Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PERTANGUNG JAWABAN (LPJ)

“PROGRAM KERJA KESEHATAN”


“Sosialisai Pentingnya Imunisasi Dan Keluarga Berencana (KB) Bagi Warga Desa
Mekarwangi Kecamatan Cisauk”

KERJA KULIAH KEMASYARAKATAN

DESA MEKARWANGI KECAMATAN CISAUK KABUPATEN TANGERANG


UNIVERSITAN ISLAM SYEKH YUSUF TANGERANG 2022
LEMBAR PENGESAHAN

“PROKER KESEHATAN”

SOSIALISAI PENTINGNYA IMUNISASI DAN KELUARGA BERENCANA (KB)


BAGI WARGA DESA MEKARWANGI KECAMATAN CISAUK KABUPATEN
TANGERANG TAHUN
2O22

Hormat Kami,

KETUA PELAKSANA SEKERTARIS

PAUJAN ALIF PUTRI WAHYUNINGSIH


NIM : 1904030030 NIM : 1901010062

Mengetahui,
KETUA KELOMPOK KKK

GANA WINDRIYA
NIM : 1906010143

Menyetujui
DOSEN PEMBIMBING LAPANGAN

YOSI SAFRI YETMI, SE.,M.SI

i
NIDN : 0430109005
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah Puji serta syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa
memberikan limpahan rahmat dan karunia-Nya kepada kita semua dan semoga kita senantiasa
berada dalam bimbingannya. Sholawat serta salam semoga tercurahkan kepada junjungan kita
Baginda Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wasallam, beserta keluarga, sahabat dan para
pengikutnya hingga akhir zaman. sehingga kami dapat melaksanakan kegiatan Sosialisasi
pentingnya imunisasi dan keluarga Berencana (KB) desa mekarwangi kecamatan cisauk
kabupaten Tangerang.
Sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa sekaligus makhluk sosial di kehidupan ini,
sepatutnya kita menyadari bahwa masih banyak saudara-saudara kita yang belum paham dalam
hukum dan dorongan dari kita. Oleh karena itu, sebagai umat beragama dan peduli dengan
sesama, kami selaku panitia“Sosialisai Pentingnya Imunisasi Dan KeluargaBerencana (KB)
Bagi
Warga Desa Mekarwangi Kecamatan Cisauk”, akan memanfaatkan kesempatan ini untuk
menunjukan rasa kepedulian kami terhadap sesama.
Program Kuliah Kerja Kemasyarakatan (KKK) adalah suatu bentuk pendidikan dalam
bentuk pengabdian kepada masyarakat. Kuliah Kerja Kemasyarakatan (KKK) Universitas Islam
Syekh Yusuf Tangerang merupakan salah satu Implikasi dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu
pengabdian masyarakat. KKK bagi mahasiswa diharapkan dapat menjadi suatu pengalaman
belajar yang baru untuk menambah pengetahuan, kemampuan, dan kesadaran hidup
bermasyarakat. Bagi masyarakat sasaran, kehadiran mahasiswa diharapkan mampu memberikan
motivasi dan inovasi. Hal ini selaras dengan fungsi peanrguruan tinggi sebagai agen
pembaharuan. Oleh karena itu mahasiswa, harus dapat bertindak sebagai jembatan (komunikator)
dalam kesadaran hukum dimasyarakat pada khususnya. Kami selaku panitia mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang telah membantu sacara kami ini sehingga terjalan dengan baik
dan lancar. Semoga adanya kegiatan sosialisasi ini membangun kepedulian antara sesama
diantara kita.

Tangerang, 30 Agustus 2022

ii
Kelompok Program Kesehatan
Universitas Islam Syekh-Yusuf
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................................................. i


KATA PENGANTAR ....................................................................................................................
ii
DAFTAR ISI ..................................................................................................................................
iii
BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................................................
1.1 Latar Belakang..........................................................................................................................1
1.2 Dasar Hukum............................................................................................................................2
1.3 Maksud dan Tujuan..............................................................................................................2
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN 2.1 Panitia dan Sasaran Kegiatan...................................3
2.1 Narasumber dan Moderator.......................................................................................................3
2.2 Materi Tema Kegiatan...............................................................................................................3
2.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan................................................................................................3
2.4 Biaya Kegiatan...........................................................................................................................4
2.5 Output Yang Dihasilkan...........................................................................................................4
BAB III PENCAPAIAN HASIL KEGIATAN .................................................................................
3.1 Harapan Yang Ingin Dicapai....................................................................................................5
3.2 Hasil Kegiatan..........................................................................................................................5
3.3 Hasil Evaluasi Kegiatan........................................................................................................7
BAB IV PENUTUP ...........................................................................................................................
4.1 Kesimpulan............................................................................................................................8
4.2 Saran......................................................................................................................................8
4.3 Kata Penutup..........................................................................................................................8
Lampiran- Lampiran.......................................................................................................................iv

1. Dokumentasi
2. Rundown Acara
3. Daftar Hadir
4. Materi Sosialisasi

iii
iv
BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Kesehatan merupakan masalah yang penting dalam sebuah keluarga, terutama yang
berhubungan dengan bayi dan anak. Pemerintah mewajibkan setiap anak untuk mendapatkan
imunisasi terhadap tujuh macam penyakit yaitu TBC, Difteri, Tetanus, Pertusis, Polio, Campak
dan Hepatitis B. Tingkat pengetahuan Ibu yang beraneka ragam dapat menemukan tingkat
kepatuhan imunisasi.

Imunisasi sangat diperlukan demi memberikan perlindungan, pencegahan, sekaligus


membangun kekebalan tubuh anak terhadap berbagai penyakit menular maupun penyakit
berbahaya yang dapat menimbulkan kecacatan tubuh, bahkan kematian. Pemberian imunisasi
secara lengkap dan sesuai jadwal bukan hanya bermanfaat untuk menghasilkan kekebalan tubuh
terhadap. Masalah ini mencerminkan perlunya keikutsertaan pemerintah ditingkat nasional untuk
mendukung dan mempertahankan pengawasan program imunisasi di Indonesia. Untuk terus
menekan angka kematian bayi dan balita, program imunisasi ini terus digalakkan pemerintah
Indonesia. Namun, ternyata program ini masih mengalami hambatan, yaitu penolakan dari orang
tua. Penolakan orang tua dalam pemberian imunisasi ini dikarenakan anggapan yang salah yang
berkembang di masyarakat tentang imunisasi, tingkat pengetahuan yang rendah, dan kesadaran
yang kurang terhadap imunisasi.

Penyuluh Keluarga Berencana (KB) merupakan tombak pengelola KB di lapangan.


Undang-undang Republik Indonesia No. 52 tahun 2009 tentang perkembangan kependudukan
dan Pembangunan Keluarga dan Peraturan Presiden No. 62 tahun 2010 tentang Badan
Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional menyatakan bahwa BKKBN mempunyai tugas
melaksanakan tugas pemerintah di bidang pengendalian penduduk dan penyelenggaan Keluarga
Berencana.

Menurut hasil penemuan lapangan dari surey desa, masyarakat desa mekarwangi
kebanyakan memiliki anak lebih dari 2 orang anak dengan jarak usia yang tidak terlalu jauh. Dan
tingkat pernikahan dini di desa mekarwangi ini masih cukup tinggi karana kebanyakan
masyarakat setelah SMA langsung menikah. Dan beberapa hal tersebut membuat program

1
keluarga berencana dan imunisasi pada anak di desa cisauk ini masih belum terlaksanakan
dengan maksimal.

Tingkat Imunisasi pada warga desa cisauk ini masih kurang karna adanya persepsi yang
salah tentang imunisasi. Masih banyak anak-anak yang tidak mendapatkan imunisasi karna orang
tuanya yang masih tidak percaya bahwa imunisasi ialah hal yang penting untuk kesehatan anak
dimasa depan. Begitu pula dengan program keluarga berenca (KB) banyak dari warga desa
cisauk yang dalam satu keluarga memiliki anak lebih dari 2 orang anak bahkan ada yang
memiliki anak lebih dari 10 orang anak sehinga hal tersebut membuat lonjakan angka kelahiran
di desa mekarwangi. Dan hal tersebut pula membuat tingkat kesejaterahan keluarga di desa
mekarwangi rendah.

1.2 Dasar Hukum


1. Permendikbud No. 3 Tahun 2020 tentang Standar nasional Pendidikan Tinggi menyebutkan
bahwa Standar Penelitian adalah kriteria minimal tentnag sistem Penelitian pada Perguruan
Tinggi yang berlaku di seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia.
2. Renstra UNIS
3. Renstra LPPM UNIS

1.3 Maksud dan Tujuan


Kegiatan Sosialisasi ini dilakukan dengan maksud dan tujuan untuk :

1. Menjalankan Program Kuliah Kerja Kemasyarakatan (KKK)


2. Memberikan informasi mengenai pentingnya imunisasi bagi kesehatan anak dan program
keluarga berencana (KB) untuk kesejahteraan keluarga.
3. Membantu meningkatkan kesadaran mengenai pentingnya imunisasi dan keluarga berencana
(KB) bagi masyarakat desa mekarwangi.

2
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1 Panitia dan Sasaran Kegiatan

➢ Susunan Kepanitian

Pembimbing Lapangan : Yosi Saftri Yetmi, SE., M.Si


Ketua KKK : Gana Windriya
Ketua Pelaksana : Paujan Alif
Sekretaris : Putri Wahyuningsih
Sie Acara : Dea Nur Salsabila
Sie Konsumsi : Eis Libiasenti
: Nur Ficky Fauziah

Sie Humas :Widia Nurhasan


Sie Pubdok : Muhammad Rafli Kuriawan
: Vira Romantika

➢ Sasaran Kegiatan
Sasaran dari kegiatan sosialisasi ini adalah Warga Desa Mekarwangi khusunya para Ibu,
Ibu muda dan Anak-anak sekitar.

2.1 Narasumber dan Moderator


➢ Narasumber Imunisasi dan Keluarga Berencana (KB) : Samiati Inten Pamela, Am.Keb
➢ Moderator : Nur Ficky Fauziah

2.2 Materi Tema Kegiatan


Kegiatan sosialisasi ini memgambil tema mengenai kesehatan anak dan kesejaterahan
keluarga dengan judul Sosialisai Pentingnya Imunisasi Dan KeluargaBerencana (KB)
Bagi Warga Desa Mekarwangi Kecamatan Cisauk

2.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari/Tanggal : Minggu, 21 Agustus 2022
Waktu : 10.00 WIB s/d selesai
Tempat : Sekolah M.I Hidayatul Ikhwan Kp. Kandang Rt 005

2.4 Biaya Kegiatan


1. Rincian Anggaran Pemasukan
No Keterangan Pemasukan

3
1. Dana dari proker KKK Rp. 1.470.000

2. Rincian Anggaran Pengeluaran


No Jenis Biaya Tanggal Nama Barang Qty Harga Jumlah
14/08/2022 Print dan Jilid 1 Rp
Proposal 18.000,00
18/08/2022 Print Surat Ijin 1 Rp
Puskesmas 1.000,00 Rp
1 Kesekretarian
22/08/2022 Print Surats 18 pcs x Rp 1.000 Rp 62.000,00
Undangan Sosialisa 18.000,00
Print dan Jilid LPJ Rp
25.000,00
21/08/2022 Snack Box 100 box @ Rp 6. Rp
5000 650.000,00
Buah 4 kg Rp
112.000,00 Rp
2 Konsumsi
27/08/202 Air botol 10 botol x Rp Rp 834.000,00
2 3.000 30.000,00
Air gelas 3 dus X Rp.14.000 Rp
42.000,00
18/08/2022 Banner (3x1) 1 buah Rp Rp
81.000,00 186.000,00
Sertifikat pemateri 3 pcs x Rp 10.000 Rp
3 Pubdekdok
25/08/202 30.000,00
2 Bingkat Sertifikat 3 pcs x Rp 25.000 Rp
75.000,00
4 Peralatan 28/08/2022 Batrai Mic 4 pcs x Rp 2.500 Rp Rp
10.000,00 10.000,00
5 Pemateri 28/08/2022 Pemateri 1 Rp Rp
200.000,00 200.000,00
6 Kebersihan 28/08/2022 Kebersihan - Rp Rp
50.000,00 50.000,00
TOTAL Rp
1.342.000,0
0
Total Pengeluaran Keseluruhan Terbilang

“Satu Juta Tiga Ratus Empat Puluh Dua RIbu Rupiah”

4
2.5 Output Yang Dihasilkan

1. Bagi Warga Desa Mekarwangi


Menambah pengetahuan mengenai pentingnya imunisasi dan program Keluarga Berencana
(KB)
2. Bagai Mahasiswa Universitas Islam Syekh Yusuf
Memberikan pengalaman dan pengetahuan untuk para mahasiwa mengenai program
imunisasi dan program Keluarga Berencana (KB)

BAB III PENCAPAIAN HASIL KEGIATAN

3.1 Harapan Yang Ingin Dicapai


Kegiatan Sosialisasi kesehatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk memberikan
informasi mengenai pentingnya imunisasi bagi kesehatan anak dan program keluarga
berencana (KB) untuk kesejahteraan keluarga.

3.2 Hasil Kegiatan


Kegiatan sosialisasi Pentingnya Imunisasi Dan Keluarga Berencana (KB) Bagi Warga
Desa Mekarwangi Kecamatan Cisauk berlangsung pada hari minggu tanggal 28 Agustus
2022 jam 10.00 WIB sampai dengan jam 12.00 WIB, yang bertempat di Sekolah M.I
Hidayatul Ikhwan yang berlokasi di Kampung Kandang RT 005. Dalam kegiatan
sosialisasi ini dihadiri pula oleh para kader posyandu desa mekarwangi, perwakilan
IbuIbu PKK desa mekarwangi, ketua PKK desa mekarwangi dan Ibu sekretaris desa
mekarwangi yang mewakili kehadiran dari Ibu lurah yang berhalangan hadir.

Dalam kegiatan sosialisasi ini di isi dengan pemberian materi oleh bidan desa yaitu
Ibu Samiati Inten Pamela, Am.Keb dan dimoderatori oleh Nur Ficky Fauziah. imunisasi
dan vaksinasi covid itu sama saja, sama-sama menyuntikan cairan agar menambah daya
tahan tubuh agar kebal dari penyakit. Manfaat anak yang menerima imunisasi dan tidak
menerima imunisasi memang tidak bisa terlihat secara langsung, tetapi manfaatnya dapat
dilihat dikemudian hari. Contoh dari pengalaman yang Ibu Mela liat anak yang menerima
imunisasi memang masih bisa sakit, tetapi sakit yang diderita tidak parah atau hanya sakit
yang bisa seperti batuk atau demam biasa tidak akan separah dengan anak yang tidak
menerima imunisasi. Selain untuk mengurangi kecemasan kesehatan, pemberian

5
imunisasi juga bisa menurunkan sedikit kecemasan biaya pengobatan anak kerumah sakit
karna anak yang telah mendapat imunisasi biasanya akan jarang dan kebal dari penyakit.

Pemberian imunisasi pada anak dilakukan saat anak baru lahir dengan catatan berat
bayi harus sesuai standar jika berat bayi tidak mencukupi harus pemberian imunisasi
harus di tunda sampai berat badan banyi sesuai dengan standar. Dan jika saat anak
dilahirkan orang tuanya tidak mau di imunisasi tetapi ditengah jalan seperti saat anaknya
berusia 2 tahun orang tuanya baru mau anaknya di imunisasi, sang anak harus dites
terlebih dahulu dirumah sakit untuk mengetahui apakah anak tersebut sudah terjangkit
penyakit atau belum, jika sudah dites di rumah sakit baru bisa menerima imunisasi.

Program keluarga berencana (KB) juga bisa membantu kesejaterahan keluarga karena
dengan mengikuti program KB suatu keluarga bisa mengatur jarak anatara satu anak dan
anak lain. Selain itu dengan adanya program KB bisa menekan resiko kematian Ibu dan
bayi, karna jika hamil diusia 17 tahunan resiko kematian bayi dan Ibu tinggi karna rahim
sang Ibu belum siap untuk mengandung. Dan alat-alat untuk KB juga bermacam-macam
seperti implan, IUD, suntik 3 atau 6 bulan, pil, kondom, vasektomi,tubektomi dan mall.
Untuk IUD sendiri yang tadinya bisa dipakai sekitar 10 tahun sekarang hanya bisa
dipakai sampai 7 tahun. Tanya Jawab

Ibu Kokom

Alat KB yang tingkat kebocorannya rendah?

Jawaban : alat KB yang kemungkinan untuk bocornya itu rendah itu IUD, kenapa karna
kan IUD itu langsung dipasang ke rongga rahim jadi kemungkinan untuk bocornya
rendah. Tapi jika memakai IUD harus diingat berapa lama pemakainya dan harus
ngikutin informasi, karna bisa saja aturan pemakaian IUD berubah seperti sekarang
yang tadinya bisa dipake sampai 10 tahunana sekarang cuman bisa sampai 7 tahunan.

Widia

Bagaimana pendapat Ibu tentang balita yang sudah di imunisasi tetapi masih terjangkit
penyakit ?

Jawaban : kalau kasus seperti ini 1:1000 anak. Karena terjangkit penyakit itu tergantung
dari imunitas tubuh tiap masing-masing anak khususnya dari pola hidup dan makanan

6
yang dikonsumsi oleh balita tersebut, jadi peran orangtua sangat penting pada kesehatan
anaknya.

3.3 Hasil Evaluasi Kegiatan


Kegiatan sosialisasi imunisasi dan keluarga berencana (KB) ini sudah dilaksanakan
dengan cukup berhasil. Para peserta sosialisasi ini hadir tepat waktu sehingga acara
sosialisasi ini selain itu masyarakat khususnya para Ibu baik Ibu-Ibu muda ataupun Ibu yang
sudah memiliki anak mengetahui betapa pentingnya imunisasi bagi anak dan program
keluarga berencana, kedua program tersebut tidak hanya penting untuk negara tetapi penting
juga untuk kesejaterahan dan kesehatan keluarga masing-masing. Dan ketika anak- anak sakit
setelah imunisasi itu terjadi anaknya yang sangat aktif setelah mendapatkan imunisasi dan
bisa diatasi dengan cara dikompres.
Dalam kegiatan sosialisasi pentingnya Imunisasi dan Keluaraga Berencana (KB) bagi
desa mekarwangi ini ditemukan ada faktor pendukung dan penghambat kegiatan sosialisasi
ini. Faktor pendukung kegiatan sosialisasi ini ialah panitia pelaksana yang telah mengelurkan
seluruh tenaga,waktu, kemampuan dan bekerja sama secara tim untuk acara sosialisasi ini
berjalan dengan lancar dan sukses. Faktor pendukung lainnya ialah dari pihak kantor balai
dessa dan pihak puskesmas mendukung dan membantu untuk berjalannya kegiatan sosialisasi
ini. Sedangkan faktor penghambat dari kegiatan sosialisasi ini ialah agak sulitnya menarik
perhatian masyarakat khususnya para Ibu-Ibu untuk menghadiri acara sosialisasi ini.

7
BAB IV PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Berdasarkan atas laporan pertanggung jawaban hasil sosialisasi KKK program kerja kesehatan
mengenai “Sosialisai Pentingnya Imunisasi Dan Keluarga Berencana (KB) Bagi Warga Desa
Mekarwangi Kecamatan Cisauk”, dapat disimpulkan bahwa : Program kerja kesehatan mengenai
pentingnya imunisasi dan keluarga berencana (KB) berjalan dengan lancar. Tetapi, untuk
selanjutnya perlu dIbutuhkannya kesadaran dari masyarakat sendiri mengenai pentingnya
imunisasi untuk kesehatan anak dan keluarga berencana (KB) untuk kesejaterahan keluarga itu
sendiri

4.2 Saran
Dengan adanya pemberian sosialisasi Pentingnya Imunisasi Dan Keluarga Berencana
(KB) Bagi Warga Desa Mekarwangi ini , harapannya para warga desa mekarwangi khusunya
para Ibu dan Ibu-Ibu muda menyadari betapa pentingnya imunisasi bagi kesehatan anak dan
keluarga berencana untuk kesejaterahan keluaraga.

4.3 Kata Penutup


Demikian laporan pertanggung jawaban ini kami sampaikan. Kami ucapkan banyak
terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dari awal acara hingga
terselesaikannya laporan ini. Kami berharap laporan ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

8
Lampiran- Lampiran
Dokumentasi Kegiatan
Foto kegiatan Sosialisai Pentingnya Imunisasi Dan Keluarga Berencana (KB) Bagi
Warga Desa Mekarwangi Kecamatan Cisauk

Kata sambutan dari Ketua KKK


Cisauk
Gana Windriya

Kata sambutan dari Ketua Pelaksana


Paaujan Alif

Kata sambutan dari Ibu Sekdes


sekaligus Ketua PKK Desa
Mekarwangi
Ibu Yuliyanti

iv
Penyampaian materi Imunisasi dan
keluarga berencana
Samiati Inten Pamela, Am.Keb

Penyerahan Ucapan Terimakasih


untuk Pemberdayaan dan
Kesejaterahan Keluaraga (PKK)
Desa Mekarwangi oleh Ketua KKK

Penyerahan Ucapan
Terimakasih/kenang-kenangan untuk
desa mekarwangi oleh ketua KKK

Photo Bersama

RUNDOWN ACARA SOSIALISASI KESEHATAN


IMUNISASI DAN KELUARGA BERENCANA DI
DESA MEKARWANGI 28 AGUSTUS 2022

v
WAKTU DURASI KETERANGAN PENGISI ACARA
10.00 – 10.10 10 Menit Pembukaan MC

10.10 – 10.15 05 Menit Tilawah Ridho Daswita

10.15 – 10.20 05 Menit Sambutan Ketua Umum Gana Windriya


KKK
10.20 – 10.25 05 Menit Sambutan Ketua Pelaksana Paujan Alif

10.25 – 10.30 05 Menit Sambutan DPL KKK Ibu Yosi Safri Yetmi, S.E., M.Si

10.30 – 10.35 05 Menit Sambutan Kepala Desa Bapak Romdon

10.35 – 11.20 45 Menit Penyampaian Materi Ibu Samiati Inten Pamela,


Am.Keb
11.20 – 11.30 10 Menit Tanya Jawab Moderator

11.30 – 11.40 10 Menit Penyerahan Sertifikat MC

11.40 – 11.50 10 Menit Sesi Foto MC

11.50 – 12.00 10 Menit Penutup (Doa) MC

vi

Anda mungkin juga menyukai