Anda di halaman 1dari 30

MODUL AJAR MATEMATIKA SD

KELAS TINGGI ( KELAS IV SEMESTER II )

Disusun untuk Memenuhi Tugas Asistensi Mengajar

Dosen Pengampu: Khusnul Khotimah, S.Pd., M.Pd.

Disusun Oleh:

Aulia Akbar ( 200151602812 )

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

KEPENDIDIKAN SEKOLAH DASAR DAN PRASEKOLAH

S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

MARET 2023
INFORMASI UMUM
A. IDENTITAS MODUL
Nama Sekolah SDN Sumbersari 2 Kota Malang
Fase / Kelas Fase B / Kelas IV
Mata Pelajaran Matematika
Fokus Materi Perkalian dan pembagian bilangan decimal

Domain / Topik Perkalian bilangan desimal


Semester 2 ( Genap )
Alokasi Waktu ( Menit ) 2 x 35 Menit
Jumlah Pertemuan ( JP ) 2 JP
B. KOMPETENSI AWAL
Peserta didik dapat memahami cara menghitung (desimal) x (Bilangan bulat) dan memahami cara
menghitung dengan menggunakan perhitungan bersusun.

C. PROFIL PELAJAR PANCASILA

1. Begotong-royong,
2. Mandiri,
3. Bernalar kritis, dan
4. Kreatif

D. SARANA DAN PRASARANA


Alat dan Bahan Laptop, LCD proyektor, kertas / buku tulis, alat tulis (pensil / pulpen)
Media Belajar Video Pembelajaran,LKPD
E. TARGET PESERTA DIDIK
Peserta didik regular / tipikal : umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi
ajar.
Peserta didik dengan pencapaian tinggi : mencerna dan memahami dengan cepat, mampu
mencapai keterampilan berpikir tingkat tinggi ( HOTS ), dan memiliki keterampilan memimpin.
F. MODEL PEMBELAJARAN
Pembelajaran Tatap Muka
( Problem Based Learning – PBL )
KOMPONEN INTI
A. TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
Capaian Pembelajaran
Peserta didik dapat memahami cara menghitung (desimal) x (Bilangan
bulat) dan memahami cara menghitung dengan menggunakan
perhitungan bersusun.
Tujuan Pembelajaran 1. Dengan melihat video pembelajaran tentang perkalian
bilangan desimal dengan link :
https://www.youtube.com/watch?v=Oc5W8F-Xgvw , siswa
dapat memahami arti persamaan / rumus (desimal) x
(Bilangan bulat) dengan menggunakan perhitungan bersusun.
2. Dengan membaca materi tentang perkalian bilangan desimal
dengan menggunakan perhitungan bersusun, siswa mampu
memperdalam pemahaman tentang bilangan desimal dan
operasi hitung yang melibatkan bilangan desimal.

B. ASESMEN / PENILAIAN
Tertulis Evaluasi dan Lembar kerja peserta didik ( LKPD )
- Penilaian pengetahuan
- Penilaian keterampilan
( Rubrik terdapat pada lampiran )
Lisan Tanya jawab dan Diskusi
- Penilaian sikap
C. PEMAHAMAN BERMAKNA
• Meningkatkan pemahaman peserta didik dalam kemampuan berpikir kritis dalam
memecahkan masalah.
• Meningkatkan pemahaman peserta didik dalam menulis (bilangan bulat) x (desimal) dan
menggeneralisasikannya.
D. PERTANYAAN PEMANTIK
Apa itu bilangan desimal ?
Apakah ada hubungan bilangan decimal dengan kehidupan sehari-hari ?
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Waktu : 10 Menit
1. Siswa menjawab salam yang diucapkan oleh guru untuk membuka kelas.
2. Siswa menjawab sapaan guru, dan kelas dilanjutkan dengan absen.
3. Siswa menyiapkan diri agar siap untuk belajar serta memeriksa kerapihan diri dan selalu
mengutamakan sikap disiplin dalam setiap kegiatan pembelajaran. (Mandiri)
4. Siswa mendengarkan tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru.
5. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
6. Siswa mendengarkan pertanyaan rangsangan / stimulus dari guru mengenai keadaan
sehari-hari yang berhubungan dengan bilangan desimal

Kegiatan Inti
Waktu : 50 Menit
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Siswa mengamati video pembelajaran tentang bilangan desimal melalui link :
https://www.youtube.com/watch?v=Oc5W8F-Xgvw yang ditayangkan melalui
proyektor di kelas. ( ICT )
2. Setelah mengamati video, guru menyampaikan pertanyaan terkait tayangan video untuk
merangsang peserta didik menyampaikan pendapatnya. Alternatif pertanyaan yang dapat
diajukan, diantaranya:
• Bagaimana cara menghitung bersusun pada operasi perhitungan ?
3. Siswa menyampaikan pertanyaan tentang video pembelajaran yang telah di tayangkan (
Saintifik-Mengamati )
4. Siswa bertanya jawab tentang hal-hal yang ingin mereka ketahui lebih mendalam
mengenai perkalian bilangan desimal dengan menggunakan cara bersusun ( 4C-
Comunication, Saintifik- Menanya )

Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar


1. Siswa menyimak modul ajar dan contoh soal yang ditunjukkan guru melalui power point
dengan menggunakan proyektor di depan kelas. (ICT)

2. Siswa memperkirakan hasil perkalian,dari contoh soal yang ditunjukkan oleh guru

3. Siswa menyimak penjelasan dari guru terkait dengan pemecahan masalah perkalian
desimal bersusun.

Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok


1. Siswa membaca modul ajar yang diberikan guru melalui power point dengan
menggunakan proyektor di depan kelas.. (PPK : Mandiri)
2. Setelah membaca modul ajar, guru membagikan LKPD yang akan dikerjakan oleh siswa
secara individual di kelas.
3. Siswa bertanya jawab dengan guru tentang LKPD yang akan dikerjakan di kelas. ( 4C:
Comunication, Saintifik: menanya )
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
1. Siswa mengerjakan LKPD dan menuliskan jawabannya pada kertas satu lembar.
2. Setiap siswa membacakan hasil jawabannya dan siswa yang lain ikut menanggapi.

Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


1. Siswa dan guru saling menanggapi hasil jawaban siswa ( Colaboration )
2. Siswa secara individu, mencatat kesimpulan pembelajaran.
3. Guru memberikan penguatan terhadap hasil kerja siswa.
Kegiatan Penutup
Waktu : 10 Menit
Evaluasi dan tindak lanjut

1. Siswa bersama dengan guru menyimpulkan terkait pembelajaran hari ini.


( 4C: Comunication, Colaboration )

2. Guru membuka sesi tanya jawab terkait materi yang telah dipelajari
3. Siswa bersama guru melakukan refleksi dengan memberikan pesan dan kesan atas
pembelajaran yang telah berlangsung

4. Siswa mengerjakan evaluasi yang dibagikan guru di kelas ( TPACK )


5. Guru mengajak semua siswa berdo’a untuk menutup pembelajaran. (PPK: Religius)

F. REFLEKSI
Refleksi Guru
1. Apakah 100% peserta didik mencapai tujuan pembelajaran ? jika tidak,berapa persen
kira-kira peserta didik yang mencapai pembelajaran ?
2. Apa kesulitan yang dialami peserta didik sehingga tidak mencapai tujuan
pembelajaran ? Apa yang akan anda lakukan untuk membantu peserta didik ?
3. Apakah terdapat peserta didik yang tidak fokus ? bagaimana cara guru agar mereka bisa
fokus pada kegiatan berikutnya ?

Refleksi Peserta Didik


1. Bagian mana dari materi yang kalian rasa paling sulit ?
2. Apa yang kalian lakukan untuk lebih memahami materi ini ?
3. Apakah kalian memiliki cara sendiri untuk memahami materi ini ?
4. Kepada siapa kalian meminta bantuan untuk memahami materi ini ?
5. Jika kalian diminta memberikan bintang dari 1 sampai 5,berapa bintang yang akan
kalian berikan pada usaha yang kalian lakukan untuk memahami materi ini ?

LAMPIRAN
A. KEGIATAN PENGAYAAN DAN REMEDIAL
Pengayaan Diberikan kepada peserta didik yang dapat menuntaskan tugas dan
asesmen dengan nilai di atas KKTP atau pada kategori
pencapaiantinggi.
Remedial Diberikan kepada peserta didik yang tidak dapat menuntaskan tugas
dan asesmen dengan nilai di atas KKTP atau kategori paham
sebagiandan tidak paham.
B. TERLAMPIR
Modul Ajar
Media Pembelajaran
Lembar Kerja Peserta Didik
Evaluasi ( kisi-kisi, butir soal, penilaian )
Malang, 10 Maret 2023

Guru Kelas IV Guru Praktikan

Vevi fauziyah, S.Pd Aulia Akbar

NIP. 199408072022212008 NIM. 200151602847

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Endang Sulistiyawati, S.Pd


NIP. 19681230 199111 2 001
A. ASSESMEN/PENILAIAN
1) Penilaian Sikap
Melalui Observasi dan ditulis pada jurnal sikap spiritual dan sosial
• Sikap spritual

No Nama Peserta Didik Aspek Nilai


Berdoa sebelum Berdoa setelah
pelajaran pelajaran
1. Achmad Rafa T. 4 4 SB
2. Ahmad Arafinanda Fardan 4 4 SB
3. Athallah Raditya 4 4 SB
4. Avara Khalidah 4 4 SB
5. Bilqis Fahreza A. 4 4 SB
6. Cinta Haura S. 4 4 SB
7. Ervin Haidar R. 4 4 SB
8. Fachrizal Alif M. 4 4 SB
9. Faiq Fadhil Y. 4 4 SB
10. Faisal Hermansyah 4 4 SB
11. Farrel Eka A. 4 4 SB
12. Khansa Zhafirah 4 4 SB
13. Maulana Hisyam 4 4 SB
14. M.Zakaria R. 4 4 SB
15. M. Maher Zain A. 4 4 SB
16. M. Zaky Maulana 4 4 SB
17. Muzaky Afriano 4 4 SB
18. Naufal Zidan H. 4 4 SB
19. Sarah Tsalasa T. 4 4 SB
20. Tri Mauliddina 4 4 SB
21. Vidya Naura 4 4 SB
22. Virga Girindani 4 4 SB
23. Yoandini Sabrina 4 4 SB
24. Zakiyah Sajjad H. 4 4 SB
1.)Rubrik Penilaian Sikap Spiritual

Skor Aspek

4 Berdoa dengan sikap sopan dan tertib

3 Berdoa dengan sikap sopan dan belum tertib

2 Berdoa belum sopan dan belum tertib

1 Tidak berdoa

• Sikap sosial

No Nama Peserta Didik Aspek Nilai


Berdoa sebelum Berdoa setelah
pelajaran pelajaran
1. Achmad Rafa T. 4 4 SB
2. Ahmad Arafinanda Fardan 4 4 SB
3. Athallah Raditya 4 4 SB
4. Avara Khalidah 4 4 SB
5. Bilqis Fahreza A. 4 4 SB
6. Cinta Haura S. 4 4 SB
7. Ervin Haidar R. 4 4 SB
8. Fachrizal Alif M. 4 4 SB
9. Faiq Fadhil Y. 4 4 SB
10. Faisal Hermansyah 4 4 SB
11. Farrel Eka A. 4 4 SB
12. Khansa Zhafirah 4 4 SB
13. Maulana Hisyam 4 4 SB
14. M.Zakaria R. 4 4 SB
15. M. Maher Zain A. 4 4 SB
16. M. Zaky Maulana 4 4 SB
17. Muzaky Afriano 4 4 SB
18. Naufal Zidan H. 4 4 SB
19. Sarah Tsalasa T. 4 4 SB
20. Tri Mauliddina 4 4 SB
21. Vidya Naura 4 4 SB
22. Virga Girindani 4 4 SB
23. Yoandini Sabrina 4 4 SB
24. Zakiyah Sajjad H. 4 4 SB
Rubrik penilaian sikap Disiplin

Skor Aspek

4 Mengumpulkan seluruh tugas tepat waktu.


Hadir tepat waktu pada saat pembelajaran dimulai.

3 Mengumpulkan sebagian tugas dengan tepat waktu.


Hadir sedikit terlambat pada saat pembelajaran dimulai.

2 Mengumpulkan seluruh tugas dengan tidak tepat


waktu. Hadir sangat terlambat pada saat
pembelajaran dimulai.
1 Tidak mengumpulkan tugas pada jam yang telah
ditentukan. Tidak hadir pada saat pembelajaran tanpa
keterangan yang jelas.

Rubrik penilaian sikap percaya diri

Skor Aspek

4 Berani dan percaya diri ketika presentasi dan menjawab


pertanyaan yang telah dibuat oleh guru.

3 Cukup berani dan cukup percaya diri ketika presentasi


menjawab pertanyaan yang telah dibuat oleh guru.

2 Kurang berani dan kurang percaya diri ketika presentasi


menjawab pertanyaan yang telah dibuat oleh guru.

1 Tidak berani dan tidak percaya diri ketika presentasi menjawab


pertanyaan yang telah dibuat oleh guru.
2) Penilaian Pengetahuan
Teknik : Tes Tulis
Bentuk : Evaluasi
Jenis Soal : Isian
No Nama Peserta Didik Nilai Akhir
1. Achmad Rafa T. 90
2. Ahmad Arafinanda Fardan 80
3. Athallah Raditya 80
4. Avara Khalidah 90
5. Bilqis Fahreza A. 90
6. Cinta Haura S. 80
7. Ervin Haidar R. 80
8. Fachrizal Alif M. 70
9. Faiq Fadhil Y. 70
10. Faisal Hermansyah 80
11. Farrel Eka A. 90
12. Khansa Zhafirah 80
13. Maulana Hisyam 80
14. M.Zakaria R. 60
15. M. Maher Zain A. 70
16. M. Zaky Maulana 80
17. Muzaky Afriano 100
18. Naufal Zidan H. 90
19. Sarah Tsalasa T. 80
20. Tri Mauliddina 90
21. Vidya Naura 100
22. Virga Girindani 80
23. Yoandini Sabrina 80
24. Zakiyah Sajjad H. 90

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖
Nilai Akhir = 𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
3) Penilaian keterampilan
• Penilaian Diskusi Kelompok
No Nama Peserta Didik Aspek Nilai
Kemampuan Kemampuan Kemampuan
bekerjasama berkomunikasi menyampaikan
pendapat
1. Achmad Rafa T. 4 4 4 SB

2. Ahmad Arafinanda Fardan 4 4 4 SB


3. Athallah Raditya 4 4 4 SB
4. Avara Khalidah 4 4 4 SB

5. Bilqis Fahreza A. 4 3 4 SB

6. Cinta Haura S. 4 4 4 SB

7. Ervin Haidar R. 4 3 4 SB
8. Fachrizal Alif M. 4 3 3 SB
9. Faiq Fadhil Y. 4 4 3 SB

10. Faisal Hermansyah 4 4 3 SB

11. Farrel Eka A. 4 4 3 SB

12. Khansa Zhafirah 4 3 3 SB

13. Maulana Hisyam 4 3 4 SB


14. M.Zakaria R. 2 2 2 B
15. M. Maher Zain A. 3 4 3 SB

16. M. Zaky Maulana 3 3 3 SB

17. Muzaky Afriano 4 4 4 SB

18. Naufal Zidan H. 4 4 3 SB

19. Sarah Tsalasa T. 4 3 4 SB


20. Tri Mauliddina 4 4 4 SB
21. Vidya Naura 4 4 4 SB

22. Virga Girindani 3 4 3 SB

23. Yoandini Sabrina 3 4 4 SB

24. Zakiyah Sajjad H. 3 4 3 SB


Rubrik Kriteria Penilaian Diskusi Kelompok
Aspek Sangat baik : 4 Baik : 3 Cukup : 2 Kurang : 1
Kemampuan Terlihat Sangat Terlihat sering Terlihat cukup Terlihat kurang
bekerja sama aktif dalam aktif dalam aktif dalam aktif dalam
diskusi, dan diskusi, dan diskusi dan diskusi, dan
sangat menghormati cukup kurang
menghormati pedapat teman menghormati menghormati
pedapat teman pendapat pendapat
teman teman

Kemampuan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunakan


berkomunikasi bahasa yang bahasa yang bahasa yang bahasa kurang
sangat sopan sering terlihat kadang-kadang sopan dalam
dan baik dalam sopan dalam sopan dalam menyampaikan
menyampaikan menyampaikan menyampaikan pendapat dan
pendapat dan pendapat dan pendapat dan merespon
pendapat
merespon merespon merespon
teman
pendapat pendapat pendapat
teman teman teman
Kemampuan Menyampaikan Menyampaikan Menyampaikan Menyampaikan
menyampaikan pendapat pendapat baik pendapat pendapat
pendapat sangat terlihat cukup kurang
interaktif interaktif interaktif dari interaktif dari
sesuai dengan sesuai dengan masalah yang masalah yang
masalah yang masalah yang didiskusikan didiskusikan
didiskusikan didiskusikan
• Penilaian Hasil Kerja Kelompok
No Nama Peserta Didik Aspek Skor
Ketepatan Organisasi
Pengisian Tulisan
Jawaban
1. Achmad Rafa T. 4 4 SB
2. Ahmad Arafinanda Fardan 4 4 SB
3. Athallah Raditya 4 4 SB
4. Avara Khalidah 4 4 SB
5. Bilqis Fahreza A. 4 4 SB
6. Cinta Haura S. 4 4 SB
7. Ervin Haidar R. 4 4 B
8. Fachrizal Alif M. 4 4 SB
9. Faiq Fadhil Y. 4 4 B
10. Faisal Hermansyah 4 4 B
11. Farrel Eka A. 4 4 B
12. Khansa Zhafirah 4 4 SB
13. Maulana Hisyam 4 4 B
14. M.Zakaria R. 2 2 C
15. M. Maher Zain A. 3 3 B
16. M. Zaky Maulana 4 4 B
17. Muzaky Afriano 4 4 SB
18. Naufal Zidan H. 4 4 B
19. Sarah Tsalasa T. 4 4 SB
20. Tri Mauliddina 4 4 SB
21. Vidya Naura 4 4 SB
22. Virga Girindani 4 4 SB
23. Yoandini Sabrina 4 4 SB
24. Zakiyah Sajjad H. 4 4 B
Rubrik Kriteria Penilaian Hasil Kerja Kelompok
Aspek Sangat baik : 4 Baik : 3 Cukup : 2 Kurang : 1
Ketepatan Seluruh isi Hampir seluruh Sebagian isi si tulisan tidak
pengisian tulisan sesuai isi tulisan tulisan sesuai sesuai
jawaban dengan perintah sesuai dengan dengan perintah dengan perintah
soal yang perintah soal yang soal yang
ditelah soal yang ditelah telah ditentukan
ditentukan ditelah ditentukan
ditentukan
Organisasi Organisasi Sebagian tulisan Organisasi Organisasi
tulisan tulisan jelas dan jelas dan tulisan kurang tulisan tidak
dapat dapat jelas, tetatpi jelas dan tidak
dimengerti dimengerti dapat dapat
pembaca pembaca dimengerti dimengerti
pembaca pembaca
LAMPIRAN
Modul Ajar
Perkalian Bilangan Desimal
1Menghitung (Bilangan Bulat) × (Bilangan Desimal)
Ketika bilangan pengali merupakan bilangan desimal, kalimat matematikanya sama seperti
perkalian pada bilangan bulat.
Pada perkalian bilangan bulat dengan bilangan desimal dapat dilakukan dengan cara aebagai
berikut :
1. Kita mengabaikan dulu tanda koma dan menghitung seperti pada perkalian bilangan bulat.
2. Kita meletakkan tanda koma dari bilangan hasil perkalian dengan posisi yang sama dari kanan seperti
tanda koma
3. pada bilangan pengali.

2 Menghitung (Bilangan Desimal) × (Bilangan Desimal)


Ketika mengalikan bilangan desimal dengan bilangan desimal dalam bentuk vertikal, tempatkan
tanda koma dari bilangan
hasil perkalian dengan menjumlahkan tanda koma dari bilangan pengali dan bilangan yang
dikalikan serta dihitung dari kanan.

Perkalian Bilangan Desimal yang Kurang dari 1


Pada perkalian dengan bilangan desimal yang kurang dari 1 berlaku aturan sebagai berikut
1. Jika bilangan pengali adalah bilangan desimal yang kurang dari 1, maka bilangan hasil perkalian akan
lebih kecil dari bilangan yang dikalikan.
2. Jika bilangan pengali lebih dari 1 maka bilangan hasil perkalian lebih besar dari bilangan yang
dikalikan.
3. Jika bilangan pengali kurang dari 1 maka bilangan hasil perkalian lebih kecil dari bilangan yang
dikalikan.

3 Aturan Perhitungan Bilangan Desimal


Pada penjumlahan bilangan desimal berlaku aturan atau sifat sebagai berikut
1. Ketika 2 bilangan dijumlahkan, hasil penjumlahan akan tetap sama meskipun urutan dari 2 bilangan
tersebut dibalik.(Komutatif)
2. Ketika 3 bilangan dijumlahkan, hasil penjumlahan akan tetap sama meskipun urutan pengerjaannya
berubah.(Asosiatif)

Pada perkalian bilangan desimal berlaku aturan/sifat sebagai berikut


1. Ketika 2 bilangan dikalikan, hasil perkalian akan tetap sama meskipun urutan dari 2 bilangan tersebut
dibalik. (Komutatif).
2. Ketika 3 bilangan dikalikan, hasil perkalian akan tetap sama meskipun urutan pengerjaannya
berubah.(Asosiatif)
Lampiran
LKPD
Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD)

Satuan Pendidikan : SDN Sumbersari 2

Kelas/Semester : 4/2

Pelajaran : Matematika

Sub Pelajaran : Perkalian bilangan desimal

Tujuan

1. Dengan melihat video pembelajaran tentang perkalian bilangan


desimal dengan link :
https://www.youtube.com/watch?v=Oc5W8F- Xgvw , siswa dapat
memahami arti persamaan / rumus (desimal) x (Bilangan bulat) dengan
menggunakan perhitungan bersusun.
2. Dengan membaca materi tentang perkalian bilangan desimal
dengan menggunakan perhitungan bersusun, siswa mampu
memperdalam pemahaman tentang bilangan decimal dan operasi
hitung yang melibatkan bilangan desimal

Petunjuk

1. Berdoalah sebelum melakukan aktivitas


2.Tuliskan Namamu pada Kolom yang sudsh di
sediakan
3. Isilah titik-titik yang kosong
4. Tanyakan kepada teman atau guru jika ada
materi yang kurang dipahami
5. Kerjakan latihan dengan teliti
Kunci Jawaban LKPD

4. A.) 2,5 X 4 = 10
B.) 0,4 X 5 = 2

5. A.) 1,2 X 13
B.) 15,6

6. A.) 1,6 X 14 = 22,4


B.) 1,5 X 18 = 27
Lampiran
Evaluasi
Soal Evaluasi

Kerjakan soal berikut ini dengan benar!

1. 1,6 x 5 =

2. 3,6 x 8 =

3. 2,4x 0,2 =

4. 9,6 x 6 =

5. 2,5 x 5 =
Kunci Jawaban

1. 1,6 x 5 = 8

2. 3,6 x 8 = 28,8

3. 2,4 x 0,2 = 0,48

4. 9,6 x 6 = 57,6

5. 2,5 x 5 = 12,5
Lampiran Media
Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai