Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / 2
Materi pokok : Bangun Ruang Sisi Datar
Alokasi Waktu : 2 × 40 menit (1 Pertemuan)

A. Standar Kompetensi
Menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar.
B. Kompetensi Dasar
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik, konsisten dan teliti, bertanggung
jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan masalah.
3. Memiliki rasa ingin tahu, percaya diri, dan ketertarikan pada matematika serta
memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk
melalui pengalaman belajar.
4. Memiliki sikap terbuka, santun, objektif, menghargai pendapat dan karya
teman dalam interaksi kelompok maupun aktivitas

C. Indikator
1. Kemampuan siswa memvisualisasikan luas permukaan dan volume bangun
ruang berdasarkan wujud benda yang diamati.
2. Kemampuan siswa menganalisis luas permukaan dan volume bangun ruang
berdasarkan sifat, ciri-ciri atau proses terbentuk bangun ruang sisi datar.
3. Kemampuan siswa membuat kesimpulan dengan memberikan penjelasan
secara informal berdasarkan informasi yang diberikan atau berdasarkan sifat
dengan keterkaitan hubungan yang ada pada bangun ruang sisi datar.
4. Kemampuan siswa membuktikan penyelesaian masalah yang berkaitan luas
permukaan dan volume bangun ruang dengan tepat berdasarkan aksioma,
teorema atau rumus.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa diharapkan dapat :
1. Memvisualisasikan luas permukaan dan volume bangun ruang berdasarkan
wujud benda yang diamati.
2. Menganalisis luas permukaan dan volume bangun ruang berdasarkan sifat,
ciri-ciri atau proses terbentuk bangun ruang sisi datar.
3. Membuat kesimpulan dengan memberikan penjelasan secara informal
berdasarkan informasi yang diberikan atau berdasarkan sifat dengan
keterkaitan hubungan yang ada pada bangun ruang sisi datar.
4. Membuktikan penyelesaian masalah yang berkaitan luas Permukaan dan
volume bangun ruang dengan tepat berdasarkan aksioma, teorema atau rumus.
Karakter siswa yang diharapkan :
 Disiplin
 Tanggung jawab
 Inisiatif
 Percaya diri
 Motivasi

E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Realistik
Model pembelajaran : Cooperative Learning
Metode : Ceramah plus (demonstrasi dan diskusi kelompok)

F. Materi Pembelajaran
1. Luas permukaan Kubus, Balok, Prisma, dan Limas
2. Volume Kubus, Balok, Prisme, dan Limas

G. Langkah – Langkah Kegiatan Pembelajaran

Fase Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Metode Waktu


Fase 1
Memahami
masalah
kontekstual
Fase 2
Menjelaskan
masalah
kontekstual
Fase 3
Menyelesaikan
masalah
kontekstual
Fase 4
Membandingkan
dan
mendiskusikan
jawaban
Fase 5
Menyimpulkan

H. Sumber, Alat, dan Media Pembelajaran


Media : White Board, Tayangan Power Point dan Lembar Kerja Siswa
Alat : Laptop, LCD
Sumber Pembelajaran :
1. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Matematika Buku Guru
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balit- bang,
Kemdikbud.
2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Matematika Buku Siswa
Semester 2 SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbu- kuan,
Balitbang, Kemdikbud.
3. Rahaju, Endah Budi, R.Sulaiman, Tatang Yuli Eko S, Mega Teguh Budiarto,
Kusrini, Sitti Maesuri, Masyirah dan Ismail. 2008. Contextual Teaching and
Learning Matematika untuk SMP/MTs Kelas VIII Edisi 4. Jakarta: Pusat
Perbukuan Dapartemen Pendidikan Nasional.
4. Nuharini, Dwi. dan Tri Wahyuni . 2008. Matematika Konsep dan Aplikasinya
untuk Kelas VIII SMP dan MTs. Jakarta: Pusat Perbukuan Dapartemen
Pendidikan Nasional.
Untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai bangun ruang dapat mengakses:
http://apsd.k12.ar.us.
I. Penilaian
Teknik Penilaian: melalui pengamatan dan tes tertulis
a. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Waktu Penilaian


Penilaian
Sikap
1 a. Aktif dalam pembelajaran dan Pengamatan Selama pembelajaran.
kegiatan kelompok.
b. Bekerjasama dalamkegiatan
kelompok.
Pengetahuan
a. Menentukan luas permukaan Tes tertulis,
2 Penyelesaian tugas
kubus, balok, limas dan Lisan.
kelompok dan kuis
prisma.
b. Menentukan volume kubus,
balok, limas dan prisma
Ketrampilan
Terampil dalam
3 Pengamatan Penyelesaian tugas
memecahkan masalah
kelompok dan kuis
kehidupan nyata yang berkaitan
dengan luas permukaan dan
volume bangun ruang.

b. Instrumen Penilaian
a. Sikap : Terlampir
b. Ketrampilan : Terlampir
c. Pengetahuan : Tes tertulis berikut.
Instrumen Penilaian Sikap

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : VIII/Genap
Tahun Pelajaran : .............................
Waktu Pengamatan : Selama pembelajaran dan saat diskusi

Berikan tanda (√) pada kolom sesuai hasil pengamatan.

Sikap
No Nama Siswa Bertanggung
Aktif Bekerjasama
Jawab
KB B SB KB B SB KB B SB

Keterangan:
KB : Kurang baik
B : Baik
SB : Sangat baik
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran
1. Kurang baik jika sama sekali tidak menunjukkan kesungguhan dalam mencari,
memberikan masukan atau gagasan, mencoba bertanya, atau menjawab
pertanyaan dari teman maupun guru tetapi menyelesaikan tugas yang
diberikan dalam proses pembelajaran.
2. Baik jika menunjukkan ada kesungguhan dalam mencari, memberikan
masukan atau gagasan, mencoba bertanya, atau menjawab pertanyaan dari
teman maupun guru tetapi belum konsisten dan menyelesaikan tugas yang
diberikan dalam proses pembelajaran.
3. Sangat baik jika menunjukkan ada kesungguhan dalam mencari, memberikan
masukan atau gagasan, bertanya, atau menjawab pertanyaan dari teman
maupun guru secara konsisten secara terus menerus dan menyelesaikan tugas
yang diberikan dalam proses pembelajaran.

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam
kegiatan kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok tetapi masih belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan
kelompok secara terus menerus dan konsisten.

Indikator sikap bertanggung jawab terhadap proses pemecahan masalah.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak bertanggung jawab terhadap proses
pemecahan masalah .
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bertanggung jawab terhadap
proses pemecahan masalah tetapi masih belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bertanggung jawab
terhadap proses pemecahan masalah secara terus menerus dan konsisten.

Indikator terampil menerapkan konsep dalam memecahan masalah nyata


1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat Menerapkan konsep matriks dari
suatu masalah nyata dan menentukan jenis matriks yang terbentuk dari suatu
masalah nyata dalam memecahkan masalah
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk Menerapkan konsep
matriks dari suatu masalah nyata dan menentukan jenis matriks yang terbentuk
dari suatu masalah nyata dalam memecahkan masalah tetapi belum
sepenuhnya tepat.
3. Sangat terampil, jika menunjukkan adanya usaha untuk Menerapkan konsep
matriks dari suatu masalah nyata dan menentukan jenis matriks yang terbentuk
dari suatu masalah nyata dalam memecahkan masalah dan sudah tepat.
Instrumen Penilaian Keterampilan

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : VIII/Genap
Tahun Pelajaran : ............................
Waktu Pengamatan : Selama pembelajaran dan saat diskusi

Berikan tanda (√) pada kolom sesuai hasil pengamatan.


Keterampilan
Menerapkan konsep matriks dari suatu
masalah nyata dan menentukan jenis matriks
No Nama Siswa
yang terbentuk dari suatu masalah nyata.
KT T ST

Keterangan:
KT : Kurang terampil
T : Terampil
ST : Sangat Terampil
Instrumen Penilaian Pengetahuan

TEKNIK TES TERTULIS

Satuan Pendidikan : SMP


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII/Genap
Kompetensi Dasar : Menentukan luas permukaan dan volume kubus, balok,
prisma, dan limas.
Materi : Bangun ruang sisi datar.

Petunjuk:
1. Kerjakan soal berikut secara individu, tidak diperbolekan bekerjasama dalam
bentuk apapun.
2. Jawablah soal berikut dengan teliti.
3. Kerjakan dengan waktu maksimal 10 menit.

Soal :

1. Dikatahui luas permukaan prisma segi empat adalah 256 cm2. Alas prisma
tersebut berbentuk persegipanjang dengan ukuran panjang 5 cm dan lebar 4
cm. Tetukan tinggi prisma tersebut!
2. Sebuah kaleng berbentuk balok berukuran 10 dm × 8 dm × 6 dm berisi air
penuh. Bila air itu dituangkan pada kaleng lain berbentuk prisma yang luas
alasnya 96 dm2 dan sudah terisi air setinggi 12 cm. Berapa literkah air pada
kaleng berbentuk prisma sekarang?
PEDOMAN PENSKORAN
No Kunci Jawaban Skor
Diketahui: Luas permukaan prisma segi empat = 500 cm2 1
Panjang alas 5 cm Lebar 1
alas 4 cm. 1
Ditanyakan: Tinggi prisma? 3
L = 2 × Luas alas + Keliling alas × tinggi 1
256 = 2 × panjang × lebar + 2 × (panjang + lebar) × tinggi 1

1. = 2 × 5 × 4 + 2 × (5 + 4) × tinggi 1

= 40 + 2 × (9) × tinggi 1

256 = 40 + 18 × tinggi 1
1
256 – 40 = 18 × tinggi
1
216 = 18 × tinggi
1
tinggi = 12
3
Jadi, tinggi prisma tersebut adalah 12 cm2.
Diketahui : Balok berukuran 10 dm × 8 dm × 6 dm berisi air penuh 1

Alas Prisma = 96 dm2


1
Tinggi air pada prisma = 12 cm
1
Ditanyakan : Berapa liter air pada kaleng berbnetuk prisma
3
Volume air pada kaleng Balok = Volume ketinggian air pada
1
kaleng Prisma
Ukuran kaleng Balok = Luas alas kaleng Prisma × Ketinggian air 10
2.
× 8 × 6 = 96 × Ketinggian air 1

Ketinggian air = 5 dm 1
Kaleng Prisma sudah terisi air setinggi 12 cm = 1, 2 dm 1

Dengan demikian dapat ditemukan volume air pada kaleng Prisma 1


sekarang:
Volume air pada Kaleng Prisma sekarang = Luas alas Prisma x Tinggi
1
No Kunci Jawaban Skor
air sekarang
= 96 × (1,2 + 5) 1
= 96 × 6, 5 1
= 624 1
Jadi, banyaknya air air pada kaleng berbentuk prisma sekarang adalah 3
624 dm3 = 624 liter.
Jumlah 35

Skor Perolehan
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝐴𝑠𝑝𝑒𝑘 𝑃𝑒𝑛𝑔𝑒𝑡𝑎ℎ𝑢𝑎𝑛 ¿ x 100 %
Skor Maksimal

Anda mungkin juga menyukai