Anda di halaman 1dari 17

Kesehatan

Mental
Konsep Sehat
Kesehatan
Mental
keadaan sejahtera dari
badan, jiwa, dan sosial yang
memungkinkan setiap
orang hidup produktif
secara sosial dan ekonomis.
Suatu keadaan dimana seseorang tidak
mengalami perasaan bersalah terhadap
dirinya sendiri, memiliki estimasi yang
Pengertian realistis terhadap dirinya sendiri dan
Kesehatan Mental dapat menerima kekurangan atau
kelemahannya, kemampuan
menghadapi masalah-masalah dalam
hidupnya, memiliki kepuasan dalam
kehidupan sosialnya, serta memiliki
kebahagiaan dalam hidupnya.
Dimensi Kesehatan Mental R|R

Dimensi Emosi Dimensi Intelektual Dimensi Sosial

Seseorang bereaksi Melihat bagaimana seseorang berpikir Melihat bagaimana tingkah laku
dilihat dari emosinya dilihat dari nilai: wawasannya, manusia dalam kelompok
seperti: menangis, sosial, keluarga dan sesama
pemahamannya, alasannya, logika dan
sedih, bahagia, depresi, lainnya serta penerimaan
pertimbangnnya
optimis. norma sosial dan pengendalian
tingkah laku.
Dimensi Kesehatan Mental R|R

Dimensi Fisik
Dimensi Spiritual
Dimensi yang dapat ditelaah secara
langsung atau memiliki dimensi yang
Dilihat dari kepercayaan
paling nyata, seperti kesehatan fisik.
dan praktek keagamaan
Memiliki sikap
batin (Attitude)
Ciri-ciri yang positif

Kesehatan
Mental
Mampu mengadakan
integrasi dengan
fungsi-fungsi psikis
yang ada
Memiliki persepsi Mampu
yang obyektif berotonom
terhadap realitas terhadap diri
yang ada sendiri (Mandiri)

Mampu Tidak menyangakal


menselaraskan hal-hal buruk yang
kondisi lingkungan terjadi di masa
dengan diri sendiri. lalunya dan masa
kini.
Gejala
GangguanMental

Gejala Psikis -
Gejala - gejala Fisik
Psikosomatisme
Gejala Fisik R|R

Tidak ada dasar fisik atau organis, tetapi si penderita


betul-betul merasa sakit kadang-kadang dapat berupa
kelumpuhan.
Kram Histeria
Lumpuh Histeria
Akibat dari rasa bosan menghadapi
Lumpuh pada salah satu anggota pekerjaan dan perasaan yang tertekan.
badan, biasanya terjadi secara tiba- Contohnya pada individu yang
tiba dan sebelumnya tidak terasa karyanya tidak dihargai atau bahkan
apa pun. dicela akan mengalami kram histeria.
Misal: penulis mengalami kram tangan
karna tulisannya tidak mendapat
sambutan
Gejala Fisik R|R

Kejang Hysteria
Mutism
Penyakit yang datangnya secara tiba-tiba,
kejang atau kaku diseluruh tubuh dan Kesanggupan berbicara hilang, yaitu:
tidak sadar kadang-kadang sangat berat (1) tidak dapat berbicara dengan suara
dan disertai teriakan-teriakan dan keluhan keras, (2) tidak dapat berbicara sama
tetapi tidak mengeluarkan air mata. sekali. Terjadi karena: tekanan
Terjadi biasanya setelah mengalami perasaan, putus asa, cemas, merasa
perasaan yang tersinggung, sehingga ia hina dan sebagainya.

merasa tertekan, sedih dan menyesa


Gejala Mental -
Psikosomatis
Suatu penyakit yang mula-mula dipengaruhi oleh faktor kejiwaan
(psikologis), kemudian berjalannya waktu sehingga menjadi
penyakit fisik.
Bentuk pola Simtom psikosomatisme klasik diantaranya:

1. Tukak Lambung

Emosi yang negatif dapat merangsang


produksi lambung secara berlebihan,
lambung mengadakan pencernaan pada
dirinyabsehingga timbul luka pada dinding
lambung.
Gejala Mental -
Psikosomatis

2. Anorexia nervosa,
Kehilangan nafsu makan atau bila
3. Gejala yang Berhubungaan
makan terus muntah, sehingga kurus
kering. Penderita biasanya memiliki
dengan Mental
pandangan dirinya terlalu gemuk
sehingga melakukan diet dan
mengalami konflik batin.
Gejala yang
Berhubungan
dengan Mental
Amnesia Fugue

nagnubuhreB gnay alajeG


Keinginan kuat untuk
Lupa terhadap kejadian-
kejadian tertentu bahkan mengembara atau meninggalkan
lupa akan namanya sendiri. rumah karena amnesia.
Penyebab berupa kerusakan Gangguan ini muncul sesudah
otak, akbat terauma atau individu mengalami stress atau
penyaki konflik yang berat
latneM nagned

Kepribadian Ganda
Menunjukkan adanya dua atau
lebih kepribadian (alter) yang
masing-masing memiliki nama
dan karakter yang berbeda.
terjadi disebabkan adanya
dorongan-dorongan yang saling
bertentangan, terjadi konflik.
Sosiopatik
Depersonalisasi

nagnubuhreB gnay alajeG


Keterlambatan perkembangan
moral, tidak mampu
Mengalami kehilangan rasa diri,
mencontoh perbuatan yang terjadi secara tiba-tiba dan
diterima masyarakat, kurang menjadi orang lain, orang yang
mampu bermasyarakat berbeda dengan dirinya. merasa
cenderung antisosial, termasuk terlepas dari tubuhnya.
psikopat.
latneM nagned

Somnabulisme
mimpi yang hidup, dan aktivitas
fisik yang terjadi selama tidur,
sejumlah gerakan diluar
kesadaran dan tidak dapat
diingat kembali. Con. Tidur
berjalan
Neurasthenia Tic
Gangguan dimana individu

nagnubuhreB gnay alajeG


Selalu merasa lelah, lesu yang penderita, melakukan gerakan
sangat. Sering pula disebut otot secara tidak sadar. Misalnya
penyakit payah, meskipun berkedip-kedip, mengerutkan
sebenarnya fisiknya sehat tidak dahi, menggerakkan hidung.
terdapat penyakit apapun.
Timbul karena perasaan tegang
Misal: Sering gelisah,
menghadapai sesuatu,
menginginkan belas kasihan
pengalaman buruk, kelelahan,
dari orang lain.
dan personalitas terganggu
latneM nagned

Kelainan Seksual
Gangguan mental dikarenakan
kesalahan dalam penyesuaian
psikoseksual dan proses belajar
yang keliru terhadap
permasalahan seks, terjadi
miskonsepsi.
R|R

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai