Anda di halaman 1dari 2

INSTRUMEN ASESMEN AKADEMIK

IDENTITAS PESERTA DIDIK


Nama (Inisial) : Ronron
Tanggal Lahir : Pati, 19 Maret 2009
Kelas :5
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Kelas/Mata Pelajaran : 5/Tematik
Tanggal Asesmen :
Nama Asesor :

Contoh Instrumen Assesmen Untuk Ganguan Anak Lamban Belajar

Penilaian
No Kompetensi Dasar / Indikator Mampu Tidak Keterangan
Mampu
1 Daya tangkap terhadap pelajaran lambat v

2 Sering lambat dalam menyelesaikan v


tugas-tugas akademik

3 Rata-rata prestasi belajar selalu rendah v

4 Pernah tidak naik kelas v

Contoh Instrumen Assesmen Untuk Anak yang mengalami kesulitan membaca (disleksia)

Penilaian
No Kompetensi Dasar / Indikator Mampu Tidak Keterangan
Mampu
1 Kemampuan memahami isi bacaan v
rendah,

2 Kalau membaca sering banyak kesalahan v

3 Perkembangan kemampuan membaca v


terlambat

Contoh Instrumen Assesmen Untuk Anak yang mengalami kesulitan menulis


Penilaian
No Kompetensi Dasar / Indikator Mampu Tidak Keterangan
Mampu
1 Kalau menyali tulisan sering terlambat v
selesai

2 Sering salah menulis huruf b dengan p, p v


dengan q, v dengan u, 2
dengan 5, 6 dengan 9, dan sebagainya

3 Perkembangan kemampuan membaca v


terlambat
4 Hasil tulisannya jelek dan hampir tidak v
terbaca
5 Tulisannya banyak salah/terbalik/huruf v
hilang,
6 Sulit menulis dengan lurus pada kertas v
bergaris

Contoh Instrumen Assesmen Untuk Anak yang mengalami kesuiltan belajar berhitung

Penilaian
No Kompetensi Dasar / Indikator Mampu Tidak Keterangan
Mampu
1 Sulit membedakan tanda-tanda: +, -, , v
:,<,>,=

2 Sulit mengoperasikan hitungan/bilangan v


3 sering salah membilang dengan urut v

4 Sering salah membedakan angka 9 v


dengan 6; 17 dengan 71, 2 dengan
5 Sulit membedakan bangun geometri v

Anda mungkin juga menyukai