Anda di halaman 1dari 4

Administrasi Tata Usaha

Adek Siti Nurhalizah


Universitas Negeri Padang
Indonesia
E-mail : adeksitinurhalizahn@gmail.com

Abstrak— Etymologically, Administration is the activity of III. KAJIAN TEORI DAN PEMBAHASAN
providing assistance in managing information, people and assets
towards an objective collected in an organization. administration A. Pengertian Tata Usaha
is an activity related to office services consisting of Secara Etimologis, Tata Usaha adalah kegiatan memberi
correspondence and reports, namely Activities relating to the bantuan dalam mengelola informasi, manusia, harta kearah
recording of relations or work partnerships of organizations or suatu tujuan yang terhimpun dalam organisasi. Ada beberapa
offices until the preparation of matters that must be reported to pengertian tentang Tata Usaha, tetapi kesemuanya hampir
the leadership, the liaison is related to the mailing process mempunyai kesamaan pengertian yang mengarah kepada
correspondence, reception and delivery of telephone and pengaturan tulis menulis dan catat mencatat.
facsimile and letters, recording and calculation This activity is
related to report data, statistical data, and archiving This is Tata Usaha Kantor berkenaan pertama-tama dengan
important in the context of storing letters or documents that are warkat-warkat dari badan usaha-pembuatan warkat-warkat,
considered important and related to organizational activities. pemakaian warkat-warkat, dan pemeliharaannya guna dipakai
untuk mencari keterangan dikemudian hari. Warkat-warkat ini
Keywords—(Administrasi, Tata usaha, administrasi tata mungkin merupakan sejarah dari pelaksanaan urusan-urusan
usaha) badan usaha itu sebagaimana digambarkan oleh daftar-daftar
I. PENDAHULUAN perhitungan, surat-menyurat, surat-surat perjanjian, surat-surat
pesanan, laporan-laporan, dan oleh segala macam nota yang
Tata Usaha adalah penyelenggaraan kegiatan administrasi, tertulis dan tercetak secara langsung sebagai bahan informasi
yakni urusan tulis-menulis (termasuk hal keuangan dan bagi pimpinan organisasi yang bersangkutan atau dapat
sebagainya) dalam sebuah perusahaan, organisasi, dan juga dipergunakan oleh siapa saja yang membutuhkannya.
negara. Pada hakikatnya administrasi tata usaha adalah
kegiatan melakukan pencatatan untuk segala sesuatu yang Dengan demikian, tata usaha merupakan kegiatan yang
terjadi dalam suatu organisasi untuk digunakan sebagai bahan berhubungan dengan jasa-jasa perkantoran yang terdiri dari
keterangan bagi pimpinan. Adanya tata usaha sangat hal-hal berikut :
diperlukan di organisasi kantor. Karena Tata Usaha 1. Korespondensi dan laporan,
merupakan bagian yang penting di organisasi kantor demi
menunjang kelancaran dan terpenuhinya tujuan kantor. Kegiatan ini berhubungan dengan pencatatan relasi atau
Misalnya saja peran tata usaha adalah menyediakan informasi kemitraan kerja organisasi ataupun kantor samapi pada
bagi pemimpin perusahaan. Dengan informasi tersebut, persiapan hal-hal yang harus dilapokan kepada pimpinan.
peminpin perusahaan dalam mempertimbangkan 2. Tata hubungan
keputusannya akan lebih tepat. Karena tugas dari tata usaha itu
sendiri adalah menghimpun, mencatat, mengadakan, mengola, Yaitu berhubungan dengan proses surat-menyurat,
mengirim dan menyimpan dokumen – dokumen yang penerimaan dan pengiriman telepon serta facsimile dan surat
dianggap penting bagi perusahaan. Serta salah satu manfaat
3. Pencatatan dan perhitungan
adanya tata usaha kantor adalah Kelancaran pekerjaan kantor
dan mencegah kemungkinan kesalahan dalam pekerjaan. Kegiatan ini berhubungan dengan data-data laporan, data
statistik, dll.
II. METODE PENELITIAN
4. Kearsipan
Artikel ilmiah hendaknya disusun dengan metode dan
langkah-langkah yang sistematis untuk memudahkan Hal ini penting dalam rangka penyimpanan surat-surat atau
melakukan penelitian. Pada artikel ini, peneliti menggukan dokumen yang dinilai penting dan berkaitan dengan kegiatan
metode studi literatur dengan cara mengumpulkan literatur organisasi.
(bahan-bahan materi) yang bersumber dari buku-buku, arsip,
jurnal, majalah, Makalah, artikel laporan penelitian, dokumen- Tata usaha menurut intinya adalah tugas pelayanan di
dokumen yang relevan dan situs-situs yang ada diinternet, dan sekitar keterangan-keterangan yang berwujud pada 6 pola
Materi-materi yang didapatkan pada pembelajaran dikelas kegiatan:
serta sumber lainnya terkait tentang Administrasi Tata Usaha. 1. Menghimpun
Penelitian ini digunakan agar materi dan topik pembahasan
yang didapatkan tertata secara fakta dan ilmiah. 2. Mencatat
3. Mengola

1
Administrasi Tata Usaha, Padang 2019
4. Menggandakan C. Tata Ruang Kantor / Sekolah
5. Mengirim 1) Pengertian
Istilah tata ruang kantor berasal dari bahasa inggris, yaitu
6. Menyimpan Office Layout atau sering disebut juga Layout saja. Tata ruang
B. Proses Administrasi Ketatausahaan kantor adalah pengaturan perabotan, mesin, dan sebaginya
1) Tugas Pokok Urusan Administrasi Ketatausahaan didalam ruangan yang tersedia. Ada beberapa ahli yang
Melaksanakan ketatatausahaan sekolah dan bertanggung mendefinisikan tata ruang kantor diantaranya, sebagai
jawab kepada Kepala Tata Usaha, dengan rincian tugas berikut :
sebagai berikut : Menurut Drs.The Liang Gie mengatakan “Tata Ruang
adalah penyusunan alat-alat pada letak yang tepat serta
1. Menyusun Program Kerja tata usaha sekolah pengaturan kerja yang memberikan kepuasan bekerja bagi
2. Pengelolaan keuangan sekolah para karyawannya”.
Menurut Litlefield dan Petterson mengatakan “ Office lay
3. Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa out may be defined as the arrangement of furniture and
4. Pembinaan dan pengembangan karier pegawai tata equipment within available flour space” (tata ruang kantor
usaha sekolah dapat dirumuskan sebagai penyusunan perabot dan alat
perlengkapan pada luas yang tersedia).
5. Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah
2) Tujuan
6. Penyusunan dan penyajian data/statistik sekolah Adapun tujuan dari penataan ruang kantor adalah sebagai
berikut:
7. Mengkoordinasikan dan melaksanakan 7 K
8. Penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan, 1. Memberikan kemudahan yang optimum bagi arus
pengurusan ketataushaan secara berkala. komunikasi dan arus kerja.
9. Tugas Pokok Bendaharawan Sekolah 2. Memberikan kondisi kerja yang baik bagi setiap
orang.
Melaksanakan administrasi laboratorium, bertanggung 3. Memudahkan pengawasan sehingga manajer dapat
jawab kepada Kepala Tata Usaha, dengan rincian tugas melihat staf yang sedang bekerja.
sebagai berikut : 4. Memberikan kemudahan yang tinggi kepada setiap
1. Mencatat / Membukukan barang-barang laboratorium gerakan karyawan dari meja ke meja.
5. Menghindarkan diri dari kemungkinan saling
2. Menyediakan Buku Penggunaan barang lab menganggu antara karyawan dengan karyawan
3. Membuat daftar penggunaan laboratorium lainnya.
6. Mempergunakan segenap ruangan dengan baik.
4. Melayani kebutuhan alat-alat praktikum
7. Memisahkan pekerjaan yang berbunyi keras, gaduh
5. Menata, menjaga, dan merawat alat-alat lab dan menganggu dari pekerjaan yang sunyi.
8. Terciptanya kesan yang baik tentang organisasi
6. Membuat daftar laporan keadaan dan mutasi alat-alat
tersebut dari relasi dan tamu yang datang.
7. Membuat daftar kebutuhan bahan pratikum 9. Pelaksanaan pekerjaan dapat menempuh jarak yan
8. Tugas Pokok Pembantu/Penjaga sekolah terpendek.

Melaksanakan kegiatan kebersihan dan pengamanan 3) Asas-Asas Pokok Tata Ruang Kantor
sekolah, bertanggung jawab kepada Kepala Tata Usaha, Menurut Richard Muther, ada empat asas tata ruang pada
dengan rincian tugas sebagai berikut : suatu kantor, keempat azas itu semestinya harus saling
1. Menjaga dan melaksanakan kebersihan ruang seluruh melengkapi agar tercipta suasana ruang kantor yang rapi dan
bangunan sekolah teratur. Keempat Azas tersebut adalah:

2. Membantu menyediakan kebutuhan guru/pegawai a. Asas jarak terpendek

3. Menyiapakan air minum Perubahan tata ruang kantor pada asas ini maksudnya
adalah menata letak meja-meja dengan jarak antar meja tidak
4. Mencuci dan menyimpan alat-alat minum dan makan terlalu lebar sehingga pergerakan antar karyawan dapat lebih
cepat. Jarak antar meja/unit yang jauh akan mengakibatkan
5. Membuka dan mengunci seluruh ruangan
perlu beberapa langkah untuk mencapai ke meja lain,
6. Kebersihan WC Siswa bandingkan dengan jarak meja yang tidak terlalu lebar.
7. Kebersihan WC Guru dan Kepala Sekolah b. Asas Ranngkaian Kerja
8. Melaksnakan piket malam Asas Penempatan para pegawai dan peralatan menurut
urutan pekerjaan menjadikan pekerjaan lebih cepat dan tidak

2
Administrasi Tata Usaha, Padang 2019
membuat berseliweran pegawai lainya, karena pengaturan diperlukan tukar tempat antara bagian yang satu dengan
mejanya sudah runtut/teratur. bagian yang lain sulit dilakukan dan sulit merubah
c. Asas penggunaan segenap ruangan ruangan, dan apabila terjadi penambahan pegawai atau
alat-alat kantor ataupun perubahan mengenai proses
Maksudnya adalah tidak ada ruangan atau luas ruang yang penyelesaian suatu pekerjaan agak sulit menampungnya.
tidak dimanfaatkan. Jika ada ruangan yang kosong maka dapat 2. Tata Ruang Terbuka
diletakan tanaman, hiasan, aquarium dan lain sebagainya Dalam susunan ini ruang yang dipergunakan untuk
sehingga membuat ruangan semakin nyaman dan asri. ruang bekerja tidak dipisah pisahkan atau tidak
d. Asas perubahan susunan tempat kerja menggunakan penyekat, tetapi semua aktivitasnya
dilaksanakan pada satu ruang besar terbuka sehingga
Asas ini memungkinkan apabila di kantor ada semua yang bekerja tampak mudah diamati dari satu sudut
perkembangan baik pada pekerjaan maupun pegawai tata
pandang.
ruang dapat diubah dengan mudah dan cepat.
3. Tata Ruang Kantor Semi Tertutup
4) Prinsip-prinsip Tata Ruang Kantor Ruang kantor semi tertutup adalah ruang yang disekat
Prinsip-prinsip tata ruang kantor terbagi atas : hanya setinggi 1,5 meter. Keuntungan ruang kantor semi
tertutup adalah untuk menjaga privasi kerja. Kerugian
1. Pekerjaan harus mengalir terus menerus sedapat
mungkin dalam garis lurus. ruang kantor semi tertutup adalah perubahan tempat lebih
sulit dilakukan.
2. Bagian-bagian dan seksi-seksi yang berfungsi sama 4. Lingkungan Fisik Kantor
dan yang berhubungan harusditempatkan secara Salah satu yang harus diperhatikan dalam perencanaan
berdekatan untuk mengurangi waktu bepergian. gedung atau fisik kantor adalah lokasi. Disamping itu
3. Aliran pekerjaan harus sederhana, sehingga dapat faktor penting yang harus mendapat perhatian adalah
mengurangi hilir mudik pegawaidan penyampaian faktor lingkungan, apabila kehadiran suatu kantor tidak
surat-surat dalam jarak yang pendek. dikehendaki oleh lingkungan masyarakat maka kantor
tersebut tidak dapat bertahan lama dan akhirnya akan mati.
4. Meletakkan perlengkapan kantor harus dekat dengan Karena itu pula faktor lain yang harus diperhatikan,
pegawai yang menggunakannya. diantaranya:
5. Pergunakan meja dan kursi dengan ukuran yang sama a. Pengembangan kantor dimasa yang akan datang.
dalam sebuah ruangan. b. Gambaran perkembangan wilayah dimasa datang.
c. Sumber tenaga kerja dan kebutuhan kantor.
6. Menyusun meja harus sedemikian rupa sehingga tidak
ada pegawai yang terpaksa menghadap pada sumber d. Udara yang bersih dan segar.
cahaya. e. Ongkos pemeliharaan yang rendah.
f. Fasilitas-fasilitas angkutan yang lebih mudah.
7. Kesatuan yang banyak berhubungan dengan 5. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tata Ruang
masyarakat harus ditempatkan dibagian depan. a. Perencanaan Cahaya
8. Satuan yang pekerjaan bersifat gaduh, sebaiknya b. Perencanaan Warna
ditempatkan dekat jendela dan hendaknya dijauhkan c. Perencanaaan Udara
dari satuan lainnya.
d. Perencanaan Suara
9. Hendaknya tempat arsip-arsip kantor berada pada
dinding atau susun tangga yang mudah terjangkau D. Peranan Guru dalam Tata Usaha
oleh petugas. Di sekolah guru berada dalam kegiatan administrasi
5) Bentuk-Bentuk Tata Ruang Kantor sekolah, terutama ketata usahaan sekolah. Sekolah
Bentuk tata ruang kantor terbagi atas: melaksanakan kegiatanya untuk menghasilkan lulusan yang
jumlah serta mutunya telah ditetapkan. Dalam lingkup
1. Tata Ruang Tertutup administrai atau ketata usahaan sekolah itu peranan guru amat
Suatu tata ruang dikatakan terpisah-pisah atau tertutup penting, seperti penetapkan kebijaksanaan dan melaksanakan
apabila susunan ruang untuk bekerja terbagi-bagi dalam proses perencanaan, pengorganisasiaan, pengarahan,
beberapa bagian. Keuntungannya adalah moral pekerja pengkoordinasiaan, pembiayaan, dan penilaian kegiatan
atau staf tetap terjaga, pekerjaan yang sifatnya rahasia kurikulum, kesiswaan, sarana prasarana sekolah, personalia
tetap terjaga, menghindari gangguan dari pekerja satu ke sekolah, keuangan dan hubungan sekolah-masyarakat guru
yang lainnya, pimpinan akan lebih tenang dalam harus memberikan sumbangan baik tenaga maupun pikiran.
mengerjakan tugasnya karena tidak terganggu oleh Ada beberapa hal yang bisa dilakukan oleh seorang guru
kegiatan para karyawan. Kelemahannya adalah dalam hal ke-tata usaha-an di sekolahnya. Di antaranya ;
pengawasan lebih sulit dilakukan karena terhalang oleh 1. Pencatatan Murid
penyekat, cahaya sulit masuk dan udara sulit beredar 2. Pencatatan tentang guru
sehingga suasana lebih pengap dan gerah, apabila 3. Pencatatan Proses Belajar (PBM)
4. Penerbitan Buku-buku Tata Usaha

3
Administrasi Tata Usaha, Padang 2019
IV. KESIMPULAN Tata ruang tertutup, Tata ruang terbuka, tata ruang kantor semi
Tata Usaha adalah kegiatan memberi bantuan dalam tertutup, Lingkungan fisik kantor dan faktor-faktor yang
mengelola informasi, manusia, harta kearah suatu tujuan yang mempengaruhi tata ruang kantor adalah Perencanaan cahaya,
terhimpun dalam organisasi. Dengan demikian, tata usaha warna, udara dan suara.
merupakan kegiatan yang berhubungan dengan jasa-jasa
perkantoran yang terdiri dari Korespondensi dan laporan, Tata Daftar Pustaka
hubungan, Pencatatan dan perhitungan serta kearsipan. Tata Afriansyah, H. (2019). Administrasi Peserta Didik. Padang.
usaha menurut intinya adalah tugas pelayanan di sekitar https://doi.org/10.17605/OSF.IO/NRXH8
keterangan-keterangan yang berwujud pada 6 pola kegiatan
yaitu Menghimpun, Mencatat, Mengola, Menggandakan, Afriansyah, H. (2019). Pengertian dan Proses Administrasi
Mengirim dan Menyimpan. Asas-Asas Pokok tata ruang Peserta Didik. (Padang). Retrieved from
kantor terdiri dari Asas jarak pendek, Asas Rangkaian kerja, http://elearning.unp.ac.id/mod/book/view.php?id=103073
Asas Penggunaan Segenap Ruangan dan Asas perubahan
susunan tempat kerja. Bentuk tata ruang kantor terbagi atas Rifai, Moh., Administrasi dan Supervisi Pendidikan, Bandung:
Jemmars, 1986

4
Administrasi Tata Usaha, Padang 2019

Anda mungkin juga menyukai