Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA

LAPANGAN
DI SUZUYA MALL MEULABOH

Jl. Nasional No.Kelurahan, Ujung Kalak, Johan Pahlawan, Kabupaten


Aceh Barat, Aceh 23681

OLEH :

Darmayanti
XI BDP 2 (BISNIS DARING PEMASARAN)

BISNIS DARIING PEMASARAN

SMK NEGERI 1 MEULABOH

TAHUN AJARAN 2021 /2022

1
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada ALLAH SWT yang telah berupa
kesehatan , kesempatan kepada penulis sehingga maampu menyelesaikan Laporan
Kerja Lapangan ini.

Laporan Kerja Lapangan ini berjudul Kegiatan praktek lapangan kerja. Kerja
praktek ini telah penulis laksanakan dengan baik di Suzuya mall meulaboh , yang
berlokasi di Jl. Nasional No.Kelurahan, Ujung Kalak, Johan Pahlawan,
Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681 Laporan Kerja Lapangan ini merupakan
tugas yang harus diselesaikan oleh siswa kelas Xl SMK negeri 1 meulaboh.

Tujuan utama dari kerja lapangan ini adalah untuk memantapkan teori dan
praktek yang telah dipelajari di sekolah dan dapat diselesaikan dengan serta
diaplikasikan di lapangan.

Sesuai dengan judul laporan ini , penulis hanya membahas tentang Kegiatan kerja
pada praktek lapangan kerja

Dalam proses pembuatan laporan ini tak lupa saya menghaturkan sujud kepada
orang tua saya yang telah banyak memberikan dorongan semangat dari awal
hingga selesainya laporan ini. Tak lupa juga saya mengucapkan terimah kasih
pada teman-teman di sekolah yang telah memberikan dorongan moril dan material
serta informasi. Juga dengan segala hormat saya ucapkan banyak terimah kasih
pada bapak/ibu guru di SMK negeri 1 meulaboh sehingga kami dapat menerapkan
ilmu yang diberikan pada kami.

Ucapan terimah kasih ini juga saya ucapkan kepada :

1. Bapak Faisal Husni, S.Ag selaku kepala sekolah SMK negeri 1


meulaboh

2. Bapak Akmal Sampoiniet, S.Pd selaku kepala jurusan Bisnis Daring


pemasaran

3. Bapak Munawara S.E Selaku wali kelas XII BDP 2

4. Ibu Muharammah S.pd,Gr selaku guru pembimbing yang meluangkan


waktu kepada penulis dalam rangka penyelesaian laporan
PKL ini.

5. Bapak Agus Setiawan s.pd selaku pemimpin perusahaan yang telah

memberi izin kepada penulis untuk mengadakan penelitian.

2
6. Bapak Syarif Hidayatullah selaku yang mementori penulis saat pkl

7. Bapak Ridhatul Akram selaku yang membimbing di lapangan

8. Para staf karyawan di Suzuya mall meulaboh terimakasih telah

membantu penulisan laporan PKL ini.

9. Orang tua dan teman-teman yang senantiasa mendukung penulis baik

secara moril maupun materil.

Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kesempurnaan dengan

segala kekurangannya. Untuk itu penulis mengharapkan adanya kritik dan

saran dari semua pihak demi kesempurnaan dari laporan kerja praktek ini.

Akhir kata penulis berharap, semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi

rekan-rekan siswa siswidan pembaca sekaligus demi menambah

pengetahuan tentang Praktek Kerja Lapangan.

Meulaboh 10 Oktober 2021

Penulis

Darmayanti

3
DAFTAR ISI

Halaman

Kata Pengantar ...................................................................................................2

Daftar Isi ...........................................................................................................4

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ................................................................................6

1.2 Tujuan dan Manfaat PKL .................................................................6

1.3 Waktu dan Tempat PKL ..................................................................8

1.4 Perumusan Masalah .........................................................................8

BAB II

TEORI

2.1 cara mendisplay produk yang tepat


baik ................................................................................9

BAB III

GAMBARAN UMUM

3.1 Sejarah terbentuknya Suzuya mall


meulaboh ...................................................................................10
3.2 Lambang dan Logo perusahaan......................................................11
3.3 Setruktur Organisasi Kominfo .........................................................11
3.4 Visi, Misi Dan Tujuan Organisasi .....................................................13

4
BAB IV

PELAKSANAAN PERAKTEK KERJA LAPANGAN

4.1 Kegiatan Selama Melakukan PKL ...................................................14

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN


5.1 Kesimpulan ......................................................................................

5.2 Saran ...............................................................................................

5.3 Dokumentasi/bukti kegiatan.........................,....................................


DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................

5
BAB I

PENDAHULUN

1.1 Latar Belakang

Definisi marketing atau pemasaran adalah kegiatan yang dilakukan oleh


perusahaan untuk mempromosikan suatu produk atau layanan yang mereka punya.
Pemasaran ini mencakup pengiklanan, penjualan, dan pengiriman produk ke
konsumen atau perusahaan lain.

Dalam melakukan promosi, mereka akan menargetkan orang-orang yang sesuai


dengan produk yang dipasarkan. Biasanya mereka juga melibatkan selebriti,
selebgram atau siapapun yang memiliki kepopuleran untuk mendongkrak produk
tersebut. Tak hanya itu, dalam pemasaran, bagian yang memiliki tugas ini akan
membuat kemasan atau desain yang menarik pada iklan sehingga akan banyak
orang yang tertarik.

1.2 Tujuan Dan Manfaat PKL

1.2.1 Tujuan Peraktik Kerja Lapangan


Adapun tujuan di adakannya PKL ini adalah untuk lebih memantapkan

pemahaman dalam mempelajari dan menguji kemampuan siswa untuk menjadi

pekerja yang baik dalam melayani pelanggan memasarkan produk menawarkan

prouk mendisplay produk dan mengerti apa apa sajakah fungsi atau peran

pramuniaga dalam sebuah supermarket

Adapun tujuan yang hendak dicapai dari Praktek Kera Lapangan ini

adalah:

1. Sebagai salah satu syarat Kenaikan kelas Xll dan kelulusan

2. Menambah pengetahuan (wawasan) dan keterampilan Siswa dalam bidang

bisnis dan pemasaran.

3. Memperkenalkan siswa pada situasi kerja yang sebenarnya.


4. Mampu mengadakan perbandingan antara ilmu yang diperoleh di

Sekolah secara teori dangan selama peraktek kerja lapangan.

6
5. Mampu menjalin hubungan kerja sama yang baik antara sekolah dan

perusahaan

1.2.2 Manfaat Praktek Kerja Lapangan


a. Bagi siswa

Siswa dan siswi dapat mengakomodasikan antara konsep atau yang diperoleh dari
sekolah dengan kenyataan operasional dilapangan kerja sesungguhnya sehingga
makna belajar akan lebih tinggi.

1. Siswa siswi dapat meningkatkan dan memantapkan sikap profesional

dalam usaha pembekalan untuk terjun kelapangan pekerjaan yang

sebenarnya.

2. Sebagai media untuk mengenal lingkungan kerja yang berbeda dengan

lingkungan sekolah.

b. Bagi SMK

1. SMK negeri 1 meulaboh akan lebih siap dalam proses pendidikan untuk

berintegrasi antara siswa dengan para praktisi di lapangan sehingga

kurikulum smk dapat di sesuaikan dengan kebutuhan.

2. Merupakan sarana komunikasi langsung antara pihak sekolah dengan


Masyarakat

c. Bagi Pemerintah

1. Memperoleh tenaga kerja yang terampil tanpa harus mengeluarkan biaya

tambahan dalam melaksanakan tugas yang ada.

2. Terciptanya budaya kerja yang bertanggung jawab dan berguna bagi

pemerintah.

3. Sebagai wadah kerja sama antara pemerintah dengan pendidikan.

7
1.3 Waktu dan Tempat PKL

Praktek kerja lapangan (PKL) ini merupakan salah satu bentuk kegiatan

yang dilaksanakan pada setiap semester genap kelas XI mulai tanggal 17 Maret

2021 sampai tanggal 12 Mai 2021dan berlangsung selama kurang lebih dua bulan,

dengan jadwal efektif lima hari praktik dalam satu minggu.

Adapun tempat pelaksanaan praktek kerja lapangan ini adalah di Suzuya mall
meulaboh Jl. Nasional No.Kelurahan, Ujung Kalak, Johan Pahlawan,
Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681

1.4 Perumusan Masalah

Bagaimana cara mendisplay barang?

8
BAB II

LANDASAN TEORI

2.1. Cara mendisplay barang / produk yang tepat


Produk food, nonfood, household, toys, dan stationery dalam melakukan
penataan produk, para pritet atau pemilik toko harus komunikatif dan informatif
kepada konsumen. Pada dasarnya, pertimbangan melakukan penawaran produk
atau display agar produk memiliki daya jual tinggi .
berikut hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penataan produk di supermarket
pada umumnya.
1. Produk yang dipajang pada gondola harus terisi penuh. Jika stok produk
tinggal sedikit, sebaiknya ditata merapat pada bagian depan Rak
2. produk dan merek tertentu yang perputarannya cepat sebaiknya dipajang
lebih banyak. Sebaliknya jika perputaran produk lambat sebaiknya dipajang
lebih sedikit.
3. Apabila produk ditata pada rak susun yang sasaran konsumennya adalah
orang dewasa dan remaja produk dengan kemasan paling kecil diletakkan
pada rak atas dan kemasan paling besar diletakkan pada rak paling bawah
4. Label harga dan informasi produk bertujuan menyampaikan informasi
harga dan produk kepada konsumen diletakkan pada shelving tepat di
bawah tiap-tiap produk.
5. Dalam penataan produk atau display pada , produk ditata dari kiri ke kanan
secara urut, mulai dari ukuran kecil ke besar
6. Pengelompokan produk atau grouping. Jumlah produk yang ditata pada rak
disesuaikan dengan daya jual produk, luas area penjualan, dan ukuran rak
yang digunakan untuk memajang.
7. Memperhatikan bentuk jenis dan komposisi warna kemasan.
8. Pemajangan suatu produk semestinya juga memperlihatkan tanggal masuk
produk tersebut.
9. Produk yang ditata harus dilengkapi dengan price card yang berisi
informasi lengkap mengenai produk.

9
BAB III
GAMBARAN UMUM

3.1 Sejarah Suzuya mall meulaboh

“SUZUYA” Berasal dari bahasa jepang yang artinya “kayu gemerincing” Pertama

berdirinya pada tahun 1983 dengan kios kecil seluas 77.5 m2 dengan nama

“SUZUYA Boutique” seiring waktu, luas yang 77.5m2 berkembang menjadi

180m2 dengan nama “SUZUYA Fashion”. Pada Tahun 1986 toko tersebut

terbakar habis, pada tahun 1988 dibuka kembali dengan luas 900m2 dengan nama

“SUZUYA Department Store” Pada tahun 2007 terus berkembang menjadi

“SUZUYA Group” dengan lahan yang lebih luas.

SUZUYA memiliki 9 Unit Bisnis yang saling bersinergi, yaitu: Department Store,

Supermarket, SuperStore, Fashion Outlet (Romp), Furniture Plaza, Hotel dan

Restaurant. Outlet SUZUYA saat ini sudah berjumlah 26 buah dan tersebar di 11

kota yaitu: Medan, Tanjung Morawa & Marelan, Binjai, Pematang Siantar, Rantau

Prapat, Bagan Batu, Pekanbaru, Padang, Lhokseumawe dan Banda Aceh.

SUZUYA secara konsisten akan terus melakukan ekspansi bisnisnya seiring

dengan Visi perusahaan.

Saat ini SUZUYA Group sudah menjadi pemimpin Ritel Lokal di Pulau Sumatera,

dengan memiliki:

9 Unit Bisnis,

10
26 Outlet di 11 kota,

3.000 lebih Karyawan,

20.000 m2 lebih Lahan Ritel,

100.000 lebih jenis Produk yang dijual,

500.000 lebih Pelanggan yang terdaftar.

Nilai-nilai Perusahaan

SUZUYA Group menjunjung tinggi:

Integritas,

Profesionalitas,

Kerja Tim,

Inovatif,

Hemat & Cermat

3.2 Logo Suzuya

3.3 Struktur Suzuya mall meulaboh

Dalam rangka melaksanakan tugas perusahaan di perlukan adanya struktur

organisasi. Struktur organisasi adalah kerangka dan susunan perwujudan pola

hubungan di antara fungsi-fungsi, bagian-bagian, dan orang-orang yang

menunjukan kedudukan, tugas, wewenang dan tanggung jawab yang berbeda beda

dalam suatu perusahaan atau organisasi. Struktur ini mengandung unsur-unsur

sentralisasi kerja atau desentralisasi dalam pembuatan keputusan kerja. Melalui

11
bagan organisasi akan terlihat jelas bagaimana informasi mengalir dari satuan

organisasi ke satuan organisasi lainnya. Juga memberikan petunjuk-petunjuk

tentang pembagian tugas , luasnya rentangan kekuasaan/kendali, wewenang dan

tanggung jawab. Oleh karenanya setiap karyawan harus muthlak untuk memahami

struktur organisasi di tempat kerja.

Melihat struktur organisasi di Dinas Komunikasi dan Informatika Medan,

dapat dilihat bahwa struktur organisasi yang digunakan adalah bentuk organisasi

garis (line), pelimpahan tanggung jawab dan pendelegasian tugas disusun dalam

aliran kerja yang teratur dari level paling atas ( kadis) hingga pada tingkat

karyawan.

Berikut ini adalah gambaran struktur Suzuya mall meulaboh:

Menager

Asisten Menager HRD

Supervisor

Pramuniaga Kasir SPG

12
1.3 Visi, Misi Dan Tujuan Organisasi

1.3.1 VISI : Menjadi Perusahaan ritel nomor 1 di Sumatera


tahun 2030.

1.3.2 Misi :

1. Membangun jaringan Retail lebih dekat dengan pelanggan


2. Memadukan kemajuan teknologi pengembangan Outlet dan servis
3. Mengadopsi perubahan perubahan secara dinamis
4. Menciptakan lapangan kerja dan turut mengembangkan perekonomian

1.3.3 Values
1) Integritas
2) Professionalitas
3) Kekeluargaan
4) Efektif dan efisien

13
BAB IV

LAPORAN PKL

4.1 Laporan kerja PKL

LAPORAN AKTIVITAS/ KEGIATAN HARIAN

PKL (PRAKTEK KERJA LAPANGAN)

Nama : Darmayanti

NIS :

Jurusan : Bisnis Daring pemasaran

Departement/ Bagian : Pramuniaga housware

No Tanggal Kegiatan Paraf

01 17 Maret  Briefing
 Pengenalan kegiatan
 Display barang
02 18 Maret  Briefing

14
 Display barang
 Membuat press tiket
03 19 Maret  Briefing
 Display barang
 Mobile tas go green
 Membuat press tiket
04 20 Maret  Briefing
 Display barang
 Mobile tas go green
 Membuat press tiket
05 21 Maret Off

06 22 Maret  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Mobile tas go green
07 23 Maret  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Mobile tas go green
08 24 Maret Off

09 25 Maret  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Bersihkan rak
10 26 Maret  Briefing
 Membuat pres tiket
 Display barang
 Cek expire
 Sortir buah
11 27 Maret  Briefing
 Membuat press tiket
 Cek expire
 Display barang
12 28 Maret Off

13 29 Maret  Briefing
 Cek expire
 Sortir buah
 Display barang

15
14 30 Maret  Briefing
 Pengecekan total expired date sebelum peak
season
 Display barang
15 31 Maret Off

16 01 April  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Mobile tas go green
17 02 Apri  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Mobile tas go green
18 03 April  Briefing
 Membuat press tiket
 Display barang
 Mobile tas go green
19 04 April Off

20 05 April  Briefing
 Bersihkan Rak
 Display barang
 Mobile tas go green
21 06 April  Briefing
 Display barang
 Turunkan stock dari gudang
22 07 April Off 

23 08 April  Briefing 
 Display barang
 Display buah
 Olah buah OSH
 Mobile tas go green
24 09 April  Briefing
 Display sabun cuci
 Display sabun mandi
 Display Baygon
 Display sabun cair
 Display bedak
 Display deodoran

16
 Mobile tas go green
25 10 April  Briefing 
 Display sabun cuci motor dan mobil
 Display kotak pensil
 Display alat tulis
 Display buku-buku
 Display mainan anak
 Mobile tas go green
26 11 April  Briefing 
 Lap piring
 Lap gelas
 Display wadah makanan
 Display tempat kue
 Display keset kaki
 Display alat alat rumah tangga
 Mobile tas go green
27 12 April  Briefing 
 Display sendok makan
 Display teflon
 Display botol saoss
 Bersihkan kompor berdebu
 Bersihkan rak kipas angin
 Mobil bekas go green
28 13 April  Briefing
 Display barang
 Membuat press tiket
 Mobil tas go green
 mobile member
29 14 April  Briefing 
 Display barang
 Display toples
 Mobil tas go green
 Mobile member
30 15 April  Briefing
 Display toples
 Special diskon toples
 Mobil tas go green
 mobile member
31 16 April  Briefing
 Display toples
 Special diskon toples
 Mobile Tas go green
 Mobile member

17
32 17 April Off

33 18 April Off

34 19 April  Briefing
 Display toples
 Diskon toples
 Mobil es go green
 Mobile member
35 21 April  Briefing
 Display
 Diskon toples
 Mobil tas go green
 Mobile member

36 22 April Off 

37 23April  Briefing
 Diskon toples
 Mobil tas go green
 Mobile number
38 24 April  Briefing 
 Diskon toples
 Mobil tas go green
 Mobile member
39 26 April  Briefing 
 Diskon toples
 Mobil tas go green
 Mobil member
40 27 April Off 

41 28 April  Briefing 

 Diskon toples

 Mobil tas go green

 Member

42 29 April  Briefing 

 Diskon toples

18
 Model tas go green

 Member

43 30 April Off 

44 01 Mai  Briefing 

 Model tas go green

 Display toples

 Diskon toples

 Mobile member

45 02 Mai  Briefing 

 Display toples

 Display barang

 Mobile tas go green

 Member

46 03 Mai  Briefing 

 Display toples

 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

47 04 Mai Off 

48 05 Mai  Briefing 

 Display toples

19
 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

49 06 Mai  Briefing 

 Display toples

 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

50 07 Mai Off 

51 08 Mai  Briefing 

 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

52 09 Mai  Briefing 

 Display toples

 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

53 10 Mai  Briefing 

 Display toples

 Diskon toples

 Mobile tas go green

20
 Mobile member

54 11 Mai  Briefing 

 Diskon toples

 Mobile tas go green

 Mobile member

55 12 Mai  Briefing 

 Diskon toples

 Display barang

 Mobile tas go green

 Mobile member

Meneger
PT. Suriatama mahkota kencana

Meulaboh

Agus Setiawan s.pd

HRD
Suzuya mall meulaboh
Meulaboh

Syarif Hidayatullah

Supervisor Devisi Hargood


Meulaboh

21
Ridhatul Akram

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Insentif dapat mempengaruhi motivasi kerja karyawan karna dapat menambahan

penghasilan mereka jika seorang karyawan dapat mengikuti prosedur yang di

berikan dengan mengikuti kegiatan yang ada seperti, Apel pagi, dengan absendi

yang ditanda tangani oleh pegawai yang bersangkutan.

5.2 Saran

Sistem kinerja yang ada di Suzuya cukup baik, namun kekurangan karyawan maka

kerja disini lebih banyak walaupun begitu motivasi kerja dsini sangat baik.

22
Dokumentasi/ bukti kegiatan

Pembukaan toko

23
Penjualan member Suzuya

Kegiatan Sortir buah

24

Anda mungkin juga menyukai