Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH

RENCANA TUGAS MAHASISWA 2


MATA KULIAH Teknik Penulisan Karya Ilmiah
KODE KPS 1604 SKS 2 SEMESTER 2
DOSEN PENGAMPU Drs. Sumarjono, M. Si/Guruh Prasetyo, M. Pd
BENTUK TUGAS
Proposal Skirpsi
JUDUL TUGAS
Menyusun Proposal Skripsi berdasarkan kaidah Teknik penulisan karya ilmiah
LATAR BELAKANG
1. Membuat proposal skripsi sesuai dengan judul yang sudah saudara buat
2. Mempraktekan latihan-latihan pada pertemuan sebelumnya sesuai dengan format proposal skripsi
dalam pedoman penulisan karya tulis ilmiah tahun 2016 (perthatikan penggunaan ragam bahasa,
ukuran kertas, margin, spasi, dan jenis huruf)
3. Dikumpulkan / diunggah di sister dalam selot unggah pekerjaan UTS seuai waktu / jadwal yang sudah
ditentukan
4. File doc/word
5. Isi proposal harus memuat unsur-unsur latihan sbb:
1) Halaman Judul
2) Daftar Isi
3) Bab 1, 2 & 3 Lengkap dengan Subbab, dan Sub-subbab, Sub-subbab-subsubsub
4) Teknik penomoran (Judul Bab, Subbab, dan Sub-subbab, Sub-subbab-subsubsub)
5) Teknik penulisan sumber rujukan
a. Teknik penulisan kutipan (langsung dan tadak langsung)
b. Teknik penulisan footnote dan innote
c. Teknik penyusunan daftar sumber rujukan / daftar pustaka
6) Teknik Jenis dan penyajian ilustrasi
a. Lampiran
b. Tabel
c. Gambar/foto
d. Peta
e. Dokumen

CP PRODI YANG DIBEBANKAN


Mahasiswa mampu merancang metodologi penelitian sebagai usaha penyelesaian masalah

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


1. Menganalisis konsep dasar, etika, rambu plagiasi dan ragam Bahasa ilmiah
2. Menganalisis jenis karya ilmiah hingga tata cara penulisan karya ilmiah
3. Menganalisis sistematika laporan penelitian

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


1. Menjelaskan tata cara penulisan karya ilmiah

2. Mengidentifikasi sistematika penulisan karya ilmiah

3. Mengidentifikasi penulisan sumber rujukan dan penyajian ilustrasi

4. Mengidentifikasi sistematika artikel, makalah, buku, modul, monograf dan prosiding

DESKRIPSI TUGAS
1. Tugas ini dikerjakan secara individu
2. Buatlah artikel ilmiah bertema “Pendidikan sejarah”
3. Tulislah artikel dengan menggunakan kaidah Teknik penulisan karya ilmiah.
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Membuat proposal skripsi sesuai dengan judul yang sudah saudara buat
2. Mempraktekan latihan-latihan pada pertemuan sebelumnya sesuai dengan format proposal skripsi
dalam pedoman penulisan karya tulis ilmiah tahun 2016 (perthatikan penggunaan ragam bahasa,
ukuran kertas, margin, spasi, dan jenis huruf)
3. Dikumpulkan / diunggah di sister dalam selot unggah pekerjaan UTS seuai waktu / jadwal yang sudah
ditentukan
4. File doc/word
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
Objek garapan: Teknik Penulisan Karya Ilmiah melalui Proposal Skripsi bertema “Pendidikan
Sejarah”
1. Pokok bahasan terdiri atas : Pendidikan Sejarah
2. Tugas dalam bentuk proposal skripsi
3. Tugas diupload melalui e-learning

INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN


1. Ketepatan sistematika penulisan sesuai dengan standar
2. Ketepatan metode dan hasil analisis
3. Ketepatan pengamatab dan pembahasan
4. Penggunaan daftar rujukan dan sitasi sesuai dengan jumlah yang ditentukan
JADWAL PELAKSANAAN
Sosialiasi tugas : minggu ke-1
Penelusuran topik dan desain penelitian : minggu ke-6
Pelaksanan Penelitian : minggu ke-7
Pengumpulan tugas : minggu ke-8 dan minggu ke-16

LAIN-LAIN
1. Bobot penilaian tugas ini adalah 30% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini
2. Tugas dikerjakan dan dipresentasikan
DAFTAR RUJUKAN
Jurnal atau buku yang terkait dengan topik setiap individu
UNSUR PRESENTASI
Indikator Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang
(100-80) (79-70) (69-60) (59-50) (<50)
Argumentasi Argumentasi Argumentasi Argumentasi Argumentasi Tidak memiliki
berdasarkan berdasarkan berdasarkan tidak argumentasi yang
kajian teoritis berbagai teori umum memiliki relevan terhadap
yang referensi yang yang dasar topik
didadapatkan relavan didapatkan keilmuan dan
dari berbagai secara general hanya
referensi yang merupakan
relevan praduga
Pemahaman Memahami dan Dapat Memahami Kurang Tidak memahami
dapat mengidentifikasi sebagian topic memahami elemen apapun
mengidentifikasi secara umum yang sedang topic yang terkait topic yang
seluruh elemen topic yang dibahas sedang sedang dibahas
topic yang dibahas dibahas
sedang dibahas
Merumuskann Merumuskan Merumuskan Merumuskan Merumuskan Merumuskan
Kesimpulan kesimpulan kesimpulan kesimpulan kesimpulan kesimpulan
berdasarkan berdasarkan pada berdasarkan berdasarkan berdasarkan
seluruh seluruh sebagian sebagian sebagian pertanyaan
pertanyaan yang pertanyaan yang pertanyaan pertanyaan yang diajukan tanpa
diajukan dan diajukan yang diajukan yang mengaitkan dengan
melakukan diseminasikan dan diajukan gagagan umum
desminasi dengan gagasan diseminasikan dengan topik
berdasarkan umum dari topic dengan pemahaman
kajian teori yang yang dibahas gagasan umum yang terbatas
ada dari topic yang
dibahas
Kerja Sama Memiliki Memiliki Memiliki Memiliki Tidak memiliki
kemampuan kemampuan kemampuan
kemampuan kemampuan
untuk kolaborasi kolaborasi
untuk melakukan kolaborasi yang
melakukan yang kurang yang kurang
kolaborasi efektif,
kolaborasi efektif, sehingga
dengan anggota sehingga
dengan anggota sehingga presentasi
kelompok secara presentasi
kelompok secara komunikasi kelompok
komunikatif dan kelompok tidak
komunikatif, dalam tidak dapat
semua anggota dapat mencapai
sehingga tujuan kelompok diselesaikan
berpartisipasi tujuan
kelompok dapat tidak dibangun secara
secara aktif
dicapai secara
secara maksimal
efektif optimal

Anda mungkin juga menyukai