Anda di halaman 1dari 2

PERKEMBANGAN ESPORT DI INDONESIA

Daffa Adi Ath thariq


Email :....
SMA PERTIWI 2 PADANG
abstract
.....

1. PENDAHULUAN 2) Sejarah Esport di Indonesia


Game merupakan salah satu sarana Komputer pertama di Indonesia
hiburan yang berbentuk digital. Setiap khusus bermain game ditemukan pada
individu bisa bermain dengan orang lain tahun 1951. Konsol game pertama
menggunakan media internet. Game tidak dikenalkan pada tahun 1960-1967 dan
hanya sekedar sarana untuk bermain pada saat itu Indonesia berada dalam
menghibur diri, tetapi juga melahirkan masa transisi pimpinan dari Ir. Soekarno
komunitas game online di Indonesia. ke Soeharto. Pada tahun 1983, muncul lah
Perkembangan Esport saat ini semakin pesat game online yang mengakrabkan
karena seiringnya dengan kemajuan teknologi Indonesia dan dunia. Dengan teknologi
yang canggih pada saat zaman sekarang. jaringan, game sudah di akses oleh
Esport bukan hanya sebatas bermain game banyak orang di berbagai negara dalam
biasa saja, bermain game juga bisa satu waktu, dan sudah melebarkan
memberikan hal-hal yang positif dan dapat sayapnya ke seluruh penjuru dunia
memberikan keuntungan baik dari segi termasuk Indonesia.
materil, bisa mendapatkan pengalaman dan Pada tahun 1988, pada
bisa mengikuti turnamen yang diadakan oleh perkembangannya, game yang
pihak dalam negeri maupun luar negeri. dipertandingkan dalam skala yang besar
dan melibatkan banyak negara akan
2. METODE masuk ke dalam kategori Esport. Pada
... tahun 1995, penggunaan internet mulai
3. HASIL DAN PEMBAHASAN marak digunakan dan muncul lah ISP
1) Pengertian Esport (Internet Service Provider). Adanya
Electronic sport (eSport) pertama komputer dan jaringan internet pada saat
kali dicetuskan oleh Online Gamers itu membuat game online di Indonesia
Association (OGA) pada tahun 1999. mulai marak, dan berlanut dengan adanya
Esport didefinisikan sebagai kegiatan warung internet (warnet). Dengan adanya
olahraga di mana semua orang mampu warnet, maka banyak orang yang bisa
mengembangkan dan melatih bermain game online, dan game yang
kemampuan mental atau fisik dalam dimainkan bisa termasuk kategori Esport.
penggunaan teknologi informasi dan Eddy Lim selaku Ketua Indonesia
komunikasi. Esport didefinisikan sebagai Esport Association, juga sebagai pendiri
bentuk olahraga yang difasilitasi oleh Liga Game. Liga game tersebut dibentuk
sistem elektronik. untuk mengumpulkan para gamers di
Esport memiliki arti umum yaitu Indonesia. Liga Game juga menjadi pionir
suatu kegiatan adu ketangkasan antar bagi kemunculan Esport di Indonesia.
individu atau kelompok yang tidak Tahun 1999, komunitas gamers
terbatas hanya pada kegiatan fisik dan sudah melangsungkan sebuah kejuaraan
dilakukan dengan menggunakan alat yang karena sudah adanya warnet. Dijelaskan
menjalankan fungsinya secara elektronik. bahwa akan ada kejuaraan dengan aturan
seperti apa dan lokasinya di mana. Pada menjalankan fungsinya secara elektronik. Dan
saat itu, game yang dikompetisikan pada saat ini Esport telah berkembang dan
adalah Quake II dan Starcraft. Liga Game menjelajahi seluruh penjuru negeri termasuk
juga merupakan EO pertama yang Indonesia.
menjalankan kejuaraan game pertama dan
mengirim atlet Esport pertama ke luar
negeri. Yang di selenggarakan pada tahun 5. REFERENSI
2002 di delapan kota di Indonesia.
Tercatat pada tahun 2002, bertepatan Aziz, Miftahul Ivan. 2021. Perkembangan Esport
dengan Piala Dunia di Jepang dan Korea Dari Perspektif Pelaku Esport
Selatan beberapa game seperti 2002 FIFA
World Cup, Age of Empires II, Counter- (Event Organizer Dan Team Esport) Di
Strike dan StarCraft dipertandingkan. Kabupaten Pandeglang. E-Jurnal
Olahraga elektronik atau Esport
kini berkembang pesat di Indonesia. Pendidikan Mutiara 6 (2), 42-48.
Terbukti dari beberapa tim Esprot Gaudiosi, John. 2012. Team Evil Geniuses
Indonesia yang berprestasi di kompetisi Manager Anna Proser Believes More
Esport di internasional. Indonesia yang
notabane tertinggal beberapa kali dalam Female Gamers Will Turn Pro. Forbes.
menerima perkembangan teknologi,
termasuk game online, memiliki Kurniawan, Faidillah. 2019. Esport Dalam
kesempatan untuk tempat lahirnya sebuah Fenomena Olahraga Kekinian.
sejarah bagi Esport dunia. Esport resmi JORPRES (Jurnal Olahraga Prestasi) 15 (2),
menjadi cabang olahraga di Asian Games 61-66.
2018.
3) Perkembangan Esport di Indonesia
Pada tahun 2014 gaming menjadi
cabang olahraga resmi di Indonesia
ditandai dengan berdirinya sebuah
organisasi bernama Indonesia eSport
Associatin (IeSPA). Electronic sport
(eSport) masuk sebagai salah satu cabang
olahraga yang dipertandingkan. Di Asian
Games tahun 2018 di Indonesia, eSport
mempertandingkan enam macam lomba,
yakni League of Legends, Pro Evolution
Soccer, Arena of Valor, Starcraft II,
Hearthstone, dan Clash Royale. Pada
salah satu game populer dunia yaitu
Mobile Legend: Bang-Bang, Indonesia
sendiri menyumbang 29,4% pemain
aktif, yaitu sekitar 50 juta orang bermain
setiap bulannya dari total 170 juta
pemain aktif diseluruh dunia.

4. KESIMPULAN
Esport merupakan kegiatan olahraga di
mana semua orang mampu mengembangkan
dan melatih kemampuan mental atau fisik
dalam penggunaan teknologi informasi dan
komunikasi. Dan Esport kegiatan yang tidak
terbatas hanya pada kegiatan fisik dan
dilakukan dengan menggunakan alat yang

Anda mungkin juga menyukai