungan pelayanan (continuoum of care) dan keselamatan
pasien
Tujuan Terselenggaranya standarisasi proses asuhan klinis, mengurangi
risiko proses asuhan klinis, mengurangi adanya variasi asuhan
klinis dan memberikan asuhan klinis yang tepat waktu serta
penggunaan sumber daya yg efisien dan konsisten sehingga
menghasilkan mutu pelayanan yang tinggi dengan menggunakan
praktek klinik yang berbasis bukti.
Definisi Kepatuhan terhadap clinical pathway adalah kepatuhan para staf
287
Operasional medis/ DPJP dalam menggunakan clinical pathway untuk
memberikan asuhan klinis pasien secara terstandarisasi dan
terintegrasi sehingga dapat meminimalkan adanya variasi proses
asuhan klinis.
Setiap RS menetapkan paling sedikit 5 clinical pathway dari data
5 penyakit terbanyak dengan ketentuan high volume, high cost,
high risk dan diprediksi sembuh.
Evaluasi atau cara penilaian penerapan ke-5 clinical pathway
tersebut adalah :
1) Dilakukan audit clinical pathway berupa kegiatan monitoring dan
evaluasi terhadap kepatuhan pelaksanaan asuhan klinis (indikator
proses) dan terhadap lama hari perawatan /LOS (Indikator output).
2) Dokumen clinical pathway diintegrasikan pada berkas rekam
medis. Kepatuhan diukur dengan ketepatan LOS sesuai CP pada
kasus tanpa varian tambahan.
Clinical pathway harus dilaporkan ke Direktorat Jenderal Pelayanan
Kesehatan sebelum triwulan I berakhir.
Audit clinical pathway dilakukan berkala setiap tiga bulan.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Eksklusi Kasus dengan varian tambahan

Periode Analisa 1 tahun


Formula Jumlah CP yang diimplementasikan sesuai dengan SPO terintegrasi
di Rekam Medik dan di evaluasi.
Menghitung Jumlah CP yang diimplementasikan sesuai dengan SPO
terintegrasi di Rekam Medik dan di evaluasi :
1. Ada 5 CP 100
2. Ada 4 CP 80
3. Ada 3 CP 60
4. Ada 2 CP 40
5. Ada 1 CP 20
6. Tidak ada CP 0
Catatan :
a. Apabila dalam uji petik ditemukan pengisian CP yang tidak
lengkap dalam dokumen rekam medik, maka akan menjadi faktor
pengurang nilai yang diperoleh / dilaporkan.
b. Apabila CP yang dilaporkan tidak ada pasien sama sekali namun
sudah ada hasil evaluasi, maka tetap dihitung sebagai CP yang
sudah dievaluasi. Namun triwulan berikutnya satker harus
mengganti dengan CP yang baru, ditetapkan oleh Direktur Utama
RS dan dilaporkan ke Ditjen Pelayanan Kesehatan.
Standar Ada 5 CP sudah diimplementasikan terintegrasi dalam berkas Rekam
Medik dan sudah dievaluasi
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Ada 5 CP yang diimplementasikan di Rekam Medik dan dievaluasi
→ skor = 100
Ada 5 CP yang diimplementasikan, tapi belum dievaluasi → skor =
75
Ada CP, belum diimplementasikan → skor = 50
Belum ada CP → skor = 25
288
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir)

44. Kepatuhan penggunaan Formularium Nasional


Perspektif Pengembangan SDM & Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya perilaku budaya kinerja
Judul Indikator Kepatuhan penggunaan Formularium Nasional (Fornas)
Dimensi mutu Efektivitas dan keselamatan pasien JKN
Tujuan Tergambarnya efisiensi pelayanan obat kepada pasien JKN
Definisi Operasional Kepatuhan penggunaan Formularium Nasional (Fornas) adalah
kesesuaian penulisan resep oleh DPJP dengan Formularium
Nasional untuk Pasien JKN
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Numerator Jumlah item resep (R/) yang sesuai Fornas
Denominator Jumlah total item resep (R/)
Inklusi Pasien JKN
Eksklusi Obat yang ada dalam Clinical Pathway namun tidak ada dalam
Formularium Nasional
Formula (Jumlah item resep (R/) yang sesuai Fornas dibagi jumlah total
item resep (R/) ) x 100%
Standar ≥ 80%
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian Hasil ≥ 80% → skor = 100
70% ≤ Hasil < 80% → skor = 75
60% ≤ Hasil < 70% → skor = 50
50% ≤ Hasil < 60% → skor = 25
Hasil < 50 → skor = 0
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016
Tentang IKI Tahun 2016
Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir)

45. Kepatuhan terhadap prosedur hand hygiene


Perspektif Pengembangan SDM & Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya perilaku budaya kinerja
Judul Indikator Kepatuhan terhadap prosedur hand hygiene
Dimensi mutu Keselamatan Pasien
Tujuan Kebersihan tangan yang memadahi penting dalam usaha
menghilangkan infeksi di rumah sakit.

289
Definisi Operasional 1. Cuci tangan adalah prinsip kebersihan tangan di RS yang dapat
dilakukan dengan cara cuci tangan ( Hand Wash ) atau
Handrub
2. Prinsip cuci tangan yang di galakkan di rumah sakit Dr.
Sardjito adalah 5 saat cuci tangan, dengan 6 langkah cuci
tangan sesuai dengan standar dari WHO.
3. Pengamatan cuci tangan dilakukan setiap hari dengan cara
mengamati pada saat dan kondisi tertentu oleh petugas IPCN
dan IPCLN.
Frekuensi bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa bulanan
Numerator Jumlah yang melaksanakan cuci tangan dengan 6 langkah secara
benar pada setiap kesempatan dari 5 saat cuci tangan pada suatu
periode pengamatan
Denominator Jumlah total kesempatan cuci tangan yang diobservasi pada
periode pengamatan yang sama
Formula Jumlah yang melaksanakan cuci tangan dengan 6 langkah secara
benar pada setiap kesempatan dari 5 saat cuci tangan pada suatu
periode pengamatan dibagi Jumlah total kesempatan cuci tangan
yang diobservasi pada periode pengamatan yang sama
Standar >80%
Sumber Data Rekap harian
PIC Direktur Medik dan Keperawatan
Referensi Kamus Indikator IPSG

46. Terlaksananya 20 jam pelatihan per karyawan per tahun


Perspektif Perspektif Pengembangan SDM & Organisasi
Sasaran Strategis Tersedianya SDM yg Kompeten
Judul Indikator Terlaksananya 20 jam pelatihan per karyawan per tahun
Dimensi mutu Kompetensi teknis
Tujuan Terwujudnya SDM yang kompeten
Definisi Rata-rata jam pelatihan per karyawan adalah total realisasi jam
Operasional pelatihan karyawan dalam satu tahun dibagi jumlah karyawan
dikali 20 jam
Frekuensi Tahunan
pengumpulan data
Periode Analisa 1 tahun
Numerator Jumlah karyawan yang mendapat pelatihan minimal 20 jam per tahun
Denominator Jumlah seluruh karyawan di rumah sakit
Formula Jumlah karyawan yang mendapat pelatihan minimal 20 jam per
tahun X
100%
Jumlah seluruh karyawan di rumah sakit
Standar 80%
Sumber Data Bag. Diklit dan IP2KSDM
PIC Direktur SDM dan Pendidikan
290
47. Audit IT pakai Cobid 5 level integrasi IT
Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya SIMRS terintegrasi
Judul Indikator Audit IT pakai Cobid 5 level integrasi IT
Dimensi mutu Kecepatan, ketepatan layanan dan transparansi
Tujuan Terwujudnya Sistem Infomasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS)
yang terintegrasi semua unit kerja di RSUP Dr.Sardjito
Definisi Operasional Persentase Front Office dan Back Office (FOBO) terintegrasi
SIMRS
Frekuensi semesteran
pengumpulan data
Periode Analisa semesteran
Formula Jumlah FOBO terintegrasi SIMRS
X 100%
Jumlah FOBO
Standar 100%
Sumber Data Unit Teknologi Informasi
Standar/ Target 2015 2016 2017 2018 2019
90% 100% 100% 100% 100%
PIC Direktur Umum dan Operasional

48. Skor overall equipment effectiveness availability % x performance % x quality%


Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi
Sasaran Terwujudnya fasilitas yang memenuhi standar
Strategis
Judul Skor overall equipment effectiveness availability % x performance % x
Indikator quality %
Dimensi Kualitas
mutu
Tujuan Mengoptimalkan kerja fasilitas untuk keselamatan pasien
Definisi Melakukan pemeliharaan secara berkala untuk semua fasilitas yang ada di
Operasional RS, baik yang langsung ke pasien maupun yang tidak
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode 1 tahun
Analisa
Numerator Jumlah fasilitas yang dilakukan pemeliharaan berkala, baik yang
langsung ke pasien maupun yang tidak
Denumerator Jumlah fasilitas , baik yang langsung ke pasien maupun yang tidak
Formula Jumlah fasilitas yang dilakukan pemeliharaan berkala, baik yang
langsung ke pasien maupun yang tidak X 100%
Jumlah fasilitas , baik yang langsung ke pasien maupun yang tidak

291
Standar 75%
Sumber Data IPSRS
Standar/ 2015 2016 2017 2018 2019
Target > 80% > 80% > 80% > 80% > 80%
PIC Direktur Umum dan Operasional

49. % Tingkat Kehandalan Sarpras


Perspektif Pengembangan SDM & Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya fasilitas yang memenuhi standar
Judul Indikator % Tingkat Kehandalan Sarpras
Dimensi mutu Efisien, efektivitas dan keselamatan pasien
Tujuan Ketersediaan sarana dan prasarana yang siap pakai, tersedia
dan memiliki kinerja baik
Definisi Operasional Tingkat kehandalan sarana dan prasarana atau Overall
Equipment Effectiveness (OEE) adalah hasil pengukuran
kehandalan sarana dan prasarana tertentu yang dilihat dari 3
aspek yaitu : ketersediaan, kinerja dan kualitas.
A. Ketersediaan (availability) : Ke,adalah perbandingan jumlah
hari alat beroperasi dibagi jumlah hari alat tsb direncanakan
beroperasi
B. Kinerja (performance) : Ki, adalah kemampuan alat yang ada
dibagi kemampuan ideal alat
C. Kualitas (quality) : Ku, adalah keluaran yang baik yang
dihasilkan oleh suatu alat dibagi dengan total keluaran dari alat
tersebut
Peralatan yang akan dilakukan penilaian minimal peralatan
sterilisasi, laundry dan peralatan sanitasi. Rumah sakit dapat
menetapkan peralatan non-medis lainnya yang akan dilakukan
penilaian kehandalannya
Frekuensi Tahunan
pengumpulan data
Periode Analisa Bulanan
Inklusi Seluruh peralatan medis yang bernilai diatas Rp 500 juta
Eksklusi Peralatan medis yang nilainya dibawah Rp 500 juta
Formula OEE = (Ka x Ki x Ku) x 100%
Standar 2015 --> 80 %
2016 --> 80 %
2017 --> 85%
2018 --> 90 %
2019 --> 100 %
Sumber Data Rekam Medik
Kriteria Penilaian OEE ≥ 80% 2
70% ≤ OEE < 80% 1.5
60% ≤ OEE < 70% 1
50% ≤ OEE < 60% 0.5
OEE < 50% 0
PIC Direktur Umum dan Operasional
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

292
50. Tingkat Penilaian Proper
Perspektif Pengembangan SDM dan Organisasi
Sasaran Strategis Terwujudnya fasilitas yang memenuhi standar
Judul Indikator Tingkat Penilaian Proper
Dimensi mutu Efisiensi, efektifitas dan keselamatan pasien
Tujuan Terstandarisasinya pengelolaan kesehatan lingkungan rumah
sakit
Definisi Operasional Dalam Pasal 1 Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup
nomor 06 tahun 2013 tentang Program Penilaian Peringkat
Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup,
disebutkan bahwa PROPER adalah program penilaian terhadap
upaya penanggung jawab usaha dan/atau kegiatan dalam
mengendalikan pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan
hidup serta pengelolaan limbah bahan berbahaya dan beracun.

Kriteria penilaian PROPER terdiri dari dua kategori, yaitu kriteria


penilaian ketaatan dan kriteria penilaian lebih dari yang
dipersyaratkan dalam peraturan (beyond compliance). Peringkat
dibedakan menjadi 5 bagian dalam bentuk warna, yaitu Emas,
Hijau, Biru, Merah dan Hitam.

Frekuensi Tahunan
pengumpulan data
Periode Analisa tahunan
Formula Sesuai penilaian KLH

Undang-undang No 32 Tahun 2009 Tentang Perlindungan dan


Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Peraturan Menteri
Lingkungan Hidup Republik Indonesia Nomor 06 Tahun 2013
Tentang Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan Dalam
Pengelolaan Lingkungan Hidup

Standar 2015 s.d 2019 --> Biru


Sumber Data Umum dan Operasional
Kriteria Penilaian Tahun 2015 s.d 2019 :
Emas ; Hijau ; Biru 2
Merah 1.5
Hitam 1
PIC Direktur Umum dan Operasional
Referensi Kamus Indikator Kinerja BLU 2016 Terakhir

51. Proporsi pencapaian pendapatan terhadap target


Perspektif Keuangan
Sasaran Strategis Terwujudnya peningkatan revenue
Judul Indikator Proporsi pencapaian penerimaan terhadap target
Dimensi mutu Efisiensi, efektivitas
Tujuan Terselenggaranya pemanfaatan anggaran PNBP yang efektif dan
efisien.

293
Definisi Persentase realitas Pendapatan PNBP dibandingkan dengan target
Operasional pendapatan PNBP
Frekuensi Bulanan
pengumpulan data
Periode Analisa 3 bulanan
Formula Realitas Pendapatan PNBP
X 100%
Target Pendapatan PNBP
Bobot IKT 100%
Sumber Data Bag. Perbendaharaan dan MD (PBMD)
Standar/ Target 2015 2016 2017 2018 2019
100% 100% 100% 100% 100%
PIC Direktur Keuangan

52. Rasio pendapatan PNBP terhadap biaya operasional (POBO)


Perspektif Keuangan
Sasaran Strategis Tercapainya efisiensi usaha
Judul Indikator Rasio pendapatan PNBP terhadap biaya operasional (POBO)
Dimensi mutu Efisiensi, efektivitas
Tujuan Terselenggaranya pemanfaatan anggaran PNBP dan APBN yang
efektif dan efisien.
Definisi Pendapatan PNBP merupakan seluruh pendapatan yang diperoleh
Operasional sebagai imbalan atas barang/jasa yang diserahkan kepada masyarakat
termasuk pendapatan yang berasal dari hibah, hasil kerjasama dengan
pihak lain, sewa, jasa lembaga keuangan, dan lain-lain pendapatan
yang tidak berhubungan secara langsung dengan pelayanan BLU,
tidak termasuk pendapatan yang berasal dari APBN (Rupiah
Murni).
Biaya Operasional merupakan seluruh biaya yang dibutuhkan dalam
memberikan pelayanan kepada masyarakat, berupa Beban Umum
dan Administrasi, dan Beban Layanan, dan sumber dananya
berasal dari penerimaan anggaran APBN
dan pendapatan PNBP Satker BLU. Tidak termasuk biaya penyusutan
dan amortisasi.
Frekuensi Bulanan
pengumpulan
data
Periode Analisa Semesteran (Perhitungan Akulumasi)
Numerator Pendapatan PNBP
Denumerator Biaya Operasional
Formula
100%

Standar 65%
Sumber Data Laporan Keuangan Akrual BLU setelah di verifikasi oleh SPI dan di
sahkan Pemimpin BLU

294
Kriteria Penilaian Rasio PNBP terhadap Skor
Biaya Operasional (%) (PB)
PB > 65 100
57 < PB ≤ 65 90
50 < PB ≤ 57 80
42 < PB ≤ 50 70
35 < PB ≤ 42 60
28 < PB ≤ 35 50
20 < PB ≤ 28 40
12 < PB ≤ 20 30
4 < PB ≤ 12 20
0 ≤ PB ≤ 4 0

PIC Direktur Keuangan


Referensi (Perubahan) Kepdirjen Yankes No.HK.02.03.I.2630.2016 Tentang
IKI Tahun 2016

1. Standar Pelayanan Minimal

Tabel 4.3 Standar Pelayanan Minimal

CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
1 Gawat Darurat
1. Kemampuan life saving anak & 100% 100% 100%
Dewasa
2. Jam buka layanan gawat darurat 24 jam 24 jam 24 jam
3. Pemberi pelayanan Gadar dg sertifikat 100% 100% 100%
yg masih berlaku
ATLS/BTLS/ACLS/PPGD
4. Ketersediaan Tim Penanggulangan 1 tim 1 tim 1 tim
bencana
5. Waktu tanggap pelayanan Dokter di < 5 menit < 5 menit < 5 menit
RD
6. Kepuasan Pelanggan > 70 % 79,3% > 90 %
7. Kematian pasien < 24 jam (Pindah 2‰ 12‰ 5‰
Rawat Inap setelah 8 jam)
8. Khusus Yan Kes. Jiwa; Pasien jiwa 100% - -
dapat ditenangkan dlm waktu <8 jam
9. Pasien tidak diharuskan membayar 100% 100% 100%
uang muka
2 Rawat Jalan
1. Dokter pemberi pelayanan di Poliklinik, 100% 100% 100%
Spesialis
2. Tersedia Yan Spesialistik 4 Dasar 100% 4 Dasar
(PD,Bdh,Anak,Obgyn)

295
CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
3. Tersedia Yan Kes Jiwa (Anak& 4 Dasar 100% 4 Dasar
Remaja, Napza,Gangguan Psikotik &
Neurotik)
4. Jam buka layanan Jam 08.00 – 13.00 Baku Baku Baku
(kcl Jumat)
5. Waktu tunggu di Rawat Jalan < 60 menit 48,8 menit < 45 menit
6. Kepuasan Pelanggan ≥ 90 % 81,02% ≥ 90 %
a. Penegakan Dx, TB, dg TB > 60 % 55,8% > 60 %
mikroskopik TB
b. Terlaksnya keg. Pncatatan & Pelapr > 60 % 100% > 60 %
TB di RS
3 Rawat Inap
1. Pemberi pelayanan Ranap : Dokter Dokter 98,16% Dokter
spesialis Perawat (D3, DIV,SI) Spesialis & Spesialis
Perawat D3 & Perawat
D3
2. Penanggung jawab Pasien Ranap, 100% 100% 100%
Dokter.
3. Tersedia Yan Ranap (Anak, PD, Bdh Baku 4 7 jenis Baku 4
& Obgyn) Dasar pelayanan Dasar
4. Jam Visite Dokter Spesialis 08.00 - 100% 84,85% 100%
14.00 (tiap hr kerja)
5. Kejadian infeksi pasca operasi ≤ 1,5 % 0,3% ≤ 1,5 %
6. Kejadian infeksi Nosokomial ≤ 1,5 % 0,6% ≤ 1,5 %
7. Tidak ada Pasien jatuh yg berakibat 100% 100% 100%
Catat/Mati
8. Kematian Pasien Ranap > 48jam < 0,24 % 3,15% < 0,24 %
9. Kejadian Pulang Paksa <5% 0,68% <5%
10. Kepuasan Pelanggan ≥ 90 % 88,91% ≥ 90 %
11. Rawat Inap TB
a. Penegakan Dx, TB, dg TB 100% 100%
mikroskopik TB
b. Terlaksnya keg. Pncatatan & 100% 100%
Pelapr TB di RS
12. Tersedia Yan Ranap di RS yg Baku Baku Baku
terdapat Yan Kes Jiwa (Napza,
Gangg, Psikotik, Neurotik & GMO))
13. Tdk ada kejadian Kematian Pasien 100% 100% 100%
Gg Jiwa oleh karena bunuh diri
14. Kejadian Re-admission pasien Gg. 100% 70% 100%
Jiwa dlm wkt <1 bulan
15. Lama hari perawatan pasien Gg. Jiwa < 6minggu 12 hari <
6minggu
4 Bedah (Operasi)
1. Waktu tunggu operasi elektif ≤ 2 hari ≤ 2 hari
2. Kejadian kematian di meja operasi ≤1% 0,0196% ≤1%
3. Tidak ada kejadian operasi salah sisi 100% 100% 100%
4. Tidak ada kejadian operasi salah orang 100% 100% 100%
5. Tidak ada kejadian salah tindakan pd 100% 100% 100%
296
CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
operasi
6. Tdk ada kejadian tertinggalnya benda 100% 100% 100%
asing/lain pada tubuh pasien setelah
operasi
7. Komplikasi anestesi karena overdosis, ≤6% 0,36% ≤6%
reaksi anestesi & salah penempatan
ET tube.
5 Persalinan dan Perinatologi
II. a. Kejadian kematian Ibu krn ≤1% 5,56% ≤5%
persalinan dg Perdrhan
b. Kejadian kematian Ibu krn prslinan ≤ 30 % 0% ≤3%
dg Pre Ekalamsia
c. Kejadian kematian Ibu krn persalinan ≤ 0,2 % 40% ≤0%
dg Sepsis
III. Pemberi pelayanan Persalinan normal Baku Baku Baku
(SpOG, dokter- terlatih APN, Bidan)
IV. Pemberi pelayanan Persalinan dg Baku Baku Baku
penyulit (SpOG, Tim PONEK terlatih)
V. Pemberi pelayanan Persalinan dg Baku Baku Baku
tindakan Operasi (SpOG, SpA, SpAn)
VI. Kemampuan menangani BBLR (1500 100% 84,69% 100%
- 2500gr)
VII. Pertolongan Persalinan dg ≤ 20 % 46,11% ≤ 20 %
Tindakan Bedah SC
VIII. a. Prosentase KB (vasektomi & 100% 100% 100%
Tubektomi) oleh tenaga ahli kompeten
(SpOG,SpB,SpU & dokter terlatih)
b. Prosentase KB mantap yg mendapat 100% 100% 100%
konseling KB mantap oleh bidan
terlatih
IX. Kepuasan Pelanggan ≥ 80 % Maternal: ≥ 90 %
85,05%
Perinatal:
82,33%
6 Rawat Intensif
1. Rata-2 Pasien yg kembali ke Rawat ≤3% 1,23% ≤3%
Intensif dg kasus yang sama < 72jam
2. Pemberi pelayanan unit intensif (Sp An 100% 94% 100%
+ Sp lain) Perawat D3 sertifikat mahir
ICU/setara D4
7 Radiologi
1. Waktu tunggu hasil pelayanan RO' < 3 jam 1 jam 56 < 2 jam
Thorax (dada) menit
2. Pelaksana Ekspertisi ( Sp Rad,) 100% 100% 100%
3. Kegagalan pelayanan rongen <2% 0,64% <2%
(kerusakan Foto)
4. Kepuasan Pelanggan ≥ 80 % ≥ 90 %
8 Laboratorium (Patologi Klinik)
1. Waktu tunggu hasil pelayanan < 140 menit 89,6 menit < 100

297
CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
laboratorium menit
2. Pelaksana ekspertisi (SpPK) 100% 100% 100%
3. Tidak ada kesalahan pemberin hasil px 100% 100% 100%
laboratorium
4. Kepuasan Pelanggan
a, Internal > 90% > 90%
b, Eksternal > 90% > 90%
9 Rehabilitasi Medik
1. Kejadian DO pasien thd rencana < 50% 54,68% < 50%
Rehab Medik
2. Tidak ada kesalahan tindakan Rehab 100% 100% 100%
Medik
3. Kepuasan Pelanggan > 90% 80,44% > 90%
10 Farmasi
1. Waktu tunggu pelayanan a. obat jadi < 30 menit 33,96 menit < 29 menit
Waktu tunggu pelayanan b. obat < 60 menit 79,56% < 60 menit
racikan
2. Tidak ada kejadian salah pemberian 100% 100% 100%
obat
3. Kepuasan Pelanggan > 90% 88,65% > 90%
4. Penulisan resep sesuai formularium 80% 90,95% 92%
11 Gizi
1. Ketepatan waktu pemberian makanan > 90% 96,27% > 90%
pada pasien
2. Sisa makanan yang tidak dimakan ≤ 20% 11,6% ≤ 20%
pasien < 20%
3. Tidak ada kejadian salah pemberian 100% 100% 100%
diet
12 Transfusi Darah
1. Kebutuhan darah bagi setiap 100% 100%
pelayanan transfusi teenuhi teenuhi
2. Kejadian reaksi transfusi < 0,01% < 0,01%
3. Angka infeksi karena transfusi darah - -
13 Rekam Medis
1. Kelengkapan pengisian rekam medik 80% 64,23% 80%
24jam setelah selesai pelayanan
2. Kelengkapan informed concent setelah 100% 91,56% 100%
mendapat informasi yang jelas
3. Waktu penyediaan dokumen CM < 10 menit < 10 menit
pelayanan rawat jalan
4. Waktu penyediaan dokumen CM < 15 menit < 15 menit
pelayanan rawat Inap
14 Pengelolaan Limbah
1. Baku mutu limbah cair a. BOD < 30 mg/L 12,88 mg/L < 30 mg/L
Baku mutu limbah cair b. COD < 80 mg/L 33,52 mg/L < 80 mg/L
Baku mutu limbah cair c. TSS 0 7,25 0
Baku mutu limbah cair d. pH 6 s/d 9 7,03 6 s/d 9

298
CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
2. Pengelolaan limbah padat infeksius 100% 100% 100%
sesuai dengan aturan
15 Administrasi dan Manajemen
1. Tindak lanjut penyelesaian hasil 100% 100% 100%
pertemuan direksi
2. Kelengkapan laporan akuntabilitas 100% 100% 100%
kinerja
3. Ketepatan waktu pengusulan kenaikan 100% 90% 100%
pangkat
4. Ketepatan waktu pengurusan kenaikan 100% 100% 100%
gaji berkala
5. Karyawan yang mendapat pelatihan > 60% > 60%
minimal 20 jam setahun
6. Cost recovery > 40% > 40%
7. Ketepatan waktu penyusunan laporan 100% 100%
keuangan
8. Kecepatan waktu pemberian informasi < 2 jam < 2 jam
tentang tagihan pasien rawat inap
9. Ketepatan waktu pemberian imbalan 100% 100%
(insentif) sesuai kesepakatan waktu
16 Ambulans dan Kereta Jenazah
1. Waktu pelayanan Ambulans/Kereta 24 jam 24 jam 24 jam
Jenazah
2. Kecepatan memberikan pelayanan < 30 menit < 30 menit
ambulans/kereta jenazah di RS
3. Respons time pelayanan ambulans sesuai Sesuai sesuai
oleh masyarakat yang membutuhkan ketentuan ketentuan ketentuan
daerah daerah daerah
17 Pemulasaraan Jenazah
1. Waktu tanggap pemulasaraan jenazah < 2 jam < 2 jam
18 Keluarga Miskin
1. Pelayanan pasien Gakin yang datang 100% 100% 100%
ke RS pada setiap unit pelayanan
19 Laundry
1. Tidak ada kejadian linen yang hilang 100% 100% 100%
2. Ketepatan waktu penyediaan linen 100% 99,6% 100%
untuk ruang rawat inap
20 Pemeliharaan Sarana RS
1. Kecepatan waktu menanggapi < 80% 93,63% < 80%
kerusakan alat
2. ketepatan waktu pemeliharaan alat 100% 96,23% 100%
3. Peralatan laboratorium dan alat ukur 100% 100%
yang digunakan telah terkalibrasi tepat
waktu sesuai ketentuan kalibrasi
4. a, Kalibrasi peralatan medis 100% 92,58% 100%
b, Sertifikasi peralatan non medis 100% 95,08% 100%
21 Pencegahan & Pengendalian Infeksi
(PPI)
299
CAPAIAN TARGET
NO NAMA PELAYANAN / INDIKATOR STANDAR
2017 2018
1. Ada anggota Tim PPI yang terlatih > 75% 100% > 75%
2. Tersedia APD di setiap > 60% 90% > 60%
instalasi/departemen
3. Kegiatan Pencatatan & Pelaporan > 75% 100% > 75%
Innfeksi Nosokomial (HAI) di RS
minimum 1 parameter

2. Indikator Kinerja Individu (IKI) Dirut

Tabel 4.4 Indikator Kinerja Individu (IKI) Dirut

HAPER TARGET 2018


KATEGORI JUDUL INDIKATOR BOBOT
2017 BOBOT HAPER

1. Kepatuhan Terhadap Clinical Pathway 0,05 100,00% 0,05 100,00%


2. Kepatuhan Penggunaan Formularium
Kepatuhan 0,05 91,05% 0,05 92%
Nasional (FORNAS)
Terhadap Standar
3. Prosentase Kejadian Pasien Jatuh 0,05 0,12% 0,05 0,1%
4. Penerapan Keselamatan Operasi 0,05 99,05% 0,05 99%
5. Infeksi Daerah Operasi (IDO) 0,075 0,44% 0,075 1,5%
Pengendalian
6. Ventilator Associated Pneumonia (VAP) 0,075 3‰ 0,075 4‰
Infeksi di RS
7. Cuci Tangan (Hand Hygiene) 0,05 100,00% 0,05 90%
8. Waktu Lapor Hasil Test Kritis 100
Capaian Indikator 0,05 0,05 100 menit
Laboratorium menit
Medik
9. Kematian Pasien di IGD 0,05 0,75% 0,05 0,75%
Akreditasi 10. Ketepatan Identifikasi Pasien 0,08 100,00% 0,08 100,00%
Kepuasan 11. Kecepatan Respon Terhadap Komplain
0,08 89,03% 0,08 95%
Pelanggan (KRK)
147,5
12. Emergency Response Time 2 (ERT) 0,02 0,02 140 menit
menit
47,68
13. Waktu Tunggu Rawat Jalan (WTRJ) 0,05 0,05 45menit
menit
33 jam
14. Waktu Tunggu Operasi Elektif (WTE) 0,05 0,05 48 jam
39 menit
Ketepatan Waktu
15. Waktu Tunggu Pelayanan Radiologi 2 jam 3
Pelayanan 0,05 0,05 2 jam
(WTPR) menit
16. Waktu Tunggu Pelayanan Resep Obat 29,39
0,05 0,05 29menit
Jadi (WTOJ) menit
17. Pengembalian Rekam Medik Lengkap
0,02 60,57% 0,02 80%
Dalam Waktu 24 Jam (PRM)
18. Rasio Pendapatan PNBP Terhadap
Keuangan 0,1 51,46% 0,1 65%
Biaya Operasional (PB)
 Haper 2017 = data SMT I 2017*

300
3. Indikator Kinerja Terpilih (IKT)

Tabel 4.5 Indikator Kinerja Terpilih (IKT)

NO INDIKATOR STD TARGET 2018


1 2 3 TW I TW II TW III TW IV
Kelengkapan dan Ketepatan Rekam
1 80% 80% 81% 82% 83%
Medik Dalam Waktu 24 Jam
Ketepatan Jam Visite Dokter
2 80% 85% 85% 85% 85%
Spesialis
Sistem Pendaftaran Pasien Rawat
3 10% 30% 30% 30% 30%
Jalan (Online/SMS)
Informasi Ketersediaan Tempat
4 100% 100% 100% 100% 100%
Tidur
Rasio PNBP Terhadap Biaya
5 65% 65% 65% 70% 70%
Operasional (PB)
Modernisasi Pengelolaan BLU
6 (penerapan Aplikasi BLU Integrated 100% 100% 100% 100% 100%
Online System/BIOS)

4. Indikator BLU versi Kementerian Kesehatan

Tabel 4.6 Indikator BLU Versi Kementerian Kesehatan

Realisasi
No, Kategori Indikator Proyeksi 2017 Sem I tahun Target 2018
2017
Kepatuhan terhadap % CP 5 CP sudah 100% (5 CP
clinical pathway terintegrasi dievaluasi dan sdh
dan sdh terintegrasi di diimplementasi
1
dievaluasi RM (100%) kan &
terintegrasi
dgn RM
Kepatuhan
Presentase Kejadian 0,05% 0,12% 0,1%
2 Standar
pasien jatuh
Terhadap
Penerapan keselamatan 95% 99,05% 99 %
3 Pelayanan
operasi
Kepatuhan penggunaan 90% 91,05% 92 %
4 Formularium Nasional
(fornas)
AREA Adanya kejadian 0% 0% 0%
5
KLINIS operasi salah sisi
6 Dekubitus 1,75‰ 1,23‰ 1,5 ‰
Infeksi Saluran Kencing 0,80‰ 0,60‰ 2‰
7
(ISK)
Pengendalia
Infeksi Daerah Operasi 0,5% 0,44% 1,5 %
8 n Infeksi di
(IDO)
RS
Ventilator Associated ≤ 5,0‰ 3‰ 4‰
9
pneumonia ( VAP )
10 Phlebitis ≤ 1‰ 0,53‰ 2‰
Capaian ≤ 60‰ 64‰ < 24 ‰
11 Indikator Nett Death Rate (NDR)
Medik
12 Kematian pasien di IGD < 0,9 0,75% 0,75 %

301
Realisasi
No, Kategori Indikator Proyeksi 2017 Sem I tahun Target 2018
2017
13 Angka Kematian Ibu 0,01% 3,57% 3%
Kejadian Nyaris Cidera 14% 25,90% 25 %
14 Peresepan Obat
(Medication Error)
Waktu lapor hasil tes 100% 74,11% 80 %
15
kritis Radiologi
Waktu lapor hasil tes 100% 100% 100 %
16 kritis laboratorium
Total
Bed Occupancy Rate 75% 69,11% 80 %
17 Utilisasi
(BOR)
Kepuasan Pelanggan 85% 81,95% 90%
18
(KP)
Kepuasan
Kecepatan Respon 100% 89,03% 95 %
Pelanggan
19 Terhadap Komplain
(KRK)
Emergency Response 140 menit 147,5 menit 140 menit
20
Time 2 (ERT)
Waktu Tunggu Rawat 30 menit 47,68 menit 45 menit
21
Jalan (WTRJ)
Waktu Tunggu Operasi 48 jam 33 jam 39 48 jam
22
Elektif (WTE) menit
Waktu Tunggu ≤ 2 jam 2 jam 3 menit 2 jam
23 Pelayanan Radiologi
Ketepatan
(WTPR)
Waktu
Waktu Tunggu 100 menit 88,6 menit 100 menit
Pelayanan
24 Pelayanan
Laboratorium (WTPL)
AREA
Waktu Tunggu ≤ 30 menit 29,39 menit 29 menit
MANAJ
25 Pelayanan Resep Obat
ERIAL
Jadi (WTOJ)
Pengembalian Rekam 65% 60,57% 80 %
26 Medik Lengkap dlm
waktu 24 jam (PRM)
% staf di area kritis 60% 13% 70%
yang mendapat
27 SDM
pelatihan 20 jam/orang
per tahun
% Tingkat Kehandalan 80% 87,47% 90 %
28
Sarana - Sarpras
Prasarana Tingkat Penilaian Biru Biru Biru
29
Proper
Level IT yang 100 Siloed 2 100 %
30 IT
terintegrasi Integrated 2
Pendidikan* 5% 40% 60 artikel
% Penelitian yang
31 (*khusus RS
dipublikasikan*
Pendidikan)
Rasio Dokter dengan 1:5 1:5 1:5
32
Mahasiswa Kedokteran

302
5. Indikator BLU versi Kementerian Keuangan
1. Kinerja Keuangan

Tabel 4.7 Indikator BLU Versi Kementerian Keuangan


Berdasarkan Kinerja Keuangan
Realisasi
Sub Aspek / Kelompok Indikator / Indikator / Target Target
No, Bobot Smt I
Sub Indikator Th, 2017 2018
2017
1 Rasio Keuangan 19
a, Rasio Kas (Cash Ratio) 2 296,67% 528,09% 2,22
b, Rasio Lancar (Current Ratio) 2,5 666,12% 837,11% 5,88
81,20 117,41
62,1
c, Periode Penagihan Piutang (Collection Period) 2 hari hari
d, Putaran Aset Tetap (Fixed Asset Turnover) 2 61,82% 13,33% 0,52
e, Imbalan atas Aktiva Tetap (Return on Asset) 2 9,25% -5,38% 0,06
f, Imbalan Ekuitas (Return on Equity) 2 14,46% -9,55% 0,13
21,77 118,41
16
g, Peutaran Persediaan (Inventory Turnover) 2 hari hari
h, Rasio Pendapatan PNBP terhadap Biaya
0,08
Operasional 2,5 90,60% 51,46%
i, Rasio Subsidi Biaya Pasien 2 13,25% 0,00% 0,94
2 Kepatuhan Pengelolaan Keuangan BLU 11
a, Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA) Definitif 2
1, Skor untuk Jadwal Penyusunan Sampai
dengan Sampai
tanggal dengan
31 tanggal 31
Desemb Desember
er tahun tahun
sebelum sebelumn
nya ya
2, Skor untuk kelengkapan
- Ditandatangani oleh Pimpinan BLU Ya ya
- Diketahui oleh Dewan Pengawas atau
Pejabat yang ditunjuk oleh Menteri/Pimpinan
Lembaga jika BLU tidak mempunyai Dewan
Pengawas Ya ya
- Disetujui dan ditandatangani oleh
Menteri/Pimpinan Lembaga Ya ya
- Kesesuaian Format dengan PMK
No,92/PMK,05/2011 Ya ya
b, Laporan Keuangan Berdasarkan SAK 2
Disampaik
an sampai
19-Apr- dengan
1, Laporan Keuangan TW I 16 tanggal 15
Disampaik
an sampai
dengan
2, Laporan Keuangan tahunan 1 27-Jul-16 tanggal 10
17-Oct-
3, Laporan Keuangan TW III 16
303
Realisasi
Sub Aspek / Kelompok Indikator / Indikator / Target Target
No, Bobot Smt I
Sub Indikator Th, 2017 2018
2017
18-Jan-
4, Laporan Keuangan Tahunan 16
Diaudit
oleh
auditor Diaudit
eksternal oleh
s,d auditor
tanggal eksternal
31 Mei s,d
TA tanggal 31
berikutny Mei TA
5, Audit Laporan Keuangan Tahunan a berikutnya
Wajar Wajar
Tanpa Tanpa
6, Audit Laporan Keuangan Bidang Layanan Pengecu Pengecual
Kesehatan alian ian
c, Surat Perintah Pengesahan Pendapatan dan
Belanja BLU (SP3B BLU) 2
a, SP3B BLU TW I
31 Maret 31 Maret
- Penyampaian 2017 2017
31 Maret
- Saldo kas telah sesuai ya 2017
b, SP3B BLU TW II
30 Juni 30 Juni
- Penyampaian 2017 2017
30 Juni
- Saldo kas telah sesuai ya 2017
c, SP3B BLU TW III
29-Sep-
- Penyampaian 16
- Saldo kas telah sesuai ya
d, SP3B BLU TW IV
31 Des
- Penyampaian 2016
- Saldo kas telah sesuai ya
d, Tarif Layanan 1
e, Sistem Akuntansi 1
1, Sistem Akuntansi Keuangan ya ya
2, Sistem Akuntansi Biaya ya ya
3, Sistem Akuntansi Aset Tetap ya ya
f, Persetujuan Rekening 0,5 ya ya
1, Rekening Pengelolaan Kas ya ya
2, Rekening Operasional ya ya
3, Rekening Dana Kelolaan ya ya
g, Standard Operating Procedure (SOP)
Pengelolaan Kas 0,5 ya ya
h, SOP Pengelolaan Piutang 0,5 ya ya
i, SOP Pengelolaan Utang 0,5 ya ya
304
Realisasi
Sub Aspek / Kelompok Indikator / Indikator / Target Target
No, Bobot Smt I
Sub Indikator Th, 2017 2018
2017
j, SOP Pengadaan Barang dan Jasa 0,5 ya ya
k, SOP Pengelolaan Barang Inventaris 0,5 ya ya
TOTAL 30

2. Kinerja Layanan

Tabel 4.8 Indikator BLU Versi Kementerian Keuangan


Berdasarkan Kinerja Layanan

Realisas
Sub Aspek / Kelompok Indikator / Indikator / Target Target
No, Bobot i Smt 1
Sub Indikator Th, 2017 2018
2017
1 Layanan 35
a, Pertumbuhan Produktivitas 18
1) Rata-rata Kunjungan Rawat Jalan / Hari 2 0,89 1,05
2) Rata-rata Kunjungan Rawat Darurat / Hari 2 0,93 0,90
3) Pertumbuhan Hari Perawatan Rawat Inap (HP) 2 0,95 0,82
4) Pemeriksaan Radiologi / Hari 2 1,20 0,98
5) Pemeriksaan Laboratorium / Hari 2 1,62 1,07
6) Rata-rata Operasi / Hari 2 0,84 0,99
7) Rata-rata Rehab Medik / Hari 2 0,87 1,10
8) Pertumbuhan Peserta Didik Pendidikan
Kedokteran 2 0,92 1,1
9) Jumlah Penelitian yang Dipublikasikan 2 1,56 0,5
b, Efektivitas Pelayanan 14
1) Kelengkapan Rekam Medik 24 jam selesai
pelayanan 2 41,80% 60,57%
2) Pengembalian Rekam Medik 2 80,75% 80,36%
3) Angka Pembatalan Operasi 2 15,55% 0,16%
4) Angka Kegagalan Hasil Radiologi 2 0,69% 0,60%
5) Persentase Penulisan Resep sesuai
Formularium 2 89,98% 91,05%
6) Angka Pengulangan Pemeriksaan Laboratorium 2 0,0020% 0,0003%
7) BOR 2 70,42% 69,11%
c, Pertumbuhan Pembelajaran 3
1) Rata-rata Jam Pelatihan/Karyawan 1 0,17% 0,3%
2) Persentase Dokdiknis yang Mendapat TOT 1 0,92% 83%
Ada Ada
program program
dilaksan dilaksan
akan akan
sepenuh sepenuh
3) Program Reward dan Punishment 1 nya nya

2 Mutu dan Manfaat kepada Masyarakat 35


a, Mutu Pelayanan 14
1) Emergency Response Time 2 5 menit 5 menit 5 menit
2) Waktu Tunggu Rawat Jalan 2 46 menit 60 menit 45 menit
3) LOS (Length of Stay) 2 7,81 hari 7,86 hari 7,5 hari

305
Realisas
Sub Aspek / Kelompok Indikator / Indikator / Target Target
No, Bobot i Smt 1
Sub Indikator Th, 2017 2018
2017
29,39 29 menit
4) Kecepatan Pelayanan Resep Obat Jadi 2 32 menit menit
5) Waktu Tunggu Sebelum Operasi 2 1,99 hari 0,15 hari 48 jam
88,6 100
6) Waktu Tunggu Hasil Laboratorium 2 98 menit menit menit
2 jam 5 1 jam 58 2 jam
7) Waktu Tunggu Hasil Radiologi 2 menit menit
b, Mutu Klinik 12
1) Angka Kematian di Gawat Darurat 2 0,71% 3,36% 0,75%
2) Angka Kematian/Kebutaan ≥ 48 jam 2 6,00% 6,43% 6%
3) Post Operative Death Rate 2 0,05% 1,39% 0,05%
4) Angka Infeksi Nosokomial 4
a, Dekubitus 1,22‰ 1,23‰ 1,5‰
b, Phlebitis 0,71‰ 0,53‰ 2‰
c, Infeksi saluran kemih 0,87‰ 0,60‰ 2‰
d, Infeksi Luka Operasi 0,62% 0,44% 1,5%
5) Jumlah Kematian Ibu di Rumah Sakit 2 6,67% 3,57% 3%
c, Kepedulian Kepada Masyarakat 4
Ada Ada Ada
program program program
dilaksan dilaksan dilaksan
1) Pembinaan kepada Puskesmas dan Sarana akan akan akan
Kesehatan Lain 1 semua semua semua
Ada Ada Ada
program program program
dilaksan dilaksan dilaksan
akan akan akan
2) Penyuluhan Kesehatan 1 semua semua semua
3) Rasio Tempat Tidur Kelas III 2 37,20% 37,09% 37%
d, Kepuasan Pelanggan 2
1) Penanganan Pengaduan/Persentase
Pengaduan 1 81,44% 89,03% 95%
2) Kepuasan Pelanggan 1 81,66% 81,95% 90%
e, Kepedulian Terhadap Lingkungan 3
1) Kebersihan Lingkungan (Hasil Penilaian Rumah
Sakit Berseri) 2 9,282 9,290 9.290
Biru Biru Biru
2) Proper Lingkungan (KLH) 1 semua semua semua
TOTAL (1+2) 70
TOTAL KESELURUHAN 100

306
BAB V
PENUTUP

Dengan telah tersusunnya dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) tahun 2018
Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Sardjito Yogyakarta dapat dimanfaatkan sebagai acuan seluruh
satuan kerja yang ada di lingkungan rumah sakit dalam pelaksanaan tugas dan fungsinya,
disamping itu sebagai salah satu Unit Pelaksana Teknis pelayanan kesehatan Kementerian
Kesehatan dalam mendukung program pemerintah.

307
LAMPIRAN

308
Lampiran 1. Perjanjian Kinerja 2018

309
310
311
312
Lampiran 2. RKAKL 2018

313
314
315
316
317
318
Lampiran 3. Rencana Umum Pengadaan tahun 2018

319
320
321
322
323
324
325
326
327
328
329

Anda mungkin juga menyukai