Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

(SAP)

1. NAMA DIKLAT : Pelatihan Fasilitator Pengendalian Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular
Bagi Kader Posyandu di Wilayah Kecamatan Gladagsari.

2. MATA DIKLAT : MPI.2. Pengukuran Faktor Risiko PTM

3. ALOKASI WAKTU : 6 menit

4. DESKRIPSI SINGKAT : Pemeriksaan kolesterol dimaksudkan untuk mengetahui hasil pemeriksaan


kolesterol.

5. TUJUAN PEMBELAJARAN
a. UMUM : Setelah selesai mengikuti materi ini peserta mampu melakukan pemeriksaan
faktor risiko penyakit tidak menular (PTM).

b. KHUSUS : Setelah mengikuti materi peserta mampu peserta mampu mengetahui alat
pemeriksaan kolesterol, mempraktekkan teknik pemeriksaan kolesterol, peserta
mampu menginteprestasikan hasil pemeriksaan kolesterol.

6. MATERI POKOK DAN SUB MATERI POKOK

2.4. Menetapkan Cara Pemecahan Masalah


2.4.1. Pengantar Cara Pemecahan Masalah

6. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

No Tahap Kegiatan Fasilitator Kegiatan Peserta Metode Alat Waktu


Kegiatan Bantu
1 Pendahuluan a. Salam a. Menjawab Ceramah Laptop 1
b. Memperkenalkan diri salam Bahan menit
c. Penciptaan suasana b. Mendengarkan tayang
belajar penjelasan LCD
d. Menyampaikan tujuan c. Peserta Proyektor
pembelajaran mengikuti Meja
. pembelajaran. Kursi
Formulir
2 Penyajian a. Penyampaian materi. a. Mendengarkan, Ceramah pencatata 4 menit
b.. Mempersiapkan alat menjawab, nw3
pemeriksaan kolesterol. merespon materi Alat
c. Melakukan praktek yang pemeriks
pemeriksaan kolesterol. disampaikan. aan
d. Mencatat dan kolesterol
mengintepretasikan hasil
pemeriksaan.
3 Penutup a. Mengevaluasi kader. a. Peserta
b. Melakukan salam memahami materi
yang disampaikan
7. EVALUASI PEMBELAJARAN :
Sebutkan alat-alat pemeriksaan kolesterol!
Jelaskan nilai normal dari kolesterol?

8. REFERENSI :
Petunjuk Teknis Posyandu Bagi Kader Tahun 2019
Buku Pintar Kader Posyandu Tahun 2019
LEMBAR PENILAIAN MICRO TEACHING PELATIHAN KADER 2022

NO PRAKTEK MELATIH HASIL OBSERVASI


(V) (X) (O)
1 PEMBUKAAN
1. Pengucapan salam dan
perkenalan pengkondisian
situasi dan lingkungan
2. Keterkaitan dengan materi
sebelumnya, penyampaian TPU/
TPK dan Apersepsi
B PROSES KEGIATAN
PEMBELAJARAN
1. Presentasi interaktif:
a. Menghantarkan sesi pembelajaran
b. Mengelola hubungan interaktif
c. Teknik bertanya efektif :
Cara/kaidah pertanyaan,
kesesuaianpertanyaan dengan
tujuan/moment , Cara menanggapi
jawaban, Cara menanggapi
pertanyaan
2. Penentuan metoda pembelajaran
yang sesuai/efektif untuk
mencapai tujuan
3. Pemilihan media dan alat bantu
pembelajaran yang sesuai
dengan metoda pembelajaran
4. Penguasaan substansi materi
5. Ketepatan alokasi waktu
C PENGAKHIRAN :
1. Merangkum sesi pembelajaran/
evaluasi/ pencapaian TPU/ TPK
2. Kesesuaian penyimpulan pokok
bahasan dengan TPU/TPK dan
pemberian pesan tindak lanjut
3. Pengucapan terima kasih dan
salam perpisahan
JUMLAH
PENILAI

(…………….)

Jumlah Kumulatif : [v] + [x] + [o] =

CATATAN [kritik, saran,perbaikan dan pujian] :


…………………………………

Anda mungkin juga menyukai