Anda di halaman 1dari 3

Proses Manajemen Strategi

Analisa Lingkungan Menentukan & Formulasi


Implementasi
menetapkan arah Strategi
 Lingkungan Strategi
perusahaan
Eksternal  Tingkat Pengendalian
 Lingkungan  Struktur
 Strategic Korporat Strategi
Umum Organisasi
Architecture  Tingkat
 Lingkungan  Budaya  Tradisional
 Misi Bisnis
Industri Perusahaan  Adaptif
 Lingkungan
 Tujuan  Tingkat
 Kepemimpin
Internal  Strategic Fungsional
an
Intent

Umpan Balik

Manajemen Strategik Marketing

Dalam pembahasan materi ini kita dihadapkan kepada suatu tantangan masa depan untuk bisa
bersaing dan siap dengan persaingan yang kompetitif, untuk bisa bersaing dengan pasar tentu
kita harus menyiapkan strategi apa yang tepat agar pasar merespon dengan cepat apa yang kita
tampilkan di dalam persaingan pasar tersebut: Langkah langkahnya

 Menyiapkan alat informasi baik untuk didalam perusahaan(Internal) maupun Informasi di


luar perusahaan (Eksternal)
 Informasi tersebut berupa pertanyaan ataupun Questioner yang ditujukan kepada para
pegawai, konsumen, pesaing, maupun situasi politik, ekonomi dunia
 Hasil informasi tersebut kemudian diterapkan dalam SWOT berupa:
a. Strength (kekuatan) Internal Perusahaan
b. Weakness (kelemahan)
c. Opportunity (peluang)
d. Threath (ancaman) Eksternal Perusahaan
 Dimasukan ke dalam diagram Matrik Matsushita
 Dan munculah kebijakan hasil dari operasi silang, Langkah/kebijakan apa yang akan
dilakukan perusahaan

Analisis SWOT(Hasil Informasi)


Analisis Internal

Strength (Kekuatan) Weakness (Kelemahan)


1. Kompetensi yang unik 1. Tdk ada arah strategi yg jelas
2. Sumberdaya keuangan yang 2. Posisi persaingan yg kurang baik
memadai 3. Fasilitas yg usang
3. Citra yang baik 4. Kesenjangan kemampuan
4. Keunggulan Biaya manajerial
5. Kemampuan Inovasi tinggi 5. Lini produk yg sempit
6. Dll

Analisis Eksternal

Oportunities (Peluang) Threats (Ancaman)


1. Segmen/Pasar baru 1. Pesaing baru
2. Penambahan produk baru 2. Peningkatan penjualan produk
3. Diversifikasi yg berkaitan subtitusi
4. Integrasi vertical 3. Pertumbuhan pasar melemah
5. Cepatnya pertumbuhan pasar 4. Tingginya Bargaining Power
6. Dll konsumen
5. Perubahan selera konsumen
SWOT Matrix dari Matsushita
(Hasil operasi silang yang merupakan kebijakan/keputusan yang perlu diambil oleh Perusahaan )

1. Warna Hitam , adalah informasi yang di dapat


2. Warna Merah, adalah kebijakan yang diperoleh dari hasil operasi silang

Internal Strength(S)/Kekuatan Weakness(W)/Kelemahan


1. Kemampuan teknologi 1. Persaingan Divisi
2. Kualitas Produk 2. Biaya iklan
Eksternal 3. Performasi R&D 3. Modal Ventura
4. Jaringan distribusi 4. Biaya R&D
5. Pelayanan pelanggan 5. Tanggung jawab kualitas
Opportunities(O) SO Strategies WO Strategies
peluang
1. Tingkat harga 1. Mengembangkan Produk 1. Meningkatkan efektivitas iklan atas
2. Tenaga Kerja dgn teknologi produk(W2.O4)
3. Perkembangan Industri modern(S1.O4) 2. Melakukan R&D atas teknologi
4. Pinjaman 2. Menerapkan teknologi luar Luar negeri(W4.O5)
5. Teknologi negeri(S3.O5) 3. Meningkatkan kualitas produk
3. Memperluas jangkauan (W5.O2)
pemasaran produk(S4.O1)
Threats(T) ST Strategies WT Strategies
Ancaman
1. Perubahan Teknologi 1. Melakukan penelitian dan 1. Membuat iklan yang
2. Kecondongan pembeli terus mengikuti mempengaruhi pemuda (W2.T4)
3. Sumber daya alam perkembangan 2. Melakukan R&D atas keinginan
4. Tingkah Laku pemuda teknologi(S3.T1) pembeli(W4.T2)
5. Tarif 2. Meningkatkan pelayanan 3. Melakukan R&D atas perubahan
pelanggan (S3.T2) teknologi(W4.T1)
3. Menciptakan Produk yg
meminimalkan pemakaian
sumber daya alam(S1.T3)

Anda mungkin juga menyukai