Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) DARING

Satuan Pendidikan : SMKS Muhammadiyah Bungoro


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : X/Ganjil
Materi Pokok : Struktur Atom dan Sistem Periodik
Sub Materi : Partikel Dasar Penyusun Atom
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
KI 3 (Pengetahuan):
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja
Tekonologi dan rekayasa semua program keahlian pada tingkat teknis, spesifik, detil,
dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.

KI 4 (Keterampilan):
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknologi
dan Rekayasa. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,


produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,


menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi dasar Indikator pencapaian Kompetensi
3.3 Menganalisis struktur atom 3.3.3 Menganalisis muatan dari inti atom,
berdasarkan konfigurasi proton, electron dan neutron.
elektron untuk menentukan 3.3.4 Menentukan jumlah proton, electron,
letak unsur dalam tabel dan neutron suatu atom unsur
periodik berdasarkan nomor atom dan
massanya
3.3.5 Menentukan isotop, isobar dan
isoton dari beberapa unsur
4.3 Menentukan letak unsur 4.3.1 Mempresentasikan hasil pengamatan
dalam tabel periodik mengenai partikel dasar penyusun atom,
berdasarkan konfigurasi nomor atom, massa atom, isotop,isobar
elektron dan isoton.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan model pembelajaran based learning, dengan menggali
informasi dari berbagai sumber, secara tepat, jujur, santun, disiplin, rasa ingin
tahu, bertanggung jawab, responsif dan proaktif, peserta didik dapat:
1. Menganalisis muatan dari inti atom, proton, electron dan neutron.
2. Menentukan jumlah proton, electron, dan neutron suatu atom unsur berdasarkan
nomor atom dan massanya.
3. Menentukan isotop, isobar dan isoton dari beberapa unsur.
4. Mempresentasikan hasil pengamatan mengenai partikel dasar penyusun atom,
nomor atom, massa atom, isotop, isobar dan isoton.

D. Materi Pembelajaran
1. Partikel Dasar Penyusun Atom
2. Nomor Atom dan Nomor Massa
3. Isotop, Isoton dan Isobar

E. Pendekatan Dan metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik-TPACK
Model : Problem Based Learning
Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan (daring)

F. Media dan Alat


1. Media : PPT
2. Alat/bahan : Laptop, HP (Gadget)

G. Sumber belajar
 Saidah, Aas. 2017. Kimia Untuk SMK/MA kelas X (Bid. Keahlian
Teknologi dan Rekayasa). Jakarta: Penerbit Erlangga..
 Sudarmo, Unggul. 2007. Kimia Untuk SMA Kelas X. Penerbit Phibeta:
Surakarta.
 Sudarmo, Unggul. 2013. Kimia Untuk SMA/MAKelas X. Penerbit Erlangga:
Surakarta.
 Internet, Youtube
H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan Pembelajaran Jenis Kelas Waktu
Kegiatan Pendahuluan
 Melalui ZOOM/Google meet guru memberi salam,
mengecek keadaan peserta didik, dan mengkondisikan
suasana belajar yang menyenangkan.
 Guru mengajak peserta didik untuk berdoa sebelum
memulai kegiatan pembelajaran.
 Melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan- Kelas tatap
pertanyaan terkait dengan materi partikel dasar penyusun 10
muka Menit
atom. Via
“Bila sisir plastik digosokkan pada rambut yang tidak ZOOM/Go
berminyak, maka sisir plastik tersebut akan dapat menarik ogle meet
potongan-potongan kecil kertas. Peristiwa ini menunjukkan
bahwa sisir plastik memiliki sifat listrik. Bila ditinjau lebih
jauh, karena sisir merupakan materi maka sisir juga tersusun
oleh atom- atom, Nah masih ingatkah kalian apa itu atom? Apa
yang menyebabkan sisir plastik dapat menarik potongan-
potongan kecil kertas?”
 Menjelaskan Materi, Kompetensi Dasar, IPK, Tujuan
pembelajaran dan prosedur pembelajaran yang akan
berlangsung.
Kegiatan Inti
Tahap 1 Guru :
Orientasi  Meminta peserta didik untuk
Masalah mengamati gambar pada slide
presentasi.
 Memfasilitasi peserta didik untuk Kelas tatap
membuat pertanyaan yang berkaitan muka 15 Menit
dengan gambar yang ditampilkan.
Via
 Memberikan kesempatan kepada setiap ZOOM/Go
peserta didik untuk saling ogle meet
mengomentari tentang pertanyaan yang
telah diajukan peserta didik lain.
 Memberikan gambaran materi singkat
mengenai partikel dasar penyusun atom
melalui PPT
 Membagikan LKPD melalui whattsap
dan Google classroom.
Tahap 2  Mengarahkan peserta didik untuk
Mengorganisasi membuka LKPD yang dibagikan
Peserta Didik kemudian menyelesaikan
Kelas tatap
permasalahan yang ada pada
lembar LKPD muka 5 Menit
 Memastikan setiap peserta didik Via
mengerjakan LKPD secara mandiri. ZOOM/Go
ogle meet
Tahap 3  Memfasilitasi peserta didik untuk
Membimbing mengkaji literatur berupa buku paket
Penyelidikan pegangan peserta didik, materi ajar
yang dibagikan pada google
classroom/grup whattsaap, dan artikel
di internet serta tayangan youtube,
terkait dalam menyelesaikan masalah Kelas tatap
20
yang diberikan pada LKPD mukaVia menit
 Memastikan dan membimbing peserta ZOOM/Go
didik untuk menyelidiki kebenaran ogle meet
jawaban yang dihasilkan lalu
menuliskan hasilnya pada lembar
jawaban pada LKPD.

Tahap 4  Guru meminta peserta didik untuk


Penyajian hasil mempresentasikan hasil jawaban
diskusi dan pada LKPD. Pada kegiatan ini guru Kelas tatap
presentasi menjadi fasilitator jalannya diskusi. muka
20Menit
 Guru memberikan review untuk
Via
komentar umum atas pelaksanaan
ZOOM/Go
diskusi dan presentasi.
ogle meet

Analisis dan  Guru melakukan klarifikasi dan Kelas tatap


evaluasi proses penguatan terhadap hasil kerja dan muka
mengatasi diskusi peserta didik selama kegiatan Via
masalah pembelajaran. ZOOM/Go
15 Menit
 Guru mengajak peserta didik untuk ogle meet
membuat kesimpulan.
 Guru memberikan soal postes.
Kegiatan Penutup
1. Guru memberi apresiasi kepada peserta didik yang Kelas tatap
tampil presentase dan aktif dalam muka
pembelajaran Via 5 Menit
2. Guru mengingatkan peserta didik mengumpulkan LKPD ZOOM/Go
mereka lewat google classroom/whatsaap grup ogle meet
3. Guru meminta peserta didik berdoa sebelum menutup
kegiatan pembelajaran.
4. Guru mengucapkan salam.

I. Penilaian
a. Teknik dan Bentuk Penilaian
No Aspek Jenis/Teknik Instrumen Penilaian
Sikap Non tes 1.1 Lembar Penilaian sikap
(KI-1 dan KI-2) 1. Observasi spiritual dan social (Terlampir)

Pengetahuan Test 1.1. Soal Test tertulis (Terlampir)


1. Tertulis 1.2. Lembar jawaban tes tertulis

Non Test 1.1. LKPD (terlampir)


1. Penugasan

Keterampilan Non Test 1.1 Lembar observasi (Terlampir)


1. Observasi
kemampuan
belajar (5M)

b. Remedial
 Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian KD nya
belum tuntas
 Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching
(klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
 Tes remedial, dilakukan sebanyak 2 kali
c. Pengayaan
Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan
pembelajaran pengayaan berupa dengan pendalaman sebagai pengetahuan
tambahan baik materi dalam cakupan KD atau yang melebihi.

Bungoro, Mei 2020


Diverifikasi oleh Dibuat oleh,
Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran Kimia

Yusdarina, S.Si, M.Pd Ade Fitriani, S.Si, S.Pd


Disetujui oleh,
Kepala SMKS Muhammadiyah Bungoro

Abd. Rahman Rahmat, S.Ag


NBM. 960068
Lampiran 1
A. Instrumen Penilaian
1. Assesmen Spiritual
Bentuk instrumen : Lembar observasi
Teknik : Observasi
Kisi-kisi :

Skor
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Berdoa sebelum dan setelah
melakukan kegiatan pembelajaran.
2 Bersyukur ketika mendapatkan
nilai yang baik.
3. Mengucapkan salam setiap
mengemukakan pendapat
SKOR TOTAL 12
Petunjuk Penyekoran berdasarkan Permendikbud No.81 A tahun 2013 yaitu:
Sangat Baik : apabila 3,33< Skor ≤ 4
Baik : apabila 2,33< Skor ≤ 3,33
Cukup : apabila 1,33< Skor ≤ 2,33
Kurang : apabila Skor ≤ 1,33
Skor yang diperoleh
Skor = X 4
Skor total
2) Assesmen sikap sosial
Bentuk instrumen : Lembar observasi
Teknik : Observasi
Kisi-kisi :

Skor
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Jujur
2 Disiplin
3 Tanggung Jawab
4 Toleransi
5 Gotong royong
6 Santun
SKOR TOTAL 24
Petunjuk Penyekoran berdasarkan Permendikbud No.81 A tahun 2013 yaitu:
Sangat Baik : apabila 3,33< Skor ≤ 4
Baik : apabila 2,33< Skor ≤ 3,33
Cukup : apabila 1,33< Skor ≤ 2,33
Kurang : apabila Skor ≤ 1,33
Skor yang diperoleh
Skor = X 4
Skor total

3) Assesmen untuk pengetahuan


Teknik : Penugasan (Google Form)
Bentuk instrumen : Pilihan Ganda
Jumlah soal :5
Kisi-kisi :
Jenis Buti Level
No No. Sko
Indikator Soal Soal r Kognitif
. Soal r
Soal
1. 3.3.3 Di antara pernyataan PG 1 1 20 C4
Menganalisi berikut ini, yang benar (Menelaah)
untuk neutron adalah
s muatan …
dari inti A. jumlah massa
atom, nya sama
proton, dengan proton
electron dan B. jumlahnya dapat
neutron. berbeda sesuai
dengan nomor
massa isotopnya
C. jumlah massanya
sama dengan
jumlah electron
D. merupakan
partikel atom
bermuatan positif
E. merupakan
partikel atom
bermuatan
negative
Perhatikan gambar PG 2 2 20 C4
berikut! (Mendeteksi)

Jumlah proton,
electron dan neutron
yang terdapat pada
gambar tersebut secara
berturut-turut adalah…
A. 4, 4, 5
B. 4, 4, 4
C. 5, 4, 4
D. 4, 5, 4
E. 4, 5, 5
2. 3.3.4 Kalium mempunyai PG 1 3 20 C4
Menentukan nomor atom 19 dan (Menganalisis)
nomor massa 39.
jumlah Jumlah neutron pada
proton, ion Kalium adalah . . .
electron, dan A. 21
neutron suatu B. 20
atom unsur C. 19
D. 18
berdasarkan E. 17
nomor atom Lambang suatu PG 2 4 20 C5
dan massanya (Menyimpulkan)
unsur   dapat
disimpulkan bahwa
pada satu atom unsur F
mempunyai. . .
A. 9 neutron dan 9
proton
B. 9 neutron dan 11
proton
C. 10 proton dan 9
elektron
D. 9 proton dan 10
neutron
E. 10 neutron, 10
proton, dan 9 elektron
3. 3.3.5 Diketahui PG 1 5 20 C4
Menentukan unsur 3115P, 3016Q, (Menganalisis)
32 32
15R dan  16S. Unsur
isotop, – unsur yang
isobar dan merupakan isobar
isoton dari adalah…
beberapa
unsur A. P dan Q
B. Q dan R
C. P dan R
D. Q dan S
E. R dan S

SKOR TOTAL 100

Pedoman penilaian:

Skor yang diperoleh


Nilai = X 100
Skor total
SOAL TES
MATA PELAJARAN : KIMIA
MATERI : PARTIKEL DASAR PENYUSUN ATOM
BID.KEAHLIAN/KELAS: TEKNOLOGI DAN REKAYASA/X
HARI/TANGGAL : .........................
WAKTU : 20 MENIT
1. Di antara pernyataan berikut ini, yang benar untuk neutron adalah …
A. jumlah massa nya sama dengan proton
B. jumlahnya dapat berbeda sesuai dengan nomor massa isotopnya
C. jumlah massanya sama dengan jumlah electron
D. merupakan partikel atom bermuatan positif
E. merupakan partikel atom bermuatan negative

2. Perhatikan gambar berikut!

Jumlah proton, electron dan neutron yang terdapat pada gambar tersebut secara
berturut-turut adalah…
A. 4, 4, 5
B. 4, 4, 4
C. 5, 4, 4
D. 4, 5, 4
E. 4, 5, 5

3. Kalium mempunyai nomor atom 19 dan nomor massa 39. Jumlah neutron pada
ion Kalium adalah . . .

A. 21
B. 20
C. 19
D. 18
E. 17

4. Lambang suatu unsur   dapat disimpulkan bahwa pada satu atom unsur F
mempunyai. . .
A. 9 neutron dan 9 proton
B. 9 neutron dan 11 proton
C. 10 proton dan 9 elektron
D. 9 proton dan 10 neutron
E. 10 neutron, 10 proton, dan 9 elektron

5. Diketahui unsur 3115P, 3016Q, 3215R dan 3216S. Unsur – unsur yang merupakan


isobar adalah…
A. P dan Q
B. Q dan R
C. P dan R
D. Q dan S
E. R dan S

Link Soal: https://forms.gle/9rt51PWA6Kjc3z4b6

KUNCI JAWABAN:

1. A. Jumlah massa nya sama dengan proton


2. A. 4 4 5
3. B. 20
4. D. 9 proton dan 10
E. R dan S
a. Assesmen psikomotorik
Bentuk instrumen: Lembar observasi
Teknik : Observasi
Kisi-kisi:

Skor
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Keaktifan dalam
mengerjakan tugas.
2 Komunikatif
3 Kerja sama
4 Metode penyajian/
presentasi
SKOR TOTAL 16
Petunjuk Penyekoran berdasarkan Permendikbud No.81 A tahun 2013 yaitu:
Sangat Baik : apabila 3,33< Skor ≤ 4
Baik : apabila 2,33< Skor ≤ 3,33
Cukup : apabila 1,33< Skor ≤ 2,33
Kurang : apabila Skor ≤ 1,33
Skor yang diperoleh
Skor = X 4
Skor total

Lampiran 2
LKPD

Anda mungkin juga menyukai