Anda di halaman 1dari 2

Nama Usman Abdul Aziz

Npm 24031217086
Program studi Agroteknologi c

judul RESPON TANAMAN PAKCOY (Brassica


rapa L) AKIBAT PEMBERIAN ZAT
PENGATUR TUMBUH HORMONIK
Jurnal Biologi/Pertanian
Volume dan Halaman 1 jurnal dan 1-6 halaman
Tahun 27/April/2016
Penulis oleh Enny Mutryarny dan Seprita Lidar
Dosen Fakultas Pertanian Universitas
Lancang Kuning
Jl. Yos Sudarso Km. 08 Rumbai Pekanbaru
Telp. 0761-52439-53108
Revewer Usman abdul aziz
NPM 24031217086
Tanggal 27 juni 2019

Tujuan Penelitian Penelitian bertujuan untuk mengetahui


pengaruh dan konsentrasi zat pengatur
tumbuh Hormonik yang terbaik untuk
pertumbuhan dan produksi tanaman pakcoy.
Metode Penelitian Penelitian dilaksanakan secara eksperimen
dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL)
dengan 5 taraf perlakuan dengan 4 ulangan
sehingga terdapat 20 plot, masing-masing
plot terdapat 4 tanaman dimana 2 tanaman
sebagai sampel sehingga keseluruhan
berjumlah 80 tanaman. Adapun perlakuannya
sbb.
N0 = Tanpa pemberian ZPT Hormonik
N1 = Pemberian ZPT Hormonik 1 cc//l air
N2 = Pemberian ZPT Hormonik 2 cc//l air
N3 = Pemberian ZPT Hormonik 3 cc//l air
N4 = Pemberian ZPT Hormonik 4 cc//l air
Hasil Penelitian Pada hasil penelitian tersebut terlihat bahwa
pemberian zat pengatur tumbuh Hormonik
berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan
dan produksi tanaman pakcoy, yang dapat
dilihat dari parameter tinggi tanaman, lebar
daun, jumlah daun dan berat konsumsi pada
tanaman pakcoy tersebut. Pada semua
parameter pengamatan pada jurnal ini
terlihat terjadinya peningkatan pada
pertumbuhan dan produksi tanaman pakcoy
seiring dengan peningkatan konsentrasi zat
pengatur tumbuh Hormonik yang diberikan.
Berpengaruh nyatanya pemberian zat
pengatur tumbuh Hormonik terhadap
pertumbuhan dan produksi tanaman pakcoy
dapat dilihat pada parameter tinggi tanaman,
lebar daun, jumlah daun dan berat konsumsi
pada tanaman pakcoy tersebut diduga karena
zat pengatur tumbuh Hormonik merupakan
hormon pertumbuhan yang dapat
menstimulasi pertumbuhan dan produksi
tanaman pakcoy, karena zat pengatur
tumbuh. Hormonik mengandung zat pengatur
tumbuh lengkap yaitu: Auxin, Giberelin dan
Sitokinin.
Kelebihan -tanaman pakcoy merupakan tanaman yang
memiliki umur yang pendek sehingga aan
memudahkan dan cepat dalam proses
penelitian berlangsung.
-tanaman pakcoy banyak di produksi dan
memiliki nilai ekonomi tinggi di pasaran
-zat pengatur tumbuh hormonik berpengaruh
nyata pada prtumbuhan tanaman pakcoy
yang dapat dilihat dari para meter tinggi
tanaman, jumblah daun, lebar daun dan berat
produksi tanaman pakcoy.
- Zat Hormonik mengandung zat pengatur
tumbuh lengkap yaitu: Auxin, Giberelin dan
Sitokinin.
- Pemberian zat pengatur tumbuh Hormonik
dapat meningkatkan nisbah kandungan
hormone yang mendorong yaitu Auksin,
Sitokinin dan Giberelin pada jaringan
tanaman, sehingga laju pertumbuhan
tanaman pakoy menunjukkan peningkatan
untuk semua parameter pengamatan.
Kekurangan -pada pemerian zat hormonik, dari ke empat
dosis yang diberikan ternyata 3 di antaranya
tidak memberikan pengaruh nyata pada
pertumbuhan dan yang terbaik ada pada dosis
ke 4
-tanaman ini relatif cenderung mudah
terserang hama dan penyakit sehingga harus
sering dilakukannya pemeliharaan tanaman
dan pengendalian hama penyakit.

Anda mungkin juga menyukai