Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN SEMENTARA

ACARA III
ISOLASI DNA

I. TUJUAN
1.1 Mampu mengetahui prinsip-prinsip isolasi DNA
1.2 Mampu mengetahui metode isolasi DNA secara sederhana
1.3 Mampu menjelaskan hasil isolasi DNA
II. METODE
2.1 Alat
2.1.1 Gelas kaca
2.1.2 Sendok teh
2.1.3 Garpu
2.1.4 Wadah
2.1.5 Saringan
2.2 Bahan
2.2.1 Sampel (1 buah sesuai pembagian kelompok)
2.2.2 Garam (4.8 gr/1 sdt)
2.2.3 Detergen cair (5 ml/1 sdt)
2.2.4 Air mineral (15 ml/ 3 sdt)
2.2.5 Alcohol 70% (15 ml/ 3 sdt)
2.3 Cara Kerja
2.3.1 Sampel buah dihaluskan dengan garpu/diblender
2.3.2 Campurkan garam, detergen cair dan air mineral dalam 1 wadah, lalu aduk perlahan
hingga tercampur rata (jangan sampai berbusa)
2.3.3 Tambahkan sampel buah yang telah dihaluskan ke dalam campuran (point 2), lalu
aduk perlahan hingga rata kemudian disaring
2.3.4. Pindahkan hasil saringan ke dalam gelas kaca, lalu secara perlahan tambahkan
alcohol 70% dingin kemudian diamkan selama 3 menit
2.3.5. Akan terbentuk 2 lapisan. Akan terlihat benang-benang putih yang merupakan
DNA sampel pada lapisan bagian atas

III. HASIL PENGAMATAN


NAMA BUAH GAMBAR HASIL PERLAKUAN LAMA WAKTU JUMLAH
PEMBENTUKAN
Jeruk 25 menit +++

Keterangan Jumlah :
+ : sangat tipis
++ : cukup tebal
+++ : tebal
++++ : sangat tebal
LEMBAR PENGESAHAN

24, September 2020

Asisten Praktikan

Rizayu Winarsari Muhammad Ilham Jasir

24020117130088 24020118120028

Anda mungkin juga menyukai