Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM

KOMPUTASI TAMBANG

ANDHIKA PUTRA ERLANGGA MAJID


09320210095

PRAKTIKUM KOMPUTASI TAMBANG


LABORATORIUM KOMPUTASI
PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR
2022
LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM
KOMPUTASI TAMBANG

ANDHIKA PUTRA ERLANGGA MAJID


09320210095

PRAKTIKUM KOMPUTASI TAMBANG


LABORATORIUM KOMPUTASI
PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR
2022
HALAMAN PENGESAHAN

ANDHIKA PUTRA ERLANGGA MAJID


09320210095

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM KOMPUTASI TAMBANG

Diajukan sebagai salah satu syarat kelulusan pada Praktikum Komputasi Tambang
Laboratorium Komputasi Program Studi Teknik Pertambangan
Fakultas Teknologi Industri Universitas Muslim Indonesia

Disetujui Oleh:

ASISTEN PARAF

1. Muh. Fathurrahman S, S.T. (..................... )

2. Nurfikri Haiqal (..................... )

3. Reski Toding Allo (......................)

4. Ade Nurul Fitria (..................... )

5. Andika Citra Mustika Sari (......................)

6. Muhammad Ilham Al Hidayah (..................... )

Halaman Pengesahan ii
-
7. Anbiya Yaskur Adriansyah (....................)

8. Muhammad Fathur Rachman (..................... )

9. Mulkaida Humaera (....................)

10. Nur Alief Rizkiyah. A (..................... )

Mengetahui,
Koordinator Praktikum Komputasi
Laboratorium Komputasi
Program Studi Teknik Pertambangan FTI - UMI

Muh. Fathurrahman S, S.T.

Menyetujui,
Kepala Labolatorium Komputasi
Program Studi Teknik Pertambangan FTI - UMI

Ir. Alfian Nawir, S. Si., M.T., IPP


Nips. 109 14 1308

Halaman Pengesahan-iii
KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan
hidayahnya, sehingga laporan ini dapat diselesaikan. Laporan ini disusun guna
memenuhi salah satu persyaratan lulus Praktikum Komputasi Tambang.
Dalam kesempatan kali ini ucapan terimakasih serta penghargaan, penyusun
menyampaikan kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian serta
penyusunan laporan ini. Baik secara langsung maupun tidak langsung yakni kepada:
1. Bapak Ir. Firman Nullah Yusuf, S.T., M.T., IPP., selaku Ketua Program Studi
Teknik Pertambangan Fakultas Teknologi Industri Universitas Muslim
Indonesia.
2. Bapak Ir. Alfian Nawir, S.Si., MT., IPP., selaku Kepala Laboratorium
Komputasi Tambang.
3. Bapak Ir. Muh Fadli, S.T., M.T., dan Bapak Ir. Alam Budiman Thamsi. ST.MT.
IPP., selaku Dosen pengampuh Kuliah Komputasi Tambang.
4. Kakak Muh. Faturrahman S, S.T., selaku Koordinator Praktikum Komputasi
Tambang.
5. Kakak-kakak Asisten yang telah membimbing kami dengan baik.
6. Orang tua saya tercinta yang telah memberi dukungan baik secara moril maupun
secara materi.
7. Teman-Teman seperjuangan angkatan 2021 Program Studi Teknik
Pertambangan, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Muslim Indonesia.
Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi para pembacanya. Semoga Allah
SWT memberikan berkah pada setiap umatnya yang senantiasa berbagi ilmu.
Billahi Taufik Walhidayah, Wassalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatu.

Makassar, 03 Mei 2022

Penulis

Kata Pengantar-iv
DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i


HALAMAN PENGESAHAN.............................................................. ii
KATA PENGANTAR........................................................................ iv
DAFTAR ISI..................................................................................... v
DAFTAR GAMBAR.......................................................................... vi
DAFTAR TABEL.............................................................................. ix
DAFTAR LAMPIRAN....................................................................... x
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang........................................................................................ 1
1.2 Maksud dan Tujuan................................................................................. 2
1.3 Alat dan Bahan........................................................................................ 5
1.4 Software yang Digunakan....................................................................... 5
BAB II LAPORAN TIAP PRAKTIKUM
2.1 MICROSOFT WORD.............................................................................. 6
2.2 MICROSOFT EXCEL............................................................................. 24
2.3 MICROSOFT POWERPOINT................................................................. 56
2.4 MENDELEY............................................................................................ 88
2.5 CORELDRAW......................................................................................... 114
2.6 ADOBE PREMIERE............................................................................... 132
BAB III PENUTUP
3.1 Kesimpulan.............................................................................................
3.2 Saran .......................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

Daftar Isi-v
DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1.2.1 Tampilan Quick Accesss Toolbar.........................................................


1.4.1 Mengatur Margin kertas.......................................................................
1.4.2 Menentukan ukuran yang digunakan....................................................
1.4.3 Penempatan halaman............................................................................
1.4.4 Memutuskan halaman...........................................................................
1.4.5 Membuat daftar isi................................................................................
1.4.6 Memasukkan gambar............................................................................
1.4.7 Mengatur ukuran gambar......................................................................
1.4.8 Membuat daftar gambar........................................................................
2.4.1 Memblok cell yang akan di buatkan table...........................................
2.4.2 Klik kanan dua kali lalu pilih Fomat Cells...........................................
2.4.3 Tampilan format cell pilih border klik outline inside lalu klik ok........
2.4.4 Tampilan Hasil Membuat Tabel...........................................................
2.4.5 Blok Tabel ingin disisipkan kolom lalu klik dua kali pilih insert.........
2.4.6 Tampilan insert lalu klik Entire Colom lalu klik ok.............................
2.4.7 Hasil menyisipkan Kolom.....................................................................
2.4.8 Cara menjumlahkan data menggunakan rumus SUM...........................
2.4.9 Hasil menjumlahkan data......................................................................
2.4.10 Cara mencari rata-rata menggunakan rumus AVERAGE......................
2.4.11 Hasil mencari rata-rata..........................................................................
2.4.12 Memblok Data......................................................................................
2.4.13 Lalu di menu tab home klik Increase Desimal untuk membulatkan....
2.4.14 Memblok data angka yang ingin dikurangi angkanya..........................
2.4.15 Klik Increase Desimal untuk mengurangi angka..................................
2.4.16 Memblok cell yang ingin diwarnai.......................................................
2.4.17 Klik Fill Color maka secara otomatis cell akan berwarna...................
2.4.18 Cara mencari nilai tertinggi menggunakan rumus MAX......................
2.4.19 Hasil mencari nilai tertinggi..................................................................
2.4.20 Cara mencari nilai terendah menggunakan rumus MIN.......................
2.4.21 Hasil mencari nilai terendah.................................................................
2.4.22 Menghitung Kec. Bulukumba menggunakan rumus COUNTIF..........
2.4.23 Hasil menghitung banyaknya Kec. Bulukumba....................................
2.4.24 Menentukan Status menggunakan rumus IF.........................................
2.4.25 Hasil menentukan status.......................................................................
2.4.26 Rumus VLKOOUP................................................................................
2.4.27 Rumus HLOOKUP...............................................................................
3.4.1 Membuat background dengan foto atau gambar...................................
3.4.2 Penggunaan text effect..........................................................................
3.4.3 Penggunaan hyperlink .....................................................................
3.4.4 Penggunaan animations........................................................................
3.4.5 Memilih menu insert dan slide number...............................................
3.4.6 Mencentang footer dan klik apply to all...............................................
3.4.7 Mengklik pilihan transitation ..............................................................
3.4.8 Mengklik insert dan memilih video......................................................

Daftar Gambar-vi
4.4.1 Membuat akun melalui web resmi Mendeley........................................
4.4.2 Menambahkan dokumen pada akun Mendeley.....................................
4.4.3 Menginstal Microsoft Word pada akun Mendeley
4.4.4 Membuat Catatan Kaki ..................................................................
4.4.5 Membuat Daftar Pustaka pada Artikel Ilmiah.....................................
5.4.1 Membuat objek kotak...........................................................................
5.4.2 Membuat garis......................................................................................
5.4.3 Mewarnai objek....................................................................................
5.4.4 Membuat objek lingkaran....................................................................
5.4.5 Mengimpor gambar...............................................................................
5.4.6 Mengekspor gambar..............................................................................
6.4.1 Hasil Editing Sebelum di Export................................................
6.4.2 Hasil Editing Setelah di Export...................................................
6.4.3 Mengatur Lembar Kerja........................................................................
6.4.4 Memasukkan Video Kedalam Adobe Premiere....................................
6.4.5 Menambahkan Transition.....................................................................
6.4.6 Menambahkan Tulisan Pada Video......................................................
6.4.7 Pemotongan Durasi...............................................................................
6.4.8 Menambahkan Transition Zoom...........................................................
6.4.9 Memasukkan Plug In (Effect Tambahan).............................................
6.4.10 Render Video........................................................................................
6.4.11 Hasil mencari rata-rata..........................................................................

Daftar Gambar-vii
DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Daftar Tabel-viii
DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN
A. Tugas Pendahuluan;
B. Catatan Praktikum;
C. Lembar Asistensi;
D. Kartu Kontrol;
E. Curriculum Vitae.

Daftar Lampiran-x
BAB I
PENDAHULUAN
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perkembangan teknologi di dunia (termasuk di Indonesia) dapat membuat


perubahan pada sikap dan perilaku penggunanya. Hal ini memunculkan dampak
positif dan negatif. Untuk contoh dampak positif jika pengguna ingin mencari
informasi, mereka hanya perlu browsing di internet. Hal ini membuat aktivitas
mereka menjadi lebih mudah dan sederhana. Untuk contoh dampak negatifnya anak-
anak dapat mengakses situs porno. Hal ini membuat degradasi/turunnya kepribadian
mereka. Jadi, kita harus bijaksana saat menggunakan teknologi.
Teknologi sangat berperan penting dalam membantu setiap kebutuhan
manusia salah satunya yaitu komputer. Selain berfungsi untuk mencari informasi,
apabila terkoneksi ke internet, komputer juga memiliki berbagai aplikasi yang
mampu menyederhanakan tugas. Beberapa program fungsinya adalah seperti aplikasi
Microsoft Office, aplikasi ini sangat membantu para pekerja kantoran, mahasiswa,
pelajar dan masih banyak lagi.
Salah satu perangkat software atau perangkat lunak pada komputer yang
sering di jumpai juga salah satunya adalah program aplikasi lainnya diluar dari
Microsoft Office yaitu Mendeley, CorelDraw dan Adobe Premiere. Salah satu bagian
dari Microsoft Office adalah Microsoft Office Word, Microsoft Office Excel dan
Microsoft Office PowerPoint. Mereka merupakan produk keluaran Microsoft
Corporation yang menjadi satu paket. Software ini dilengkapi dengan fitur-fitur yang
lengkap, juga menyediakan banya kemampuan untuk mengerjakan pekerjaan
kantoran, mahasiswa, pelajar, pekerja swasta hingga editor dapat membuat memo
dan surat, dokumen- dokumen yang rumit seperti laporan, dan bahkan berkas
permohonan resmi, menggunakan clip art, picture, border and color, dan membuat
halaman web dan website kita sendiri, membuat brosur, mencetak undangan hingga
mengedit video atau menghasilkan video. Dengan adanya beberapa program aplikasi
ini yang sangat memudahkan kita beraktivitas, selain mempermudah juga untuk
menghemat waktu, dalam mengerjakan pekerjaan rumit yang telah diberikan,
sehingga bisa lebih efektif dan efisien mengenai waktu pengerjaan. Itu lah alasan
mengapa software ini sering digunakan di kalangan masyarakat.
Bab I Pendahuluan-1
1.2 Maksud dan Tujuan

1.2.1 Maksud
Praktikum ini dimaksudkan agar mahasiswa dapat mengoprasikan program
software Microsoft Word, Microsoft Excel, Microsoft PowerPoint, Mendeley,
CorelDraw, Adobe Premiere. Untuk memenuhi satu SKS dalam mata kuliah
Komputasi Tambang Program Studi Teknik Pertambangan Fakultas Teknologi
Industri Universitas Muslim Indonesia.
1.2.2 Tujuan
a. Microsoft Word
1. Memahami penggunaan office word;
2. Mengetahui fungsi tools;
3. Mengetahui cara pengaturan margine kertas;
4. Mengetahui cara membuat halaman;
5. Mengetahui memutuskan halaman;
6. Mengetahui cara membuat daftar isi;
7. Mengetahui cara memasukkan gambar;
8. Mengetahui cara mengatur ukuran gambar;
9. Mengetahui cara membuat daftar gambar;
10. Mengaplikasikan office word dalam dunia sehari-hari.
b. Microsoft Excel
1. Praktikan dapat mengetahui sejarah Microsoft Excel;
2. Praktikan dapat menggunakan tools pada Microsoft excel;
3. Praktikan dapat mengetahui cara mengambil data dari File Teks;
4. Praktikan dapat mengubah data teks menjadi kolom;
5. Praktikan dapat menggunakan group Cells;
6. Praktikan dapat mengatur tampilan data dengan group Styles;
7. Praktikan dapat mengaplikasikan rumus Fungsi dan Formula;
8. Praktikan dapat menganalisis dan mempersentasikannya dalam bentuk
grafik/diagram;
9. Praktikan dapat membuat dan mengetahui kegunaan Trendline dalam
analisis data;
10. Praktikum dapat mengetahui cara menamah Signature Line.

Bab I Pendahuluan-2
c. Microsoft PowerPoint
1. Diharapkan praktikan mampu membuat background slide sendiri dengan
master slide.
2. Agar praktikan dapat memahami penggunaan fungsi text effect untuk
memperindah penulisan dalam slide.
3. Agar praktikan dapat memahami penggunaan hyperlink.
4. Agar praktikan dapat memahami penggunaan animasi dalam powerpoint
2016.
5. Agar praktikan dapat membuat penomoran halaman otomatis.
6. Agar praktikan dapat memahami cara memasukkan video dalam
powerpoint 2016.
7. Agar praktikan dapat mengubah powerpoint 2016 menjadi video.
8. Agar praktikan dapat membuat dengan mandiri powerpoint 2016 yang
menarik.
9. Agar praktikan dapat mempresentasikan powerpoint 2016 yang telah
dibuat kepada Asisten maupun dosen.
10. Agar praktikan dapat mengamalkan ilmu yang didapatkan setelah
mengikuti mata acara mengenai powerpoint 2016.
d. Mendeley
1. Diharapkan praktikan dapat memahami perangkat lunak Mendeley dalam
penyusunan karya ilmiah.
2. Praktikan dapat memahami fitur dari perangkat lunak Mendeley.
3, Praktikan dapat melakukan proses instalasi pada perangkat lunak
Mendeley.
4. Praktikan dapat membuat user sendiri melalui web resmi Mendeley.
5. Praktikum dapat membangun library dengan perangkat lunak Mendeley.
6. Praktikan dapat melakukan sinkronisasi ke dalam Mendeley web.
7. Praktikan dapat mengelola dokumen dengan menambahkan folder pada
perangkat lunak Mendeley.
8. Pratikan dapat melakukan pencarian pintar (smart searching) pada
perangkat lunak Mendeley.
9. Praktikan dapat mengetahui cara membuat catatan penting pada
perangkat lunak Mendeley;

Bab I Pendahuluan-3
10. Praktikan dapat membuat sitiran dalam tulisan pada perangkat lunak
Mendeley.
11. Praktikan dapat membuat daftar pustaka pada perangakat lunak
Mendeley.
e. CorelDraw
1. Praktikan dapat memahami cara membuka aplikasi corel draw;
2. Praktikan dapat membuat objek kotak dengan menggunakan rectangle
tool;
3. Praktikan dapat mengetahui pewarnaan suatu objek dengan menggunakan
smart fill tool;
4. Praktikan dapat mengetahui pembuatan garis dengan menggunakan
freehand tool;
5. Praktikan dapat mengetahui cara mengcopy suatu objek atau teks;
6. Praktikan dapat memahami cara mewarnai satu objek dengan dua warna
yang berbeda;
7. Praktikan dapat memahami pembuatan objek lingkaran yang sama sisi
dengan menggunakan tools ellipse tool;
8. Praktikan dapat memahami cara memasukkan gambar ke suatu objek
yang dibuat;
9. Praktikan dapat memahami cara mengambil gambar atau mengimpor
gambar;
10. Praktikan dapat memahami cara mengekspor file corel draw menjadi
bentuk foto.
f. Adobe Premiere
1. Praktikan diharapkan dapat mampu memahami apa itu Adobe Premiere
Pro, fungsi menu dan Tools.
2. Praktikan dapat memasukkan video ke dalam Adobe Premiere Pro.
3. Praktikan dapat memasukkan Transition pada video.
4. Praktikan dapat mengetahui pembuatan tulisan.
5. Praktikan dapat memotong video dan menyusunnya.
6. Praktikan dapat menyimpan foto dari video.
7. Praktikan dapat membuat video Transition Zoom In Smooth.
8. Praktikan dapat render video (Selesai melakukan edit video).

Bab I Pendahuluan-4
9. Praktikan dapat memasukkan Plug In (Effect Tambahan).
10. Praktikan dapat memuatar hasil editing video dan memahami jenis
kualitas video.

1.3 Alat dan Bahan

1.3.1 Alat
a. CPU;
b. Keyboard;
c. Monitor;
d. Mouse;
e. Alat tulis menulis.
1.3.2 Bahan
a. Kertas A4;
b. Buku Penuntun.

1.4 Software yang Digunakan

a. Microsoft Word
b. Microsoft Excel
c. Microsoft Power Point
d. Mendeley
e. CorelDraw
f. Adobe Premiere

Bab I Pendahuluan-5
BAB II
LAPORAN TIAP PRAKTIKUM
2.1 MICROSOFT WORD

Anda mungkin juga menyukai