Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL CARE

FISIOLOGIS

PRAKTIK KLINK KEBIDANAN I

TAHUN 2022

DI SUSUN OLEH :

LUH RAHAYUNI

( 2021080415 )

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

JOMBANG

2022
ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL CARE FISIOLOGI

PADA NY “E” DENGAN MASA GESTASI 35 MINGGU 3 HARI

DI PUSKESMAS KAMPEONAHO

TANGGAL 23 MEI 2022

No. Registrasi : 09.46.63

Tanggal Masuk : 23 MEI 2022, Jam 09.30 wita

Tanggal Pengkajian : 23 MEI 2022, Jam 10.00 wita

Nama Pengkaji : Luh Rahayuni

LANGKAH I IDENTIFIKASI DATA DASAR

A. Identitas Istri/Suami
Nama : Ny “E” / Tn “HH”
Umur : 24 Thn / 28 Thn
Nikah/Lama : 1x / ±1 Thn
Suku : Bugis / Bugis
Agama : Islam / Islam
Pendidikan : SMA / SMA
Pekerjaan : IRT / Wiraswasta
Alamat : Jl. Kandea I, No.7, RT 03 RW 06,
Kel.Bongaya, Kec. Bontoka

B. Riwayat Kehamilan Sekarang


1. Ibu mengatakan ini kehamilannya yang pertama dan tidak
pernah keguguran (GIP0A0).
2. Ibu mengatakan HPHT tanggal 20-9-2021
3. Ibu mengatakan umur kehamilannya ±8 bulan
4. Ibu mengatakan merasakan pergerakan janinnya kuat pada
umur kehamilan ±5 bulan sampai sekarang
5. Ibu mengatakan tidak pernah merasakan nyeri perut yang hebat
selama hamil
6. Ibu mengatakan tidak pernah mengonsumsi jamu dan obat-
obatan tanpa resep dokter
7. Ibu mengatakan telah mendapatkan suntikan TT sebanyak 2
kali di puskesmas

C. Riwayat Kesehatan Yang Lalu Dan Sekarang


1. Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit jantung, asma,
diabetes militus, TBC, hipertensi, malaria, ginjal dan hepatitis
2. Ibu mengatakan tidak ada riwayat alergi pada obat
3. Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit menular seksual
4. Ibu mengatakan tidak pernah diopname dan tidak pernah
dioperasi

D. Riwayat Reproduksi
1. Riwayat Haid
a. Menarche : 14 Tahun
b. Siklus Haid : 28-30 Hari
c. Lama Haid : 5-7 Hari
d. Dimenorhea : Tidak ada nyeri haid
2. Riwayat Ginekologi
a. Ibu mengatakan tidak pernah mengidap penyakit kandungan
b. Ibu mengatakan tidak pernah menjalani operasi kandungan
3. Riwayat KB
Ibu mengatakan tidak pernah menjadi akseptor KB
E. Riwayat Kehamilan, Persalinan Dan Nifas Yang Lalu
Ibu mengatakan tidalk pernah melahirkan sebelumnya
F. Riwayat Sosial Ekonomi Dan Psikologi
1. Sosial
Ibu mengatakan respon suami, keluarga dan orang sekitarnya
sangat senang dengan kehamilannya
2. Ekonomi
a. Ibu mengatakan ingin melahirkan di rumah sakit
b. Ibu mengatakan persalinannya akan di tolong oleh bidan
c. Ibu mengatakan telah mempersiapkan kebutuhan untuk
bayinya
3. Psikologi
Ibu mengatakan sangat senang dengan kehamilannya

G. Riwayat Pemenuhan Kebutuhan Dasar Sehari-Hari


1. Nutrisi
a. Sebelum Hamil
- Makan : 2-3 kali sehari dengan menu nasi, ikan,
sayur dan telur
- Minum : 7-8 gelas sehari
b. Selama Hamil
- Makan : 2-3 kali sehari dengan menu nasi, ikan,
telur, sayur, dan buah
- Minum : 8-9 gelas sehari
2. Eliminasi
BAK
a. Sebelum Hamil
- Frekuensi :5-6 kali/hari
- Warna : Kuning jernih
- Bau : Amoniak
b. Selama Hamil
- Frekuensi :5-6 kali/hari
- Warna : Kuning jernih
- Bau : Amoniak
BAB
a. Sebelum Hamil
- Frekuensi : 1-2 kali/hari
- Warna : Kuning Kecoklatan
- Bau : Amoniak

b. Selama Hamil
- Frekuensi :1 kali sehari
- Warna : Kuning jernih

3. Istirahat
a. Sebelum Hamil
- Tidur Siang : 2-3 jam sehari
- Tidur Malam : ±8 jam sehari
b. Selama Hamil
- Tidur Siang : 1-2 jam sahari
- Tidur Malam : 7-8 jam sehari

4. Personal Hygiene
a. Sebelum Hamil
- Mandi : 2 kali sehari
- Keramas : 2 kali seminggu menggunakan shampo
- Gosok gigi : 3 kali sehari
- Ganti pakaian : setiap kali mandi atau basah
b. Selama Hamil
- Mandi : 2 kali sehari
- Keramas : 3 kali seminngu menggunakan shampo
- Gosok gigi : 2 kali sehari
- Ganti pakaian setiap kali mandi atau setiap kali basah
H. Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan umum ibu baik
2. Tinggi badan 158 cm
3. BB sebelum hamil: 55 kg
4. BB sekarang: 65 kg
5. LiLa ibu 24 cm
6. TTV :
a. TD : 110/80 mmHg
b. N : 80 X/i
c. S : 36,5oC
d. P : 22 x/i
7. Kepala dan Rambut
a. Kulit kepala bersih
b. Rambut hitam, panjang dan tidak rontok
c. Tidak ada nyeri tekan
8. Wajah dan Mata
a. Tidak ada cloasma gravidarum, konjungtiva merah muda
dan sklera putih
b. Tidak ada odema dan tidak nyeri tekan
9. Hidung
a. Simetris kiri dan kanan
b. Tidak ada sekret
c. Tidak ada polip
10. Mulut dan Gigi
a. Bibir tampak lembab
b. Tidak ada karies pada gigi
c. Tidak ada gigi yang tanggal
11. Telinga
a. Simetris kiri dan kanan
b. Tidak adanya serum
c. Pendengaran baik
12. Leher
a. Tidak ada pembesaran vena jugularis
b. Tidak ada pembengkakan kelenjar tiroid
c. Tidak ada pembengkakan kelenjar limfa
13. Payudara
a. Simetris kiri dan kanan
b. Tidak ada massa dan tidak nyeri tekan
c. Puting susu menonjol
d. Hiperpigmentasi pada daerah areola mammae
14. Abdomen
a. Tampak linea nigra dan striae albicans
b. Tidak ada bekas luka operasi
c. Pemeriksaan leopold :
Leopold I : 2 jari di bawah Px, TFU 27 cm
Leopold II : Punggung kanan
Leopold III : Kepala
Leopold IV : BAP
d. Tidak ada nyeri tekan saat palpasi
e. Lingkar perut 86 cm
f. TBJ 2322 gram
g. DJJ terdengar jelas kuat dan teratur pada kuadran bawah
kiri dengan frekuensi 132 x/i
15. Ekstremitas Atas
a. Tidak ada odema
b. Tidak ada nyeri tekan
16. Ekstremitas Bawah
a. Tidak ada odema dan nyeri tekan
b. Tidak ada varices
c. Refleks patela kiri kanan (+)
17. Pemeriksaan Penunjang/Laboratorium
a. Hemoglobin : Tidak dilakukan
b. Albumin : Tidak dilakukan
c. Reduksi : Tidak dilakukan

LANGKAH II IDENTIFIKASI DIAGNOSA/MASALAH AKTUAL

Diagnosa : GI Po AO, Gestasi 35 Minggu 3 Hari, Situs Memanjang Dengan


Punggung Kanan, Presentase Belakang Kepala, Bergerak Atas Panggul
(Konvergen/BAP), Intra Uterin, Tunggal, Hidup, Keadaan Ibu Dan Janin
Baik

1. GI PO AO
DS : Ibu mengatakan ini kehamilannya yang pertama dan tidak
pernah keguguran
DO :
a. Pada pemeriksaan abdomen tampak strie albicans
b. Tonus otot ibu masih tegang

Analisa dan Interpretasi Data


Pada primigravida tonus otot masih tegang, karena belum pernah
mengalami keregangan sebelumnya atau belum pernah mengalami
kehamilan sebelumnya. (Ilmu Kebidanan, Hanifa Prawirahardjo
2006)

2. Gestasi 35 Minggu 3 Hari


DS : Ibu mengatakan HPHT tanggal 20/09/2021
DO : Tanggal pengkajian atau tanggal kunjungan 23/01/2022
Analisa dan Interpretasi Data
Menurut rumus Neagle dari HPHT tanggal 20/05/2016 sampai
tanggal kunjungan atau tanggal pengkajian 23/01/2022 maka umur
kehamilan adalah 35 minggu 3 hari
3. Situs Memanjang
DS : Ibu mengatakan merasakan pergerakan janinnya disebelah
kanan
DO : Palpasi abdomen Leopold I : Teraba bokong di fundus
Leopold III : Teraba Kepala di simphisis

Analisa dan Interpretasi Data


Pada palpasi leopold I teraba bokong di fundus dan Leopold III
teraba kepala di simphisis, sehingga posisi janin sejajar dengan
sumbu panjang perut ibu sehingga dikatakan situs memanjang.

4. PUKA (punggung kanan)


DS : Ibu mengatakan pergerakan janinnya sebelah kanan
DO : Leopol II teraba tekanan yang keras dan datar (punggung)
sebelah kanan sisi perut ibu.

Analisa dan Interpretasi Data


Pada palpasi Leopold II teraba tekanan yang keras, lebar seperti
papan pada sisi kanan perut ibu dan sisi kiri perut ibu teraba bagian
kecil, yaitu lengan dan tungkai. (Sinopsis Obstetri, hal.50)

5. Presentasi Kepala
DS : Ibu mengatakan sering BAK
DO : Pada palpasi abdomen leopold III teraba kepala diatas
simphisis

Analisa dan Interpretasi Data


Pada saat palpasi leopold III teraba bulat, keras dan melintang di
bagian atas simphisis yang menandakan bagian terendah janin
adalah kepala (Sarwono, Ilmu Kebidanan, hal. 156)
6. BAP (Bergarak Atas Panggul)
DS : Ibu mengatakan adanya penakanan diatas simphisis
DO : Leopold IV BAP (Konvergen)

Analisa dan Interpretasi Data


Bila jari-jari kedua tangan saling bertemu (Konvergen) pada
pemeriksaan palpasi leopold IV berarti bagian terdepan belum
turun dalam pintu atas panggul. (Anatomi Asuhan Kebidanan Pada
Ibu Hamil Dalam Konteks Keluarga, hal. 76)

7. Intra Uterin
DS : Ibu mengatakan tidak pernah mengalami nyeri perut yang
hebat selama hamil
DO : Pada saat palpasi abdomen ibu tidak merasa nyeri tekan,
teraba bagian besar janin yang jelas

Analisa dan Interpretasi Data


Ibu tidak pernah merasakan nyeri perut yang hebat selama hamil
pada saat palpasi, tidak ada nyeri tekan serta teraba bagian besar
janin menandakan kehamilan intra uterin. (Sinopsis Obstetri
Padjajaran, hal. 159)

8. Tunggal
DS : Ibu mengatakan pergerakan janinnya kuat pada salah satu sisi
perut ibu
DO : Pada saat palpasi teraba dua bagian besar, yaitu kepala dan
bokong

Analisa dan Interpretasi Data


Pembesaran abdomen sesuai denagan umur kehamilan dan teraba
bagian besar janin pada lokasi yang berbeda, satu bagian kepala
kuadran bawah perut ibu, satu bagian bokong pada kuadran atas,
bagian kecil teraba pada sisi kiri perut ibu, satu bagian keras
memanjang seprti papan (punggung janin). (Ilmu Kebidanan, hal.
156-158)

9. Janin hidup
DS : Ibu mengatakan gerakan janinnya sangat kuat
DO : DJJ terdengar jelas dan teratur dibagian kanan perut ibu
dengan frekuensi 132 x/i

Analisa dan Interpretasi Data


Adanya pergerakan janin yang dirasakan serta DJJ terdengar jelas,
kuat dan teratur dengan frekuensi 132 x/menit di kuadran kanan
bawah perut ibu, hal ini menandakan janin hidup dan keadaan janin
baik. (Sulaiman Summinto, 2000. Hal. 156)

10. Keadaan Ibu


DS : Ibu mengatakan keadaanya baik-baik saja dan tidak pernah
mengalami penyakit yang serius
DO : TTV dalam batas normal :
TD : 110/80 mmHg
N : 80 x/i
S : 36,7oC
P : 21 x/i

Analisa dan Interpretasi Data


Ibu mengatakan tidak ada keluhan ditandai dengan TTV dalam
batas normal, menandakan ibu dalam keadaan baik. (Ilmu Kebidan
2006. Hal. 52)

11. Keadaan Janin Baik


DS : Ibu mengatakan janinnya bergerak kuat
DO : DJJ terdengar jelas dan teratur pada sisi kiri kuadran bawah
perut ibu dengan frekuensi 132x/i
Analisa dan Interpretasi Data
Adanya pergerakan janin yang dirasakan oleh ibu dengan frekuensi
kuat dan teratur menandakan janin dalam keadaan baik. (Sarwono,
hal. 95)

LANGKAH III IDENTIFIKASI DIAGNOSA/MASALAH POTENSIAL

Tidak ada data yang menunjang untuk diagnosa/masalah


potensial

LANGKAH IV TINDAKAN SEGERA/KOLABORASI

Tidak ada data yang menunjang untuk dilakukan tindakan


segera/kolaborasi

LANGKAH V RENCANA TINDAKAN

Diagnosa :GIPoAo, Gestasi 35 Minggu 3 hari, Situs memanjang, Punggung


Kanan, Presentasi Kepala, BAP, Intra uterin, Tunggal, Hidup,
Keadaan Ibu dan Janin Baik.

Tujuan : - Agar kehamilan berlangsung normal tanpa disertai komplikasi

-. Agar kondisi ibu dan janin baik dalam keadaan normal

Kriteria : - TFU sesuai umur kehamilan

- TTV dalam batas normal yaitu :

TD : 110/80 mmHg (systole; 100-130 mmHg dan dyastole; 70-


90 mmHg)

N : 80 x/i (80-100 x/i)

S : 36,5oC (36,5-37,5oC)
P : 22 x/i (16-24 x/i)

Intervensi

Tanggal 23 MEI 2022

1. Sampaikan hasi pemeriksaan pada ibu dan jelaskan hal-hal yang


dianggap perlu
Rasional : Dengan menjelaskan mengenai keadaan yang
dialaminya maka ibu mengerti sehingga ibu bersikap koporatif
terhadap anjuran yang diberikan.

2. Berikan HE (Health Education) tentang :


a. Gizi Seimbang
Rasional : Dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi dapat
meningkatkan status kesehatan ibu dan janinnya serta untuk
persiapan laktasi
b. Personal Haygiene
Rasional : Personal haygiene sangat penting untuk memberikan
kenyamanan dan dapat mencegah terjadinya infeksi .
c. Istirahat Dan Aktivitas
Rasional : Istrahat yang cukup dapat mengurangi beban kerja
jantung yang mengalami peningkatan.
d. Perawatan Payudara
Rasional : Dengan melakukan perawatan pada ibu hamil dapat
memperlancar produksi ASI sehingga tidak mengalami kesulitan
pada saat pemberian ASI nanti

3. Jelaskan pada ibu tentang10 tanda bahaya kehamilan


Rasional : Agar ibu dapat mengerti dan melaksanakan anjuran
bidan jika mengalami salah satu dari 10 tanda bahaya kehamilan
4. Rencana Pemberian Obat
- Fe
Rasional : Suplemen zat besi direkomendasikan sebagai dasar
karena karena banyak ibu tidak mengkonsumsi obat Fe
- Vitamin C
Rasional : Vitamin C membantu penyerapan Fe
5. Follow up 2 minggu sehari
Rasional: Agar ibu mengerti dan bersedia melakukan anjuran yang
diberikan dan dapat membantu keadaan ibu dan perkembangan
janinnya serta tujuan asuhan dapat tercapai secara efisien.

LANGKAH VI IMPLEMENTASI

Tanggal 23 MEI 2022

1. Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaan kehamilannya,


bahwa ibu dan janinnya dalam keadaan baik yang ditandai dengan
ttv ibu dalam batas normal serta DJJ terdengar jelas, kuat, dan
teratur dengan frekuensi 132 x/i

2. Mamberika HE (Health Education) tentang


a. Gizi Seimbang, dengan mengkonsumsi makanan yang
mengandung :
- Karbohidrat : sebagai sumber energi (nasi, ubi)
- Protein : sebagai sumber pembangun tubuh (ikan, talur,
tahu, tempe)
- Vitamin dan Mineral : sebagai zat pengtur tubuh (sayur-
sayuran dan buah )
b. Personal Hygiene
Ibu mengerti dan mau mengikuti saran bidan yang disampaikan
yang disampaikan tentang menjaga personal haygiene
c. Istirahat dan Aktivitas
Ibu bersedia beristrahat yang cukup dan tidak melakukan
aktifitas yang berlebihan sesuai dengan yang dianjurkan
3. Ibu mengerti dan bersedia ke rumah sakit atau pelayanan
kesehatan terdekat apabila sudah ada tanda-tanda persalinan
4. Melaksanakan pemberian obat
- Tablet Fe : 1x1 untuk memberikan suplemen zat besi penambah
darah
- Vitami C : 3x1 untuk membantu penyerapan Fe
- Vitamin B kompleks : 3x1 untuk menambah nafsu makan .
5. Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ulang 2 minggu
kemudian

LANGKAH VII EVALUASI

Tanggal 23 MEI 2022

1. Ibu mengerti dan mengetahui hasil pemeriksaan bahwa janinnya


dalam keadaan baik dan bersedia mengikuti saran bidan yang
disampaikan
2. Ibu mengerti dan bersedia mengikuti saran bidan yang disampaikan
tentang mengkonsumsi makanan bergizi
3. Ibu bersedia kerumah sakit atau pelayanan kesehatan yang
terdekat apabila mengalami salah satu dari 10 tanda bahaya
kehamilan
4. Ibu mengarti dan bersedia mengkonsumsi Obat yang diberikan
bidan
5. Ibu bersedia kembali ketempat pelayanan kesehatan untuk
melakukan pemeriksaan kembali pada kehamilannya.
PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL CARE

(SOAP)

No. Registrasi : 09.46.63

Tanggal Masuk : 23 MEI 2022, Jam 09.30 wita

Tanggal Pengkajian : 23 MEI 2022, Jam 09.45 wita

Nama Pengkaji : Luh Rahayuni

LANGKAH I IDENTIFIKASI DATA DASAR

Identitas Istri/Suami

Nama : Ny “E” / Tn “H”


Umur : 24 Thn / 28 Thn
Nikah/Lama : 1x / ±1 Thn
Suku : Bugis / Bugis
Agama : Islam / Islam
Pendidikan : SMA / SMA
Pekerjaan : IRT / Wiraswasta
Alamat : Jl. Kandea I, No.7, RT 03 RW 06,
Kel.Bongaya, Kec. Bontoka

DATA SUBJEKTIF (S)

1. Ibu mengatakan ini kehamilannya yang pertama dan tidak pernah


keguguran
2. Ibu mengatakan HPHT tanggal 20-09-2021
3. Ibu mengatakan umur kehamilannya ±8 bulan
4. Ibu mengatakan merasakan pergerakan janinnya kuat terutama
dirasakan disebelah kanan perut ibu
5. Ibu mengatakan tidak pernah merasakan nyeri perut yang hebat
selama hamil
6. Ibu mengatakan tidak pernah mengkonsumsi jamu dan obat-obatan
tanpa resep dokter
7. Ibu mengatakan telah mendapatkan suntikan TT sebanyak 2 kali di
puskesmas

DATA OBJEKTIF (O)

1. GI P0 A0
2. HTP tanggal 27-02-2022
3. Keadaan umum ibu baik
4. Kesadaran komposmentis
5. Tinggi badan ibu: 158 cm
6. BB sebelum hamil: 55 kg
7. BB selama hamil: 65 kg
8. LiLa ibu 24 cm
9. TTV :
a. TD : 110/80 mmHg
b. N : 82 X/i
c. S : 36,5oC
d. P : 22 x/i
10. Tampak linea nigra dan strie albicans
11. Tidak ada bekas luka operasi
12. Pemeriksaan leopold :
Leopold I : 2 jari di bawah Px, TFU 27 cm
Leopold II : Punggung kanan
Leopold III : Kepala
Leopold IV : BAP
13. Tidak ada nyeri tekan saat palpasi
14. Lingkar perut 86 cm
15. TBJ 2322 gram
16. DJJ terdengar jelas kuat dan teratur pada kuadran bawah kiri
dengan frekuensi 132 x/i

ASSESMENT (A)

Diagnosa : GI POI AO, Gestasi 35 Minggu 5 Hari, Situs Memanjang Dengan


Punggung Kanan, Presentase Belakang Kepala, Bergerak Dalam Panggul
(Konvergen/BAP), Intra Uterin, Tunggal, Hidup, Keadaan Ibu Dan Janin
Baik.

PLANNING (P)

Tanggal 23 MEI 2022

1. Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaan kehamilannya


Hasil : Ibu mengetahui dan mengerti tentang hasil pemeriksaan
bahwa ia dan janinnya dalam keadaan baik
2. Mamberika HE (Health Education) tentang
a. Gizi Seimbang, dengan mengkonsumsi makanan yang
mengandung:
- Karbohidrat : sebagai sumber energi (nasi, ubi)
- Protein : sebagai sumber pembangun tubuh (ikan, talur, tahu,
tempe)
- Vit Dan Mineral : sebagai zat pengtur tubuh (sayur-sayuran dan
buah )
b. Personal Hygiene
Untuk memberikan rasa nyan pada ibu serta mencegah
infeksi kuman penyakit, ibu harus selalu mandi 2x sehari,
keramas 3x seminggu, dan meggosok gigi 3x sehari serta
mengganti pakaian atau pakaian dalam jika basah, kotor,
lembab atau sehabis mandi
c. Istirahat dan Aktivitas
Pentingnya aktivitas dan istirahat yang cukup dengan cara
tidur siang 2-3 jam dan tidur malam + 9 jam sehari serta
tidak melakukan aktivitas yang berlebihan karena dapat
mengganggu kesehatan ibu dan janin
3. Mendiskusikan dengan ibu tentang kunjungan berikutnya sehingga
dapat memantau kesehatan ibu dan janin.
Hasil : Ibu bersedia kembali ketempat pelayanan kesehatan untuk
melakukan pemeriksaan kehamilan kembali
4 Melaksanakan pemberian obat
- Tablet Fe : 1x1 untuk memberikan suplemen zat besi penambah
darah
- Vitami C : 3x1 untuk membantu penyerapan Fe
- Vitamin B kompleks : 3x1 untuk menambah nafsu makan .
5 Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ulang 2 minggu
kemudian

Anda mungkin juga menyukai