Anda di halaman 1dari 5

PENGENALAN DAN PENGUJIAN KOMPONEN ELEKTRONIKA

Resky Utami1*), Muh. Hasyir Fauzi2)


1*)
Praktikan Laboratorium Teknik Instrumentasi, Program Studi Teknik Pertanian
1*)
Asisten Laboratorium Teknik Instrumentasi, Program Studi Teknik Pertanian
*)
reskyutamiann@gmail.com

ABSTRAK
Kemajuan teknologi dalam berbagai bidang sangat mempengaruhi kehidupan manusia.
Salah satunya yaitu banyaknya alat yang diciptakan untuk mempermudah pekerjaan misalnya
alat-alat elektronik. Alat-alat tersebut terdiri dari suatu sistem yang dibentuk dari berbagai
jenis komponen-komponen elektronika. Komponen elekronika merupakan suatu hal yang
sangat penting karena merupakan penyusun dari terbentuknya suatu sistem yang dapat
digunakan sebagai penghasil listrik. Komponen elektronika terdiri dari berbagai macam dan
memiliki masing-masing fungsi yang berbeda. Dalam praktikum ini dilakukan berbagai
pengukuran terhadap berbagai komponen-komponen elektronika. Komponen elektronika
terbagi menjadi komponen elektronika aktif dan komponen elektronika pasif. Pada pembuatan
sistem diperlukan suatu landasan ataupun pondasi sebagai tempat melekatnya komponen,
dalam hal ini komonen-komponen elektronika di lekatkan pada suatu komponen elektronika
yang lain yang disebut PCB atau papan sirkuit tercetak. Komponen-komponen yang diukur
dalam praktikum ini yaitu resistor, LDR, potensiometer, transformator, kapasitor dengan
menggunakan alat ukur yang disebut multimeter atau Avometer. Oleh karena itu, sangat
penting untuk mengetahui fungsi dari komponen tersebut serta mengetahui berapa output
yang dapat dihasilkan oleh komponen tersebut. Hasil pengukuran komponen sangat penting
karena dalam perangkaian suatu sistem harus memakai jumlah yang tepat agar tidak terjadi
kesalahan dalam alat.

Kata Kunci: Elektronika, Komponen, Pengukuran.

PENDAHULUAN yang menentukan menentukan kinerja dari


peralatan/komponen listrik elektronika dan
Kemajuan teknologi dalam berbagai
system insulisasinya, seperti dalam proses
bidang sangat berpengaruh bagi kehidupan
membangkitkan, proses menstransmisikan,
manusia. Sudah tercipta berbagai alat yang
menyerahkan, memperkuat, dan
memungkinkan manusia untuk lebih
memodulasi sinyal listrik. Dalam
mudah dalam melakukan sesuatu. Alat-alat
bekerjanya peralatan dan komponen listrik
tersebut terdiri dari beberapa komponen
(elektronika), bahan-bahan tersebut
penyusun salah satunya komponen
mengalami medan listrik atau medan
elektronika. Komponen-komponen
magnet.
elektronika yang rangkai dapat
Komponen elektronika adalah
menghasilkan listrik yang dapat dijadikan
alatalat listrik dibuat dengan fungsi
sebagai sumber energi utama.
tertentu. Pada penelitian beberapa
Listrik salah satu kebutuhan manusia
komponen elektronika digunakan sebagai
yang sangat penting. Alat-alat elektronika
pengkondisi sinyal untuk sensor (rangkaian
yang ada disekitar kita tidak akan mungkin
sensor).
berfungsi tanpa adanya listrik. Seiring
Komponen-komponen tersebut
perkembangan zaman, kemajuan dunia
menghasilkan suatu besaran-besaran yang
elktronika juga semakin maju. Dalam suatu
ada kaitannya dengan listrik. Besaran-
alat elektronika terdapat komponen-
besaran yang dihasilkan komponen-
komponen elektronika yang masing-
komponen tersebut dapat diketahui dengan
masing memiliki fungsi yang saling terkait

6
mengukur keluaran yang dihasilkan dari 1. Mengidentifikasi nama, fungsi dan
komponen tersebut dengan menggunakan contoh pengaplikasian komponen dari
alat ukur maupun menghitung secara pemaparan asisten.
manual keluarannya berdasarkan indikator- 2. Memutar saklar multimeter ke arah
indikator yang terdapat pada komponen ohm.
tersebut 3. Mengkalibrasi multimeter dengan
Pengukuran besaran komponen menyentuhkan kedua probe dan atur
elektronika dibutuhkan untuk mengetahui adjust jarum multimeter menunjukkan
seberapa besar isi dari komponen tersebut. nol.
Dalam perangkaian suatu alat maupun 4. Menguji beberapa komponen
sistem harus disesuaikan dengan seberapa elektronika menggunakan ultimeter
besar tegangan, tahanan maupun arus yang dengan memutar saklar multimeter
dihasilkan agar alat yang dirangkai tidak sesuai besaran yang akan diukur.
rusak dan sesuai dengan kebutuhan.
Berdasarkan uraian tersebut, maka HASIL DAN PEMBAHASAN
perlunya dilakukan praktikum Pengenalan
Tabel 1. Hasil pengamatan dan pengujian
dan Pengujian Komponen Elektronika
komponen elektronika
adalah agar diketahui jenis, fungsi dan
pengaplikasian komponen tersebut dalam No. Nama dan Gambar
elektronika serta cara pengukuran dengan 1. Nama komponen: Resistor Tetap
melakukan alat ukur maupun menghitung Gambar :
manual.
Tujuan Praktikum
Tujuan dari praktikum Pengenalan
dan Pengujian Komponen Elektronika
adalah agar praktikan dapat Simbol:
mengidentifikasi jenis, fungsi dan contoh
pengaplikasian berbagai komponen yang
umumnya digunakan untuk instrumentasi,
yaitu sensor, alat ukur dan unit kendali.
Selain itu, praktikum ini bertujuan agar Hasil uji:
praktikan dapat menguji komponen sensor a. Warna = 3,3 Ω ± 5%
menggunakan multimeter. b. Avometer = 3,7 Ω

METODE PRAKTIKUM 2. Nama komponen: LDR


Gambar:
Alat
Alat-alat yang digunakan dalam
paktikum ini yaitu multimeter, kamera dan
ATK.
Bahan
Bahan yang digunakan pada
Simbol:
praktikum ini adalah resistor tetap, LDR,
potensiometer, transformator, kapasitor
dan papan PCB.
Prosedur Praktikum
Adapun prosedur praktikum yang
dilakukan yaitu: Hasil uji:
a. Gelap = 123,6 KΩ
b. Terang = 2,4 KΩ
7
Gambar:
3. Nama komponen: Potensiometer
Gambar:

Berdasarkan hasil praktikum yang


telah dilakukan, terdapat beberapa jenis
Simbol: komponen elektronika yang dapat
digunakan untuk merangkai suatu alat.
Menurut Ervina (2011) komponen
elektronika adalah alat-alat listrik dibuat
dengan fungsi tertentu. Pada penelitian
Hasil uji: beberapa komponen elektronika digunakan
a. Minimal = 4,9 KΩ sebagai pengkondisi sinyal untuk sensor
b. Maksimal = 49,2 KΩ (rangkaian sensor) dan juga sebagai
rangkaian penguat sinyal listrik.. Dalam
4. Nama komponen: Transformator menyusun suatu komponen-komponen
Gambar: menjadi alat perlu diketahui fungsi dari
masing-masing komponen tersebut serta
berapa besar nilai output yang diinginkan
dari komponen tersebut. Komponen-
komponen yang dipakai pada saat
praktikum yaitu LDR, resistor, encoder,
Hasil: serta beberapa komponen yang berfungsi
a. Nilai AC = 12,5 V sebagai sensor yaitu LM35 dan IC 741.
b. Nilai DC = 5,02 V Komponen elektronika terdiri dari
5. Nama komponen : Kapasitor kmponen pasif dan komponen aktif.
Gambar : Komponen pasif adalah komponen
elektronika yang dalam pengoperasiannya
tidak memerlukan sumber tegangan atau
sumber arus tersendiri. Adapun yang
termasuk komponen pasif adalah resistor,
kapasitor, diode, transformator. Sedangkan
Simbol: yang termasuk komponen aktif salah
satunya adalah transistor.
Pada perakitan alat ataupun sistem
yang dibuat dari komponen-komponen
elektronika sama prinsipnya seperti
Hasil : pembuatan sistem yang lain. Hal ini sesuai
Maksimal = 2200 µFarad = 16 Volt dengan yang dikatakan oleh Ervina (2011)
bahwa pada pembuatan sistem diperlukan
6. Nama komponen: papan PCB suatu landasan ataupun pondasi sebagai
Gambar: tempat melekatnya komponen, dalam hal
ini komonen-komponen elektronika di
lekatkan pada suatu komponen elektronika
yang lain yang disebut (Printed Circuit
Board - PCB) atau papan sirkuit tercetak.
7 Nama komponen: Avometer
8
Pada praktikum ini salah satu dialirinya. Semakin besar arus listriknya
komponen yang diukur keluarannya adalah semakin besar pula medan magnetnya.
resistor. Besar resistansi dalam resistor Fluktuasi medan magnet yang terjadi di
dapat dihitung dari pita warna yang ada di sekitar kumparan pertama (primer) akan
selubung resistor. Menurut Kalsum (2011) menginduksi GGL (Gaya Gerak Listrik)
penghitungan nilai resistansi didasarkan dalam kumparan kedua (sekunder) dan
pada kode warna resistor. Resistor jenis akan terjadi pelimpahan daya dari
carbon maupun metalfilm adalah jenis kumparan primer ke kumparan sekunder.
resistor yang menggunakan kode warna Dengan demikian, terjadilah pengubahan
sebagai petunjuk besarnya nilai resistansi taraf tegangan listrik.
(tahanan) dari resistor. Kode-kode warna Selain komponen tersebut, terdapat
itu melambangkan angka ke-1, angka ke2, komponen lain yang diuji yaitu kapasitor
angka perkalian dengan 10 (multiflier), yang menurut Nawali (2015) kapasitor
nilai nilai toleransi kesalahan, dan nilai adalah komponen elektronika yang mampu
kualitas dari resistor. Selain resistor, menyimpan muatan listrik, yang terbuat
terdapat kondensator yang berfungsi dari dua buah keping logam yang
menyimpan daya listrik dalam satuan dipisahkan oleh bahan dielektrik, seperti
Farad, karena nilai satuan Farad besar keramik, gelas, vakum, dan lain-lain.
sekali, maka nilai kondensator dinyatakan Kurniadi (2011) mengatakan bahwa
dalam mikro Farad, nano Farad dan piko selain perhitungan berdasarkan warna
Farad. cincin, resistansi juga dapat diukur dengan
LDR termasuk salah satu jenis menggunakan AVO meter atau multimeter.
komponen elektronika yang diukur pada Sesuai dengan Namanya AVO meter
saat praktikum. Menurut Nawali (2015) digunakan untuk mengukur kuat arus
besarnya nilai hambatan pada sensor (ampere), tegangan (volt), dan tahanan
cahaya LDR (Light Dependent Resistor) yang satuannya ohm.
(lihat gambar 11) tergantung pada besar
kecilnya cahaya yang diterima oleh LDR KESIMPULAN
itu sendiri. LDR sering disebut dengan alat
Berdasarkan praktikum yang telah
atau sensor yang berupa resistor yang peka
dikakukan, maka dapat disimpulkan
terhadap cahaya. Biasanya LDR terbuat
bahwa:
dari cadmium sulfida yaitu merupakan
a. Komponen elektronika adalah
bahan semikonduktor yang resistansnya
alatalat listrik dibuat dengan fungsi
berupah-ubah menurut banyaknya cahaya
tertentu yang terdiri dari komponen
(sinar) yang mengenainya.
aktif dan komponen pasif.
Menurut Nawali (2015)
b. Dalam mengetahui output yang
potensiometer merupakan jenis resistor
dihasilkan suatu komponen dapat
yang nilai resistansinya dapat diubah-ubah
dengan menghitung berdasarkan
dengan memutar poros yang telah tersedia.
warna cincin maupun dengan
Potensiometer pada dasarnya sama dengan
menggunakan alat ukur.
trimpot secara fungsional. Pada
kebanyakan transformator, kumparan
kawat terisolasi ini dililitkan pada sebuah
DAFTAR PUSTAKA
besi yang dinamakan dengan Inti Besi
(Core). Ketika kumparan primer dialiri
Erfina. Ma’sum Makkaru. (2011).
arus AC (bolak-balik) maka akan
Jurnal Ilmiah d’ComPutarE
menimbulkan medan magnet atau fluks
Volume 1 Januari. Pengontrolan
magnetik disekitarnya. Kekuatan Medan
Arah Gerak Pisau (Mata) Mesin
magnet (densitas Fluks Magnet) tersebut
Bor Dengan Menggunakan
dipengaruhi oleh besarnya arus listrik yang

9
Personal Computer. Universitas
Cokroaminoto Palopo: Palopo.

Nawali, E. D. Sherwin R. U. A. S. dan


Novi M. T. (2015) E-Journal Gambar 3. Multimeter.
Teknik Elektro dan Komputer.
Rancang Bangun Alat Penguras Keterangan:
Dan Pengisi Tempat Minum 1. Papan skala
Ternak Ayam Berbasis 2. Saklar jangkaun ukur
Mikrokontroler Atmega 16. 3. Range selector
Universitas Sam Ratulangi: 4. Kabel probe
Manado. 5. Tombol HOLD

Kalsum, T. U. Rosdiana. (2011). Jurnal


Media Infotama. Alat Penghapus
Whiteboard Otomatis
Menggunakan Motor Stepper (Vol.
7 No. 1). Universitas Dehasen:
Bengkulu.

Kurniadi, D. Asri, M. (2011). Prototype


Perangkat Lunak Sistem Kendali
Peralatan Elektronik Berbasis
Komputer. Akademi Manajemen
Informatika dan Komputer Garut:
Garut.

Perhitungan
a. Resistor 4 gelang
Diketahui:
Gelang 1 = orange (3)
Gelang 2 = orange (3)
Gelang 3 = emas (-1)
Gelang 4 = emas (toleransi ±5%)
Penyelesaian:
R = 33 x 0,1
= 3,3 Ω
Dengan persentasi toleransi ± 5%

Bagian-Bagian Multimeter

1
5
2
3

10

Anda mungkin juga menyukai