Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : MTs Ma’arif NU 1 Kedungbanteng Materi : Dampak Perubahan Iklim


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Kelas/Semester : VII/2 ( dua ) Tahun Pelajaran : 2020/2021

Kompetensi Dasar Materi Kegiatan Pembelajaran


3.9 Menganalisis perubahan iklim dan Dampak Perubahan Iklim • Mengamati dampak perubahan iklim
dampaknya bagi ekosistem dan pemanasan global
• Mengumpulkan informasi serta
menganalisis penyebab dan dampak
pemanasan global, merumuskan
masalah serta mengajukan
penyelesaian masalahnya
4.9 Membuat tulisan tentang gagasan • Membuat laporan tentang
adaptasi/penanggulangan masalah penyelesaian masalah pemanasan
perubahan iklim global yang terjadi di lingkungan
sekitar

A. Tujuan Pembelajaran

1. Setelah berdiskusi, menggali informasi, dan mengamati video peserta didik dapat menganalisis efek
rumah kaca dengan baik dan benar.
2. Setelah berdiskusi, menggali informasi, dan mengamati video peserta didik dapat menganalisis proses
terjadinya pemanasan global
3. Setelah mengamati dan berdiskusi peserta didik dapat membuat tulisan tentang masalah pemanasan
global dan mendeskripsikan penyebab terjadinya pemanasan global dan dampaknya bagi kehidupan di
bumi bagi kesehatan, ekonomi dan ekosistem.
4. Setelah mempelajari unit pembelajaran STEM dengan tema Pemanasan Global, peserta didik
diharapkan dapat merancang, merangkai, menguji coba serta mengevaluasi gagasan upaya
menanggulangi pemanasan global dengan sikap kreatif, disiplin, komunikatif, kerjasama serta penuh
tanggung jawab.

B. Materi Pembelajaran

Analisis STEM pada topik Pencemaran Lingkungan dengan tema menanam kangkung dengan media
hidroponik dari barang bekas set menanam kangkung dengan media hidroponik dari barang bekas dan
membuat pupuk organik dengan MOL nasi bekas untuk mengatasi limbah rumah tangga adalah sebagai
berikut:

SAINS TEKNOLOGI
 Pengertian efek rumah kaca  Menggunakan internet dalam pencarian
 Pemanasan Global, Perubahan Iklim informasi.
 Uapaya mengatasi dampak pemanasan  Menggunakan MS. Office dalam
global pembuatan laporan (optional karena tidak
semua peserta memiliki komputer).
ENJINIRING MATEMATIKA
 Merancang dan merangkai set menanam  Menghitung biaya yang diperlukan dalam
kangkung dengan media hidroponik dari merancang set alat.
barang bekas untuk mengatasi dampak  Menghitung hasil ekonomis yang diperoleh
pemanasan global dari hasil menanam kangkung.
 Mengevaluasi kinerja alat yang telah dibuat
serta hasil yang diperoleh.
C. Metode Pembelajaran

Pendekatan : STEM
Model : STEM Project Based Learning
Metode : Diskusi, pemecahan masalah, dan penugasan

D. Media dan Bahan


1. Media Pembelajaran.
• Laptop
• LCD Projektor
2. Alat dan bahan
• Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
• Alat dan bahan yang disesuaikan dengan rancangan pemecahan masalah yang dipilih siswa serta yang
tersedia di rumahnya masing-masing: bisa berupa aqua bekas air minum, bahan-bahan plastik lain,
stereofoam dan sebagainya;.

E. Sumber Pembelajaran

• Buku Teks Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/Mts kls VII serta buku-buku dan referensi
lain yang relevan
• Lingkungan sekitar
• Referensi atau Internet sesuai materi pokok

F. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Minggu Pertama : 1 x 40 menit
Langkah Tahap Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Pendahuluan  Membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a 5 Menit
bersama dipimpin oleh salah seorang peserta didik
dengan penuh khidmat;
 Mengecek kehadiran dan menyiapkan peserta didik
untuk belajar
 Mengajukan pertanyaan secara komunikatif yang
berkaitan dengan pelajaran sebelumnya yang telah
dibahas (apersepsi);
 Memberikan motivasi pentingnya mempelajari
materi pembelajaran;
 Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran
Inti  Reflection  Mengamati perubahan iklim melalui video yang 15 Menit
disiapkan guru. (Technology)
 Mengajukan pertanyaan terkait video sesuai LKPD.
Siswa diharapkan dapat mengajukan pertanyaan
seperti: “Mengapa es di kutub mencair? Mengapa terjadi
peningkatan suhu di beberapa daerah?” (Science,
bertanya)
 Menjawab pertanyaan yang diajukan peserta didik
lain.
 Peserta didik berdiskusi dibimbing oleh guru
 Research  Setelah mengamati dampak perubahan iklim dari 15 Menit
video, siswa diharapkan dapat mengaitkan fenomena
tersebut dengan fenomena yang terjadi di lingkungan
tempat tinggalnya. (science)
 Peserta didik diminta menuliskan berbagai fenomena
pemanasan global di lingkungannya,
 Peserta didik diminta menuliskan gagasan mengenai
cara mengatasi dampak pemanasan global di
lingkungannya.
 Peserta didik diajak untuk memikirkan kondisi saat
ini yang terkait adanya Covid-19 khususnya
kesulitan perekonomian dan pembatasan aktivitas
sehingga gagasan mengatasi pemanasan global tadi
dapat bernilai ekonomis dan dapat dilakukan mandiri
di rumah masing-masing. (bayangkan)
Penutup  Penjelasan tugas kepada peserta didik untuk 5 menit
menyelesaikan LKPD satu.
 LKPD dikerjakan pada sesi offline/penugasan.
 Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan
pembelajaran.
 Guru menginformasikan kegiatan pembelajaran
berikutnya.

G. Penilaian Pembelajaran, Remedial danPengayaan

1. Teknik penilaian

No. Ranah Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Penilaian

1. Sikap Observasi Jurnal

2. Pengetahuan Tes tulis Mensupplai jawaban (Uraian)


Lembar kerja siswa Mensupplai jawaban lembar kerja siswa
3. Keterampilan Penilaian Proyek Daftar skala 1-4

2. Instrumen penilaian

• Soal tes uraian

• Lembar kerja peserta didik

• Rubrik Penilaian Produk


Lampiran 1
JURNAL PENGAMATAN SIKAP

Mata Pelajaran : ...............................................


Kelas/Semester : ...............................................
Tahun Pelajaran : ...............................................
Guru : ...............................................

Nama Ttd Renc. Tindak Ket.


No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap
Siswa Lanjut
1.

2.

3.

4.

dst

Lampiran 2
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

No. Indikator Instrumen


1. Peserta didik dapat menjelaskan arti Jelaskan apa yang dimaksud efek rumah kaca!
efek rumah kaca.

2. Peserta didik dapat menjelaskan faktor faktor Jelaskan faktor faktor penyebab efek rumah kaca
penyebab efek rumah kaca

3. Peserta didik dapat menjelaskan dampak Jelaskan dampak perubahan iklim akibat pemanasan
perubahan iklim akibat pemanasan global bagi global bagi kehidupan manusia.!
kehidupan manusia.
4 Peserta didik dapat menjelaskan bahaya Jelaskan bahaya pencemaran pemanasan global yang
pemanasan global terhadap kelangsungan hidup berlangsung terus-menerus bagi kelangsungan hidup
manusia. manusia!

5 Peserta didik dapat menjelaskan salah satu Jelaskan salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk
upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi mengatasi pemanasan global yang terjadi di
pemanasan global yang terjadi di lingkungan lingkungan rumahmu!
rumahnya.
Lampiran 3

LAPORAN TUGAS (INDIVIDU/KELOMPOK)

Aspek yang dinilai Nilai Akhir


No. Jumlah
Nama Siswa/ Kelompok
Ketepatan Kesesuaian
Kerapihan
Waktu Isi

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
Jumlah skor
x 100 = Nilai Akhir
12

Peserta didik memperoleh nilai :


 Sangat Baik, jika skor antara = 91 – 100%
 Baik, jika skor antara = 80 – 90%
 Cukup, jika skor antara = 70 – 79%
 Kurang, jika skor antara = 60 – 69%
 Kurang Sekali, jika skor antara = Kurang dari 60%
Lampiran 4

REKAPITULASI PENILAIAN

Aspek Penilaian Nilai


No. Nama Siswa Jumlah Kriteria
Psikomotor Afektif Kognitif Akhir
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
NIlai Rata-rata

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai Akhir (NA) =
Tiga Aspek Penilaian

Keterangan :
 Mendapat nilai Sangat Baik, jika skor antara = 91 – 100%
 Mendapat nilai Baik, jika skor antara = 80 – 90%
 Mendapat nilai Cukup, jika skor antara = 70 – 79%
 Mendapat nilai Kurang, jika skor antara = 60 – 69%
 Mendapat nilai Kurang Sekali, jika skor antara = Kurang dari 60%
LAMPIRAN 5

1. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) SATU


 Reflection dan Research

PENGAMATAN VIDEO PERUBAHAN IKLIM dan MENULISKAN GAGASAN UNTUK


MENGATASI PEMANASAN GLOBAL YANG TERJADI DI SEKITAR.

Amatilah video perubahan iklim yang disiapkan guru (https://youtu.be/L7VfXPemUhw) kemudian lakukan
kegiatan di bawah ini!.

1. Tuliskan 1 pertanyaan yang dapat kamu ajukan dari video yang kamu saksikan!
2. Jawab pertanyaan berikut:
 Apakah efek rumah kaca itu?
 Apa saja faktor penyebab efek rumah kaca yang ada di sekitar kita?
 Apakah dampak dari adanya pemanasan global?
 Apa bahayanya jika pemanasan global itu terus berlangsung?
 Bagaimana upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi pemanasan global tersebut?
3. Apa saja fenomena pemanasan global yang terjadi lingkungan sekitarmu?
4. Sebutkan apa saja penyebab terjadinya pemanasan global!
5. Tuliskan sebuah gagasan untuk mengatasi masalah lingkungan di sekitar rumahmu! Mengingat kita
sedang dalam kondisi terdampak akibat adanya Covid-19, maka gagasan tersebut harus berupa kegiatan
yang dapat dilakukan pada situasi kita saat ini. (Dampak adanya Covid-19: kesulitan perekonomian dan
pembatasan aktivitas sehingga gagasan mengatasi pemanasan global tadi dapat bernilai ekonomis dan
dapat dilakukan mandiri di rumah masing-masing).
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) DUA

 Discovery

Pencarian Informasi lebih lanjut terkait Dampak Perubahan Iklim.


 Untuk mengatasi dampak perubahan iklim dan pemanasan global Peserta Didik secara berkelompok
mendiskusikan materi tentang berbagai upaya dalam penanggulangan pemanasan global dan guru
membimbingnya dalam mencari informasi.
 Melakukan pembuktian melalui kegiatan usaha menanggulangi pemanasan global dengan kegiatan
penghijauan memanfaatkan barang-barang bekas dengan sistim hidroponik
 Guru menginstruksikan kepada Peserta Didik untuk membuat kelompok kerja dalam rangka melakukan
kegiatan observasi di bawah ini. Setiap kelompok terdiri atas empat orang.

Upaya menanggulangi Pemanasan Global dengan kegiatan penghijauan

Alat dan bahan yang diperlukan:


Cara kerja:
Waktu yang diperlukan:

Pembuatan media tanam kangkung hidroponik dari bahan bekas.

Alat dan bahan yang diperlukan:


Cara Kerja:
Waktu yang diperlukan:

1. Apakah yang dimaksud dengan Global warning?


2. Apa yang menjadi faktor terbesar dari penyebab pemanasan global?
3. Apakah hubungan antar kegiatan di atas dengan upaya menanggulangi pemasan global ?
4. Dari alat dan bahan yang diperlukan untuk kegiatan di atas, alat dan bahan apa saja yang memerlukan
biaya untuk memperolehnya? Kira-kira berapa biaya yang diperlukan untuk itu?
5. Setelah Anda melakukan kegiatan di atas, kira-kira keuntungan atau hal baik apa saja yang dapat
Anda peroleh dari ketiga kegiatan di atas?
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) TIGA

 Application

Lakukan kegiatan sesuai dengan rancangan prosedur usaha menanggulangi pemanasan global dengan kegiatan
penghijauan memanfaatkan barang-barang bekas dengan sistim hidroponik
Laporan berikut berlaku sebagai panduan. Anda boleh memodifikasi sesuai dengan apa yang Anda lakukan dan
Anda gunakan. Lakukan kegaiatan A terlebih dahulu. Kegiatan B dan C lakukan secara bersamaan.

Usaha Penanggulangan Pemanasan Global

Penyebab terbesar pemanasan global adalah karbon dioksida (CO2 ) yang dilepaskan ketika bahan bakar fosil
seperti minyak dan batubara yang dibakar untuk menghasilkan energi. Besarnya penggunaan bahan bakar fosil untuk
aktivitas kita akan menyumbangkan peningkatan CO2 di udara.
Kerusakan lapisan ozon adalah salah satu contoh dampak dari aktivitas manusia yang mengganggu
keseimbangan ekosistem dan biosfer. Kondisi tingginya gas polutan di udara menyebabkan terjadinya pemanasan
global.
Beberapa usaha yang dapat dilakukan untuk menanggulangi pemanasan global, diantaranya adalah sebagai
berikut.
1) Menggunakan energi terbarukan dan mengurangi penggunaan batu bara, gasoline, kayu, dan bahan bakar organik
lainnya.
2) Meningkatkan efisiensi bahan bakar kendaraan.
3) Mengurangi deforestation.
4) Mengurangi penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFCs) dengan menggunakan
produk-produk yang ramah lingkungan.
5) Mendukung dan turut serta pada kegiatan penghijauan. Penelitian dari Louisiana Tech University menemukan
bahwa setiap pepohonan hijau dapat menangkap karbon yang cukup untuk mengimbangi emisi yang dihasilkan
dari pengendara mobil selama setahun

Alat dan bahan yang diperlukan:


- Benih kangkung
- Media tanam berupa cocopeat atau sekam bakar
- Air 1 liter
- Botol bekas air mineral
- Nutrisi hidroponik ABmix

Cara kerja:

1. Botol minuman dipotong 2 bagian kira-kira dari kepala botol sepertiga tinggi botol. Bagian atas botol
diposisikan terbalik sehingga dapat difungsikan sebagai tempat media sekam dan penanaman.
2. Buatlah lubang pada bagian dasar atau bagian bawah pot yang digunakan. Pembuatan lubang ini dapat
menggunakan paku atau solder. Pada bagian tutup botol dan sekelilingnya dibuat lubang sebagai sirkulasi air,
udara dan tempat keluarnya akar. Bagian badan botol juga dilubangi untuk sirkulasi udara.
3. Kemudian menyiapkan media tanam berupa cocpeat letakan pada pot yang berupa potongan tutup botol,
disiram sedikit air agar lembab,.
4. Masukan benih tanaman kangkung hidroponik kedalam media tanam yang sudah disediakan. Lalu masukan
air ke dalam botol hingga sampai pada dasar tutup botol tersebut.
5. Setelah benih tumbuh sekitar 7 hari atau sudah memiliki daun sejati, aplikasikan pupuk Abmix dengan dosisi
1 liter air : 5 ml lauran Abmix dan masukan ke dalam botol bekas mineral tersebut
6. Tanaman kangkung hidroponik tetap membutuhkan cahaya matahari, maka tempatkan tanaman agar
mendapat banyak sinar matahari namun jangan terkena air hujan, agar larutan nutrisi tidak menjadi encer.
Jangan lupa juga untuk pengecekan larutan nutrisi dalam botol karena volumenya akan berkurang akibat
penguapan dan diserap tanaman, tambahkan secara berkala larutan nutrisi jika larutan mulai berkurang

Dokumentasi kegiatan:
- Foto kegiatan pembuatan media tanam hidroponik

- Foto benih kangkung setelah tumbuh ( 7 hari )

- Foto tanaman kangkung hidroponik setelah 15 hari

Kedungbanteng, 2021
Mengetahui,
Kepala MTs Ma’arif NU 1 Kedungbanteng Guru Mata Pelajaran IPA

Drs. H. AGUS WAHIDIN, MM.Pd.


NIP. -- WAHAB ISRONI, S.Pd.
NIP. 197905242007101002

Anda mungkin juga menyukai