Anda di halaman 1dari 2

Nama: Meutia Ratna Widyarani

NIM: 215090101111002

INDEKS BIAS LARUTAN

1) OP2
2) Lampu pijar untuk penerangan saat pengamatan
Refraktometer abbe alat yang digunakan untuk menentukan kadar arau konsentrasi
berdasarkan indeks biasnya
Neraca ohaus untuk pengukuran massa zat terlarut seperti gula
Tabung reaksi untuk tempat pencampuran gula dan air
Gelas ukur untuk mengukur volume suatu larutan
Pengaduk sebagai penghomogen suatu larutan
Pipet tetes untuk memindahkan cairan dalam volume kecil
Air sebagai zat pelarut
Tisue sebagai alas dan mengelap sisa larutan yang masih menempel

3) Cahaya dapat merambat lurus= cahaya akan merambat lurus apabila melewati suatu
medium perantara
Contoh= senter yang kita nyalakan akan menuju ke arah depan, dan sesuai yang kita
inginkan

Cahaya dapat dipantulkan = proses terpancarkan kembali cahaya dari permukaan


benda yang terkena cahaya
Contoh= kita membawa cermin lalu terkena sinar matahari maka pantulan cahaya
tersebut berasal dari sinar matahari

Cahaya dapat dibiaskan = proses pembelokkan suatu arah rambat cahaya ketika
melewati dua medium yang berbeda kerapatannya
Contoh= saat kita berenang dan meletakkan tongkat kedalam air yang terkena cahaya
maka jika dilihat dari atas tongkat tersebut akan terlihat lebih besar dari ukuran
aslinya

Cahaya dapat diuraikan penguraian cahaya secara alami


Contoh= pelangi

Cahaya dapat menembus benda bening= benda bening yang dapat ditembus cahaya
Contoh= jendela kaca terkena sinar matahari , maka cahaya akan tetap masuk

4) Indeks bias adalah perbandingan kecepatan cahaya dalam ruang hampa udara dengan
cepat rambat cahaya pada suatu medium
Indeks bias atomic dan variabel
Hidrogen = 1,800132
Helium= 1,000036
Karbon dioksida= 1,00045

5) n= c /v
2/3 = c/ 3x 108 m/s
c= 2 x 10 8 m/s

Anda mungkin juga menyukai