Anda di halaman 1dari 4

Nama : Rizki Aiditya, S.

Pd
No NIM : 2010110099
MAPEL : Sejarah

LK. 1.1. Identifikasi Masalah


Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Di identifikasi Masalah
1 pedagogik, literasi, PEDAGOGIK
dan numerasi.  Motivasi dan semangat  Peserta didik tidak fokus
peserta didik dalam proses dalam proses pembelajaran
KBM sangat rendah dan lebih cenderung
monoton melakukan aktifitas sendiri
yang tidak ada kaitanya
dengan KBM
 Peserta didik kurang
percaya diri untuk
mengutarakan pertanyaan,
pendapat dan gagasan pada
saat KBM
 Refleksi yang dilakukan
oleh guru kepada peserta
didik mengenai
pembelajaran yang
dilakukan senantiasa tidak
mendapatkan hasil yang
maksimal

 Proses KBM yang tidak  Media yang kurang


sesuai dengan Rancangan memadai menyebabkan
Pelaksanaan Pembelajaran rencana pembelajaran yang
sudah dirancang tidak bisa
dilaksanakan
 Pada saat pembuatan RPP
menyampingkan
karateristik peserta didik

LITERASI
 Minat membaca peserta  Minimnya respon yang
didik yang sangat minim dilakukan oleh peserta
didik ketika dilakukan
stimulus untuk
merangsang pengetahuan
awal terkait materi yang
akan diajarkan karena
diakibatkan kurangnya
membaca sehingga tidak
memiliki pengetahuan
dasar padahal sudah
disampaikan pada
pertemuan sebelumnya
terkait materi yang akan
dipelajari dipertemuan
selanjutnya
 Peserta didik tidak
diberikan buku paket
peggangan untuk
dijadikan bahan bacaan
dirumah
 Program Budaya literasi
sekolah yang tidak
berjalan efektif karena
keterbatasan buku bacaan
baru
NUMERASI
 Kemampuan Numerasi  Peserta didik kurang
peserta didik rendah memahami dalam
menyusun kronologi dan
pembabakan peristiwa
sejarah
 Peserta didik sulit untuk
menghafal rentetan
peristiwa-peristiwa
penting dalam sejarah

2 kesulitan belajar  Beberapa Peserta didik  Peserta didik kesulitan


siswa termasuk mengalami kesulitan mengulang pembelajaran
siswa berkebutuhan untuk mencapai angka karena tidak memiliki
khusus dan masalah KKM mapel sejarah yang buku paket peggangan
pembelajaran sudah ditetapkan  Peserta didik malas
(berdiferensiasi) di untuk menulis catatan
kelas berdasarkan yang sudah diberikan
pengalaman  Kurangnya keinginan
mahasiswa saat para peserta didik untuk
menjadi guru. mendapatkan nilai yang
Baik
 Peserta didik keseringan
absen dan tidak
mengikuti pembelajaran
dikarenakan membantu
pekerjaan orangtua dan
tidak berupaya mengejar
ketertinggalan pelajaran
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
3 Membangun  Peserta didik cendrung  Tidak terdapatnya guru
relasi/hubungan tertutup dan malu untuk mapel Bimbingan
dengan siswa dan berkomunikasi bersama Konseling
orang tua siswa. guru  Tidak terjalinya kedekatan
emosional antara wali kelas
dengan peserta didik

 Hubungan komunikasi  Orang tua kurang


antar walikelas dan merespon terkait
orangtua peserta didik pemanggilan yang
sangat terbatas dilakukan oleh pihak
sekolah untuk melakukan
perbaikan kepada anaknya
 Orangtua sibuk dengan
pekerjaan dan kurang
memperhatikan anaknya
 Orangtua tidak tahu
perkembangan anaknya
dalam pembelajaran
4 pemahaman/  Guru kurang maksimal  Pembelajaran menjadi
pemanfaatan dalam monoton yang terpusat
model-model mengimplementasikan hanya kepada guru
pembelajaran model-model dikarenakan metode yang
inovatif pembelajaranInovatif digunkan yaitu ceramah
berdasarkan dalam proses KBM  Guru jarang mengikuti
karakteristik materi pelatihan-pelatihan yang
dan siswa. menambah kemampuan
guru dalam
mengimplementasikan
model-model pembelajaran
Inovatif
 Tidak aktifnya MGMP
dikarenakan lokasi antar
sekolah sangkat jauh
dikarenakan berada
diberbeda-beda pulau
5 Materi terkait  Siswa belum mampu  karakteristik peserta didik
Literasi numerasi, berpikir secara kritis yang belum
Advanced material, dalam suatu memungkinkan secara
miskonsepsi, pembelajaran maksimal untuk melakukan
HOTS. Pembelajaran yang
berbasis HOTS
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
 Guru kurang menguasaicara
merangsang dan memancing
siswa dalammengemukakan
pendapat
 Guru juga belum mampu
menguasai soal-soal
berbasis HOTS
6 pemanfaatan  Guru kurang maksimal  Proyektor yang tidak
teknologi/inovasi dalam memanfaatkan memadai
dalam mediapembelajaran  Guru belum mahir dalam
pembelajaran. membuat video
pembelajaran
 Jaringan Internet yang
masih belum stabil
 Peserta didik kurang disiplin
dalam mengunakan Hp
sehingga dilakukan
pelarangan untuk membawa
Hp disekolah

Anda mungkin juga menyukai