Anda di halaman 1dari 2

Gaya adalah tarikan atau dorongan yang menyebabkan terjadinya perubahan suatu

benda.gaya juga dapat didefinisikan ,bahwa apapun yang dapat menyebabkan sebuah benda
bermassa mengalami percepatan.pergerakan pada tubuh terjadi karena adanya gaya yang
bekerja.ada gaya yang bekerja pada tubuh dan gaya yang bekerja di dalam tubuh.
1. Gaya pada tubuh
Contohnya:gaya berat tubuh
2. Gaya dalam tubuh
Gaya tanpa disadari,contohnya:gaya otot jantung,gaya otot paru-paru

Tipe-tipe gaya pada tubuh

1. Gaya pada tubuh dalam keadaan statis


2. Gaya pada tubuh dalam keadaan dinamis

1.gaya pada tubuh dalam keadaan statis

Adalah gaya yang dikenakan kepada batang-batang mekanisme mesin dikalikan dengan
operasional mesin.bararti gaya tersebut berada dalam domain operasional spesifik yaitu
domain waktu.
“bila gaya selama domain waktu tertentu bisa(magnitude)dan arah vektornya tetap konstan
adalah gaya statis”.
Gaya statis terjadi karena beban yang dikenakan besarnya tetap sepanjang waktu.dalam hal
ini masa konstan,dan percepatan merupakan gradien percepatan terhadap waktu,untuk
kondisi statis berarti diem atau kecepatan nol.
Statis:tubuh dalam keadaan setimbang,jumlah gaya dan momen gaya yang ada sama dengan
nol.

2.gaya pada tubuh dalam keadaan dinamis

"Bila gaya besar atau arah vektornya berubah terhadap waktu merupakan gaya-gaya
dinamis.

Gaya pada tubuh dalam keadaan dinamis adalah kemampuan untuk mempertahankan
kesetimbangan ketika bergerak. untuk harga yang konstan, maka gaya saat akhir domain
waktu .gaya adalah aksi atau agen yang menyebabkan benda bermassa bergerak dipercepat.
Kesetimbungan merupakan interaksi yang kompleks duri integrasi /interaksi sistem
sensorik (vestibular, visual, da somatosensorik termasuk proprioceptor) dan muskuloskeletal
(otot, sendi, dan jaringan lunak lain) yang dimodifikasi/ di atur dalam otak (kontrol motorik,
sensorik basal ganglia, cerebellum, area asosiasi) sebagai respon terhadap perubahan kondisi
internal din eksternal. Dipengaruhi oleh beberapa faktor lain seperti, usia, motivasi, kognisi,
lingkungan, kelelahan, pengaruh obat dan pengalaman terdahulu.
Jenis-jenis Gaya:

1.Gaya Berat

Berat sebuah benda adalah gaya tarikan gravitasi antara benda dan bumi. Gaya
ini sebanding dengan massa( m )benda itu dan medan gravitasi yang juga sama
dengan percepatan gravitasi jatuh bebas.

Berat benda sifat intrinsik benda.Berat bergantung pada lokasi benda, karena gravitasi
bergantung pada lokasi. Gaya berat selalu tegak lurus kebawah dimana pun posisi
benda diletakkan, apakah dibidang horisontal, vertikal ataupun bidang miring.

2.Gaya Normal

Gaya normal adalah gaya yang bekerja pada bidang sentuh antara dua
permukaan yang bersentuhan dan arahnya selalu tegak lurus bidang sentuh.

3.Gaya Gesek

"Bila dua benda dalam keadaan bersentuhan, maka keduanya dapat saling
mengerjakan gaya gesekan".
Gaya-gaya gesekan itu sejajar dengan permukaan benda-benda di titik persentuhan.
Gaya gesek (friksi) sangat penting dalam kehidupan keseharian terutama tubuh.
Salah satu fungsi yang sangat penting dari kantong perikardial yang menyelubungi
jantung.

a. untuk menampung cairan perikardial yang menjaga agar membran tetap terpisah
dan tidak saling bergesekan akibat friksi yang berasal dari dentuman jantung.
b. Cairan sinovial mengurangi friksi dengan cara bertindak sehegai pelumas atau
penurun friksi antara ujung-ujung tulang yang dilapisi kartilago pada sendi sinovial,
sendi lutut,

Anda mungkin juga menyukai