Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah pembelajaran peserta didik diharapkan mampu:


MATEMATIKA  Memahami pengertian bilangan pecahan
Kelas/Semester : VII /1  Menyederhanakan pecahan
Pertemuan :6  Membandingkan dan mengurutkan bilangan pecahan
Alokasi Waktu : 2 x 40’  Megubah pecahan ke desimal, persen, permil dan sebaliknya
Metode PJJ : Daring

KEGIATAN PEAMBELAJARAN
KOMPETENSI DASAR
PENDAHULUAN (10’)
1. Guru memberi salam dan megecek kehadiran pesera didik melalui WA Grup
2. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik berdoa sebelum belajar
3. Guru menyampaikan tentang perkembangan informasi covid-19 dan dampaknya
serta cara pencegahannya
4. Menginformasikan kompetensi yang akan dipelajari
3.1. Menjelaskan dan 5. Guru mengintruksikan melalui grup WA kelas agar membuka Clasroom masing-
menentukan urutan pada masing sesuai kode kelas yang sudah diinformasikan
bilangan bulat (positif dan KEGIATAN INTI (60’)
negatif dan pecahan 1. Guru menyampaikan materi tentang Mengenal Bilangan Pecahan
(biasa, campuran, 2. Guru menugaskan peserta didik untuk menyimak video pembelajaran yang
desimal, persen) dikirim di dalam clasroom tentang Mengenal Bilangan Pecahan pada link
4.1. Menyelesaikan masalah berikut : https://youtu.be/lJdLneYILLo Guru menugaskan peserta didik untuk
yang berkaitan dengan
mempelajari dan mencari referensi dari berbagai sumber yang relevan mengenai
urutan beberapa bilangan
Mengenal Bilangan Pecahan
bulat dan pecahan (biasa,
3. Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik terhadap pembelajaran yang
campuran, desimal,
sudah dilaksanakan baik tentang proses maupun hasil yang dicapai
persen)
4. Guru memberikan evaluasi dan Peserta didik menyampaikan hasil tugas /latihan
melalui clasroom atau WA pribadi guru mata pelajaran
PENUTUP (10’)
Guru dan Peseta didik masing – masing membuat rangkuman/simpulan tentang
point-point penting dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan

MATERI/TOPIK
Mengenal Bilangan PENILAIAN
Pecahan
SUMBER BELAJAR 1. Penilaian Sikap: kehadiran dan keaktifan siswa selama pembelajaran daring
1. Internet 2. Peilaian Pengetahuan : Guru memberikan LK secara tertulis/daring tentang
2. Buku mengenal bilangan pecahan
3. Modul 3. Penilaian ketepatan waktu dalam pengumpulan tugas

Panumbangan, 19 Juli 2021


Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMPN 2 Panumbangan
MEDIA
1. WA Grup kelas
2. Clasroom
Drs. JAJANG KUSNADI, M.Pd. MEGA HARTATI,S.Pd.
19650705 199203 1 011 19850819 200901 2 001

Anda mungkin juga menyukai