Anda di halaman 1dari 10

Kondisi Geografis Pulau Jawa

1. Luas : 127.000 km2


2. Batas
a. Laut:
- Sebelah utara : Laut Jawa
- Sebelah selatan : Samudra Hindia
- Sebelah barat : Selat Sunda
- Sebelah timur : Selat Bali

b. Daratan:
- Sebelah utara : Laut Jawa dan Pulau Kalimantan
- Sebelah selatan : Samudera Hindia
- Sebelah barat : Selat Sunda dan Pulau Sumatera
- Sebelah timur : Selat Bali dan Pulau Bali

3. Keadaan Alam
a. Nama pantai yang ada di pulau Jawa :
- Pantai Pangandaran (Jawa Barat)
- Pantai Carita (Banten)
- Pantai Siung (Yogyakarta)
- Pantai Menganti (Jawa Tengah)
- Pantai Ombak Mati (Jawa Tengah)
- Pantai Karang Agung (Jawa Timur)
- Pantai Tanjung Lesung (Banten)
- Pantai Klayar (Jawa Timur)
- Pantai Anyer (Banten)
- Pantai Parangkritis

⇒ Nama Laut yang ada di pulau Jawa 


- Laut Jawa
- Samudera Hidia

b. Nama Dataran rendah yang ada di Pulau Jawa :


- Dataran rendah Surakarta
- Dataran rendah Semarang
- Dataran rendah Madiun
c. Nama Gunung yang ada di pulau Jawa
- Gunung Ciremai, Jawa Barat.
- Gunung Papandayan, Jawa Barat.
- Gunung Salak, Jawa Barat.
- Gunung Tangkupan Perahu, Jawa Barat.
- Gunung Sindoro, Jawa Tengah.
- Gunung Sumbing, Jawa Tengah.
- Gunung Merbabu, Jawa Tengah.
- Gunung Merapi, Jawa Tengah.
- Gunung Prau, Jawa Tengah.
- Gunung Lawu, Jawa Timur.
- Gunung Semeru, Jawa Timur.
- Gunung Argopuro, Jawa Timur.
- Gunung Ijen, Jawa Timur.

Kondisi Geografis Pulau Sumatra


1. Luas : 473.481 km²
2. Batas
A. Batas Laut
- Sebelah barat berbatasan dengan Samudra Hindia
- Sebelah timur berbatasan dengan selat Malaka
- Sebelah utara berbatasan dengan teluk Benggala
- Sebelah selatan berbatasan dengan selat Sunda

B. Batas Darat
- Sebelah barat dibatasi oleh negara India
- Sebelah timur dibatasi oleh pulau Kalimantan
- Sebelah utara dibatasi oleh negara Malaysia dan Singapura
- Sebelah selatan dibatasi oleh kepuluan Mentawai

3. Keadaan Alam :
 a. Nama - nama pantai dan laut : 
- Pantai : Iboih, Sorake, Carocok, Pulau Jemur, Pasir Panjang, Nongsa, Tanjung Tinggi,
Pasir Putih, Trikora, Parai Tenggiri
- Laut : Laut Indonesia
b. Dataran rendah Sumatera : 
- dataran rendah di Sumatera Utara  yaitu Melaboh dan Singkel/Singkil

C. Nama - Nama Gunung : 


- Gunung di Sumatera
- Gunung Bandahara, Aceh(3.030 m)
- Gunung Burni Telong, Aceh (2.600 m)
- Gunung Geureudong, Aceh (2.885 m)
- Gunung Kembar, Aceh (..... m)
- Gunung Leuser, Aceh (3.404 m)
- Gunung Perkison, Aceh (2.828 m)
- Gunung Seulawah Agam, Aceh (1.726 m)
- Gunung Sibayak, Sumatera Utara(2.212 m) -
- Gunung Sibuaten, Sumatera Utara (2.457 m)
- Gunung Sihapuabu, Sumatera Utara (..... m)
- Gunung Sinabung, Sumatera Utara (2.475 m)
- Gunung Sorik Marapi, Sumatera Utara (2.145 m)
- Gunung Djadi, Riau (1.100 m)
- Gunung Ambun, Sumatera Barat(2.060 m)
- Gunung Cermin, Sumatera Barat (..... m)
- Gunung Kelabu, Sumatera Barat (2.179 m)
- Gunung Kerinci, Sumatera Barat dan Jambi (3.805 m) (tertinggi di Sumatera, kedua di
Indonesia dan gunung berapi tertinggi di Indonesia)
- Gunung Mande Rabiah, Sumatera Barat (2.430 m)
- Gunung Marapi, Sumatera Barat (2.891 m)
- Gunung Pasaman, Sumatera Barat (2.190 m)
- Gunung Rasan, Sumatera Barat (2.039 m)
- Gunung Sago, Sumatera Barat (2.261 m)
- Gunung Singgalang, Sumatera Barat (2.877 m)
- Gunung Talamau, Sumatera Barat (2.913 m)
- Gunung Talang, Sumatera Barat (2.572 m)
- Gunung Tambin, umatera Barat (2.271 m)
- Gunung Tandikat, Sumatera Barat (2.438 m)
- Gunung Dempo, Sumatera Selatan(3.159 m)
- Gunung Seblat, Bengkulu (2.383 m)
- Gunung Daik, Kepulauan Riau(1.165 m)
- Gunung Jantan, Kepulauan Riau (700 m)
- Gunung Ranai, Kepulauan Riau (1.035 m)
- Gunung Betung, Lampung (..... m)
- Gunung Krakatau, Lampung (0.813 m)
- Gunung Pesagi, Lampung (2.262 m)
- Gunung Pesawaran, Lampung (..... m)
- Gunung Rajabasa, Lampung (1.281 m)
- Gunung Seminung, Lampung (1.881 m)
- Gunung Tanggamus, Lampung (2.102 m)

Kondisi Geografis Pulau Kalimantan


1. Luas : 743.330 km²
2. Batas
a.Batas Laut 
- Sebelah utara : Laut Cina Selatan
- Sebelah barat : Selat Karimata
- Sebelah timur : Selat Makassar, laut Sulawesi
- Sebelah selatan : Laut Jawa

b. Batas daratan
- Sebelah utara : Malaysia (Sabah dan Serawak)
- Sebelah barat : Selat Karimata
- Sebelah timur : Selat Makassar dan Laut Sulawesi
- Sebelah selatan : Laut Jawa

3. keadaan alam
a. Nama-Nama Pantai di Kalimantan :
- Pantai Kakaban
- Pantai Sinka Islan Park
- Pantai Samber Gelap
- Pantai Maratua
- Pantai Sangalaki
Nama-Nama Laut di Kalimantan :
- Laut Jawa
- Laut Sulawesi
- Laut Natuna

b. Nama-Nama Dataran rendah di Kalimantan : 


- Ketapang
- Telukmelano
- Pangkalanbun
- Kulau Pembuang
- Kulau Kapuas
- Redeb
- Selor

c. Gunung di kalimantan
- Gunung Palung 
- Gunung Bukit Raya 
- Gunung Liangpran 
- Gunung Halau-halau 

Kondisi Geografis Pulau Sulawesi


1. luas : 174.600 km²
2. a. Batas Laut : 
- Timur = Laut Banda
- Barat = Selat Makasar
- Utara = Laut Sulawesi
- Selatan = Laut Flores 

b. Batas daratan : 
- Timur = Kepulauan Maluku
- Barat = Pulau Kalimantan
- Utara = Negara Filiphina
- Selatan = Pulau NTT dan NTB
3. Keadaan alam
a. Nama Pantai : 
- Pantai Likupang
- Pantai Malalayang
- Pantai Lakeba
- Pantai Talise
- Pantai Dato Majene
- Pantai Manakarra
- Pantai Lombang - lombang
- Pantai Palippis
- Pantai Gong
- Pantai Pall
- Pantai Pulisan
- Pantai Pasir Putih Lembeh
- Pantai Lakban
- Pantai Kema
- Pantai Temboko Lehi
- Pantai Nirwana
- Pantai Kamali
- Pantai Walengkabola

Nama Laut : 
- Laut Sulawesi
- Laut Bunaken
- Laut Wakatobi
- Laut Sangihe

B. Dataran Rendah : 
- Jeneponto
- Bulukumba
- Bantaeng
- Takalar
- Gowa
- Selayar
- Majene
- Mamuju
- Ujungpandang
- Pangkep
- Baruu
- Pinrang
- Polewali Mamasa

c. Nama Gunung : 
- Gunung Mahawu
- Gunung Bawakaraeng
- Gunung Latimojong
- Gunung Karangetang
- Gunung Gandang Dewata
- Gunung Awu
- Gunung Lokon
- Gunung Klabat
- Gunung Mekongga
- Gunung Soputan

Kondisi Geografis Pulau Papua


1. Luas = 410.660 km²
2. a.Batas Laut
- Utara : Laut Filipina
- Barat : Laut Arafuru dan Laut Banda
- Timur : Samudera Pasifik
- Selatan : Laut Arafuru

   b) Batas daratan Pulau Papua


- Utara : Samudera pasifik
- Barat : Laut Arafuru
- Timur : Papua Nugini
- Selatan : Laut Arafuru dan Australia
3. a) Nama Pantai
- Pantai Teluk Triton di Kaimana
- Pantai Pulau Venue 
- pantai Yen Beba
- Patai Bakaro
- Pantai Kaironi
- Pantai Pulau Um
- Pantai Bosnik
- Pantai Tanjung Kasuari
- Pantai Harlem
- Pantai Raja Ampat

    Nama Laut
- Laut Arafuru

   b)  Dataran rendah yang ada di pulau Papua yaitu :


- Dataran rendah Pesisir bagian selatan Papua
- Dataran rendah Pesisir  Arafura
- Dataran rendah Pesisir Trans-Fly
- Dataran rendah Pesisir Teluk Papua
- Dataran rendah Pesisir barat laut Papua

  c)  Nama gunung
- Gunung Waspada (1.070 m)
- Puncak Jaya (5.030 m)
- Gunung Trikora (4.750 m)
- Gunung Yamin (4.350 m)
- Gunung Mandala (4.700 m)
- Gunung Dom (1332 m)
Kondisi Geografis Pulau Bali Dan Nusa Tenggara
1. Luas : 5.636,66 km2
2. batas
Batas Daratan:
- Sebelah utara berbatasan dengan pulau Kalimantan dan Sulawesi
- Sebelah selatan tidak ada berbatasan dengan pulau
- Sebelah timur berbatasan dengan negara Timor Leste
- Sebelah barat berbatasan dengan Jawa timur

 Batas Lautan:
- Sebelah utara berbatasan dengan laut bali dan laut Flores
- Sebelah selatan berbatasan dengan samudera Hindia
- Sebelah timur berbatasan dengan Laut Sawu
- Sebelah barat berbatasan dengan Selat Bali

3. keadaan alam
a. nama pantai
- Pantai Jimbaran
- Pantai Nusa Dua
- Pantai Kuta
- Pantai Pandawa
- Pantai Sanur
- Pantai Karma Kandara
- Pantai Tanah Lot
- Pantai Virgin Karangasem (Perasi)
- Pantai Dreamland
- Pantai Menjangan
- Pantai Tanjung Benoa
- Pantai Padang atau Labuang Sait
- Pantai Lovina
- Pantai Seminyak
Nama laut
- Laut bali

b. Nama dataran rendah di pulau Bali :


- Kabupaten Badung
- Tabanan
- Gianyar
- Buleleng
- Batur
- Buyan

c.Nama Gunung
- Gunung Agung, (3.142 meterdpl) - Gunung ini merupakan gunung yang masih aktif dan
bahkan belum lama di 2018, gunung ini sempat erupsi dan mengancam aktivitas di pulau
Bali
- Gunung Batur ( 2.098 meterdpl ) - Gunung ini merupakan destinasi wisata karena terkenal
keindahan nya dan berdiri Pura di sana.
- Gunung Abang ( 2.152 meterdpl ) - Gunung ini juga merupakan destinasi wisata dan
berada di kawsan Kintamani
- Gunung Silang Jana ( 1.903 meterdpl )
- Gunung Lesung ( 1.860 meterdpl )
- Gunung Prapat Agung ( 322 meterdpl )
- Gunung Musi ( 1.215 meterdpl)
- Gunung Lempuyang ( 1.058 meter dpl )
- Gunung Pohen ( 2.089 meter dpl )
- Gununf Batu Karu (2.276 meter dpl)

Anda mungkin juga menyukai