Anda di halaman 1dari 3

TEMPLATE UNTUK PROBLEM BASED LEARNING

Nama Mahasiswa : KOMARIYAH, S.Pd.I

Kelompok Mapel : Pedagogik

Judul Modul : Pengembangan Profesi Guru

Judul Masalah :

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MASTERY LEARNING UNTUK


MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKIDAH AKHLAK DI MTs AL HIDAYAH
NGANCAR KABUPATEN KEDIRI

No Komponen Deskripsi
1. Identifikasi Masalah a. Siswa menyatakan bahwa pelajaran
(berbasis masalah yang ditemukan di Akidah Akhlak cukup sulit dipelajari
kelas) b. Siswa kurang termotivasi dalam
mengikuti proses pembelajaran
c. Hasil belajar siswa masih dibawah
nilai KKM

2. Penyebab Masalah a. Guru hanya menerapkan metode klasik


(dianalisis apa yang menjadi akar b. Kurangnya media pembelajaran yang
penyebab masalah yang ada di kelas) mendukung proses pembelajaran

3. Solusi A. Pengertian dari mastery


a. Dikaitkan dengan teori/dalil dan learning dari beberapa ahli
hasil penelitian sebelumnya yang • Menurut Majid (2013), mastery learning
relevan merupakan pendekatan dalam
b. Sesuaikan dengan pembelajaran yang mempersyaratkan
langkah/prosedur/strategi siswa menguasai secara tuntas seluruh
pembelajaran yang sesuai dengan standar kompetensi maupun kompetensi
masalah yang akan dipecahkan dasar mata pelajaran.
c. Menyediakan media yang • Menurut Usman (1993), mastery
pembelajaran yang interaktif learning adalah pencapaian taraf
sesuai dengan tema materi penguasaan minimal yang ditetapkan
pembeajaran untuk setiap unit bahan pelajaran baik
secara perseorangan maupun kelompok,
dengan kata lain apa yang dipelajari
siswa dapat dikuasai sepenuhnya.
• Menurut Jones dan Laura (2003),
mastery learning adalah pendekatan
dalam pembelajaran yang mensyaratkan
siswa menguasai secara tuntas seluruh
standar kompetensi maupun kompetensi
dasar mata pelajaran.

B. Penelitian terdahulu
• Rizkiana Nurazizah. (2021). Effect
Size Model Mastery Learning dalam
Pembelajaran Kimia, (31-45).
• Sahari, (2020), Meningkatkan
Prestasi belajar Akidah Akhlak
Melalui Penerapan Model
Pembelajaran Mastery Learning Bagi
Siswa MTs Hidayaturrahman NW
Menggala, Jurnal Penelitian dan
Pengembangan Pendidikan, Vol.7
No.4, (353-361).

C. Langkah-langkah dalam
penerapan Mastery Learning
a. Menelaah kurikulum Akidah Akhlak
tentang “Menghayati nilai-nilai
Aqidah Islam ”dengan Penerapan
Belajar Tuntas (Mastery Learning)
yang akan dibahas.
b. Membuat Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP) 1 dengan
penerapan Belajar Tuntas (Mastery
Learning).
c. Menyiapkan materi yang akan
dibahas.
d. Membuat instrumen yang akan
digunakan dalam pembelajaran
(lembar observasi panduan diskusi)
e. Membuat instrumen untuk evaluasi
hasil belajar siswa

D. Kegiatan Inti
1. Menanyakan kepada siswa tentang
Imzn, Islam dan Ihsan.
2. Diskusi kelompok tentang ayat-
ayat dalam al-Quran yang
menjelaskan tentang Iman, Islam
dan Ihsan (siswa dibagi 3
kelompok).
3. Meminta kepada kelompok untuk
membaca hasil diskusi tentang
ayat-ayat al-Quran yang
menjelaskan tentang Iman, Islam
dan Ihsan.
4. Meminta siswa untuk menghafal
ayat al-Quran yang menjelaskan
Iman, Islam, dan Ihsan.
5. Meminta siswa mengidentifikasi
nama-nama surat dalam al-Quran
yang menjelaskan tentang sifat-
sifat wajib, mustahil dan jaiz bagi
Allah Swt

Kegiatan Kelompok
• Masing-masing anggota kelompok
menyampaikan hasil kerja
kelompok ahli sesuai dengan
kesepakatan yang telah diputuskan
bersama dalam kelompok ahli
• Masing-masing anggota kelompok
menulis hasil informasi yang
disampaikan oleh anggota
kelompoknya.
• Hasil akhir dikumpulkan untuk
di nilai oleh guru kelas

Presentasi
• Masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil kerja
kelompoknya dihadapan semua
peserta didik secara bergiliran

E. Kegiatan Akhir
1. Guru memberikan ulasan
penjelasan dan menyimpulkan
hasil pembelajaran yang telah
dilakukan
2. Memberikan tes hasil belajar
siswa pada akhir pelajaran siklus
II selama 10 menit
3. Menutup pembelajaran dengan
membaca hamdalah dan
mengucapkan salam.

Anda mungkin juga menyukai