Anda di halaman 1dari 2

Pengendalian Dokumen dan Rekaman

No.Dokumen :2.3.11.4/SOP/ADM/088
No. Revisi :-
SOP Tanggal Terbit :30-06-2016
Halaman : 1/1
dr. Effi Elastika
Puskesmas NIP :
Pangkalan 1974191020060
4 2 005
Pengendalian Dokumen dan rekaman dan Rekaman adalah suatu
upaya untuk menatalaksanakan dokumen dan rekaman yang
1. Pengertian
berhubungan dengan kegiatan agar teratur, tidak mudah rusak
dan mudah dalam penggunaan kembali.
Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk Pengendalian
2. Tujuan
Dokumen dan rekaman dan Rekaman di Puskesmas Pangkalan.
Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pangkalan No.440
3. Kebijakan /026/ADM/SK-PKM-PKL/IV/2016 tentang Pengendalian
Dokumen di Puskesmas Pangkalan.
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 Tentang
4. Referensi
Puskesmas.
Data Administrasi
1. Petugas membuat Pedoman Kerja, SOP, SK, KAK tercetak
sebagai dokumen dan rekaman asli.
2. Petugas memintakan paraf dan verifikasi Kasubag Tata
Usaha.
3. Kepala Kasubag Tata Usaha memberikan paraf dan
memintakan tanda tangan Pimpinan sebagai Pengesahan.
4. Pimpinan mengesahkan dan memberikan dokumen dan
rekaman yang disahkan ke Kasubag Tata Usaha.
5. Kasubag Tata Usaha menyimpan dokumen dan rekaman asli
dan memberi stempel basah pada salinan.
6. Kasubag Tata Usaha menyimpan dokumen dan rekaman dan
memberi salinan kepada Pihak terkait/petugas yang
memerlukan.
7. Kasubag Tata Usaha memberikan salinan dokumen dan
5. Langkah - rekaman kepada pihak lain apabila ada permintaan resmi
Langkah kepada Kepala Puskesmas.
8. Kepala Kasubag Tata Usaha memberikan salinan dokumen
dan rekaman kepada pihak lain setelah ada persetujuan
Kepala Puskesmas.
Data UKM dan UKP
1. Petugas mengumpulkan data dari kegiatan yang dilakukan.
2. Petugas memilah data yang diperoleh menurut jenis data
(misal: data keuangan, data survey pelanggan, data
pemeriksaan dan lain-lain)
3. Petugas memasukan atau merekap data yang diperlukan
kedalam format atau buku bantu yang sudah tersedia.
4. Petugas pengumpul atau pembuat data memberi
tandatangan sebagai tanda pengesahan pada data.
5. Petugas menyimpan data dan dikeluarkan suatu diperlukan.
6. Petugas menyerahkan salinan data kepada Kasubag Tata
Usaha untuk disimpan di tempat penyimpanan data.
6. Diagram
Alir

7. Unit 1. Kepala Puskesmas


Terkait 2. Kasubag Tata Usaha
3. Penanggung Jawab Program
4. Pelaksana Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai