Anda di halaman 1dari 3

WING PENDIDIKAN TEKNIK

SKADRON PENDIDIKAN 304

PERSIAPAN MENGAJAR
(LESSON PLAN)

Kelas : Kursus Gambar Teknik Bangunan Dua Dimensi

Mata Pelajaran : Gambar Teknik Toleransi Geometrik

Sumber Kepustakaan : Gambar Teknik

Waktu : 45 Menit.

Pelajaran Ke : 6 JP

Metode : Ceramah dan Tanya Jawab.

Alins : Power point/Slide.

Alongins : Laptop, LCD/Proyektor, Papan tulis, Spidol,


Penghapus.

Tempat : Ruang Kelas Skadik 304.

Tujuan Kurikuler : Siswa mengerti dan dapat mengerjakan tentang


Dasar Gambar Teknik

Tujuan Instruksional Umum : Siswa mengerti tentang dasar Gambar Teknik.

Tujuan Instruksional Khusus : 1. Siswa dapat menjelaskan pengantar Gambar


Teknik Toleransi Geometrik dengan baik.

2. Siswa dapat menjelaskan peraturan/perundangan


tentang Gambar Teknik Toleransi Geometrik dengan
baik.

3. Siswa dapat menjelaskan prinsip-prinsip Gambar


Teknik Toleransi Geometrik dengan baik.

4. Siswa dapat menjelaskan ketentuan umum


Gambar Teknik Toleransi Geometrik dengan baik.
.
NO
KEGIATAN WAKTU URAIAN
URUT
1 2 3 4

I PENDAHULUAN 20 Menit 1. Instruktur menyampaikan salam dilanjutkan


dengan perkenalan diri

2. Instruktur mengadakan “Pre-test” Untuk


penjajakan

3. Instruktur menyampaikan tata urut materi


pelajaran yang akan dibahas yaitu:

a. Pengantar Gambar Teknik Toleransi


Geometrik

b. Definisi Toleransi Geometrik

c. Jenis Toleransi

II INTI

1. Pengantar 185 Menit 1. Pengantar Gambar Teknik


Gambar Teknik Dimensi & Toleransi Geometris (D&TG) adalah
Toleransi sistem untuk mendefinisikan toleransi teknik. D&TG
Geometrik adalah bagian yang sangat penting dari desain
produk mekanik.
D&TG mendefinisikan tingkat akurasi dan presisi
yang diperlukan pada fitur bagian terkontrol dan
digunakan untuk menentukan variasi yang
diperbolehkan dalam bentuk dan ukuran yang
mungkin dari masing-masing fitur, variasi yang
diizinkan antar fitur.

2. Definisi 60 Menit 1. Definisi Toleransi Geometrik


Toleransi Toleransi geometrik adalah toleransi yang
Geometrik membatasi penyimpangan bentuk, posisi tempat,
dan penyimpangan putar terhadap suatu elemen
geometris. Toleransi geometrik pada dasarnya
memberikan kesempatan untuk memperlebar
persyaratan dari toleransi ukuran. Pemakaian
toleransi geometrik hanya dianjurkan apabila
memang perlu untuk meyakinkan ketepatan
komponen menurut fungsinya.

3. Jenis Toleransi 65 Menit Dalarn memberikan toleransi pada suatu elemen


geometris, sering diperlukan elemen geometris lain
dalam komponen yang sama sebagai suatu elemen
dasar (elemen patokan). Berdasarkan hubungannya
dengan elemen dasar ini maka ditentukanlah
1 2 3 4
toleransinya, baik mengenai toleransi bentuk,
toleransi orientasi, toleransi posisi atau toleransi
putar.
1. Angularity
Kondisi permukaan, bidang tengah, atau sumbu
berada tepat pada sudut yang ditentukan.
2. Circularity
Suatu kondisi di mana semua titik permukaan
revolusi, pada bagian mana pun yang tegak lurus
terhadap sumbu yang sama, berjarak sama dari
sumbu tersebut.
3. Konsentrisitas
Kondisi di mana titik median dari semua elemen
yang berlawanan secara diametris dari silinder (atau
permukaan revolusi) adalah kongruen dengan
sumbu fitur datum.
4. Silindrisitas
Suatu kondisi permukaan revolusi di mana semua
titik permukaan sama jauhnya dari sumbu yang
sama.
5. Kerataan
Kondisi permukaan yang memiliki semua elemennya
dalam satu bidang.

III
PENUTUP

1. Kesimpulan Dengan materi ini kita dapat mengetahui apakah


yang dimaksud dengan pengertian Gambar Teknik ,
fungsi ,jenis serta ukuran kertas yang dipakai untuk
menggambar teknik.

2. Evaluasi 1. Apa yang dimaksud dengan toleransi umum?

2. Bagaimana penunjukan toleransi sebagai dasar?

3. Penugasan Siswa dapat membuat rangkuman tentang


pengertian gambar teknik toleransi.

Tenaga Pendidikan/Insturktur,

Tenaga Pendidikan/Insturktur,

Riki Handri MS,S.T.


Letda Sus / 21819509548155

Antonius Dasilva
Sertu NRP 540407

Anda mungkin juga menyukai