Anda di halaman 1dari 8

F IQHIYAH AL-HADITSAH

MATA KULIAH MASAIL


DI SUSUN OLEH :
M AESYA (2011144)
AFGHAN DWIANSYAH
MELLITA (2011141)
HUKU M PE NG G A NT I AN K E L AM I N
A. PENGERTIAN PENGGANTIAN KELAMIN
1. PENGGANTIAN JENIS KELAMIN
SECARA ETIMOLOGI TRANSGENDER BERASAL DARI DUA KATA YAITU “TRANS” YANG BERARTI PINDAH (TANGAN;
TANGGUNGAN) PEMINDAHAN DAN “GENDER” YANG BERARTI JENIS KELAMI. SEDANGKAN SECARA TERMINOLOGY TRANSGENDER ATAU
TRANSEKSUAL DIARTIKAN DENGAN SUATU GEJALA KETIDAKPUASAN SESEORANG KARENA MERASA TIDAK ADANYA KECOCOKAN
ANTARA BENTUK FISIK DAN KELAMIN DENGAN KEJIWAAN, ATAU ADANYA KETIDAK PUASAN DENGAN ALAT KELAMIN YANG DIMILIKINYA.

PADA DASARNYA TRANSGENDER ATAU TRANSEKSUAL DIAKIBATKAN OLEH DUA FAKTOR, YAITU FACTOR BAWAAN (HORMONE
DAN GEN) DAN FACTOR LINGKUNGAN.
2. KELOMPOK YANG TERKAIT DENGAN OPERASI ALAT KELAMIN
1. TRANSEKSUAL
TRANSEKSUAL BERASAL DARI BAHASA INGGRIS TRANS DAN SEXUAL. TRANS BERARTI PERALIHAN ATAU PERPINDAHAN,
SEDANGKAN SEXUAL DIARTIKAN DENGAN KLASIFIKASI BIOLOGIS TUBUH, FISIOLOGIS SEBAGAI LAKI-LAKI ATAU PEREMPUAN BIASANYA
DITENTUKAN OLEH ORGAN SEKS EKSTERNAL, SEKS INTERNAL DAN ORGAN REPRODUKSI, KROMOSOM, HORMON DAN PERKEMBANGAN
SEKSUAL SEKUNDER PADA MASA PUBERTAS.

2. KHUNTSA, MUKHANNATS, DAN MUTAJJIRAH


ISTILAH KHUNTSA BERASAL DARI BAHASA ARAB BERARTI LUNAK, DALAM ALMUNJID ALKHUNTSA BERARTI SESEORANG YANG
MEMILIKI ALAT KELAMIN GANDA. KHANNASA YANG ARTINYA LEMAH LEMBUT. AL-MUKHANNATS ADALAH SEORANG LAKILAKI
YANG MENYERUPAI PEREMPUAN DALAM KELEMBUTAN, CARA BICARA, PERANGAI, GERAKAN TUBUH DAN LEBIH SUKA
BERPENAMPILAN SEPERTI PEREMPUAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI. SEDANGKAN KATA AL-MUTARAJJILAH BERASAL
DARI KATA RAJJALA BERARTI KUAT DAN MENJADI LAKI-LAKI.
B. HUKUM MELAKUKAN PENGGANTIAN OPERASI KELAMIN DALAM ISLAM

SEORANG LAKI-LAKI DILARANG DALAM ISLAM MENYAMAKAN DIRINYA DENGAN PEREMPUAN, DAN
SEBALIKNYA PEREMPUAN DILARANG MENYAMAKAN DIRINYA DENGAN LAKI-LAKI, BAIK PERILAKUNYA,
PAKAIANNYA DAN LEBIH-LEBIH BILA IA MENGGANTI KELAMINNYA. LARANGAN INI MENGANDUNG DOSA
BESAR, YANG BANYAK MELIBATKAN PIHAK LAIN, MISALNYA DOKTER YANG MENGOPERASINYA, ORANG-
ORANG YANG MEMBERIKAN DUKUNGAN MORIL DALAM UPAYA PENGOPERASIANNYA DAN SEBAGAINYA.
SECARA GARIS BESAR BEBERAPA ULAMA LOKAL TELAH MENGELOMPOKKAN
HUKUM OPERASI KELAMIN KEDALAM 3 BAGIAN YAITU:
PERTAMA OPERASI UNTUK TUJUAN TAGHYIR ATAU TABDIL SEKEDAR MENGIKUTI KEINGINAN
ATAU DEMI KEPENTINGAN TERTENTU, HUKUMNYA ADALAH HARAM DAN INI BERLAKU UMUM PADA
SEMUA ANGGOTA BADAN. HUKUM BERLAKU BAGI TRANSEKSUAL , YAITU INDIVIDU YANG TERLAHIR
NORMAL DAN TANPA DISERTAI KELAINAN FISIKK GENITAL, BAHKAN DENGAN DISERTAI INDIKASI-
INDIKASI YANG JELAS, TETAPI ADA GANGGUAN PSIKOLOGIS YANG LAIN JENISNYA. HUKUMNYA HARAM
DISINI KARENA SAMA DENGAN MENGUBAH CIPTAAN ALLAH SWT.
KEDUA JIKA OPERASI KELAMIN YANG DILAKUKAN PERBAIKAN ATAU PENYEMPURNAAN MAKA
DIBOLEHKAN. SEPERTI KASUS YANG TERJADI PADA KHUNTSA, YANG MUSYKIL ATAU GHAIR MUSYKIL
DIATAS.SESEORANG YANG MEMPUNYAI ALAT KELAMIN,TETAP ABNORMAL ATAU TIDAK ADA SAMA SEKALI.
SEPERTI SESEORANG YANG MEMPUNYAI PAYUDARA, TETAPI HANYA MEMPUNYAI LUBANG KENCING SAJA.
MAKA MENURUT SEBAGIAN ULAMA DIANJURKAN UNTUK MELAKUKAN OPERASI PENYEMPURNAAN KELAMIN
SEHINGGAMENJADI KELAMIN YANG NORMAL KARENA HAL ITU MERUPAKAN SUATU PENYAKIT YANG HARUS
DIOBATI.
KETIGA OPERASI PEMBUANGAN ANGGOTA BADAN (YANG TERLEBIH). OPERASI INI UNTUK KASUS
SESEORANG YANG MEMPUNYAI ALAT KELAMIN GANDA (AL-KHUTSA), MAKA DIPERBOLEHKAN. TUJUAN
OPERASI INI UNTUK MEMPERJELAS ATAU LEBIH MEMFUNGSIKAN SALAH SATU ALATKELAMINNYA.
OPERASI INI JUGA DIDASARKAN ATAS INDIKASI KECENDERUNGAN SIFAT DAN TINGKAH LAKUNYA, MANA
YANG LEBIH DOMINAN. MISALNYA, JIKA SESEORANG MEMILIKI PENIS DAN VAGINA, SEDANG PADA BAGIAN
DALAM TUBUH MEMILIKI RAHIM DAN OVARIUM YANG MENJADI CIRI KHAS DAN SPESIFIKASI UTAMA
JENISKELAMIN PEREMPUAN. MENURUT SYALTUT, BOLEH OPERASI DENGAN MEMBUANG PENIS NYA UNTUK
LEBIH MEMFUNGSIKAN VAGINANYA. DENGAN DEMIKIAN SEMAKIN JELAS DAN MEMPERTEGAS
IDENTITASNYA SEBAGAI PEREMPUAN.
SEKIAN DARI SEMOGA BERMANFAAT
🙏👌🙏

Anda mungkin juga menyukai