Anda di halaman 1dari 10

NO NAMA PENULIS JUDUL ARTIKEL TAHUN

Priska Maemali,
Etnomatematika Pada Budaya
1 Anton Prayitno, 2020
Masyarakat Nagekeo
Febi Dwi Widayanti

Sofia Indriani
2 Lubis, Abdul Mujib, Eksplorasi Ethnomatematika 2018
Hasratuddin Siregar Pada Alat Musik Gordang
Sambilan

Desfa Lusiana,
Eksplorasi Etnomatematika
Noke Hanif Afriani,
3 Pada Masjid Jamik Kota 2019
Hafizatul Ardy,
Bengkulu
Wahyu Widada

Etnomatematika Pada
Asri Fauzi, Ulfa Permainan Dengklaq Sebagai
4 2019
Lu’luilmaknun Media Pembelajaran
Matematika
Sindi Destrianti,
Saumi Etnomatematika dalam Seni
5 2019
Rahmadani, Tomi Tari Kejei
Ariyanto

Rizki Nurhana
Friantini, Rahmat Sebagai Kebudayaan Rejang
6 2020
Winata, Jeliana Lebong
Intan Permata
Pembelajaran Kontekstual
(Cotextual Teaching And
7 Andri Afriani 2018
Learning) dan Pemahanam
Konsep Siswa
Kristianti S.W Pengaruh Model Pembelajaran
Brinus, Alberta P. Konstektual Terhadap
8 2019
Makur, dan Pemahaman Konsep
Fransiskus Nendi Matematika Siswa Smp
Penggunaan Model
Pembelajaran Kontekstual
Untuk Meningkatkan
9 Erik Santoso 2017
Kemampuan Pemahaman
Matematika Siswa Sekolah
Dasar
Penerapan Pendekatan
Kontekstual Dalam
Pembelajaran Matematika
Untuk Meningkatkan 2016
Pemahaman Konsep
Matematis Siswa Sekolah
10 Ai Sulastri Dasar
REVIEW JURNAL
ETNOMATEMATIKA DAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUA

SUBJEK (SAMPEL) TEMPAT (LOKASI)


NAMA JURNAL
PENELITIAN PENELITIAN

Jurnal Penelitian dan Pengkajian


Di Kabupaten Nagekeo,
Ilmiah Mahasiswa (JPPIM). Vol 1 Masyarakat di Nagekeo
NTT
No 1

Mandailing merupakan
Masyarakat di Mandailing salah satu etnik dari
Edumatika Jurnal Riset Pendidikan Sumatera Utara
Matematika. Vol 1 No 2

Arsitektur bangunan
Jurnal Pendidikan Matematika Masjid Jamik Kota
Masjid Jamik Kota
Raflesia. Vol 4 No 2 Bengkulu
Bengkulu

Jurnal Program Studi Pendidikan


Masyarakat (Anak-anak) -
Matematika. Vol 8 No 3
Jurnal Equation Teori dan
Ketua Adat, Pelatih Tari,
Penelitian Pendidikan Matematika. Kabupaten Rejang Lebong
dan Penari.
Vol 2 No 2

Jurnal Cendikia : Jurnal Pendidikan Siswa kelas VII SMP SMP Santo Thomas
Matematika. Vol 04 No 02 Santo Thomas Ngabang Ngabang

Jurnal Al-Muta'aliyah Stai Draul


Kamal NW Kembang Kerang. Vol Siswa -
1 No 3

Jurnal Pendidikan Matematika. Vol Seluruh Siswa Kelas VIII Di Sekolah SMP Negeri 4
8 No 2 SMP Negeri 4 Langke Langke

Siswa kelas V SDN


Sukarasa II Kecamatan Disekolah SDN Sukarasa
Jurnal Cakrawala Pendas. Vol 3 No
Semarang Kabupaten II Kecamatan Semarang,
1
Garut tahun pelajaran Kabupaten Garut
2014-2015

Juranl Pendidikan Guru Sekolah Di SDN Kecamatan


Siswa kelas IV B
Dasar. Vol 1 No 1 Sukasari, Bandung
URNAL
MBELAJARAN KONTEKSTUAL

METODE (JENIS)
HASIL PENELITIAN
PENELITIAN

Hasil penelitian ini adalah adanya konsep matematika


pada beberapa budaya masyarakat Nagekeo diantaranya
Jenis penelitian kualitatif bentuk dari po'okose menyerupai bentuk tabung, persegi,
dengan menggunakan metode dan perhitungan hasil panen yang mempunyai hubungan
penelitian deskriptif dengan perkalian. Dengan adanya penelitian ini,dapat
terlihat jelas bahwa budaya dapat dijadikan cara terbaik
untuk memahami konsep matematika

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat


penelitian kualitatif yang
beberapa jenis konsep barisan aritmatika dan konsep
bersifat eksploratif
geometri

Hasil dari Penelitian menunjukan bahwa bentuk dan


arsitektur Masjid Jamik Kota Bengkulu memiliki
etnomatematika yang berkaitan dengan konsep
penelitian kualitatif dengan matematika di antaranya segitiga, segiempat, lingkaran,
pendekatan etnografi kubus, balok, limas dan tabung. Konsep-konsep
matematika yang terdapat pada Masjid Jamik tersebut
dapat dimanfaatkan untuk memperkenalkan dan
memahami konsep Geometri melalui budaya lokal

Hasil penelitian menunjukkan terdapatnya unsur-unsur


matematika pada permainan dengklaq berupa geometri
Penelitian ini menggunakan
bidang, konsep hubungan antar sudut (sudut bertolak
jenis penelitian etnografi
belakang, sudut berpelurus, sudut berseberangan),
dengan pendekatan kualitatif
jaringjaring kubus, konsep refleksi, konsep logika
matematika, dan konsep peluang.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) hubungan
antara alat musik pengiring Tari Kejei dengan konsep
matematika adalah bentuk alat musik berupa gong,
Penelitian ini
kulintang, dan redap yang memenuhi konsep bangun
merupakan penelitian
ruang yaitu tabung. 2) hubungan antara gerakan Tari
deskriptif fenomenologi.
Kejei dengan konsep matematika diantaranya adalah
konsep geometri seperti kesejajaran, garis lurus, rotasi,
dilatasi, segitiga, segiempat, dan konsep pola hitungan.

merupakan penelitian
deskriptif fenomenologi. antara alat musik pengiring Tari Kejei dengan konsep
matematika adalah bentuk alat musik berupa gong,

kulintang, dan redap yang memenuhi konsep bangun


-
ruang yaitu tabung. 2) hubungan antara gerakan Tari

Penelitian Kuantitatif dengan Kejei dengan konsep matematika diantaranya adalah


Design Experimen Semu konsep geometri seperti kesejajaran, garis lurus, rotasi,

Menggunakan pendekatan
kuantitatif dengan metode pre-dilatasi, segitiga, segiempat, dan konsep pola hitungan.
Experimental Design

Hasil penelitian menunjukan pemahaman konsep


matematis mengalami peningkatan pada setiap siklusnya.
Metode penelitian tindakan
Pada siklus I pemahaman konsep matematis mencapai
kelas (PTK) yang
71%. Sedangkan pada siklus II konsep matematis
diadaptasikan dari kemmis
mencapai 94%. Peningkatan pemahaman siswa dengan
Mc Taggart.
menggunakan pendekatan kontekstual mengalami
peningkatan sebesar 23%
MATERI (TOPIK) YANG DITELITI KONTEKS YANG DIGUNAKAN

Budaya di masyarakat Nagekeo


Geometri dan perkalian. Konsep
diantaranya bentuk dari po'o kose , Te'e,
geometri yang dibahas ialah tabung,
dan pengukuran (istilah yang digunakan
persegi dan persegi panjang.
untuk menghitung)

Budaya Mandailing berbentuk Gordang


Beberapa jenis konsep barisan
Sambilan yang menyerupai tabung dan
aritmatika dan konsep geometri
kerucut terpancung.

Budaya lokal dari bentuk dan arsitektur


Masjid Jamik Kota Bengkulu memiliki
etnomatematika yang berkaitan dengan
Konsep Geometri melalui budaya
konsep matematika di antaranya
lokal
segitiga,
segiempat, lingkaran, kubus, balok,
limas dan tabung

Konsep geometri
bidang,konsep
kesebangunan, kekongruenan,
jaringjaring kubus dan konsep refleksi
atau
pencerminan pada arena permainan,
Permainan tradisional dengklaq
konsep logika matematika yang
terdapat pada aturan permainan, dan
konsep
probabilitas yang terdapat pada
pemain
dengklaq
Konsep
Budaya Seni Tari Kejei
bangun ruang,konsep geometri

Pengembangan Kontekstual
Peserta didik
Aritmatika Sosial

Pembelajaran Kontekstual dalam


Peserta didik (Siswa)
pemahaman konsep

Pemahaman konsep matematika


siswa pada pokok bahasan relasi dan Peserta didik (Siswa)
fungsi

Penggunaan model pembelajaran


Pemahaman matematika siswa sekolah
konstekstual pada materi volume,
dasar
kubus dan balok

Menerapkan pendekatan kontekstual


dalam pembelajaran matematika pada
siswa kelas IV kecamatan sukasari
pokok bahasan sisfat-sifat bangun
ruang sederhana
KEMAMPUAN YANG
DITINGKATKAN

Mampu melihat bahwa budaya dapat


dijadikan cara terbaik untuk memahami
konsep matematika.

Mampu menggali informasi tentang


etnomatemtika pada alat musik tradisional
gordang sambilan meliputi identifikasi
konsep matematika yang ada dalam
Gordang Sambilan

Meningkatkan pemahaman konsep siswa


terkait budaya lokal yang berkaitan dengan
konsep matematika

Nilai-nilai cinta terhadap


budaya pada anak
untuk memahami eksplorasi
etnomatematika
sebagai jembatan antara matematika dan
budaya (Tari Kejei) sehingga mendapatkan
informasi yang lengkap.

sebagai jembatan antara matematika dan

budaya (Tari Kejei) sehingga mendapatkan

informasi yang lengkap.

Mampu meningkatkan pemahaman


matematik yang diperoleh melalui
pembelajaran yang menggunakan model
pembelajaran kontekstual.

Meningkatkan pemahaman konsep


matematik siswa pada pokok bahasan
bangun ruang sederhana.

Anda mungkin juga menyukai