Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

PENDIDIKAN KESEHATAN GERONTIK


GOUT

Disusun Oleh :
1. Murti Indriyani
2. Dani Bayu Raharjo
3. Ika Rosiana N.K.R
4. Ivan Gufron Isnaini S.
5. Nuriya Ulfiatun Nikmah

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN


POLTEKKES BHAKTI MULIA
SUKOHARJO
SATUAN ACARA PENYULUHAN
1. Pokok Bahasan : Gout
2. Sub Pokok Bahasan :
a. Pengertian Gout
b. Penyebab Gout
c. Tanda dan gejala Gout
d. Diet Gout
e. Penatalaksanaan Gout
3. Sasaran : lansia
4. Waktu : 60 menit
5. Tempat : Ruang 2.2 Poltekkes Bhakti Mulia Sukoharjo
6. Hari/Tanggal : Selasa, 30 April 2013
7. Tujuan
a. TIU :
Setelah dilakukan penyuluhan selama 1x60 menit, diharapkan lansia mengetahui
penyakit tentang penyakit Gout
b. TIK :
Setelah dilakukan penyuluhan selama 1x60 menit, diharapkan lansia mampu :
1) Menjelaskan pengertian Gout
2) Menjelaskan penyebab penyebab Gout
3) Menjelaskan tanda dan gajala Gout
4) Menjelaskan, mau,dan mampu melaksanakan diet Gout
5) Menjelaskan, mau, dan mampu melaksanakan penatalaksanaan Gout
8. Kegiatan

No Langkah- Waktu Kegiatan Penyuluh Kegiatan sasaran


langkah
1 Pendahuluan 10 menit 1. Mengucapkan salam 1. Menjawab
2. Memperkenalkan diri salam
3. Menjelaskan tujuan 2. Menjawab
4. Memberikan pre test pertanyaan
2 Penyajian 30 menit 1. Menjelaskan Mendengarkan
pengertian Gout dengan seksama
2. Menjelaskan penyebab
Gout
3. Menjelaskan tanda dan
gejala Gout
4. Menjelaskan diet Gout
5. Menjelaskan
penatalaksanaan Gout
3 Evaluasi 10 menit 1. Tanya jawab Berpartisapasi aktif
2. Memberikan post test dalam bertanya atau
menjawab
pertanyaan post test
4 Penutup 10 menit 1. Meminta sasaran 1. Memberi
untuk memberikan pesan dan
pesan dan kesan kesan
2. Mengucapkan salam 2. Menjawab
dan terima kasih salam
9. Metode : ceramah, tanya jawab
10. Media : LCD, slide / power point
11. Materi : Gout
12. Evaluasi :
Lansia mampu menjelaskan pengertian, penyebab, tanda dan gejala, diet, dan
penatalaksanaan Gout
13. Daftar Pustaka :

Ttd

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai