Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Putri Perguruan Islam Ar Risalah


Mata Pelajaran : IPA
Kelas / Semester : VIII / 2
Materi Pokok : Sistem Ekskresi
Alokasi Waktu : 10 JP

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


3.10.1 Menyebutkan organ-organ penyusun sistem
3.10 Menganalisis sistem ekskresi pada manusia
ekskresi pada manusia dan 3.10.2 Mendeskripsikan fungsi sistem ekskresi
memahami gangguan pada 3.10.3 Menjelaskan hubungan struktur dan fungsi
sistem ekskresi serta upaya pada organ ginjal
menjaga kesehatan sistem 3.10.4 Menjelaskan hubungan struktur dan fungsi
ekskresi organ kulit
3.10.5 Menjelaskan hubungan struktur dan fungsi
organ paru-paru
3.10.6 Menjelaskan hubungan struktur dan fungsi
organ hati
3.10.7 Mengidentifikasi kelainan dan penyakit
yang terjadi pada sistem ekskresi
3.10.8 Menyebut berbagai pola hidup untuk
menjaga kesehatan sistem ekskresi
4.10.1 Membuat peta pikiran (mapping mind)
4.10 Membuat karya tentang
tentang struktur dan fungsi sistem ekskresi
sistem ekskresi pada manusia
pada manusia dan penerapannya dalam
dan penerapannya dalam
menjaga kesehatan diri menjaga kesehatan diri

C. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:


 Peserta didik dapat menyebutkan organ-organ penyusun sistem ekskresi pada manusia
dengan benar
 Peserta didk dapat mendeskripsikan fungsi sistem ekskresi dengan baik
 Peserta didik dapat menjelaskan hubungan struktur dan fungsi pada organ ginjal dengan
benar
 Peserta didik dapat menjelaskan hubungan struktur dan fungsi organ kulit dengan benar
 Peserta didik dapat menjelaskan hubungan struktur dan fungsi organ paru-paru dengan
benar
 Peserta didik dapat menjelaskan hubungan struktur dan fungsi organ hati dengan benar
 Peserta didik dapat mengidentifikasi kelainan dan penyakit yang terjadi pada sistem
ekskresi dengan baik
 Peserta didik dapat menyebut berbagai pola hidup untuk menjaga kesehatan sistem
ekskresi dengan benar
 Peserta didik dapat membuat peta pikiran (mapping mind) tentang struktur dan fungsi
sistem ekskresipada manusia dan penerapannya dalam menjaga kesehatan diri dengan
baik

Karakter siswa yang diharapkan:


 Disiplin (discipline)
 Tanggung jawab (responsibility)
 Kejujuran (honesty)
 Religius
 Kerjasama

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
 Struktur dan fungsi sistemekskresi
 Gangguan pada sistem ekskresi
 Upaya menjaga kesehatan sistem ekskresi

Fakta:
 Ekskresi membantu menjaga homeostasis dengan mempertahankan lingkungan dalam
tubuh agar tetap stabil dan bebas dari materi-materi yang membahayakan.Bahan-
bahan hasil metabolisme yang harus dikeluarkan dari dalam tubuh di antaranya adalah
karbondioksida, kelebihan air, dan urea. Karbondioksida dihasilkan di antaranya dari
proses respirasi seluler, sedangkan urea adalah zatkimia yang berasal dari hasil
pemecahan protein. Alat-alat ekskresi yang ada pada manusia adalahk ulit, paru-paru,
hati,  dan ginjal.

Materi Konsep
 Pengertian ekskresi dan sekresi
Sistem ekskresi merupakan salah satu mekanisme tubuh untuk
mengeluarkan zat sisa metabolisme, zat sisa metabolisme ini bersifat beracun bagi
tubuh jika zat sisa tidak dikeluarkan, secara terus menerus akan merusak berbagai
organ dalam tubuh. Organ-organ ekskresi dalam tubuh manusia berupa organ paru-
paru yang mengeluarkan zat sisa CO2, ginjal yang akan mengekskresikan urin, kulit
yang akan mengekskresikan keringat dan hati yang akan mengeluarkan bilirubin yang
merupakan bahan sisa dari pemecahan sel darah merah yang sudah tua.

 Organ-organ ekskresi pada manusia dan fungsinya antara lain:


o Ginjal
o Kulit
o  Paru-paru    
o Hati

 Proses pembentukan urine 


1) Filtrasi atau penyaringan yang terjadi di dalam glomerolus, sehingga terbentuk
urin primer yang mengandung urea, glukosa, air, ion-ion anorganik seperti
Na, K, Ca, dan Cl. Pada proses ini darah dan protein akan tetaptertinggal pada
glomerolus.

2) Reabsobsi atau penyerapan kembali yang terjadi di dalam Tubulus Kontortus


Proksimal. Pada proses ini terjadi penyerapan kembali zat-zat yang masih
diperlukan oleh tubuh , zat yang diserap kembali adalah glukosa, air, asam amino,
dan ion-ion organik. Sedangkan urea hanya sedikit diserap kembali.

3) Augmentasi terjadi di tubulus kontortus distal dan juga disaluran pengumpul.


Pada bagian ini juga masih ada proses penyerapan ion natrium, clor serta urea.
Cairan yang dihasilkan sudah keluar berupa urin sesungguhnya yang kemudian
disalurkan ke rongga ginjal.Urin yang terbentuk dan terkumpul akan dibuang
melalui ureter, kandung kemih dan uretra. Urin akan masuk kedalam kandung
kemih yang merupakan tempat menyimpan urin sementara. Kemudian urin
dikeluarkan melewati uretra yang kemudian dikeluarkan.

Materi Prinsip
 Ekskresi adalah proses pengeluaran metabolisme yang sudah tidak diperlukan lagi
bagi tubuh organisme.
 Setiap alat ekskresi tersebut berfungsi mengeluarkan zat sisa metabolisme yang
berbeda, kecuali air yang dapat diekskresikan melalui semua alat ekskresi..

Prosedur/deskripsi materi
  Organ Ekskresi Ginjal dan strukturnya

2. Materi Pembelajaran Remedial


 Sistem respirasi
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
 Menganalisis struktur dan fungsi sistem ekskresi pada manusia
 Percobaan gangguan pada sistem ekskresi manusia (Uji Urine)
 Menyusun aktivitas yang dapat menjaga kondisi kesehatan pada sistem ekskresi

E. Metode Pembelajaran
1) Pendekatan : Scientific
2) Model : Discovery learning
3) Metode : Diskusi, ceramah & tanya jawab

F. Media dan Bahan


Media
a. Lingkungan sekolah
b. Papan tulis
c. Infocus
d. Alat tulis
e. Game Kuis

G. Sumber Belajar
a. Siti Zubaidah, dkk. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII Semester 2 Buku
Siswa. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
b. Siti Zubaidah, dkk. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII Buku Guru.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
c. Lembar kerja siswa intan pariwara

H. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1 (3 X 35 Menit)
Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 15 menit
1. Guru membuka pembelajaran dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
4. Guru mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya
5. Guru mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
6. Guru mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan, yaitu :
“Coba bayangkan apa yang terjadi jika tubuh kamu tidak
mengeluarkan urin atau keringat?”
7. Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
8. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Kegiatan Inti 80 menit
Mengamati
1) Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik sistem ekskresi
2) Guru memperlihatkan video gambar organ ekresi pada manusia

Menanya
1) Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya
setelah mengamati video tersebut

Mengumpulkan informasi
1) Peserta didik membaca materi tentang sistem ekskresi pada
manusia
2) Peserta didik mengerjakan LKPD yang dibagikan oleh guru

Mengolah informasi
1) Peserta didik mencoba memberi keterangan pada peta konsep yang
diberikan .guru

Mengkomunikasikan
1) Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya di depan kelas
Kegiatan Penutup 10 menit
1. Guru dan peserta didik melakukan refleksi materi yang sudah atau
belum dikuasai
2. Guru memberikan reward kepada peseta didik yang aktif selama
pembelajaran
3. Guru menyampaikan informasi materi untuk pertemuan selanjutnya
yaitu tentang sistem ekskresi pada ginjal
4. Guru menutup kegiatan pembelajaran bersama peserta didik dengan
mengucapkan Hamdalah

Pertemuan 2 (2 X 35 Menit )

Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 15 menit
1. Guru mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan dengan
cara:
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
2. Guru mengondisikan siswa sebelum memulai pelajaran
3. Guru melakukan apersepsi mengaitkan materi yang akan dipelajari,
misalnya “Komponen apa saja yang menyusun urin kita?”
4. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang sedang berlangsung
Kegiatan Inti 45 menit
 Mengamati
1. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik dengan melakukan
kegiatan praktikum tentang model penyaringan darah dalam ginjal

 Menanya
1. Guru memberikan kesempatan bertanya pada peserta didik setelah
mengamati hasil percobaan.

 Mengumpulkan informasi
1. Guru membentuk peserta didik ke dalam beberapa kelompok, setiap
kelompok berdiskusi pada LKS yang sudah diberikan dan
melakukan pengamatan untuk mengumpulkan data
2. Setiap kelompok mencatat hasil pengamatan yang mereka lakukan

 Mengolah informasi
1. Peserta didik melakukan analisis dara dan memverifikasi data
dengan sumber pada kelompok masing-masing

 Mengkomunikasikan
1. Peserta didik mempresentasikan hasil observasi yang sudah dianalisis
didepan kelas.
Kegiatan Penutup 10 menit
1. Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran
3. Peserta didik menyimak informasi mengenai rencana tindak lanjut
pembelajaran
4. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik
5. Guru menyampaikan informasi materi untuk pertemuan selanjutnya
yaitu tentang sistem ekskresi pada kulit
6. Guru menutup kegiatan pembelajaran bersama peserta didik dengan
mengucapkan Hamdalah

Pertemuan III ( 3 x 35 menit)

Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 15 menit
1. Guru membuka pembelajaran dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Guru menanyakan keadaan peserta didik dengan semangat
4. Guru mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan, yaitu :
“Mengapa pada musim dingin kita akan sering buang air kecil?
Sedangkan pada musim panas kita akan banyak mengeluarkan
keringat?”
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Kegiatan Inti 80 menit
Mengamati
1) Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan dengan mengamati
gambar kulit
2) Dari gambar yang diberikan, peserta didik dapat menjelaskan
bagian-bagian kulit
Menanya
1) Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya
setelah mengamati gambar kulit tersebut
2) Contoh pertanyaan yang mungkin timbul :
“Bagian manakah pada kulit tersebut yang menghasilkan keringat?”

Mengumpulkan informasi
1) Peserta didik dengan teman sekolompok berdiskusi dan melakukan
pengamatan untuk mengumpulkan data sesuai dengan LKS yang
diberikan
2) Peserta didik mengerjakan LKPD yang dibagikan oleh guru

Mengolah informasi
1) Setiap kelompok mendiskusikan hasil analisis data dan
memverifikasi data dengan sumber belajar yang ada

Mengkomunikasikan
1) Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya di depan kelas
Kegiatan Penutup 10 menit
1. Guru dan peserta didik melakukan refleksi materi yang sudah atau
belum dikuasai
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran
3. Guru memberikan reward kepada peseta didik yang aktif selama
pembelajaran
4. Guru menanyakan kepada peserta didik tentang pembelajaran hari ini
apakah menyenangkan atau tidak?
5. Guru memberikan kuis tentang kulit pada manusia
6. Guru menyampaikan informasi materi untuk pertemuan selanjutnya
yaitu tentang sistem ekskresi pada paru-paru
7. Guru menutup kegiatan pembelajaran bersama peserta didik dengan
mengucapkan Hamdalah

Pertemuan IV (2 x 35 menit)

Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 15 menit
1. Guru mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan dengan
cara:
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
2. Guru mengondisikan siswa sebelum memulai pelajaran
3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang sedang berlangsung
Kegiatan Inti 45 menit
 Mengamati
1. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik dengan
memperlihatkan torso paru-paru dan hati manusia
2. Peserta didik mengamati carta sistem pernapasan pada manusia
3. Peserta didik mengamati tayangan video hati manusia

 Menanya
1. Guru memberikan kesempatan bertanya pada peserta didik setelah
mengamati carta sistem pernapasan dan tayangan video hati manusia

 Mengumpulkan informasi
1. Peserta didik membaca materi tentang organ paru-paru dan hati
2. Guru membentuk peserta didik ke dalam beberapa kelompok, setiap
kelompok mengerjakan LKS yang sudah diberikan

 Mengolah informasi
1. Peserta didik mengolah dan menganalisis data dari percobaan, untuk
menjawab pertanyaan pada LKS
2. Peserta didik berdiskusi tentang organ paru-paru dan hati dengan
konsep pada buku sumber

 Mengkomunikasikan
1. Peserta didik mempresentasikan hasil observasi yang sudah
dianalisis didepan kelas.
Kegiatan Penutup 10 menit
1. Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran
3. Peserta didik menyimak informasi mengenai rencana tindak lanjut
pembelajaran
4. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik
5. Guru menyampaikan informasi materi untuk pertemuan selanjutnya
yaitu tentang gangguan dan kelainan sistem ekskresi
6. Guru menutup kegiatan pembelajaran bersama peserta didik dengan
mengucapkan Hamdalah

I. Penilaian, Pembelajaran remedial dan pengayaan


1. Penilaian Sikap
Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Jurnal
c. Instrumen : Lampiran 1

Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Jurnal
c. Instrumen : Lampiran 2

2. Penilaian Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Tulis
b. Bentuk Instrumen : Isian dan Uraian
c. Instrumen : Lampiran 3

3. Keterampilan
a. Teknik Penilaian :Penilaian Praktik
b. Bentuk Instrumen : Lembar Unjuk Kerja
c. Instrumen : Lampiran 4

Pembelajaran remedial dan pengayaan


a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), maka guru
bisa memberikan soal tambahan misalnya sebagai berikut :
1) Jelaskan organ-organ sistem ekskresi!
2) Jelaskan proses pembentukan terjadinya urine!
3) Jelaskan gangguan atau kelainan pada sistem ekskresi!
4) Jelaskan upaya yang harus dilakukan untuk menjaga
kesehatan sistem ekskresi!

CONTOH PROGRAM REMIDIAL

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Nama Indikator Bentuk Nilai


Nilai
No Peserta yang Belum Tindakan Setelah Keterangan
Ulangan
Didik Dikuasai Remedial Remedial
1
2
3
4
5
Nama Indikator Bentuk Nilai
Nilai
No Peserta yang Belum Tindakan Setelah Keterangan
Ulangan
Didik Dikuasai Remedial Remedial
6
dst

b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM (Kriteria
Ketuntasan Minimal). Guru memberikan penugasan berkelompok di luar jam pembelajaran.

Mengetahui, Padang, Januari 2022


Kepala SMP Putri Perguruan Islam AR Risalah Guru Bidang Studi IPA

Syatri, S.E., M.Pd. Muthoharatunnisa, S.Pd


NIK Y. 2008.01.1984.11.21-007 NIK Y. ……………………

Lampiran 1

JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SPIRITUAL


Nama Sekolah : SMP Perguruan Islam Ar Risalah
Kelas/Semester : VIII/II
Tahun pelajaran : 2021/2022
Guru :

Nama Renc. Tindak


No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap TTD Siswa
Siswa Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Lampiran 2

JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SOSIAL


Nama Sekolah : SMP Perguruan Islam Ar Risalah
Kelas/Semester : .VIII/ II
Tahun pelajaran :
Guru :

Nama Renc. Tindak


No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap TTD Siswa
Siswa Lanjut
1.

2.
3.
4.
5.

6.

Lampiran 3
A. Pilihan Ganda
1. Berikut ini adalah alat ekskresi pada manusia, kecuali…
A. Ginjal
B. Hati
C. Paru-paru
D. Anus
2. Pengeluaran zat-zat sisa metabolisme yang sudah tidak berguna lagi bagi tubuh disebut…
A. Defekasi
B. Sekresi
C. Ekskresi
D. Eliminasi
3. Fungsi utama ginjal adalah….
A. Menjaga keseimbangan tubuh
B. Menyaring darah
C. Merombak sisa protein dalam tubuh
D. Mengeluarkan uap air dan karbondioksida
4. Proses penyaringan darah oleh ginjal terjadi pada bagian….
A. Glomerulus
B. Ureter
C. Kantong kemih
D. Uretra
5. Ketika cuaca dingin pengeluaran zat sisa metabolism lebih banyak melalui…
A. Kulit
B. Paru-paru
C. Hati
D. Ginjal
6. Bagian-bagian ginjal apabila diurutkan dari luar ke dalam yaitu…
A. Korteks – pelvis – medulla
B. Medulla – korteks – pelvis
C. Pelvis – medulla – korteks
D. Korteks – medulla - pelvis
7. Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah….
A. Uap air dan karbodioksida
B. Garam dan urea
C. Asam amino dan glukosa
D. Asam amino dan uap air
8. Zat berikut yang tidak dihasilkan oleh hati adalah….
A. Glukosa
B. Urine
C. Empedu
D. Urea
9. Pengeluaran keringat pada tubuh manusia bertujuan untuk….
A. Mengatur kadar air dalam tubuh
B. Mengatur suhu tubuh
C. Mengatur pengeluaran urine dari dalam tubuh
D. Mengatur jumlah darah dalam tubuh
10. Organ tubuh yang berfungsi sebagai alat ekskresi sekaligus indra peraba adalah…
A. Paru-paru
B. Kulit
C. Hidung
D. Hati
11. Perhatikan gambar berikut!

Yang ditunjuk oleh nomor 2 dan 4 adalah…


A. Tubulus kontortus proksimal dan glomerulus
B. Lengkung henle dan tubulus kontortus distal
C. Kapsula bowman dan lengkung henle
D. Tubulus kolektivus dan lengkung henle
12. Berikut ini merupakan factor yang tidak mempengaruhi pengeluaran keringat pada manusia
yaitu…
A. Peningkatan suhu lingkungan
B. Goncangan emosi
C. Peningkatan aktivitas tubuh
D. Umur
13. Perhatikan hal-hal berikut ini!
1) Disebut kulit ari
2) Merupakan kulit yang paling luar dan sangat tipis sekali
3) Lapisan kulit tersusun atas sel-sel epitetel yang mengalami keratinisasi
4) Terdapat otot penggerak rambut, pembulah darah, pembuluh limfa, saraf, kelenjar minyak
dan kelenjar keringat
Pernyataan yang benar tentang epidermis ditunjukkan oleh nomor…
A. 1, 2
B. 1,2,3
C. 2,4
D. 2,3,4
14. Perhatikan gambar berikut ini!
Nama dan fungsi bagian yang ditunjuk dengan huruf X adalah….
A. Glomelurus, tempat terjadinya proses filtrasi
B. Glomelurus, tempat terjadinya proses reabsorbsi
C. Tubulus proksimal, tempat terjadinya proses filtrasi
D. Tubulus proksimal, tempat terjadinya proses augmentasi
15. Fungsi organ hati sebagai alat ekskresi adalah sebagai berikut, kecuali…
A. Merombak sel darah merah yang sudah tua
B. Menghasilkan getah empedu
C. Menetralisir dan mengeluarkan racun dalam tubuh
D. Merombak kelebihan protein dalam tubuh
16. Bagian kulit manusia yang mengandung kelenjar minyak adalah….
A. Epidermis
B. Dermis
C. Stratum korneum
D. Lapisan Malpighi
17. Hubungan yang sesuai antara alat pengeluaran dengan zat yang dikeluarkan adalah….
1) Hati = sisa metabolism
2) Ginjal = urine
3) Kulit = karbondioksida
4) Paru-paru = oksigen
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
18. Pak herman sering sekali buang air kecil setelah diperiksa ternyata produksi hormone ADh
dalam tubuhnya mengalami gangguan, penyakit yang mungkin diderita pak Herman
adalah….
A. Diabetes mellitus
B. Diabetes insipidus
C. Nefritis
D. Gagal ginjal
19. Kelainan dan gangguan pada kulit adalah…
A. Albuminuria
B. Nefritis
C. Skabie
D. TBC
20. Gangguan pada hati penyakit kuning adalah…
A. Hepatitis
B. Diabetes
C. Anemia
D. Nefritis

Lampiran 4

Lembar Observasi:
No. Aspek yang dinilai Penilaian
1 2 3 4
1 Penguasaan konsep sains yang disampaikan
2 Penampilan presenter
3 Tayangan presentasi

Nilai = skor diperoleh/skor maksimum X 4

Rubrik Penilaian:
Aspek yang Penilaian
No.
dinilai K C B SB
1 Penguasaan tidak kurang menguasai menguasai
konsep sains menguasai menguasai konsep konsep
yang konsep konsep tekanan zat tekanan zat
disampaikan tekanan zat tekanan zat, dengan baik, dengan
dengan sangat istilah-istilah istilah-istilah sangat baik,
baik, istilah- yang yang istilah-
istilah yang digunakan digunakan istilah yang
digunakan kurang tepat benar, digunakan
tidak tepat benar dan
tepat
2 Penampilan Penyampai an penyampaian penyampaian penyampaia
presenter tidak mudah tidak mudah mudah n mudah
dipahami, dipahami, dipahami, dipahami,
tidak kurang komunikatif sangat
komunikatif komunikatif dengan komunikatif
dengan dengan audiens, dengan
audiens, tidak audiens, kurang audiens,
memberi kurang memberi memberi
kesempatan memberi kesempatan kesempatan
audiens untuk kesempatan audiens untuk audiens
berpikir audiens untuk berpikir untuk
berpikir berpikir
3 Tampilan tayangan/ tayangan/ tayangan/ tayangan/
presentasi tampilan tidak tampilan tampilan tampilan
menarik dan kurang menarik, sangat
tidak sesuai menarik, kurang sesuai menarik dan
dengan materi kurang sesuai dengan sesuai
dengan materi dengan
materi materi

Anda mungkin juga menyukai