Anda di halaman 1dari 4

Tanggal pengkajian : 17 Mei 2021

Nama : Enjel N. Dotulung


Ruangan/RS : Poli Anak RS Bhayangkara Tk. III

Nim : 20049010 Manado

FORMAT RESUME POLI ANAK

A. Identitas Pasien
Nama : AN. A. R
Tempat/ Tangal Lahir : Kleak/ 22-6-2012
Agama : Kristen
Tanggal Masuk : 17 Mei 2021
No. Rm : 125626
Dx Medis : ISK

Nama Ibu : Ny. T.A


Umur : 30 Tahun
Pekerjaan : MRT
Pendidikan :SMA

B. Keluhan Utama
Klien mengatakan buang air kecil berulang, suhu badan terasa meningkat, terasa sakit dan
BAK tidak lancar dan tertahan, nyeri tekan di bagian kiri perut bawah, skala Nyeri 5, Nyeri
semakin bertambah saat klien berkemih, perasaan panas saat BAK, nyeri dari perut bawah
menjalar sampai ke pinggang kurang focus dan tidak bias berkonsentrasi , gelisah, keluarga
mengatakan tidak tahu tentang penyakitnya dan selama ini kurang mendapatkan informasi
mengenai penyakitnya, bingung tentang prosedur di rumah sakit.
C. Riwayat Kesehatan
a. Riwayat Kesehatan Masa Lalu
Klien mengatakan riwayat penyakit yang sama 5 bulan yang lalu namun tidak separah ini
dan sembuh setelah berobat ke puskemas terdekat.
b. Riwayat Alergi
Keluarga mengatakan Klien tidak pernah memiliki riwayat alergi terhadap suatu obat
ataupun alergi obat.
D. Riwayat Kesehatan Keluarga
a. Penyakit yang pernah di derita keluarga :
Klien mengatakan bahwa keluarga tidak ada yang mempunyai penyakit yang sama
dengan yang di derita oleh klien saat ini
b. Riwayat penyakit Keturunan
Tidak ada Penyakit keturunan dalam anggota keluarga Klien.
E. Pemeriksaan fisik
Keadaan umum : Sedang turgor kulit (+)
Nyeri tekan di bagian kiri perut bawah (+), skala Nyeri 5, Klien Tampak meringis kesakitan,
tampak sering memegang area sakit, ekspresi tidak nyaman, suhu tubuh terasa Meningkat
sejak tadi malam.
TTV :
 N : 88x/m
 R : 20x/m
 SB :380c
 Kepala : simetris (+), Rambut dan kulit kepala bersih
 Mata : simetris (+) secret (-)
 Telinga : serumen (-), keterbatasan pendengaran (-)
 Hidung : polip (-) secret (-) Kelainan(-)
 Dada & perut : retaksi dada normal, simetris (+) peristaltik usus (+), nyeri tekan di
perut bawah(+)
 Ekstrimitas atas : keterbatasan pergerakan (-) Kelaian (-)
 Ekstrimitas bawah : normal, kerbatasan pergerakan (-) Kelainan(-)
ANALISA DATA

NO DATA ETIOLOGI MASALAH


1 DS : Proses inflamasi Gangguan rasa
 Kilen mengatakan nyeri tekan di pada saluran kemih nyaman : Nyeri
bagian kiri perut bawah
 Nyeri semakin bertambah saat klien
berkemih
DO :
 Skala nyeri 5
 Keadaan umum :sedang
 Klien tampak meringis kesakitan
 Klien tampak sering memegang area
sakit
 Klien tampak kurang fokus dan tidak
bisa berkonsentrasi
 Klien tampak gelisah
 TTV :
N : 88x/m
R : 20x/m
SB :380c

2 DS : Obstruksi mekanik Perubahan pola


 Klien mengatakan BAK nya tidak Pada struktur eliminasi
lancar dan tertahan traktus urinarius
 Nyeri, perasaan panas saat BAK (+)
 Nyeri dari perut bawah menjalar
sampai ke pinggang
DO :
 Ekspresi tidak nyaman
 Klien tampak sering kekamar mandi
di temani ibunya

INTERVENSI KEPERAWATAN

Nama Mahasiswa : Enjel N. Dotulung Nama Klien : AN. A.R


Ruang Praktek : Poli anak Umur : 9 Tahun
Tanggal Pengkajian : 17 Mei 2021 Jenis kelamin : Perempuan
No. RM : 125626

No DIAGNOSA TUJUAN DAN KRITERIA HASIL INTERVENSI

1 Gangguan rasa nyaman Tujuan :  Kaji integritas , lokasi


: nyeri B/d : proses dan factor yang
Setelah dilakukan tindakan
inflamasi pada saluran memperberat atau
keperawatan pasien merasa
kemih meringankan nyeri.
nyaman dan nyerinya
 Ajarkan teknik
berkurang.
relaksasi
Kriteria hasil :  Berikan waktu
istirahat yang cukup
 Skala nyeri menurun
dan tingkat aktivitas
 Klien merasa nyaman
yang dapat di toleran.
 Klien mengatakan /
 Kolaborasi dalam
tidak ada keluhan nyeri
pemberian obat
pada saat berkemih
analgetik sesuai
 Ekspresi wajah tenang
dengan program
terapi

2 Perubahan pola Tujuan : Setelah di lakukan  Ukur dan catat urine


eliminasi B/d obstruksi tindakan keperawatan klien setaip kali berkemih
mekanik pada struktur dapat mempertahankan pola  Anjurkan agar
traktus urinarius eliminasi secara adekaut. keluarga membatu
klien ke kamar kecil
Kriteria hasil :
 Anjurkan untuk
 Klien dapat berkemih berkemih setiap 2-3
setiap 3 jam jam
 Klien tidak kesulitan  Kolaborasi dengan
pada saat berkemih dokter dalam
pemberian antibiotic

Anda mungkin juga menyukai