Anda di halaman 1dari 6

ARTIKEL JURNAL

KEPERAWATAN MATERNITAS
“Penatalaksanaan Pijat Oksitosin untuk Meningkatkan Produksi ASI pada Ibu Postpartum”

Disusun oleh :

1. Muhammad Farid. (20214663045)


2. Arfatiana Gina R. (20214663013)
3. Ayu Oktaviani. (20214663017)
4. Haris Rizki M. (20214663036)

PROGRAM STUDI PROGRSM PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA
2022-2023
JUDUL I PENERAPAN PIJAT OKSITOSIN DALAM MENINGKATKAN PRODUKSI ASI IBU POSTPARTUM
AUTHOR / TAHUN Dwi Rahayu, Yunarsih/ 2018
TERBIT
Population, Intervention, Populasi : Ibu postpartum
Comparison, Outcome, Intervensi : Pijat Okstosin
Times Outcome : Produksi ASI diukur dengan Weighing Test.Data diukur sebelum dan sesudah dilakukannya tindakan, kemudian
dianalisis dengan ANOVA dengan α ≤ 0,05.
Times : 2018
CRITICAL APPRAISAL 1. Why was this study done?
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan produksi ASI untuk keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif.
2. What is sample size?
Jumlah sampel sebanyak 18 Responden, dibagi 2 kelompok. Rancangan ini berupaya untuk mengungkapkan
hubungan sebab akibat dengan cara melibatkan kelompok kontrol dan kelompok ekperimental.
3. Are the measurements of major variables valid and reliable?
Variabel dependen dalam penelitian ini adalah tingkat produksi ASI pada ibu postpartum Prosedur analisis dalam
penelitian ini proses pengolahan data mengikuti langkah - langkah sebagai berikut editing, coding, entri data dan
cleaning atau tabulasi.
4. How were the data ananaliyze ?
Jenis penelitian ini adalah Quasi Experiment yang bertujuan untuk mengungkapkan hubungan sebab akibat dengan
cara melibatkan kelompok kontrol disamping kelompok eksperimen (Nursalam, 2013). Rancangan yang digunakan
dalam penelitian ini adalah pre-post test with control group design.
5. Were there any untoward events during the conduct of the study?
Peneliti tidak menjelaskan adanya kejadian yang tidak diingingkan selama proses penelitian.
6. How do the results fit with previous research in the area?
Dari hasil penelitian setelah dilakukan pijat oksitosin didapatkan milk intake yang lebih banyak dibandingkan
kelompok kontrol. Hal ini dikarenakan pijat oksitosin mampu meningkatkan hormon oksitosin dan kenyamanan Ibu
sehingga bisa meningkatkan reflek let down.Manfaat pijat oksitosin adalah membantu ibu secara psikologis,
menenangkan, tidak stress; membangkitkan rasa percaya diri; membantu ibu agar mempunyai pikiran dan perasaan
baik tentang bayinya, meningkatkan produksi ASI; memperlancar ASI; melepas lelah, ekonomis serta praktis .
7. What does this research mean for clinical practice?
Melihat besarnya manfaat yang di timbulkan oleh pemberian terapi pijat oksitosin ini terhadap tingkat produksi ASI
maka pemberian terapi pijat oksitosin dapat dijadikan sebagai salah satu intervensi yang dapat diberikan oleh pihak
puskesmas maupun Rumah sakit.

JUDUL II Metode Pijat Oksitosin, Salah Satu Upaya Meningkatkan Produksi ASI Pada Ibu Postpartum
AUTHOR / TAHUN Kurniati Devi Purnamasari, Yudita Ingga Hindiarti/ 2020
TERBIT
Population, Intervention, Populasi : lbu pospartum
Comparison, Outcome, Intervensi : pijat okstosin
Times Outcome : Hasil penelitian menunjukkan bahwa meningkatkan kualitas pelayanan bagi tenaga kesehatan terutama bidan
sebagai pelaksana sehingga dapat memberikan edukasi kepada ibu akan manfaat pijat oksitosin dan dapat memotivasi ibu
dan keluarga untuk melakukan pijat oksitosin.
Times : 2020
CRITICAL APPRAISAL 1. Why was this study done?
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pijat oksitosin terhadap pengeluaran ASI pada ibu post
partum.
2. What is sample size?
Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 86 orang, Sampel diambil secara purposive sampling
berjumlah 60 orang ibu post partum yang dibagi menjadi 2 kelompok secara randomisasi yaitu 30 orang kelompok
intervensi yang diberikan pijat oksitosin selama 30 menit dan 30 orang kelompok kontrol yang diberikan pijat
oksitosin selama 15 menit.
3. Are the measurements of major variables valid and reliable?
Data penelitian dikumpulkan dengan melakukan pemijatan oksitosin selama 3 hari setiap pagi hari dan dilakukan
observasi pengukuran produksi ASI pada 2 jam sebelum dan setelah dilakukan pijatan oksitosin. Proses pengumpulan
data dilakukan pada bulan Juli- September 2020 oleh peneliti dengan dibantu oleh 9 orang enumerator penelitian.
Data yang terkumpul selanjutnya diproses dan dianalisis menggunakan uji Wilcoxon dengan bantuan perangkat lunak
komputer. Hasil uji analisis lebih lanjut dengan uji wilcoxon dapat disimpulkan ada perbedaan yang bermakna rerata
selisih kenaikan frekuensi menyusui antara kelompok intervensi dengan kelompok kontrol (p=0.000). Adapun
pengaruh pemberian pijat oksitosin pada kelompok intervensi terlihat ada kenaikan rerata frekuensi menyusui bayi
yang lebih besar dibandingkan dengan kelompok kontrol.
4. How were the data ananaliyze ?
Penelitian ini menggunakan desain penelitian ekperimen semu (quasy eksperimen) dengan rancangan non equivalent
control group design.
5. Were there any untoward events during the conduct of the study?
Peneliti tidak menjelaskan adanya kejadian yang tidak diingingkan selama proses penelitian.
6. How do the results fit with previous research in the area?
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Durasi pemberian pijat oksitosin berpengaruh secara signifikan pada produksi
ASI yang dihasilkan, hal ini terbukti pada rerata jumlah produksi ASI kelompok intervensi lebih signifikan
peningkatannya dibandingkan kelompok kontrol. Kelancaran produksi ASI sangat dipengaruhi oleh beberapa faktor
diantaranya umur, paritas, gizi, emosional, psikis, fisiologis ibu dan lain - lain. pemberian pijat oksitosin pada
kelompok intervensi berpengaruh secara signifikan terhadap peningkatan produksi ASI yang ditunjukan dari: jumlah
produksi ASI, Berat badan bayi, frekuensi menyusui, dan frekuensi buang air kecil (BAK). Pemberian pijat oksitosin
diterapkan pada ibu selama masa nifas.

7. What does this research mean for clinical practice?


Melihat besarnya manfaat yang di timbulkan oleh pijat oksitosin terhadap pengeluaran ASI pada ibu post partum
ini terhadap pengaruh secara signifikan peningkatan produksi ASI. Pemberian pijat oksitosin dapat dijadikan sebagai salah
satu intervensi yang dapat diberikan oleh pihak puskesmas untuk meningkatkan produksi ASI pasa ibu post partum.

Anda mungkin juga menyukai