Anda di halaman 1dari 5

Buying your way to Corporate

Social Responsibility (SCR)


Putri Ardhia Regita Ingkiriwang
20061102303
2b6
Corporate social responsibility (CSR) adalah suatu

mekanisme perusahaan untuk secara sadar mengintegrasikan

sebuah perhatian terhadap lingkungan sosial ke dalam

operasi dan interaksinya dengan stakeholder, yang

melampaui tanggung jawab sosial di bidang hukum.

Secara sederhana corporate social responsibility (CSR)

merupakan suatu konsep serta tindakan yang dilakukan oleh

suatu perusahaan sebagai rasa tanggung jawabnya

terhadap social serta lingkungan sekitar dimana perusahaan

itu berdiri.
CSR memiliki fungsi bagi perusahaan, diantaranya

adalah sebagai berikut:

1.Social Licence To Operate (Izin Sosial Beroperasi)

2.Mereduksi Resiko Bisnis Perusahaan

3.Melebarnya Akses Sumber Daya

4.Melebarkan Akses Menuju Market

5.Mereduksi Biaya

6.Memperbaiki Hubungan Dengan Stakeholders

7.Memperbaiki Hubungan Dengan Regulator

8.Meningkatkan Semangat dan Produktivitas Karyawan

9.Peluang Mendapatkan Penghargaan


Manfaat CSR bagi masyarakat antara lain yaitu:

1.Kesejahteraan masyarakat di sekitar perusahaan meningkat.

2.Adanya beasiswa bagi anak yang kurang mampu yang berada di

sekitar lingkungan perusahaan.

3.Fasilitas umum terjamin pemeliharaannya.

4.Terdapat kegiatan sosial, seperti pembangunan fasilitas umum bagi

masyarakat dilingkungan perusahaan

Sedangkan manfaat CSR bagi pihak perusahaan antara lain:

1. Citra perusahaan akan meningkat.

2.Perusahaan memiliki kesempatan lebih besar untuk dapat bekerja sama

dengan perusahaan lain.

3.Brand merek perusahaan akan lebih kuat di mata masyarakat setempat.

4. Memiliki kekhasan apabila dibandingkan dengan perusahaan lain.


Pada dasarnya CSR ini juga ialah wujud pertanggung

jawaban suatu perusahaan terhadap stakeholder,

sehingga hal ini dibagi menjadi 3 unsur yaitu:

Diwujudkan dalam tindakan sosial yang berupa sikap

peduli terhadap lingkungan di sekitar perusahaan

sesuai peraturan yang berlaku.

Memiliki komitmen untuk melakukan usaha secara etis

dan legal serta perperan dalam meningkatkan ekonomi

pada karyawan.

Memiliki komitmen untuk pembangunan ekonomi secara

luas dan berkesinambungan.

Anda mungkin juga menyukai