Anda di halaman 1dari 14

BAB I

PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Profil Perusahaan
Perusahaan yang diberi nama HEKSA KAOS ini di dirikan oleh
Hermawan Budi Utomo pada tahun 2013. Perusahaan ini beralamat Jl.
Suwandi Suwardi Jl.Kauman, Kauman, Kowangan, Kec. Temanggung,
Jawa Tengah 56218. Dengan jumlah karyawan sebanyak 6 orang.
Perusahaan ini bergerak dibidang Konveksi dan Sablon yang terjun pada
usaha.Konveksi dan Sablon. Produk yang dibuat perusahaan ini antara lain
kaos,hoodie,kemeja,seragam,dan masih banyak produk lainnya.
Perusahaan ini juga salah satu konveksi dan Sablon di Kabupaten
Temanggung.

B. Struktur Organisasi Perusahaan


Pimpinan : HERMAWAN BUDI UTOMO S.pd
Kepala Produksi : Hermawan
Admin keuangan : Sintho Nabilla
Pemasaran : Gati Widyanto
Karyawan : Poniyah,Sunarti,Yuni,Mur,Gati

•Visi
Menjadi Perusahaan Berskala Nasional
• Misi
-Menyediakan Konveksi Dengan Kualitas Bahan Terbaik
-Pelayanan Terbaik Untuk Setiap Customer

1
-Desain Terbaik Untuk Berbagai Macam Jenis Konveksi Yang
Disesuaikan Dengan Kebutuhan Customer

C. Uraian Kegiatan
Kegiatan selama saya melaksanakan Pembelajaran Praktik Langsung di
Percetakan Mahendra Temanggung pada tanggal11 Januari 2021 sampai
26 April 2021 yaitu:
No Minggu Ke- Kegiatan
1. Pertama menyablon
2. Kedua menyablon
3. Ketiga design
4. Keempat Mendesign promosi
5. Kelima menyablon
6. Keenam Menyablon baju
7. Ketujuh Membuat design
8. Kedelapan Membuat design
9. Kesembilan menyablon
10. Kesepuluh menyablon
11. Kesebelas design
12. keduabelas design
13. Ketigabelas Menyablon baju
14. Keempatbelas Menyablon baju
15. Kelimabelas design

2
BAB II
RINCIAN KEGIATAN

A. Alur Kegiatan
Selama melaksanakan kegiatan Praktek Pembelajaran Langsung di
HEKSA KAOS Temanggung, kami diberikan berbagai macam kegiatan.
Kegiatan-kegiatan yang paling sering kami lakukan di iduka diantaranya:
1. Desain
Desain yang menarik perhatian jadi hal terpenting dalam materi
cetak. Seorang desainer memang akan merancang desain lewat komputer,
meski bisa saja hasilnya akan dicetak di beberapa jenis barang cetakan
seperti brosur, selebaran, label, tas belanja, kartu nama, poster, sampul
buku, bahkan kaos. Untuk mendesain biasanya kami menggunakan
Coreldraw, yaitu software desain yang digunakan khusus untuk mengedit
visual 2D seperti logo, poster, atau gambar lainnya. 
2. Sablon
Kegiatan Sablon
Jika dilihat dari pengertian sablon yang sudah disebutkan sebelumnya, kita bisa
ketahui bahwa sablon adalah kegiatan mencetak objek dalam bentuk gambar atau
tulisan yang dilakukan dengan menggunakan screen atau template di permukaan
yang datar dengan media apa saja. media yang biasanya digunakan dalam sablon
ini bisa media yang memiliki daya serap tinggi seperti kain, daya serap menengah
seperti spanduk dan daya serap minimal seperti plastik.

Dalam sablon, penggunaan media juga mempengaruhi keseluruhan proses


penyablonan. Terutama dalam pembuatan screen. Lalu bagaimana dengan cara
menyablon ini? untuk menyablon anda bisa melakukannya dengan menggunakan
2 cara, yaitu sablon manual atau dengan menggunakan mesin (sablon digital).
Kedua cara ini hingga kini masih sangat populer untuk digunakan.

3
Dari pengertian sablon yang disebutkan sebelumnya, ada beberapa alat yang
sudah disebutkan dalam proses menyablon. Ia adalah screen. Screen merupakan
alat yang digunakan sebagai cetakan. Dalam proses atau aktivitas sablon, screen
ini disebut juga dengan monyl. Monyl adalah salah satu hal yang sangat
dipengaruhi dalam penggunaan media cetak. Beda medianya beda juga monyl
yang digunakan.

Seperti yang disebutkan sebelumnya, monyl ada 3 jenisnya yaitu monyl kasar,
monyl halus dan juga monyl sedang. Monyl kasar adalah monyl yang digunakan
untuk mencetak di media yang memiliki daya serap tinggi seperti kain dan kaos,
sedangkan monyl sedang biasanya digunakan untuk mencetak diatas media
serapan menengah seperti spanduk. Monyl kecil adalah jenis monyl yang terakhir.
Biasanya digunakan untuk mencetak pada media yang tidak memiliki serapan atau
memiliki serapan minim seperti plastik.

Selain membutuhkan monyl, dalam menyablon anda juga akan membutuhkan


perlengkapan lainnya seperti :

Meja untuk sablon


Pelapis tinta
Engsel catok agar monyl tidak bergoyang
Bingkai monyl
Tinta atau rakel
dan yang terakhir adalah rak untuk jemur

B. Kajian Teori
Finishing merupakan tahap terakhir dalam suatu proses dalam
sebuah percetakan. Untuk sebuah Design dan Sablon finishing menjadi hal
yang diperlukan sesuai kebutuhannya. Berikut macam-macam finishing
sablonr yang sering kami lakukan di iduka:

4
C. Analisis Masalah

Setiap teknologi yang dikembangkan memiliki kelebihan yang


disertai dengan kekurangan padanya. Untuk itu Anda harus terlebih dahulu
mengetahui kekurangan dari perangkat canggih yang akan Anda gunakan.
Begitu juga dengan konveksi dan sablon terdekat yang memudahkan
pekerjaan Anda, pastinya mempunyai kekurangan. Berikut kami informasikan
kepada Anda kelemahan dari konveksi dan sablon:
1 : Kekurangan Sablon Manual
2 : Hasil Sablon Kurang Bagus Untuk Sablon Full Color Dengan Gambar
3 : Proses Pembuatan Sablon Manual Lebih Lama
4 : Tidak Bisa Mencetak Sablon Kaos Manual Dalam Jumlah Sedikit
5 : Gambar Sablon Rentan Rusak Jika Dicuci Berulang Kali Dengan Cara Tidak
Tepat

D. Penyelesaian Masalah

Usaha utama dari HEKSA KAOS Temanggung adalah sablon,


mungkin memang prosesnya rumit dari mulai desain sampai dengan
finishing. Tetapi usaha sablon ini memiliki beberapa kelebihan diantaranya:
1 : Harga Sablon Manual Lebih Terjangkau

2 : Ketahanan Sablon Manual Jauh Lebih Awet Untuk Dipakai

3 : Pilihan Sablon Manual Pun Lebih Bervariasi

4 : Sablon Manual Cocok Dipakai Untuk Sablon Massal (Banyak)

5 : Matching Warna Sablon Manual Mencapai 80%-90%

6 : Hasil Sablon Manual Jauh Lebih Bagus

5
BAB III
PENUTUP

A. KESIMPULAN

Heksa kaos adalah konveksi dan sablon sabalumnya kita harus tau ap aitu
konveksi ;  Konveksi adalah tempat produksi marchendaise yang
berhubungan dengan kebutuhan sandang atau pakaian, atau lebih

modernnya berhubungan dengan produksi fashion dengan minimal

quantity tertentu.sedangkan sablon adalah kegiatan sablon

menyablon di heksa kaos kami melayani konveksi dan juga

sablon ,jadiiiiiiiiiii…….. konveksi dan sablon adalah kegiatan sablon

menyablon sekaligus jahit menjahit intinyaaa membuat baju skali

jadiii

Ayoooooooo sablon woyyyyyy…..!!!!!!!!!!!!!

B. SARAN
Dalam melaksanakan Praktik Pembelajaran Langsung apapun
pekerjaan yang diberikan kepada kita walaupun pekerjaan tersebut tidak
sesuai dengan kejuruan kita, harus kita terima dan jalani dengan lapang
dada. Selalu berprasangka baik dengan pekerjaan yang agak banyak
meskipun tidak sesuai dengan kejuruan kita. Jalani tugas yang diserahkan
pada kita dengan senang hati dan hadapi dengan senyuman dan kesabaran,
karena dengan hal itu kita akan mendapat ilmu.

LAMPIRAN

6
7
8
9
10
PERALATAN DI HEKSA KAOS DAN MESIN JAHIT

11
12
13
KEGIATAN PEMBUATAN SABLON

14

Anda mungkin juga menyukai