Anda di halaman 1dari 9

TUGAS DAN UJIAN MID

ETNOGRAFI PAPUA

DISUSUN OLEH:

NAMA : LITERA WONDA

NIM : 20160811024029

PROGAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS CENDERAWASIH TAHUN AJARAN 2021/2022


berdasarkan hasil wawancara

pada hari kamis tanggal 20-10-2022.

jam : 15-30 wit

1. menurut ibu agustina adadikan


mengatakan bahwa penyakit batuk atau pilek merupakan salah satu
penyakit yang dapat menyerang siapa saja,sekarang polusi udara di kota
jayapura saat ini udaranya tidak baik,membuat tubuh kita mudah sekali
terkena batuk/pilek akibat udara yang kita hirup tidak sehat.

ketika saya dengan keluarga saya mengalami sakit batuk/pilek biasanya saya
menggunakan ramuan/obat tradisonal saat tidak ada uang taxi untuk berobat
di rumah sakit maupun di puskesman, biasanya saya menggunakan obat
tradional yaitu:

menggunakan daun pare.

yang pertama kita siapkan bahannya

7 lembar daun pare

2 sendok air matang

cara penggelolahannya:

daun pare di cuci sampe bersih, kemudian tumbuk halus dan tambahkan air.
peras hasil tumbuhkan, lalu saring, ramuan obat batuk/pileknya.

cara penggobatannya: di minum sebanyak 2x1 per hari.


2. menurut ibu ester

mengatakan bahwa penyakit muntaber/ yang sering di kenal


dengan diare terkadang bikin tubuh kita tidak nyaman harus bolak
balik kamar mandi terkadang juga menyebabkan sakit perut/perut
rasa kram,menimbulkan rasa nyeri perut, dan ingin mual dan
muntah. bikin kita lemas,selera makan hilang.

mama kalo lagi sakit diare atau keluarga mama ada yang sakit diare
biasa mama pake obat tradisonal, karena kadang obat yang dokter
dorang kasih juga kita minum tapi tidak ada perubahan jadi biasanya
mama pake ramuan tradisional saja.

dengan menggunakan obat tradisional seperti berikut yaitu:

 siapkan 3-6 lembar daun jambu biji


 dicuci sampe bersih
 rendam daun dalam air panas selama sekitar 10 m
 setelah itu di saring

cara minum: bisa di minum dalam 3 x sehari.

3 menurut bapa ayub


mengatakan bahwa penyakit bisul merupakan penyakit yang
timbul tiba-tiba bikin kita tidak nyaman, kira cuma bengkak/
bencolang biasa eee lama-lama tra hilang-hilang bikin badan
panas tinggi, bencolangnya keras tidak bisa bergerak baru
sakit, biasa kalo bapak bisul bapak biasa pake obat tradisional
yaitu:
menggunakan daun cabe /dalam bahasa biak disebut daun
( udam marisam).
caranya :
ambil daun cabe dicuci bersih lalu di tumbuk daun cabe /rica
yang sudah bersih setelah di tumbuk sampe halus di
campurkan dengan minyak kelapa lalu oles ke bagian bisul
pake secara teratur dan bisulnya pecah sendiri.

bisa pake daun bayam juga,


dengan cara yang sama pertama ambil daun bayam 1-2
lembar di cuci bersih lalu di tumbuk sampe halus ,
setelah itu di oleskan ke bisul.

4.menurut ibu elince


ibu elince mengatakan bahwa penyakit sesak nafas/asmah
merupakan salah satu penyakit yang sangat bahaya , rasa sesak
yang bikin kita tidak bisa bernafas dengan baik/mengatur nafas
dengan baik.

ketika mama mengalami sakit asmah/sesak nafas biasanya mama


menggunakan pengobatan alami/menggunakan ramuan tradisional.

caranya

 ambil daun mangga beberapa lembar


 cuci sampe bersih
 lalu di rebus
 setelah itu di angkat

cara meminumnya: disaring dan hasil saringannya di minum.

bisa juga pake daun africa


 petik dau africa
 cuci bersih dan di rebus
setelah itu di saring airnya dan minum

5. etnografi/ yang di sebut

etno- suku

grafi – bangsa

jadi etnografi adalah suku bangsa

yang terdiri dari beranekaragam ide,gagasan,norma,aturan yang


berbeda satu dengan yang lainnya.

antropologi kesehatan adalah

studi tentang pengaruh unsur-unsur budaya terhadap penghayatan


masyarakat tentang penyakit dan kesehatan.

antropologi kesehatan di pandang sebagai disiplin biobudaya yang


memberi perhatian pada aspek-aspek biologis dan sosial budaya dari
tingkah laku manusia, terutama tentang cara-cara interaksi antara
keduanya sepanjang sejarah kehidupan manusia yang
mempengaruhi kesehatan dan penyakit. penyakit merupakan
pengakuan sosial bahwa seorang tidak dapat menjalankan peran
normalnya secara wajar.seseorang pengobat tradisional yang juga
menerima pandangan kedokteran modern,mempunyai pengetahuan
yang menarik mengenai masalah sakit-sehat.baginya,arti sakit adalah
sebagai berikut sakit badaniah berarti ada tanda-tanda penyakit
dibadannya seperti panas tinggi, penglihatan lemah ,tidak kuat
bekerja,sulit makan,tidur terganggu,dan badan lemah atau
sakit,maunya tiduran atau istrahat saja.

contonya:

promkes mengendukasikan masyarakat tentang pentingnya


penerapan perilaku hidup bersih dan sehat sebagai salah satu upaya
pencegahan penularan virus corona,kita sebagai perawatan secara
terus menerus sosialisasikan promosi kesehatan semenjak
merembaknya virus corona ,promkes aktif berkeliling melakukan
himbauan ,penyembaran brosur,

advokasi

pantau pemasangan perangkat cuci tangan di depan rumah


sakit,rumah,tokoh dll.

dan sejauh ini telah ditemukan perubahan perilaku masyarakat


secara bertahap.sudah menggunakan masker saat keluar
rumah,sudah tidak berkumpul rame-rame lagi, pasang perangkat cuci
tangan di depan rumah advokasi kesehatan tetap memantau
sekaligus evaluasi.
6. pola budaya terhadap makanan

kebudayaan adalah seluruh sistim gagasan dan ras ,tindakan karya


yang di hasilkan manusia dalam kehidupan bermasyarakat yang di
jadikan miliknya dengan belajar (koentjaraningrat,2004).

selanjutnya dikatakan juga bahwa wujud dari budaya atau


kebudayaan dapat berupa benda-benda fisik,sistem tingkah laku dan
tindakan yang terpolas/sistem sosial, sistem gagasan atau adat
istiadat serta kepribadian/nilai-nilai budaya.

dengan demikan pengaruh budaya terhadap pangan/makanan


sangat tergantung kepada sistem sosial kemasyarakatan dan
merupakan hak asasi yang palin dasar,maka panggan/makanan harus
berada di dalam kendali kebudayaan itu sendiri. beberapa pengaruh
pangan/makanan adalah adanya bermacam jenis menu makanan
dari setiap komunitas etnis masyarakat dalam mengelolah suatu
hindangan makanan karena perbedaan bahan dasar/adonan dalam
proses pembuatan; contohnya:

orang jawa ada jenis menu makanan berasal dari kedele,orang timor
jenis menu makanan lebih bannyak berasal dari jagung dan orang
ambon jenis menu makanan lebih berasalsagu,orang sulawesi menu
makanan bergam yakni berasal dari beras jagung dan sagu.

 fase ekstrasi,yang terdiri atas sub fase berburu dan


memetik/memungut dan fase ini hannya mengambil bahan
pangan dari lingkungan hidupnya,tampa berusaha
mengambil/memperbaiki kekurangan bahan pangan pada
lingkungan yang telah di ambil tersebut.
 fase ekstrasi dan rehabilitasi/generasi,yang terdiri atas fase
menggembala dan bercocok tanam primitif dan sub fase
 fase produksi dan sitensis teknokimia modern berdasarkan
uraian tersebut dipahami bahwa
(1). apa yang di makan oleh manusia,sangat dipengaruhi oleh
sumber makanan yang ada dialam.

(2.) susunan hidangan makanan manusia dapat berubah seiring


dengan perubahan ketersediaan bahan makanan
dilingkungannya.

Anda mungkin juga menyukai