Anda di halaman 1dari 8

YAYASAN GRIYA HUSADA

UNIVERSITAS BATAM
FAKULTAS : FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI : PSIKOLOGI (S1)
RENCANA PEMBELAJARAN (RPS)
Tanggal dikeluarkan : 12 September 2018
Tanggal direvisi : 12 September 2018
Otorisasi : Penanggung Jawab Mata Kuliah Divalidasi oleh Diketahui oleh
Ketua Prodi Psikologi Dekan Fakultas Kedokteran

dr. Sukma Sahreni., M.Gizi Cevy Amelia, Cht’s, M.Psi, Dr. dr. Ibrahim SH, M.Sc, MKn., M.Pd. Ked
dr. Andi ipaljri., M.Kes Psikolog
Nama mata kuliah : Biopsikologi
Kode mata kuliah :
Bobot sks : 3 SKS
Semester : 1 ( Satu)
Dosen pengampu mata : dr. Sukma Sahreni., M.Gizi
kuliah dr. Andi ipaljri., M.Kes
Capaian Pembelajaran CP Prodi
(CP) Sikap 1. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;
2. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika;
3. memiliki jati diri bangsa;
4. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, dan
peradaban berdasarkan Pancasila;
5. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa
tanggung jawab pada negara dan bangsa;
6. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau
temuan orisinal orang lain;
7. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan
kemajuan peradaban berdasarkan pancasila;
8. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
lingkungan;
9. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;
10. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
11. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan;
12. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan dibidang keahliannya secara mandiri.
13. mampu menerapkan prinsip-prinsip etika dalam profesi Psikologi

Ketrampilan a. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan
Umum atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora;
b. Mampu menunjukan kinerja mandiri, bermutu dan terukur;
c. Mempu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi
yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kaidah, tatacara dan etika
ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik;
d. Mampu menyusun deskripsi saintifikhasil kajian tersebut di atas dalam bentuk laporan tugas
akhir atau skripsi, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi;
e. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah berdasarkan
hasil analisis informasi dan data;
f. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik
dalam maupun di luar lembaga;
g. Mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervise serta
evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada dibawah
tanggung jawabnya;
h. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung
jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri;
i. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi;
j. Mampu mengkombinasikan kompetensi teknikal dan keahlian professional untuk menyelesaikan
penugasan kerja;
k. Mampu mempresentasikan informasi dan mengemukakan ide dengan jelas, baik secara lisan
maupun tertulis, kepada pemangku kepentingan;
l. Meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
Ketrampilan 1. Mahasiswa mampu memahami konsep dasar biologi;
Khusus
2. Mahasiswa mampu memahami sel sebagai dasar kehidupan;

3. Mahasiswa mampu memahami genetika;

4. Mahasiswa mampu memahami kromosom;

5. Mahasiswa mampu memahami DNA dan RNA;

6. Mahasiswa mampu memahami fertilisasi dan embriologi;

7. Mahasiswa mampu memahami membran plasma;

8. Mahasiswa mampu memahami neurotransmitter dan regulasi;

9. Mahasiswa mampu memahami sinapsis dan mekanisme penjalaran impuls;

Capaian Pembelajaran Mata kuliah (CPMK)


Umum : Mahasiswa mampu memahami dan menganalisa konsep - konsep biopsikologi.
Khusus :
1. Mahasiswa mampu memahami konsep dasar biologi;
2. Mahasiswa mampu memahami sel sebagai dasar kehidupan;
3. Mahasiswa mampu memahami genetika;
4. Mahasiswa mampu memahami kromosom;
5. Mahasiswa mampu memahami DNA dan RNA;
6. Mahasiswa mampu memahami fertilisasi dan embriologi;
7. Mahasiswa mampu memahami membran plasma;
8. Mahasiswa mampu memahami neurotransmitter dan regulasi;
9. Mahasiswa mampu memahami sinapsis dan mekanisme penjalaran impuls;
Deskripsi singkat mata Dalam mata kuliah biopsiklogi ini akan membahas tentang konsep dasar biologi, sel sebagai dasar kehidupan,
kuliah genetika, kromosom, DNA dan RNA, fertilisasi dan embriologi, membran plasma, neurotransmitter dan regulasi,
sinapsis dan mekanisme penjalaran impuls.
Pokok bahasan mata 1. konsep dasar biologi : kecenderungan manusia berhubungan dan berinteraksi dengan semua
kuliah kehidupan, ciri ciri kehidupan yaitu keteraturan, reproduksi, pertumbuhan dan perkembangan,
pemanfaatan energi.
2. sel sebagai dasar kehidupan : sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar
reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlansung di dalam sel.
3. Genetika : adalah cabag biologi yang berhubungan dengan pewarisan sifat dan ekspresi sifat-sifat
menurun. Definisi gentika merupakan ilmu yang menganalisis unit keturunan dan perubahan
pengaturan dari berbagai fungsi fisiologis yang membentuk karakter organisme.
4. Kromosom : Kromosom adalah struktur yang bentuknya bisa diibaratkan seperti tali dan terdapat di
dalam nukleus atau inti sel. Di dalamnya, ada protein serta satu buah molekul DNA. Komponen inilah
yang bisa membuat Anda memilik kemiripan karakteristik secara fisik dengan orangtua, namun
dengan ciri khasnya sendiri.
5. DNA dan RNA : DNA adalah membawa informasi yang diperlukan tubuh untuk perkembangan, fungsi,
dan reproduksi dimana RNA akan dibentuk sebagai salinan dari DNA untuk mengubah asam amino
menjadi protein. Terkadang, RNA juga berperan sebagai pengatur untuk ekpresi gen.
6. fertilisasi dan embriologi : fertilisasi merupakan proses yang sangat penting dan merupakan titik
puncak dari serangkaian proses yang terjadi sebelumnya dan kadang-kadangmerupakan proses yang
cukup kompleks.
7. membran plasma : Membran plasma ” Membran sel” merupakan bagian sel yang membatasi bagian
dalam sel dengan lingkungan disekitarnya, membran ini dimiliki oleh semua jenis sel.
8. neurotransmitter dan regulasi : Neurotransmitter adalah senyawa kimiawi dalam tubuh yang
bertugas untuk menyampaikan pesan antara satu sel saraf (neuron) ke sel saraf target. Sel-sel target
ini dapat berada di otot, berbagai kelenjar, dan bagian lain dalam tubuh.
9. sinapsis dan mekanisme penjalaran impuls : Mekanisme penghantaran impuls melalui sinaps adalah
dengan perambatan pada titik temu terminal akson satu neuron dengan neruron lainnya. Impuls
melalui sinapsis berjalan satu arah. Perambatan impuls ini merupakan kelanjutan hantaran impuls
dari sel saraf yang kemudian akan berpindah ke neuron lainnya.
YAYASAN GRIYA HUSADA
UNIVERSITAS BATAM
FAKULTAS : FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI : PSIKOLOGI (S1)
Rencana kegiatan pembelajaran mingguan
s
Kemapuan Akhir yang Diharapkan / Bobot
Minggu Instrumen
Capaian Pembelajaran Mata kuliah Pokok bahasan dan Sub Pokok bahasan Metode Pembelajaran Penilaian
ke Penillaian
(CPMK) (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Mahasiswa memahami pokok-pokok - RPS Kuliah Pengantar &
bahasan, metode pembelajaran, - Kontrak Perkuliahan Brainstorming,
CPMK, system penilaian, norma
akademik dan referensi -
2 CPMK 1. Mahasiswa mampu konsep dasar biologi : kecenderungan manusia Kuliah Off-Line
mengerti dan memahami konsep berhubungan dan berinteraksi dengan semua PPT - Presentasi
dasar biologi kehidupan, ciri ciri kehidupan yaitu keteraturan, Diskusi
reproduksi, pertumbuhan dan perkembangan,
pemanfaatan energi.
3 CPMK 2. Mahasiswa mampu sel sebagai dasar kehidupan : sel mampu Kuliah Off-Line
memahami sel sebagai dasar melakukan semua aktivitas kehidupan dan PPT - Presentasi
kehidupan sebagian besar reaksi kimia untuk Diskusi
mempertahankan kehidupan berlansung di dalam
sel.
4 CPMK 3. Mahasiswa mampu Genetika : adalah cabag biologi yang berhubungan Kuliah Off-Line
memahami genetika dengan pewarisan sifat dan ekspresi sifat-sifat PPT - Presentasi
menurun. Definisi gentika merupakan ilmu yang Diskusi
menganalisis unit keturunan dan perubahan
pengaturan dari berbagai fungsi fisiologis yang
membentuk karakter organisme.

5 CPMK4. Mahasiswa mampu Kromosom : Kromosom adalah struktur yang Kuliah Off-Line
menerangkan kromosom bentuknya bisa diibaratkan seperti tali dan PPT - Presentasi
terdapat di dalam nukleus atau inti sel. Di Diskusi
dalamnya, ada protein serta satu buah molekul
DNA. Komponen inilah yang bisa membuat Anda
memilik kemiripan karakteristik secara fisik dengan
orangtua, namun dengan ciri khasnya sendiri.
6 CPMK5. Mahasiswa mampu DNA dan RNA : DNA adalah membawa informasi Kuliah Off-Line
memahami DNA dan RNA yang diperlukan tubuh untuk perkembangan, PPT - Presentasi
fungsi, dan reproduksi dimana RNA akan dibentuk Diskusi
sebagai salinan dari DNA untuk mengubah asam
amino menjadi protein. Terkadang, RNA juga
berperan sebagai pengatur untuk ekpresi gen.
7 CPMK6. Mahasiswa mampu fertilisasi dan embriologi : fertilisasi merupakan Kuliah Off-Line
memahami fertilisasi dan embriologi proses yang sangat penting dan merupakan titik PPT - Presentasi
puncak dari serangkaian proses yang terjadi Diskusi
sebelumnya dan kadang-kadangmerupakan proses
yang cukup kompleks.
8 UTS

9 CPMK7. Mahasiswa mampu membran plasma : Membran plasma ” Membran Kuliah Off-Line
memahami membran plasma sel” merupakan bagian sel yang membatasi bagian PPT - Presentasi
dalam sel dengan lingkungan disekitarnya, Diskusi
membran ini dimiliki oleh semua jenis sel.
10 CPMK8. Mahasiswa mampu neurotransmitter dan regulasi : Neurotransmitter
memahami neurotransmitter adalah senyawa kimiawi dalam tubuh yang
dan regulasi bertugas untuk menyampaikan pesan antara satu
sel saraf (neuron) ke sel saraf target. Sel-sel target
ini dapat berada di otot, berbagai kelenjar, dan
bagian lain dalam tubuh.
CPMK9. Mahasiswa mampu sinapsis dan mekanisme penjalaran impuls : Kuliah Off-Line
11 memahami sinapsis dan Mekanisme penghantaran impuls melalui sinaps PPT - Presentasi
mekanisme penjalaran impuls adalah dengan perambatan pada titik temu Diskusi
terminal akson satu neuron dengan neruron
lainnya. Impuls melalui sinapsis berjalan satu arah.
Perambatan impuls ini merupakan kelanjutan
hantaran impuls dari sel saraf yang kemudian akan
berpindah ke neuron lainnya.
12 PENJELASAN DOSEN

13 UAS

Anda mungkin juga menyukai