Anda di halaman 1dari 21

ASSESSMENT CENTER

FINANCIAL SERVICE
OF INDONESIA
ENTERPRISES
(BUMN)

Kelompok 10 :

Adhmi Saumi Fauzia 1196000002 || Anita Dewi 1196000027


PT BANK
RAKYAT
INDONESIA
(PERSERO)
TBK
KATEGORI JASA KEUANGAN
DAN ASURANSI GOLONGAN
POKOK JASA KEUANGAN
BUKAN ASURANSI DAN DANA
PENSIUN, PERBANKAN
KONVENSIONAL

LINGKUP PEKERJAAN
STRUKTUR ORGANISASI
CONPLIANCE AND
LEGAL
MANAGEMENT
Compliance and Legal management adalah bidang manajemen yang
berfungsi untuk mendeteksi adanya tindak hukum pidana, mencegah
kesalahan, meminimalkan dampak yang terjadi akibat suatu isu,
melakukan tindakan perbaikan agar suatu masalah tidak terjadi
kembali, dan mengontrol proses yang dilakukan (Benedik, 2012).

JOB DESCRIPTION
PENYEDIAAN
PENGEMBANGAN
PENGEMBANGAN REGULASI DAN
INTERAKSI
DIRI SOSIALISASI
SOSIAL
KEPATUHAN

PEMELIHARAAN
PEMBERIAN PERUMUSAN
HUBUNGAN DENGAN
KONSULTANSI REGULATOR DAN
KEBIJAKAN DAN
KEPATUHAN PIHAK EKSTERNAL PROSEDUR
LAINNYA KEPATUHAN

PERUMUSAN
PENGKAJIAN PENGAWASAN/
DESAIN
KEPATUHAN PENGUJIAN
PENGELOLAAN
PERBANKAN KEPATUHAN
KEPATUHAN
PERBANKAN
COMPLIANCE AND LEGAL DIRECTOR
COMPETENCES

A.
LEADING
BUSINESS
1) DIGITAL
LEADERSHIP

Compliance and Legal management adalah bidang


manajemen yang berfungsi untuk mendeteksi
adanya tindak hukum pidana, mencegah
kesalahan, meminimalkan dampak yang terjadi
akibat suatu isu, melakukan tindakan perbaikan
agar suatu masalah tidak terjadi kembali, dan
mengontrol proses yang dilakukan (Benedik, 2012).

RATING
3
2) GLOBAL
BUSINESS SAVVY

Kemampuan mengembangkan usaha,


meningkatkan daya saing dan nilai tambah
Perusahaan dengan mempertimbangkan
perkembangan dan tren bisnis global dari
berbagai aspek (ekonomi, sosial, budaya,
teknologi, politik internasional).

RATING
3
Kemampuan untuk mengidentifikasi
kebutuhan pelanggan serta memberikan
pelayanan terbaik untuk memastikan
tercapainya tuntutan dan harapan
pelanggan.

RATING
2
3) CUSTOMER
FOCUS
4) BUILDING STRATEGIC
PARTNERSHIP

Kemampuan membangun dan


mengembangkan kemitraan
strategis dengan stakeholders
untuk mencapai dan
meningkatkan nilai tambah bagi
Perusahaan.
RATING 4
RATING
5

Kemampuan menetapkan sasaran jangka


panjang berdasarkan sudut pandang
yang bersifat menyeluruh (holistic) dan
lengkap (komprehensif) untuk
meningkatkan daya saing dan nilai
tambah Perusahaan.

5) STRATEGIC
ORIENT ATION
6) DRIVING EXECUTION

Kemampuan menerjemahkan dan


mengimplementasikan strategi menjadi
rencana kerja dan memastikan
terlaksananya pekerjaan untuk mencapai
sasaran yang diinginkan.

RATING
5
COMPLIANCE AND LEGAL DIRECTOR
COMPETENCES

B.
LEADING
BUSINESS
1) DRIVING
INNOVATION

Kemampuan untuk mendorong orang lain


dan menciptakan Perusahaan yang terus
melakukan upaya-upaya kreatif dan
inovatif untuk meningkatkan proses dan
hasil kerja.
RATING

2
2) DEVELOPING ORGANIZATIONAL
CAPABILITIE

Kemampuan membangun strategi, struktur


dan sistem yang dapat memaksimalkan
pengembangan kapabilitas dan kapasitas
organisasi dan talenta dalam Perusahaan.

RATING

5
3) LEADING
CHANGE
Kemampuan untuk mengidentifikasi,
melaksanakan dan memimpin
perubahan dalam organisasi menuju
kondisi yang diinginkan secara
berkelanjutan

RATING

5
4) MANAGING
DIVERSITY
Kemampuan untuk mengelola dan
memanfaatkan keberagaman para
pemangku kepentingan untuk
meningkatkan nilai tambah dan
daya saing Perusahaan

RATING

3
SELENGKAPNYA BISA DIAKSES MELALUI:

https://docs.google.com/spreadsheets/d/1O0D0y7L8-
gFKd17t7YZq_IfAA92Z4Jhl/edit#gid=552234993

SUMBER
1. https://lspp.or.id/wp-content/uploads/2014/06/SKKNI-
KEPATUHAN-PERBANKAN-COMPLIANCE.pdf
2. https://ridwanagusmawardi.wordpress.com/2016/04/26/bank-
bri-details/amp/
3. SALINAN KEPUTUSAN MENTERI BBUMN INDONESIA NOMOR
SK-394/MBU/12/2021 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN
ASESMEN BAGI TALENTA DIREKSI BUMN
4. SALINAN PERATURAN MENTERI BUMN REPUBLIK INDONESIA
NOMOR PER - 11/MBU/07/2021 TENTANG PERSYARATAN, TATA
CARA PENGANGKATAN, DAN PEMBERHENTIAN ANGGOTA
DIREKSI BADAN USAHA MILIK NEGARA
SUMBER

1. LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN


TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 636 TAHUN 2012
2. SALINAN PERATURAN MENTERI BADAN USAHA MILIK NEGARA
REPUBLIK INDONESIA NOMOR PER - 04/MBU/ 10/2019
TENTANG KAMUS KOMPETENSI APARATUR SIPIL NEGARA DI
LINGKUNGAN KEMENTERIAN BADAN USAHA MILIK NEGARA
3. KEPUTUSAN MENTERI KETENAGA KERJAAN RI NOMOR 293
TAHUN 2019 TENTANG PENETAPAN STANDAR KOMPETENSI
KERJA NASIONAL INDONESIA KATEGORI PROFESIONAL,
ILMIAJ, DAN TEKNIS GOLONGAN KELOMPOK AKTIVITAS
PROFESIONAL, ILMIAH DAN TEKNIS LAINNYA BIDANG
ASSESSMENT CENTER

Anda mungkin juga menyukai