Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BUOL

DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB


UPTD PUSKESMAS BIAU
Jln.R.M.Pusadan No.Telp (0445)

KERANGKA ACUAN ANC TERPADU

A. PENDAHULUAN
Kehamilan adalah peristiwa alamiah yang akan dialami oleh seluruh ibu yang
mengharapkan anak, pada umumnya kehamilan berkembang dengan normal
dan menghasilkan kehamilan sesuai dengan yang diharapkan. Pelayanan ANC
merupakan cara penting untuk memonitor dan mendukung kesehatan ibu hamil
dan mendeksi adanya kehamilan resiko tinggi, sebagai salah satu penyebab
kematian ibu hamil, sehingga ANC diharapkan dapat mengurangi AKI.

B. LATAR BELAKANG
Penyebab mendasar terhadap kematian ibu secara garis besar dapat
dibagi menjadi dua kelompok, yaitu penyebab langsung dan tidak langsung.
Selain itu juga terdapat masalah-masalah lain yang berkaitan dengan kualitas ibu
hamil, antara lain masalah penggunaan kontrasepsi, penyakit menular, penyakit
kronik dan kekurangan gizi.
Untuk mengatasi permasalahan tersebut di atas, maka pelayanan asuhan
ibu hamil di fasilitas kesehatan pemerintah maupun swasta dan praktek
perorangan / kelompok perlu dilaksanakan secara menyeluruh dan terpadu
(komprehensif dan integrative), mencakup upaya promorif, preventif, sekaligus
kuratif dan rehabilitative yang meliputi pelayanan KIA, gizi pengendalian penyakit
menular (infeksi), penanganan penyakit kronis serta beberapa program local dan
spesifik lainnya sesuai dengan kebutuhan program

C. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Dalam pelayanan antenatal terpadu, tenanga kesehatan harus dapat
memastikan bahwa kehamilan berlangsung normal, mampu mendeteksi
dini masalah dan penyakit yang dialami ibu hamil, melakukan intervensi
secara adekuat sehingga ibu hamil siap untuk persalinan normal.

2. Tujuan Khusus
a. Memantau kemajuan kehamilan untuk memastikan kesehatan ibu
dan tumbuh kembang bayi
b. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan fisik, mental dan
sosial ibu dan bayi
c. Mengenali secara dini ketidaknormalan atau komplikasi yang
mungkin terjadi selama hamil, termasuk riwayat penyakit secara
umum, kebidanan dan pembedahan
d. Mempersiapkan kehamilan cukup bulan melahirkan dengan
selamat, ibu maupun bayinya dengan trauma seminimal mungkin
e. Mempersiapkan ibu agar persalinan berjalan normal dengan
pemberian ASI Eksklusif (0-6 bulan)
f. Mempersiapkan peran ibu dan keluarga dalam menerima kelahiran
bayi agar dapat tumbuh secara normal

D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN

E. METODE / CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


F. SASARAN
G. JADWAL KEGIATAN
H. EVALUASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai