Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PAT GENAP

TAHUN PELAJARAN 2021-2022


Sekolah : SDN 077 Sejahtera
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas : 5 (lima)
Bentuk Soal : PG (30 soal)

N KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK


O SOAL SOAL
1. 3.3 Meringkas teks penjelasan Teks Penjelasan  Siswa mampu menentukan informasi PG 1
(eksplanasi) dari media cetak atau (Eksplanasi) berdasarkan isi teks penjelasan
elektronik. (eksplanasi) dengan benar
 Siswa mampu menentukan informasi
yang di dapatkan dari isi teks PG 2
penjelasan (eksplanasi)
 Siswa mampu menentukan informasi PG 3
yang di dapatkan dari isi teks
penjelasan (eksplanasi)
 Siswa mampu menentukan informasi PG 4
yang di dapatkan dari isi teks
penjelasan (eksplanasi)

3.5 Menggali informasi penting dari Teks narasi sejarah  Siswa mampu menentukan PG 5
teks narasi sejarah yang disajikan Aspek 5W + 1H pertanyaan yang sesuai dengan isi
secara lisan dan tulis menggunakan teks narasi sejarah
 Siswa mampu mengetahui fungsi PG 6
aspek: apa, di mana, kapan, siapa,
dari kata tanya mengapa dengan
mengapa, dan bagaimana benar

3.9 Mencermati penggunaan kalimat Surat undangan resmi,  Siswa mampu menentukan bagian dari PG 7
efektif dan ejaan dalam surat semi resmi dan tidak surat undangan resmi dengan benar
undangan (ulang tahun, kegiatan resmi  Siswa mampu menentukan kalimat PG 8
sekolah, kenaikan kelas, dll.) penutup dari surat undangan resmi
dengan benar
 Siswa mampu menentukan ciri ciri dari PG 9
surat undangan resmi dengan benar
 Siswa mampu menentukan bagian PG 10
tanggal dari surat undangan tidak resmi
dengan benar
 Siswa mampu menentukan bagian PG 11
penerima surat dari surat undangan
tidak resmi dengan benar
 Siswa mampu mengetahui bagian dari PG 12
surat undangan resmi dengan benar

3.8 Menguraikan urutan peristiwa atau Teks nonfiksi tentang  Siswa mampu mengetahui peristiwa PG 13
tindakan yang terdapat pada teks suatu peristiwa yang terjadi pada sebuah paragraph
nonfiksi dengan benar
 Siswa mampu mengetahui penyebab PG 14
peristiwa terjadi
 Siswa mampu mengetahui dimana PG 15
peristiwa terjadi
 Siswa mampu mengetahui ide pokok
dari teks nonfiksi tentang suatu PG 16
peristiwa dengan benar
 Siswa mampu mengetahui dimana PG 17
peristiwa terjadi
 Siswa mampu mengetahui kapan PG 18
peristiwa terjadi
 Siswa mampu mengetahui siapa yang PG 19
terlibat dalam peristiwa
 Siswa mampu mengetahui peristiwa PG 20
yang terjadi
 Siswa mampu mengetahui peristiwa PG 21
yang terjadi
3.4 Menganalisis informasi yang Teks iklan media cetak  Siswa mampu menentukan unsur-unsur PG 22,26
disampaikan paparan iklan dari media dan elektronik dalam iklan dengan benar
cetak atau elektronik  Siswa mampu mengetahui informasi
dalam iklan dengan benar PG 23,24,27
 Siswa mampu mengetahui pengertian PG 25
dari iklan dengan benar
 Siswa mampu mengetahui unsur-unsur PG 28,30
dalam iklan elektronik dengan benar
 Siswa mampu mengetahui jenis iklan PG 29
dengan benar
Bandung, Mei 2022
Mengetahui :
Kepala SDN 077 Sejahtera, Guru Kelas,

Ihat Sholihat, S.Pd. M.MPd Anisa Nurul Fadhilah


NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai