Anda di halaman 1dari 8

Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia

“Beware of Monkey Pox Disease in Indonesia”

Meliana Putri
meliana.putri@ui.ac.id
Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia
 
ABSTRAK
Pendahuluan: Monkeypox adalah penyakit virus zoonosis (virus yang ditularkan dari hewan ke manusia)
yang dapat sembuh sendiri. Gejala monkeypox pada manusia hampir sama dengan smallpox yang telah
dieradikasi tahun 1980. Walaupun gejalanya lebih ringan daripada smallpox, namun monkeypox
menyebar secara sporadis di beberapa wilayah di Afrika. Seperti halnya virus Variola penyebab smallpox,
virus penyebab monkeypox (Monkeypox Virus) juga merupakan spesies yang termasuk ke dalam genus
Orthopoxvirus dan keluarga Poxviridae. Pertama kali ditemukan pada tahun 1958 di State Serum Institute
Copenhagen, Denmark, ketika ada 2 kasus mirip cacar yang diderita oleh koloni kera yang dipelihara
untuk penelitian. Sehingga selanjutnya cacar ini dinamakan monkeypox atau cacar monyet. Namun
belakangan diketahui bahwa reservoir utama penyakit ini adalah hewan pengerat seperti tikus. Monkeypox
pada manusia pertama kali ditemukan di Republik Demokratik Kongo (Zaire/DRC) tahun 1970.
Kesimpulan: Penyakit Monkeypox salah satu penyakit zoonosis, maka dari itu menghindari hewan
penyebab utama dari penyakit monkeypox ini adalah pencegahan agar tidak menyebar.

Kata Kunci:  Penyakit, Monkeypox, Cacar Monyer, Zoonosis, Hewan, Manusia

Abstract
Background: Monkeypox is a zoonotic viral disease (a virus that is transmitted from animals to humans)
that can heal itself. Symptoms of monkeypox in humans are almost the same as smallpox which was
eradicated in 1980. Although the symptoms are milder than smallpox, monkeypox spreads sporadically in
several areas in Africa. Like the Variola virus that causes smallpox, the virus that causes monkeypox
(Monkeypox Virus) is also a species that belongs to the genus Orthopoxvirus and the family Poxviridae. It
was first discovered in 1958 at the State Serum Institute of Copenhagen, Denmark, when there were 2
smallpox-like cases suffered by a colony of apes kept for research. So that the next smallpox is called
monkeypox or monkey pox. However, it was later discovered that the main reservoir of this disease is
rodents such as rats. Monkeypox in humans was first discovered in the Democratic Republic of the Congo
(Zaire/DRC) in 1970. Conclusion: Monkeypox disease is a zoonotic disease, therefore avoiding animals
that are the main cause of monkeypox disease is prevention so does not spread.
 
Keywords: Disease, Monkeypox, Monkey Pox, Zoonoses, Animal, Human.

1 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


PENDAHULUAN  anak di bawah 15 tahun. Dalam wabah
Penyakit cacar monyet pertama Amerika Serikat baru-baru ini, dari
kali menyerang manusia pada tahun kasus yang dikonfirmasi pada tahun
1970 di Kongo. Setelah itu, selama 2003 terdapat 11 pasien lebih muda dari
tahun 1980–1986, sekitar 388 kasus 18 tahun dan >24 tahun. Meskipun
dilaporkan di Republik Kongo. Suatu insiden spesifik usia tertinggi dan
outbreak terjadi pada tahun 1996–1997 jumlah kasus terbanyak terjadi di antara
di Republik Kongo dengan attack rate orang yang lebih muda dari 15 tahun,
sekitar 22 kasus per 1.000 orang. kecenderungan peningkatan insiden di
Kemudian pada tahun 2003 di Amerika antara orang berusia 15-30 tahun telah
Serikat pada seseorang yang memiliki terlihat dalam beberapa tahun terakhir.
binatang peliharaan berupa prairie dog Selanjutnya pada tahun 2017, terjadi
yang terinfeksi oleh tikus dari Afrika. kejadian luar biasa penyakit cacar
Komplikasi yang dilaporkan dari wabah monyet di Nigeria selanjutnya Inggris
di Afrika yaitu bekas luka deformasi, dan Israel juga melaporkan adanya
infeksi bakteri sekunder, kasus cacar monyet pada tahun 2018. 
bronkopneumonia, keratitis, gangguan Pada tahun 2019, dilaporkan ada
pernapasan, ulserasi kornea, kebutaan, seorang warga negara Nigeria yang
septikemia, dan ensefalitis. Kasus-Kasus mengikuti sebuah lokakarya di
yang terjadi di Afrika memiliki tingkat Singapura menderita penyakit cacar
kematian 1-10%, dengan tingkat monyet, Saat ini, wilayah yang
tertinggi terjadi pada anak-anak dan ditetapkan sebagai darah endemik cacar
individu tanpa vaksinasi. Secara umum, monyet secara global adalah Afrika
prognosis terkait dengan jumlah pajanan Tengah, Gabon, Kongo, Sierra Leone,
terhadap virus, respons imun inang, Kamerun, Nigeria, Liberia, Ivory Coast,
komorbiditas, status vaksinasi, dan dan Sudan Selatan. Kasus kematian
tingkat keparahan komplikasi. Infeksi karena penyakit cacar monyet sangat
Poxvirus tidak memiliki kecenderungan bervariasi, sebagian besar penderita
ras dan kejadiannya sama pada pria dan yang mengalami kematian adalah anak-
wanita. Dalam epidemiologi prevalensi anak. Namun juga terkait dengan tingkat
di Afrika, 90% dari pasien adalah anak- dari paparan virus, keparahan

2 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


komplikasi, dan status kesehatan tersedia dan berkaitan dengan topik.
penderita. Secara umum, kelompok usia Dalam penelitian ini, data sekunder yang
yang lebih muda memiliki resiko dimaksud akan didapatkan dari jurnal
kematian yang lebih besar terhadap ilmiah, artikel ilmiah, dan sumber
penyakit cacar monyet. Pada bulan Mei informasi kredibel lainnya yang ditelusuri
2022, Monkeypox dilaporkan terjadi di secara daring. Peneliti menggunakan 
beberapa negara non endemik, seperti google, google scholar, web resmi
Amerika Serikat, Australia, Belgia, pemerintah, dan portal lainnya untuk
Kanada, Jerman, Prancis, Belanda, mencari literatur dengan memakai kata
Portugal, Italia, Spanyol, Swedia, dan kunci “Penyakiy Cacar Monyet/
United Kingdom. Sejak tanggal 13–21 Monkeypox” yang terdapat dalam topik
Mei 2022, ada total 92 kasus yang penelitian yaitu dalam bahasa inggris dan
terkonfirmasi dan 28 kasus suspek. bahasa Indonesia.

METODE HASIL DAN DISKUSI


Penelitian ini menggunakan 1. Penyebab Penyakit Cacar Monyet
metode kajian pustaka yang merupakan   Cacar monyet disebabkan oleh virus
cara menganalisis suatu fenomena atau monkeypox, yaitu virus yang termasuk
topik dengan mengumpulkan berbagai dalam kelompok Orthopoxvirus. Virus ini
informasi dari buku, jurnal, artikel, web awalnya menular dari hewan ke manusia
terpercaya, dan sebagainya untuk melalui cakaran atau gigitan hewan,
menemukan rujukan yang relevan dengan seperti tupai, monyet atau tikus, yang
topik penelitian dalam rangka terinfeksi virus monkeypox. Penularan
menghasilkan suatu tulisan. Oleh karena virus monkeypox juga dapat terjadi lewat
itu, peneliti menggunakan data sekunder kontak langsung dengan cairan tubuh
sebagai sumber data penelitian yang hewan yang terinfeksi. Cacar monyet
notabenenya berasal dari penelitian menyebar antar manusia melalui percikan
sebelumnya. Dalam metode kajian liur yang masuk melalui mata, mulut,
pustaka, peneliti tidak melakukan hidung, atau luka di kulit. Penularan juga
pengambilan data secara langsung di bisa terjadi melalui benda yang
lapangan melainkan dari literatur yang terkontaminasi, seperti pakaian penderita.

3 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


Namun, penularan antar manusia dari hewan seperti monyet dan hewan
membutuhkan kontak yang lama. pengerat (rodent). Penularan terjadi
2. Gejala Penyakit Cacar Monyet melalui kontak langsung dengan darah,
Gejala awal cacar monyet pada cairan tubuh atau lesi kulit atau lesi
manusia mirip dengan gejala cacar tapi mukosa dari hewan yang terinfeksi, dan
lebih ringan. Gejala awal yang mirip mengonsumsi daging hewan liar
dengan penyakit yang disebabkan oleh (bushmeat) yang terkontaminasi.
virus lainnya adalah demam, sakit kepala, Penularan antar manusia sangat mungkin,
nyeri punggung, nyeri otot, lemas, dan namun jarang. Penularan antar manusia
pembengkakan kelenjar getah bening dapat terjadi akibat kontak jarak dekat
leher, ketiak, atau selangkangan. Setelah dengan sekresi saluran pernapasan dari
gejala awal (fase prodromal) selama 1 – 3 orang yang terinfeksi (droplet), lesi kulit
hari akan terjadi fase erupsi dengan gejala dari orang yang terinfeksi atau benda
munculnya ruam atau lesi pada kulit yang terkontaminasi oleh cairan pasien
mulai dari wajah kemudian menyebar atau lesi. Penularan melalui droplet
secara bertahap. Ruam atau lesi pada kulit biasanya membutuhkan kontak yang
berkembang mulai dari bintik merah lama, sehingga anggota keluarga yang
menjadi lepuh berisi cairan bening tinggal serumah atau kontak erat dengan
(nanah), hal tersebut dapat berlangsung kasus berisiko lebih besar untuk tertular.
hingga kurang lebih 2 – 4 minggu, Penularan juga dapat terjadi melalui
kemudian mengeras dan ruptur. inokulasi atau melalui plasenta
Perbedaan utama dengan penyakit cacar (monkeypox bawaan).
air terletak pada gejalanya, yaitu pada 4. Penyakit Cacar Monyet Di
penyakit cacar monyet terjadi Indonesia
pembengkakan kelenjar getah bening, Mohammad Syahril menyatakan
sedangkan pada penyakit cacar air tidak bahwa kasus cacar monyet atau
terjadi. monkeypox di Indonesia saat ini masih
3. Penularan Penyakit Cacar Monyet nol. Meskipun belum tercatat adanya
 Monkeypox merupakan penyakit kasus, Kemenkes tetap melakukan
zoonosis, yaitu penyakit yang disebabkan sejumlah antisipasi guna mencegah
oleh virus yang ditularkan ke manusia terjadinya penularan.  Kemenkes telah

4 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


membuat arahan untuk meningkatkan negara tersebut ke beberapa kota di
kewaspadaan di setiap wilayah melalui Indonesia. Selain mendeteksi suhu tubuh
dinas kesehatan, kantor kesehatan orang-orang dari luar negeri (terutama
pelabuhan, dan rumah sakit. Walaupun Singapura dan Afrika) di pelabuhan dan
begitu disarankan untuk masyarakat bandar udara, Kementerian Kesehatan
adalah terus menjalankan protokol Indonesia telah mengeluarkan surat
kesehatan dengan baik. Kebiasaan yang edaran untuk seluruh dinas kesehatan,
sudah dibentuk karena pandemi Covid-19 Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP),
seharusnya terus dijalankan karena itu rumah sakit, dan Puskesmas untuk
bermanfaat untuk semua penyakit menyebar informasi mengenai penyakit
menular. Pakai masker, jaga jarak, jauhi cacar monyet. Sebagai pencegahan
kerumunan, tidak sharing alat makan atau lainnya, Kementerian Kesehatan
makanan dan minuman, dan menjauhi mengimbau masyarakat Indonesia untuk
orang yang sakit adalah kebiasaan yang berperilaku hidup bersih dan sehat dan
sudah terlatih sejak pandemi dan itu harus bila berkunjung ke daerah terjangkit,
dipertahankan. sebaiknya menghindari konsumsi dan
5. Pencegahan Penyakit Cacar atau menyentuh daging hewan yang tidak
Monyet dimasak dengan benar (kurang dari 75°
Sebagai pencegahan, Kantor Celsius).
Kesehatan Pelabuhan (KKP) telah Centers for Disease Control and
mengaktifkan alat deteksi panas di pintu- Prevention (CDC) Amerika Serikat dan
pintu pelabuhan kapal dan bandara udara World Health Organization (WHO)
untuk memindai penumpang (terutama memberikan langkah langkah pencegahan
dari Singapura dan Afrika) yang berikut ini:
mengalami kenaikan suhu tubuh lebih a) Hindari kontak apapun dengan
dari 37,5° Celsius, lalu memeriksa hewan sumber virus terutama
kondisi tubuh sesuai gejala penyakit cacar golongan rodentia dan primata
monyet. Langkah ini dilakukan karena (termasuk hewan yang sakit atau
Indonesia, sebagai tetangga dekat yang ditemukan mati di daerah
Singapura, memiliki frekuensi Monkeypox terjadi).
transportasi yang sangat tinggi dari

5 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


b) Hindari kontak dengan bahan menggunakan tecovirimat untuk
apapun (seperti darah atau mengatasi cacar monyet. Tecovirimat
daging yang tidak dimasak bekerja dengan menghambat virus cacar
dengan baik) yang telah monyet berkembang biak dan menyebar
bersentuhan dengan hewan yang ke orang lain.
sakit. KESIMPULAN
c) Pisahkan penderita yang Berdasarkan kajian pustaka yang
terinfeksi dari orang lain yang telah dilakukan, maka dapat
bisa berisiko terinfeksi. disimpulkan bahwa monkeypox adalah
d) Bersihkan tangan, baik setelah penyakit virus zoonosis (virus yang
kontak dengan hewan atau orang ditularkan dari hewan ke manusia) yang
yang terinfeksi. Misalnya, dapat sembuh sendiri. Gejala
mencuci tangan dengan sabun monkeypox pada manusia hampir sama
dan air atau menggunakan dengan smallpox yang telah dieradikasi
pembersih tangan berbahan tahun 1980. Walaupun gejalanya lebih
dasar alkohol. ringan daripada smallpox, namun
e) Gunakan alat pelindung diri saat monkeypox menyebar secara sporadis di
merawat penderita. Sebaiknya beberapa wilayah di Afrika. Seperti
tenaga kesehatan, laboratorium, halnya virus Variola penyebab
maupun orang orang yang smallpox, virus penyebab monkeypox
diduga terpapar dengan (Monkeypox Virus) juga merupakan
penderita dan spesimennya spesies yang termasuk ke dalam genus
diberikan Vaksin Smallpox. Orthopoxvirus dan keluarga Poxviridae.
6. Pengobatan Penyakit Cacar Pertama kali ditemukan pada tahun
Monyet 1958 di State Serum Institute
Tidak ada pengobatan khusus atau Copenhagen, Denmark, ketika ada 2
vaksinasi yang tersedia untuk infeksi kasus mirip cacar yang diderita oleh
virus Monkeypox. Pengobatan koloni kera yang dipelihara untuk
simtomatik dan suportif dapat diberikan penelitian. Sehingga selanjutnya cacar
untuk meringankan keluhan yang muncul. ini dinamakan monkeypox atau cacar
Sementara itu, beberapa negara monyet. Namun belakangan diketahui

6 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia


bahwa reservoir utama penyakit ini Pencegahan dan Pengendalian
adalah hewan pengerat seperti tikus. Penyakit Monkeypox. [online]
Monkeypox pada manusia pertama kali Available at:
ditemukan di Republik Demokratik <https://infeksiemerging.kemkes
Kongo (Zaire/DRC) tahun 1970. Sejak .go.id/download/Juknis_P2P_M
saat itu, kasus monkeypox pada manusia onkeypox.pdf> [Accessed 28
sering terjadi dan endemis di pedesaan, May 2022].
wilayah hutan tropis Congo Basin dan  Keluarga, M., 2022. Cacar
Afrika Barat.   Monyet (Monkeypox): Gejala,
Virus Monkeypox ditularkan ke Cara Penularan, dan
manusia dari beberapa binatang liar, Pencegahan. [online] Mitra
sedangkan penularan antar manusia Keluarga. Available at:
masih sangat jarang. Dilaporkan bahwa <https://www.mitrakeluarga.com
angka keparahan (case fatality /artikel/artikel-kesehatan/cacar-
rate/CFR) monkeypox berkisar antara 1- monyet> [Accessed 28 May
10% dengan jumlah kematian terbanyak 2022].
pada kelompok usia muda. Belum ada  Mahendra,P., Mengstie, F., dan
pengobatan dan vaksin yang spesifik Kandi, V. 2017. Epidemiology,
untuk infeksi monkeypox pada manusia, Diagnosis, and Control of
walaupun riwayat vaksinasi smallpox Monkeypox Disease: A
dapat sangat efektif mencegah comprehensive Review.
penularan monkeypox. Adapun American Journal of Infectious
beberapa cara untuk mencegah penyakit Diseases and Microbiology. Vol.
ini yaitu dengan tetap memakai masker, 5 (2) : 94 – 99. [Accessed 28
menjaga jarak, tidak sharing alat makan May 2022].
dan minum, menjauhi orang sakit dan  Ridlo, I., 2022. Penyakit Cacar
menjauhi kerumunan. Monyet: 4 hal yang perlu Anda
ketahui supaya tak tertular -
DAFTAR PUSTAKA FKM UNAIR. [online] FKM
UNAIR. Available at:
 Infeksiemerging.kemkes.go.id.
<https://fkm.unair.ac.id/penyakit
2019. Petunjuk Teknis
7 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia
-cacar-monyet-4-hal-yang-perlu- nfeksi-virus/cacar-monyet-
anda-ketahui-supaya-tak- monkeypox/> [Accessed 28 May
tertular/> [Accessed 28 May 2022].
2022].  Wibowo, P., 2022. Apa Itu
 Https://www.celebrities.id/. Cacar Monyet? Gejala,
2022. Cacar Monyet Berpotensi Penyebab, hingga Cara
Menyebar di Indonesia, Ini Mencegah. [online] detikHealth.
Penjelasan Ahli Epidemiologi - Available at:
Celebrities.Id. [online] Available <https://health.detik.com/berita-
at: detikhealth/d-6088535/apa-itu-
<https://www.celebrities.id/read/ cacar-monyet-gejala-penyebab-
cacar-monyet-berpotensi- hingga-cara-mencegah>
menyebar-di-indonesia-ini- [Accessed 28 May 2022].
penjelasan-ahli-epidemiologi-
690chi> [Accessed 28 May
2022].
 Bisnis.com. 2022. Cacar Monyet
Sudah Masuk Indonesia? Ini
Jawaban Kemenkes | Lifestyle -
Bisnis.com. [online] Available
at:
<https://lifestyle.bisnis.com/read
/20220526/106/1537174/cacar-
monyet-sudah-masuk-indonesia-
ini-jawaban-kemenkes>
[Accessed 28 May 2022].
 Hello Sehat. 2022. Cacar
Monyet: Penyebab, Gejala, dan
Cara Mengobati. [online]
Available at:
<https://hellosehat.com/infeksi/i
8 Waspada Penyakit Cacar Monyet Di Indonesia

Anda mungkin juga menyukai