Anda di halaman 1dari 3

Apakah Kewirausahaan

Sosial itu?
Usaha Sosial Memberi Dampak
Positif yang Berkelanjutan

Kewirausahaan Sosial
Pengenalan Kewirausahaan Sosial HASIL KOLABORASI OLEH TIM:

DITULIS & DIADAPTASI OLEH:


Josh Sihombing & Hangga Nuarta

TERINSPIRASI DARI:
www.duke.edu (2001) The Meaning of Social Entrepreneurship
Schwab Foundation (2016) What Is A Social Entrepreneur
Pengenalan Kewirausahaan Sosial

TENTANG KEWIRAUSAHAAN SOSIAL


Apakah
Kewirausahaan Kewirausahaan sosial adalah tentang bagaimana menerapkan pendekatan yang praktis,
inovatif, dan berkelanjutan untuk memberikan dampak positif pada masyarakat,
Sosial Itu? khususnya masyarakat kelas ekonomi bawah dan yang terpinggirkan. Kewirausahaan
sosial biasanya bertujuan untuk mengatasi masalah-masalah ekonomi atau sosial.
Usaha sosial adalah usaha yang dibentuk untuk
Setiap wirausahawan sosial memiliki nilai-nilai dan pendekatan tersendiri tentang masalah
menghasilkan pendapatan sekaligus
menimbulkan dampak positif secara sosial, yang ingin mereka selesaikan. Masalah yang umumnya ingin diselesaikan oleh
budaya, atau lingkungan. wirausahawan sosial berkisar pada bidang pendidikan, kesehatan, kesejahteraan sosial,
hak asasi manusia, hak pekerja, lingkungan, peningkatan perekonomian, pertanian, dll.

Seorang wirausahawan sosial biasanya:

• Mempunyai misi untuk menghasilkan dampak sosial (bukan hanya keuntungan


pribadi).
• Menyadari dan dengan gigih mengejar peluang-peluang untuk mewujudkan misi
tersebut.
• Selalu berinovasi, beradaptasi, dan belajar.
• Bertindak secara berani, tanpa merasa dibatasi dengan sumber daya yang mereka
miliki.
• Dapat diandalkan dalam menghadapi berbagai pemangku kepentingan (stakeholder).

Page 1 | 2
Pengenalan Kewirausahaan Sosial

TENTANG KEWIRAUSAHAAN SOSIAL


Apakah
Kewirausahaan Wirausahawan sosial umumnya membuat usaha sosial untuk mencapai
tujuan berikut:
Sosial Itu?
Untuk menciptakan lapangan pekerjaan atau memberikan
kesempatan dalam mempelajari keterampilan tertentu bagi masyarakat.
1 Misal, menyediakan lapangan kerja untuk penyandang disabilitas atau
memberikan pelatihan keterampilan untuk masyarakat yang sedang
menganggur dan kesulitan mencari pekerjaan.

Untuk memberikan solusi yang dibutuhkan masyarakat namun


2 belum tersedia, seperti pelayanan kesehatan, kegiatan kesenian, atau
kegiatan kepemudaan di daerah terpencil.

Menghasilkan pendapatan yang akan digunakan untuk mendukung


3 keberlangsungan dampak positif dari usaha sosial yang dijalankan.

Page 2 | 2

Anda mungkin juga menyukai