Anda di halaman 1dari 12

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA (KB)

PADA NY “R” DENGAN SUNTIKAN CYCLOFEAM


1 BULAN DI BPM KLINIK IRDAYANTI
TANGGAL 10 DESEMBER 2021

OLEH :

HASNIATIN L

P00324019017

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KENDARI
PRODI D-IV KEBIDANAN
TAHUN 2021
MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA (KB)
PADA NY “A” DENGAN SUNTIKAN CYCLOFEAM
1 BULAN DI BPM KLINIK IRDAYANTI
TANGGAL 10 DESEMBER 2021

No. Reg :

Tanggal Masuk : 10-12-2021 Pukul 13:00 wita

Tanggal Pengkajian : 10-12-2021 pukul 13:20 wita

Nama Pengkaji : HASNIATIN L

LANGKAH I IDENTIFIKASI DATA DASAR

A. IDENTITAS ISTRI/SUAMI
Nama : Ny “R” / Tn “P”
Umur : 18 tahun / 39 tahun
Suku : tolaki / tolaki
Agama : Islam / Islam
Pendidikan : SD / SMA
Pekerjaan : IRT / Petani
Alamat : lanomea

B. DATA BIOLOGIS/FISIOLOGIS

Seorang perempuan berumur18 tahun datang di ruang poli KIA/KB di BPM klinik Irdayanti
ingin ber-Kb suntik 1 bulan (cyclofem) dengan keluhan keputihan sejak saat menggunakan
KB.

1. Riwayat Keluhan

a. Timbul sejak : Pada saat menggunakan KB


b. Sifat keluhan : Terus menerus
c. Pengaruh keluhan terhadap aktivitas : Mengganggu
d. Usaha untuk mengatasi keluhan : Sering mengganti pakaian dalam

2. Riwayat obstetri

- Riwayat Haid
a. Menarche : 16 tahun
b. Siklus : 28-30 hari
c. Durasi : 5-6 hari
d. Masalah : Tidak ada
- Riwayat Kehamilan,Persalinan dan Nifas yang lalu

Hamil Tahun Usia Jenis Penolong JK BB PB ASI Penyulit


Ke partus kehamilan Persalinan
1 2014 9 bulan Normal Bidan L 2.500 50 (+) -
2 2016 9 bulan Normal Bidan L 3.200 49 (+) -

3. Riwayat ginekologi

Tidak ada riwayat infertilitasi massa,penyakit dan bekas luka operasi

4. Riwayat penyakit yang lalu

Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit menular dan keturunan seperti
TBC,Jantung,hepatitis,hipertensi,diabetes melitus.

5. Riwayat KB

a. Jenis Kontrasepsi : Suntik 3 bulan (Depo Progestin)

b. Lama Pemakaian : ± 1 tahun

c. Masalah : Siklus haid tidak teratur

6. Riwayat pemenuhan kebutuhan dasar

a. Kebutuhan nutrisi
 Waktu makan terakhir : 08:00
 Frekuensi makan : 2-3 kali dalam sehari
 Frekuensi minum : 7-8 gelas/hari
 Pantangan makanan : Tidak ada

Tidak ada perubahan selama ber-KB

b. Pola eliminasi

- BAK

Kebiasaan

 Frekuensi : 4-5 kali dalam sehari


 Warna : Kekuningan
 Bau : Khas amoniak

Tidak ada perubahan selama ber-KB

- BAB

 Frekuensi : 1-2 kali dalam sehari


 Warna : Kekuningan
 Konsistensi : Lunak

Tidak ada perubahan selama ber-KB

c. Pola istirahat/tidur

 Siang : ± 2 jam (pukul 12.00 – 14.00 wita)


 Malam : ± 8 jam (pukul 22.00 – 06.00 wita)

Perubahan

Kebutuhan istirahat mengalami peningkatan


d. Personal hygiene

- Ibu mandi 2 kali dalam sehari menggunakan sabun


- Ibu menggosol gigi 2 kali sehari menggunakan pasta gigi
- Keramas 3 kali seminggu menggunakan shampoo
- Membersihkan genetalia dan anus setiap kali selesai BAK/BAB
- Memotong kuku tangan dan kaki setiap kali panjang dan kotor

e. Data social/spiritual

- Dukungan suami : Mendukung keputusan ibu


- Dukungan keluarga : Mendukung keputusan ibu
- Masalah : Tidak ada
- Ibu dan keluarga selalu berdoa agar ibu dan janin selalu sehat

C. DATA OBJEKTIF

1. Keadaan umum ibu baik


2. Berat badan : 62 kg
3. Tanda-tanda vital
- TD : 110/70 mmHg
- N : 80x/menit
- S : 36,5 ℃
- P : 22x/menit
4. Pemeriksaan Head to toe
a. Kepala
Rambut berwarna hitam, pendek, lurus, bersih dan tidak ada benjolan
b. Wajah
Ekspresi ibu tampak tenang, tidak ada oedema dan cloasma
c. Mata
Konjungtiva merah muda dan sclera tidak icterus
d. Hidung
Tidak ada polip, tidak ada pengeluaran secret dan epitaksis
e. Mulut
Bibir tampak lembab, tidak ada sariawan, tidak ada gigi tanggal dan tanggal serta
lidah tampak bersih
f. Telinga
Tidak ada pengeluaran secret dan pendengaran normal
g. Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid dan pelebaran vena jugularis
h. Payudara
Putting susu menonjol, dan tidak ada benjolan pada payudara
i. Abdomen
Tidak ada bekas operasi, tidak ada nyeri tekan dan massa
j. Pemeriksaan genetalia dan anus
Pemeriksaan genetalia dan anus tidak dilakukan
k. Ekstremitas atas dan bawah
Tidak ada oedema, reflex patella (+)/(+) serta tidak ada varises

LANGKAH II: IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH AKTUAL

PIV A0, Akseptor KB cyclofeam, dengan masalah keputihan ( leukorea)

1. Akseptor KB cyclofeam
Dasar:
DS : ibu melakukan kunjungan ulang untuk mendapatkan suntikan 3 bulanan (cyclofeam)
DO : ibu diberikan suntikan cyclofeam
Analisis dan interpretasi
cyclofeam mengandung menoreksi progesteron asetat yang diberikan setiap 1 bulan
cyclofeam dengan cara IM (1/3 sias) (Buku panduan praktis,Saifudin 2012)

2. Masalah keputihan ( leukorea)


Dasar:
DS : ibu merasakan adanya pengeluaran cairan berwarna putih dari mulut vagina
Analisis dan interpretasi
Pengeuaran cairan putih dari mulut vagina karna efek progesterone merubah flora normal dan
PH vagina sehingga jamur mudah tumbuh didalam vagina dan mennimbulkan keputihan.

LANGKAH III: IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH POTENSIAL

Tidak ada data yang mendukung untuk terjadinya masalah potensial

LANGKAH IV: EVALUASI TINDAKAN SEGERA / KOLABORASI


Tidak ada data yang mendukung untuk dilakukannya tindakan segera / kolaborasi

LANGKAH V: RENCANA ASUHAN


Tanggal : 10-12-2021 Jam : 11:00 wita
1. Tujuan
a. Keadaan umum ibu baik
b. Keluhan ibu dapat teratasi
c. Tidak terjadi infeksi
2. Kreteria keberhasilan
a. Kesadaran composmentis
b. Tanda – tanda vital dalam batas normal
TD : 110/70 mmhg
N : 80 x/ menit
S : 36,5 0c
P : 22 x/ menit
c. Tidak terdapat cairan yang berwarna kuning kehijau – hijauan, berbau dan gatal.

3. Rencana asuhan
1. Jelaskan tindakan yang akan dilakukan kepada ibu
Rasional: agar ibu merasa nyaman dengan tindakan yang akan dilakukan
2. Observasi TTV dan keadaan umum ibu
Rasional: observasi tanda – tanda vital, merupakan indikatoruntuk mengetahui
keadaan umum ibu.
3. Beri penjelasan efek samping pada ibu tentang kontrasepsi yang digunakan
Rasional : agar ibu dapat mengetahui dan tidak merasa khwatir, serta tidak bertanya –
Tanya tentang kontrasepsi yang digunakan.
4. Jelaskan bahwa gejala ini hanya bersifat sementara
Rasional: keputihan yang terjadi hanya bersifat sementara karna ada penyusuaian
tubuh terhadap kontrasepsi yang digunakan.
5. Anjurkan pada ibu untuk menjaga kebersihan genitalia dan sering mengganti pakaian
dalam
Rasional: tempat yang lembab merupakan medium yang cocok untuk
berkembangnya mikroorganisme.
6. Beri suntikan cyclofeam (1 bulan) untuk jangka waktu 4 minggu mendatang, tanggal
03 – 10– 2019.
Rasional: memberi suntikan depoprogesti dalam janggka waktu 3 bulan dapat
mencegah kehamilan.
7. Beri penjelasan dalam anjurkan pada ibu untuk datang kembali pada tanggal
kunjungan yang telah ditentukan.
Rasional: memberi penjelasan tentang kunjungan ulang, agar permasalahan /
kesulitan yang dialami ibu dapat segera diketahui dengan melihat tanggal
kunjungan ibu termotifasi untuk melekukan penyuntikan kembali pada
tanggal 03 – 10– 2019.

LANGKAH VI: IMPLEMENTASI


Tanggal 10-12-2021 Jam : 11:00 wita
1. Jelaskan pada ibu tindakan yang akan dilakukan
2. Keadaan ibu baik
-TD : 110/70 mmHg
-N : 80 x/menit
-P : 22 x/menit
-S : 36,5ºc
3. Memberi penjelasan tentang efek samping serta keputihan yang dialami oleh ibu
a. Mengonsumsi makanan bergizi seimbang (buah-buahan,sayuran hijau, susu
yogurt)
b. Menjaga kebersihan genitalia (mengganti pakaian dalam tiap kali basah)
4. Menjelaskan kepada ibu bahwa gejala ini bersifat sementara
5. Menganjurkan kepada ibu untuk menjaga kebersihan alat genitalianya dan sering
mengganti pakaian dalam
6. Member suntikan cyclofeam 1 bulan
7. Menganjurkan pada ibu untuk datang kembali pada tanggal 10-01-2022
8. Melakukan dokumentasi

LANGKAH VII: EVALUASI


Tanggal 10-12-2021 Jam 11:00 wita
1. Keadaan umum ibu baik
2. Kondisi ibu dalam batas normal, dengan TTV:
TD : 110/70 mmhg
N : 80x/ menit
S : 36,5 0c
P : 22x/ menit
3. Ibu mengerti dan memahami tentang kontrasepsi yang digunakan
4. Keluhan dapat teratasi
5. Ibu mengerti dan bersedia menjaga kebersihan genitalia
6. Ibu telah disuntikan cyclofeam i bulan
7. Ibu bersedia datang kembali pada tanggal kunjungan yang telah ditetapkan
8. Telah dilakukan pendokumentasian
MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA (KB)
PADA NY “A” DENGAN SUNTIKAN CYCLOFEAM
1 BULAN DI BPM KLINIK IRDAYANTI
TANGGAL 10 DESEMBER 2021
(SOAP)

No. Reg :

Tanggal Masuk : 10 Desember 2021 pukul: 13.00 wita

Tanggal Pengkajian : 10 Desember 2021 pukul 13:20 wita

Nama Pengkaji : HASNIATIN L

IDENTITAS ISTRI/SUAMI

Nama : Ny “R” / Tn “P”

Umur : 18 tahun / 39 tahun

Suku : Tolaki / tolaki

Agama : Islam / Islam


Pendidikan : SD / SMA

Pekerjaan : IRT / Prtani

Alamat : lanomea

SUBJEKTIF (S)

Seorang perempuan berumur18 tahun datang di ruang poli KIA/KB Di BPM klinik irdayanti
ingin ber-Kb suntik 1 bulan (cyclofem) dengan keluhan keputihan sejak saat menggunakan KB.
OBJEKTIF (O)

- Keadaan umum ibu baik


- Berat badan : 62 kg
- Tanda-tanda vital

TD : 110/70 mmHg

N : 80x/menit

S : 36,5 ℃

P : 22x/menit

- Pada pemeriksaan fisik tidak terdapat kelainan,wajah ibu tenang pada saat penyuntikan
cyclofaem 1 bulan

ASSESMENT (A)

P2 A0,akseptor KB cyclofaem dengan masalah keputihan

PLANNING (P)

Tanggal 10 Desember 2021 Pukul: 11:00 wita

1. Jelaskan pada ibu tindakan yang akan dilakukan


Hasil : ibu telah mengetahui tindakan yang akan dilakukan
2. Mengobservasi tanda-tanda vital
Hasil : TD :110/70, N:80x/menit, P:22x/menit, S:36,5ºC
3. Memberikan penjelasan mengenai efek samping tentang kontrasepsi yang digunakan
Hasil : ibu mengerti
4. Menjelaskan pada ibu tentang keluhan yang dialaminya
Hasil : keluhan dapat teratasi
5. Menjelaskan pada ibu tentang pentingnya menjaga kebersihan genitalia dan mengganti
pakaian dalam tiap kali basah.
Hasil : Ibu mengerti dan bersedia mengganti pakaian dalam tiap kali basah
6. Menyuntikan cyclofaem 1 bulan
Hasil : Telah disuntikan cyclofaem 1 bulan
7. Anjurkan ibu untuk datang lagi pada tanggal yang telah ditentukan
Hasil : Ibu bersedia
8. Lakukan pendokumentasian
Hasil : pendokumentasian telah dilakukan

Anda mungkin juga menyukai