Anda di halaman 1dari 7

ESSAY TAKE HOME

Untuk memenuhi UTS statistika kesehatan

DISUSUN OLEH :
AMELIA KUSUMA PURNAMASARI
P17211191017

PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN KEPERAWATAN MALANG


JURUSAN KEPERAWATAN
POLTEKKES KEMENKES MALANG
SEPTEMBER 2022
SOAL UTS TAKE HOME STATISTIK

15 25 21 16 20 17 19 25 21 15 17 16 19 20 17 20 15 25 15 21 19 16 17 25 19 21 20
19 19 21 17 20 16 21 20 21 16 20 17 19 20 19 17 21 19 20 16 19 19 17 20 21 19 19
21 19 17 20 19 15

1. Buatlah tabel distribusi frekuensi


2. Gambarlah histogram, poligon, dan ogive dari distribusi frekuensi kumulatif
tersebut
3. Tentukan Mean, Median, Modus !
4. Kuartil (Q1, Q2, Q3),
5. Hitung standar deviasi !
6. Tentukan koefisien kemiringan dan jelaskan artinya !
7. Tentukan koefisien keruncingan dan jelaskan artinya !

Jawaban:
1. Tabel Distribusi Frekuensi
n 60
max 25
min 15
r 10
k 6
P 1

Interval Frekuensi Frekuensi Frekuensi Relatif Frekuensi Relatif


Kelas Kumulatif Kumulatif
15 -16 11 11 11/60 0,18 0,18
17 – 18 9 20 9/60 0,15 0,33
19- 20 26 46 26/60 0,43 0.76
21 – 22 10 56 10/60 0,16 0,92
23 – 24 0 56 0 0 0,92
25 – 26 4 60 4/60 0,06 0,98
Jumlah 60

 Hasil SPSS

FREQUENCIES VARIABLES=Interval
/NTILES=4
/STATISTICS=STDDEV RANGE MINIMUM MAXIMUM MEAN MEDIAN MODE
SKEWNESS SESKEW KURTOSIS SEKURT
/HISTOGRAM
/ORDER=ANALYSIS.

Statistics
Frekuensi
N Valid 60
Missing 0
Mean 18.98
Median 19.00
Mode 19
Std. Deviation 2.487
Skewness .478
Std. Error of Skewness .309
Kurtosis .417
Std. Error of Kurtosis .608
Range 10
Minimum 15
Maximum 25
Percentiles 25 17.00
50 19.00
75 20.00

2. Tabel Histogram, Poligon, Ogive


a. Histogram
b. Poligon
c. Ogive

Ogive
70

60

50

40

30

20

10

0
0 1 2 3 4 5 6 7

3. Mencari Mean, Median, Modus


Mean 18.98
Median 19.00
Mode 19

4. Mencari Kuartil (Q1, Q2, Q3)?

Percentiles 25 17.00
50 19.00
75 20.00

5. Menghitung standar deviasi !

Std. Deviation 2.487

6. Menentukan koefisien kemiringan dan menjelaskan artinya !

Skewness .478
Std. Error of Skewness .309

Koefisien kemiringannya 0,478 dan standar eror kemiringan 0,309 maka


distribusinya positif. Hal ini menunjukkan bahwa nilai mean <nilai
median< nilai modus yaitu (18.98<19.00<19).

7. Menentukan koefisien keruncingan dan menjelaskan artinya !

Kurtosis .417
Std. Error of Kurtosis .608

Koefisien kurtosisnya 0.417 dan standar eror kurtosi 0.608, maka


distribusinya Mesokurtik. Hal ini menunjukkan bahwa frekuensi yang
kurvanya normal. Dalam perhitungan runcing kurva berdasarkan pada
momen keempat. Momen keempat yaitu rata-rata dari kuatnya
penyimpangan dari nilai mean dalam suatu distribusi frekuensi. Dimana
nilai mean 18.98.

Anda mungkin juga menyukai