Anda di halaman 1dari 2

GKINVEST

Global Kapital Investama Berjangka dengan merk dagang "GKInvest" adalah perusahaan
pialang berjangka resmi, berkantor pusat di Jakarta dan teregulasi BAPEBBTI serta
merupakan anggota resmi JFX dan ICDX. erobosan produk dan servis dengan standar
profesionalitas dan kualitas yang tidak kalah dengan broker asing merupakan hal yang kami
bawa. Terdaftar di BAPPEBTI sejak tahun 2005, GKInvest melakukan transformasi dengan
brand dan management baru menawarkan FX, CFD, Komoditi, dan Indeks dengan pelayanan
kelas satu di berbagai platform. Fokus dan prioritas kami adalah klien kami. Misi GKInvest
adalah untuk menempatkan klien sebagai yang utama, memberikan kualitas pelayanan yang
konsisten, produk-produk berkualitas untuk membantu dalam proses investasi dengan cara
yang fleksibel untuk investor bersama dengan layanan dealing yang kompetitif dan
transparan di berbagai produk investasi, melalui platform inovatif yang terdepan secara
teknologi saat ini.\

Contoh Produknya

Ragam produk : FX, Index Saham, Oil, Gold, dan Silver

Strategi Pemasaran

1. Faktor lingkungan, menganalisis seperti pertumbuhan populasi dan peraturan


pemerintah sangat penting untuk mengetahui pengaruh yang ditimbulkan dalam
perusahaan.

2. Faktor Pasar, memperhatikan dan mempertimbangkan seperti trend dalam sistem


distribusi, pola perilaku pembeli, permintaan musiman, dan peluang-peluang yang
belum terpenuhi dalam pemasaran.

3. Faktor Persaingan, perusahaan perlu memahami siapa pesaingnya, bagaimana posisi


produk/pasar.

4. faktor analisis kemampuan internal, Perusahaan perlu menilai kekuatan dan


kelemahan dibandingkan para pesaingnya. Penilaian tersebut berdasarkan pada factor,
seperti teknologi, sumber daya finansial, kemampuan pemanufakturan, kekuatan
pemasaran, dan basis pelanggan yang dimiliki.

5. faktor perilaku konsumen, Memantau dan menganalisis perilaku konsumen karena


sangat bermanfaat bagi pengembangan produk, desain produk, penetapan harga,
pemilihan saluran distribusi dan penentuan strategi promosi. Menganalisi perilaku
konsumen dapat dilakukan dengan cara meneliti riset pasar, dapat melalui observasi
maupun metode survei.

6. faktor analisis ekonomi, Perusahaan juga menganalisis ekonomi supaya dapat


memperkirakan pengaruh peluang pemasaran terhadap kemungkinan mendapatkan
laba. Analisis ekonomi terdiri analisis terhadap komitmen yang diperlukan, analisis
BEP (break even point), penilaian resiko/laba, dan analisis faktor ekonomi pesaing

Target Pasar
Target pasar dalam internasional trading mencakup cakupan yang luas yaitu orang orang
yang tertarik investasi di perdagangan internasional dan perusahan perusahan besar
(perusahaan multilateral).

Anda mungkin juga menyukai