Anda di halaman 1dari 3

PELAKSANAAN PELAYANAN

PEMERIKSAAN IVA
No. Dokumen 440/………-SOP/PKM/III/2020

No. Revisi -
SOP
Tanggal Terbit 11 Maret 2020

Halaman 1/3

Pemerintah
UPTD
Kabupaten
Puskesmas
Pangandara Yana Taryana Langkaplancar
n NIP. 19720624 199303 1 003

1. Pengertian IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat) : merupakan metode


sederhana untuk deteksi dari kanker leher rahim dengan menggunakan
asam asetat.
2. Tujuan Deteksi dini dengan menggunakan IVA bertujuan mengidentifikasi
mereka yang mengalami lesi pra kanker sehingga dapat memperoleh
terapi segera untuk memutus perjalanan hidup lesi pra kanker
sebelum menjadi kanker.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : 440/ -SK/PKM.LKP/II/2020 tentang
Penetapan Penanggungjawab Program serta Uraian Tugas
4. Referensi Panduan Program Nasional Gerakan Pencegahan dan Deteksi Dini
Kanker Leher Rahim dan Kanker Payudara diterbitkan oleh Kementrian
Kesehatan Republik Indonesia, Direktorat Jenderal PP & PL. Direktorat
Pengendalian Penyakit Tidak Menular tahun 2015.
5. Langkah / 1. Persiapan tempat, bahan, peralatan, SDM, dan penentuan waktu
langkah pelaksanaan.
2. Penetapan jumlah target sasaran.
3. Penginformasian kegiatan kepada masyarakat melalui bidan desa,
kader kesehatan, dan perangkat desa.
4. Penetapan teknis pelaksanaan :
- Pendaftaran dengan pembagian nomor urut.
- Pemanggilan klien.
- Pemberian konseling dan informed consent (meminta kesediaan
klien dan suaminya untuk dilakukan tindakan).
- Pelaksanaan IVA oleh bidan dengan dikonfirmasi oleh dokter
puskesmas.
- Pelaksanaan Krioterapi oleh dokter/bidan puskesmas untuk IVA
positif.
- Penjelasan rencana tindak lanjut/ follow up baik pada kasus
positif maupun negative.
- Pencatatan dan pelaporan pada form yang telah tersedia.
- Pendokumentasian kegiatan.
- Pemulangan klien.
6. Diagram Alir
Konseling Awal tentang Klien
Pemeriksaan

Pemeriksaan IVA Pendaftaran Pemeriksaan


– Mengisi Data Pribadi –
Persetujuan Tindakan

IVA (-) IVA (+)

Anjurkan Berperilaku Hidup Sehat Kandidat


dan Pemeriksaan IVA ulang setiap Krioterapi
3-5 bulan

Ya Tidak

Terapi Anjuran
Pemeriksaan
Lanjut

Kontrol

7. Distribusi 1. Bidan
2. Dokter puskesmas
8. Dokumen 1. Leaflet penyuluhan
2. Daftar tilik
terkait
3. Form data pribadi
4. Informed Consent
PELAKSANAAN PELAYANAN
PEMERIKSAAN IVA
No. Dokumen 440/………-DT/PKM/III/2020

No. Revisi -
DAFTAR
TILIK Tanggal Terbit 11 Maret 2020

Halaman 1
Nama Unit : …………………..
Nama Petugas : …………………..
Tanggal Pelaksanaan : …………………..

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku

1 Apakah petugas menyiapkan tempat, bahan, peralatan,


SDM, dan menentuan waktu pelaksanaan kegiatan ?
2 Apakah petugas sudah menetapkan jumlah target sasaran ?
Apakah petugas menginformasikan kegiatan kepada
3 masyarakat melalui bidan desa, kader kesehatan, dan
perangkat desa ?
4 Apakah teknis pelaksanaan kegiatan sudah sesuai SOP ?
Jumlah

Compliance Rate (CR) = %

Langkaplancar,………………………….
Pelaksana / Auditor

(…………………..................)
Nip.

Anda mungkin juga menyukai