Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI ADMINISTRASI NEGARA


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS PANJI SAKTI

Nama Mata Kuliah Azas-azas Manajemen


Kode Mata Kuliah SPD.211
Semester I
Bobot (sks) 3
Dosen Pengampu Dr. Drs. Ketut Gunawan, MM.; HP: 081236403963-087859272098; Email:
ketut.gunawan.unipas@gmail.com
Capaian Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami konsep-konsep dasar, ilmu dan teknik manajemen dan
Pembelajaran (CP) memberikan pengetahuan fundamental yang mendasari sistem manajemen yang meliputi perencanaan, pengorganisasian,
pengawasan dan pengambilan keputusan dalam proses manajemen.
1. Pengertian, ruang lingkup manajemen
2. Manajer,
3. Perkembangan Pemikiran Manajemen
4. Perencanaan
Bahan Kajian 5. Pengorganisasian
6. Kepemimpinan
7. Wewenang dan Kekuasaan
8. Pengambilan keputusan
9. Pengawasan

RPS Azas-azas Manajemen 1


Kemampuan Alokasi Indikator Instrumen Bobot
Strategi
Sesi Akhir yang Bahan Kajian Waktu Capaian Penilaian Referensi
Pembelajaran
Diharapkan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Mahasiswa RPS, Kontrak 3x 50 Mahasiswa Tes tulis 5%
menguasai Perkuliahan dan Pemaparan di menjelaskan
pemahaman Instrumen Penilaian kelas dan diskusi dengan baik
tentang CP mata kelompok. tentang CP,
kuliah dan cara Belajar mandiri proses
pencapaiannya tentang CP mata pembelajaran dan
melalui proses kuliah dan cara perannya dalam
pembelajaran pencapaiannya. pembelajaran
dengan bahan Penugasan untuk mencapai
kajiannya selama terstruktur CP
satu semester
2 Mahasiswa mampu Ruang Lingkup Ceramah dan 3 x 50 Mahasiswa dapat Tes Tulis 5% Buku Teks
menjelaskan Manajemen diskusi, tanya menit memahami dan
pengertian, ruang - Pentingnya jawab menjelaskan Arti
lingkup mempelajari dan Ruang
manajemen. manajemen, Lingkup
- Sumber-sumber Manajemen
manajemen,
- Manajemen seni,
ilmu dan profesi
3 Mahasiswa mampu Manajer : Kuliah dan 3 x 50 Mahasiswa dapat Tes Tulis 10% Buku Teks
menjelaskan - Arti Manajer diskusi dalam menit memahami dan
pengertian manajer, - Tipe Manajer kelompok kecil menjelaskan
tipe, fungsi dan - Fungsi Manajer Arti manajer,
keterampilan - Keterampilan tipe, fungsi dan
manajerial. Manajer keterampilan
manajerial.

RPS Azas-azas Manajemen 2


4 Mahasiswa mampu Perkembangan Ceramah dan 3 x 50 Mahasiswa Tes Tulis 10% Buku Teks
memahami dan pemikiran diskusi (tanya menit memahami dan
menjelaskan majanemen jawab dlam dapat
perkembangan - Perkembangan kelompo kecil). menjelaskan
pemikiran Manajemen perkembangan
manajemen serta - Teori klasik, pemikiran
pendekatan sistem. - Teori-teori ilmu manajemen serta
manajemen pendekatan
sistem
5 Mahasiswa mampu Perencanaan; Ceramah, diskusi 3 x 50 Mahasiswa Tes Tulis 10% Buku Teks
menjelaskan Fungsi - Pengertian dan seminar menit memahami dan
Perencanaan dalam perencanaan dapat
manajemen - Tipe-tipe menjelaskan
perencanaan Aspek
- Pentingnya Perencanaan
perencanaan. yang meliputi
Arti, tipe dan
pentingnya
perencanaan
6 Mahasiswa mampu Pengorganisasian; Ceramah dan 3 x 50 Mahasiswa Test Tulis 10% Buku Teks
menjelaskan Fungsi - pengertian, diskusi (tanya menit memahami dan
Pengorganisasian Organisasi jawab) dapat
dalam manajemen - Struktur dan menjelaskan
bentuk-bentuk Aspek
organisasi Pengorganisasian
- Langkah-langkah yang meliputi
pengorganisasian Arti, Struktur dan
bentuk serta
langkah-langkah
pengorganisasian
7 Mahasiswa mampu Kepemimpinan; Ceramah, diskusi 2 x 3 x Mahasiswa dapat Test Tulis 5% Buku Teks
memahami dan - Pengertian dan presentasi 50 menit memahami dan
menjelaskan - Hakikat menjelaskan
Tentang kepemimpinan, asoek
Kepemimpinan Kepemimoinan
yang meliputi :

RPS Azas-azas Manajemen 3


Arti dan Hakekat
Kepemimpinan
8 Mahasiswa mampu Tipe-tipe Ceramah, diskusi 2 x 3 x Mahasiswa Test Tulis 5% Buku Teks
memahami dan Kepemimpinan dan presentasi 50 menit mampu
menjelaskan tipe- memahami dan
tipe pemimpin. menjelaskan tipe-
tipe
Kepemimpinan
9 Evaluasi Tengah Semester : Melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi dan perbaikan proses pembelajaran berikutnya 0%
10 Mahasiswa mampu Wewenang dan Kuliah, diskusi 3 x 50 Mahasiswa Test Tulis Buku Teks
menjelaskan kekuasaan; dan presentasi menit mampu
pengertian dan - pengertian rumusan menjelaskan Arti
perbedaan wewenang, dan perbedaan
wewenang, - Perbedaan wewenang dan 5%
kekuasaan wewenang dan Kekuasaan
kekuasaan,
- Sumber-sumber
kekuasaan,
11 Mahasiswa mampu Wewenang dan Kuliah, diskusi 3 x 50 Mahasiswa Test Tulis Buku Teks
menjelaskan kekuasaan; dan presentasi menit mampu
keleluasaan - keleluasaan rumusan menjelaskan
5%
wewenang dan wewenang dan keleluasaan
kekuasaan. kekuasaan wewenang dan
kekuasaan
12 Mahasiswa mampu Pengambilan Kuliah dan 3 x 50 Mahasiswa Test Tulis 10 % Buku Teks
menjelaskan keputusan: diskusi (taya menit mampu
pentingnya - Pentingnya jawab dalam menjelaskan
pengambilan Pengambilan kelompok kecil) pengambilan
keputusan dan Keputusan keputusan dan
memahami siapa - Macam-macam decition maker
decision maker. Keputusan
- Proses Keputusan
- Decition Maker
13 Mahasiswa mampu Pengawasan; Kuliah, diskusi 2 x 3 x Mahasiswa Test Tulis 10% Buku Teks
menjelaskan - Arti Pengawasan dan presentasi 50 menit mampu

RPS Azas-azas Manajemen 4


pengertian dan - Pentingnya hasil rumusan menjelaskan
pentingnya pengawasan pengertian dan
pengawasan, tipe- - Tipe pengawasan pentingnya
tipe dan tahap- - Tahap pengawasan pengawasan serta
tahap dalam proses Proses pengawasan tipe, bentuk dan
pengawasan proses
pengawasan

14 Mahasiswa mampu Pengawasan; Kuliah, diskusi 2 x 3 x Mahasiswa Test Tulis 5% Buku Teks
menjelaskan - peranan pemimpin dan presentasi 50 menit mampu
peranan pemimipin dalam pengawasan hasil rumusan menjelaskan
dalam pengawasan. peranan
pemimipin dalam
pengawasan.

15 Diskusi kasus Diskusi Kasus Peran Diskusi 2 x 3 x Membuat Diskusi 5% Makalah


Manajemen Manajemen dalam 50 menit makalah dan
Organisasi presentasi
16 Evaluasi Akhir Semester : Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa 0%

Evaluasi

Jenis Evaluasi Instrumen Evaluasi Bobot


Tugas Membuat Makalah kelompok dan Presentasi 25%
Ujian Tengah Semester Tes Tulis 30%
Ujian Akhir Semester Tes Tulis 45%

Referensi :
1. Salusu, J. 2000, Pengambilan Keputusan Strategi Untuk Organisasi Publik Dan Organisasi Non Profit, Grasindo: Jakarta.
2. Hery. 2017, Pengantar Manajemen, Gava Media. (Cetakan ke-I)
3. Siswanto, H.B. 2016, Pengantar Manajemen, PT Bumi Aksara: Jakarta. (Cetakan ke-XII)
4. Sunarto. 2002, Manajemen, BPFE, UST: Yogyakarta.

RPS Azas-azas Manajemen 5


5. Wahyusumidjo. 2004, Kepemimpinan dan Motivasi, Ghalia Indonesia: Jakarta.
6. Stephen, R.P. 2007, Kepemimpinan Dalam Masyarakat Modern, Bina Aksara: Jakarta.

Legalitas Dokumen

Nama Fungsi Paraf


Dibuat Oleh Dosen Pengampu / Koordinator MK
Dr. Drs. Ketut Gunawan,MM
Diperiksa Oleh Ketua Program Studi
Drs. Putu Agustana, M.Si.
Disahkan Oleh Dekan
Dr. Gede Sandiasa, S.Sos., M.Si.

RPS Azas-azas Manajemen 6

Anda mungkin juga menyukai