Anda di halaman 1dari 9

TINGKATAN PENCEGAHAN GANGGUAN KESEHATAN DAN KECELAKAAN

AKIBAT KERJA

SARI CANDRA DEWI


Tingkatan Pencegahan
• Pencegahan Primer – Health Promotion
• Pencegahan Sekunder – Spesific Protection
• Pencegahan Tersier
Pencegahan Primer – Health Promotion
- Perilaku kesehatan

- Pengenalan dan pengendalian faktor bahaya di tempat kerja

- Perilaku kerja yang baik

- Olahraga

- Gizi
Pencegahan Sekunder – Spesific Protection

- Pengendalian melalui Perundang-undangan

- Pengendalian Administratif/Organisasi: rotasi/pembatasan jam kerja

- Pengendalian teknis: subtitusi, isolasi, alat pelindung diri (APD)

- Pengendalian jalur kesehatan : imunisasi


Pencegahan Tersier
- Pemeriksaan kesehatan pra kerja

- Pemeriksaan kesehatan berkala

- Pemeriksaan lingkungan secara berkala

- Surveilans

- Pengobatan segera bila ditemukan gangguan pada pekerja

- Pengendalian segera ditempat kerja


Pengendalian
• Eliminasi
• Substitusi
• Pengendalian rekayasa
• Pengendalian administratif
• Pengendalian cara kerja
• Alat Pelindung Diri (APD)
• Pengendalian Medis
Pengendalian
• Eliminasi : membuang secara sempurna potensi bahaya dari tempat kerja.
• Substitusi: Dimana eliminasi tidak mungkin → mengganti cara kerja dengan cara lain yang
menimbulkan risiko lebih kecil.
• Pengendalian rekayasa: mengisolasi atau membuang potensi bahaya dari tempat kerja. Dapat
mencakup penggunaan mekanisme, metoda dan peralatan yang tepat untuk mencegah pajanan
pekerja.
• Pengendalian administratif : adalah kebijakan tempat kerja yang bertujuan untuk membatasi
pajanan pada potensi bahaya, seperti pengaturan jadwal, rotasi, atau akses ke daerah risiko.
• Pengendalian cara kerja: mengurangi pajanan terhadap potensi bahaya
pekerjaan melalui cara bagaimana pekerjaan dilakukan, melindungi kesehatan
dan meningkatkan kepercayaan diri pekerja sektor kesehatan dan pasien
mereka.
• Alat Pelindung Diri (APD): Penggunaan APD adalah upaya pengendalian
yang menempatkan rintangan dan saringan antara pekerja dan potensi bahaya.
• Pengendalian Medis : Pemeriksaan kesehatan tenaga kerja
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai